Anda di halaman 1dari 11

PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
UPT WILAYAH 1 (KOTA KUPANG, KAB. KUPANG, KAB. TTS)
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ( SMK ) NEGERI 1 KAB. KUPANG
Jl. Timor Raya KM 36 Naibonat, Kec. Kupang Timur
KABUPATEN KUPANG

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


RPP 2

Sekolah : SMK NEGERI 1 KUPANG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Komp.Keahlian : NKPI, APAT, TPHPI, TKPI, ATPH, TKJ
Kelas/ Semester : XI/ I
Tahun Pelajaran : 2017 / 2018
Alokasi Waktu : 4 x 3 JP

A. Kompetensi Inti
KI3: Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasitentang pengetahuan faktual,
konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
kajian/kerja Bahasa Inggris pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI4: Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja
yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian/kerja
Bahasa Inggris.Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas
yang terukur sesuai dengan standar kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan
menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung. Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru,
membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
B. Kompetensi Dasar
3.15 Menerapkan fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pesan
sederhana lewat telephone (taking simple phone message) sesuai dengan konteks
penggunaannya di dunia kerja.
4.15 Menuliskan kembali teks pesan sederhana lewat telephone terkait tempat kerja dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan secara benar dan
sesuai konteks dunia kerja.
C. Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
IPK Pengetahuan
3.15.1 Mengidentifikasi ungkapan yang biasa dipakai dalam percakapan telepon serta
responnya. (c1)
3.15.2 Mencontohkan ungkapan yang biasa dipakai dalam percakapan telepon serta
responnya. (c2)
3.15.3 Menentukan ciri – ciri ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya.
(c3)
3.15.4 Menanggapi ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait pesan
sederhana lewat telepon. (c3)
3.15.5 Menggunakan ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait
pesan sederhana lewat telepon. (c3)
IPK Keterampilan
4.15.1 Mengulangi ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait pesan
sederhana lewat telepon. (K1)
4.15.2 Menyimpulkan ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait
pesan sederhana lewat telepon. (K2)
4.15.3 Mencatat kembali ungkapan menyatakan pendapat dan pikiran serta responnya pesan
sederhana lewat telepon. (K2)
D. Tujuan Pembelajaran
Melalui proses membaca/menyimak, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasikan dan
mengomunikasikan, peserta didik mampu:
3.15.1 Mengidentifikasi ungkapan yang biasa dipakai dalam percakapan telepon serta
responnya dengan tepat.
3.15.2 Mencontohkan ungkapan yang biasa dipakai dalam percakapan telepon serta
responnya dengan benar.
3.15.3 Menentukan ciri – ciri ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya
dengan tepat.
3.15.4 Menanggapi ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait pesan
sederhana lewat telepon dengan benar.
3.15.5 Menggunakan ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait
pesan sederhana lewat telepon dengan benar.
4.15.1 Mengulangi ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait pesan
sederhana lewat telepon dengan benar.
4.15.2 Menyimpulkan ungkapan meminta dan memberi pendapat serta responnya terkait
pesan sederhana lewat telepon dengan benar.
4.15.3 Mencatat kembali ungkapan menyatakan pendapat dan pikiran serta responnya pesan
sederhana lewat telepon dengan benar.
E. Materi Pembelajaran
1. Materi pembelajaran Regular
FAKTA
Secretary : Good morning. Gama Corporation. Can I help you?
Caller : Good morning. May I speak to Mr Fahrur Assegaf, please?
Secretary : Who’s speaking, please?
Caller : This is Apryan Siregar of Horasindo Oil Company.
Secretary : I beg your pardon, Sir. Could you spell your first name, please?
Caller : Alfa-Papa-Romeo-Yankee-Alfa-November. That’s APRYAN.
Secretary : Thank you, Mr Apryan Siregar. Just a moment, please.
Caller : All right.
Secretary : I’m sorry, Sir.
Mr Assegaf is in a meeting with the Board now.
Caller : That’s OK! He is the Headboard. Can I leave a message?
Secretary : With pleasure, Sir.
Caller : Please tell him to call me back at 1 p.m. today.
Secretary : Right, Sir. Could I have your phone number, please?
Caller : Sure. +62-817-410-4496. Have you got that?
Secretary : Yes, Sir. +62-817-410-4496. Anything else, Sir?
Caller : Is Mr Rahmat, his assistant, in?
Secretary : I’m sorry, Sir. He is attending a seminar in Ogan Hotel.
Could I take your message, Sir?
Caller : Emm…please tell him that I’ll come to see him at 9 tomorrow morning.
Secretary : Right, Sir. I’ll give your message.
Caller : OK. Thank you for your help. Goodbye.
Secretary : You’re welcome, Sir. Goodbye.

KONSEP
Here are words and expressions usually used in formal telephoning.
To make a call
 Greetings (Good morning/afternoon/evening).
 May I speak to …, please?
 I’m …(your name) from …(your company’s name)
 I’m calling about …(your purpose)
 Could you put me through to Mr/Mrs…?
 Could I leave a message?
 Could you take my message for Mr/Mrs…?
To receive a call
 Greetings (Good morning/afternoon/evening)+ name of your company.
 Can I help you? May I help you?
 Who’s calling, please? Who’s speaking, please?
 May I have your name, please? Could I have your number?
 Hold on, please. Just a moment, please.
 I’m sorry. The line is engaged. Sorry, Sir/Ma’am. The line is busy.
 I’ll put you through to Mr/Mrs…
 Do you want to hold on, or call again later?
 Can I take your message?
 Could you speak up, please? It’s a terrible connection.

PROSEDUR

Should and ought to have the same meaning: they express advisability.
Examples :
a) You should say a greeting.
You ought to say a greeting.
b) You should speak clearly into the receiver.
You ought to speak clearly into the receiver

Ought to is often pronounced “otta” in informal speaking

Examples :
You have a test tomorrow, you ought to (“otta”) study tonight.

In meaning, had better is close to should/ought to but had better is usually stronger or even
implies a warning or a threat.
It has a present or future meaning. It is more common in speaking than writing.

Examples :
You had better identify yourself and your affiliation, before asking for the person to whom
you would like to speak.

METAKOGNITIF
Unsur Kebahasaan :
 Personal pronouns : I – me – my – mine – myself
 Reported speech :
- He said that you had to pay for the tickets
- He asked you to pay for the tickets
- He wanted to know if you would be available in the afternoon
- He wanted to know where you put his umbrella
 Adjective clause : Do you know the staff who will be promoted our new division
manager?

2. Materi Pembelajaran Pengayaan


Analisi kesalahan pada tata bahasa (Error Analysis): pada materi
1. Verb, Linking Verb, Opinion Adjective
2. Ucapan, tekanan kata, intonasi Ejaan dan tanda baca.
3. Materi Pembelajaran Remidial
Membuat dialog sederhana dengan ungkapan meminta dan memberi pendapat terkait
taking handling message phone

F. Pendekatan, Model dan Metode


1. Pendekatan : Scientific Approach
2. Model : Discovery Learning
3. Metode :Role Play, task-based learning,
4. Teknik : Discussion, presentation

G. Media Pembelajaran
1. Media : Power point presentation, Video, audio
2. Alat : Laptop, LCD
H. Sumber Pembelajaran
1. Sumber belajar : Buku, Guru, Handout,
2. Internet
- http://www.englishexercises.org/makeagame/viewgame.asp?id=1008#a..
Downloaded on May, 8th 2014. 9 p.m.
- http://www.englishexercises.org/makeagame/viewgame.asp?id=7926#a.
Downloaded on May, 9th 2014. 4 p.m.
Referensi lainnya
I. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke 1 (3 x 45 Menit) Alokasi
Waktu
Kegiatan Pendahuluan 10 Menit
Guru :
Orientasi
1. Guru memberi salam (greeting)
2. Berdoa Bersama
3. Guru memeriksa kehadiran siswa
4. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses
pembelajaran
Apersepsi
1. Mendiskusikan kompetensi yang sudah di pelajari dan dikembangkan sebelumnya yang
berkaitan dengan kompetensi yang akan di pelajari dan dikembangkan
2. Mengaikatkan materi kegiatan pembalajran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi pada kelas X
3. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pembelajaran yang akan
dilakukan
Motivasi
Guru memberi motivasi belajar siswa secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari, dengan memberikan contoh dan perbandingan
lokal, nasional dan internasional.
Pemberian Acuan
1. Guru menjelaskan tentang tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan
dicapai
2. Menyampaikan garis besar cakupan materi dan kegiatan yang akan dilakukan
3. Menyampaikan KKM yang akan di capai
4. Pembagian Kelompok Belajar

Kegiatan Inti Alokasi


Waktu
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Pemberian stimulus terhadap Guru menyajikan bahan kajian berupa bahan bacaan, dan 15
siswa gambar yang berkaitan taking simple phone mesaage,
dengan cara :
Mengamati :
 Siswa membaca dialog
 Mengidentifikasi bagian-bagian dialog
 Menirukan pengucapan ungkapan menyatakan
pendapat dan pikiran serta responnya.
Identifikasi masalah Menanya : 20
1. Siswa Berdiskusi untuk membedakan ungkapan yang
biasa dipakai dalam bertelepon
2. berdiskusi dengan teman kelompok dan
memberitahukan hasil diskusi
Pengumpulan data Mengumpulkan informasi : 25
Siswa membaca beberapa buku teksterkait taking simple
phone message dan memberi pendapat serta informasi
umum, informasi rinci dan rujukan kata yang ada pada
buku.
Pembuktian Menalar : 25
1. Mengidentifikasi berbagai macam ungkapan dalam
bertelepon dengan tepat
2. Mencontohkan ungkapan yang biasa dipakai dalam
bertelepon
3. Menganalisa fungsi social, struktur teks dan unsur
bahasa dalam teks percakapan taking simple phone
message
Menarik Kesimpulan Mengkomunikasikan : 25
1. Siswa menyimpulkan fungsi social, struktur teks dan
unsur bahasa yang terdapat dalam teks percakapan
taking simple phone message
2. Berpasangan membuat contoh dialog tentang
percakapan taking simple phone message
menunjukkannya dalam role play sederhana
3. Mencatat semua masukan guru baik dari aspek
struktur teks, kebahasaan maupun ucapan, tekanan
kata dan intonasi
4. Menuliskan permasalahan dalam menggunakan
bahasa Inggris untuk percakapan taking simple phone
message dalam lembar refleksi diri.
Kegiatan Penutup : 15
1. Memberi panduan menyimpulkan hasil pembelajaran
2. Meminta siswa menyampaikan pendapat atau perasaan atas pembelajaran yang
dilakukan
3. Memberikan penugasan terstruktur individu dengan membaca pelajaran berikutnya
4. Menyampaikan rencana kegiatan pertemuan berikutnya
Pertemuan Ke 2 (3 x 45 Menit) Alokasi
Waktu
Kegiatan pendahuluan 10
Guru :
Orientasi
1. Guru memberi salam (greeting)
2. Berdoa Bersama
3. Guru memeriksa kehadiran siswa
4. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses
pembelajaran.
5. Guru membagi kelompok
Apersepsi
1. Mendiskusikan kompetensi yang sudah di pelajari dan dikembangkan sebelumnya yang
berkaitan dengan kompetensi yang akan di pelajari dan dikembangkan
2. Mengaikatkan materi kegiatan pembalajran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan materi pada pertemuan 1
3. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pembelajaran yang akan
dilakukan
Motivasi
Guru memberi motivasi belajar siswa secara kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi
materi ajar dalam kehidupan sehari-hari, dengan memberikan contoh dan perbandingan
lokal, nasional dan internasional.
Pemberian Acuan
1. Menyampaikan teknik Penilaian yang akan digunakan pada pertemuan ini berupa:
a. Ranah Pengetahuan
Tes tertulis : Pilihan ganda Mengisi teks rumpang, menentukan benar atau salah,
mencocokkan, dan menjawab pertanyaan
b. Ranah Keterampilan
Unjuk Kerja dan Tes kemampuan berbicara dan menulis.
Kegiatan Inti Alokasi
Waktu
Sintak Model Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
Pemberian stimulus terhadap siswa Guru menyajikan bahan kajian berupa tayangan video 15
atau gambar yang berkaitan dengan percakapan taking
simple phone message, dengan cara :
Mengamati
 Peserta didik menyimak video
 Peserta didik menulis kembali isi percakapan
taking simple phone message
 Guru mengarahkan peserta didik untuk menyebutkan
Expression of asking and giving opinion yang telah
mereka temui pada video
 Dengan bimbingan guru, peserta didik menyebutkan
kembali jenis- jenis expression of asking and giving
opinion yang terdapat pada video
Identifikasi masalah Menanya 25
 Guru mengarahkan peserta didik untuk menanyakan
hal- hal yang belum mereka pahami berkaitan dengan
fungsi sosial, ungkapan dan unsur kebahasaan terkait
percakapan taking simple phone message.
 Peserta didik menanyakanhal- hal yang belum
mereka pahami terkait dengan fungsi sosial,
ungkapan dan unsur kebahasaan dalam percakapan
taking simple phone message maupun dari penjelasan
Guru.
Pengumpulan data Mengumpulkan informasi 25
 Guru mengarahkan peserta didik untuk menemukan
fungsi sosial dan struktur teks dari percakapan taking
simple phone message
 Peserta didik menemukan fungsi sosial dan struktur
teks dari penggunaan expression of asking and giving
opiniondalam video.
 Peserta didik melengkapi dialog percakapan taking
simple phone message dengan menggunakan kata
secara tepat.
Pembuktian Menalar 25
 Guru mengarahkan peserta didik untuk dapat
berasosiasi dengan membandingkan konteks
penggunaan expression of asking and giving
opinionuntuk berbagai situasi dalam kehidupan
sehari- hari (Now let us compare the differences
between the use of expression of asking and giving
opinion in task C and D?How about the use of
expression of asking and giving opinion in your real
life?).
 Peserta didik membandingkan expression of asking
and giving opinion yang telah dipelajari dengan yang
ada di berbagai sumber lain.
 Peserta didik membandingkan antara penggunaan
expression of asking and giving opinion dalam
bahasa Inggris dan dalam bahasa Indonesia.
Menarik Kesimpulan Mengkomunikasikan 25
 Guru mengarahkan peserta didik untuk
mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya di
depan kelas (Listen class! Now, it’s time for you to
present the result of your group discussion.Which
group wants to be first?).
 Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi
kelompok tentang fungsi sosial dan struktur
teksdari expression of asking and giving
opinionyang telah mereka temukan pada video
dalam tahap Exploring.
Kegiatan Penutup AW
1. Memberi panduan menyimpulkan hasil pembelajaran 10
2. Meminta siswa menyampaikan pendapat atau perasaan atas pembelajaran yang
dilakukan
3. Memberikan penugasan terstruktur individu dengan membaca pelajaran berikutnya
4. Menyampaikan rencana kegiatan pertemuan berikutnya

J. Penilaian
1. Teknik Penilaian
Kriteria Penilaian Kinerja dan Tugas
 Pencapaian fungsi sosial.
 Pencapaian pemahaman taking simple phone message
 Ketepatan unsur kebahasaan : struktur bahasa, kosakata, ucapan, intonasi.
Kinerja (Praktik).
 Role Play, saling bertanya dan memberikan respon terkait dengan taking simple
phone message

Speaking Rubrik

Nilai Nilai
Total Akhir*
Speaking Aspects (Total (Final
Nama Score) Score)
No
(Name) Pemaha Pilihan
Kelancaran Ketelitian Pengucapan Intonasi man Kata
(Fluency) (Accuracy) (Pronunciation) (Intonation) Understa (diction
nding) )
Keterangan:
a.Understanding
5 = Sangat Memahami
4 = Memahami
3 = Cukup Memahami
2 = Kurang Memahami
1 = Tidak Memahami
b. Kelancaran (fluency)
5 = Sangat lancar
4 = Lancar
3 = Cukup lancar
2 = Kurang lancar
1 = Tidak lancar
c. Ketelitian (accuracy)
5 = Sangat teliti
4 = Teliti
3 = Cukup teliti
2 = Kurang teliti
1 = Tidak teliti
d. Intonasi (intonation)
5 = Hampir sempurna
4 = Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
e. Pengucapan (pronunciation)
5 = Hampir sempurna
4 = Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
3 = Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
f. Diction (Pilihan Kata)
5 = Sangat Variatif dan Tepat
4 = Variatif dan tepat
3 = Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami

Nilai Nilai
Total Akhir
Writing Aspects (Total (Final
Nama
Score) Score)
No (Name)
Kesesuaian
Struktur Pilihan Keterpaduan Keterpaduan Penulisan
dengan isi
Teks Kata Kalimat Dialog Kosa Kata
Judul

Nilai Total Siswa


Nilai Akhir Siswa X 100
Nilai Total Aspek Speaking (30)

Writing Rubric
1. Aspek penlaian writing
NO. ASPEK YANG DINILAI KRITERIA SCORE
1 Kesesuaian isi dengan judul 100% isi sesuai dengan judul 5
80% isi sesuai dengan judul 4
60% isi sesuai dengan judul 3
40% isi sesuai dengan judul 2
20% isi sesuai dengan judul 1
2 Struktur teks 100% tulisan memiliki struktur yang tepat 5
80% tulisan memiliki struktur yang tepat 4
60%tulisan memiliki struktur yang tepat 3
40% tulisan memiliki struktur yang tepat 2
20% tulisan memiliki struktur yang tepat 1
3 Pilihan Kata 100% pilihan kata tepat 5
80% pilihan kata tepat 4
60% pilihan kata tepat 3
40% pilihan kata tepat 2
20% pilihan kata tepat 1
4 Keterpaduan kalimat 100% kalimat ter padu dan runtut 5
80% kalimat terpadu dan runtut 4
60% kalimat terpadu dan runtut 3
40% kalimat terpadu dan runtut 2
20% kalimat terpadu dan runtut 1
5 Keterpaduan dialog 100% paragraf terpadu dan runtut 5
80% paragraf terpadu dan runtut 4
60% paragraf terpadu dan runtut 3
40% paragraf terpadu dan runtut 2
20% paragraf terpadu dan runtut 1
6 Penulisan kosa kata 100% Penulisan kata tepat 5
80% Penulisan kata tepat 4
60% Penulisan kata tepat 3
40% Penulisan kata tepat 2
20% Penulisan kata tepat 1
2. Instrumen Penilaian Hasil Belajar Siswa

Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Instrumen
Penilaian

Pertemuan I Unjuk kerja Lisan dan tulis Pertemuan I


3.15.1 Mengidentifikasi terkait taking
simple phone message teks 1. Complete the following
dialog. dialogue based on the video.
3.15.2 Menirukan pengucapan terkait 2. Rewrite the expression of
taking simple phone message asking and giving opinion that
dalam teks dialog. you find in the dialogue.
3.15.3 Menemukan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur 3. Define the social function,
kebahasaan dalam teks terkait and types of expression showing
taking simple phone message. care and its response from the
3.15.4 Menggunakan struktur teks dialogue in the video.
dan unsur kebahasaan dalam
teks terkait taking simple 4. Complete the sentences
phone message. below using appropriate
Pertemuan II question words (what, how or
why)
4.15.1 Menulis teks dialog terkait
taking simple phone message. 5. Answer the questions based
4.15.2 Memperagakan percakapan on the following dialogue.
terkait taking simple phone
Pertemuan II
message.
1. Observe the video and find
out the expression of asking
and giving opinion and the
how to give respond.
2. In pairs, make your own
dialogue based on the topic
given by your teacher.
3. In pairs, Practice the
dialogue that you have made in
the front of the class.
Rubrik penilaian:
Jumlah score benar x 100 = total score
Jumlah score maximal
Naibonat, Juli 2017
Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Kab. Kupang Guru Mata Pelajaran,

Johan Nenobesi, S. Pd Olga E. Nunuhitu, S. Pd


NIP 19590606 198601 1 005 NIP 19820505 200904 2 005
Unit 2
Taking simple phone message
(Mencatat pesan pendek telepon)

Task 1. In small groups (4 persons), answer the following questions.

1. Have you ever made a phone call?


2. What do you say first?
3. Have you ever received a call?
4. What do you ask the caller?
5. What do you say if the caller wants to speak to your father but he is not at home?
6. What do you say when you want the caller to leave a message?

Task 2. Listen to your teacher and repeat after him/her with a good pronunciation. Then, find their
meanings in your dictionary.

WORDS MEANINGS WORDS MEANINGS

call [k :l] (kkt)


cold [ ](ks)
engaged [ ]ks)
later [ ] (ks)
message [ ](kb)

Task 3 Complete the missing words in the transcript below based on the information you hear. The listening
script is in the appendix.
Dona is a (1) ______ in our company. One day, the telephone rang and she answered it.
“May I (2) _____ to Mr Aji Danuarta, please?” a caller said.
“Who is (3) _________, please?” Dona asked.
“Mr Alan Bagio,” the caller said.
Dona put her hand over the mouthpiece and spoke to Mr.Danuarta.
“It’s Mr Alan Bagio, Sir,” she said. “He wants to speak to you.”
“What… again!” Mr Danuarta exclaimed.
“He wants to (4) ______ us those (5) ______, doesn’t he?”
“Yes, Sir,” Dona said.
“He (6) _____ yesterday and he rang up (7) _____ last week,” added Dona.
“We don’t (8) _____ new typewriters. I told him that yesterday,” Mr Danuarta said.
“What shall I (9) ____, Sir?” Dona asked.
“Say that (10) ______,” Mr Danuarta said.
Dona spoke into the receiver. “Mr Bagio,” she said, “I’m afraid you can’t speak to Mr Danuarta now. Mr Danuarta
says that he’s very busy and doesn’t want to be bothered.”

Task 4 Listen to the text again and then answer the questions orally. Number one has been done as an example.
1. Did Dona make a call? (No, she didn’t. She received a call.)
2. Was it Mr Bagio who made the call?
3. Did Mr Bagio want to speak to Dona?
4. Was Mr Danuarta in his office?
5. Did Mr Danuarta want to buy any new typewriters?
6. Did Mr Danuarta want to speak to Mr Bagio?

Task 5 Listen to the text again. Then, study and answer the questions in complete answers. Number one has been
done as an example.
1. Who wanted to speak to Mr Danuarta? (Mr Alan Bagio wanted to speak to Mr Danuarta.)
2. What did Dona say to know the caller’s identity?
3. What did Mr Bagio want to sell to Mr Danuarta?
4. What did Dona say to Mr Bagio?
5. What would you do if you were Mr Alan Bagio?

Vocabulary
mouthpiece [ ](kb) : bagian telepon yang diletakkan di dekat mulut
receiver [ ](kb): bagian telepon yang diletakkan di dekat telinga
typewriter [ ](kb): mesin ketik
Task 6. In pairs, study the following dialogue and answer the questions. Then, act it out with your partner.

Secretary : Good morning. Gama Corporation. Can I help you?


Caller : Good morning. May I speak to Mr Fahrur Assegaf, please?
Secretary : Who’s speaking, please?
Caller : This is Apryan Siregar of Horasindo Oil Company.
Secretary : I beg your pardon, Sir.
Could you spell your first name, please?
Caller : Alfa-Papa-Romeo-Yankee-Alfa-November. That’s APRYAN.
Secretary : Thank you, Mr Apryan Siregar. Just a moment, please.
Caller : All right.
Secretary : I’m sorry, Sir.
Mr Assegaf is in a meeting with the Board now.
Caller : That’s OK! He is the Headboard. Can I leave a message?
Secretary : With pleasure, Sir.
Caller : Please tell him to call me back at 1 p.m. today.
Secretary : Right, Sir. Could I have your phone number, please?
Caller : Sure. +62-817-410-4496. Have you got that?
Secretary : Yes, Sir. +62-817-410-4496. Anything else, Sir?
Caller : Is Mr Rahmat, his assistant, in?
Secretary : I’m sorry, Sir. He is attending a seminar in Ogan Hotel.
Could I take your message, Sir?
Caller : Emm…please tell him that I’ll come
to see him at 9 tomorrow morning.
Secretary : Right, Sir. I’ll give your message.
Caller : OK. Thank you for your help.
Goodbye.
Secretary : You’re welcome, Sir. Goodbye.

Task 7. Answer the following questions. Number one has been done as an example.

1. Who is the caller? (The caller is Mr Apryan Siregar.)


2. Whom does he want to speak to?
3. What does the secretary say to know who is calling?
4. What does she say to clarify the caller’s name?
5. How does the caller spell his name?
6. What does he say when he wants to leave a message?
7. What does the caller want Mr Assegaf to do?
8. What is his message to Mr Rahmat?
9. What does the secretary say to know the caller’s phone number?
10.What does she say to end the conversation?

Vocabulary:
board (kb) : Dewan Direksi
headboard (kb) : Pimpinan Dewan Direksi
attend (kkt) : menghadiri

Task 8 Complete the notes based on the dialogue in Task 6

Telephone Message

From : ___________________ Day/Date: Monday/21- 4 - 2008


To : ___________________ Time : 9.30 a.m.
Message:
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________
__________________________________________________________________

Taken by __________
Task 9 Rearrange the sentences below to make a good conversation. Then, act it out with your partner.

A B
1. Who’s calling, please? a. Yes, please.
2. Hold on, please. I’ll see if he’s in his room. b. Fajar Harun of Nusantara Company.
3. I’m sorry, Sir. Mr Febryan is in a meeting with c. Well, it’s alright. Could you tell him that I want
the Vice Director. I’m afraid, I can’t put you him to contact me as soon as possible?
through
4. Right, Sir. I’ll give your message to him. d. Good Morning. Could you put me through to Mr
Ari Febryan?
5. Good morning. Cendana Company. e. Thank you for helping. Goodbye.
6. With pleasure, Sir. May I have your number, f. Sure. +62 – 031 – 345 – 678. Don’t forget to tell
please? him.

Anda mungkin juga menyukai