Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN CIANJUR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS AGRABINTA
Jln Raya Bojongterong Desa Mekarsari Kec Arabinta Kab Cianjur 43273
Email:Puskesmasagrabinta01@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS AGRABINTA


NO:800/001/SK/PKM-AGRA/VI/2018

TENTANG

PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,


KEPALA PUSKESMAS AGRABINTA,
Menimbang : a. bahwa dalam rangka peningkatan mutu pelayanan dan kinerja yang
terarah maka perlu ditetapkan indikator upaya kesehatan dan
manajemen puskesmas;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan huruf a diatas, perlu
menetapkan keputusan kepala Puskesmas Agrabinta tentang
penetapan indikator upaya kesehatan masyarakat, upaya kesehatan
perorangan dan administrasi manajemen Puskesmas;
Mengingat : 1. undang-undang republik indonesia nomor 29 tahun 2004 tentang
Praktik Kedokteran, Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2004 Nomor 116;
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 Tahun 2009 tentang
pelayanan Publik, Lembaran Negara Republik Indonesia tahun 2009
nomor 112;
3. Undang-undang nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan lembaran
negara republik indonesia tahun 2009 nomor 144;
4. Undang-undang Republik indonesia nomor 36 tahun 2014 tentang
tenaga kesehatan;
5. Peraturan menteri kesehatan nomor 75 tahun 2014 tentang pusat
kesehatan masyarakat;
6. Peraturan menteri kesehatan nomor 43 tahun 2016 tentang standar
pelayanan minimal bidang kesehatan;
7. Peraturan mentri kesehatan nomor 44 tahun 2016 tentang pedoman
manajemen puskesmas;
8. Peraturan menteri kesehatan no 11 tahun 2017 tentang
keselamatan pasien;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS AGRABINTA TENTANG


PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN KINERJA PUSKESMAS
AGRABINTA.
KESATU : Indikator upaya kesehatan dan administrasi manajemen puskesmas
sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan bagian yang tidak
terpisahkan dari surat keputusan ini.
KEDUA : surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
terdapat kekeliruan atau perubahan akan dilakukan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Agrabinta
Pada Tanggal : 19 Juni 2018
KEPALA PUSKESMAS AGRABINTA

RUSLAN ABDULGANI
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS AGRABINTA
NOMOR : 800/001/PKM-AGRA/VI/2018
TENTANG : PENETAPAN INDIKATOR MUTU DAN
KINERJA PUSKESMAS

INDIKATOR MUTU DAN KINERJA ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN

JENIS
INDIKATOR NILAI
PELAYANAN
1. Kelengkapan pengisian jabatan sesuai
persyaratan pengisian kompetensi dalam 100%
struktur organisasi Puskesmas
2. Adanya peraturan internal Puskesmas Ada
3. Adanya keesuaian pelaksana program
Ada
terhadap persyaratan kompetensi
Input
4. Adanya daftar urutan kepangkatan
Ada
karyawan
5. Adanya perencanaan strategi bisnis
Ada
ADMINITRASI Puskesmas
DAN 6. Adanya perencanaan pengembangan
Ada
MANAJEMEN SDM
7. Tindak lanjut penyelesaian hasil lokakarya
100%
mini
8. Ketepatan waktu pegusulan kenaikan
100%
pangkat
Proses 9. Ketepatan waktu pengurusan gaji berkala 100%
10. Pelaksanaan rencana pengembangan
100%
SDM
11. Ketepatan waktu pengusulan laporan
100%
keuangan
INDIKATOR MUTU DAN KINERJA UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT

JENIS
NO INDIKATOR NILAI
PELAYANAN
Ketersediaan tenaga gizi sesuai PMK
Input No 75/2014 100%

Balita gizi buruk yang mendapatkan


100%
perawatan
Pelaksanaan klinis konsultasi gizi
80%
proses sesuai dengan prosedur
1. Pelayanan gizi
Pelaksanaan posyandu
(penimbangan balita sesuai dengan 98,07%
rencana)
Cakupan pemberian makanan
pendamping ASI pada usia 6-24 100%
output
bulan
Pencapaian SKDN
Penderita DBD yang ditangani 100%
Penemuan penderita pneumonia
3,10%
balita
Penemuan pasien baru TB TBA
51,72%
Pencegahan positif
2. proses
penyakit Penemuan penderita diare 50,60%
Cakupan desa/kelurahan yang
mengalami KL yang dilakukan 100%
epidemiologi < 24 jam
Cakupan desa/kelurahan UCI 100%
Sesuai
Ketersediaan tenaga promosi
PMK
kesehatan
75/2014
Ketersedian kit penyuluhan 90%
Promosi Input
3. Melaksanakan kegiatan penyuluhan
kesehatan proses
kesehatan di luar gedung sesuai 79,06%
rencana
Melaksanakan kegiatan penyuluhan
43,75%
kesehatan di dalam gedung sesuai
rencana
Cakupan PHBS 13,03%
Cakupan desa siaga aktif 100%
Sesuai
Input Ketersediaan tenaga sanitarian PMK
75/2014
Pengawasan rumah sehat 10,71%
Pengawasan sarana air bersih 72%
Pengawasan jamban 100%
Kesehatan
4. Pengawasan SPAL 10,01%
lingkungan
Pengawasan tempat-tempat umum
Proses 94,23%
(TTU)
Pengawasan tempat pengelolaan
60%
makanan (TPM)
Pengawasan industri 100%
Kegiatan klinik sanitasi -

INDIKATOR MUTU DAN KINERJA UPAYA KESEHATAN PERORANGAN

JENIS
NO INDIKATOR NILAI
PELAYANAN
1. UGD Jam buka ugd 24 jam 24 jam
Jam buka pelayanan senin-kamis 07.30-
2. Rawat Jalan 13.00 WIB, jumat 07.30-11.00 WIB, sabtu 100%
07.30-12.00 WIB
3. Farmasi Tidak ada kesalahan dalam pemberian obat 100%
Kelengkapan pengisian rekam medis 24 jam
4. Rekam Medis 80%
setelah pelayanan
Pengelolaan Pengolahan limbah padat infeksius sesuai
5. 100%
Limbah peraturan
6. Ambulance Waktu pelayanan ambulance 24 jam 24 jam
Pelayanan Pelayanan alat ukur laboratorium dan
7. 30%
Pemeliharaan kalibrasi sesuai waktu dan ketentuan
Kejadian infeksi nosokomial
1,5%
Kejadian pulang sebelum dinyatakan sembuh
8. Rawat Inap
Kejadian pulang sebelum dinyatakan
5%
sembuh
9. Laboratorium Tidak ada kesalahan pemberian hasil laborat 100%
10. Gigi Prawat gigi meberikan pelayanan di poli klinik 100%
Pemberian persalinan normal oleh bidan 24
11. Persalinan 24 jam
jam

Anda mungkin juga menyukai