Anda di halaman 1dari 31

TUGAS BESAR

PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK


(TUGAS KE-2)

Disusun oleh :
1. Annisa Ayu Dawani 41116120067

FAKULTAS TEKNIK
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA 2020
PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

KATA PENGANTAR

Puji syukur penyusun panjatkan atas kehadirat Allah SWT, karena dengan rahmat dan
karuniaNya serta kemudahan yang diberikan oleh Nya Tugas Besar mata kuliah Perencanaan
dan Pengendalian Proyek dapat selesai dengan baik dan tepat waktu.

Penyusunan makalah ini merupakan salah satu persyaratan untuk mengikuti Ujian Akhir
Semester. Pada kesempatan ini penyusun ingin mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu Lily Kholida, S.T, M.T selaku dosen mata kuliah Perencanaan dan Pengendalian
Proyek yang telah membantu dalam pembelajaran mata kuliah ini.
2. Orang tua, yang telah membantu dalam bantuan moral dan materialnya.
3. Teman – teman yang selalu membantu dan saling menyemangati satu sama lain.

Penyusun menyadari bahwa tugas besar ini masih kurang dari kesempurnaan, baik
secara materi, penulisan, maupun pembuatannya. Hal ini dikarenakan keterbatasan maupun
pengalaman dan pengetahuan yang dimiliki penyusun. Oleh karena itu, penyusun sangat
mengharapkan dan menghargai segala kritikan saran dari pembaca.

Harapan penyusun semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi masyarakat umum,
khususnya mahasiswa Teknik Sipil Universtitas Mercu Buana.

Jakarta, 20 Januari 2020

Penyusun

Universitas Mercu Buana Jakarta i


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ............................................................................................................. 1

1.2 Tujuan Perencanaan ..................................................................................................... 1

1.3 Manfaat Perencanaan ................................................................................................... 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA .............................................................................................. 2

2.1 Perencanaan Sumber Daya .......................................................................................... 2

2.1.1 Pengertian Sumber Daya .......................................................................................... 2

2.1.2 Perencanaan Kebutuhan Sumber Daya Tenaga Kerja.............................................. 2

BAB III PEMBAHASAN .......................................................................................................... 4

3.1 Perencanaan Sumber Daya Tenaga Kerja .................................................................... 4

3.1.1 Perhitungan Produktivitas (P) .................................................................................. 4

3.1.2 Perhitungan Kebutuhan Komposisi Sumber Daya Manusia (KSDM)........................ 4

3.2 Penjadwalan Kebutuhan Sumber Daya Tenaga Kerja (Analisa BOW) ....................... 5

3.3 Resource Allocation & Levelling .............................................................................. 15

3.4 Analisa Crashing Project Modelling .......................................................................... 21

BAB IV PENUTUP ................................................................................................................. 27

4.1 Kesimpulan ................................................................................................................ 27

4.2 Saran .......................................................................................................................... 27

Universitas Mercu Buana Jakarta ii


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pada waktu proyek memasuki tahap pelaksanaan (construction), maka pekerjaan pada tahap
ini adalah mewujudkan bangunan yang dibutuhkan oleh pemilik proyek yang sudah dirancang
oleh konsultan perencana dalam batasan biaya danwaktu yang telah disepakati, serta dengan
mutu yang telah disyaratkan. Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini, meliputi:

1) Perencanaan dan pengendalian jadwal waktu pelaksanaan.


2) Perencanaan dan pengendalian organisasi lapangan.
3) Perencanaan dan pengendalian tenaga kerja.
4) Perencanaan dan pengendalian material dan peralatan.

Seperti diuraikan diatas perencanaan tenaga kerja, material, dan alat adalah merupakan
bagian dari perencanaan sumber daya, diantaranya adalah merencanakan jadwal pengadaan
tenaga kerja, material, dan alat untuk suatu proyek. Hasil akhir dari perencanaan ini akan
dipakai sebagai dasar dalam pengendalian tenaga kerja, material, dan alat selama pelaksanaan
proyek berjalan, sehingga diharapkan dengan cepat diketahui adanya penyimpangan dari
perencanaan tadi.

1.2 Tujuan Perencanaan


Adapun tujuan dari perencanaan kebutuhan dan penjadwalan sumber daya pada
pelaksanaan proyek konstruksi adalah dipakai sebagai pedoman pelaksanaan dan pengendalian
tenaga kerja, material, selama pelaksanaan proyek.

1.3 Manfaat Perencanaan


Adapun manfaat dari perencanaan kebutuhan dan penjadwalan sumber daya pada tahap
pelaksanaan proyek konstruksi adalah untuk dapat mengurangi terjadinya penyimpangan-
penyimpangan yang tidak diinginkan.

Universitas Mercu Buana Jakarta 1


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Perencanaan Sumber Daya

2.1.1 Pengertian Sumber Daya


Sumber daya adalah merupakan sebuah komponen atau alat yang dibutuhkan sebagai
sarana untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan, atau sumber daya adalah merupakan
unsur berupa sarana yang tersedia dalam organisasi ( toal of management atau toal of
administratioan) yaitu manusia (man), bahan (material), mesin-mesin (machine), uang (money),
metode kerja (method) dan pasar sebagai hasil produksi (market). Ini dikenal dengan sebutan 6
M (A.W. Widjaya 1987:40).

2.1.2 Perencanaan Kebutuhan Sumber Daya Tenaga Kerja


Dalam penyelenggaraan proyek, sumber daya yang menjadi faktor penentu
keberhasilannya adalah tenaga kerja. Jenis dan kegiatan proyek berubah cepat sepanjang
siklusnya, sehingga penyediaan tenaga keterampilan, dan keahlian harus mengikuti tuntutan
perubahan kegiatan yang sedang berlangsung. Bertolak dari kenyataan tersebut, maka suatu
perencanaan tenaga kerja proyek yang menyeluruh dan terinci meliputi jenis dan kapan
keperluan tenaga kerja. (Iman Soeharto, 1995:161-162).

Untuk menyusun perencanaan jumlah tenaga kerja dalam pelaksanaan pekerjaan


hendaknya diperhatikan faktor-faktor terpenting, yaitu sebagai berikut:

1) Produktivitas tenaga kerja.


2) Tenaga kerja periode puncak (peak).
3) Jumlah tenaga kerja kantor pusat.
4) Perkiraan jumlah tenaga kerja konstruksi di lapangan.
5) Meratakan jumlah tenaga kerja guna mencegah gejolak (fluctuation).

Produktivitas suatu kegiatan, juga sangat berkaitan dengan biaya kegiatan tersebut.
Karena produktivitas menunjukan berapa output/hasil pekerjaan persatuan waktu, untuk setiap
sumber daya yang digunakan.

Universitas Mercu Buana Jakarta 2


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Dengan demikian bila produktivitasnya tinggi, maka akan menjamin turunnya biaya per
satuan output yang dihasilkan (Asiyanto, 2002: 78). Kemampuan produktifitas dari sumber
daya, dapat dibedakan dalam dua jenis, (Asiyanto, 2002: 79), yaitu:

1) Produtifitas Individu, yang dipengaruhi oleh kualitas sumber daya yang bersangkutan.
2) Produtifitas kelompok, yang dipengaruhi tidak hanya oleh kualitas sumber daya secara
indifidu saja, tetapi juga oleh komposisi dari anggota kelompok.

Untuk menentukan besarnya produktivitas (P1) yang harus dihasilkan berdasarkan


durasi (d) yang diperlukan (ditentukan) dan untuk menyelesaikan keseluruhan volume
pekerjaan serta kebutuhan komposisi sumber daya manusia (KSDM) untuk masing-masing
pekerjaan yang akan dikerjakan, dapat digunakan persamaan berikut ini:
𝑣
𝑃1 = 𝑑

𝐾𝑆𝐷𝑀 = 𝐾𝑡 𝑥 𝑃1

dimana :

P1 = Produktivitas berdasarkan durasi (d) yang diperlukan (ditentukan).


v = Volume.
d = Durasi yang diperlukan untuk menyelesaikan keseluruhan volume pekerjaan.
KSDM = Kebutuhan komposisi sumber daya (manusia) untuk masing – masing
pekerjaan yang akan dikerjakan
Kt = Kebutuhan komposisi sumber daya tenaga per satuan volume, sesuai dengan
daftar analisa BOW (Burgerlijke Openbare Werken).

Universitas Mercu Buana Jakarta 3


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

BAB III
PEMBAHASAN

3.1 Perencanaan Sumber Daya Tenaga Kerja


Untuk perencanaan kebutuhan sumber daya tenaga kerja dapat dilakukan, dengan langkah-
langkah sebagai berikut:

1) Perhitungan produktivitas (P).


2) Perhitungan kebutuhan komposisi sumber daya manusia (KSDM).

3.1.1 Perhitungan Produktivitas (P)


Berdasarkan dokumen penawaran khususnya pada dokumen Rencana Anggaran Biaya
(RAB) dan Jadwal Prestasi, maka dapat dihitung produktivitas (P) untuk masing-masing jenis
pekerjaan dengan langkah-langkah sebagai berikut:

Untuk pekerjaan galian tanah pondasi :

 Volume (v) = 72.8 m3


 Durasi (d) = 10 hari
 Produktivitas (P) = 72.8/10 = 72.8 m3 /hari

Perhitungan dilanjutkan untuk tiap – tiap item pekerjaan.

3.1.2 Perhitungan Kebutuhan Komposisi Sumber Daya Manusia (KSDM)


Berdasarkan dokumen penawaran khususnya pada dokumen Rencana Anggaran Biaya
(RAB), Daftar Analisa serta hasil perhitungan produktivitas (P), maka dapat dihitung kebutuhan
komposisi sumber daya manusia (KSDM), untuk masing – masing item pekerjaan dengan
langkah – langkah sebagai berikut :

Untuk pekerjaan galian tanah pondasi

 Produktivitas (P) = 72.8/10 = 7.28 m3 /hari.


 Komposisi SDM per satuan volume (Kt)
0.6250 hr. Pekerja
0.0620 hr. Mandor

Universitas Mercu Buana Jakarta 4


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

 Komposisi SDM (KSDM)


KSDM = P x Kt
= 7.28 x 0.625 (Pekerja) = 4.5500
= 7.28 x 0.062 (Mandor) = 0.4514

Dan berikut seterusnya. Setiap item pekerjaan yang ada diselesaikan dengan cara seperti
diatas.

3.2 Penjadwalan Kebutuhan Sumber Daya Tenaga Kerja (Analisa BOW)

Tabel 1. Perhitungan Produktivitas (P) dan Komposisi SDM (Ksdm)


VOLUME KEBUTUHAN SD DURASI PRODUKTIVITAS KOMPOSISI SDM
NO URAIAN PEKERJAAN PER SAT.VOL (Kt) (d) (P) (Ksdm) KET
Satuan Volume Satuan Koefisien Hari Satuan P Satuan Koefisien
I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pembersihan Lapangan dan Perataan m2 200 5 m2 40.00
- Pekerja hr 0.0500 hr 2.0000
- Mandor hr 0.0050 hr 0.2000
2 Pengukuran dan Pemasangan Bouwplank m1 20 2 m1 10.00
- Tukang Kayu hr 0.0500 hr 0.5000
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0500 hr 0.5000
- Mandor hr 0.0050 hr 0.0500
II PEKERJAAN TANAH
1 Galian tanah pondasi m3 72.8 10 m3 7.28
- Pekerja hr 0.6250 hr 4.5500
- Mandor hr 0.0620 hr 0.4514
2 Urugan kembali m3 18.2 2 m3 9.10
- Pekerja hr 0.5000 hr 4.5500
- Mandor hr 0.0500 hr 0.4550
3 Urugan pasir bawah pondasi m3 19.02 2 m3 9.51
- Tukang Batu hr 0.3000 hr 2.8530
- Kepala Tukang Batu hr 0.3000 hr 2.8530
- Mandor hr 0.0600 hr 0.5706
III PEKERJAAN PONDASI
1 Pasang Pondasi Batu Belah, campuran 1 PC : 3 PS m3 37.25 10 m3 3.73
- Pekerja hr 1.5000 hr 5.5875
- Tukang Batu hr 0.6000 hr 2.2350
- Kepala Tukang Batu hr 0.0600 hr 0.2235
- Mandor hr 0.1500 hr 0.5588
2 Pasang Pondasi Batu Kosong ( Aanstamping ) m3 17.6 4 m3 4.40
- Pekerja hr 0.7810 hr 3.4364
- Tukang Batu hr 0.3900 hr 1.7160
- Kepala Tukang Batu hr 0.0390 hr 0.1716
- Mandor hr 0.0780 hr 0.3432
IV PEKERJAAN BETON
1 Pondasi Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) m3 2.86 2 m3 1.43
- Pekerja hr 5.3000 hr 7.5790
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.3933
- Tukang Kayu hr 1.3000 hr 1.8590
- Tukang Besi hr 1.0500 hr 1.5015
- Kepala Tukang Besi hr 0.2620 hr 0.3747
- Mandor hr 0.2650 hr 0.3790

Universitas Mercu Buana Jakarta 5


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

2 Sloof Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) m3 3.85 2 m3 1.93


- Pekerja hr 5.6500 hr 10.8763
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.5294
- Tukang Kayu hr 1.5600 hr 3.0030
- Tukang Besi hr 1.4000 hr 2.6950
- Kepala Tukang Besi hr 0.3230 hr 0.6218
- Mandor hr 0.2830 hr 0.5448
3 Kolom Beton Bertulang (300 kg besi + bekisting) m3 6.31 3 m3 2.10
- Pekerja hr 7.0500 hr 14.8285
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.5784
- Tukang Kayu hr 1.6500 hr 3.4705
- Tukang Besi hr 2.1000 hr 4.4170
- Kepala Tukang Besi hr 0.4030 hr 0.8476
- Mandor hr 0.3530 hr 0.7425
4 Balok Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) m3 4.02 2 m3 2.01
- Pekerja hr 6.3500 hr 12.7635
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.5528
- Tukang Kayu hr 1.6500 hr 3.3165
- Tukang Besi hr 1.4000 hr 2.8140
- Kepala Tukang Besi hr 0.3330 hr 0.6693
- Mandor hr 0.3180 hr 0.6392
5 Plat Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) m3 10.68 6 m3 1.78
- Pekerja hr 5.3000 hr 9.4340
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.4895
- Tukang Kayu hr 1.3000 hr 2.3140
- Tukang Besi hr 1.0500 hr 1.8690
- Kepala Tukang Besi hr 0.2650 hr 0.4717
- Mandor hr 0.2650 hr 0.4717
6 Ring Balok Beton Bertulang (10x150) cm m3 35.5405 19 m3 1.87
- Pekerja hr 0.2970 hr 0.5556
- Tukang Batu hr 0.0330 hr 0.0617
- Tukang Kayu hr 0.0330 hr 0.0617
- Tukang Besi hr 0.0330 hr 0.0617
- Kepala Tukang Besi hr 0.0100 hr 0.0187
- Mandor hr 0.2650 hr 0.4957
7 Tangga Beton Bertulang + bekisting m3 2.385 1 m3 2.39
- Pekerja hr 6.3500 hr 15.1448
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 0.6559
- Tukang Kayu hr 1.6500 hr 3.9353
- Tukang Besi hr 1.4000 hr 3.3390
- Kepala Tukang Besi hr 0.3330 hr 0.7942
- Mandor hr 0.3180 hr 0.7584
V PEKERJAAN PASANGAN DINDING DAN LANTAI
1 Pasang Dinding Bata Merah ( 5 x 11 x 22 ) Tebal 1/2 Bata,
m21 PC : 4 PS
590.37 25 m2 23.61
- Pekerja hr 0.4800 hr 11.3351
- Tukang Batu hr 0.1600 hr 3.7784
- Kepala Tukang Batu hr 0.0160 hr 0.3778
- Mandor hr 0.0480 hr 1.1335
2 Lantai keramik ukuran 30 x 30 cm m2 192 7 m2 27.43
- Pekerja hr 0.2500 hr 6.8571
- Tukang Batu hr 0.1250 hr 3.4286
- Kepala Tukang Batu hr 0.0130 hr 0.3566
- Mandor hr 0.0130 hr 0.3566
3 Pasir urug m3 11.314 1 m3 11.31
- Pekerja hr 0.3000 hr 3.3942
- Mandor hr 0.0100 hr 0.1131
4 Lantai kerja m3 5.657 1 m3 5.66
- Pekerja hr 1.6500 hr 9.3341
- Tukang Batu hr 0.2750 hr 1.5557
- Kepala Tukang Batu hr 0.0280 hr 0.1584
- Mandor hr 0.0830 hr 0.4695
5 Pasangan paving blok natural 10/20 m2 19.2375 1 m2 19.24
- Pekerja hr 0.2500 hr 4.8094
- Tukang Batu hr 0.5000 hr 9.6188
- Kepala Tukang Batu hr 0.0500 hr 0.9619
- Mandor hr 0.0250 hr 0.4809

Universitas Mercu Buana Jakarta 6


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

VI PEKERJAAN PLESTERAN DAN ACIAN


1 Plesteran 1 PC : 3 PS, Tebal 15 mm m2 1180.74 14 m2 84.34
- Pekerja hr 0.2000 hr 16.8677
- Tukang Batu hr 0.1500 hr 12.6508
- Kepala Tukang Batu hr 0.0150 hr 1.2651
- Mandor hr 0.0100 hr 0.8434
2 Acian m2 1180.74 14 m2 84.34
- Pekerja hr 0.1500 hr 12.6508
- Tukang Batu hr 0.0100 hr 0.8434
- Kepala Tukang Batu hr 0.0100 hr 0.8434
- Mandor hr 0.0100 hr 0.8434
VII PEKERJAAN ATAP
1 Rangka Atap Genteng Keramik, Kayu Klas II m2 134.66 8 m2 16.83
- Pekerja hr 0.1000 hr 1.6833
- Tukang Las hr 0.1000 hr 1.6833
- Kepala Tukang Las hr 0.0100 hr 0.1683
- Mandor hr 0.0050 hr 0.0842
2 Pasang atap genteng palentong super / besar m2 134.66 8 m2 16.83
- Pekerja hr 0.1000 hr 1.6833
- Tukang Las hr 0.1000 hr 1.6833
- Kepala Tukang Las hr 0.0100 hr 0.1683
- Mandor hr 0.0050 hr 0.0842
3 Pasang genteng bubungan palentong m1 14.87 2 m1 7.44
- Pekerja hr 0.0840 hr 0.6245
- Tukang Kayu hr 0.1250 hr 0.9294
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0130 hr 0.0967
- Mandor hr 0.0040 hr 0.0297
4 Lisplank Ukuran (3 x 20) cm, Kayu Klas I atau Klas II m1 25.72 1 m1 25.72
- Pekerja hr 0.1000 hr 2.5720
- Tukang Kayu hr 0.2000 hr 5.1440
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0200 hr 0.5144
- Mandor hr 0.0050 hr 0.1286
5 Pasang kuda-kuda kayu klas I,II atau III m3 2.96 1 m3 2.96
- Pekerja hr 8.0000 hr 23.6800
- Tukang Kayu hr 24.0000 hr 71.0400
- Kepala Tukang Kayu hr 2.4000 hr 7.1040
- Mandor hr 0.4000 hr 1.1840
6 Pasang Konstruksi Gordeng, Kayu Klas II m3 0.77 1 m3 0.77
- Pekerja hr 2.4000 hr 1.8480
- Tukang Kayu hr 7.2000 hr 5.5440
- Kepala Tukang Kayu hr 0.7200 hr 0.5544
- Mandor hr 0.1200 hr 0.0924
VIII PEKERJAAN CAT
1 Pengecatan bidang kayu baru m2 60.61 2 m2 30.31
- Pekerja hr 0.0200 hr 0.6061
- Tukang Cat hr 0.0630 hr 1.9092
- Kepala Tukang Cat hr 0.0063 hr 0.1909
- Mandor hr 0.0030 hr 0.0909
2 Pengecatan tembok baru m2 1176.05 34 m2 34.59
- Pekerja hr 0.0200 hr 0.6918
- Tukang Cat hr 0.0630 hr 2.1792
- Kepala Tukang Cat hr 0.0063 hr 0.2179
- Mandor hr 0.0030 hr 0.1038
3 Pengecatan plafond gypsum board m2 98.65 3 m2 32.88
- Pekerja hr 0.0200 hr 0.6577
- Tukang Cat hr 0.0630 hr 2.0717
- Kepala Tukang Cat hr 0.0063 hr 0.2072
- Mandor hr 0.0030 hr 0.0987
4 Pengecatan plafond expose m2 114.97525 3 m2 38.33
- Pekerja hr 0.5000 hr 19.1625
- Tukang Cat hr 0.7000 hr 26.8276
- Kepala Tukang Cat hr 0.0750 hr 2.8744
- Mandor hr 0.0250 hr 0.9581

Universitas Mercu Buana Jakarta 7


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

IX PEKERJAAN KAYU
1 Kusen Pintu dan Jendela, Kayu Klas II atau III m3 1.45 5 m3 0.29
- Pekerja hr 12.0000 hr 3.4800
- Tukang Kayu hr 36.0000 hr 10.4400
- Kepala Tukang Kayu hr 3.6000 hr 1.0440
- Mandor hr 0.6000 hr 0.1740
2 Rangka Langit-langit (60 x 60)cm, Kayu Klas II atau Klasm2III 98.65 4 m2 24.66
- Pekerja hr 0.2000 hr 4.9325
- Tukang Kayu hr 0.3000 hr 7.3988
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0300 hr 0.7399
- Mandor hr 0.0100 hr 0.2466
3 Langit - Langit Gypsum Board ( 120x240x9) mm, tebal 9m2
mm 98.43 4 m2 24.61
- Pekerja hr 0.1000 hr 2.4608
- Tukang Kayu hr 0.0500 hr 1.2304
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0050 hr 0.1230
- Mandor hr 0.0050 hr 0.1230
4 List Plafond Gypsum Profil m1 107.3 5 m1 21.46
- Pekerja hr 0.1000 hr 2.1460
- Tukang Kayu hr 0.0500 hr 1.0730
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0050 hr 0.1073
- Mandor hr 0.0050 hr 0.1073
5 Pasang kaca, tebal 5 mm m2 11.37 5 m2 2.27
- Pekerja hr 0.0150 hr 0.0341
- Tukang Kayu hr 0.1500 hr 0.3411
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0150 hr 0.0341
- Mandor hr 0.0008 hr 0.0018
6 Membuat Daun Pintu Rangka Tertutup Kayu Klas II m2 25.78 5 m2 5.16
- Pekerja hr 0.7000 hr 3.6092
- Tukang Kayu hr 2.1000 hr 10.8276
- Kepala Tukang Kayu hr 0.2100 hr 1.0828
- Mandor hr 0.0350 hr 0.1805
X PEKERJAAN AKSESORIS
1 Pasang kunci tanam biasa bh 42 6 bh 7.00
- Pekerja hr 0.0600 hr 0.4200
- Tukang Kayu hr 0.6000 hr 4.2000
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0600 hr 0.4200
- Mandor hr 0.0030 hr 0.0210
2 Pasang engsel pintu bh 34 4 bh 8.50
- Pekerja hr 0.0150 hr 0.1275
- Tukang Kayu hr 0.1500 hr 1.2750
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0150 hr 0.1275
- Mandor hr 0.0008 hr 0.0064
3 Pasang engsel jendela kupu-kupu bh 42 6 bh 7.00
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0700
- Tukang Kayu hr 0.1000 hr 0.7000
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0100 hr 0.0700
- Mandor hr 0.0005 hr 0.0035
4 Pasang kait angin bh 42 6 bh 7.00
- Pekerja hr 0.0150 hr 0.1050
- Tukang Kayu hr 0.1500 hr 1.0500
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0150 hr 0.1050
- Mandor hr 0.0008 hr 0.0053
5 Pasang kunci selot bh 19 2 bh 9.50
- Pekerja hr 0.0200 hr 0.1900
- Tukang Kayu hr 0.2000 hr 1.9000
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0200 hr 0.1900
- Mandor hr 0.0010 hr 0.0095
6 Pasang pegangan pintu / door holder bh 34 4 bh 8.50
- Pekerja hr 0.0500 hr 0.4250
- Tukang Kayu hr 0.5000 hr 4.2500
- Kepala Tukang Kayu hr 0.0500 hr 0.4250
- Mandor hr 0.0025 hr 0.0213

Universitas Mercu Buana Jakarta 8


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

XI PEKERJAAN MEKANIKAL DAN ELEKTRIKAL


1 Titik Lampu + Instansi unit 23 5 unit 4.60
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0460
- Mandor hr 0.0600 hr 0.2760
2 Stop kontak + instalasi unit 8 4 unit 2.00
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0200
- Mandor hr 0.0600 hr 0.1200
3 Saklar tunggal bh 13 5 bh 2.60
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0260
- Mandor hr 0.0600 hr 0.1560
4 Saklar ganda bh 4 5 bh 0.80
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0080
- Mandor hr 0.0600 hr 0.0480
5 Penyambungan daya baru listrik ke PLN 1300 VA ls 1 2 ls 0.50
- LS ls 1.0000 ls 0.5000
XII PEKERJAAN PLUMBING
1 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 1/2" m1 62 8 m1 7.75
- Pekerja hr 0.0360 hr 0.2790
- Tukang Batu hr 0.0600 hr 0.4650
- Kepala Tukang Batu hr 0.0060 hr 0.0465
- Mandor hr 0.0018 hr 0.0140
2 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 4" m1 56.7 8 m1 7.09
- Pekerja hr 0.0810 hr 0.5741
- Tukang Batu hr 0.1350 hr 0.9568
- Kepala Tukang Batu hr 0.0135 hr 0.0957
- Mandor hr 0.0041 hr 0.0291
3 Pasang bak cuci piring stainles steel bh 1 1 bh 1.00
- Pekerja hr 0.0300 hr 0.0300
- Tukang Batu hr 0.3000 hr 0.3000
- Kepala Tukang Batu hr 0.0300 hr 0.0300
- Mandor hr 0.0015 hr 0.0015
4 Pasang kran diameter 3/4" atau 1/2" bh 6 2 bh 3.00
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0300
- Tukang Batu hr 0.1000 hr 0.3000
- Kepala Tukang Batu hr 0.0100 hr 0.0300
- Mandor hr 0.0050 hr 0.0150
5 Pasang floor drain 4" bh 5 2 bh 2.50
- Pekerja hr 0.0100 hr 0.0250
- Mandor hr 0.0600 hr 0.1500
XIII PEKERJAAN SANITASI
1 Pasang kloset duduk teraso bh 3 8 bh 0.38
- Pekerja hr 3.3000 hr 1.2375
- Tukang Batu hr 1.1000 hr 0.4125
- Kepala Tukang Batu hr 0.0010 hr 0.0004
- Mandor hr 0.1600 hr 0.0600
2 Pasang kloset jongkok porselin bh 1 2 bh 0.50
- Pekerja hr 1.0000 hr 0.6250
- Tukang Batu hr 1.5000 hr 0.9375
- Kepala Tukang Batu hr 0.1500 hr 0.0938
- Mandor hr 0.1600 hr 0.1000
3 Pasang bak mandi fiberglass volume 1 m³ air bh 5 8 bh 0.63
- Pekerja hr 3.0000 hr 1.8750
- Tukang Batu hr 4.5000 hr 2.8125
- Kepala Tukang Batu hr 0.9000 hr 0.5625
- Mandor hr 0.9000 hr 0.5625
4 Pasang bak kontrol pasangan batu bata ukuran ( 30 x 30 )bhcm 3 3 bh 1.00
- Pekerja hr 3.2000 hr 3.2000
- Tukang Batu hr 1.0150 hr 1.0150
- Kepala Tukang Batu hr 0.0015 hr 0.0015
- Mandor hr 0.016 hr 0.0160

Universitas Mercu Buana Jakarta 9


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Tabel 2. Jadwal Kebutuhan Sumber daya Tenaga Kerja

KSDM Total
KSDM / (hr)
Waktu Pelaksanaan

Durasi (hr)
Kt / (hr)
Volume

dipakai
Satuan

Satuan
KSDM
P (hr)
NO URAIAN Bulan I Bulan II Bulan III Bulan IV Bulan V

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2

I PEKERJAAN PERSIAPAN

1 Pembersihan Lapangan dan Perataan m2 200 5 40.00

10
- Pekerja 0.0500 2.0000 2 10 or

- Mandor 0.0050

5
0.2000 1 5 or

2 Pengukuran dan Pemasangan Bouwplank m1 20 2 10.00

- Tukang Kayu 0.0500

2
0.5000 1 2 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0500

2
0.5000 1 2 or

- Mandor 0.0050

2
0.0500 1 2 or

II PEKERJAAN TANAH

1 Galian tanah pondasi m3 72.8 10 7.28

25

25
- Pekerja 0.6250 4.5500 5 50 or

- Mandor 0.0620

5
0.4514 1 10 or

2 Urugan kembali m3 18.2 2 9.10

10
- Pekerja 0.5000 4.5500 5 10 or

- Mandor 0.0500

2
0.4550 1 2 or

3 Urugan pasir bawah pondasi m3 19 2 9.51

- Tukang Batu 0.3000

6
2.8530 3 6 or

- Kepala Tukang Batu 0.3000

6
2.8530 3 6 or

- Mandor 0.0600

2
0.5706 1 2 or

III PEKERJAAN PONDASI

1 Pasang Pondasi Batu Belah, campuran 1 PC : 3 PS m3 37.3 10 3.73 20

40
- Pekerja 1.5000 5.5875 6 60 or
15
- Tukang Batu 0.6000
5

2.2350 2 20 or

- Kepala Tukang Batu 0.0600


2

0.2235 1 10 or

- Mandor 0.1500
2

0.5588 1 10 or

2 Pasang Pondasi Batu Kosong ( Aanstamping ) m3 17.6 4 4.40


12

- Pekerja 0.7810 3.4364 3 12 or

- Tukang Batu 0.3900


8

1.7160 2 8 or

- Kepala Tukang Batu 0.0390


4

0.1716 1 4 or

- Mandor 0.0780
4

0.3432 1 4 or

IV PEKERJAAN BETON

1 Pondasi Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) m3 2.86 2 1.43


14

- Pekerja 5.3000 7.5790 7 14 or

- Tukang Batu 0.2750


2

0.3933 1 2 or

- Tukang Kayu 1.3000


4

1.8590 2 4 or

- Tukang Besi 1.0500


2

1.5015 1 2 or

- Kepala Tukang Besi 0.2620


2

0.3747 1 2 or

- Mandor 0.2650
2

0.3790 1 2 or

2 Sloof Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) m3 3.85 2 1.93


22

- Pekerja 5.6500 10.8763 11 22 or

- Tukang Batu 0.2750


2

0.5294 1 2 or

- Tukang Kayu 1.5600


6

3.0030 3 6 or

- Tukang Besi 1.4000


6

2.6950 3 6 or

- Kepala Tukang Besi 0.3230


2

0.6218 1 2 or

- Mandor 0.2830
2

0.5448 1 2 or

3 Kolom Beton Bertulang (300 kg besi + bekisting) m3 6.31 3 2.10


10

35

- Pekerja 7.0500 14.8285 15 45 or

- Tukang Batu 0.2750


1

0.5784 1 3 or

- Tukang Kayu 1.6500


4

3.4705 3 9 or

- Tukang Besi 2.1000


4

4.4170 4 12 or

- Kepala Tukang Besi 0.4030


1

0.8476 1 3 or

- Mandor 0.3530
1

0.7425 1 3 or

4 Balok Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) m3 4.02 2 2.01


26

- Pekerja 6.3500 12.7635 13 26 or

- Tukang Batu 0.2750


2

0.5528 1 2 or

- Tukang Kayu 1.6500


6

3.3165 3 6 or

- Tukang Besi 1.4000


6

2.8140 3 6 or

- Kepala Tukang Besi 0.3330


2

0.6693 1 2 or

- Mandor 0.3180
2

0.6392 1 2 or

Universitas Mercu Buana Jakarta 10


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

5 Plat Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) m3 10.7 6 1.78

54
- Pekerja 5.3000 9.4340 9 54 or

- Tukang Batu 0.2750

6
0.4895 1 6 or

12
- Tukang Kayu 1.3000 2.3140 2 12 or

12
- Tukang Besi 1.0500 1.8690 2 12 or

- Kepala Tukang Besi 0.2650

6
0.4717 1 6 or

- Mandor 0.2650

6
0.4717 1 6 or

6 Ring Balok Beton Bertulang (10x150) cm m3 35.5 19 1.87

- Pekerja 0.2970

6
0.5556 1 19 or

- Tukang Batu 0.0330

6
0.0617 1 19 or

- Tukang Kayu 0.0330

6
0.0617 1 19 or

- Tukang Besi 0.0330

6
0.0617 1 19 or

- Kepala Tukang Besi 0.0100

6
0.0187 1 19 or

- Mandor 0.2650

6
0.4957 1 19 or

7 Tangga Beton Bertulang + bekisting m3 2.39 1 2.39

15
- Pekerja 6.3500 15.1448 15 15 or

- Tukang Batu 0.2750

1
0.6559 1 1 or

- Tukang Kayu 1.6500

4
3.9353 4 4 or

- Tukang Besi 1.4000

3
3.3390 3 3 or

- Kepala Tukang Besi 0.3330

1
0.7942 1 1 or

- Mandor 0.3180

1
0.7584 1 1 or

V PEKERJAAN PASANGAN DINDING DAN LANTAI

1 Pasang Dinding Bata Merah ( 5 x 11 x 22 ) Tebal 1/2 Bata,


m2 1590
PC : 4 PS 25 23.61

70

70

70

65
- Pekerja 0.4800 11.3351 11 275 or

25

25

25

25
- Tukang Batu 0.1600 3.7784 4 100 or

- Kepala Tukang Batu 0.0160

7
0.3778 1 25 or

- Mandor 0.0480

7
1.1335 1 25 or

2 Lantai keramik ukuran 30 x 30 cm m2 192 7 27.43

49
- Pekerja 0.2500 6.8571 7 49 or

21
- Tukang Batu 0.1250 3.4286 3 21 or

- Kepala Tukang Batu 0.0130

7
0.3566 1 7 or

- Mandor 0.0130

7
0.3566 1 7 or

3 Pasir urug m3 11.3 1 11.31

- Pekerja 0.3000
3
3.3942 3 3 or

- Mandor 0.0100
1
0.1131 1 1 or

4 Lantai kerja m3 5.66 1 5.66

- Pekerja 1.6500
9

9.3341 9 9 or

- Tukang Batu 0.2750


1

1.5557 1 1 or

- Kepala Tukang Batu 0.0280


1

0.1584 1 1 or

- Mandor 0.0830
1

0.4695 1 1 or

5 Pasangan paving blok natural 10/20 m2 19.2 1 19.24

- Pekerja 0.2500
5

4.8094 5 5 or
10

- Tukang Batu 0.5000 9.6188 10 10 or

- Kepala Tukang Batu 0.0500


1

0.9619 1 1 or

- Mandor 0.0250
1

0.4809 1 1 or

VI PEKERJAAN PLESTERAN DAN ACIAN

1 Plesteran 1 PC : 3 PS, Tebal 15 mm m2 1181 14 84.34


100 120

82 118

- Pekerja 0.2000 16.8677 17 238 or

- Tukang Batu 0.1500 12.6508 13 182 or

- Kepala Tukang Batu 0.0150


7

1.2651 1 14 or

- Mandor 0.0100
7

0.8434 1 14 or

2 Acian m2 1181 14 84.34


100

82

- Pekerja 0.1500 12.6508 13 182 or

- Tukang Batu 0.0100


7

0.8434 1 14 or

- Kepala Tukang Batu 0.0100


7

0.8434 1 14 or

- Mandor 0.0100
7

0.8434 1 14 or

VII PEKERJAAN ATAP

1 Rangka Atap Genteng Keramik, Kayu Klas II m2 135 8 16.83


14

- Pekerja 0.1000
2

1.6833 2 16 or
14

- Tukang Las 0.1000


2

1.6833 2 16 or

- Kepala Tukang Las 0.0100


7

0.1683 1 8 or

- Mandor 0.0050
7

0.0842 1 8 or

Universitas Mercu Buana Jakarta 11


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

2 Pasang atap genteng palentong super / besar m2 135 8 16.83

14
- Pekerja 0.1000

2
1.6833 2 16 or

14
- Tukang Las 0.1000

2
1.6833 2 16 or

- Kepala Tukang Las 0.0100

1
0.1683 1 8 or

- Mandor 0.0050

1
0.0842 1 8 or

3 Pasang genteng bubungan palentong m1 14.9 2 7.44

- Pekerja 0.0840

2
0.6245 1 2 or

- Tukang Kayu 0.1250

2
0.9294 1 2 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0130

2
0.0967 1 2 or

- Mandor 0.0040

2
0.0297 1 2 or

4 Lisplank Ukuran (3 x 20) cm, Kayu Klas I atau Klas IIm1 25.7 1 25.72

- Pekerja 0.1000

2
2.5720 2 2 or

- Tukang Kayu 0.2000

5
5.1440 5 5 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0200

1
0.5144 1 1 or

- Mandor 0.0050

1
0.1286 1 1 or

5 Pasang kuda-kuda kayu klas I,II atau III m3 2.96 1 2.96

24
- Pekerja 8.0000 23.6800 24 24 or

71
- Tukang Kayu 24.0000 71.0400 71 71 or

- Kepala Tukang Kayu 2.4000

7
7.1040 7 7 or

- Mandor 0.4000

1
1.1840 1 1 or

6 Pasang Konstruksi Gordeng, Kayu Klas II m3 0.77 1 0.77

- Pekerja 2.4000

2
1.8480 2 2 or

- Tukang Kayu 7.2000

5
5.5440 5 5 or

- Kepala Tukang Kayu 0.7200

1
0.5544 1 1 or

- Mandor 0.1200

1
0.0924 1 1 or

VIII PEKERJAAN CAT

1 Pengecatan bidang kayu baru m2 60.6 2 30.31

- Pekerja 0.0200

2
0.6061 1 2 or

- Tukang Cat 0.0630

4
1.9092 2 4 or

- Kepala Tukang Cat 0.0063

2
0.1909 1 2 or

- Mandor 0.0030

2
0.0909 1 2 or

2 Pengecatan tembok baru m2 1176 34 34.59

- Pekerja 0.0200

6
0.6918 1 34 or

16

13

13

13

13
- Tukang Cat 0.0630 2.1792 2 68 or

- Kepala Tukang Cat 0.0063

6
0.2179 1 34 or

- Mandor 0.0030
7

6
0.1038 1 34 or

3 Pengecatan plafond gypsum board m2 98.7 3 32.88

- Pekerja 0.0200

3
0.6577 1 3 or

- Tukang Cat 0.0630

6
2.0717 2 6 or

- Kepala Tukang Cat 0.0063

3
0.2072 1 3 or

- Mandor 0.0030

3
0.0987 1 3 or

4 Pengecatan plafond expose m2 115 3 38.33


57
- Pekerja 0.5000 19.1625 19 57 or
81

- Tukang Cat 0.7000 26.8276 27 81 or

- Kepala Tukang Cat 0.0750


9

2.8744 3 9 or

- Mandor 0.0250
3

0.9581 1 3 or

IX PEKERJAAN KAYU

1 Kusen Pintu dan Jendela, Kayu Klas II atau III m3 1.45 5 0.29
15

- Pekerja 12.0000 3.4800 3 15 or


50

- Tukang Kayu 36.0000 10.4400 10 50 or

- Kepala Tukang Kayu 3.6000


5

1.0440 1 5 or

- Mandor 0.6000
5

0.1740 1 5 or

2 Rangka Langit-langit (60 x 60)cm, Kayu Klas II atau Klas


m2 III
98.7 4 24.66
20

- Pekerja 0.2000 4.9325 5 20 or


28

- Tukang Kayu 0.3000 7.3988 7 28 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0300


4

0.7399 1 4 or

- Mandor 0.0100
4

0.2466 1 4 or

3 Langit - Langit Gypsum Board ( 120x240x9) mm, tebal


m29 mm
98.4 4 24.61

- Pekerja 0.1000
8

2.4608 2 8 or

- Tukang Kayu 0.0500


4

1.2304 1 4 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0050


4

0.1230 1 4 or

- Mandor 0.0050
4

0.1230 1 4 or

4 List Plafond Gypsum Profil m1 107 5 21.46


10

- Pekerja 0.1000 2.1460 2 10 or

- Tukang Kayu 0.0500


5

1.0730 1 5 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0050


5

0.1073 1 5 or

- Mandor 0.0050
5

0.1073 1 5 or

Universitas Mercu Buana Jakarta 12


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

5 Pasang kaca, tebal 5 mm m2 11.4 5 2.27

- Pekerja 0.0150

5
0.0341 1 5 or

- Tukang Kayu 0.1500

5
0.3411 1 5 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0150

5
0.0341 1 5 or

- Mandor 0.0008

5
0.0018 1 5 or

6 Membuat Daun Pintu Rangka Tertutup Kayu Klas II m2 25.8 5 5.16

20
- Pekerja 0.7000 3.6092 4 20 or

55
- Tukang Kayu 2.1000 10.8276 11 55 or

- Kepala Tukang Kayu 0.2100

5
1.0828 1 5 or

- Mandor 0.0350

5
0.1805 1 5 or

X PEKERJAAN AKSESORIS

1 Pasang kunci tanam biasa bh 42 6 7.00

- Pekerja 0.0600

6
0.4200 1 6 or

24
- Tukang Kayu 0.6000 4.2000 4 24 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0600

6
0.4200 1 6 or

- Mandor 0.0030

6
0.0210 1 6 or

2 Pasang engsel pintu bh 34 4 8.50

- Pekerja 0.0150

3
0.1275 1 4 or

- Tukang Kayu 0.1500

3
1.2750 1 4 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0150

3
0.1275 1 4 or

- Mandor 0.0008

3
0.0064 1 4 or

3 Pasang engsel jendela kupu-kupu bh 42 6 7.00

- Pekerja 0.0100

4
0.0700 1 6 or

- Tukang Kayu 0.1000

4
0.7000 1 6 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0100

4
0.0700 1 6 or

- Mandor 0.0005

4
0.0035 1 6 or

4 Pasang kait angin bh 42 6 7.00

- Pekerja 0.0150

4
0.1050 1 6 or

- Tukang Kayu 0.1500

4
1.0500 1 6 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0150

4
0.1050 1 6 or

- Mandor 0.0008

4
0.0053 1 6 or

5 Pasang kunci selot bh 19 2 9.50

- Pekerja 0.0200

2
0.1900 1 2 or

- Tukang Kayu 0.2000

4
1.9000 2 4 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0200

2
0.1900 1 2 or

- Mandor 0.0010

2
0.0095 1 2 or

6 Pasang pegangan pintu / door holder bh 34 4 8.50

- Pekerja 0.0500

4
0.4250 1 4 or

16
- Tukang Kayu 0.5000 4.2500 4 16 or

- Kepala Tukang Kayu 0.0500

4
0.4250 1 4 or

- Mandor 0.0025 0.0213 1 4 or 4


XI PEKERJAAN MEKANIKAL DAN ELEKTRIKAL

1 Titik Lampu + Instansi unit 23 5 4.60

- Pekerja 0.0100
5

0.0460 1 5 or

- Mandor 0.0600
5

0.2760 1 5 or

2 Stop kontak + instalasi unit 8 4 2.00

- Pekerja 0.0100
4

0.0200 1 4 or

- Mandor 0.0600
4

0.1200 1 4 or

3 Saklar tunggal bh 13 5 2.60

- Pekerja 0.0100
5

0.0260 1 5 or

- Mandor 0.0600
5

0.1560 1 5 or

4 Saklar ganda bh 4 5 0.80

- Pekerja 0.0100
5

0.0080 1 5 or

- Mandor 0.0600
5

0.0480 1 5 or

5 Penyambungan daya baru listrik ke PLN 1300 VA ls 1 2 0.50

- LS 1.0000
2

0.5000 1 2 or

XII PEKERJAAN PLUMBING

1 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 1/2" m1 62 8 7.75

- Pekerja 0.0360
5

0.2790 1 8 or

- Tukang Batu 0.0600


5

0.4650 1 8 or

- Kepala Tukang Batu 0.0060


5

0.0465 1 8 or

- Mandor 0.0018
5

0.0140 1 8 or

2 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 4" m1 56.7 8 7.09

- Pekerja 0.0810
5

0.5741 1 8 or

- Tukang Batu 0.1350


5

0.9568 1 8 or

- Kepala Tukang Batu 0.0135


5

0.0957 1 8 or

- Mandor 0.0041
5

0.0291 1 8 or

Universitas Mercu Buana Jakarta 13


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

3 Pasang bak cuci piring stainles steel bh 1 1 1.00

- Pekerja 0.0300

1
0.0300 1 1 or

- Tukang Batu 0.3000

1
0.3000 1 1 or

- Kepala Tukang Batu 0.0300

1
0.0300 1 1 or

- Mandor 0.0015

1
0.0015 1 1 or

4 Pasang kran diameter 3/4" atau 1/2" bh 6 2 3.00

- Pekerja 0.0100

2
0.0300 1 2 or

- Tukang Batu 0.1000

2
0.3000 1 2 or

- Kepala Tukang Batu 0.0100

2
0.0300 1 2 or

- Mandor 0.0050

2
0.0150 1 2 or

5 Pasang floor drain 4" bh 5 2 2.50

- Pekerja 0.0100

2
0.0250 1 2 or

- Mandor 0.0600

2
0.1500 1 2 or

XIII PEKERJAAN SANITASI

1 Pasang kloset duduk teraso bh 3 8 0.38

- Pekerja 3.3000

2
1.2375 1 8 or

- Tukang Batu 1.1000

2
0.4125 1 8 or

- Kepala Tukang Batu 0.0010

2
0.0004 1 8 or

- Mandor 0.1600

2
0.0600 1 8 or

2 Pasang kloset jongkok porselin bh 1 2 0.50

- Pekerja 1.0000

2
0.6250 1 2 or

- Tukang Batu 1.5000

2
0.9375 1 2 or

- Kepala Tukang Batu 0.1500

2
0.0938 1 2 or

- Mandor 0.1600

2
0.1000 1 2 or

3 Pasang bak mandi fiberglass volume 1 m³ air bh 5 8 0.63

10
- Pekerja 3.0000

6
1.8750 2 16 or

14

10
- Tukang Batu 4.5000 2.8125 3 24 or

- Kepala Tukang Batu 0.9000

3
0.5625 1 8 or

- Mandor 0.9000

3
0.5625 1 8 or

4 Pasang bak kontrol pasangan batu bata ukuran ( 30 x 30


bh ) cm 3 3 1.00

- Pekerja 3.2000

9
3.2000 3 9 or

- Tukang Batu 1.0150

3
1.0150 1 3 or

- Kepala Tukang Batu 0.0015

3
0.0015 1 3 or

- Mandor 0.016

3
0.0160 1 3 or

- Pekerja 1439 or 45 71 72 334 241 178 153 90 42 29 37 19 75 14 4 6 14 15

- Tukang Batu 453 or 6 15 18 136 114 38 38 32 10 7 2 6 18 13

- Tukang Kayu 352 or 2 4 10 24 88 11 6 50 57 17 67 16

- Tukang Besi 60 or 2 10 27 9 6 6

- Tukang Las 32 or 28 4

- Tukang Cat 159 or 20 13 13 13 13 87


JUMLAH KEBUTUHAN TENAGA
- Kepala Tukang Batu 122 or 6 6 8 13 13 13 14 9 10 7 2 6 9 6

- Kepala Tukang Kayu 69 or 2 10 1 5 15 17 15 4

- Kepala Tukang Besi 35 or 2 3 11 7 6 6

- Kepala Tukang Las 16 or 14 2

- Kepala Tukang Cat 48 or 9 7 7 7 6 12

- Mandor 313 or 16 13 11 38 26 20 20 24 22 24 22 19 21 12 4 6 9 6

Grafik Kebutuhan Sumber Daya Pekerja


Jumlah Sumber Daya Manusia

400
350
300
250
(OR)

200
150
100
50
0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
Waktu Pelaksanaan (minggu)

Universitas Mercu Buana Jakarta 14


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Jumlah Sumber Daya Manusia Grafik Kebutuhan Sumber Daya Mandor


60

50

40
(OR)

30

20

10

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
Waktu Pelaksanaan (minggu)

Data Jumlah Sumber Daya Tenaga


 Pekerja = 1439 orang
 Tukang Batu = 453 orang
 Tukang Kayu = 352 orang
 Tukang Besi = 60 orang
 Tukang Las = 32 orang
 Tukang Cat = 159 orang
 Kepala Tukang Batu = 122 orang
 Kepala Tukang Kayu = 69 orang
 Kepala Tukang Besi = 35 orang
 Kepala Tukang Las = 16 orang
 Kepala Tukang Cat = 48 orang
 Mandor = 313 orang

3.3 Resource Allocation & Levelling


Dari analisa sebelumnya dapat diketahui bahwa item pekerjaan bab VI, VII, IX dan XII
masih dapat dilakukan levelling kembali untuk memaksimalkan sumber daya pekerja. Dengan
asumsi proyek termasuk sumber daya tidak terbatas, maka tabel kebutuhannya menjadi
seperti dibawah ini :

Universitas Mercu Buana Jakarta 15


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Tabel 3. Jadwal Kebutuhan Sumber daya Tenaga Kerja (Setelah Levelling)

Predecessor
Waktu Pelaksanaan

Durasi (hr)
Earliest
NO URAIAN Bulan I Bulan II Bulan III Bulan IV Bulan V

ES EF 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2

I PEKERJAAN PERSIAPAN -

1 Pembersihan Lapangan dan Perataan 5 1 1

10
- Pekerja

- Mandor

5
2 Pengukuran dan Pemasangan Bouwplank 2 1 1

- Tukang Kayu

2
- Kepala Tukang Kayu

2
- Mandor

2
II PEKERJAAN TANAH -

1 Galian tanah pondasi 10 1 2

25

25
- Pekerja

- Mandor

5
2 Urugan kembali 2 1 1
10
- Pekerja

- Mandor
2

3 Urugan pasir bawah pondasi 2 1 1

- Tukang Batu
6

- Kepala Tukang Batu


6

- Mandor
2

III PEKERJAAN PONDASI A

1 Pasang Pondasi Batu Belah, campuran 1 PC : 3 PS 10 2 3


20

40

- Pekerja
15

- Tukang Batu
5

- Kepala Tukang Batu


2

- Mandor
2

2 Pasang Pondasi Batu Kosong ( Aanstamping ) 4 2 2


12

- Pekerja

- Tukang Batu
8

- Kepala Tukang Batu


4

- Mandor
4

IV PEKERJAAN BETON B

1 Pondasi Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) 2 2 2


14

- Pekerja

- Tukang Batu
2

- Tukang Kayu
4

- Tukang Besi
2

- Kepala Tukang Besi


2

- Mandor
2

2 Sloof Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) 2 3 3


22

- Pekerja

- Tukang Batu
2

- Tukang Kayu
6

- Tukang Besi
6

- Kepala Tukang Besi


2

- Mandor
2

3 Kolom Beton Bertulang (300 kg besi + bekisting) 3 3 4


10

35

- Pekerja

- Tukang Batu
1

- Tukang Kayu
4

- Tukang Besi
4

- Kepala Tukang Besi


1

- Mandor
1

Universitas Mercu Buana Jakarta 16


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

4 Balok Beton Bertulang (200 kg besi + bekisting) 2 4 4

26
- Pekerja

- Tukang Batu

2
- Tukang Kayu

6
- Tukang Besi

6
- Kepala Tukang Besi

2
- Mandor

2
5 Plat Beton Bertulang (150 kg besi + bekisting) 6 4 4

54
- Pekerja

- Tukang Batu

6
12
- Tukang Kayu

12
- Tukang Besi

- Kepala Tukang Besi

6
- Mandor

6
6 Ring Balok Beton Bertulang (10x150) cm 19 4 7

- Pekerja

6
- Tukang Batu

6
- Tukang Kayu

6
- Tukang Besi

6
- Kepala Tukang Besi

6
- Mandor

6
7 Tangga Beton Bertulang + bekisting 1 5 5

15
- Pekerja

- Tukang Batu

1
- Tukang Kayu

4
- Tukang Besi
3
- Kepala Tukang Besi
1

- Mandor
1

V PEKERJAAN PASANGAN DINDING DAN LANTAI C

1 Pasang Dinding Bata Merah ( 5 x 11 x 22 ) Tebal 1/2 Bata,


25 1 PC : 4 PS 4 7
70

70

70

65

- Pekerja
25

25

25

25

- Tukang Batu

- Kepala Tukang Batu


6

- Mandor
6

2 Lantai keramik ukuran 30 x 30 cm 7 8 8


49

- Pekerja
21

- Tukang Batu

- Kepala Tukang Batu


7

- Mandor
7

3 Pasir urug 1 8 8

- Pekerja
3

- Mandor
1

4 Lantai kerja 1 8 8

- Pekerja
9

- Tukang Batu
1

- Kepala Tukang Batu


1

- Mandor
1

5 Pasangan paving blok natural 10/20 1 8 8

- Pekerja
5
10

- Tukang Batu

- Kepala Tukang Batu


1

- Mandor
1

Universitas Mercu Buana Jakarta 17


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

VI PEKERJAAN PLESTERAN DAN ACIAN C

1 Plesteran 1 PC : 3 PS, Tebal 15 mm 14 4 5

100 120

82 118
- Pekerja

0
- Tukang Batu

0
- Kepala Tukang Batu

7
- Mandor

7
2 Acian 14 6 7

100

82
- Pekerja

- Tukang Batu

7
- Kepala Tukang Batu

7
- Mandor

7
VII PEKERJAAN ATAP C

1 Rangka Atap Genteng Keramik, Kayu Klas II 8 4 5

14
- Pekerja

2
14
- Tukang Las

2
- Kepala Tukang Las

1
- Mandor

1
2 Pasang atap genteng palentong super / besar 8 4 5

14
- Pekerja

2
14
- Tukang Las

2
- Kepala Tukang Las

1
- Mandor

1
3 Pasang genteng bubungan palentong 2 5 5

- Pekerja

2
- Tukang Kayu

2
- Kepala Tukang Kayu
0

2
- Mandor
0

2
4 Lisplank Ukuran (3 x 20) cm, Kayu Klas I atau Klas II1 5 5

- Pekerja
0

2
- Tukang Kayu
0

5
- Kepala Tukang Kayu
0

1
- Mandor
0

1
5 Pasang kuda-kuda kayu klas I,II atau III 1 5 5
24

- Pekerja
71

- Tukang Kayu

- Kepala Tukang Kayu


7

- Mandor
1

6 Pasang Konstruksi Gordeng, Kayu Klas II 1 7 7

- Pekerja
2

- Tukang Kayu
5

- Kepala Tukang Kayu


1

- Mandor
1

VIII PEKERJAAN CAT D

1 Pengecatan bidang kayu baru 2 8 8

- Pekerja
2

- Tukang Cat
4

- Kepala Tukang Cat


2

- Mandor
2

2 Pengecatan tembok baru 34 8 12

- Pekerja
7

6
16

13

13

13

13

- Tukang Cat

- Kepala Tukang Cat


7

- Mandor
7

3 Pengecatan plafond gypsum board 3 13 13

- Pekerja
3

- Tukang Cat
6

- Kepala Tukang Cat


3

- Mandor
3

Universitas Mercu Buana Jakarta 18


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

4 Pengecatan plafond expose 3 13 13

57
- Pekerja

81
- Tukang Cat

- Kepala Tukang Cat

9
- Mandor

3
IX PEKERJAAN KAYU E

1 Kusen Pintu dan Jendela, Kayu Klas II atau III 5 8 8

15
- Pekerja

50
- Tukang Kayu

0
- Kepala Tukang Kayu

5
- Mandor

5
2 Rangka Langit-langit (60 x 60)cm, Kayu Klas II atau Klas
4 III 9 9

20
- Pekerja

28
- Tukang Kayu

0
- Kepala Tukang Kayu

4
- Mandor

4
3 Langit - Langit Gypsum Board ( 120x240x9) mm, tebal49 mm 9 9

- Pekerja

8
- Tukang Kayu

4
- Kepala Tukang Kayu

4
- Mandor

4
4 List Plafond Gypsum Profil 5 10 10

10
- Pekerja

0
- Tukang Kayu

5
- Kepala Tukang Kayu

5
- Mandor

5
5 Pasang kaca, tebal 5 mm 5 10 10

- Pekerja

5
- Tukang Kayu

5
- Kepala Tukang Kayu

5
- Mandor

5
6 Membuat Daun Pintu Rangka Tertutup Kayu Klas II 5 11 11

20
- Pekerja
55
- Tukang Kayu

- Kepala Tukang Kayu


5

- Mandor
5

X PEKERJAAN AKSESORIS F

1 Pasang kunci tanam biasa 6 9 9

- Pekerja
6
24

- Tukang Kayu

- Kepala Tukang Kayu


6

- Mandor
6

2 Pasang engsel pintu 4 9 10

- Pekerja
1

- Tukang Kayu
1

- Kepala Tukang Kayu


1

- Mandor
1

3 Pasang engsel jendela kupu-kupu 6 10 11

- Pekerja
2

- Tukang Kayu
2

- Kepala Tukang Kayu


2

- Mandor
2

4 Pasang kait angin 6 10 11

- Pekerja
2

- Tukang Kayu
2

- Kepala Tukang Kayu


2

- Mandor
2

5 Pasang kunci selot 2 11 11

- Pekerja
2

- Tukang Kayu
4

- Kepala Tukang Kayu


2

- Mandor
2

Universitas Mercu Buana Jakarta 19


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

6 Pasang pegangan pintu / door holder 4 12 12

- Pekerja

4
16
- Tukang Kayu

- Kepala Tukang Kayu

4
- Mandor

4
XI PEKERJAAN MEKANIKAL DAN ELEKTRIKAL I

1 Titik Lampu + Instansi 5 12 12

- Pekerja

5
- Mandor

5
2 Stop kontak + instalasi 4 12 12

- Pekerja

4
- Mandor

4
3 Saklar tunggal 5 13 13

- Pekerja

5
- Mandor

5
4 Saklar ganda 5 14 14

- Pekerja

5
- Mandor

5
5 Penyambungan daya baru listrik ke PLN 1300 VA 2 14 14

- LS

2
XII PEKERJAAN PLUMBING J

1 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 1/2" 8 13 14

- Pekerja

3
- Tukang Batu

3
- Kepala Tukang Batu

3
- Mandor

3
2 Pasang pipa PVC tipe AW diameter 4" 8 13 14

- Pekerja

3
- Tukang Batu

3
- Kepala Tukang Batu

3
- Mandor

3
3 Pasang bak cuci piring stainles steel 1 14 14

- Pekerja

1
- Tukang Batu

1
- Kepala Tukang Batu

1
- Mandor

1
4 Pasang kran diameter 3/4" atau 1/2" 2 15 15

- Pekerja
2
- Tukang Batu
2

- Kepala Tukang Batu


2

- Mandor
2

5 Pasang floor drain 4" 2 15 15

- Pekerja
2

- Mandor
2

XIII PEKERJAAN SANITASI L

1 Pasang kloset duduk teraso 8 16 17

- Pekerja
6

- Tukang Batu
6

- Kepala Tukang Batu


6

- Mandor
6

2 Pasang kloset jongkok porselin 2 17 17

- Pekerja
2

- Tukang Batu
2

- Kepala Tukang Batu


2

- Mandor
2

Universitas Mercu Buana Jakarta 20


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

3 Pasang bak mandi fiberglass volume 1 m³ air 8 17 18

10
- Pekerja

6
14

10
- Tukang Batu

- Kepala Tukang Batu

3
- Mandor

3
4 Pasang bak kontrol pasangan batu bata ukuran ( 30 x 30
3 ) cm 18 18

- Pekerja

9
- Tukang Batu

3
- Kepala Tukang Batu

3
- Mandor

3
- Pekerja 45 71 72 186 235 296 153 89 30 18 97 10 70 28 4 6 14 15

- Tukang Batu 6 15 18 36 132 120 38 32 10 7 2 6 18 13

- Tukang Kayu 2 4 10 24 81 11 6 0 25 9 164 16

- Tukang Besi 2 10 27 9 6 6

- Tukang Las 0 0

- Tukang Cat 20 13 13 13 13 87
JUMLAH KEBUTUHAN TENAGA
- Kepala Tukang Batu 6 6 8 6 13 20 14 9 10 7 2 6 9 6

- Kepala Tukang Kayu 2 7 1 0 7 9 39 4

- Kepala Tukang Besi 2 3 11 7 6 6

- Kepala Tukang Las 0 0

- Kepala Tukang Cat 9 7 7 7 6 12

- Mandor 16 13 11 17 21 27 20 26 22 17 46 10 16 26 4 6 9 6

**Tabel diatas adalah hasil analisa dari allocation dan levelling dari tiap item pekerjaan di luar
jalur kritis (item pekerjaan yang masih bisa dianalisis ulang untuk kebutuhan sumber dayanya).

3.4 Analisa Crashing Project Modelling

Universitas Mercu Buana Jakarta 21


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Asumsi indirect cost per hari = Rp. 2.500.000,-

 Lintasan Kritis yang ada

A–C–F–J–L–M = 17 minggu

B–D–H–J–L–M = 23 minggu

Normal Crash
Aktivitas Item Pekerjaan
Durasi (minggu) Biaya (Rp,-) Durasi (minggu) Biaya/hari (Rp,-) Biaya (Rp,-)

A Pekerjaan Persiapan 1 Rp 4,704,000.00 1 Rp 650,000.00 Rp 4,550,000.00

B Pekerjaan Tanah 2 Rp 9,774,809.00 1 Rp 700,000.00 Rp 4,900,000.00

C Pekerjaan Pondasi 2 Rp 37,119,330.00 1 Rp 2,650,000.00 Rp 18,550,000.00

D Pekerjaan Beton 5 Rp 200,751,165.79 3 Rp 5,750,000.00 Rp 40,250,000.00

E Pekerjaan Pas.Dinding dan Lantai 5 Rp 112,001,701.35 3 Rp 3,200,000.00 Rp 22,400,000.00

F Pekerjaan Plesteran dan Acian 4 Rp 100,362,900.00 2 Rp 3,600,000.00 Rp 25,200,000.00

G Pekerjaan Atap 3 Rp 94,104,071.60 1 Rp 4,500,000.00 Rp 31,500,000.00

H Pekerjaan Cat 6 Rp 44,579,201.00 3 Rp 1,100,000.00 Rp 7,700,000.00

I Pekerjaan Kayu 4 Rp 59,166,662.80 1 Rp 2,150,000.00 Rp 15,050,000.00

J Pekerjaan Aksesoris 4 Rp 20,436,530.00 1 Rp 730,000.00 Rp 5,110,000.00

K Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal 3 Rp 9,835,200.00 1 Rp 475,000.00 Rp 3,325,000.00

L Pekerjaan Plumbing 3 Rp 11,680,126.90 1 Rp 560,000.00 Rp 3,920,000.00

M Pekerjaan Sanitasi 3 Rp 14,255,552.75 1 Rp 680,000.00 Rp 4,760,000.00

 Pekerjaan di daerah lintasan kritis dipersingkat durasinya menjadi (Percobaan 1)

B = 1 minggu

C = 1 minggu

D = 3 minggu

F = 2 minggu

H = 3 minggu

J = 1 minggu

L = 1 minggu

M = 1 minggu

Universitas Mercu Buana Jakarta 22


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Maka total durasi dan biaya menjadi :

Percobaan 1

Aktivitas Item Pekerjaan Durasi (minggu) Biaya Nomal (Rp,-) Biaya Crash (Rp,-) Biaya Total (Rp,-)

A Pekerjaan Persiapan 1 Rp 4,704,000.00 Rp - Rp 4,704,000.00

B Pekerjaan Tanah 1 Rp 9,774,809.00 Rp 4,900,000.00 Rp 14,674,809.00

C Pekerjaan Pondasi 1 Rp 37,119,330.00 Rp 18,550,000.00 Rp 55,669,330.00

D Pekerjaan Beton 3 Rp 200,751,165.79 Rp 80,500,000.00 Rp 281,251,165.79

E Pekerjaan Pas.Dinding dan Lantai 5 Rp 112,001,701.35 Rp - Rp 112,001,701.35

F Pekerjaan Plesteran dan Acian 2 Rp 100,362,900.00 Rp 50,400,000.00 Rp 150,762,900.00

G Pekerjaan Atap 3 Rp 94,104,071.60 Rp - Rp 94,104,071.60

H Pekerjaan Cat 3 Rp 44,579,201.00 Rp 23,100,000.00 Rp 67,679,201.00

I Pekerjaan Kayu 4 Rp 59,166,662.80 Rp - Rp 59,166,662.80

J Pekerjaan Aksesoris 1 Rp 20,436,530.00 Rp 15,330,000.00 Rp 35,766,530.00

K Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal 3 Rp 9,835,200.00 Rp - Rp 9,835,200.00

L Pekerjaan Plumbing 1 Rp 11,680,126.90 Rp 7,840,000.00 Rp 19,520,126.90

M Pekerjaan Sanitasi 1 Rp 14,255,552.75 Rp 9,520,000.00 Rp 23,775,552.75

 Selanjutnya seluruh pekerjaan dipersingkat durasinya menjadi (Percobaan 2)

A = 1 minggu
B = 1 minggu
C = 1 minggu
D = 3 minggu
E = 3 minggu
F = 2 minggu
G = 1 minggu
H = 3 minggu
I = 1 minggu
J = 1 minggu
K = 1 minggu
L = 1 minggu
M = 1 minggu

Universitas Mercu Buana Jakarta 23


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

Maka total durasi dan biaya menjadi :

Percobaan 2

Aktivitas Item Pekerjaan Durasi (minggu) Biaya Nomal (Rp,-) Biaya Crash (Rp,-) Biaya Total (Rp,-)

A Pekerjaan Persiapan 1 Rp 4,704,000.00 Rp - Rp 4,704,000.00

B Pekerjaan Tanah 1 Rp 9,774,809.00 Rp 4,900,000.00 Rp 14,674,809.00

C Pekerjaan Pondasi 1 Rp 37,119,330.00 Rp 18,550,000.00 Rp 55,669,330.00

D Pekerjaan Beton 3 Rp 200,751,165.79 Rp 80,500,000.00 Rp 281,251,165.79

E Pekerjaan Pas.Dinding dan Lantai 3 Rp 112,001,701.35 Rp 44,800,000.00 Rp 156,801,701.35

F Pekerjaan Plesteran dan Acian 2 Rp 100,362,900.00 Rp 50,400,000.00 Rp 150,762,900.00

G Pekerjaan Atap 1 Rp 94,104,071.60 Rp 63,000,000.00 Rp 157,104,071.60

H Pekerjaan Cat 3 Rp 44,579,201.00 Rp 23,100,000.00 Rp 67,679,201.00

I Pekerjaan Kayu 1 Rp 59,166,662.80 Rp 45,150,000.00 Rp 104,316,662.80

J Pekerjaan Aksesoris 1 Rp 20,436,530.00 Rp 15,330,000.00 Rp 35,766,530.00

K Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal 1 Rp 9,835,200.00 Rp 6,650,000.00 Rp 16,485,200.00

L Pekerjaan Plumbing 1 Rp 11,680,126.90 Rp 7,840,000.00 Rp 19,520,126.90

M Pekerjaan Sanitasi 1 Rp 14,255,552.75 Rp 9,520,000.00 Rp 23,775,552.75

Perbandingan Total Biaya dari tiap Crashing yang dilakukan

Normal Percobaan 1 Percobaan 2

Durasi minggu 45 29 20

Direct Cost Rp Rp 718,771,251.19 Rp 928,911,251.19 Rp 1,088,511,251.19

Indirect Cost Rp Rp 787,500,000.00 Rp 507,500,000.00 Rp 350,000,000.00

Total Cost Rp Rp 1,506,271,251.19 Rp 1,436,411,251.19 Rp 1,438,511,251.19

Kesimpulan :

 Pada kondisi normal dibutuhkan waktu 45 minggu untuk pelaksanaan pekerjaan


proyek dengan total biaya Rp. 1,506,271,251.19,-.

 Kondisi paling optimal yaitu pada saat seluruh pekerjaan dicrash sehingga didapat
waktu pelaksanaan 20 minggu dan total biaya sebesar Rp. 1,438,511,251.19,-.

Universitas Mercu Buana Jakarta 24


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

3.5 Analisa Kinerja Pelaksanaan Proyek dengan Earned Value Method

Durasi Realisasi Biaya s.d Bulan ke-


Aktivitas Item Pekerjaan Estimasi Biaya
(minggu) bulan ke-5 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
A Pekerjaan Persiapan 1 Rp 4,704,000.00 Rp 4,700,000.00
B Pekerjaan Tanah 2 Rp 9,774,809.00 Rp 10,000,000.00
C Pekerjaan Pondasi 2 Rp 37,119,330.00 Rp 37,000,000.00
D Pekerjaan Beton 5 Rp 200,751,165.79 Rp 200,000,000.00
E Pekerjaan Pas.Dinding dan Lantai 5 Rp 112,001,701.35 Rp 112,000,000.00
F Pekerjaan Plesteran dan Acian 4 Rp 100,362,900.00 Rp 100,400,000.00
G Pekerjaan Atap 3 Rp 94,104,071.60 Rp 94,100,000.00
H Pekerjaan Cat 6 Rp 44,579,201.00 Rp 44,600,000.00
I Pekerjaan Kayu 4 Rp 59,166,662.80 Rp 59,000,000.00
J Pekerjaan Aksesoris 4 Rp 20,436,530.00 Rp 20,400,000.00
K Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal 3 Rp 9,835,200.00 Rp 5,500,000.00
L Pekerjaan Plumbing 3 Rp 11,680,126.90 Rp 6,000,000.00
M Pekerjaan Sanitasi 3 Rp 14,255,552.75 Rp 7,000,000.00
45 Rp 718,771,251.19 Rp 700,700,000.00

= Pekerjaan yang sudah diselesaikan

= Pekerjaan yang belum diselesaikan

 Perhitungan total Biaya Proyek (BAC)


= Rp. 718,771,251.19

 BCWS pada akhir bulan ke-5


= Rp. 718,771,251.19

 BCWP pada akhir bulan ke-5


= Rp. 700,885,811.37

 ACWP pada akhir bulan ke-5


= Rp. 700,700,000.00

 Penyimpangan Jadwal (SV)


= BCWP – BCWS
= Rp. 700,885,811.37 – Rp. 718,771,251.19
= - Rp. 17,885,439.82
( karena SV bernilai negatif, maka pelaksanaan proyek terlambat dari jadwal yang
dilaksanakan. )

Universitas Mercu Buana Jakarta 25


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

 Penyimpangan Biaya (CV)


= BCWP – ACWP
= Rp. 700,885,811.37 – Rp. 700,700,000.00
= Rp185,811.37
( karena CV bernilai positif, maka pembiayaan proyek tidak melampaui anggaran. )

 Perkiraan Jadwal Penyelesaian Proyek (ECD)


SPI = BCWP/BCWS
= Rp. 700,885,811.37 / Rp. 718,771,251.19
= 0.98 ~ 1

ECD = (sisa waktu/SPI) + waktu terpakai


= (12 – 5)/1 + 5
= 12 bulan

 Perkiraan Biaya Penyelesaian Proyek (EAC)


CPI = BCWP/ACWP
= Rp. 700,885,811.37 / Rp. 700,700,000.00
=1

EAC = (sisa anggaran/CPI) + ACWP


= (total biaya – BCWP)/CPI + ACWP
= (Rp. 718,771,251.19 – Rp. 700,885,811.37)/1 + Rp. 700,700,000.00
= Rp. 718,585,439.83
(total anggaran masih dibawah harga estimasi awal)

Universitas Mercu Buana Jakarta 26


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Dari makalah ini didapat beberapa kesimpulan yaitu :

1) Perencanaan sumber daya dalam proyek sangat dibutuhkan untuk memudahkan dalam
pelaksanaan.
2) Perencanaan yang baik akan menghasilkan biaya dan waktu pelaksanaan yang paling
optimal dan ekonomis.

4.2 Saran
Dalam setiap proyek sebaiknya tim untuk melakukan perencanaan ditangani oleh orang
yang sudah ahli dan berpengalaman. Hal ini dikarenakan perencanaan adalah awal tombak dari
sebuah pelaksanaan proyek. Apabila perencanaan dilakukan dengan baik maka tidak hanya
didapat perhitungan paling ekonomis tapi juga dapat menghindari resiko dengan lebih baik.

Universitas Mercu Buana Jakarta 27


PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PROYEK

DAFTAR PUSTAKA

 Modul Perencanaan dan Pengendalian Proyek [TM11]


 Modul Perencanaan dan Pengendalian Proyek [TM12]
 Modul Perencanaan dan Pengendalian Proyek [TM15]

Universitas Mercu Buana Jakarta 28

Anda mungkin juga menyukai