Anda di halaman 1dari 5

TUGAS PRA PRAKTIKUM

FISIKA UMUM

MOMEN INERSIA

Tanggal Pengumpulan : Minggu, 15 Oktober 2017

Nama : Rasiana Dhea Berina Rizky

NIM : 11170161000044

Kelompok : 3 (Tiga)

Nama Anggota :

1. Rizki Febianty (11170161000048)

2. Ananda Rosliana Maulida (11170161000067)

Kelas : Pendidikan Biologi 1B

LABORATORIUM FISIKA DASAR

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI

JURUSAN PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

2017
1. Buktikan rumus-rumus momen inersia pada bola pejal, silinder pejal,
silinder berongga, piringan pejal dan kerucut pejal!
Jawab :
Bola Pejal
Misal sebuah bola berjari-jari R. Momen inersia bola ini dapat
ditulis :
Ipm = cmR2

Dengan c adalah konstanta dam m adalah massa bola.

Lalu kita tinjau bola berongga dengan jari-jari rongga r dan


massanya m

Dengan prinsip momen inersia bola ini sama dengan momen inersia
bola besar dikurangi dengan momen inersia bola kecil.
Ipm = Ibola besar - Ibola kecil
= cmbesar R2 cmkecil r2
Dengan menulis massa bola besar mbesar =

Dan massa bola kecil mkecil =


Maka dapat kita peroleh :

(IA)berongga =

Selanjutnya ambil r=R dan gunakan persamaan Ipm = untuk

memperoleh persamaan :

Dari persamaan diatas kita memperoleh = , sehingga momen inersia

bola bermassa m dan berjari-jari R yang berputar terhadap sumbu


yang melalui pusat massanya adalah :
Ipm =

(Sumber : www.yohanessurya.com).

Silinder Pejal
I = mR2
I=

I=

I =

I=

I=

I=

Silinder Berongga
I = mR2
I

I
I = MR2
(Sumber : https://dosc.google.com)

Piringan Pejal
I=

I=

I =

I=

I=

I=

Kerucut Pejal
I=

2. Cari contoh dan jelaskan momen inersia dalam kehidupan sehari-hari!


Jawab :
1. Kecenderungan sebuah mobil untuk mempertahankan geraknya ketika
mobil sedang melaju dengan kecepatan tinggi kemudian direm secara
tiba-tiba (www.berpendidikan.com).
2. Penghapus tetap akan berada diatas meja ketika penghapus tersebut
diletakkan diatas kertas yang berada diatas meja kemudian kertas tersebut
ditarik secara cepat (www.berpendidikan.com).
3. Produsen mobil mempelajari momen inersia secara cermat untuk
menentukan seberapa cepat mobil akan terlepas dari kontrol. Tujuannya
adalah untuk menciptakan momen tinggi sehingga mobil ini kecil
kemungkinannya untuk kehilangan kendali dalam berputar (Sumber :
http://usaha321.net).
4. Pemain bisbol dan pegolf berdua bekerja untuk menciptakan ayunan
pukulan yang efektif, untuk memukul bola dengan sudut yang benar dan
gaya yang dibutuhkan untuk membuatnya terbang jauh tanpa
menggunakan otot yang berlebihan.
5. Baling-baling kipas angin yang sedang berputar. Baling-baling tersebut
akan melakukan gerak rotasi pada sebuah stasioner dalam kerangka
acuan inersia tertentu (Sumber : Indrajit, Dudi. 2007 : 116)

Anda mungkin juga menyukai