Anda di halaman 1dari 1

Tugas 1 Pengantar Ilmu Material

Nama: 1. Ismathul dinny (17034108)


2. Nadia ardianti (17034116)
3. Rika nanda (17034125)

1. Jelaskan posisi matakuliah pengantar fisika material pada kbk fisika material dan
biofisika!
Jawab :
Posisi matakuliah pengantar fisika material pada kbk fisika material dan biofisika yaitu
sangat penting atau merupakan dasar dari fisika material, karena sejak zaman peradaban
dimulai material bersama dengan energi telah digunakan oleh orang-orang untuk
meningkatkan standar hidup mereka. Dengan matakuliah ini kita dapat mengetahui sifat
serta struktur suatu material yang nantinya akan kita gunakan.

2. Carilah dari berbagai sumber masing-masing 3 contoh aplikasi material logam, polimer,
keramik dan komposit dalam perkembangan IPTEK.
Jawab :
A. Polimer
 Polimer jenis PE PolieTilena lebih banyak digunakan untuk plastik pembungkus,
panci, dan kantong plastik
 Polimer jenis Potietilen tereffalat lebih banyak digunakan untuk pembuatan tas
plastik, jas hujan.
 Polimer jenis teflon digunakan untuk pelapis, karena tahan terhadap panas dan
permukaan licin.
B. Keramik
 Bidang teknologi : pemakaian Al2O3 sebagai bahan pembuatan printed circuit
 Industri : digunakan untuk pemotong, pembentuk, dan penghancur logam
 Medis : digunakan untuk bone filter (hidraksi apatis)
C. Komposit
 Kesehatan : digunakan untuk kaki palsu, sambungan sendi pada pinggang.
 Aotomobile : digunakan untuk komponen mesin, komponen kereta
 Industri pembinaan : jembatan, rumah, terowongan.

Anda mungkin juga menyukai