Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN KEGIATAN HARIAN ROLE PLAY

1. Hari I Senin, 11 Februari 2019


Kepala ruangan : Marianti Ola, S.Kep
PJ Shift pagi : Leni Dirgahayu, S.Kep
Perawat Associate Pagi : Nurmiyanti Nur, S.Kep

a. Uraian Kegiatan Kepala Ruangan


JAM NO KEGIATAN KET

07.30 1. Mengikuti operan di ners station dan


mengidentifikasi masalah pasien yang prioritas

08.30 2. Memonitor kebersihan ruangan ICU

09.00 3. Memonitor kegiatan Pj Shif dan perawat pelaksana


sesuai jadwal kegiatan.

09.30 4. Memfasilitasi visite dokter

11.00 5. Mengecek kelengkapan persediaan status


keperawatan.

13.00 6. Melakukan follow up terhadap hasil-hasil


pemeriksaan laboratorium/rontgen pasien

7. Memonitor dan mempersiapkan kebutuhan ruangan


(Floor Stock), alat-alat kesehatan, inventaris
ruangan, trolly emergency dan alat-alat kantor
berdasarkan inventaris yang dilakukan oleh perawat
pada setiap shift.

13.45 8. Mengikuti operan dinas


b. Uraian Kegiatan Pj Shif
JAM NO KEGIATAN KET
07.30 1. Mengikuti operan jaga dari dinas malam ke Role play
dinas pagi di Nurse station (jumlah pasien 3 dilakukan
2. orang) oleh 3
Membagikan pasien kepada perawat associate. orang
(Ny. I dan Tn A), Pj shif mengelola pasien Tn. J Ners
Melakukan kontrak dengan pasien dan keluarga
pada awal masuk ruangan.
3. Membuat rencana harian.

08.00 4. Menjelaskan rencana keperawatan yang sudah


ditetapkan, kepada perawat pelaksana di bawah
tanggung jawabnya sesuai pasien yang dirawat
(pre conference).
08.15 5 Membantu ADL pasien (personal hygiene dan
ganti linen)
09.00 6 Melakukan dokumentasi keperawatan
09.00 7. Memonitor dokumentasi yang dilakukan oleh
perawat pelaksana
8. Membantu dan memfasilitasi terlaksananya
kegiatan perawat pelaksana.
9. Melakukan tindakan keperawatan yang bersifat
terapi keperawatan dan tindakan keperawatan
yang tidak dapat dilakukan oleh perawat
pelaksana.

10.00 10. Memberikan susu SK nutrikon dalam 150 cc air


via NGT
11. Memberikan jus buah 100 ml melalui NGT
12. Memberikan olive oil via NGT 1 sdm
11.00 13. Mendampingi dokter visite pasien di bawah
tanggung jawabnya didampingi oleh perawat
pelaksana sesuai
14. Melakukan evaluasi asuhan keperawatan dan
membuat catatan perkembangan pasien.
12.00 15. Istirahat
13.00 16. Memberikan therapy oral melaui NGT

Melakukan post conference


17
13.45 18. Memimpin Operan dari jaga pagi ke jaga sore
c. Uraian Kegiatan Perawat Associate
JAM NO KEGIATAN KET

07.30 1. Mengikuti Operan jaga malam ke jaga pagi

2. Membuat Rencana harian


3.
Mengikuti Pre conference

08.00 4. Membaca rencana keperawatan yang telah


ditetapkan Pj Shif dan meminta bimbingan kepada
Pj Shif bila ada hal yang belum jelas.

Membina hubungan teraupetik dengan pasien dan


5. keluarga, sebagai lanjutan kontrak yang dilakukan
ketua tim.

Melakukan tindakan keperawatan pada pasiennya


6.
berdasarkan renpra.

Membantu memenuhi ADL pasien (personal


7. hygiene, mengganti linen)

10.00 8. Persiapan untuk memindahkan pasien Ny. I keruang


perawatan

Memberikan injeksi ceftriaxone 2 gram/intravena


pada Tn. A

11.00 11. Memberikan olive oil via NGT pada Tn.A

Memberikan susu peptisol pada Tn A via NGT

Melakukan evaluasi terhadap tindakan yang telah


dilakukan dan mendokumentasikannya pada format
yang tersedia

12.00 12. Istirahat

13.00 13 Memberikan madu 1 sdm via NGT pada Tn.A


Memberikan therapi obat via NGT pada Tn. A

13.00 12. Mengikuti post conference

13.45 13. Mengikuti operan


2. Hari II selasa, 12 Februari 2019
PJ Shift Malam : Marianti Ola, S.Kep.
Perawat Associate Malam : Leni Dirgahayu, S.Kep.
Nurmiyanti Nur, S.Kep.

a. Uraian Kegiatan PJ Shif


JAM NO KEGIATAN KET

20.30 1. Mengikuti operan jaga dari dinas sore ke dinas


malam di Nurse station (jumlah pasien 1 orang)
2.
Membagikan pasien kepada perawat associate
3.
Melakukan kontrak dengan pasien dan keluarga
pada awal masuk ruangan.

Membuat rencana harian

21.00 4. Melakukan bimbingan dan evaluasi pada perawat


pelaksana dalam implementasi tindakan
keperawatan, apakah sesuai rencana keperawatan

5. Memonitor dokumentasi yang dilakukan oleh


perawat pelaksana
6.
Membantu dan memfasilitasi terlaksananya
kegiatan perawat pelaksana.
7.
Melakukan tindakan keperawatan yang bersifat
8. terapi keperawatan dan tidakan keperawatan yang
tidak dapat dilakukan oleh perawat pelaksana.
9.
Melakukan kegiatan serah terima pasien bersama
dengan perawat pelaksana.
24.00 10. Melakukan evaluasi asuhan keperawatan dan
membuat catatan perkembangan pasien.
11. Membuat sensus pasien
02.30 11 Istirahat

05.30 12 Melakukan evaluasi asuhan keperawatan dan


membuat catatan perkembangan pasien

07.30 13. Melakukan Post conference

07.45 14. Memimpin Operan dari jaga pagi ke jaga sore

b. Uraian Kegiatan Perawat Associate


JAM NO KEGIATAN KET

20.30 1. Mengikuti Operan jaga malam ke jaga pagi

2. Membuat Rencana harian


3.
Mengikuti Pre conference

21.00 4. Membaca rencana keperawatan yang telah


ditetapkan Pj Shif dan meminta bimbingan kepada
Pj shif bila ada hal yang belum jelas.
5. Menerima serah terima pasien Tn.J dari Pj shif
malam
6. Membina hubungan teraupetik dengan pasien dan
keluarga, sebagai lanjutan kontrak yang dilakukan
Pj shif.
21.30 8. Memonitor keadaan umum pasien dan memonitor
ketepatan pemberaian oksigen pada trakeolaife
pada pasien Tn.J

22.00 9. Melayani sk nutrikon dalam 100 cc air dan olive


oil 3 sdm via NGT pada Tn. J
10 Melakukan pendokumentasian tindakan yang telah
diberikan

23.00 11 Melayani terapi injeksi ranitidine 50 mg/intravena

12 Melayani nebu combivent 1 tube

24.00 13 Melakukan evaluasi terhadap tindakan yang telah


dilakukan dan mendokumentasikannya pada format
yang tersedia.

01.00 14 Memonitor dan mengobservasi tanda vital pasien


melalui monitor

Mendokumentasikan hasil observasi tanda-tanda


15
vital

03.00 16 Istirahat

05.00 17 Melaksanakan asuhan keperawatan

06.00 18 Melakukan evaluasi terhadap tindakan yang telah


dilakukan dan mendokumentasikannya pada format
yang tersedia.

07.30 19. Mengikuti post conference

07.45 20. Mengikuti operan

Anda mungkin juga menyukai