Anda di halaman 1dari 4

TERAPI KOMPRES

JAHE MERAH UNTUK


MENGURANGI NYERI
SENDI

FITRIA ANANDA PUTRI


PRAKTEK PROFESI NERS
PEMINATAN KEPERAWATAN
GERONTIK
2018
Kompres
Jahe
Jahe memiliki efek farmakologis yaitu rasa
panas dan pedas, dimana rasa panas ini dapat
meredakan rasa nyeri, kaku, dan spasme otot
atau terjadinya vasodilatasi pembuluh darah
(Purnamasari, A.R, 2015).

Kompres jahe merupakan pengobatan


tradisional atau terapi alternatif untuk
mengurangi nyeri sendi pada artritis gout.

Kompres jahe merah memiliki kandungan


enzim siklo-oksigenasi yang dapat mengurangi
peradangan pada penderita artritis gout.
Tujuan dari pemberian kompres jahe merah Alat dan Bahan
diantaranya : 1. Baskom berisi air
hangat (±1 L)
dengan suhu 40-
Mengurangi sensasi nyeri atau keram
pada sendi yang diakibatkan oleh 50oC yang disusaikan
peningkatan asam urat atau inflamasi dengan kekuatan
pada sendi (osteoarthritis) sensasi panas pada pasien.

Meningkatkan rasa nyaman klien, 2. Jahe merah segar 100


khususnya pada area sendi yang gr (1 ons)
diakibatkan oleh sensasi nyeri

3. Waslap/handuk 2 buah

Melancarkan sirkulasi darah dan


oksigen pada organ lokal sekitar.
Metode dan Prosedur Kompres Jahe 6. Celupkan handuk / waslap bersih ke
Merah dalam baskom yang berisi campuran air
hangat dan jahe
1. Jelaskan prosedur tindakan kepada
7. Peras sampai lembab (jangan sampai
klien serta manfaat tindakan
kering)
2. Atur posisi klien dengan nyaman
8. Kompres (tempelkan handuk secara
3. Pasang pengalas sebagai penadah
memutar pada sendi yang nyeri dan
tetesan air
biarkan sampai 20 menit)
4. Ukur skala nyeri klien dengan NRS dan
9. Ambil handuk dan bersihkan
catat pada skala berapa nyeri klien
10. Lakukan sampai beberapa pertemuan
tersebut
(minimal 3 pertemuan)
5. Campurkan tumbukan jahe dengan air
11. Ukur kembali skala nyeri klien
hangat
menggunakan NRS

Anda mungkin juga menyukai