Anda di halaman 1dari 2

Jurusan Pendidikan Fisika

Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


Universitas Pendidikan Indonesia

SILABI

Matakuliah Laboratorium Fisika Sekolah Kode FIS517

Dosen Omang Wirasasmita, Drs.

Semester 5 Kredit 2 Jumlah Pertemuan 18 Jumlah Jam 54

Jumlah Mahasiswa 80 Jumlah Kelas 2

Pra-syarat Telah mengikuti kuliah : Elektronika I dan II, dan Alat Ukur Listrik.

Wajib / Pilihan Wajib.

MKDU /MKDK /MKBS /MKPBM MKBS.

Tujuan Matakuliah Mahasiswa memiliki keterampilan mengidentifikasi, merancang,


membuat, dan menggunakan alat bantu pembelajaran fisika sekolah.

Deskripsi Melalui mata kuliah ini mahasiswa dilatih mengidentifikasi konsep-


Matakuliah konsep fisika sekolah yang sulit difahami tanpa bantuan alat peraga.
Selanjutnya mahasiswa mencoba merancang alat bantu untuk salah satu
konsep tadi, kemudian membuat alatnya dan diseminarkan.

Buku Wajib 1. GBPP SLTP-SMU


2. Buku-buku SLTP dan SMU.

Buku Referensi Buku buku Fisika Sekolah


Journal.

Media OHP.

Evaluasi Seminar Penggunaan Alat.

Tugas mahasiswa Membuat alat


Membuat makalah.
Jadwal Kegiatan Referensi
1st Penjelasan Silabi mata kuliah
Laboratorium Fisika Sekolah.
2nd Penyajian Proposal.
3rd Penyajian Proposal
4rd Penyajian Proposal
5th Penyajian Proposal
6th Penyajian Proposal
7th Pembuatan Alat
th
8 Pembuatan Alat
9th Pembuatan Alat
10th Pembuatan Alat
11th Pembuatan Alat
12th Pembuatan Alat
13th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.
14th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.
15th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.
16th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.
17th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.
18th Penyajian Alat Peraga yang dibuat.

Anda mungkin juga menyukai