Anda di halaman 1dari 7

TUGAS

Aspek Usaha Etika Hukum

Proyek Jembatan Musi IV Palembang

Nama Kelompok :
1. Deny sanusi
2. Deka Putra
3. Elvina Yoshinta
4. M. Ridho Perdana
5. M. Shaid Ramadhinata
6. Tiara Nur Muslimah

Kelas : 7 PJJ A

JURUSAN TEKNIK SIPIL


PRODI PERANCANGAN JALAN DAN JEMBATAN
POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2017
Diskusi Kelompok

1. Identifikasi Pihak-pihak (pengguna jasa dan penyedia jasa) yang terlibat


dalam proyek yang anda ketahui, dan uraikan kontrak yang terjadi antara pihak
terntentu.

Jawab :
Pihak pihak yang terlibat didalam proyek pembangunan jembatan Musi
IV Palembang :
o Pengguna Jasa : PPK (owner) : Suwarno,ST
o Penyedia Jasa :
Kontraktor Pelaksana : PT. Adhi Karya (persero)Tbk
Konsultan Perencana : PT. Perentjana Djaja
Konsultan Supervisi : PT. Wahana Mitra Amerta (WMA)
Sub- Kontraktor : PT. Pratama Widya
PT. ADHIMIX Precast
PT. Puja Perkasa
PT. DSI

Kontrak yang terjadi antar pihak :

PPK

Owner

Konsultan Konsultan
Perencana Pengawas

PT . Perentjana Djaja PT. Wahana Mitra Amerta

Kontraktor
Pelaksana

PT. Adhi Karya

PT. Pratama Widya


Sub-Kontraktor
PT. ADHIMIX Precast

PT Puja Perkasa

PT DSI
o Owner dengan Kontraktor Pelaksana :
Tanggal Kontrak : 16 Desember 2015
Tanggal SPMK : 30 Desember 2015
Pelaksanaan : 780 hari kalender
Pemeliharaan : 1080 hari kalender
Rencana PHO : 2 Februari 2018
Rencana FHO : 16 Januari 2021
Harga Kontrak : Rp. 526.311.552.000,-
Sumber Dana : APBN
Tipe Kontrak : Kontrak Tahun Jamak
Asuransi :

Owner dengan konsultan pengawas :


- Wajib menyerahkan buku laporan harian mingguan, bulanan dan akhir
serta dokumentasi, foto-foto sselama pelaksanaan proyek
- Kontrak pengadaan jasa konsultasi ini dibiayai dari sumber pendanaan
APBN
- Pemutusan kontrak, jika pekerjaan selesai 100%
- Sistem pembayaaran :
- Jaminan keselamatan (asuransi)

Kontraktor dengan sub-kontraktor

- PT. Pratama Widya


Pembayaran pekerjaan berdasarkan tiap titk bor yang diselesaikan
- PT. Adhimix Precast
Pembayaran berdasarkan tiap bentang girder yang telah dibuat
- PT. Puja Perkasa
Pembayaran berdasarkan besi yang tekah dibuat dalam hitungan per
Kg
- PT. DSI
Launching Gantry
Box Girder Cantilever
Pembayaran berdasarkan girder yang telah diatas elastomer

Asuransi (jaminan kesehatan dan keselamatan) : BPJS Ketenagakerjaan


2. Identifikasi Tugas dari masing-masing pihak dalam rangka Penyelesaian
Proyek
Jawab :
- PPK = Suwarno.,S.T
Mengontrol setiap pelaksanaan pada pembangunan proyek
jembatan musi IV
Menjamin setiap keselamatan pada pelaksana pekerjaan proyek
jembatan musi IV, yang telah tertuang didalam kontrak
- Kontraktor pelaksana = PT. Adhi Karya
Sebagai kontraktor utama dalam menyelesaikan proyek
jembatan musi IV
Bertanggung jawab terhadap semua pekerjaan agar sesuai
biaya, mutu, dan waktu (BMW)
Saling berkoordinasi dengan konsultan perencana dan
konsultan pengawas untuk menyelesaikan proyek
- Sub-kontraktor
PT. Pratama Widya
Membantu kontraktor utama dalam melaksanakan pekerjaan
konstruksi khusus dipekerjaan borepile
PT Adhimix Precast
Membantu kontraktor utama dalam melaksanakan pekerjaan
konstruksi khusus pekerjaan girder dan stressing
PT. Puja Perkasa
Membantu kontraktor utama dalam melaksanakan pekerjaan
konstruksi khusus pekerjaan pembesian
PT. DSI
Membantu kontraktor utama dalam melaksanakan pekerjaan
khusus di laucher gantry (erection dan box balance cantilever)
- Konsultan perancana
PT. Parentjana Djaja
Sebagai perencana dan desain jembatan dalam proyek jembatan
musi IV
Bertanggung jawab atas perencana yang telah dibuat
- Konsultan supervisi
PT. Wahana Mitra Amerta
Sebagai pengawas pelaksanaan proyek jembatan musi IV
Palembang
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan akhir untuk
diserahkan kepada owner
Serta dokumentasi pelaksanaan (foto-foto atau video)
Saling berkoordinasi dengan kontraktor untuk menyelesaikan
proyek dan masalah pekerjaan selama pelaksanaan
3. Bagaimana Usaha yang dilakukan oleh Kontraktor untuk memenuhi
janjinya pada owner
Jawab :
Usaha kontraktor untuk memenuhi janjinya kepada owner
Menjaga mutu
Menepati janji waktu penyelesaian (on schdule)
TUGAS
STRUKTUR BAJA JEMBATAN 2

NAMA : TIARA NURMUSLIMAH

NIM : 061440110689

JURUSAN TEKNIK SIPIL


PRODI PERANCANGAN JALAN DAN JEMBATAN
POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA

PALEMBANG

2017

Anda mungkin juga menyukai