Anda di halaman 1dari 2

Knowledge Life Cycle

 Sederhananya Knowledge Life Cycle adalah proses untuk mendapatkan informasi yang tepat untuk orang
yang tepat pada waktu yang tepat.
 Menurut McElroy pandangan ini menganggap bahwa organisasi seolah-olah telah memiliki pengetahuan
yang sangat berharga sehingga tugas seorang manajer lebih pada bagaimana mendapatkan pengetahuan
tersebut, mengkodifikasikannya dan mendistribusikannya kepada para pekerja sehingga ujung-ujungnya
kinerja organisasi meningkat. Pemahaman terhadap KM seperti ini oleh McElroy disebut sebagai supply
side of KM.
 Knowledge Life Cycle adalah model teoritis yang bisa digunakan untuk memotret proses produksi, difusi
dan implementasi pengetahuan yang digambarkan hubungannya oleh McElroy sebagai berikut:

 Seperti pada diagram diatas sederhananya KLC McElroy dibagi menjadi Individual group learning,
Knowledge Claim Validation, Information Acquisition, Knowledge Validation dan Knowledge Integration
 Sebagai perbandingan berikut perbandingan proses KL menurut beberapa ahli:

Ref:
MODUL EKMA 4565
https://raraariestapriliani.files.wordpress.com/2016/11/1.png?w=604

Anda mungkin juga menyukai