Anda di halaman 1dari 1

SAP dan LEAFLET hipertensi

Satuan acara penyuluhan

HIPERTENSI

Topic : keperawatan gerontik

Pokok bahasan :hipertensi

Sasaran : lansia

Tempat : panti wredha budi pertiwi

Hari/tanggal :

Waktu :

A. Tujuan intruksional umum


Setelah mendapatkan penyuluhan, sasaran mampu memahami dan mengaplikasikan
maeri penyuluhan dalam kehidupan sehari hari.
Tujuan intruksional khusus
Setelah mendapatkan penyuluhan sasaran ampu ;
1. Memahami pengertian hipertensi
2. Mengenali tanda dan gejala hipertensi
3. Memahami factor penyebab hipertensi
4. Mengetahui cara pengobatan hipertensi
5. Mengetahu kompikasi dari hipertensi
6. Mengetahui cara pencegahan terhadap hipertensi
B. Sasaran
Para lansia yang memiliki riwayat hipertensi/ tidak memiliki riwayat hipertensi di panti
wredha budi pertiwi

Anda mungkin juga menyukai