Anda di halaman 1dari 1

E (MEDAN LISTRIK) DI DEKAT MUATAN GARIS TAK HINGGA

Sebuah permukaan silindris dengan panjang L dan jari-jari r sudah digambar mengelilingi garis muatan.
Berdasarkan simetri, di titik-titik yang posisinya jauh dari ujung-ujung garis tersebut, garis medan listrik
akan memancar keluar secara seragam (jika muatan positif). Medan listrik akan tegak lurus permukaan
silindris dan mempunyai nilai 𝐸𝑟 yang sama di sembarang tempat permukaan.

 Fluks listrik merupakan perkalian medan listrik (𝐸𝑟 ) dan luas permukaan silindris (2𝜋𝑟𝐿). Tidak ada
fluks yang melewati permukaan datar di ujung-ujung silinder karena 𝐄 ∙ 𝒏̇ = 𝟎 pada permukaan.

 Muatan total di dalam permukaan adalah muatan per panjang 𝜆 kali panjang L. Maka Hukum Gauss
akan menghasilkan:

1
𝜙𝑛𝑒𝑡 = ∮ 𝐸𝑛 𝑑𝐴 = 𝑄
𝜀0 𝑑𝑎𝑙𝑎𝑚
𝜆𝐿
∮ 𝐸𝑛 𝑑𝐴 = 𝐸𝑟 ∮ 𝑑𝐴 =
𝜀0

Luas Permukaan Silindris 𝐀 = 𝟐𝝅𝒓𝑳

𝜆𝐿
𝐸𝑟 (2𝜋𝑟𝐿) =
𝜀0
1 𝜆 𝜆
𝐸𝑟 = = 2𝑘
2𝜋𝜀0 𝑟 𝑟

∴ 𝐸 𝑠𝑒𝑗𝑎𝑟𝑎𝑘 𝑟 𝑑𝑎𝑟𝑖 𝑚𝑢𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑔𝑎𝑟𝑖𝑠 𝑡𝑎𝑘 ℎ𝑖𝑛𝑔𝑔𝑎

Anda mungkin juga menyukai