Anda di halaman 1dari 1

DISAHKAN OLEH :

P2P DAN KESLING Kepala Puskesmas Lembang

STANDAR OPERASIONAL
PROSEDUR
Puskesmas Lembang
MENILAI KEPUASAN
Kecamatan Lembang dr. Hj. Siti Rusliani, M.M.Kes
PELANGGAN
NIP.196210061987122001
No : 04.05 / TASKIT / 02 Terbit ke : III Tanggal : 2 Maret 2015
1.Pengertian Kepuasan adalah suatu persepsi dari seseorang terhadap bentuk
layanan yang diterima. Pelanggan adalah pihak yang menerima
pelayanan.
2.Tujuan Sebagai acuan untuk kepuasan pelanggan Puskesmas Lembang
3.Kebijakan Dilakukan pada akhir tahun berjalan.
4.Petugas Petugas Surveilance
5.Peralatan 1. Alat Tulis
2. Lembar Survey Kepuasan Pelanggan
6.Prosedur 1. Menetapkan metode evaluasi kepuasan pelanggan
2. Menyiapkan instrumen untuk melakukan evaluasi kepuasan
pelanggan.
3. Menunjuk staf untuk melakukan evaluasi kepuasan pelanggan
4. Menunjuk staf yang menyebarkan instrumen kepada pihak
pelanggan puskesmas Lembang untuk diisi.
5. Instrumen yang telah diisi dikembalikan oleh pelanggan kepada
staf yang telah ditunjuk.
6. Melakukan tabulasi dan analisis terhadap data yang sudah
masuk.
7. Membuat laporan tentang hasil evaluasi kepuasan pelanggan.
8. Menyampaikan laporan kepada Kepala Puskesmas Lembang
9. Berdasarkan laporan evaluasi kepuasan pelanggan, Kepala
Puskesmas Lembang melakukan tindak lanjut yang diperlukan

7.Dokumen terkait

Anda mungkin juga menyukai