Anda di halaman 1dari 2

WORKHOP

ANALISIS KURIKULUM DAN PENYUSUNAN INDIKATOR

Nama : JEFRI FIRMANTO


NIM : 18052085710072

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.17 Menganalisis akun-akun dalam penyusunan 3.17.1 Menjelaskan pengertian dan kegunaan
neraca lajur (worksheet) pada perusahaan Neraca Lajur
dagang. 3.17.2 Menguraikan bentuk-bentuk Neraca
Lajur
3.17.3 Menguraikan langkah-langkah
(prosedur) penyusunan neraca lajur
4.17 Menyusun neraca lajur (worksheet) pada 4.17.1 Menyiapkan peralatan yang dibutuhkan
perusahaan dagang. untuk membuat neraca lajur
4.17.2 Membuat neraca lajur.
3.18 Menganalisis akun-akun untuk penyusunan 3.18.1. Menguraikan jenis-jenis laporan
laporan laba/rugi, perubahan modal, neraca, keuangan perusahaan dagang.
dan arus kas perusahaan dagang. 3.18.2. Menguraikan langkah-langkah
penyusunan laporan laba rugi
perusahaan dagang
3.18.3. Menguraikan langkah-langkah
penyusunan laporan perubahan modal
perusahaan dagang
3.18.4. Menguraikan langkah-langkah
penyusunan laporan posisi keuangan
(Neraca) perusahaan dagang
3.18.5. Menguraikan langkah-langkah
penyusunan laporan arus kas
perusahaan dagang.
4.18 Menyusun laporan laba/rugi, perubahan 4.18.1. Membuat laporan laba rugi perusahaan
modal, neraca, dan arus kas perusahaan dagang.
dagang. 4.18.2. Membuat laporan perubahan modal
perusahaan dagang
4.18.3. Membuat laporan posisi keuangan
(Neraca) perusahaan dagang
4.18.4. Membuat laporan arus kas perusahaan
dagang.
3.19. Menganalisis akun-akun jurnal penutup, 3.19.1. Menganalisis akun-akun jurnal penutup
posting jurnal penutup, dan neraca saldo untuk perusahaan dagang
setelah penutupan untuk perusahaan dagang 3.19.2. Menguraikan langkah-langkah menutup
akun-akun jurnal penutup perusahaan
dagang.
3.19.3. Menguraikan langkah-langkah posting
akun-akun jurnal penutup ke buku besar
perusahaan dagang.
3.19.4. Menguraikan langkah penyusunan
neraca saldo setelah penutup
perusahaan dagang.
4.19. Menyusun jurnal penutup, posting jurnal 4.19.1. Menyusun jurnal penutup perusahaan.
penutup, dan neraca saldo setelah penutupan 4.19.2. Memposting akun-akun jurnal penutup
untuk perusahaan dagang ke dalam buku besar perusahaan
dagang.
4.19.3. Membuat neraca saldo setelah
penutupan perusahaan dagang

Anda mungkin juga menyukai