Anda di halaman 1dari 5

PT.

Sintata Karyasari

PLTGU, Muara Karang Baru, 150 kV GIS,


PLTGU, MUARA KARANG BARU 150 kV GIS,
JAKARTA UTARA, INDONESIA

Package No. :

Pekerjaan Sipil & Bangunan Utama Untuk Pembangkit Gas &Uap Serta Struktur
Pelengkap

PENERAPAN METODE PERNYATAAN / PROSEDUR KERJA SIPIL

PEKERJAAN GALIAN PONDASI


(TRANSFORMER & FIRE WALL)

Prepared by

PT. SINTATA KARYASARI

METODE KERJA

Page 1
PT. Sintata Karyasari

PLTGU, Muara Karang Baru, 150 kV GIS,


GALIAN PONDASI
(TRANSFORMER & FIRE WALL)
1. Tenaga dan Peralatan
1.1. Tenaga Kerja
 Site Manager : 1 Orang
 Chief Supervisor : 1 Orang
 Supervisor : 1 Orang
 Safety Office & K3 : 1 Orang
 Safety Supervisor : 1 Orang
 Surveyor : 1 Orang
 Ass. Surveyor : 1 Orang
 Operator : 1 Orang
- DT PS120 Colt Diesel : 1 Orang
- Excavator : 1 Orang
 Flag man : 1 Orang
 General Workers :
- Perapihan galian : 2 orang
1.2 . Peralatan
 Excavator PC-200 : 1 unit
 DT PS120 Colt Diesel : 1 unit
 Dan alat pendukung lainnya
2. Bahan – bahan
- Solar :
3. K3
1. Helm
2. Sepatu Safety
3. Sarung tangan
4. Rompi
5. Kacamata
6. Kotak Obat P3K
7. Dsbnya

4. Cakupan / Langkah kerja


Langkah pekerjaan
1. Mempersiapkan dengan baik alat yang akan digunakan dalam pekrjaan tersebut
2. Sebelum digali Surveyor telah membuat markingan elevasi yang digunakan sebagai pedoman
untuk kedalaman rencana galian basement sesuai dengan gambar yang telah Approval..
3. Galian dimulai dari pondasi fire wall paling utara kemudian dilanjutkan ke selatan.
4. Kedalaman galian Fire wall elev.-2.5 dan Pondasi Transformer elev. -0.40 dari muka tanah
timbunan.
5. Dalam proses penggalian operator excavator dibantu seorang flagman yang berfungsi
memberi aba-aba/peringatan apabila ada hal-hal yang sekiranya membahayakan baik bagi
operator itu sendiri maupun bagi lingkungan dimana pekerjaan itu dilakukan. Semisal ada
orang yang akan mendekat atau melewati area tersebut. Proses penggalian langsung
diarahkan/diawasi oleh surveyor dalam menentukan elevasi galian sesuai dengan gambar yang
telah mendapatkan Approval.
6. Galian tanah langsung dimuat DT untuk dibawa ke area barat GIS Building, untuk diurugan
pada area tersebut.

Page 2
PT. Sintata Karyasari

PLTGU, Muara Karang Baru, 150 kV GIS,

Gbr. Galian Basement & Pile Cap

7. Setelah Galian Pile cap mencapai elevasi yang telah ditentukan, maka kegiatan selanjutnya
adalah melakukan pemotongan kepala pancang.
8. Surveyor sudah harus melakukan pemasangan bowplank guna dijadikan acuan dalam
pekerjaan selanjutnya.
9. Setelah itu dilakukan pekerjaan cor beton lantai kerja pada area pilecap dengan menggunakan
beton mutu K.100. Surveyor harus memastikan serta mengukur dengan waterpass top
daripada lantai kerja sesuai dengan elevasi yang telah ditentukan.
10. Pekerjaan selanjutnya adalah pemasangan precast/formwork (dinding beton) pada tepi dari
pada rencana pondasi yang berfungsi untuk bekisting.
11. Precast diangkat dari workshop (tempat penyimpanan/penumpukan material precast yang sdh
dicetak) dengan diangkat menggunakan pickup menuju lokasi pemasangan.

Page 3
PT. Sintata Karyasari

PLTGU, Muara Karang Baru, 150 kV GIS,


12. Pekerjaan selanjutnya adalah lantai kerja pada area tiebeam dan slab, yangmana lantai kerja
pada area ini dilakukan setelah pekrjaan pasangan precast selesai dilakukan. Pastikan pada
elevasi yang sudah direncanakan. Termasuk mengisi kepala lubang Pile denngan panjang 1,5
m dengan pembesian D13 dan dililitkan besi spiral dengan menggunakan besi D10 pada
semua lubang kepala Pile yang ada pada setiap Pile.
13. Setelah itu dilanjutkan dengan menginstal besi Pile Cap,tiebeam,kolom untuk FireWall secara
berkesinambungan sesuai tahapan.
14. Pastikan dalam proses penginstalan besi terikat kuat dan lokasi pile cap tetap bersih.
15. Setelah dipastikan penginstalan besi sudah sesuai dengan gambar rencana, pekerjaan
selanjutnya adalah pengecoran.

: Area Pekerjaan Galian Pondasi Transformer

Page 4
PT. Sintata Karyasari

PLTGU, Muara Karang Baru, 150 kV GIS,

Prepared by Checked by

Heru Agus Tri Handoko Syahrial Situmorang


Site Manager PT Sintata Site Manager PT GSI

Reviewed by Approved by

(Pandapotan Sitepu) (Sudirman Sihombing)


Tractebel Engineering Indonesia PT PLN UPP

Page 5

Anda mungkin juga menyukai