Anda di halaman 1dari 2

APA YANG PERLU

KENALI, PELAJARI DAN


DILAKUKAN UNTUK JANGAN
HINDARI KTD
MENCEGAH KTD? COBA-COBA (KEHAMILAN TIDAK
Memberikan banyak informasi
KALAU TIDAK INGIN DIINGINKAN)
seputar
remaja.
seksualitas kepada MENDERITA PADA REMAJA

Jelaskan akibat yang akan


terjadi jika melakukan hubungan
seksual pranikah.
Kontrol diri dari remaja dengan
memunculkan self esteem dalam
diri remaja.
Peran orang tua untuk menjadi
teman diskusi bukan sebagai
polisi bagi remaja.
SUMBER

Azinar, M. Perilaku Seksual


Pranikah Berisiko Terhadap
Kehamilan Tidak Diinginkan.
2013. Jurnal Kesehatan
Masyarakat UNNES.

Perkumpulan Keluarga
Berencana Indonesia (PKBI)
DIY. Kehamilan Tidak NAFIATUS SYARIFAH
Diinginkan. http://pkbi- 20130310162
diy.info/?page_id=3534

Program Studi Pendidikan Dokter


Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
2017
APA ITU KTD? APA SAJA FAKTOR YANG APA YANG TERJADI
MENYEBABKAN KTD JIKA REMAJA SAMPAI
Adalah kehamilan yang terjadi baik
PADA REMAJA? MENGALAMI KTD?
karena alasan waktu yang tidak
tepat (mistimed), tidak diinginkan
1. Religiusitas
(unwanted) atau karena kehamilan Dalam hal ini, pihak yang banyak
2. Sikap terhadap seksualitas
terjadi pada perempuan yang belum dirugikan adalah pihak perempuan.
3. Akses dan kontak dengan
melakukan suatu ikatan yang sah Beban psikologis karena hamil
media pornografi
menurut norma yang ada maupun sebelum waktunya.
4. Sikap teman dekat terhadap
secara psikis belum siap menerima Resiko gangguan kehamilan
seksualitas
kehamilan yang dialamnya. Kejadian pada remaja meningkat karena
5. Peran orang tua
semacam ini sering kita jumpai di sistem reproduksi masih sangat
kalangan remaja. labil dan rentan.
Besar kemungkinan akan
mengganggu proses pendidikan.
Mendapatkan sangsi sosial dari
. lingkungan sekitar.

APA SAJA TANDA DAN


GEJALA KTD?
1. Kram pada vagina dan
pendarahan vagina di selang
menstruasi
2. Payudara yang bertambah
besar
3. Morning sickness
4. Tidak menstruasi
5. Pusing dan kelelahan

Anda mungkin juga menyukai