Anda di halaman 1dari 5

WORK BREAKDOWN STRUCTURE

GRIYA GARUDA PERMAI JONGGOL


DEVELOPED BY:
PT. CAHAYA GARUDA PERKASA
PEKERJAAN PENDAHULUAN
1. PembersihanLahan
2. PekerjaanPengukuranLahan
3. PemasanganBouwplank
4. PekerjaanBedeng
5. Persiapan ListrikKerja
6. Persiapan Air Kerja
PEKERJAAN TANAH DAN PONDASI
1. Pekerjaan Tanah
 PekerjaanGalian Tanah Induk
 Pekerjaan Galian Tanah Pondasi
 UruganKembaliGalian
 Pembuangan Tanah
2. Pekerjaan Pondasi
a. UruganPasirBawahPondasiBatuKali
b. PemasanganAnstampingbatuKali
c. PemasanganBatuKali

PEKERJAAN BETON
1. Pekerjaan Balok sloof
a. Bekisting
b. Cor Beton
 Pemadatan
 Curing
 Finishing
c. Penulangan
 Pembentukan tulangan
 Perangkaian tulangan
2. Pekerjaan Balok
d. Bekisting
e. Cor Beton
 Pemadatan
 Curing
 Finishing
f. Penulangan
 Pembentukan tulangan
 Perangkaian tulangan
3. Pekerjaan Kolom
g. Bekisting
h. Cor Beton
 Pemadatan
 Curing
 Finishing
i. Penulangan
 Pembentukan tulangan
 Perangkaian tulangan
4. Pekerjaan Ring Balok
j. Bekisting
k. Cor Beton
 Pemadatan
 Curing
 Finishing
l. Penulangan
 Pembentukan tulangan
 Perangkaian tulangan
5. Pekerjaan Pelat Beton
m. Bekisting
n. Cor Beton
 Pemadatan
 Curing
 Finishing
o. Penulangan
 Pembentukan tulangan
 Perangkaian tulangan

PEKERJAAN DINDING
1. Pekerjaan Dinding Batako 1 :2
2. Plesteran dan Acian Dinding 1;2
3. Pekerjaan Dinding Batako 1:4
4. Plesteran dan Acian Dinding 1;4
PEKERJAAN KUSEN, PINTU DAN JENDELA
1. Pekerjaan Kusen pintu dan jendela Kayu Meranti
2. Pekerjaan Kusen pintu kamar mandi PVC
3. Pemasangan Pintu
4. Pemasangan Kaca Jendela (kaca polos 5 mm)
5. Pemasangan Penggantung Kunci
a. Engsel pintu
b. Engsel jendela
c. Kunci tanam
6. Grendel jendela

PEKERJAAN RANGKA ATAP


1. Pemasangan Rangka Atap Baja Ringan
2. Penyambungan Rangka Atap Baja Ringan
3. Pemasangan Genteng Gelajur Standart
PEKERJAAN Plafond
1. Pek. Gybsum 9 mm Rangka Hollow Galvaniz
2. Pek. Drop Cealing
3. Pek. List Plafond Gybsum 9 mm Rangka Hollow Galvaniz
4. Pek. List Plafond KayuKamperSamarinda
PEKERJAAN LANTAI DAN KERAMIK
1. Pekerjaan Urugan di BawahLantai
a. UruganTanah di Bawah Lantai
b. Urugan Pasir di BawahLantai
2. Pasangan Keramik
a. Pemasangan Keramik 40x40
b. Pemasangan Keramik 30x30
c. Pemasangan Keramik 20x20
d. Pemasangan Keramik 20x20 pada Dinding Kamar Mandi

PEKERJAAN SANITASI
1. Pekerjaan Sanitasi Air
a. Pemasangan KlosetJongkok
b. Pemasangan Keran Air
buah Keran Berdiameter 3/4 ” atau 1/2 “
c. Pemasangan Floor Draine
d. Pemasangan Bak Mandi Fiber Glass

2. Pekerjaan Instalasi Air


a. Pemasangan instalasi air bersih
1m Pipa PVC Tipe AW 3”
1m Pipa PVC Tipe AW 3/4”

b. Pemasangan instalasi air kotor


1m Pipa PVC Tipe AW 3”
1m Pipa PVC Tipe AW 4”

1. Pekerjaan Perlengkapan Luar


a. Pemasangan Bak Kontrol
b. Pemasangan Septictank

PEKERJAAN LISTRIK

1. Pasang TitikLampu TL 20 Watt


2. pasang Titik Lampu Pijar 10 Watt dan 60 Watt
3. unit Stop Kontak
4. unit Saklar Tunggal
5. unit SaklarGanda
PEKERJAAN PENGECATAN
1. Pengecatan Dinding
a. Mengecat Dinding 1:2
b. Mengecat Dinding 1:4
2. Mengecat Kusen dan Pintu
3. Mengecat Daun Pintu dan Jendela
4. Mengecat Kayu List Plank

Anda mungkin juga menyukai