Anda di halaman 1dari 1

KESIMPULAN

1. Pengertian konflik adalah suatu proses sosial antara dua orang atau lebih (bisa juga
kelompok) dimana salah satu pihak berusaha menyingkirkan pihak lain dengan
menghancurkannya atau membuatnya tidak berdaya.
2. Pandangan – pandangan terhadap konflik adalah pandangan tradisional, pandangan
hubungan manusia, pandangan interaksionis

3. Segi positif dan negatif konflik adalah positif, mampu memberikan kohesif yang lebih
baik apabila dapat terselesaikan. Dan negatif, organisasi tersebut akan terpuruk apabila
tidak dapat memecahkan konflik tersebut

Saran

Dengan adanya makalah ini, diharapkan pada mahasiswa agar lebih muda memahami
secara mendalam tentang hal-hal yang berkaitan dengan materi yang dikaji yaitu konflik
cenderung melekat pada kehidupan manusia Mengetahui hubungan pemikiran masyarakan
tradisional dengan masyarakat modern Mengetahui dampak positif dan negative dari suatu
konflik Mengetahui fungsi manifest dan laten Mengetahui upaya yang dapat dilakukan untuk
ketahanan nasional mengetahui upaya manajemen konflik dalam internal maupun eksternal.

Kami harap dengan dibuatnya makalah ini para pembaca dapat memahami dan
mengambil sisi positif yang dapat diterapkan dikehidupan sehari-hari. Kami menyadari bahwa
dalam makalah ini masih banyak terdapat kekurangan dan kekhilafan oleh karena itu, kepada
para pembaca dan para pakar utama penulis mengharapkan saran dan kritik ataupun tegur sapa
yang sifatnya membangun akan diterima dengan senang hati demi kesempurnaan makalah
selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai