Anda di halaman 1dari 1

Prosesing Jaringan menggunakan Tissue Prosesor

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman :

1/1
RSUD Dr. (H.C.) Ir. SOEKARNO

Tanggal terbit : DITETAPKAN


DIREKTUR RSUD Dr. Ir. SOEKARNO

STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL

dr. H. ARMAYANI S, Sp.B


NIP. 19661021 199803 1 003
Tissue prosessor adalah alat yang digunakan untuk proses
PENGERTIAN jaringan secara automatik melalui tahapan-tahapan fiksasi,
dehidrasi, penjernihan dan impregnasi.
TUJUAN Memproses jaringan sehingga jaringan dapat dibuat blok paraffin.

Surat Keputusan Direktur RSUD Dr. (H.C.) Ir. Soekarno Provinsi


KEBIJAKAN Kepulauan Bangka Belitung No. 188.4/064/RSUDP/2018 tentang
Pemberlakuan Standar Operasional Prosedur (SOP) Medis
RSUD Dr. (H.C.) Ir. Soekarno
1. Tekan tombol On pada bagian belakang alat
2. Tekan tanda panah atas/bawah untuk menaikkan atau
menurunkan katup
3. Isi tiap-tiap gelas dengan larutan yang telah ditentukan.
4. Letakkan keranjang yang berisi kaset jaringan pada posisi
yang ditentukan
5. Atur program yang diinginkan, start.
6. Waktu kerja yang digunakan untuk memproses jaringan yaitu :
1. Formalin buffer 10% 2 jam
PROSEDUR 2. Alkohol I 70% 1 jam
3. Alkohol II 80% 1 jam
5. Alkohol III 96% 1 jam
6. Alkohol IV 100% 1 jam
7. Alkohol V 100% 1 jam
8. Alkohol VI 100% 1 jam
9. Xylol I 1 jam
10 Xylol II 1 jam
11. Xylol III 1 jam
12. Parafin I 1,5 jam
13. Parafin II 2 jam
UNIT TERKAIT

DOKUMEN TERKAIT

Anda mungkin juga menyukai