Anda di halaman 1dari 406

DAFTAR ISI

BAB 1 BIDANG STUDI ILMU EKONOMI................................................................................ 1


MASALAH EKONOMI DAN KEBUTUHAN UNTUK MEMBUAT PILIHAN ........ 2
MASALAH POKOK PEREKONOMIAN: KEPENTINGAN ....................................... 2
MEMBUAT PILIHAN UNTUK MEMAKSIMUMKAN KESEJAHTERAAN ........... 6
DEFINISI ILMU EKONOMI ......................................................................................... 7
JENIS-JENIS ANALISIS EKONOMI ........................................................................... 8
EKONOMI DESKRIPTIF ........................................................................................... 8
TEORI EKONOMI ...................................................................................................... 9
EKONOMI TERAPAN ................................................................................................ 9
PERNYATAAN POSITIF DAN PERNYATAAN NORMATIF ................................ 10
SIFAT-SIFAT TEORI EKONOMI .............................................................................. 12
VARIABEL-VARIABEL ............................................................................................. 12
ASUMSI ....................................................................................................................... 13
HIPOTESIS................................................................................................................... 14
MEMBUAT RAMALAN ............................................................................................. 14
ALAT-ALAT ANALISIS DALAM ILMU EKONOMI .............................................. 15
PERANAN GRAFIK DALAM ANALISIS EKONOMI ............................................. 15
PERANAN ILMU STATISTIK DALAM ANALISIS EKONOMI ................................... 19
PERANAN AHLI EKONOMI DALAM KEBIJAKAN EKONOMI .......................... 22
RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ................................................................... 27
BAB 2POLA KEGIATAN PEREKONOMIAN .............................................................. 31
UANG, PERDAGANGAN DAN SPESIALISASI ...................................................... 32
PRODUKSI DAN PERDAGANGAN DALAM PEREKONOMIAN SUBSISTEN32
POLA KEGIATAN EKONOMI DALAM PEREKONOMIAN UANG .................. 33
KEBAIKAN-KEBAIKAN SPESIALISASI ............................................................. 35
PELAKU-PELAKU KEGIATAN EKONOMI ............................................................ 36
RUMAH TANGGA .................................................................................................... 37
PERUSAHAAN ......................................................................................................... 37

i
PEMERINTAH .......................................................................................................... 38
SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN ...................................................................... 39
MEKANISME PASAR: SUATU PENILAIAN AWAL .............................................. 43
KEGAGALAN PASAR DAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH ........................ 46
BENTUK-BENTUK CAMPUR TANGAN PEMERINTAH ...................................... 47
RINGKASAN DAN KONSEP PENTING .................................................................. 48
PERTANYAAN DAN LATIHAN ............................................................................... 51
Bab 3 Masalah Ekonomi DanSistem Pengaturan PerekonomianMasalah Ekonomi dan
Sistem Pengaturan Perekonomian ..................................................................................... 53
BEBERAPA MASALAH POKOK DALAM PEREKONOMIAN .............................. 53
MENENTUKAN BARANG DAN JASA YANG HARUS DIPRODUKSI .................... 54
MENENTUKAN CARA BARANG DIPRODUKSI .................................................... 54
MENENTUKAN UNTUK SIAPA BARANG-BARANG DIPRODUKSI ..................... 55
BATAS KEMUNGKINAN PRODUKSI ..................................................................... 56
BIAYA KESEMPATAN (Opportunity Cost)............................................................... 59
KURVA KEMUNGKINAN PRODUKSI DAN MASALAH EKONOMI .................. 63
SISTEM-SISTEM PEREKONOMIAN ........................................................................ 68
MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN ......... 71
SISTEM EKONOMI PERENCANAAN PUSAT ............................................................ 71
Ringkasan dan Konsep Penting .................................................................................... 72
Pertanyaan dan Latihan ................................................................................................. 74
BAB IV................................................................................................................................ 77
PERMINTAAN, PENAWARAN, DAN KESEIMBANGAN PASAR ............................................ 77
4.1. TEORI PERMINTAAN DAN KURVA PERMINTAAN .............................................. 77
4.1.1. Beberapa Penentu Permintaan ................................................................. 78
4.1.2. Harga dan Permintaan .............................................................................. 79
4.2. EFEK FAKTOR BUKAN-HARGA TERHADAP PERMINTAAN.................................. 83
4.2.1. Harga Barang dan Lain-lain ....................................................................... 84
4.2.2. Pendapatan Para Pembeli ......................................................................... 85
4.2.3. Beberapa Faktor Lain ................................................................................ 87
4.3. GERAKAN SEPANJANG DANPERUBAHAN KURVA PERMINTAAN ...................... 88
4.3.1. Gerakan Sepanjang Kurva Permintaan ..................................................... 89

ii
4.3.2. Pergeseran Kurva Permintaan .................................................................. 90
4.4. TEORI PENAWARAN DAN KURVA PENAWARAN ............................................... 92
4.4.1. Penentu-Penentu Penawaran ................................................................... 93
4.4.2. CiriHubungan Antara Harga dan Penawaran ............................................ 93
4.5. PENGARUH FAKTOR BUKAN-HARGA TERHADAP PENAWARAN ....................... 96
4.6. GERAKAN SEPANJANG KURVA PENAWARAN DAN ........................................... 99
PERGESERAN KURVA PENAWARAN .............................................................................. 99
4.7. PENENTUAN HARGA DAN JUMLAH YANG DIPERJUALBELIKAN ...................... 100
4.7.1. Menentukan Keseimbangan Secara Angka............................................. 100
4.7.2. Menentukan Keseimbangan Secara Grafik ............................................. 102
4.7.3. Menentukan Keadaan Keseimbangan Secara Matematik ...................... 103
4.8. BEBERAPA KASUS PERUBAHAN KESEIMBANGAN ........................................... 105
4.8.1. Perubahan Permintaan atau Penawaran ................................................ 105
4.8.2. PerubahanSerentak Permintaan Dan Penawaran .................................. 107
4.9. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ............................................................... 111
BAB V............................................................................................................................... 119
ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN ............................................................... 119
5.1. SUMBANGAN ANALISIS ELASTISITAS PERMINTAAN ....................................... 120
5.2. KOEFISIEN ELASTISITAS PERMINTAAN HARGA ............................................... 123
5.3. ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN ............................................... 127
5.4. ELASTISITAS PERMINTAAN DAN HASIL PENJUALAN ....................................... 132
5.5. JENIS ELASTISITAS PERMINTAAN YANG LAIN ................................................. 135
5.5.1. Elastisitas Permintaan Silang .................................................................. 136
5.5.2. Elastisitas Permintaan Pendapatan......................................................... 137
5.6. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ELASTISITAS PENAWARAN........... 140
BAB VI.............................................................................................................................. 149
APLIKASI TEORI PERMINTAAN DAN PENAWARAN ......................................................... 149
6.1.1. Pertambahan Permintaan Barang Pertanian Lambat ............................. 150
6.1.2. KemajuanTeknologi yang Pesat .............................................................. 151
6.1.3. Masalah Jangka Panjang Pertanian dalam Grafik ................................... 152
6.1.4. Masalah Jangka Pendek pada Sektor Pertanian ..................................... 153

iii
6.1.5. Ketidakstabilan yang Bersumber dari Perubahan Penawaran................ 154
6.1.7. Ketidakstabilan yang Ditimbulkan oleh Perusahaan Permintaan ........... 156
6.2. PERMINTAAN, PENDAPATAN DAN PENGGUNAAN TENAGA KERJA................ 159
6.2.1. Menstabilkan Harga dan Pendapatan Pertanian .................................... 160
6.2.2. Membatasi Jumlah Produksi ................................................................... 161
6.2.3. Campur tangan dalam Jual Beli ............................................................... 162
6.3. KEBIJAKAN HARGA MAKSIMUM ..................................................................... 168
6.3.1. Ciri-Ciri Kebijakan Harga Maksimum....................................................... 168
6.3.2. Implikasi Kebijakan Harga Maksimum .................................................... 169
6.4. PENGARUH PAJAK PENJUALAN ....................................................................... 170
6.4.1. InsidenPajak dan Elastisitas Permintaan................................................. 171
6.4.2. Insiden Pajak dan Elastisitas Penawaran ................................................ 173
6.5. EFEK SUBSIDI PEMERINTAH ............................................................................ 175
6.5.1. Subsidi dan Elastisitas Permintaan ......................................................... 176
6.5.2. Subsidi dan Elastisitas Penawaran .......................................................... 176
BAB VII .......................................................................................................................... 184
Teori Tingkah Laku ........................................................................................................ 184
Konsumen: Teori Nilai Guna (Utiliti) ............................................................................. 184
7.1. TEORI NILAI GUNA (UTILITI) ............................................................... 185
7.2. HIPOTESIS UTAMA TEORI NILAI GUNA ............................................... 185
7.3. NILAI GUNA TOTAL DALAM ANGKA DAN GRAFIK ............................ 186
7.4. Grafik Nilai Guna ......................................................................................... 187
7.5. PEMAKSIMUMAN NILAI GUNA ............................................................ 187
7.6. TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN .................................................. 188
7.7. CARA MEMAKSIMUMKAN NILAI GUNA ............................................... 188
7.8. SYARAT PEMAKSIMUMAN NILAI GUNA ............................................... 189
7.9. TEORI NILAI GUNA DAN TEORI PERMINTAAN .............................. 190
7.9.1. EFEK PENGGANTIAN ....................................................................... 190
7.9.2. EFEK PENDAPATAN................................................................................. 191
7.10. MEWUJUDKAN KURVA PERMINTAAN .............................................. 192
7.11. TEORI TINGKAH LAKU KOSUMEN ................................................. 193

iv
7.12. PARADOKS NILAI.................................................................................. 193
7.13. SURPLUS KONSUMEN .......................................................................... 194
7.14. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING .............................................. 197
BAB VIII ........................................................................................................................ 203
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN:ANALISIS KURVA KEPUASAN SAMA . 203
8.1. KURVA KEPUASAN SAMA ...................................................................... 204
8.2. KOMBINASI BARANG YANG MEWUJUDKAN KEPUASAN SAMA 204
8.3. TINGKAT PENGGANTIAN MARJINAL ................................................ 205
8.4. PETA KURVA KEPUASAN SAMA........................................................... 206
8.5. GARIS ANGGARAN PENGELUARAN .................................................... 207
8.6. EFEK PERUBAHAN HARGA ATAU PENDAPATAN ........................... 210
8.6.1. AKIBAT PERUBAHAN HARGA ....................................................... 210
8.6.2. AKIBAT PERUBAHAN PENDAPATAN .......................................... 210
8.7. SYARAT UNTUK MENCAPAI KEPUASAN MAKSIMUM .................. 211
8.8. EFEK PERUBAHAN PENDAPATAN DAN HARGA ............................ 212
8.9. GARIS PENDAPATAN KONSUMSI ......................................................... 213
8.9.1. GARIS HARGA KONSUMSI ............................................................. 213
8.10. EFEK PENGGANTIAN DAN EFEK PENDAPATAN ......................... 214
8.11. MEMBENTUK KURVA PERMINTAAN ............................................. 217
8.12. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING .............................................. 218
BAB IX ........................................................................................................................... 223
PASAR MONOPOLI...................................................................................................... 223
9.1. Faktor-faktor penyebab terbentuknya monopoli ...................................... 223
9.2. Permintaan dan Penerimaan Perusahaan Monopoli ................................. 224
9.3. keseimbangan perusahaan dalam jangka pendek ..................................... 225
9.4. keseimbangan perusahaan dalam jangka panjang .................................... 226
9.5. Daya Monopoli (Monopoly Power) ............................................................. 227
9.7. Diskriminasi Harga (Price Discriminination) ............................................. 229
9.8. Biaya Sosial Monopoli (Social Cost of Monopoly) ...................................... 231
9.9. pengaturan perusahaan monopoli (monopoly regulation) dan masalahnya
233
9.10. Aspek Positif Monopoli(Monopoli Benefist) ........................................... 236

v
BAB 1O .......................................................................................................................... 244
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA ........................................................................... 244
10.1 HAL-HAL YANG DITERANGKAN ................................................................ 244
10.2 CIRI-CIRI PASAR PERSAINGAN SEMPURNA ............................................ 244
10.3 PERUSAHAAN ADALAH PENGAMBIL HARGA ........................................ 245
10.4 SETIAP PERUSAHAAN MUDAH KE LUAR ATAU MASUK...................... 245
10.5 MENGHASILKAN BARANG SERUPA .......................................................... 245
10.6 TERDAPAT BANYAK PERUSAHAAN DI PASAR ....................................... 246
10.7 PEMBELI MEMPUNYAI PENGETAHUAN SEMPURNA MENGENAI
PASAR........................................................................................................................ 246
10.8 PERMINTAAN DAN HASIL JUALAN ........................................................... 246
10.9 PERMINTAAN PASAR DAN PERUSAHAAN .................................................... 247
10.10 HASIL PENJUALAN MARJINAL, RATA-RATA DAN TOTAL ................. 249
10.11 HASIL PENJUALAN RATA-RATA ............................................................... 249
10.12 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA ............................................................. 249
10.13 HASIL PENJUALAN MARJINAL.................................................................. 249
10.14 HASIL PENJUALAN TOTAL ......................................................................... 249
10.15 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN JANGKA PENDEK ........................... 251
10.16 SYARAT PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN ................................................. 251
10.17 PASAR PERSAINGAN TERBUKA................................................................ 252
10.18 JUMLAH PRODUKSI DAN BIAYA PRODUKSI ............................................. 252
10.18 JUMLAH PRODUKSI DAN HASIL PENJUALAN ........................................... 254
10.19 MENENTUKAN KEUNTUNGAN MAKSIMUM............................................... 255
10.20 HASIL PENJUALAN TOTAL, BIAYA TOTAL DAN KEUNTUNGAN ..... 256
10.20.1 Hasil Penjualan Marjinal, Biaya Marjinal dan Keuntungan .................... 257
10.21 GRAFIK PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN JANGKA PENDEK ........... 259
10.22 PENDEKATAN BIAYA TOTAL-HASIL PENJUALAN TOTAL ........................ 260
10.23 PENDEKATAN BIAYA MARJINAL-HASIL PENJUALAN MARJINAL ........... 261
10.23.1 Keuntungan Normal Atau Lebih Nomal .................................................... 262
10.23.2 Kerugian Tetapi Dapat Membayar Sebagian Biaya Tetap ......................... 264
10.23.3 Perusahaan Menutup Usahanya ................................................................. 264
10.24 BIAYA MARJINAL DAN KURVA PENAWARAN ..................................... 264

vi
BAB XI ........................................................................................................................... 266
11.1 KURVA PENAWARAN PERUSAHAAN ............................................................. 266
11. 2 KURVA PENAWARAN INDUSTRI .................................................................... 266
11.3 OPERASI PERUSAHAAN DAN INDUSTRI DALAM JANGKA PANJANG
.................................................................................................................................... 268
11.4 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA ............................................................... 269
11.5 PERUBAHAN YANG DIAKIBATKAN OLEH KEMEROSOTAN PERMINTAAN
.................................................................................................................................... 270
11.6 KEUNTUNGAN JANGKA PANJANG : UNTUNG NORMAL........................... 271
11.7 KURVA PENAWARAN INDUSTRI DALAM JANGKA PANJANG........ 271
11.8 INDUSTRI BIAYA TETAP ................................................................................ 272
11.9 INDUSTRI BIAYA MENINGKAT ...................................................................... 274
11.10 PERSAINGAN SEMPURNA MEMAKSIMUMKAN EFISIENSI....................... 275
11.10.1 Arti Efisiensi Dalam Analisis Ekonomi ..................................................... 275
11.11 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA ............................................................. 276
11.11.1 KEBEBASAN BERTINDAK DAN MEMILIH ............................................. 277
11.12 BEBERAPA KRITIK TERHADAP PERSAINGAN SEMPURNA ................ 277
11.12.1 Persaingan sempurna tidak mendorong inovasi ......................................... 277
11.12.3 Persaingan Sempurna Adakalanya Menimbulkan Biaya Sosial ................ 278
11.12.4 Membatasi Pilihan Konsumen ................................................................... 278
11.12.5 Biaya Produksi dalam Persaingan Sempurna Mungkin Lebih Tinggi ....... 278
11.12.6 Distribusi Pendapatan Tidak Selalu Merata ............................................... 279
11.13 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ....................................................... 279
BAB XII .......................................................................................................................... 282
MONOPOLI ................................................................................................................... 282
12.1 BEBERAPA ASPEK KHUSUS PASAR MONOPOLI ..................................... 282
12.1.1 CIRI-CIRI PASAR MONOPOLI .................................................................. 283
12.1.2 Pasar Monopoli Adalah Industri Satu Perusahaan ....................................... 283
12.1.3Pasar Mempunyai Barang Penganti yang Mirip ........................................... 283
12.1.4 Tidak Terdapat Kemungkinan untuk Masuk ke dalam Industri ................... 283
12.1.5 Dapat Mempengaruhi Penentuan Harga ...................................................... 283
12.1.6 Promosi Iklan Kurang Diperlukan ............................................................... 283

vii
12.2 FAKTOR-FAKTOR YANG MENIMBULKAN MONOPOLI ............................... 284
12.2.1 Memiliki Sumber Daya yang Unik .............................................................. 284
12.2.2 Dapat Menikmati Skala Ekonomi ................................................................ 284
12.2.3 Kekuasaan Monopoli yang Diperoleh Melalui Peraturan Pemerintah ......... 285
12.3 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN DALAM MONOPOLI ......................... 286
12.3.1 PRODUKSI, HARGA DAN PENJUALAN ................................................... 287
12.4 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN : CONTOH ANGKA ................................ 288
12.4.1 Pendekatan hasil penjualan total – Biaya total ............................................. 289
12.4.2 Pendekatan Hasil Penjulan Marjinal – Biaya ............................................... 290
12.5 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN SECARA GRAFIK ................................... 291
12.5.1 Kurva KPermintaan, Penjualan Total Dan Penjualan Marjinal ................... 291
12.6 Menentuhkan keuntungan maksimum............................................................... 293
12.7 ADAKAH MONOPOLI KEUNTUNGAN BERLEBIHAN? ............................ 296
12.8 MONOPOLI DAN KURVA PENAWARAN .................................................... 297
12.9 MONOPOLI DAN DISKRIMINASI HARGA .................................................. 299
12.9.1 PENENTUAN HARGA DISETIAP PASAR .................................................. 299
12.10 SYARAT-SYARAT DISKRIMINASI HARGA .............................................. 301
12.11 CONTOH-CONTOH KEBIJAKKAN DISKRIMINASI HARGA .................. 302
12.12 PENGGENDALIAN HARGA DALAM MONOPOLI ALAMIAH ................ 303
12.13 MONOPOLI ALAMIAH DAN PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN ......... 303
12.14 CAMPUR TANGAN PEMERINTAH ............................................................. 305
12.15 PENILAIAN KE ATAS MONOPOLI ............................................................. 305
12.16 EFISIENSI KEGIATAN MONOPOLI ............................................................ 306
12.16.1 Perbandingan Efisiensi Monopoli dan Persingan Sempurna ..................... 306
12.17 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI ...................................... 309
12.18 MONOPOLI DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT ............................ 310
12.19 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ....................................................... 311
BAB XIII ........................................................................................................................ 317
13.1 PERSAINGAN MONIPOLISTIS....................................................................... 317
13.2 CIRI-CIRI PERSAINGAN MONOPOLISTIS ................................................... 317
13.2.1 Terdapat Banyak Penjual ............................................................................. 318

viii
13.2.2 Barang Bersifat Berbeda Corak ................................................................... 318
13.2.3 Perusahaan Mempunyai Sedikit Kekuasaan Mempengaruhi Harga ............ 318
13.2.4 Kemasukan ke dalam industri relatif mudah ................................................ 319
13.2.5 Persaingan Mempromosi Penjualan Sangat Aktif........................................ 319
13.3 KESEIMBANGAN DALAM PASAR PERSAINGAN MONOPOLISTIS ....... 320
13.4 KESEIMBANGAN JANGKA PENDEK ........................................................... 320
13.5 KESEIMBANGAN JANGKA PANJANG ........................................................ 321
13.6 PENILAIAN KE ATAS PERSAINGAN MONOPOLISTIS ............................. 323
13.7 EFESIENSI DALAM MENGGUNAKAN SUMBER DAYA ........................... 323
13.8 EFESIENSI DAN DIFERENSASI PRODUKSI ................................................ 324
13.9 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI ........................................ 325
13.10 DISTRIBUSI PENDAPATAN ......................................................................... 325
13.11 PERSAINGAN BUKAN HARGA ................................................................... 326
13.12 DIFERENSASI PRODUKSI ............................................................................ 326
13.13 PROMOSI PENJUALAN MELALUI IKLAN ................................................ 327
13.14 KEBAIKAN DAN KEBURUKAN PENGIKLANAN .................................... 328
13.15 IKLAN DAN BIAYA PRODUKSI .................................................................. 328
13.16 PANDANGAN LAIN YANG MENYONKONG PENGIKLANAN ............... 330
13.17 PANDANGAN YANG MENGKERITIK PENGIKLANAN .......................... 330
13.18 PENGIKLANAN: SUATUKESIMPULAN ..................................................... 331
BAB XIV ........................................................................................................................ 333
OLIGOPOLI ............................................................................................................... 333
14.1 OLIGAPOLI ....................................................................................................... 334
14.2 CIRI-CIRI PASAR OLIGAPOLI................................................................................. 334
14.3 PENENTUAN HARGA DAN PRODUKSI TANPA PERSEPAKATAN......... 335
14.4 CIRI PERKAITAN DIANTARA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN ............... 336
14.4 KURVA PERMINTAAN TERPATAH(KINKED DEMAND CURVE) .......... 336
14.5 KESEIMBANGAN ASAL ................................................................................. 336
14.5.1 Efek penurunan harga .................................................................................. 337
14.5.2 Efek peningkatan Harga ............................................................................... 338
14.5.3 Kurva permintaan Terpatah ......................................................................... 338

ix
14.6 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN PERUSAHAAN................................... 339
14.7 BENTUK-BENTUK HAMBATAN KEMASUKAN OLIGOPOLI .................. 341
14.8 SKALA EKONOMI.......................................................................................... 341
14.9 BIAYA PRODUKSI YANG BERBEDA......................................................... 341
14.10 KEISTIMEWAAN HASILPRODUKSI ....................................................... 342
14.11 PENILAIAN KE ATAS PASAR OLIGOPOLI ............................................... 342
14.12 EFISIENSI DALAM MENGGUNAKAN SUMBER-SUMBER DAYA ........ 343
14.13 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI ...................................... 343
14.14 KEUNTUNGAN PERUSAHAAN ................................................................... 344
14.15 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ....................................................... 345
BAB XV ......................................................................................................................... 348
15.1 Permintaan Terhadap Faktor – faktor Produksi .................................................. 348
15.2 PENTINGNYA ANALISI PENENTUAN HARGA FAKTOR ......................... 349
15.3 PENGALOKASIAN FAKTOR PRODUKSI......................................................... 349
15.4 PENENTUAN PENDAPATAN DAN DISTRIBUSI PENDAPATAN ................... 349
15.5 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI ..................... 350
15.6 TEORI PRODUKTIVITAS MARJINAL ........................................................... 350
15.6.1 MENENTUKAN JUMLAH FAKTOR PRODUKSI YANG DIGUNAKAN ... 350
15.6.2 Syarat Pemaksimuman Keuntungan ............................................................ 351
15.6.3 Pemisalan dalam Teori Permintaan terhadap Faktor Produksi .................... 351
15.7 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI ..................... 352
15.8 TINGKAT PRODUKSI DAN HASIL PENJUALAN ............................................ 352
15.9 KURVA TPP, MPP DAN MRP ........................................................................... 353
15.10 JUMLAH FAKTOR PRODUKSI YANG DIGUNAKKAN ................................. 354
15.11 PERSAINGAN TIDAK SEMPURNA DNA FAKTOR PERMINTAAN
FAKTOR PRODUKSI................................................................................................ 356
15.11.1 PERMINTAAN FAKTOR: CONTOH ANGKA........................................... 357
15.11.2 GRAFIK PERMINTAAN FAKTOR ............................................................ 359
15.11.3 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI ............ 360
15.12 SIFAT PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR PRODUKSI ........................ 361
15.12.1 PERMINTAAN TERKAIT .......................................................................... 361
15.12.2 BENTUK KURVA PERMINTAAN FAKTOR ............................................. 361

x
15.13 Perubahan Harga Faktor ke Atas Permintaan Barang ....................................... 362
15.14 Efek Penggantian .............................................................................................. 363
15.15 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI ................... 363
15.15.1 Hukuman Hasil Lebih yang Semakin Berkurang....................................... 363
15.16 PERGESERAN KURVA PERMINTAAN FAKTOR PRODUKSI ...................... 363
15.16.1 Perubahan Permintaan Terhadap Barang yang Diproduksikan.................. 363
15.16.2 Perubahan Harga dari Faktor Produksi Lain yang Digunakan ................... 364
15.17 ELASTISITAS PERMINTAAN FAKTOR PRODUKSI ................................. 364
15.17.1 ELASTISTAS PERMINTAAN DARI BARANG YANGB DIHASILKAN ..... 364
15.17.2 PERBANDINGAN ANTARA BIAYA FAKTOR PRODUKSI DENGAN BIAYA
TOTAL..................................................................................................................... 365
15.17.3 TINGKAT PENGGANTIAN DI ANTARA FAKTOR PRODUKSI .............. 365
15.17.4 TINGKAT PENURUNAN PRODUKSI FISIK MARJINAL(MPP) ............. 366
15.18 SYARAT PENGUNAAN UMUM FAKTOR F-FAKTOR PRODUKSI......... 366
15.9 GABUNGAN FAKTOR PRODUKSI YANG MEMINIMUMKAN BIAYA ........... 367
15.9.1 Syarat untuk kasus harga factor yang sama. ................................................ 367
15.9.2 Syarat untuk kasus harga factor berbeda .......................................................... 368
15.10 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI ................... 368
15.11 GABUNGAN FAKTOR YANG MEMAKSIMUMKAN KEUNTUNGAN .. 368
BAB XVI ........................................................................................................................ 370
Sewa, Bunga dan Keuntungan ........................................................................................ 370
16.1 SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN PINDAHAN .................................. 370
16.2 DEFINISI SEWA EKONOMI .............................................................................. 371
16.3 Definisi Umum.................................................................................................... 371
16.4 Definisi Lain ....................................................................................................... 371
16.5 TANAH DAN SEWA EKONOMI......................................................................... 372
16.6 SEWA TANAH ADALAH SUATU SURPLUS ..................................................... 373
16.7 SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN PINDAHAN ....................................... 374
16.8 MODAL DAN SUKU BUNGA ......................................................................... 376
16.9 PRODUKTIVITAS MODAL ................................................................................ 377
16.9.1 Peranan Modal dalam Perekonomian........................................................... 377
16.9.2 Produktivitas Modal ..................................................................................... 377

xi
16.9.3 Menentukan Tingkat Pengembalian Modal ................................................. 378
16.10 PERMINTAAN TERHADAP DANA MODAL ................................................... 379
16.11 SUKU BUNGA DAN TABUNGAN MASYARAKAT .......................................... 380
16.11.1 Pandangan Klasik....................................................................................... 380
16.11.2 Pandangan Keynes ..................................................................................... 380
16.12 PENENTUAN SUKU BUNGA .......................................................................... 382
16.12.1 Pandangan Klasik....................................................................................... 382
16.12.2 Pandangan Keynes ..................................................................................... 383
16.13 FAKTOR PENYEBAB PERBEDAAN SUKU BUNGA ...................................... 384
16.13.1 Perbedaan Risiko........................................................................................ 384
16.13.2 Jangka Waktu Pinjaman ............................................................................. 384
16.13.3 Biaya Administrasi Pinjaman..................................................................... 385
16.14 SUKU BUNGA NOMINAL DAN SUKU BUNGA RIIL ............................... 385
16.15 PENDAPATAN PARA PENGUSAHA: KEUNTUNGAN ............................. 386
16.16 SUMBER KEUNTUNGAN EKONOMI: KEAHLIAN KEUSAHAWANAN ....... 386
16.17 KEUNTUNGAN ADALAH PEMBAYARAN TERHADAP RISIKO ................... 387
16.18 PEMBAYARANUNTUKKEGIATANINOVASI .................................................. 388
16.19 SEBAGAIAKIBATKEKUASAANMONOPOLI .................................................. 388
16.20 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING ....................................................... 389

xii
BAB 1 BIDANG STUDI ILMU EKONOMI
HAL-HAL YANG DITERANGKAN
 Masalah pokok perekonomian dan kebutuban untuk membuat pilihan.
 Definisi ilmu ekonomi dan bentuk analisisnya.
 Sifat-sifat teori ekonomi dan alat-alat analisis dalam ilmu ekonomi.
 Peranan ahli-ahli ekonomi dalam kebijakan ekonomi.
 Ruang lingkup analisis mikroekonomi dan makroekonomi.

Ilmu ekonomi adalah şuatu bidang studi yang sudah cukup lama berkembang.
Sebagai satu bidang ilmu, pengetahuan, perkembangannya bermula sejak tahun
1776, yaitu setelah Adam Smith-seorang pemikir dan ahli ekonomi Inggris-
menerbitkan bukunya yang berjudul : “An Inquiry into the Nature and Causes
ofthe Wealth of Nations”. Beberapa pandangan dalam buku beliau masih tetap
mendapat perhatian dalam pemikiran ahli-ahli ekonomi pada masa kini. Adam
Smith dapat dianggap sebagai "bapak ilmu ekonomi”.

Sebelum era Adam Smith sebenarnya sudah banyak pemikiran-pemikiran yang


dikemukakan mengenai persoalan-persoalan ekonomi yang dihadapi oleh suatu
negara.Tetapi tulisan-tulisan itu tidak dikemukakan secara sistematik.Topik-topik
yang dibahas masih terbatas dan belum ada analisis yang menyeluruh tentang
berbagai aspek kegiatan perekonomian dalam suatu masyarakat.Keterbatasan
analisis itu menyebabkan pula pemikiran-pemikiran ekonomi masih belum dapat
dipandang sebagai satu cabang ilmu yang berdiri sendiri.

Dalam dua abad setelah zamannya Adam Smith dunia telah menjadi sangat
berkembang, Dalam masa hidup Adam Smith, Revolusi Industri baru saja akan
bermula. Sekarang ini kegiatan industri sudah sangat canggih dan teknologi yang
digunakan sudah sangat berbeda dengan yang terdapat pada zamannya Adam
Smith.Juga organisasi perusahaan sudah jauh lebih kompleks dan sistem kegiatan
memproduksi sudah jauh lebih rumit.Corak kegiatarn perekonomian negara secara
keseluruhannya juga sudah sangat berbeda.Pertumbuhan dan modernisasi kegiatan
ekonomi di berbagai negara sangat mempengaruhi perkembangan pemikiran-
pemikiran ekonomi sejak penerbitan buku Adam Smith seperti dinyatakan di atas.

Pada masa ini berbagai analisis dalam ilmu ekonomi telah menjadi lebih
kompleks dan memberi gambaran yang lebih lengkap mengenai kegiatan suatu
perekonomian.Secara garis besarnya, analisis utama dalam ilmu ekonomi dapat
dibedakan kepada dua bentuk teori mikroekonomi dan teori makroekonomi.

1
Ruang lingkup dancara analisis teori mikroekonomi dan makroekonomi akan
diterangkan daiam bagian yang terakhir dari bab ini. Terlebih dahulu bab ini akan
menerangkan empat aspek yang erat hubungannya dengan metodologi dalam
analisis ekonomi. Aspek-aspek tersebut adalah:

 Masalah pokok ekonomi yang dihadapi setiap masyarakat, yaitu masalah


kelangkaan atau kekurangan. Berdasarkan uraian mengenai masalah
ekonomi pokok tersebut akan dirumuskan definisi ilmu ekonomi.
 Jenis-jenis analisis ekonomi.
 Ciri-ciri utama suatu teori ekonomi dan kegunaan teori ekonomi.
 Bentuk-bentuk analisis yang digunakan ahli-ahli ekonomi dalam
menerangkan teori ekonomi dan menganalisis berbagai peristiwa dalam
perekonomian.

MASALAH EKONOMI DAN KEBUTUHAN UNTUK MEMBUAT

PILIHAN

Dalam kehidupan sehari-hari setiap individu, perusahaan-perusahaan dan


masyarakat ke seluruhannya akan selalu menghadapi persoalan-persoalan yang
bersifat ekonomi, yaitu persoalan seseorang atau suatu perusahaan ataupun suatu
masyarakat membuat keputusan terbaik untuk melaksanakan suatukegiatan
ekonomi. Sehubungan dengan pernyataan itu timbul pertanyaan: "Apakah yang
diartikan dengan kegiatan ekonomi" Di satu pihak kegiatan ckonomi meliputi
usaha individu-individu, perusahaan-perusahaan dan perekonomian secara
keseluruhannya,untuk memproduksikan barang dan jasa yang mereka butuhkan.
Di lain pihak, kegiatan ekonomi meliputi pula kegiatan untuk menggunakan
barang dan jasa yang diproduksikan dalam perckonomian. Dengan demikian
kegiatan ekonomidapat didefinisikan srebagai kegiatan seseorang atau swatu
perusabaan ataupun suatu masyarakat untuk memproduksi barang w
mengkonsumsi (menggunakan) barang dan jasa tersebut. Dalam melakukan
berbagi kegiatan ekonomi scorang individu, suatu perusahaan, atau masyarakat
secara keseluruhannya, akan mempunyai beberapa pilihan atau alternatif untuk
melakukannya. Berdasarkan kepada alternatif-alternatif yang tersedia tersebut
mereka perlu mengambit keputusan untuk memilihalternatif yang terbaik.

MASALAH POKOK PEREKONOMIAN: KEPENTINGAN

Mengapa individu-individu, perusahaan – perusahaan dan masyarakat perlu


memikirkan "cara yang terbaik untuk melakukan kegiatan ekonomi"? Atau
pertanyaan yang sama maksudnya: "Mengapa masyarakat harus membuat
pilihan"? Ahli-ahli ekonomi menjawab pertanyaan seperti itu dengan

2
menerangkan tentang masalah "scarcity" yaitu masalah "kelangkaan" atau
"kekurangan".

MasalahKelangkaan
Kelangkaan atau kekurangan berlaku sebagai akibat dari ketidakseimbangan
antara

(i) kebutuhan masyarakat dengan

(ii) faktor-faktor produksi yang tersedia dalam masyarakat. Di satu pihak, dalam
setiap masyarakat selalu terdapat keinginan yang relatif tidak terbatas untuk
menikmati berbagai jenis barang dan jasa yang dapat memenuhi kebutuhan
mereka Sebaliknya di lain pihak, sumber-sumber daya atau faktor-faktor produksi
yang dapat digunakan untuk menghasilkan barang-barang tersebut adalah relatif
terbatas. Oleh karenanya masyarakat tidak dapat memperoleh dan menikmati
semua barang yang mereka butuhkan atau inginkan Mereka perlu membuat
pilihan.

KebutuhanMasyarakat
Yang dimaksudkan dengan kebutuhan masyarakat adalah keinginan masyarakat
untuk memperoleh barang dan jasa.Sebagian barang dan jasa ini diimport dari
luar negeri.Tetapi kebanyakan diproduksikan di dalam negeri. Keinginan untuk
memperoleh barang dan jasa dapat dibedakan kepada dua bentuk:

 Keinginan yang disertai oleh kemampuan untuk membeli.


 Keinginan yang tidak disertai oleh kemampuan untuk membeli.

Keinginan yang disertai dengan kemampuan untuk membeli dinamakan


permintaan efektif.Barang yang dibutuhkan manusia terutama terdiri dari benda
yang dapat dilihat dan diraba secara fisik- seperti baju, sepatu, makanan dan
minuman.Di samping itu ada jrga barang yang tidak dapat dikaba dan dilihat
seperti udara.Jasa bukanlah berbentuk benda sebab ia merupakan layanan
seseorang atau suatu barang yang akan memenuhi kebutuhan masyarakat.
Beberapa jenis "jasa" yang dibutuhkan masyarakat antara lain adalah: kegiatan
tukang pangkas, pelayanan di restoran, kegiatan pengangkutan orang atau pun
siaran radio dan televisi yang memberi hiburan.

Jenis-jenisBarang Terdapat banyak cara untuk menggolongkan jenis-jenis


barang dalam perekonomian. Pertama sekali perlu dibedakan antara barang
ekonomi dan barang cuma-cuma. Barang ekonomi adalah barang yang
memerlukan usaha untuk memperolehnya (contoh: beras, makanan lain dan
barang-barang produksi industri). Sedangkan barang cuma-cuma seperti udara,
oksigen ,sinarmatahati dan air hujan, adalah barang yang dapat dinikmati tanpa

3
melakukan kegiatan memproduksi Barang ekonomi dapat pula dibedakan kepada
barang konsumsi (contoh: makanan, pakaian dan sepeda motor) dan barang
modal (contoh: mesin, peralatan bengkel, dan bangunan sina: antoran). Barang
ekonomi juga dapat dibedakan antara barang akhir(contoh: roti, kursi dan mobil)
dan barang setengah jadi (contoh: tepung gandum, karet dan minyak kelapa
sawit). Selanjutnya, dalam teori ekonomi terdapat dua cara penggolongan lain
yaitu:

1. Bendasarkan kepentingan barang tersebut dalam kebidnpan manusia.


Barang-barang tersebut dibedakarn kepada barang inferior (contoh: ikan
asin dan ubi kayu), barang esensial (contoh: beras, guladan kopi),
barang normal (contoh: baju dan buku) dan barang mewah (contoh:
mobil dan emas).
2. Berdasarkan cara penggunaan barang tersebut oleh masyarakat. Barang-
barang tersebut dibedakan menjadi barang pribadi (contoh: makanan,
pakaian dan mobil) dan barang publik (contoh: jalan raya, lampu lalu
lintas dan mercu suar).

kebutuhan yang tidak terbatas

secara umum dapat dikatakan bahwa persoalan yang dihadapi masyarakat adalah
bersumber dari jumlah kebutuhan yang tidak terbatas. Biasanya manusia tidak
pernah merasa puas Jengan benda yang mereka peroleh dan prestasi yang mereka
capai. Apabila keinginan dan tebutuhan masa lalu sudah dipenuhi, maka
keinginan-keinginan yang baru akan wujud. Di negara-negara yang miskin hal
seperti itu memang lumrah.Konsumsi makanan yang masilh rendah dan
perumahan yang kurang memadai telah mendorong masyarakat untuk berusaha
mencapai taraf hidup yang lebih tinggi.Di negara yang sangat kaya sekalipun,
seperti di Jepang yang lebih tinggi dari yang telah mereka capai pada masa ini.

Faktor-faktor produksi

Yang dimaksudkan dengan faktor-faktor produksi adalah benda-benda yang


disediakan oleh alam atau diciptakan oleh manusia yang dapat digunakan umtuk
memproduksi barang dan jasa.Faktor-faktor produksi adakalanya dinyatakan
dengan istilah lain, yaitu sumber-sumber daya. Faktor-faktor produksi yang
tersedia dalam perekonomian akan menentukan sampai dimana suatu negara dapat
menghasilkan barang dan jasa . Faktor produksi yang tersedia dalam
perekonomian dibedakan kepada empat jenis, yaitu seperti yang diterangkan di
bawąh ini.

4
1. Tanah dan sumber alam Faktor produksi ini disediakan alam. Faktor
produksi ini meliputi tanah, berbagai jenis barang tambang, hasil hutan
dan sumber alam yang dapat dijadikan modal seperti air yang dibendung
untuk irigasi atau untuk pembangkit tenaga listrik.
2. Tenaga kerja Faktor produksi ini bukan saja berarti jumlah buruh yang
terdapat dalam perekonomian. Pengertian tenaga kerja meliputi juga
keahlian dan ketrampilan yang mereka miliki. Dari segi keahlian dan
pendidikannya, tenaga kerja dibedakan kepada tiga golongan berikut :
 Tenaga kerja kasar adalah tenaga kerja yang tidak berpendidikan
atau rendah pendidikannya dan tidak memiliki keablian dalam
suatu bidang pekerjaan.
 Tenaga kerja terampil adalah tenaga kerja yang memiliki
keahlian dari pelatihan tau pengalaman kerja seperti montir mobil,
tukang kayu dan ahli mereparasi TV dan radio.
 Tenaga kerja terdidik adalah tenaga kerja yang memiliki
pendidikan cukup tinggi dan ahli dalam bidang tertentu seperti
dokter, akuntan, ahli ekonomi dan insinyur.
3. Modal Faktor produksi ini merupakan benda yang diciptakan oleh
manusia dan digunakan untuk memproduksi barang-barang dan jasa-jasa
yang mereka butuhkan. Beberapa contohnya adalah sistem pengairan,
jaringan jalan raya, bangunan pabrik dan pertokoan, mesin-mesin
peralatan pabrik dan alat-alat pengangkutan.
4. Keahlian keusahawanan Faktor produksi ini berbentuk keahlian dan
kemampuan pengusaha untuk mendirikan dan mengembangk suatu
kegiatan ekonomi, para pengusaha akan memerlukan ketiga faktor
produksi yang lain yaitu tanah, modal dan tenaga kerja. Keahlian
keusahawanan meliputi kemahirannya meng rganisasi berbagai sumber
atau faktor produksi tersebut secara efektif dan efisien sehingga usahanya
berhasil dan berkembang serta dapat menyediakan barang dan jasa untuk
masyarakat. an berbagai kegiatan usaha. Dalam menjalankan

Keterbatasan Kemampuan Memproduksi

Di dalam masyarakat, faktor-faktor produksi yang tersedia relatif terbatas


jumlahnya.Kemampuannya untuk memproduksi barang dan jasa adalah jauh
lebih rendah daripada jumlah "keinginan" masyarakat tersebut.Di negara-negara
miskin seperti India, keadaan ketidakseimbangan ini lebih nyata terlihat.Hasil
pertanian yang mereka produksi adalah lebih rendah daripada yang dibutuhkan
penduduknya.Peranan sektor industri relatif kecil dan kemampuan sektor itu
memproduksi juga lebih rendah daripada jumlah hasil-hasil industri yang
dibutuhkan penduduk India.Di negara-negara maju yang merupakan negara-

5
negara relatif kaya, uga didapati masalah kekurangan tersebut.Di Amerika Serikat
masih dihadapi masalah kekurangan perumahan dan ini dapat dilihat dari orang-
orang yang tinggal di rumah yang kurang memadai atau orang-orang yang tidak
mempunyai rumah.Selain itu, tidak semua orang Amerika yang ingin mempunyai
mobil dapat memenuhi keinginan tersebut.Kedua contoh itu menunjukkan bahwa
masalah "kekurangan" juga dihadapi oleh masyarakat yang mempunyai taraf
kemakmuran yang relatif tinggi.

MEMBUAT PILIHAN UNTUK MEMAKSIMUMKAN KESEJAHTERAAN


Karena individu, perusahaan dan masyarakat secara keseluruhannya tidak bisa
mendapat semua yang mereka inginkan, maka mereka harus membuat
pilihan.Pada setiap kegiatannya mereka harus menentukan pilihan terbaik dari
beberapa alternatif pilihan yang telah dibuat.Dalam setiap kegiatan ekonomi, yaitu
dalam kegiatan memproduksi maupun mengkonsumsi (menggunakan) barang
dan jasa, setiap pelaku kegiatan ekonomi harus membuat pilihan-pilihan.
Tujuannya adalah agar sumber daya yang tersedia akan digunakan secara efisien
dan dapat mewujudkan kesejahteran yang paling maksimum kepada individu dan
masyarakat.

Pilihan dalam mengkonsumsi

Pada hakikatnya kegiatan untuk membuat pilihan dapat dilihat dari dua segi.Dari
segi penggunaan sumber-sumber daya yang dimiliki dan dari segi
mengkonsumsi barang-barang yang dihasilkan. Setiap individu harus
memikirkan cara terbaik dalam menggunakan sumber-sumber daya yang
dimilikinya. dinikmatinya dengan menggunakan sumber-sumber daya yang
dimilikinya tersebut. Seterusnya, dengan pendapatan yang diterima dari
penggunaan sumber-sumber daya yang dimilkinya, setiap Usaha ini bertujuan
untuk memaksimumkan pendapatan yang akan dinikmatinya dengan
menggunakan sumber sumber daya yang dimilikinya tersebut. Seterusnya, dengan
pendapatan yang diterima dari penggunaan sumber sumber daya yang dimilikinya
,setiap individu akan menentukan jenis-jenis dan jumlah barang yang akan
dibelinya. Dengan pendapatan yang diperolehnya, setiap individu tidak dapat
memiliki semua barang yang dinginkannya. Oleh sebab itu sekali lagi mereka
harus menentukan pilihan Persoalan yang harus mereka selesaikan adalah: dengan
menggunakan pendapatan mereka ,barang – barang apakah yang perlu dibeli dan
berapa jumlahnya agar pembelian dan penggunaan barang – barang tersebut akan
memberi kepusaan yang maksimum bagi diri dan keluarganya ?

6
Pilihan dalam Memproduksi

Dalam perekonomian, perusahaan-perusahaan dikembangkan untuk menghasikan


barang dan jasa yang diperlukan oleh individu, perusahan lain dan pemerintah.
Pemilik-pemilik perusahaan menjalankan kegiatannya untuk mencari keuntungan,
dan keuntungan yang maksimum hanya akandidapat apabila pemilik/pemimpin
perusahaan membuat pilihan yang teliti ke atas jenis barang atau jasa yang akan
dijualnya, dan jenis-jenis dan jumiah faktor-fakor produksi yang akan
digunakannya. Dalam penjualan barang, para pengusaha akan menentukan
tingkat produksi yang memberi keuntungan paling banyak kegiatannya
.sedangkan dalam penggunaan faktor – faktor produksi , yang perlu difikirkan
adalah menentukan kombinasi faktor produksi yang akan meminimumkan
biaya produksi .

Masalah Membuat Pilihan dalam Kegiatan Pemerintah

Setiap negara juga harus menentukan pilihan.Setiap negara mempunyai banyak


tujuan dalam cepat mengatur dan maupun menjalankan kegiatan ekonomi.
Mewujudkan pertumbuhan ekonomi yang cepat dan mantap, mengatasi masalah
pengangguran, menaikkan taraf hidup penduduknya,dan menyamaratakan
pendapatan adalah beberapa tujuan penting dari kegiatan pemerintah.Sumber-
sumber daya yang dapat digunakan pemerintah untuk mencapai tujuan-tujuan ini
secara sekaligus adalah terbatas. Maka, seperti individu dan
perusahaan,pemerintah perlu membuat pilihan-pilihan . Sumber-sumber daya
yang tersedia dan dapat digunakannya harus diatur penggunaannya sehingga dapat
secara maksimal mencapai tujuan-tujuan dari menjalankan kegiatan ekonominya
dan dalam mengatur kegiatan ekonomi individu-individu dan perusahaan-
perusahaan.

DEFINISI ILMU EKONOMI

Ilmu ekonomi adalah suatu bidang ilmu pengetahuan yang sangat luas liputannya.
Olch sebab sebab itu sangatlah sukar untuk membuat definisi yang akan
memberikan gambaran yang tepat mengenai analisis-analisis yang diliputi oleh
ilmu ekonomi. Namun demikian ini tidaklah berarti bahwa suatu definisi yang
secara ringkas menerangkan bidang studi ilmu ekonomi sama sekali tidak dapat
dilakukan. Dalam usaha untuk memberi gambaran ringkas mengenai bidang studi
ilmu ekonomi, definisi ilmu tersebut selalu dihubungkan kepada keadaan
ketidakseimbangan di antara (i) kemampuan faktor-faktor produksi untuk
menghasilkan barang dan jasa, dan (ii) keinginan masyarakat untuk mendapatkan
barangdanjasa.
Dalam bagian yang terdahulu telah ditunjukkan bahwa faktor-faktor produksi

7
tidak mampu menghasilkan barang dan jasa untuk memenuhi semua kebutuhan
yang wujud dalam perekonomian.Oleh sebab itu setiap individu, perusahaan atau
masyarakat/negara harus selalu membuat pilihan-pilihan.Kebanyakan ahli
ekonomi selalu mendefinisikan ilmu ekonomi berdasarkan kepada kenyatan
tersebut. Sebagai contoh, Profesor P.A.Samuelson salah seorang pada ahli
ekonomi yang terkemuka didunia – yang menerima hadiah Nobel untuk ilmu
ekonomi pada tahun ekonomi 1970 memberikan definisi ilmu ekonomi secara
berikut:

 Ilmu ekonomi adalah suatu studi mengenai individu-individu dan


masyarakat membua tpilihan, dengan atau tanpa penggunaan uang, dengan
menggunakan sumber-sumber daya yang terbatas-tetapi dapat digunakan
dalam berbagai cara untuk menghasilkan berbagai jenis barang dan jasa
dan mendistribusikannya untuk kebutuhan konsumsi,sekarang dan di masa
datang, kepada berbagai individu dan golongan masyarakat.

Dalam menganalisis cara-cara individu dan masyarakat membuat pilihan,


dimisalkan bahwa pilihan-pilihan mereka dipertimbangkan secara rasional.
Berdasarkan pemisalan ini maka dalam menggunakan sumber-sumber daya,
individu dan masyarakat akan berusaha memaksimumkan kepuasan dan
kemakmurannya. Dengan demikian persoalan pokok yang diterangkan dalam
analisis ekonomi pada hakikatnya bertujuan untuk menjawab pertanyaan berikut:

 Bagaimanakah caranya menggunakan sumber-sumber daya atau


pendapatan tertentu agar penggunaan tersebut dapat memberikan
kepuasan dan kemakmuran yang maksimum kepada individu dan
masyarakat?

JENIS-JENIS ANALISIS EKONOMI

Analisis ekonomi dapat dibedakan kepada tiga golongan yaitu: ekonomi


deskripflf, teori ekonomi dan ekonomi terapan (applied economics).

EKONOMI DESKRIPTIF

Bidang ilmu ekonomi ini adalah analisis ekonomi yang menggambarkan


keadaan yang sebenamya wujud dalam perekonomian.Analisis mengenai
keadaan petani di Jawa Tengah adalah tergolong sebagai ilmu ekonomi
deskriptif.Setiap ilmu pengetahuan bertujuan untuk menganalisis kenyataan yang
wujud di alam semesta dan di dalam kehidupan manusia.Oleh sebab itu adalah
penting untuk mengetahui kenyataan yang wujud.Adakalanya hal itu tidak mudah
dilakukan.Imu ekonomi adalah salah satu ilmu sosial.Di dalam ilmu sosial
tidaklah mudah untuk mengetahui sifat sebenarnya dari kenyataan yang wujud. Ini

8
disebabkan karena dalam masyarakat kenyataan yang wujud sangat berkaitan satu
sama lain sehingga sering sekali timbul kesukaran untuk menggambarkan
kenyataan yang sebenarmya berlaku dalam perekonomian. Misanya kita ingin
mengetahui pengaruh kenaikan harga kepada kenaikan produksi pangan. Ini sukar
dijelaskan karena produksi pangan bukán saja dipengaruhi oleh harganya tetapi
oleh banyak faktor lain seperti iklim,hargabarang lain dan keadaan ekonomi.

TEORI EKONOMI

Teori ekonomi adalah pandangan-pandangan yang menggambarkan sifat


hubungan yang wujud dalam kegiatan ekonomi, dan ramalan tentang peristiwa
itu, teori yang ekonomi terjadi apabila juga suatu memberikan keadaan yang
mempengaruhinya mengalami perubahan.ekonomi Selain dan bagaimana sistem
ekonomi berfungsi gambaran tentang sifat-sifat utama dari sistem umum dan yang
disederhanakan Dalam teori ekonomi yang diterangkan adalah gambaran
ekonomi. Mengetahui kenyataan dalam mengenai kegiatan ekonomi dan sifat-sifat
hubungan ekonomi.Yang lebih penting lagi ialah perekonomian saja belumlah
cukup untuk belajar membuat ilmu gambaran umum tentang kegiatan menyusun
kenyataan ini secara sistematik, dan ini dijalankan oleh teori ekonomi.sua:u
perekonomian dan komponen-komponennya. ilmu ekonomi Tugas menjadi sangat
penting peranannya Dengan mempelajari teori dan kenyataan, dinyatakan oleh
ahli-ahli ekonomi dalam masyarakat. Pentingnya peranan kedua hal gunanya,
tersebut tetapi selalu mengetahui kervataan saja tanpa teori secara berikut: Teori
tanpa kenyataan tidak ada gunanya,tretapi mengetahui kenyataan saja tanpa
teori tidak akan berarti sama sekali

EKONOMI TERAPAN

Bidang ini lazim disebut juga sebagai teori kebijakan ekonomi, yaitu cabang
ilmu ekonomi yang menelaah tentang kebijakan yang perlu dilaksanakan
untuk mengatasi masalah-masalah ekonomi.salah satu peranan teori ekonomi
adalah:berfungsi sebagai landasandalam merumuskan kebijakan-kebijakan
ekonomi.bagaimana bentuk-bentuk kebijakan yang harus dilaksanakan untuk
mengatasi masalah-masalah ekonomi yang dihadapi dianalisis di dalam teori
kebijakan ekonomi.dalam merumuskan kebijakan ekonomi.dalam perekonomian
tujuan-tujuan yang ingin dicapai adalah:

 Mencapai pertumbuhan ekonomi yang cepat


 Menciptakan kestabilan harga -harga
 Mengatasi masalah pengangguran.
 Mewujudkan distribusi pendapatan yang merata.

9
Dalam merumuskan kebijakan ekonomi pandangan yang menerangkan "apa
yang sebenarnya harus terwujud”.---pandangan yang dalam bahasa inggris
dinamakan dengan istilah value judgement sangat penting peranannya.Untuk
menjelaskan pentingnya value judgement--perhatikanlah persoalan
berikut.Andaikata dalam perekonomian dihadapi masalah kekurangan bahan
makanan, kebijakan yang bagaimanakah yang harus dilaksanakan?Seseorang
mungkin berpendapat bahwa yang terbaik ialah membeli bahan makanan dari luar
negeri karena harganya murah. Dengan cara itu masyarakat tidak perlu menderita
karena kenaikan harga bahan makanan. Yang lain berpendapat bahwa kekurangan
itu harus diatasi dengan menaikkan produksi dalam negeri. Dalam jangka pendek,
langkah ini mungkin akan menaikkan harga, tetapi dalam jangka panjang produksi
dalam negeri akan naik dan penggunaan tenaga kerja bertambah.

Perbedaan pandangan ini disebabkan oleh value judgement yang berbeda.


Pendukung kebijakan pertama berpendapat kepentingan konsumen perlu
diutamakan.Sedangkan pendukung kebijakan kedua lebih mengutamakan
kepentingan negara secara akan selalu terjadi pada ketika merumuskan kebijakan
keseluruhannya. ini ekonomi. Perbedaan seperti pandangan ini akan selalu terjadi
pada ketika merumuskan kebijakan ekonomi .

PERNYATAAN POSITIF DAN PERNYATAAN NORMATIF

Dalam mempelajari ilmu ekonomi, perlulah dengan sungguh-sungguh disadari arti


dan perbedaan dari pernyataan positif dan pernyataan normatif.

Pernyataan Positif

Pernyataan positif adalah pernyataan yang mengandung arti: apakah yang wujud
atau telah wujud atau akan wujud? Kebenaran pernyataan positif dapat dilihat
dengan membandingkannya dengan kenyataan yang wujud.Pada hakikatnya
pernyataan positif adalah pernyataan mengenai fakta-fakta yang wujud dalam
masyarakat dan oleh sebab itulah kebenarannya dapat dibuktikan dengan
memperhatikan kenyataan yang berlaku.“Kalau produksi beras turun maka
hargarya akan naik” dan “Kalau beras dijual ke kota maka harganya lebih mahal
daripada dijual di desa” adalah contoh-contoh dari pernyataan positif.

Pernyataan Normatif

Pernyataan normatif ialah pernyataan yang mengandung arti: apakah yang


sebaiknya harus wujud?Jadi pernyataan normatif adalah suatu pandangan
subjektif atau suatu value judgement. Pernyataan itu bukan mengemukakan
pendapat mengenai keadaan yang akan wujud tetapi menyatakan tentang apa yang
sebaiknya harus wujud. Pernyataan normatif adakalanya sangat dipengaruhi oleh

10
faktor-faktor yang tidak bersifat rasional seperti faktor kebudayaan, filsafat, dan
keagamaan. Karena sifatnya tersebut, kebenaran pernyataan normatif tidak dapat
dibuktikan dengan melihat kepada kenyataan .perhatikanlah pernyataan berikut :
“Peningkatan kesejahteraan masyarakat harus dilakukan dengan mempercepat
pertambahan pendpatan nasional” dan ”peningkatan kesejahteraan masyarakat
harus dilakukan dengan berusaha agar pertambahan pendapatan dinikmati
secara merata oleh seluruh lapisan masyarakat”.

ValueJudgement

Kalau diteliti kedua pernyataan di atas, akan terlihat bahwa masing-masing


pendapat tidak dapat dibuktikan oleh kenyataan. Pandangan yang menekankan
tentang pentingnya memperlaju kegiatan ekonomi, akan menunjukkan bahwa cara
tersebut menciptakan pertambahan pendapatan per kapita yang lebih tinggi. Tetapi
pertambahan tersebut terutama dinikmati oleh sebagian kecil penduduk.
Sedangkan cara kedua mungkin tidak menciptakan pertambahan pendapatan per
kapita yang sama tingginya tetapi lebih banyak anggota masyarakat yang
menikmati pertambahan pendapatan tersebut. Pendapat mana yang benar? Hal itu
bergantung kepada value judgement terhadap pengertian "pertambahan
kesejahteraan masyarakat

Pernyataan Positif dan Normatif dalam Analisis Ekonomi

Pernyataan, hipotesis dan pendapat-pendapat dalam ilmu ekonomi ada yang


berbentuk peryataan positif dan ada pula yang merupakan pernyataan normatif.
Pernyataan: (i) "Kalau naik maka permintaan barang akan berkurang", (ii) "Kalau
permintaan terhadap barang dan jasa dalam masyarakat berkurang maka tingkat
kegiatan ekonomi akan menurun", dan (iii) "Kalau tingkat kegiatan ekonomi
menurun maka ini akan mengurangi investasi", adalah contoh-contoh pernyataan
positif yang digunakan oleh banyak ahli ekonomi.

Pernyataan positif seperti itu terutama dijumpai dalam ilmu ekonomi deskriptif
dan teori ekonomi.Pernyataan normatif selalu dijumpai dalam ilmu ekonomi
terapan atau ilmu ekonomi kebijakan. Masalah ekonomi dapat diatasi dengan
beberapa cara dan cara manakah yang terbaik sangat tergantung kepada value
judgement dari yang merumuskan kebijakan ekonomi tersebut. Dalam mengatasi
masalah kekurangan bahan makanan satu pihak berpendapat bahwa sebaiknya
kekurangan bahan makanan diatasi dengan mengimpor bahan tersebut, dan pihak
lainnya berpendapat bahwa sebaiknya ia diatasi dengan menaikkan produksi.

11
SIFAT-SIFAT TEORI EKONOMI

Seperti sudah anda maklumi, buku ini adalah mengenai suatu teori dalam ilmu
ekonomi yaitu teori mikroekonomi. Oleh karena itu adalah penting, sebelum
membahas berbagai teori di bab- bab yang kemudian, untuk mengetahui sifat-
sifat umum dari teori-teori di dalam ilmu ekonomi. Setiap teori mempunyai 4
unsur penting berikut:

 Definisi-definisi yang menjelaskan dengan sebaik-baiknya variabel-


variabel yang sifat-sifat hubungannya akan diterangkan dalam teori
tersebut.
 Sejumlah asumsi-asumsi atau permisalan-permisalan mengenai keadaan
yang harus wujud supaya teori itu berlaku dengan baik.
 Satu atau beberapa hipotesis mengenai sifat-sifat hubungan di antara
berbagai variabel yang dibicarakan.
 Satu atau beberapa ramalan mengenai keadaan-keadaan yang akan
berlaku.

VARIABEL-VARIABEL

Pada hakikatnya teori menunjukkan tentang bagaimana berbagai hal berkaitan


satu sama lain. Teori mengemukakan pandangan tentang bagaimana perubahan
suatu faktor mempengaruhi faktor lainnya. Hal-hal yang berkaitan satu sama lain
dinamakan variabei, yaitu suatu besaran yang nilainya dapat mengalami
perubahan. Variabel adalah unsur yang penting dalam setiap teori.Sebagai
contoh perhatikan peranan variabel dalam teori harga.Teori tersebut pada
hakikatnya bertujuan untuk menjelaskan bagaimana harga barang ditentukan.
Dalam teori harga antara lain diterangkan sifat permintaan dari para pembeli dan
ini dikenal sebagai hukum permintaan. Hukum ini mengatakan: Kalan harga
suatu barang berubah maka jumlah permintaan terhadap barang itu juga akan
berubah. Dalam teori permintaan ini, dengan jelas dapat dilihat bahwa ia
mempunyai dua variabel yaitu: harga dan jumlah barang yang diminta/ dibeli.
Hukum permintaan itu menerangkan bagaimana sifat hubungan antara dua
variabel tersebut.

Dalam membahas mengenai variabel perlu dibedakan dua variabel berikut:


endogen dan eksogen. Variabel endogen adalah variabel yang sifatnya
diterangkan dalam teori tersebut Sedangkan, variabel eksogen adalah variabel
yang mempengaruhi variabel endogen tetapi ia ditentukan oleh faktor-faktor yang
berada di luar teori tersebut. Untuk lebih memahami perbedaan kedua variabel

12
tersebut perhatikan pernyataan berikut: "Harga beras di Jauu Barat tergantung
kepada keadaan iklim di daerah penanaman padi di Jawa Barat". Harga beras
adalah variabel endogen karena perubahannya dipengaruhi oleh variabel lain
dalam pernyataan itu, yaitu iklim. Iklim yang buruk mengurangi produksi dan ini
akan menaikkan harga. Variabel yang kedua yaitu iklim, adalah variabel yang
eksogen, karena ia tidak dipengaruhi oleh harga tetapi oleh faktor- faktor yang
tidak dinyatakan dalam teori tersebut.

ASUMSI
Membuat asumsi atau pemisalan pemisalan merupakan salah satu syarat penting
dalam membuat teori dalam ilmu sosial.Tanpa asumsi sangat sukar untuk
menjelaskan sifat-sifat perhubungandi antara berbagai variabel oleh karena
kegiatan ekonomi dan kehidupan perekonomian sangat kompleks sifatnya. Suatu
peristiwa dipengaruhi oleh berbagai macam faktor, dan menerangkan bagaimana
berbagai faktor tersebut akan mempengaruhi peristiwa itu menjadi sangat rumit.
Maka gambaran yang lebih sederhana mengenai bagaimana hubungan di antara
suatu peristiwa dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya harus
dibuat.Biasanya yang diterangkan ialah bagijmana sifat hubungan antara peristiwa
itu dengan faktor-faktor terpenting yang mempengaruhinya.Ini berarti teori harus
membuat penyederhanaan ke atas kejadian yang sebenarnya dalam
masyarakat.Penyederhanaan itu dilakukan dengan membuat
pemisalan.Pemisalan itu dikenal sebagai ceteris paribus. Kata-kata tersebut
diambil dari bahasa Latin dan artinya "hal-hal lain tidak mengalami perubahan"

Untuk mengetahui dengan lebih jelas peranan pemisalan dalam teori, ada baiknya
kalau diperhatikan suatu teori dalam ilmu ekonomi dan pemisalan-pemisalan
yang digunakan dalam analisis tersebut.Perhatikan kembali teori permintaan
(teori harga).Telah dinyatakfh bahwa permintaan terhadap suatu barang, misalnya
beras, sangat tergantung kepada harganya.Harga tinggi mengurangi permintaan
dan makin rendah harga, makin banyak permintaan.Pernyataan ini berarti harga
memegang peranan penting daiam menentukan permintaan.Akan tetapi, di
samping harga ada faktor-faktor lain yang mempengaruhi permintaan seperti
pendapatan masyarakat, harga barang lain, dan cita rasa masyarakat. Sekalipun
harga tetap, tetapi apabila pendapatan bertambah maka permintaan akan
mengalami perubahan. Begitu pula sebaliknya, walaupun harga tidak berubah,
permintaan dapat berubah kalau barang-barang lain harganya berubah.Peranan
cita rasa dalam mempengaruhi permintaan' seringkali tidak boleh diabaikan.Kalau
masyarakat tidak menyukai lagi suatu barang, penurunan harga tidak dapat
menambah permintaannya.Jadi dalam membuat teori bahwa permintaan
dipengaruhi oleh harga, dibuat pemisalan ceteris paribus.

13
HIPOTESIS
Hipotesis adalah suatu pernyataan mengenai bagaimana variabel variabel yang
dibicarakan berkaitan satu sama lain. Sifat hubungan itu dapat dibedakan kepada
dua golongan.Yang pertama dinamakan hubungan langsung, yaitu keadaan di
mana perubahan nilai-nilai variabel yang dibicarakan bergerak ke arah yang
bersamaan. Kalau pendapatan masyarakat bertambah maka konsumsi mereka akan
bertambah, merupakan suatu contoh daripada hubungan yang bersifat hubungan
langsung.Sifat hubungan yang kedua dinamakan hubungan terbalik, yaitu
apabila nilai-nilai variabel yang dibicarakan berubah ke arah yang
bertentangan.Kenaikan harga yang menyebabkan permintaan menurun adalah
contoh hubungan yang terbalik.

Hipotesis sangat penting peranannya dalam mengemukakan teori.Ia


mengemukakan sifat sifat daripada hubungan variabel-variabel yang diterangkan.
Hipotesis merupakan pernyataan yang bersifat umum, yaitu suatu pernyataan yang
menggambarkan keadaan yang pada umumnya wujud. Dengan demikian ia tidak
100 persen benar, akan terdapat sifat hubungan di antara variabel yang berbeda
dengan hipotesis yang dibuat. Walau bagaimanapun, hipotesis masih tetap
dianggap benar apabila sebagian besar-misalnya 80 persen atau lebih- dari
peristiwa yang terjadi, mempunyai sifat-sifat seperti yang dinyatakan dalam
hipotesis. Sebagai contoh, hipotesis yang menyatakan bahwa kalau harga suatu
barang mengalami kenaikan maka permintaannya akan berkurang, adalah benar,
apabila sebagian kecil saja daripada peristiwa yang diamati menunjukkan keadaan
yang berbeda dengan sifat hubungan antara harga dan permintaan yang
dinyatakan dalam hipotesis yaitu kalau harga naik, permintaan berkurang.

Suatu hipotesis merupakan hubungan fungsional, yaitu ia menyatakan mengenai


sifat sifat hubungan di antara variabel-variabel. Adakalanya hipotesis dalam
analisis ekonomi dibuat dengan sangat spesifik.Sebagai akibatnya, hubungan
fungsional yang diterangkan dalam hipotesis itu menjadi sangat spesifik
pula.Dalam hipotesis yang seperti itu dapatlah dilihat besarnya pengaruh
perubahan suatu variabel kepada perubahan variabel lainnya. Hipotesis mengenai
pengaruh harga kzpada permintaan suatu barang, sebagai contoh, dapat
menerangkan persentasi penurunan permintaan yang akan berlaku apabila harga
naik sebanyak 10 persen.

MEMBUAT RAMALAN

Membuat ramalan merupakan peranan penting lainnya yang dibahas oleh teori
ekonomi.Teori ekonomi memberikan dua sumbangan penting di dalam
menganalisis kegiatan ekonomi dalam masyarakat. Yang pertama, adalah
menerangkan mengapa peristiwa-peristiwa tertentu berlaku dan apa yang menjadi

14
penyebabnya sehingga bentuk peristiwanya adalah seperti itu. Dengan
mempelajari teori-teori ekonomi antara lain dapatlah diterangkan mengapa harga-
harga meningkat, mengapa kelebihan atau kekurangan penawaran berlaku, apa
yang menyebabkan pengangguran, dan mengapa kemerosotan kurs valuta asing
berlaku. Dengan mempelajari berbagai teori yang tersedia dapatlah diketahai
bagaimana suatu perekonomian berfungsi.

Disamping dapat menerangkan bagaimana berfungsinya suatu perekonomian,


teori ekonomi dapat pula meramalkan keadaan yang akan berlaku. Peramalan itu
dapat digunakan sebagai landasan dalam merumuskan langkah-langkah untuk
memperbaiki keadaan dalam perekonomian Andaikata analisis ekonomi
menunjukkan bahwa peristiwa yang tidak diinginkan akan berlaku dalam
perekonomian, langkah-langkah pencegahan dapat dilaksanakan agar peristiwa
yang tidak diingini tersebut dapat dihindarkan, atau setidak-tidaknya dikurangi
pengaruh buruknya.

ALAT-ALAT ANALISIS DALAM ILMU EKONOMI


Ilmu ekonomi memerlukan beberapa alat analisis untuk menerangkan teori-
teorinya dan untuk menguji kebenaran teori-teori tersebut. Grafik dan kurva
adalah alat analisis yang utama dalamTeori ekonomi,Dalam teori yang lebih
mendalam(advanced),matematika dan persamaan matematika memegang peranan
yang sangat penting,Di samping itu statistik adalah alat analisis untuk
mengumpulkan fakta dan menguji kebenaran teori ekonomi.

PERANAN GRAFIK DALAM ANALISIS EKONOMI


Teori dan penjelasan-penjelasan ilmiah memerlukan alat-alat agar dapat dengan
lebih mudah dimengerti.Dalam bidang kedokteran,misalnya,pelajaran mengenai
tubuh manusia dan bagian-bagiannya.Dalam ilmu eekonomi,usaha untuk
memberikan penerangan yang lebih jelas mengenai teori-teori ekonomi dilakukan
dengan bantuan grafik dan kurva.Teori mikroekonomi dan
makroekonomi,terutama yang bersifat pengantar,banyak sekali menggunakan
grafik dan kurva dalam analisisnya.

Sifat-sifat Grafik

Suatu grafik mempunyai dua sumbu:sumbu datar dan sumbu tegak.Sumbu


datar adalah sumbu yang terletak horizontal,sedang tegak adalah sumbu yang
tegak lurus pada sumbu horizontal.Pertemuan diantara kedua sumbutersebut
dinamakan”origin”atau”titk asal”dan nilainya adalah 0.

Tiap sumbu menjelaskan nilai suatu variabel.Pada titik 0 nilai variabel adalah
nol,dan makin jauh dari titik 0 nilai variabel menjadi tambah tinggi.Dengan

15
demikian pada sumbu tegak,makin keatas kedudukannya,nilai yang
ditunjukkan adalah makin besar.Pada sumbu datar,makin kekanan
kedudukannya,nialinya semakin tinggi.Sifat hubungan yang ciri-cirinya
adalah seperti yang diterangkan di atas ditunjukkan pada Gambar 1.1.Dalam
gambar itu ditunjukkan titik P. Titik itu menggambarkan bahwa pada waktu
nilai variabel yang diterangkan oleh subu tegak (variabel II)adalah Y,nilai
variabel yang diterangkan oleh sumbu datar (variabel I)adalah X.

GAMBAR1.1

Sifat utama suatu grafik

Hubungan Antara Variabel

Bagaimana grafik tersebut membantu menerangkan teori-teori ekonomi?Untuk


menjawab pertanyaan ini suatu gambaran hipotetis mengenai sifat hubungan
antara dua variabel perlu ditunjukkan. Terdahulu telah diterangkan mengenai
hukum permintaan, yaitu apabila harga menglami perubahan maka jumlah barang
yang diminta akan mengalami perubahan.

Dalam Tabel 1.1 ditumjukkam gambaran yang lebih spesifik mengenai bagaimana
harga berkaitan dengan besarnya permintaan. Contoh yang digambarkan adalah
mengenai jumlah permintaan sejenis baju pada berbagai tingkat harganya.

TABEL 1.1

16
Permintaan terhadap baju

Keadaan Harga (ribu rupiah) Jumlah uang dibeli(unit)

(A) 50 300

(B) 40 400

(C) 30 600

(D) 20 1050

(E) 10 1800

GAMBAR 1.2

Hubungan antara Harga dan Permintaan Baju

17
Keadaan yang ditunjukkan oleh (A) menggambarkan bahwa apabila harga
baju RP 50 ribu jumlah yang akan dibeli adalah 300 helai.Sedangkan keadaan
yang ditunjukkan oleh (B) menunjukkan bahwa kalau harga baju turun menjadi
RP 40 ribu, jumlah yagn dibeli bertambah menjadi 400 helai. Penurunan harga
selanjutnya menyebabkan jumlah yang akan diminta menjadi semakin bertambah
besar lagi. Ini dapat dilihat dari keadaan yang ditunjukkan oleh (C), (D) dan (E)
dalam Tabel 1.1

GAMBAR 1.3

Kurva pemintaan dan Kurva penawaran

Dalam Gambar 1.2 ditunjukkan secara grafik sifat hubungan antara harga dan
permintaan baju seperti yang terdapat dalam Tabel 1.1 digambarkan oleh titik A,
yang berarti pada sumbu harga (sumbu tegak) nilainya harus RP 50 ribu dan pada
sumbu jumlah permintaan (sumbu datar)nilainya adalah 300.Demikian pula titik
B,C,D dan E berturut-turut menunjukkan gambaran secara grafik daripada
keadaan (B),(C),(D) dan (E) yang ditunjukkan dalam tabel 1.1

18
a. Kalau titik A,B,C,D dan E, dirangkaikan akan diperolehlah suatu kurva,
Kurva ini menggambarkan hubungan fungsional diantara harga baju dan
jumlah permintaan terhadapnya.
b. Kurva tersebut dinamakan kurva permintaan terhadap baju,dan bentuknya
adalah seperti yang ditunjukkan oleh kurva DD dalam grafik (1) pada
Gambar 1.3 Tampak bahwa kurva permintaan menurun dari sebelah kiri atas
ke kanan bawah. Artinya, sifat hubungan antara kedua variabel atu adalah
tebalik, yaitu kenaikan nilai suatu variabel (harga) menimbulkan penurunan
nilai variabel lainnya (jumlah permintaan). Dalam keadaan dimana
hubungan antara kedua variabel tersebut adalah bersifat hubungan langsung,
yaitu kenaikan nilai suatu variabel akan menaikkan nilai variabel lainnya
(jumlah ),kurvanya menaik dari seblah kiri bawah kesebelah kanan atas.
c. Kurva penawaran, yaitu kurva yang menunjukkan hubungan di antara harga
dan jumlah barang yang ditawarkan penjual, adalah suatu contoh kurva yang
menggambarkan hubungan dua variabel yang bersifat hubungan langsung.
Kurva SS dalam Gambar 1.3(ii) menunjukkan suatu kurva penawaran.Kurva
tersebut menunjukkan sifat berikut: (i) pada harga rendah penawaran juga
rendah ( lihat titik A), dan (ii) pada harga tinggu jumlah yamg ditawarkan
lebih banyak (lihat titik B).

PERANAN ILMU STATISTIK DALAM ANALISIS EKONOMI


Ilmu statistik memegang paranan yang sangat penting dalam mengumpulkan data
mengenai bebrbagai aspak kegiatan perekonomian. Berbagai metode statistik
memungkinkan dilakukannya pengumpulan data kegiatan ekonomi yang penting
seperti tingkat produksi nasional,perkembangan jumlah penduduk, jenis-
pengangguran,dan perkembangan tingkat harga-harga. Yang lebih penting
lagi,ilmu statistik memberikan sumbangan yang penting sekali dalam analisis
ekonomi. Dalam hubungannya dengan ilmu ekonomi,ilmu statistik memgang dua
peranan penting berikut :

 Menyediakan berbagai jenis angka indeks untuk menunjukkan


kecendrungan perkembangan variabel-variabel ekonomi tertetentu dari
waktu ke waktu.
 Menguji atau menyelidiki kebenaran pandangan dalam teori-teori
ekonomi.

Angka Indeks

Banyak keterangan-keterangan yang sederhana, yang merupakan gambaran umum


mengenai perubahan yang berlaku dalam suatu bidang kegiatan ekonomi,selalu
diperlukan dalam menganalisis keadaan suatu perekomian. Orang selalu ingin

19
tahu, sebagai contoh,mengenai tingkat kenaikan harga-harga atau tingkat kenaikan
produksi.

Harga berbagai jenis barang mengalami perubahan yang berbeda dari waktu ke
waktu.Ada yang mengalami kenaikan atau menurun. Begitu pula dengan tingkat
produksi di berbagai kegiatan Ekonimi, ia selalu mengalai perubahan yang seperti
itu. Oleh karena itu sukarlah untuk mengetahui, misalnya, berapakah tingkat
kenaikan harga barang konsumsi atau tingkat produksi sektor industri dalam satu
tahun tertentu.Maka, untuk mengatasi masalah seperti itu, digunakanlah angka
indeks.Angka indeks dapatlah didefinisikan sebagai angka yang menunjukkan
perubahan rata-rata sekumpulan data tertentu dari waktu ke waktu.Dua angka
indeks yang terpenting mengenai perubahan keadaan kegiatan ekonomi adalah
indeks harga dan indeks produksi.

 Indeks harga Dalam menganalisis ekonoomi, indeks harga menunjukkan


besarnya perubahan rata-rata harga sekumpulan barang dari suatu
waktu ke awaktu lainnya. Untuk menunjukkan besarnya perubahan
tersebut diperlukan suatu masa/tahun yang akan dijadikan sebagai titik
tolak dalam melihat besarnya perubahan harga yang berlaku. Masa
tersebut dinamakan tahun dasar (base year). Untuk tahun dasar itu angka
indeksnya diberi nilai 100. Angka indeks pada tahun-tahun lainnya
sebelum atau sesudahnya,dihitung berdasarkan kepada keadaan perubahan
harga-harga yang berlaku jika dibandingkan dengan tahun dasar.
Dimisalkan angka indeks harga pada suatu tahun tertentu adalah 110. Data
itu berarti bahwa secara rata-rata tingkat harga ditahun itu telah mengalami
kenaikan sebesar 10 persen dibandingkan dengan harga-harga pada tahun
dasar.
 Indeks produksi Indeks ini, yang menunjukkan bahwa tingkat produksi,
juga menghadapi masalah yang sama seperti menunjukkan perubahan
tingkat harga. Tingkat perubahan produksi berbagai kegiatan di suatu
sektor, misalnya sektor industri, adalah berbeda-beda. Ada sektor industri
yang cepat berkembang dan ada pula yang lambat berkembang.
Menghadapi keadaan seperti itu bagaimanakah cara menggambarkan
perubahan produksi rata-rata dari bebagai kegian ekonomi/industri
tersebut? Sekali lagi angka indeks dapat memecahkankesulitan tersebut.
Seperti juga dalam membuat indeks harga , langkah pertama yang
dilakukan adalah menentukan tahun lainnya ditentukan berdasarkan
perubahan tingkat produkasi pada berbagai kegiatan ekonomi kalau
dibandingkan dengan pada tahun dasar.

20
Menguji Kebenaran Teori-teori Ekonomi

Peranan lain yang dipegang oleh ilmu statistik dalam analisis ekonomi adalah
menguji kebenaran dari teori-teori ekonomi. Seterusnya , apabila teori ini benar,
ilmu statistik dapat pula digunakan untuk menyatakan dengan lebih spesifik
(secara angka-angka) sifat hubungan antara variabel-variabel dalam teori tersebut.
Teori ekonomi dibuat berdasarkan observasi yang dilakukan ke atas kegiatan
ekonomi. Sebagai contoh, berdasarkan kepada observasi dipasar seorang ahli
ekonomi membuat teori berikut: Kalau pendapatan seseorang naik, maka
pengeluarannya untuk membeli makanan akan bertambah. Ilmu statistik pertama-
tama dapat digunakan untuk melihat apakah teori atau pernyataan ini
benar.Seterusnya, apabila kebenaran memang terbukti , ilmu statistik dapat pula
digunakan untuk meengetahui: Kalau pendapatan mengalami kenaikan pada
suatu tingkat tertentu,misalnya sebesar 10 persen, berapa persenkah kenaikan
pengeluaran ke atas makanan yang terjadi?

Sebagai ilmu sosial, ilmu ekonomi tidak dapat menguji teori-teorinya dengan
melakukan percobaan-percobaan di laboratorium.Data yang di perlukan harus
dikumpulkan dari kehidupan dan kegiatan masyarakat yang sebenarnya.Dalam
menguji kebenaran teori atau hiposetis di atas suatu penyelidikan harga harus
dilakukan. Dua pertanyaan perlu dikemukakan, yaitu: (i) berapakah pendapatan
seseorang dan (ii) dari pendapatan tersebut, berapakah yang digunakannya untuk
membali bahan makanan?

Andaikata data yang dikumpulkan tersebut memang menunjukkan bahwa


pendapatan ada yang lebih tinggi diikuti oleh pengeluaran keatas bahan makanan
yang lebih tinggi, maka teori tersebut adalah benar.Analisis statistik dapat pula
digunakan untuk menentukan dengan lebih spesifik sifat hubungan antara
pendapatan dan pengeluaran keatas bahan makanan.Tujuan itu dapat dicapai
dengan melakukan nalisis regresi.Analisis regresi akan menentukan suatu
persamaan yang menaksir sifat hubungan fungsional antara pendapatan dan
pengeluaran ke atas bahan makanan. Misalkan analisis tersebut mendapati bahwa
sifat hubungan fungsional antara pendapatan dan pengeluaran ke atas bahan
makanan adalah sebagai berikut: X = 4000 + 0,8 Y adalah pendapatan dan
pendapatan X adalah pengeluaran untuk bahan makanan. Dengan menggunakan
persamaan itu dapat digunakan untuk mengetahui besarnya pengeluaran keatas
bahan makanan pada berbagai tingkat pendapatan.Anda pun dapat melakukan
penghitungan tersebut. Cobalah tentukan nilai pengeluaran untuk membeli bahan
maknan pada ketika pendapatan adalah Rp 400 ribu atau Rp 800 ribu atau Rp 900
ribu.

21
PERANAN AHLI EKONOMI DALAM KEBIJAKAN EKONOMI
Dalam menerangkan sifat-sifat teori ekonomi telah pun diterangkan bahwa salah
satu penanan dari teori ekonomi adalah meramalkan keadaan yang akan wujud
pada masa yang akan datang. Oleh karena itu teori ekomi dapat memberi
sumbangan yang sangat penting dalam menentukan langkah-langkah yang akan
digunakan untuk menghadapi masalah-masalah ekonomi yang akan timbul.
Pengetahuan mengenai prinsi-prinsip ekonomi telah memungkinkan ahli-ahli
ekonomi mengetahui langkah mana yang sebaiknya diambil dan langkah mana
yang sebaiknya harus dihindarkan.

Tindakan merumuskan kebijakan ekonomi meliputi dua aspek berikut: (i)


menentukan tujuan-tujuan yang ingin dicapai, dan (ii) menentukan cara-cara
untuk mencapai tujuan tersebut. Tujuan-tujuan utama dari kebijakan ekonomi
nasional telah dinyatakan sebelum ini, yaitu: mencapai pertumbuhan ekonomi
dengan cepat, menciptakan kestabilan harga, mengurangi pengangguran, dan
mewujudkan distribusi pendapatan yang merata. Tujuan-tujuan ini adakalanya
saling bertentangan satu sama lain. misalnya, usaha untuk mengatasi
pengangguran dapat menimbulkan inflasi, atau usaha untuk meempercepat
pertumbuhan ekonomi dapat memperburuk distribusi pendapatan. Tugas dari ahli-
ahli ekonomi adalah memikirkan cara-cara dengan menggunakan teori-teori
ekonomi sebagai landasannya untuk menghindari pertentangan yang mungkin
timbul dalam mencapai berbagai tujuan tersebut secara serentak.

Didalam memikirkan cara-cara mengatasi masalah ekonomi yang dihadapi dan


mewujudkan tujuan-tujuan ekonomi yang ditentukan, analisis yang dibuat
haruslah meliputi persoalan-persoalan berikut:

 Tujuan-tujuan dari kebijakan yang dijalankan


 Cara-cara yang akan dilaksanakan untuk mencapai tujuan-tujuan tersebut
 Jenis pengorbanan yang harus dibuat untuk mencapai tujuan tersebut.
 Akibat buruk yang mungkin terjadi apabila suatu langkah atau kebijakan
ekonomi dilaksanakan
 Menjajaki langkah alternatif lain yang lebih baik untuk mencapai tujuan-
tujuan yang ingin dicapai.

Dengan menganalisis kelima persoalan ini dapatlah ahli-ahli ekonomi menentukan


cara-cara yang paling baik dalam mencapai tujuan-tujuan yang telah di
tetapkan.Walau bagaimanapun perlulah disadari bahwa pada umumnya ahli-ahli
ekonomi mempunyai pendapat yang berbeda dalam mengatasi masalah yang

22
dihadapi dan tujuan yang ingin dicapai.Ini disebabkan oleh “value judgement”
mereka yang berbeda.

MIKROEKONOMI DAN MAKROEKONOMI

Dalam pendahuluan dari bab ini telah dinyatakan bahwa ilmu ekonomi adalah
sangat luas liputannya. Oleh sebab itu ia dibagi-bagi kepada beberapa bidang
pengkhususan. Beberapa contoh dari bidang pengkhususan itu ialah ekonomi
moneter, ekonomi keuangan pemerintah, ekonomi perburuhan, ekonomi
internasional, ekonomi regional,ekonomi perkotaan dan ekonomi pembangunan.
Sebelum mempelajari dan mendalami berbagai bidang pengkhususan tersebut
seseorang ahli ekonomi perlu terlebih dahulu mengenal dua teori pokok dalam
analisis ekonomi, yaitu teori mikroekonomi dan makroekonomi.

TEORI MIKROEKONOMI

Anda tentu telah memahami artinya “mikro” yaitu kecil.Dengan demikian teori
mikroekonomi atau ekonomi mikro boleh diartikan “ilmu ekonomi kecil”.
Menerangkan arti teori mikroekonomi dengan menterjemahkan masing-masing
perkataan dalam istilah tersebut tidak akan memberikan penerangan yang tepat
mengenai arti dari konsep mikroekonomi. Arti yang sebenarnya hanya akan
dilihat dari corak dan ruang lingkup analisis yang terdapat dalam teori tersebut.
Berdasarkan kepada pola dan ruang lingkup analisisnya,teori mikroekonomi dapat
didefinisikan sebagai: satu bidang studi dalam ilmu ekonomi yang menganalisis
mengenai bagian-bagian kecil dari keseluruhan kegiatan perekonomian.

Isu pokok yang dianalisis dalam teori mikroekonomi adalah: bagaimanakah


caranya menggunakan faktor-faktor produksi yang tersedia secara efisien agar
kemakmuran masyarakat dapat dimaksumkan? Analisis seperti ini dibuat
berdasarkan kepada pemikiran bahwa (i) kebutuhan dan keinginan manusia tidak
terbatas, sedangkan (ii) kemampuan faktor-faktor produksi menghasilkan barang
dan jasa untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan masyarakat adalah terbatas.
Berdasarkan kepada kedua pemikiran ini, teori mikroekonomi bertitik tolak
kepada pemisalannya bahwa faktor-faktor produksi yang tersedia selalu
sepenuhnya digunakan.Keadaan ini mendorong masyarakat untuk memikirkan
cara yang paling efisien dalam menggunakan faktor-faktor produksi yang
tersedia.

Dalam teori mikroekonomi masalah diatas dibagi dan dibedakan menjadi tiga
persolaan yang dinyatakan dibawah ini:

1. Apakah jenis-jenis barang dan jasa yang perlu diproduksikan?

23
2. Bagaimanakah barang dan jasa yang diperlukan masyarakat dan
dihasilkan?
3. Untuk siapakah barang dan jasa perlu dihasilkan?

Interaksi di Pasar Barang

Aspek yang pertama yang diterangkan oleh teori mikroekonomi adalah mengenai
kegiatan suatu pasar barang, misalnya pasar kopi atau pasar karet. Dilihat dari
pandangan mikroekonomi, suatu perekomian itu merupakan gabungan dari
berbagai jenis pasar,termasuk pasar burung. Maka untuk mengenal corak
kegiatan suatu perekonomian, kita antara lain perlu memperhatikan corak operasi
suatu barang. Dalam teori ekonomi, pasar adalah suatu institusi,yang pada
umumnya tidakterwujud secara fisik, yang mempertemukan penjual dan pembeli
suatu barang. Melalui interaksi antara penjual dan pembeli yang berlaku dalam
pasar akan dapat ditentukan tingkat harga suatu barang dan jumlah barang yang
diperjualbelikan. Telah dinyatakan bahwa suatu perekonomian terdiri dari
berbagai jenis pasar barang dan jasa dan sebagai contohnya adalah pasaran kopi
dan karet yang dinyatakan di atas. Beberapa contoh lainnya adalah pasaran
berbagai jenis makanan dan minuman,pasaran kain,pasaran mobil dan pasaran
barang-barang industri. Teori mikroekonomi tidak menerangkan operasi
keseluruhan pasar tersebut secara serentak. Untuk menunjukkan bagaimana suatu
pasar berfungsi dan beroperasi,teori mikroekonomi terutama menerangkan tentang
interaksi antara penjual dan pembeli di suatu pasar barang, misalnya dipasaran
kopi atau karet.

Tingkah Laku Penjual dan Pembeli

Aspek berikut yang dianalisis teori mikroekonomi adalah tentang tingkah laku
pembeli dan penjual d pasar.Dalam analisi ini teori mikroekonomi bertitik tolak
dari dua pemisalan. Pemisalan yang pertama adalah: para pembeli berusaha
memaksimum kepuasan yang mungkin dinikmatinya, sedangkan para penjual
berusaha memaksimumkan keuntungan yang akan diperolehnya. Berdasarkan
pemisalan-pemisalan tersebut maka teori mikroekonomi menunjukkan

(i) begaimana seorang pembeli menggunakan sejumlah pendapatan (atau uang)


untuk membeli berbagai jenis barang yang dibutuhkan, dan

(ii) bagaimana seseorang penjual/produsen menentukan tingkat produksi yang


akan dilakukannya.

Interaksi di Pasar Faktor

24
Aspek berikut yang dianalisis teori mikroekonomi adalah interaksi penjual dan
pembeli di pasaran faktor-faktor produksi.Individu-individu dalam perekonomian
adalah pemilik faktor-faktor produksi.Mereka menawarkan faktor-faktor produksi
tersebut untuk memperoleh pendapatan. Pendapatan tersebut seterusnya akan
digunakan untuk membeli barang dan jasa yang mereka butuhkan. Sebaliknya,
penuual-penjual membutuhkan faktor-faktor produksi untuk memproduksi barang
dan jasa. Oleh sebab itu mereka akan menjadi pembeli faktor-faktor produksi.
Interaksi antara pembeli dan penjual faktor-faktor produksi di berbagai pasaran
faktor produksi akan menetukan harga faktor produksi dan banyaknya jumlah
faktor produksi yang akan digunakan. Analisis ini merupakan salah satu aspek
penting dari analisis-analisis dalan teori mikroekonomi.

TEORI MAKROEKONOMI

Makro berarti besar.Dari arti kata “makro” tersebut sudah dapat diduga bahwa
teori makro ekonomi membuat analisis mengenai kegiatan dalam suatu
perekonomian dari sudut pandang yang berbeda dengan teori
makroekonomi.Analisis makroekonomi merupakan analisis terhadap keseluruhan
kegiatan perekonomian.Analisinya bersifat umum dan tidak memperhatikan
kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh unit-unit kecil dalam perekonomian.Dalam
menganalisis kegiatan pembeli (dalam makroekonomi mereka dinamakan sebagai
konsumen), yang dianalisis bukanlah mengenai tingkahlaku seorang pebeli tetapi
keseluruhan pembeli yang ada didalam perekonomian.Begitu pula, dalam
menganalisis tingkah lagu prdusen, yang diamati bukanah kegiatan seorang
produsen tetapi kegiatan keseluruhan produsen dalam perekonomian.

Asal Usul Teori Makroekonomi

Pada akhir tahun 1920an dan permulaan tahun 1930an terjadi kemunduran
kegiatan perekonomian yang sangat serius diberbagai negara dunia dan terutama
di negara-negara industri seperti Amerika Serikat dan Inggris.Peristiwa itu
dimulai dari kemelesetan ekonomi di Amerika Serikat.Sebagai akibat dari
peristiwa ini maka mengangguran yang sangat tinggi berlaku dan industri-industri
beroperasi jauh dibawah kapasitasnya yang normal.Sunber dari kemunduran
ekonomi ini adalah kekurangan permintaan dalam masyarakat. Peristiwa
kemunduran ekonomi itu telah mendorong seorang ahli ekonomi Inggris, yaitu
John Maynard keynes, untuk mengevaluasi pandangan-pandangan ahli ekonomi
klasik (ahli-ahli ekonomi yang hidup di antara zamannya Adam Smith dan
zamannya Keynes). Berdasarkan evaluasinya ini seterusnya Keynes pada tahun
1936 menerbutkan suatu buku yang berjudul: “The General Theory Of
Employment, Interest And Money”. Buku ini merupakan landasan dari teori
makroekonomi yang terdapat dimasa ini. Buku ini antara lain mengkritik

25
pandangan ahli ekonomi klasik yang berkeyakinan bahwa perekonomian
cenderung untuk mencapai tingkat kesepakatan kerja penuh (yaitu tenaga kerja
yang tersedia sepenuhnya digunakan). Seperti telah dinyatakan, pandangan Klasik
ini merupakan landasan pemikiran dari analisis-analisis dalam teori
mikroekonomi.

Menurut keynes, kesempatan kerja penuh tidak selalu dapat dicapai dalam
perekonomian. Kebanyakan perekonomian akan selalu menghadapi masalah
pengangguran dan keadaan tersebut wujud sebagai akibat kekurangan permintaan
efektif. Dalam masyarakat akan selalu terjadi keadaan dimana keinginan
masyarakat untuk berbelanja (pengeluaran yang akan dilakukan dalam seluruh
perekonomian) adalah lebih rendah dari kemampuan perekonomian untuk
memproduksikan barang dan jasa. Akibatnya, perusahaan-perusahaan (i) tidak
akan menggunakan alat-alat produksi yang dimilikinya pada kapasitasnya yang
maksimum dan (ii) tidak semua tenaga kerja dalam perekonomian akan
digunakan dalam kegiatan memproduksi sehingga terjadi pengangguran.Untuk
mengatasi masalah ini pemerintah perlu menjalankan kebijakan-kebijakan untuk
meningkatkan kegiatan ekonomi ke arah kesempatan keja penuh.

Penentuan Kegiatan Perekonomian

Aspek pertama yang dibahas dalam teori makroekonomi adalah mengenai


penetuan tingkat kegiatan perekonomian negara. Analisis ini menerangkan
tentang sampai dimana suatu perekonomian akan menghasilkan barang dan jasa.
Berdasarkan kepada pandangan Keynes, analisis makroekonomi menunjukkan
bahwa tingkat kegiatan perekonomian ditentukan oleh pengeluaran agregat
dalam perekonomian. Analisis yang mendalam akan didalam mengenai
pengeluaran agregat dalam perekonomian dengan menganalisis komponen-
komponen utama pengeluaran agregat tersebut. Analisis dalam makroekonomi
merincikan pengeluaran agregat kepada 4 komponen: pengeluaran rumah tangga
(biasanya disebut sebagai konsumsi rumah tangga), pengeluaran
pemerintah,pengeluaran perusahaan-perusahaan (biasanya disebut sebagai
investasi) dan ekspor dan impor. Teori makroekonomi meliputi juga analisis
dalam berbagai aspek berikut:

 Masalah ekonomi yang dihadapi, terutama pengangguran dan inflasi, dan


bentuk kebijakan pemerintah untuk mengatasinya.
 Peranan uang dalam penentuan kegiatan ekonomi.

26
Masalah Pengangguran dan Inflasi

Teori makroekonomi dilengkapi pula dengan analisis yang lebih mendalam


mengenai berbagai bentuk masalah yang akan timbul apabila pengeluaran agregat
tidak mencapai tingkatnya yang ideal. Setiap masyarakat mengharapkan agar
pengeluaran agregat akan mencapai tingkat yang diperlukan untuk mewujudkan
kesempatan kerja penuh tanpa inflasi. Tujuan ini sukar untuk dicapai.

Pada umumnya pengeluaran agregat yang sebenarnya adalah lebih rendah


daripada yang diperlukan untuk mencapai kesempatan kerja penuh. Keadaan ini
akanmenimbulkan pengangguran. Adakalanya permintaan agregat melebihi
kemampuan perekonomian untuk memproduksikan barang dan jasa.Keadaan ini
menyebabkan kenaikan harga-harga atau inflasi.Kedua masalah tersebut harus
dihindari atau keseriusan masalahnya dikurangi.

Peranan Kebijaksanaan Pemerintah

Perekonomian tidak dapat secara otomatis mengatasi masala pengangguran dan


inflasi.Tindakan pemerintah sangat diperlukan untuk mengatasi masalah tersebut.

Penjelasan tentang langkah-langkah pemerintah untuk mengatasi masalah


pengangguran dan inflasi merupakan aspek penting lainnya dari analisis dalam
teori makroekonomi. Langkah-langkah pemerintah yang utama dalam mengatasi
masalah prngangguran dan inflasi dibedakan kepada dua bentuk kebijakan:
kebijakan fisikal dan kebijakan moneter. Kebijakan fisikal adalah upaya
pemerintah mengubah struktur dan jumlah pajak dan pengeluarannya dengan
maksud untuk mempengaruhi tingkat kegiatan perekonomian.Sedangkan
kebijakan moneter adalah langkah-langkah pemerintah dalam mempengaruhi
jumlah uang dalam perekonomian atau mengubah suku bunga dengan tujuan
untuk mengatasi masalah perekonomian yang dihadapi.

RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

1. Ilmu ekonomi sebagai suatu bidang studi mulai berkembang semenjak bagian
kedua abad ke 18, yaitu setelah Adam Smith – seorang pemikir dari Inggris
menulis buku yang berjudul: An Inquiry into the Nature and Canses of the
Wealth of Nations. Adam Smith dapat dipandang sebagai “bapak ilmu
ekonomi.”

27
2. Pada setiap waktu masyarakat akan menghadapi berbagai masalah ekonomi.
Hal itu timbul sebagai akibat dari masalah kelangkaan. Dalam setiap
masyarakat akan timbul ketidak seimbangan diantara kehendak (keinginan)
manusia – yang tidak terbatas jumlahnya, dengan kemampuan faktor-faktor
produksi untuk menghasilkan barang dan jasa – yang jumlahnya terbatas.
Ketidakseimbangan ini menimbulkan masalah untuk membuat pilihan.
3. Kehendak manusia ddipenuhi dengan mengkonsumsi barang dan jasa. Barang
dan jasa tersebut terdiri dari barang Cuma-Cuma (seperti air hujan dan
keindahan alam) dan barang ekonomi (seperti baju dan pendidikan). Untuk
menghasilkan barang ekonomi diperlukan faktor-faktor produksi, yaitu:
tenaga kerja, tanah, modal dan keahlian keusahaawanan.
4. Semenjak perkembangan lebih dari dua abad yang lalu bebagai bidang studi
ilmu ekonomi telah berkembang. Oleh sebab itu tidaklah mungkin
mendefinisikan ilmu ekonomi berdasarkan kepada bidang studi yang
diliputinya – yang telah menganalilis berbagai aspek dari kehidupan ekonomi
domestik dan ekonomi dunia. Adalah lebih prektis untuk mendefinisikan ilmu
ekonomi berdasarkan bentuk masalah pokok yang dianalisisnya, yaitu
masalah kelangkaan yang timbul oleh keinginan manusia yang tidak terbatas,
manakala kemampuan faktor-faktor produksi untuk memenuhi kehendak
tersebut terbatas.
5. Berdasarkan kepada masalaah pokok yang dihadapi setiap perekonomian,
ilmu ekonomi selalu didefinisikan secara berikut: suatu studi tentang
bagaimana manusia, secara individu dan secara berkelompok (masyarakat),
membuat pilihan dalam menggunakan sumber yang terbatas sehingga ia dapat
digunakan untuk memenuhi keinginannya secara maksimal mungkin (yaitu
mencapai kepuasan dan kemakmuran yang paling maksimum).
6. Analisis dalam ilmu ekonomi dapat dibedakan kepada tiga golongan: (i)
ekonomi deskriptif, yaitu menggambarkan keadaan yang sebenarnya berlaku
dalam ekonomi; (ii) teori ekonomi, yaitu memberiikan gambaran umum
mengenai kegiatan ekonomi yang berlaku dan sifat hubungan diantara
berbagai variabel ekonomi; dan (iii) ekonomi terapan (teori kebijakan
ekonomi), yaitu analisis yang menerangkan bagaimana masalah ekonomi
perlu diatasi. Dua analisis yang pertama dapat pula digolongkan sebagai
ekonomi positif (positive economics) – yaitu memberikan gambaran yang
sebenarnya mengenai peristiwa yang berlaku. Sedangkan ekonomi terapan
(teori kebijakan ekonomi) digolongkan sebagai ekonomi normatif (normative
economics) oleh karena analisisnya meliputi bukan saja pemikiran rasional
dari penganalisisnya, tetapi juga keyakinan pribadinya mengenai masalah
yang berlaku dan cara mengatasi masalah terebut (value judgedment).

28
7. Untuk memahami pola dari berbagai aspek kegiatan perekonomian berbagai
teori ekonomi telah dikembaangkan. Melalui teori-teori ini seseorang akan
dapat memahami ciri dari kegiatan ekonomi yang berlaku dan bagaimana ciri
pertalian dari berbagai kegiatan ekonomi. Teori ekonomi meliputi empat
unsur berikut: (i) menetukan batasan/asumsi agar peristiwa yang diterangkan
dalam teori akan terwujud, (ii) menentukan variabel-variabel ekonomi yang
akan dianalisis, (iii) menetukan hiposetis yang menerangkan sifat hubungan
dari variabel-variabel yang dianalisis, dan (iv) membuat ramalan tentang
bentuk pertistiwa ekonomi yang akan wujud.
8. Analisis dalam teori tidak terbatas kepada uraian deskriptif mengenai
kegiatan ekonomi yang berlaku. Teori ekonomi biasanya menggunakan empat
alat analisis berikut: (i) uraian mengenai sifat hubungan di antara dua atau
beberapa variabel ekonomi, (ii) data yang berbentuk angka-angka yang
menggambarkan sifat hubungan tersebut, (iii) gambaran secara grafik
mengenai sifat hubungan tersebut, dan (iv) persamaan matematik yang
menjelaskan sifat hubungan di antara berbagai variabel. Seterusnya analisis
yang menerangkan peristiwa-peristiwa yang berlaku selalu menggunakan data
statistik mengenai berbagai kegiatan ekonomi
9. Teori-teori dasar dalam ilmu ekonomi dibedakan kepada dua golongan: teori
mikroekonomi dan teori makroekonomi. Teori mikoekonomi menganalisis
hal-hal berikut: (i) interaksi penjual dan pembeli di pasar barang; (ii) tingkah
laku pembeli dan penjual dalam melakukan kegiatan ekonomi; dan (iii)
interaksi penjual dan pembeli di pasaran faktor. Dalam teori makroekonomi
analisis meliputi aspek berikut: (i) penentuan kegiatan perekonomian dan
faktor-faktor yang mempengaruhinya; (ii) masalah inflasi dan pengangguran
dan faktor yang menyebabkannya; dan (iii) bentuk-bentuk kebijakan
pemerintah dalam menghadapi masalah-masalah ekonomi yang timbul.

KONSEP PENTING

Angka indeks: Suatu rangkaian angka yang ditentukan secara statistik melalui
metode tertentu yang menggambarkan suatu variabel ekonomi (seperti misalnya
tingkat harga) pada suatu waktu tertentu dan perubahannya dari waktu ke waktu.

Barang-barang: Benda-benda yang diwujudkan oleh manusia (mobil) atau


disediakan oleh alam (air) yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia.

Faktor-faktor produksi: Unsur-unsur dalam kegiatan memproduksi yang terdiri


dari tenaga manusia, dengan pemikirannya dan benda-benda – yang diciptakan

29
oleh alam (seperti tanah) atau oleh manusia (seperti peralatan pabrik) yang
digunakan untuk menghasilkan barang dan jasa yang diperlukan masyarakat.

i. Hitung jumlah permintaan yang baru pada setiap tingkat harga.


ii. Gambarkan kurva permintaan yang baru. Adakah ia sejajar dengan kurva
permintsan yang lama. Mengapa?

2 Angka-angka di bawah ini menurnjukkan indcks harga di suatu ncgara di antara


tahun 2001. 2005. Tahun dasar untuk membentuk indcks harga tersebut adalah
tahun 1990. (Tahun 1990 indeks harga 100).

Tahun 2001 2002 2003 2004 2005 Indeks harga 150 160 172 188 205

a) Hitung tingkat inflasi (kenaikan harga-harga) dalam tahun-tahun antara


tahun 2001 dan 2005.
b) Departemen Statistik negara tersebut bermaksud mengubah tahun dasar
dari tahun 1990 ke tahun 2001. Dengan perubahan itu, hitung indeks harga
antara tahun 2001 dani 2005.

30
BAB 2POLA KEGIATAN PEREKONOMIAN
HAL-HAL YANG DITERANGKAN .

 Uang, perdagangan dan spesialisasi.


 Pelaku-pelaku kegiatan ekonomi.
 Sirkulasi aliran pendapatan daiam ekonomi pasar.
 Mekanisme pasar sebagai pergatur kegiatan ekonomi.
 Kegagalan pasar dun campur tangan pemerintah

Secara garis besarnya, sistem ekonomi (sistem pengaturan kegiatan ekomoni)


dapat dibedkan .kepada tiga bentuk: ekonomi pasar, ekonomi campuran dan
ekonomi perencana pusat.Ekonomi pasar adalah perekonomian yang
kegiatannya dikendalikan sepenuhnya ol interaksi antara pembeli dan penjual di
pasar.Ekonomi campuran adalah sistem ekonomi pasar yang disertai campur
tangan pemerintah.Sedangkan sistem ekonomi perencanan pusat adalah sistem
ekonomi yang kegiatannya diatur sepenuhnya oleh pemerintah.

Sebagian besar negara yang ada di dunia ini menggunakan sistem ckonomi
campuran, yaitu sistem perekonomian pasaran yang disertai campur tangan
pemerintah, dalam mengatur kegiatan ekonominya. Apabila diperhatikan corak
kegiatan ekonomi di negara-negara maju seperti Amerika Serikat, Jepang, Jerman
Barat dan Inggeris, maka dengan jelas akan dapat dilihat bahwa kegiata ekonomi
individu dan perusahaan swasta merupakan faktor yang terutama dalam menentuk
corak kegiatan ekononi di negara-negata tersebut. Akan tetapi di samping itu
dengan jelas dapat pula dilihat bahwa pemerintah memegang peranan yang sangat
penting dalam mengatur da mengendalikan kegiatan-kegiatan ekonomi
masyarakat. Juga di negara-negara berkembang seperti India, Malaysia, Filipina
dan negıra kita sendiri, pola kegiatan ekonomi yang seperti itu dapat dengan jelas
dilihat. Oleh karena sistem ekonomi campuran adalah sistem ekonomi yang
dipraktekkan di banya negara, termasuk negara kita, maka ciri-ciri dan corak
kegiatan dari sistem ekonomi tersebut perlu dikenal dengan sebaik baiknya.
Pertama, hal tersebut bermanfaat karna kita akan dapat melihat bagaimana suatu
petekonomian yang kita kenal sehari-hari berfungsi dan rnenjalankan kegiatannya,
Selanjutnya, ia perlu pula dikenal karena analisis analisis ekonomi biasanya
menganggap bahwa sistem ekonomi yang wujud adalah sistem ekonomi
campuran. Kebanyakan analisis ekonomi bermula dari pemisalan bahwa
pemerintah tidak melakukan campur tangan dalam perckonomian.Tetapi pada
akhirnya selalu ditunjukkan bagaimana pemerintah mempengaruhi kegiatan
ekonomi yang dilakukan masyarakat.

31
Bab ini akar menerangkan bagaimana suatu sistem ekonomi campuran
berfungsi dan menjalankan kcgiatannya. Terlebih dahulu akan diterangkarn
bagaimana suatu perekonomianuang berfungsi. Sesudah itu akan diterangkan
pelaku-pelaku utama kegiatan ekonomi dalam suatu masyarakat. Uraian dalam
bab ini seterusnya menunjukkan (i) interaksi antara pelaku kegiatan ekonomi
dalam sistem pasar, (ii) kebaikan dan kcburukan sistem pasar, dati (iii) peranan
pemerintah dalarn memperbaiki efisiensi sistem pasar. Analisis yang lebih
mendalam mengenai hal ini akan dilakukan dalam: Bab Delapan Belas.

UANG, PERDAGANGAN DAN SPESIALISASI


Perekonomian dunia telah mengalami perubahan yang sangat drastis
dalam dua setengah abad belakangan ini.Mula-mula perubahan tersebut terutama
berlangsung di negara-negara maju.Akan tetapi sermenjak Perang Dunia Kedua
banyak negara berkembang juga mengalami perubahan corak kegiatan
ekonomi yang sangat nyata. Di dalam berbagai corak kegiatan perekonomian
tersebut kegiatan ekonomi tidak lagi ditujukan untuk memenuhi kebutuhan
sendiri, akan tetapi terutama dilakukan untuk memenuhi keinginan-keinginan
yang wujud di pasar. Di samping itu unit-unit produksi telah sanggup
mengembangkan tekrik produksi yang modern sehingga mereka dapat
menyediakan barang-barang yang dibutuhkan masyarakat dalam jumlah yang
sangat besar. Barang-barang tersebut bukan saja dijual secara terbatas dalam suatu
pasar tertentu tetapi terutama dijual ke berbagai pelosok negara dan sering pula ke
luar negeri.Kegiatan perdagangan yang bertambah efisien selanjutnya
menimbulkan pula perkembangan spesialisasi dalam kegiatan
memproduksi.Bertambah pentingnya peranan perdagangan dan spesialisasi
kegiatan memproduksi merupakan ciri penting dari suatu perckonomian modern.

PRODUKSI DAN PERDAGANGAN DALAM PEREKONOMIAN SUBSISTEN


Sebelum melihat sifat -sifat utama dari kegiatan suatu perekonomian
modern secara mendalam, ada baiknya apabila terlebih dahulu diperhatikan
kegiatan ekonomi yang djala dalam suatu masyarakat yang relatif primitif.

Produksi untuk Memenuhi Kebutuhan Sendiri


Dalam perkonomian yang masih primitif, yang lebih lazin dikenal sebagai
perekonomian subsisten, unit-unit produksi terutama terdiri dari keluarga petani
tradisional. Petani seperti itu menggunakan cara dan alat bercocok tanam yang
masih sederhana.Tingkat produktivitas kegiatan mereka relatif rendah dan
tingkat produksi hanya cukup untuk kehidupan yang sederhana. Jarang sekali
terdapat kelebihan (surplu) produkai yang dapat dijual ke pasar.Kegiatan ekonomi
lainnya yang penting adalah berburu dan menangkap ikan.Kegiatan menghasilkan
barang-barang industri sangat peting terbatas sekali.Dalam perekonomian

32
subsisten kegiatan perdaganan sudah berlaku tetapi dalam skala yang
terbatas.Hanya sebagian kecil saja produksi masyarakat yang di perdagangkan.

Perdagangan Barter

Dalam perekonomian subsistem yang masih sangat primitif,perdagangan


dilakukan secara barter yaitu perdagangan secara pertukaran barang dengan
barang. Dalam perdagangan seperti itu harus wujud keadaan di mana (i)
seseorang ingin menukar barang yang di hasilkannya dengan suatu barang lain,
dan (ii) seseorang lain memproduksi barang yang di ingini orang yang pertama
dan bersedia menukarkan barang tersebut dengan yang di hasilkan oleh orang
yang pertama.Dengan demikian dalam perdagangan barter harus terdapat dua
keinginan yang saling bersesuaian dan keadaan dalam istilah inggrisnya
dinamakan doublecoincedence of wants atau kesesuian ganda dari keinginan
syarat ini menyebabkan perdagangan barter tidak dapat di laksanakan seluas
seperti perdagangan yang dilakukan dalam perekonomian yang modern di mana
uang digunakan sebagai alat perantara tukar menukar.

Pola Perdagangan perekonomian subsisten


Pada masa sekarang ini perdagangan secara barter tidak banyak lagi
digunakan. Pada kebanyakan perekonomian subsisten,uang telah digunakan
sebagai alat perantaraan dalam tukar menukar. Apabila uang dalam digunakan
dalam kegiatan perdagangan dapat dilakukan dengan lancar.Dengan adanya uang
maka langkah yang harus di lakukan seseorang untuk memperoleh barang menjadi
lebih sederhana.Mereka hanya perlu menjual hasil produksinyadi pasar dan
dengan menggunakan uang yang di peroleh dari hasil penjualan tersebut orang itu
sekarang dapat membeli barang yang diingininya. Dengan demikian“kesesuaian
ganda dari kiinginan” bukan lagi syarat yang peruntuk mewujudkan
perdagangan.

POLA KEGIATAN EKONOMI DALAM PEREKONOMIAN UANG


Dalam membicarakan ciri-ciri dan pola kegiatan suatu perekonomian uang
akan di perhatikan dalam aspek berikut: ciri-ciri perekonomian uang,dan peranan
spesialisasi dalam mengembangkan perdagangan.

Ciri-ciri perekonomian uang

33
Suatu perekonomian yang menggunakan uang sebagai perantara dalam
kegiatan tukar menukar (perdagangan) dikenal sebagai perekonomian uang.Boleh
dikatakan seluruh masyarakat yang terdapat di dunia ini perekonomiannya
mempunyai sifat-sifat yang dapat digolongkan sebagai perekonomian uang.
Namun demikian sampai di mana pentingnya uang di dalam tiap-tiap
masyarakat tersebut adalah berbeda dari satu masyarakat ke masyarakat lainnya.
Dalam perekonomian subsisten uang tidaklah terlalu penting peranannya karena
kegiatan perdagangan masih sangat terbatas.Sedangkan di negara-negara maju
seperti amerika serikat dan jepang uang penting sekali peranannya. Secara umum
dapat dikatakan bahwa kemajuan perekonomianakan menyebabkan peranan
uang menjadi semakin penting dalam perekonomian.
Mengapa uang menjadi bertambah penting perannya apabila
perekonomian menjadi betambah maju?Alasannya adalah karna makin maju suatu
perekonomian maka makin penting peranan kegiatan perdagangan dalam
perkonomian tersebut.Dalam perekonomian subsisten perdagangan adalah
terbatas karna produksi yang dihasilkan terutama adalah untuk memenuhi
kebutuhan sendiri. Dengan demikian hanya sebagian kecil saja dari hasil produksi
akan di perjualbelikan di pasar. Dalam perekonomian yang lebih maju,corak
kegiatan ekonomi tidak seperti itu lagi. Penggunaan uang telah memungkinkan
mereka melakukan spesialisasi, yaitu setiap orang tidak lagi menghasilkan barang
dan jasa yang di perlukannya tetapi mengkhususkan kepada menghasilkan barang
atau jasa yang dapat disediakannya dengan lebih efisien.Seorang petani tidak
perlu lagi membuat alat-alat pertanian dan alat-alat rumah tangga sendiri dan
sebaliknya seorang tukang tidak perlu menghasilkan bahan-bahan makanan yang
diperlukannya. Kedua belah pihak akanmemperoleh manfaat jika petani
menumpukan kegiatannya kepada menghasilkan bahan makanan dan seorang
tukang menghasilkan alat-alat pertanian dan peralatan (parabot) rumah tangga dan
kemudian kedua pihak saling bertukar-tukar barang-barang tersebut.

Spesialisasi dan perdagangan

Diagram dalam gambar 2.1 menunjukkan suatu contoh yang sederhana


tentang spesialisasi dan perdagangan di dalam sesuatu perkonomian uang.
Pertama-tama,gambaran itu menunjukkan bahwa petani, tukang kayu dan
tukang jahit tidak perlu menghasilkan semua barang yang mereka ingini. Yang
mereka perlu lakukan adalah melakukan spesialisasi dalam memproduksi
barang-barang sehingga dapat di hasilkan dengan cara yang paling efisien.
Maka petani akan menghasilkan bahan makanan, tukang kayu menghasikan
peralatan pertanian dan peralatan rumah tangga, dan tukang jahit menghasilkan
pakaian.

34
GAMBAR 2.1
Spesialisasi dan perdagangan dalam perekonomian uang

Bahan makan
PETANI TUKANG KAYU

(Makanan) (Alat rumah tangga)


Uang

Yang kedua,gambaran itu menunjukkan bahwa dengan adanya uang


persoalan”kesesuaian ganda dari keiinginan” tidaklah merupakan syarat untuk
melakukan tukar dan perdagangan. Dapat dilihat bahwa walaupun tukang kayu
memerlukan makana yang dihasilkan petani dan tukang kayu tersebut tidak
memproduksi pakaian yang di butuhkan petani untuk dipertukarkan akan tetapi
perdagangan masih dapat berlangsung. Tukang kayu akan menggunakan uang
untuk memperoleh makanan yang diingininya. Uang yang di peroleh petani dari
penjualan makanan akan digunakan untuk membeli pakaian yang diingininya dari
tukang jahit. Seterusnya, tukang jahit yang menginginkan peralatan rumah tangga
tidak menghadapi banyak kesulitan untuk mendapatkannya dari tukang kayu
karna uang yang diterimanya dari petani dapat dibayarkan kepada tukang kayu
untuk memperoleh peralatan rumah tangga yang diinginkan.

Dari contoh di atas dapat di simpulkan bahwa: (i) wujudnya uangsebagai


alat untuk tukar menukarakan melancarkan perdagangan; dan (ii) perdagangan
yang bertambah lancar akan memberikan perangsang kepada masyarakat untuk
meningkatkan spesialisasi dalampekerjaan-pekerjaan yang sesuai dengan
keahlian mereka.

KEBAIKAN-KEBAIKAN SPESIALISASI
Wujudnya spesialisasi yang tinggi merupakan ciri penting suatu
perekonomian modern. Terdapat kaitan yang rapat antara perkembangan ekonomi
dan spesialisasi di mana semakin tinggi perkembangan ekonomi, semakin tinggi
pula tingkat spesialisasi. Sebaliknya, tanpa spesialisasi suatu perekonomian tidak
dapat mencapai perkembangan yang tinggi.Mengapa spesialisasi merupakan
prasyarat bagi perkebangan ekonomi?Apakah keuntungan-keuntungan yang
dapat di peroleh dari spesialisasi?
Telah diterangkan di atas bahwa spesialisasi berkembang sebagai akibat
pengunaanuang dan sebagai akibat perkembangan perdagangan. Artinya,
perdagangan yang bertambah luas dan semakin efisien akan menimbulkan
spesialisasi yang lebih baik. Selanjutnya spesialisasi akan mempercepat

35
perkembangan ekonomi. Spesialisasi penting untuk perkembangan ekonomi di
sebabkan oleh beberapa sumbangan berikut:

1. Mempertinggi efisiensi pengunaan faktor produksi. Dalam spesialisasi


seorang pekerja atau tenaga akhli akan digunakan pada kegiatan sesuai dengan
keahliannya. Ia tidak perlu lagi mengerjakan semua pekerjaan yang di perlukan
untuk memenuhi segala kebutuhannya ini berarti pula bahwa suatu daerah atau
negara tidak perlu lagi menghasilkan seluruh barang yang dibutuhkannya tetapi
cukup melakukan spesialisasi dalam kegiatan yang paling menguntungkan negara
atau wilayah tersebut.Dengan cara ini faktor-faktor produksi akan digunakan
dengan lebih efisien.

2. Mempertinggi efisiensi memproduksi efisiensi memproduksi yang semakin


tinggi tersebut dikenal sabagai “economies of scale” atau skala ekonomi.
Maksudnya,apabila produksi di tingkatan, misalnya menjadi dua kali lipat, Biaya
produksi tidak angkat sebesar peningkatan produksi yang berlaku (dua kali lipat
dalam contoh ini). Berarti biaya produksi rata-rata bertambah rendah.
Disamping itu spesialisasi menghemat penggunaan alat produksi spesialisasi
menyebabkan berbagai masyarakat tidak perlu lagi membeli alat-alat produksi
yang sama jenisnya.

3. Mendorong perkembangan teknologi spesialisasi menyebabkan pasaran


berbagai barang menjadi bertambah luas. Untuk kegiatan-kegiatan tertentu, hal
tersebut berarti produksi harus ditambah dengan cepat. Untuk memenuhi
kebutuhan ini para pengusaha akan berusaha menggunakan teknologi pruduksi
yang lebih baik dan lebih tinggi produktivitasnya.

PELAKU-PELAKU KEGIATAN EKONOMI


Di dunia ini setiap orang melakukan kegiatanekonomi yang berbeda dengan
seorang lainnya. Dalam analisis ekonomi tidak mungkin untuk menyebutkan
kegiatan mereka secara per satu dan sebenarnya bal itu tidak perlu dilakukan.
Yang perlu di jelaskan adalah garis besar dari corak kegiatan ekonomi yang
dilakukan oleh berbagai golongan masyarakat. Untuk mencapai tujuan ini cukupla
apabila pelaku-pelaku kegiatan ekonomi dibedakan mennjadi tiga golongan,
yaitu: rumah tangga, perusahaan, dan pemerintah. Masing-masing golongan
ini menjalankan peranan yang sangat berbeda dalam suatu perekonomian.Berikut
ini diuraikan peranan mereka dalam kegiatan perekonomian negara.

36
RUMAH TANGGA
Rumah tangga adalah pemilik berbagai faktor produksi yang tersedia dalam
perekonomian.Sektor ini menyediakan tenaga kerja dan tenaga usahawan.
Selain itu sektor sektor ini memilki faktor-faktor produksi yang lain, yaitu
barang-barang modal, kekayaan alam, dan harta tetap seperti tanah dan
bangunan. Mereka akan menawarkan faktor-faktor produksi ini kepada sektor
perusahaan. Sebagai balas jasa terhadap bangunan berbagai jenis fakor produksi
ini maka sektor perusahaan akan menberikan berbagai jenis pendapatan
kepadasektor rumah tangga. Tenaga kerja menerima gaji dan upah, pemilik
alat-alat modal menerima bunga, pemilik tanah dan harta tetap lain menerima
sewa, dan pemilik keahlian keusahawanan menerima keuntungan.
Berbagai jenis pendapatan tersebut akan digunakan oleh
rumah tangga untuk dua tujuan. Yang pertama adalah untuk membeli berbagai
barang ataupun jasa yang di perlukannya.Dalam perekonomian yang masi rendah
taraf perkembangannya, sebagian besar pendapatan yang dibelanjakan tersebut
digunakan untuk membeli makanan dan pakain, yaitu keperluan sehari-hari yang
paling pokok.Pada tingkat perkembangan ekonomi yang lebih maju pengeluaran
untuk makanan dan pakaian bukan lagi merupakan bagian yang terbesar dari
pengeluaran rumah tangga. Pengeluaran-pengeluaran lain seperti untuk
pendidikan, pengankutan,perumahan,dan rekreasi menjadi sangat bertambah
sangat penting. Di samping dibelanjakan pendapatan yang di terima rumah tangga
akandisimpan atau ditabung. Penabungan ini dilakukan untuk memperoleh
bunga atau deviden. Tabungan ini juga berfungsi sebagai cadangan dalam
menghadapi berbagai kemungkinan kesusahan di masa depan.

PERUSAHAAN
Perusahaan-perusahaan adalah organisasi yang di kembangkan oleh seorang atau
sekumpulan orang dengan tujuan untuk menghasilkan berbagai jenis barang dan
jasa yang di butuhkan masyarakat.Seorang atau sekumpulan orang tersebut
dikenal sebagai pengusaha. Mereka adalah orang yang memiliki keahlian
keusahawanan dan kegiatan mereka dalam perekonomian ialah mengorganisasi
faktor-faktor produksi secara sedemikian rupa sehingga berbagai jenis barang
dan jasa yang diperlukan rumah tangga dapat di produksi dengan cara yang
sebaik-baiknya. Mereka memproduksi barang tersebut bukan dengan maksud
untuk memenuhi kebutuhan mereka.Tujuan merea yang terutama adalah
memperoleh keuntungan dari usaha mereka.Dalam analisis ekonomi dimisalkan
bahwa para pengusaha ingin memaksimumkan keuntungan. Keputusan tentang
jumlahbarang yang perlu diproduksi dan bagaimana cara memproduksinya
selalu di pertibangkan berdasarkan keinginan untuk mencapai untung yang
maksimum tersebut. Untuk memperoleh keuntungan yang maksimum, para
pengusaha akan menganalisis sturuktur biaya dan pendapatan total yang

37
diharapkannya. Dari segi biaya, ia akan menjalankan segala usaha agar biaya yang
dikeluarkan untuk memproduksi sejumlah barang tertentu diminimumkan. Dari
segi pendapat total, para pengusaha akan menetukan pada tingkat pendapatan total
yang mana perbedaan antara pendapatan total dan biaya produksi adalah yang
paling besar. Dengan cara ini, tingkat produksi yang akan memberikan
keuntungan yang maksimum akan dapat di tentukan.

Berdasarkan kepada lapangan usaha yang dijalankan, perusahaan-


perusahaan yang ada dalam perekonomian dapat di bedakan menjadi tiga
golongan: industri sekunder, dan industri tertier. Yang dimaksudkan dengan
industri primer adalah perusahaan-perusahaan yang mengola kekayaan alam dan
mengeksploitir faktor-faktor produksi yang di sediakan oleh alam.Kegiatan
pertambangan, menghasilkan barang pertanian, mengeksploitir hasil hutan dan
menangkap ikan adalah kegiatan-kegiatan yang tergolong dalam industri
primer.Industri sekunder meliputi perusahaan-perusahaan yang menghasilkan
barang industri (sepatu, baju, mobil, buku dan sebagainya), mendirikan
perumahan dan bangunan, memyediakan air, listirik. Dan industri tertier adalah
industri yang menghasilkan jasa-jasa, yaitu peusahaan-perusahaan yang
menyediakan pengangkutan,menjalankan perdagangan, memberi pinjaman
(lembaga-lembaga keuangan), dan menyewakan bangunan (rumah dan
pertokoan).

PEMERINTAH
Yang dimaksudkan dengan pemerintah adalah badan-badan pemerintah yang
bertugas untuk mengatur kegiatan ekonomi.Badan-badan seperti itu termasuklah
berbagai dapertemen pemerintah, badan yang mengatur penanaman modal, bank
sentral, parlemen, pemerintah daerah, angkatan bersenjata dan sebagainya. Badan-
badan tersebut akan mengawasi kegiatan rumah tangga dan perusahaan supaya
mereka melakukan kegiatan dengan cara yang wajar dan tidak merugikan
masyarakat secara keseluruhan.
Di samping mengatur dan mengawasi kegiatan-kegiatan ekonomi rumah tangga
dan perusahaan, pemerintah juga melakukan sendiri beberapa kegiatan
ekonomi.Biasanya kegiatan pihak swasta.Salah satu kegiatan yang demikian
adalah kegiatan mengembangkan prasaranan ekonomi seperti jalan-jalan,
jembatan, pelabuhan dan lapangan terbang. Prasarana tersebut penting sekali
artinya dalam mengembangkan kegiatan-kegiatan ekonomi yang lain tetapi
biayanya sangat mahal dan adakalanya modal yang ditanamkan tidak dapat
diperoleh kembali. Oleh sebab itu adalah kurang menguntungkan kepada
perusahaan-perusahaan yang dimiliki masyarakat untuk mengembangkan
prasarana. Kegiatan-kegiatan lain yang biasanya dilakukan pemerintah adalah
mengembangkan prasarana sosial seperti institusi pendidikan, badan-badan

38
penyelidikan, menjaga ketertiban dan keamanan negara, dan menyediakan jasa-
jasa yang penting peranannya dalam perekonomian (jasa angukutan kereta api dan
udara, menyediakan jasa pos, telepon dan telegram, dan sebagainya).
Oleh karna pemerintah juga cukup aktif dalam kegiatan ekonomi, sektor
ekonomi dapat di bedakan menjadi: sektor pemerintah dan sektor
swasta.Produksi sektor pemerintah berarti hasil-hasil kegiatan ekonomi yang
dilakukan oleh badan-badan pemrintah sedangkan produksi sektor swasta berarti
hasil-hail kegiatan ekonomi yang dilakukan perusahaan-perusahaan yang dimiliki
masyarakat.Untuk membiayai pengeluarannya, pemerintah mengenakan berbagai
jenis pajak kepada rumah tangga dan perusahaan.Secara garis besarnya, pajak
yang di pungut pemerintah dapat dibedakan kepada dua golongan, yaitu pajak
langsung dan pajak tak langsung.Yang dimaksudkan dengan pajak langsung
adalah pajak yang secara langsung dipungut atau di bebankan kepada orang-orang
atau badan-badan yang memperoleh pendapatan atau keuntungan dalam kegiatan
ekonomi.Jenis-jenis pajak yang tergolong dalam pajak langsung adalah pajak
pendapatan perseorangan dan pajak perusahaan.Pajak tak langsung adalah pajak
yang dikenakan tanpa dikaitkan kepada individu atau perusahaan tertentu.Yang
termasuk dalam golongan pajak ini adalah pajak penjualan dan pajak impor atau
ekspor.Di samping dari pajak, pemerintah mendapat pula pendapatan dari (i)
pembayaran royalti yang dipungut dari perusahaan-perusahaan yang
mengeksploitasi kekayaan alam (seperti minyak dan hasil hutan), dan dari (ii)
keuntungan perusahaan-perusahaan yang dimilikinya.

SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN


Untuk memberi gambaran yang lebih jelas lagi mengenai corak kegiatan ekonomi
yang wujud dalam suatu perekonomian, ahli-ahli ekonomi biasanya membuat
suatu diagram yang dinamakan sirkulasi aliran pendapatan. Diagram iru
memberi gambaran tentang aliran-aliran (i) faktor-faktor produksi, (ii)
pendapatan, (iii) barang-barang dan jasa-jasa dan (iv) pengeluaran,antara
sektor-sektor dalam kegiatan ekonomi. Dalam sirkulasi aliran pendapatan yang
sederhana dimisalkan bahwa pemerintah tidak wujud dan tidak melakukan
campur tangan dalam kegiatan perekonomian.Dengan demikian sirkulasi aliran
pendapatan biasanya hanyalah menunjukkan bentuk aliran faktor produksi,
pendapatan, barang serta jasa dan pengeluaran, antara sektor rumah tangga dan
sektor perusahaan.

JENIS-JENIS ALIRAN YANG WUJUD

Kalau dimisalkan pemerintah tidak melakukan kegiatan ekonomi dan tidak


melakukan campur tangan apa pun dalam kegiatan ekonomi maka aliran faktor

39
produksi, pendapatan, barang dan pengeluaran dalam suatu perekonomian dapat
digambarkan seperti dalam gambar 2.2.
Dalam diagram tersebut, perekonomian dibedakan dalam dua sektor:
sektor perusahaan dan sektor rumah tangga. Sektor rumah tangga merupakan
pemilik faktor-faktor produksi yang akan menawarkan sumber-sumber daya
kepada para pengusaha dan para pengusaha akan menyambut tawaran tersebut
karna mereka memerlukan faktor-faktor produksi untuk memproduksi barang-
barang dan jasa-jasa. Penawaran dan penggunaan faktor-faktor produksi tersebut
akan mewujudkan dua macam aliran, yaitu aliran barang dan aliran uang.

POLA KEGIATAN PEREKONOMIAN

GAMBAR 2.2
Sirkulasi Aliran Pendapatan dalam Ekonomi yang Sederhana

Terdapat pada bagian atas dari diagram yang ditunjukan dalam Gambar 2.2 dapat
dilihat bahwa sektor perusahaan akan memberikan pendapatan kepada berbagai
jenis sumber daya ini, yang tenaga kerja mendapat upah dan gaji, tanah mendapat
sewa, modal mendapat bunga dan keahlian keusahawanan memperoleh

40
keuntungan. Aliran dari berbagai jenis pendapatan dari sektor perusahaan ini
adalah aliran dalam bentuk uang.
Telah di terangkan bahwa kegiatan para pengusaha memproduksi barang
dan jasa bukanlah untuk memenuhi kebutuhan mereka tetapi dengan tujuan untuk
dijual dan mendapatkan untung rumah tangga adalah pembeli-pembeli barang-
barang dan jasa-jasa yang di produksi sektor perusahaan. Berbagai jenis
pendapatan yang di terima oleh faktor-faktor produksi yang dimiliki rumah tangga
akan mereka gunakan untuk memperoleh barang-barang dan jasa-jasa yang
mereka butuhkan. Kecendrungan ini menyebabkan dalam perekonomian akan
wujud dua aliran lain yaitu seperti yang di tunjukan di bagian bawah daripada
diagram dalam gambar 2.2. Aliran yang pertama adalah pengeluaran konsumsi,
yaitu perbelanjaan masyarakat dari sektor rumah tangga ke sektor
perusahaan.Aliran ini adalah aliran dalam bentuk uang.Aliran lainnya adalah
aliran barang, yaitu aliran barang-barang dan jasa-jasa dari sektor
perusahaan ke sektor rumah tangga.

SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN DAN EKONOMI PASAR


Untuk menunjukan corak kegiatan ekonomi dalam ekonomi pasar, interaksi di
antara sektor perusahaan dan sektor rumah tangga perlu digambarkan dengan
lebih lengkap lagi dari diagram yang terdapat dalam gambar 2.2, yaitu dengan
menggunakan diagram seperti yang ditunjukan dalam Gambar 2.3. di dalam
gambaran itu ditunjukan interaksi di antara sektor perusahaan dan sektor rumah
tangga dalam dua jenis kegiatan berikut:
 Menentukan jenis-jenis barang dan jasa yang perlu diproduksi untuk
memenuhi kebutuhan masyarakat
 Menentukan bagaimana faktor-faktor produksi akan dialokasikan ke berbagai
kegiatan memproduksi

Pasar Barang dan Pasar Faktor


Dalam diagram yang di tunjukan pada Gambar 2.3 tersebut diperkenalkan
konsep pasar.Di pasar tersebut para pembeli dan para penjual saling tawar
menawar untuk menentukan harga berbagai jenis barang. Dalam analisis ekonomi,
pengertian pasar tidak terbatas kepada suatu tempat tertentu tetapi meliputi suatu
daerah , negara dan bahkan dunia internasional. Pasar untuk karet dan timah,
misalnya, bukanlah di maksudkan sebagai tempat jual beli karet atau timah di
suatu kampung atau wilayah tertentu tetapi meliputi interaksi di antara produsen-
produsen dan para pembeli karet atau timah di seluruh pelosok dunia.
Pasar di mana para pembeli dan para penjual melakukan interaksi dapat di
bedakan dalam dua jenis: pasar barang dan pasar faktor. Pasar barang adalah
tempat dimana para pembeli dan para penjual dari suatu barang atau jasa

41
melakukan interaksi untuk menentukan jumlah dan harga barang atau jasa yang di
perjualbelikan. Sedangkan pasar faktor adalah tempat di mana para pengusaha
(pembeli faktor-faktor produksi) mengadakan interaksi dengan pemilik-pemilik
faktor produksi untuk menentukan harga (pendapatan) dan jumlah faktor-faktor
produksi yang akan di gunakan dalam menghasilkan barang-barang dan jasa-jasa
yang diminta masyarakat.

Interaksi antara Sektor Rumah Tangga dan Perusahaan


Interaksi di antara sektor perusahaan dan sektor rumah tangga di pasar barang
akan memberikan

GAMBAR 2.3
Corak Kegiatan Ekonomi dalam Perekonomian Pasar

Petunjuk kepada suatu perekonomian tentang (i) jenis-jenis barang dan jasa yang
perlu diproduksi dan, (ii) jumlah produksi dari masing-masing jenis barang dan
jasa yang perlu di produksi tersebut. Interaksi ini di tunjukan pada bagian atas dari
diagram dalam Gambar 2.3.
Aliran (1) menggambarkan penawaran berbagai jenis barang dan jasa oleh
sektor perusahaan sedangkan Aliran (2) menggambarkan permintaan berbagai
jenis barang dan jasa, oleh sektor rumah tangga. Interaksi tersebut akan
menentukan:
 Jenis-jenis barang dan jasa yang harus diproduksi.
 Tingkat harga dari masing-masing barang tersebut.
 Tingkat produksi masing-masing barang tersebut.

Keterangan-keterangan di atas memberikan petunjuk kepada para


produsen tentang corak kegiatan produksi yang harus mereka lakukan.

42
Persoalan selanjutnya yang harus mereka pikirkan adalah menentukan cara
melakukan produksi yang di perlukan itu dengan sebaik-baiknya. Dalam teori
ekonomi, ini berarti melakukan usaha untuk meminimumkan biaya dan
memaksimumkan produksi. Dalam mempertimbangakan hal ini para produsen
harus memikirkan:
 Berapakah modal yang sebaiknya digunakan?
 Berapakah dan bagaimanakah susunan tenaga kerja yang sebaiknya
digunakan?
 Berapakah dan bagaimanakah jenis tanah yang di perlukan?
 Tenaga ahlli dan tenaga manajemen yang bagaimanakah diperlukan?

Keputusan dalam mempertimbangakan hal-hal tersebut akan menimbulkan


permintaan kepada faktor-faktor produksi dan ini dapat dilihat di dalam pasar
faktor. Sektor rumah tangga adalah pemilik faktor-faktor produksi tersebut dan
respons mereka dalam menawarkan faktor-faktor tersebut menimbulkan interaksi
permintaan dan penawaran faktor di dalam pasar faktor.Interaksi ini di
tunjukan oleh Aliran (3) dan Aliran (4) Aliran (3) menggambarkan permintaan
faktor-faktor produksi oleh sektor perusahaan, sedangkan Aliran (4)
menggambarkan aliran penawaran faktor-faktor produksi oleh sektor rumah
tangga.

MEKANISME PASAR: SUATU PENILAIAN AWAL


Kemajuan yang telah di capai berbagai perekonomian, terutama perekonomian
negara-negara maju, membuktikan bahwa (i) pada pada umumnya mekanisme
pasar adalah sistem yang cukup efisien di dalam mengalokasikan faktor-faktor
produksi dan mengembangkan perekonomian, tetap (ii) dalam keadaan tertentu ia
menimbulkan beberapa akibat buruk sehingga di perlukan campur tangan
pemerintah untuk memperbaikinya.

BEBERAPA KEBAIKAN MEKANISME PASAR

Mekanisme pasar dapat mengalokasikan faktor-faktor produksi dengan cukup


efisien dan dapat mendorong perkembangan ekonomi di sebabkan karena ia
memiliki beberapa kebaikan yang di jelaskan di bawah ini.

Pasar Dapat Memberi Informasi yang Lebih Tepat


Para pengusaha melakukan kegiatan memproduksinya untuk mencari
untung.Maka salah satu pertimbangan yang harus mereka fikirkan sebelum
menjalankan usahanya adalah menentukan jenis barang-barang yang dapat di

43
hasilkan secara menguntungkan.Pasar dapat memberikan informasi yang sangat
berguna dalam hal ini, yaitu dengan memberikan keterangan tentang harga barang
dan sampai dimana besarnya permintaan kepada berbagai barang.

Pasar Memberi Perangsang untuk Mengembangkan Kegiatan Usaha


Keadaan dalam pasar terus menerus mengalami perubahan. Pertambahan
pendapatan, kemajuan teknologi dan pertambahan penduduk akan
mengembangkan permintaan. Ini akan memberikan dorongan kepada pengusaha
untuk menambah produksi dan meningkatkan kegiatan ekonomi.

Pasar Memberi Perangsang untuk Memperoleh Keahlian Modern


Pasar yang semakin meluas berarti lebih banyak barang harus diproduksi.Untuk
mempercepat pertambahan produksi, teknologi yang lebih modern harus di
gunakan dan kemahiran teknnik dan manajemen yang modern di perlukan.
Kebutuhan ini akan menjadi perangsang untuk memperoleh keahlian dan cara
memproduksi secara modern.

Pasar Menggalakan Penggunaan Barang dan Faktor Produksi Secara Efisien


Hargga suatu barang di tentukan oleh permintaan dan kelangkaannya. Makin
besar permintaan semakin tinggi harganya, dan makin langka penawarannya akan
semakin tinggi harganya. Akibat dari harga yang diatur secara permintaan dan
kelangkaannya ini maka masyarakat akan lebih hati-hati dalam menggunakan
barbagai jenis barang yang tersedia. Keadaan yang sama juga berlaku dalam
menggunakan faktor-faktor produksi. Artinya, harga faktor-faktor produksi yang
berbeda, yang penentuannya didasarkan kepada permintaan dan tersedianya
faktor-faktor tersebut,, akan menyebabkan para pengusaha berusaha untuk
menggunakannya secara yang paling efisien.

Pasar Memberikan Kebebasan yang Tinggi kepada Masyarakat untuk


Melakukan Kegiatan Ekonomi
Tidak seorang pun di dalam pasar mendapat suatu tekanan di dalam menjalankan
kegiatannya.Ia bebas untuk membeli berbagai macam barang yang diingininya
dan begitu pula ia mempunyai kebebasan untuk menjual faktor produksi yang
dimilikinya kepada pengusaha/perusahaan yang menurut pendapatnya akan
memberikan pembayaran yang paling menguntungkan. Para pengusaha
mempunyai kebebasan yang penuh untuk memilih jenis barang-barang yang akan
di produksinya dan jenis-jenis faktor produksi yang akan di gunakan untuk
menghasilkan barang-barang tersebut.

44
BEBERAPA KELEMAHAN MEKANISME PASAR
Sampai sekarang, banyak orang yang tetap memberikan sokongan yang kuat
kepada sistem mekanisme pasar.Mereke berkeyakinan bahwa mekanisme pasar
adalah sistem yang palimg baik untuk mengatur kegiatan ekonomi yang di
lakukan masyarakat.Pada tahun 1980an sokongan tersebut di kemukakan lagi oleh
seorang ahli ekonomi yang pernah mendapat hadiah Nobel, yaitu Milton
Friedman. Sokongannya itu di kemukakan dalam buku, Free too Choose.Di
samping mendapat sokongan, sistem mekanisme pasar juga mendapat
krtitik.Kritik yang serupa di kemukakan di terangkan di bawah ini.

Kebebasan yang Tidak Terbatas Menindas Golongan-golongan Tertentu


Kebebasan dalam melakukan kegiatan ekonomi yang tidak ada batasnya dapat
merugikan golongan yang lemah dan kaum minoritas.Persaingan yang sangat
bebas menyebabkan golongan yang kuat kedudukannya menjadi bertambah kuat
lagi.Misalnya, pengusaha besar mematikan usaha kecil.Golongan mayoritas dalam
ekonomi menindas golongan minoritas, seperti misalnya penindasan kaum
Aborigines oleh orang kulit putih di Australia.

Kegiatan Ekonomi Sangat Tidak Stabil Keadaannya


Mekanisma pasar yang bebas menyebabkan perekonomian selalu mengalami
kegiatan naik turun yang tidak teratur. Pada ketika tertentu ia mengalami
kemakmuran yang sangat tinggi tetapi pda masa berikutnya ia mengalami
kemerosotan yang sangat serius. Kegoncangan yang seperti ini sangat merugikan
masyarakat.Para pengusaha dapat memperoleh untung yang banyak secara
mendadak di satu ketika dan mengalami kehancuran pada ketika
berikutnya.Inflasi dapat tiba-tiba muncul dan pengangguran yang sangat buruk
muncul pada masa berikutnya. Di berbagai negara yang mengalami kegoncangan
yang seperti ini, masalahnya di coba hindari dengan cara menerapkan kebijakan
pemerintah seperti kebijakan di sektor ekspor dan impor, di bidang keuangan, di
bidang perpajakan dan di bidang perbelanjaan pemerintah.

Sistem Pasar Dapat Menimbulkan Monopoli


Tidak selalu mekanisme pasar itu merupakan suatu sistem pasar persaingan
sempurna dimana harga dan jumlah barang yang di perjualbelikan di tentukan
oleh permintaan pembeli dan penawaran penjual yang banyak jumlahnya.Dalam
perekonomian yang sudah sangat modern seperti di Amerika Serikat, Jepang dan
perekonomian negara-negara Eropa Barat satu atau beberapa perusahaan raksasa
dapat menguasai pasar.Mereka mempunyai kekuasaan yang sangat besar dari
pasar dalam menentukan harga dan menentukan jenis dan jumlah barang yang di

45
tawarkan. Mereka selalu membatasi produksi pada tingkat dimana mereka akan
memperoleh keuntungan yang maksimum.

Mekanisme Pasar Tidak Dapat Menyediakan Beberapa Jenis Barang Secara


Efisien
Masyarakat, secara bersama-sama, memerlukan beberapa jasa-jasa tertentu
sebagai jalan raya untuk mempertinggi efisiensi lalu lintas,angkatan bersenjata
dan polisi untuk keamanan dan ketertiban, dan rumah-rumah sakit umum untuk
penyediaan jasa kesehatan yang murah. Jasa-jasa seperti itu tidak dapat di
sediakan oleh mekanisme pasar secara efisien.Untuk dapat menyediakan jasa-jasa
itu dengan naik di perlukan campur tangan pemerintah.

Kegiatan Konsumen dan Produsen Mungkin Menimbulkan “Eksternalitas”


yang Merugikan
Yang di maksudkan dengan eksternalitas adalah akibat sampingan (buruk atau
baik) yang di timbulkan oleh kegiatan mengkonsumsi atau memproduksi.
Kekotoran udara, kesesakan lalu lintas di kota besar, dan sampah yang di buang
secara tidak teratur dan mencemarkan lingkungan adalah beberapa contoh dari
eksternalitas yang merugikan, yang selalu timbul dalam sistem mekanisme pasar
yang sangat bebas. Eksternalitas yang buruktersebut Seorang industrialis
menggunakan mesin yang mengotori lingkungan, berbuat demikian karena mesin
itu memproduksi barangnya secara lebih efisien. Berarti ia memaksimumkan
keuntungan pribadinya. Tetapi keuntungan sosial adalah negatif karena
pengotoran udara yang timbul sangat merugikan masyarakat

KEGAGALAN PASAR DAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH


Yang dimaksudkan kegagalan pasar adalah ketidakmampuan dari suatu
perekonomian pasar untuk berfungsi secara efisien dan menimbulkan keteguhan
dalam kegiatan dan pertumbuhan ekonomi.Kegagalan ini mendorong pemerintah
untuk menjalankan beberapa kegiatan ekonomi.

TUJUAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH


Kepincangan-kepincangan mekanisme pasar seperti yang baru di jelaskan diatas
telah menimbulkan kebutuhan akan campur tangan pemerintah dalam
perekonomian. Berdasarkan kelemahan-kelemahan dari mekanisme pasar seperti
yang telah diterangkan, dapat diambil kesimpulan bahwa tujuan dari campur
tangan pemerintah adalah untuk:
1. Menjamin agar kesamaan hak untuk setiap individu tetap wujud dan
penindasan dapat di hindarkan

46
2. Menjaga agar perekonomian dapat tumbuh dan mengalami perkembangan
yang teratur dan stabil
3. Menyediakan “barang bersama”yaitu barang-barang seperti jalan raya,
polisi dan tentara, yang penggunaanya di lakukan secara kolektif oleh
masyarakat untuk mempertinggi kesejahteraan sosial masyarakat.
4. Mengawasi agar “Eksternalitas”kegiatan ekonomi yang merugikan
masyarakat dihindari atau dikurangi masalahnya.

BENTUK-BENTUK CAMPUR TANGAN PEMERINTAH


Keterlibatan pemerintah dalam kegiataan ekonomi dapat di bedakan dalam tiga
bentuk: membuat peraturan,menjalankan kebijakan fiskal dan moneter, dan
secara langsung melakukan kegiatan ekonomi.
Membuat Peraturan-peraturan
Tujuan pokok dari peraturan-peraturan pemerintah adalah agar kegiatan-kegiatan
ekonomi di jalankan secara wajar dan tidak merugikan khalayak
ramai.Sebagai contoh, peraturan mengenai syarat-syarat kerja kepada di sektor
industri adalah di buat untuk menjamin agar para pekerja diberi gaji, upah dan
tunjangan lain yang wajar serta tidak ditindakan majikan. Satu contoh lain adalah
peraturan-peraturan mengenai lokasi pengembangan perumahan yang bertujuan
agar industri-industri tidak dikembangkan secara sembarangan. Langkah
bertujuan agar kegiatan industri tidak menganggu masyarakat di sekitarnya dan
menghindari pencemaran udara di kawasan perumahan.Peraturan yang di buat
oleh pemerintah meliputi pengaturan terhadap berbagai aspek dari kegiatan
ekonomi.Ia bukan saja terbatas kepada mengatur kegiatan dan pendirian industri
tetapi juga kegiatan ekspor dan impor, perbaikan lalu lintas, pengembangan
perusahaan dan berbagai aspek kegiatan ekonomi lainnya.
Menjalankan Kebiasaan Fisikal dan Moneter
Kebijakan Fisikal adalah strategi dan langkah-langkah pemerintah dalam
pengeluarannya dan dalam sistem dan cara-cara mengumpulkan
pajak.Sedangkan kebijakan moneter adalah langkah-langkah pemerintah untuk
mempengaruhi situasi keuangan dalam perekonomian yaitu mempengaruhi
suku bunga, operasi bank-bank, dan mengatur jumlah uang yang beredar dalam
masyarakat. Kedua kebijakan ini sangat penting artinya dalam mengatur
kepadatan ekonomi. Berbagai perekonomian selalu menghadapi masalah inflasi
dan pengangguran kebijakan fisikal dan moneter merupakan tindakan untuk
mengatasi kenaikan harga dan kekurangan pekerjaan.

Melakukan Kegiatan Ekonomi Secara Langsung


Dalam beberapa kegiatan ekonomi terdapat perbedaan yang nyata di antara
keuntungan yang di nikmati oleh orang yang melakukannya (ini di namakan

47
keuntungan pribadi) dan keuntungan yang diperoleh masyarakat secara
keseluruhan (ini dinamakan keuntungan sosial) adakalanya seseorang
memperoleh keuntungan yang besar didalam kegiatan ekonomi yang di jalankan
tetapi masyarakat tidak banyak memperoleh untung atau mengalami
kerugian.Contoh yang jelas dalam hal ini ialah kegiatan pendidikan. Kehausan
akan pendidikan memberi kemungkinan untung yang besar apabila kegiatan
tersebut sepenuhnya di jalankan oleh pihak swasta. Sedangkan kepada
masyarakat, ini merupakan suatu kerugian karena mereka harus membayar biaya
yang sangat besar untuk memperoleh pendidikan. Tindakan pemerintah untuk
menyediakan pendidikan kepada sebagian besar anak-anak yang memerlukannya
dapat menghindari pengeluaran masyarakat yang sangat besar untuk pendidikan.
Kegiatan-kegiatan yang biasa dilaksanakan oleh pemerintah dengan tujuan
untuk mengurangi keuntungan perorangan dan memaksimumkan
keuntungan sosial adalah (i) kegiatan pengangkutan kereta api (ii) perusahaan
jasa untuk menyediakan air bersih, listrik dan telepon, dan (iii) perusahaan jasa
pos. Apabila kegiatan-kegiatan ini tidak di pegang dan di jalankan oleh
pemerintah maka tarif yang akan di tentukan oleh pihak swasta yang
menjalankannya biasanya akan lebih tinggi dan ini merugikan masyarakat. Di
banyak negara, termasuk negara kita, kegiatan ekonomi yang di lakukan oleh
pemerintah bukan saja meliputi bidang-bidang tersebut, melainkan banyak bidang
lainnya seperti di sektor perkebunan, industri, pertambangan, perbankan, dan
sebagainya. Campur tangan seperti itu juga bertujuan untuk memaksimumkan
keuntungan yang akan di peroleh masyarakat dari berbagai kegiatan tersebut.

RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Perekonomian, berdasarkan kepada tingkat kemajuannya, dapat dibedakan


kepada perekonomian subsisten dan perekonomian modern. Dalam
perekonomian subsisten yang sangat primitif, uang tidak digunakan dalam
tukar-tukar dan perdagangan dilakukan secara perdagangan barter-yaitu
barang di tukar barang. Dalam perekonomian subsisten yang sangat primitif
tidak terdapat spesialisasi dalam kegiatan ekonomi. Setiap keluarga (rumah
tangga) menghasilkan sendiri kebanyakan barang yang di perlukannya.
2. Perekonomian modern mempunyai sifat yang sangat bertentangan dengan
perekonomian subsisten. Dalam perekonomian modern uang digunakan
sebagai alat untuk melakukan tukar menukar yaitu uang digunakan untuk
melancarkan kegiatan perdagangan. Kegiatan perdagangan yang lebih lancar

48
dari barter ini mendorong spesialisasi-yaitu setiap pelaku kegiatan ekonomi
membatasi kegiatannya kepada suatu kegiatan tertentu.
3. Sebagai akibat dari spesialisasi, dalam perekonomian modern terdapat
pemisahan yang jelas diantara berbagai pelaku kegiatan ekonomi, terutama
diantara golongan pekerja dengan golongan pengusaha. Spesialisasi
menimbulkan tiga kebaikan utama yang berikut: (i) mempertinggi efisiensi
pengunaan faktor-faktor produksi, (ii) mempertinggi efisiensi memproduksi,
dan (iii) mendorong perkembangan teknologi.
4. Berdasarkan fungsi kegiatan ekonomi yang dijalankannya, pelaku kegiatan
ekonomi dalam setiap negara dibedakan kepada tiga golongan:perusahaan,
rumah tangga, dan pemerintah. Perusahaan berfungsi sebagai produsen
barang dan jasa yang diperlukan rumah tangga, pemerintah, dan perusahaan
lain. Untuk menghasilkan barang dan jasa tersebut pemilik usaha akan
menggunakan faktor-faktor produksi yang lain. Rumah tangga merupakan
penyedia faktor-faktor produksi dan konsumen dari barang dan jasa.
Sedangkan pemerintah bertindak sebagai pengatur kegiatan ekonomi dan
produsen barang yang tidak dapat di hasilkan pihak swasta (perusahaan).
5. Dalam analisis ekonomi, dan khususnya dalam analisis mikroekonomi,
selalu dimisalkan pemerintah tidak mempengaruhi kegiatan ekonomi.
Dengan demikian kegiatan ekonomi hanya ditentukan oleh interaksi
diantara perusahaan dan rumah tangga. Perekonomian seperti ini dinamakan
perekonomian pasar bebas. Dalam perekonomian pasar bebas, perusahaan
dan rumah tangga berinteraksi di dua pasar: pasar barang dan pasar faktor-
faktor produk.
6. Perekonomian pasar bebas memiliki beberapa ciri yang baik. Di antaranya
ialah: (i) pasar memberi informasi yang lebih tepat, (ii) pasar merangsang
kegiatan memproduksi, (iii) pasar menggalakkan masyarakat untuk
mengembangkan keahliannya, (iv)pasar meningkatkan efisiensi penggunaan
barang dan faktor-faktor produksi, dan (v) pasar memberikan kebebasan
kepada masyarakat untuk menjalankan kegiatan yang disukainya.
7. Di samping melihat berbagai kebaikan sistem pasar bebas, ahli-ahli
ekonomi telah lama menyadari berbagai kelemahan perekonomian pasar
bebas. Kelemahannya yang utama adalah; (i) kebebasan yang tak terbatas
menindas golongan tertentu, (ii) kegiatan ekonomi sangat tidak stabil, (iii)
dapat menimbulkan ketidaksetaraan dan monopoli, (iv) terdapat beberapa
jenis barang yang tidak akan di produksikan dalam sistem pasar bebas, dan
(v) kegiatan pasar dapat menimbulkan eksternalitas yang negatif.
8. Menyadari adanya beberapa kelemahan dan sistem pasar bebas, di berbagai
negara pemerintah akan selalu campur tangan dalam kegiatan ekonomi.
Tujuan campur tangan ini terutama adalah untuk mengatasi kelemahan

49
sistem pasar bebas. Campur tangan pemerintah dapat di bedakan kepada tga
bentuk: (i) membuat peraturan-peraturan, (ii) menjalankan kegiatan
ekonomi tertentu dan, (iii) menjalankan kebijakan fiskal dan moneter.

KONSEP PENTING

Pasar barang: Tempat dimana perusahaan dan rumah tangga berinteraksi untuk
melakukan jual beli barang yang di hasilkan dalam masyarakat
Pasar faktor:Tempat dimana perusahaan dan rumah tangga berinteraksi untuk
meminta dan menawarkan faktor-faktor produksi, rumah tangga menawarkan
tenaga kerja, tanah, modal dan keahlian keusahawan. Perusahaan akan
menggunakan faktor-faktor produksi tersebut.
Pemerintah: Badan-badan milik pemerintah yang di beri tugas untuk membuat
peraturan untuk mengatur kegiatan ekonomi, melaksanakan kebijakan fiskal dan
moneter dan melakukan kegiatan produktif tertentu.
Perdagangan barter:Kegiatan perdagangan yang biasanya dilakukan dalam
perekonomian subsisten yang primitif dimana perdagangan adalah dalam bentuk
pertukaran barang (barter) dan antara orang yang memilikinya dan orang yang
memerlukannya. Uang belum digunakan sebagai alat perantara pertukaran.
Perekonomian modern:Perekonomian yang sudah maju dimana kegiatan
ekonomi terutama tertumpu di sektor industri dan jasa, dan menjalankan kegiatan
ekonomi dengan cara yang efisien dan mencapai tingkat produktivitas yang tinggi.
Perekonomian pasar:Suatu sistem ekonomi di mana kegiatan produksi dan
konsumsi diatur melalui di interaksi di antara penjual dan pembeli di pasar
barang. Dalam sistem ini penggunaan faktor-faktor produksi juga diatur melalui
interaksi perusahaan dan rumah tangga di pasar faktor-faktor produksi.
Perekonomian subsisten: Suatu masyarakat yang primitif yang kegiatan
ekonominya sangat terbatas dan setiap rumah tangga melakukan kegiatan
memproduksi untuk di gunakan dalam keluarganya dan tidak di perdagangkan.
Perekonomian uang: Sistem ekonomi dimana tingkat spesialisasi sudah sangat
tinggi, para pekerja menerima pendapatan berupa uang dan uang digunakan untuk
melakukan jual beli barang dan jasa.
Perusahaan: Pelaku kegiatan ekonomi yang fungsi utamanya adalah
memproduksi barang dan jasa yang di perlukan masyarakat. Golongan pengusaha
akan mengembangkan perusahaan dan mereka akan menggunakan keahlian
keusahawan mereka dan faktor-faktor produksi lainnya untuk memproduksikan
barang dan jasa tersebut.
Rumah tangga: Pelaku kegiatan yang fungsi utamanya meliputi (i) menyediakan
faktor-faktor produksi untuk digunakan oleh perusahaan-perusahaan, dan (ii)

50
menggunakan pendapatan yang diperoleh (dari menyediakan faktor-faktor
produksi) untuk membeli barang dan jasa yang dibutuhkannya.
Sirkulasi aliran pendapatan: Suatu grafik (diagram) yang menunjukan aliran
pendapatan dan pembelanjaan yang wujud di antara pelaku-pelaku kegiatan
ekonomi, dan terutama di antara perusahaan dan rumah tangga.
Spesialisasi: Ciri utama dari kegiatan perekonomian pasar yang modern dimana
setiap pelaku kegiatan ekonomi menumpukan kegiatannya kepada menjalankan
suatu kegiatan tertentu dan mendapatkan pendapatan dari kegiatan tersebut.
Pendapatan tersebut akan digunakan untuk membeli berbagai barang
kebutuhannya.

PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Yang manakah dari yang berikut bukan keadaan yang di timbulkan oleh
spesialisasi dan perdagangan?
A. Mempercepat pertumbuhan ekonomi.
B. Meningkatkan keterampilan pekerja.
C. Memperluas pasaran.
D. Sistem ekonomi subsisten.
2. Sistem pasar bebas adalah sistem ekonomi yang paling ideal karena?
A. Pemerintah tidak campur tangan dalam mengatur kegiatan ekonomi.
B. Masyarakat mempunyai kebebasan dalam memilih pekerjaan dan
barang yang ingin mengkonsumsi.
C. Kegiatan ekonomi dapat di atur dengan lebih efisien dan pertumbuhan
ekonomi lebih
D. Komposisi barang dan jasa yang diproduksi oleh sistem ekonomi
tersebut sesuai dengan yang di perlukan masyarakat.
3. Sirkulasi aliran pendapatan diantara sektor perusahaan dan sektor rumah
tangga menggambarkan tentang
A. Aliran uang diantara kedua sektor tersebut.
B. Aliran faktor-faktor produksi dan pendapatan faktor produksi diantara
kedua tersebut.
C. Aliran faktor produksi, pendapatan, barang dan jasa dan pengeluaran
konsumsi di antara kedua sektor tersebut.
D. Aliran faktor produksi dari sektor rumah tangga ke sektor perusahaan
dan aliran barang dan jasa dari perusahaan ke sektor rumah tangga.

51
4. Spesialisasi yang telah diwujudkan oleh perekonomian uang akan
menyebabkan
A. Pemerintah tidak mencampuri kegiatan pihak swasta.
B. Pengangguran tenaga kerja semakin banyak.
C. Barang-barang modal tidak begitu diperlukan dalam kegiatan
memproduksi.
D. Perkembangan teknologi akan menjadi semakin pesat.
5. Salah satu kelemahan penting dari sistem pasar bebas adalah
A. Kesejahteraan masyarakat semakin merosot.
B. Pertumbuhan ekonomi terhambat.
C. Teknologi kurang berkembang.
D. Kegiatan ekonomi mengalami keadaan naik-turun (fluktuasi) yang
cukup besar.
6. Yang manakah merupakan salah satu alasan yang mendorong pemerintah
campur tangan dalam kegiatan ekonomi
A. Dalam pasar bebas teknologi tidak berkembang.
B. Untuk menggalakkan kegiatan perdagangan.
C. Untuk mengembangkan sistem pasar bebas.
D. Untuk menggelakkan efek buruk dari sistem pasar bebas.

ESEI

1. Apakah yang anda ketahui mengenai dua keinginan yang saling


bersesuaian? Apakah menghambat atau mendorong perdagangan?
Mengapa?
2. Terangkan dan gambarkan dalam satu bagan bagaimana uang mendorong
kepada spesialisasi dan perdagangan. Terangkan keuntungan-keuntungan
yang dapat di nikmati dari spesialisasi
3. Terangkan sifat-sifat dari pelaku-pelaku utama kegiatan ekonomi.
a. Uraikan corak kegiatan perekonomian pasar dengan menggunakan
bantuan sirkulasi aliran pendapatan.
b. Terangkan perbedaan antara pengertian pasar dalam bahasa sehari-
hari dan pasar dalam pengertian teori ekonomi.apakah perbedaan
antara pasar faktor dan pasar barang?

4. Buat suatu penilaian tentang kebaikan dan keburukan mekanisme pasar.


Peranan yang bagaimanakah yang dapat di jalankan pemerintah untuk
memperbaiki kelemahan-kelemahan sistem mekanisme pasar?

52
Bab 3 Masalah Ekonomi DanSistem Pengaturan
PerekonomianMasalah Ekonomi dan Sistem Pengaturan
Perekonomian

HAL-HAL YANG DITERANGKAN


 Tiga masalah pokok perekonomian.
 Membentuk kurva batas kemungkinan produksi.
 Kurva kemungkinan produksi dan masalah perekonomian.
 Pengangguran dan keleluasaan pertumbuhan ekonomi.
 Sistem-sisten perekonomian.
 Penyelesaian masalah ekonomi dalam berbagai sistem ekonomi.

Keadaan yang menimbulkan masalah-masalah ekonomi telah sepintas lalu


diuraikan dalam Bab satu.Masalah ekonomi timbul sebagai akibat dari
ketidakseimbangan diantara keinginan manusia untuk mendapatkan barang dan
jasa untuk memenuhi keinginan tersebut.Keinginan manusia jumlahnya adalah
jauh melebihi kemampuan faktor-faktor produksi yang tersedia untuk
memenuhinya.Oleh sebab itu, masyarakat harus membuat pilihan-pilihan
sehingga mereka dapat mencapai kesejahtraan yang paling tinggi dalam
menggunakan faktor-faktor produksi yang tersedia.
Bab ini akan membicarakan dengan lebih mendalam mengenai masalah
ekonomi pokok yang dihadapi masyarakat dengan merincikan masalah itu kepada
tiga persoalan yang dihadapi setiap perekonomian. Setiap masyarakat menghadapi
dan mengatasi masalah-masalah ekonomi tersebut dengan cara yang berbeda.
Adalah bermanfaat untuk mengetahui secara kasar berbagai caranya masyarakat
mengatasi masalah ekonomi mereka.Oleh sebab itu selanjutnya perlu dibahas
berbagai sistem ekonomi (organisasi perekonomian) dan bagaimana setiap sistem
tersebut memecahkan masalah-masalah yang mereka hadapi.

BEBERAPA MASALAH POKOK DALAM PEREKONOMIAN


Kegiatan ekonomi dalam suatu masyarakat modern adalah sangat
kompleks.Kegiatan tersebut meliputi berbagai jenis kegiatan produksi,
konsumsi dan perdagangan.Oleh karena corak kegiatan yang sangat kompleks
tersebut maka banyak orang yang mungkin berpendapat bahwa membuat
gambaran mengenai berbagai masalah ekonomi yang dihadapi masyarakat adalah
tidak mungkin dilakukan. Pandangan seperti ini kurang tepat! Berdasarkan kepada
corak analisis dalam ilmu ekonomi, ahli-ahli ekonomi telah dapat membagikan
berbagai masalah ekonomi yang dihadapi suatu masyarakat kepada tiga pesoalan
pokok, yaitu:
1. Apakah barang dan jasa harus diproduksi?
2. Bagaimanakah caranya memproduksi barang dan jasa tersebut?

53
3. Untuk siapakah barang dan jasa tersebut diproduksi?

MENENTUKAN BARANG DAN JASA YANG HARUS DIPRODUKSI


Persoalan ini maha penting karena ia merupakan faktor yang terutama yang akan
menetukan corak penggunaan faktor-faktor produksi. Barang dan jasa yang
dihasilkan dalam suatu perekonomian sangat banyak jenisnya, yaitu dari barang
yang sangat sederhana (misalnya beras dan tape) kepada barang yang sangat
kompleks (misalnya kapal terbang).Setiap tahun suatu perekonomian harus
menentukan jenis-jenis barang yang diperlukan oleh masyarakat dan jumlah
produksi dari barang dan jasa tersebut.
Masalah yang pertama ini adalah akibat langsung daripada
ketidakmampuan sumber-sumber daya yang tersedia untuk memproduksi semua
barang yang dibutuhkan masyarakat.Oleh sebab itu pilihan-pilihan harus
dilakukan.Masyarakat harus menentukan keinginan mana yang harus dipenuhi
dan keinginan mana yang harus dikorbankan atau ditunda untuk memenuhinya.
Pilihan-pilihan tersebut akan menentukan penggunaan faktor-faktor produksi.
Makin banyak suatu jenis barang akan dihasilkan, semakin banyak faktor
produksi yang akan digunakan dalam kegiatan tersebut. Untuk tujuan itu faktor-
faktor produksi yang digunakan di sektor lain harus dikurangi. Maka produksi di
sektor lain tersebut akan berkurang.

MENENTUKAN CARA BARANG DIPRODUKSI


Biasanya terdapat beberapa cara untuk menghasilkan suatu barang. Adanya
beberapa kemungkinan untuk menghasilkan suatu barang dapat dengan jelas
dilihat misalnya dalam kegiatan pertanian.Dalam sektor pertanian, sejumlah
produksi tertentu dapat dihasilkan menggunakan tanah yang luas. Atau ia dapat
pula dicapai dengan mengurangi keluasan tanah yang digunakan tetapi lebih
banyak menggunakan modal dan teknologi yang lebih tinggi. Dalam menghadapi
pilihan yang demikian, yaitu apakah menggunakan lebih banyak tanah atau
menggunakan lebih banyak modal dan teknologi modern, pertanyaan berikut
timbul: cara yang manakah yang lebih sesuai? Masalah efesiensi merupakan salah
satu faktor yang akan dijadikan dasar dalam melakukan pemilihan tersebut.
Pilihan akan diletakkan kepada cara memproduksi yang mampu untuk
menciptakan barang-barang tersebut dengan cara yang lebih efisien.

MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN EKONOMI


Dalam memikirkan masalah efisiensi kegiatan memproduksi, yang harus
dipikirkan tidak terbatas hanya kepada masalah efisiensi dari segi
teknik.Penggunaan teknik yang paling up to date belum tentu menghasilkan
keuntungan lebih besar. Faktor lain yang perlu diperhatikan adalah besarnya
jumlah permintaan. Apabila permintaan sangat besarmaka penggunaan teknik
yang sangat modern akan menaikan efisiensi. Tetapi andai kata permintaannya

54
tidak terlalu banyak maka penggunaan teknik yang lebih sederhana akan
menciptakan efisiensi yang lebih baik.

MENENTUKAN UNTUK SIAPA BARANG-BARANG DIPRODUKSI

Masalah selanjutnya yang harus dipikirkan masyarakat adalah: “Bagaimana


pendapat keseluruhan masyarakat didistribusikan kepada berbagai golongan dan
individu dalam masyrakat itu?”Untuk menjawab persoalan ini, yang pertama
sekali harus dilakukan adalah melihat cara-cara pendapatan dari faktor-faktor
produksi ditentukan. Di sini yang akan perlu diperhatikan adalah bagaimana
caranya upah tenaga kerja, sewa tanah, bunga modal, dan keuntungan para
pengusaha ditentukan. Analisis ini akan memberikan jawaban kepada persoalan
bagaimana pendapatan keseluruhan masyarakat didisribusikan. Dalam
memikirkan masalah “Untuk siapa barang-barang diproduksi?” bukan saja harus
difikirkan tentang “Bagaimana pendapatan keseluruhan masyarakat
didistribusikan?” , akan tetapi juga tentang “Apakah distribusi itu sesuai dengan
kepentingan sekuruh masyrakat?” Untuk memperoleh jawaban kepada persoalan
yang paling akhir ditanyakan ini, dua persoalan berikut harus dianalisis, yaitu:

1. Haruskah distribusi pendapatan ditentukan berdasarkan kepada pendapatan


faktor-faktor produksi dalam kegiatan meproduksi?
2. Adakah ia perlu didistribusikan secara sedemikian rupa sehingga perataan
pendapatan yang optimum akan tercapai?

Sekiranya pendapatan individu-individu didasarkan kepada pembayaran


untuk faktor-faktor produksi yang mereka miliki dan mereka tawarkan, maka
masalah ketidakseimbangan dalam distribusi pendapatan akan timbul. Yang kaya
akan bertambah kaya, sedangkan yang miskin akan menghadapi banyak kesulitan
untuk memperoleh pendapatan yang lumayan. Sebaliknya, kalau meratakan
distribusi pendapatan yang ditekankan biasanya dilakukan dengan menggunakan
sistem pajak yang sangat progresif kegairahan individu-individu untuk bekerja
keras akan berkurang. Kecendrungan ini akan mengurangi pendapatan
keseluruhan masyrakat dalam memperlambat ekonomi.
Setiap masyarakat harus memecahkan masalah ini. Mereka harus
memikirkan cara untuk mendistribusikan pendapatan secara adil tanpa
mengurangi kegairahan individu-individu bekerja sehingga mampu ke puncak
kesanggupannya. Apabila tujuan ini dapat dicapai maka perataan pendapatan
dapat diwujudkan tanpa menghambat pertumbuhan ekonomi.Campur tangan
pemerintah diperlukan untuk mencapai tujuan ini.

55
BATAS KEMUNGKINAN PRODUKSI
Ketiga masalah ekonomi di atas dapat diterangkan lebih lanjut dengan bantuan
grafik.Dengan pertolongan grafik dapatlah ditumjukkan dengan lebih jelas
persoalan-persoalan yang dihadapi suatu perekonomian. Grafik yang dimaksud
adalah batas kemungkinan produksi atau kurva kemungkinan produksi
(Production Posibilities Frontier).Grafik tersebut menunjukkan batas maksimun
dari tingkat produksi yang dapat dicapai oleh suatu masyarakat dengan
menggunakan seluruh faktor-faktor produksi yang dimilkinya.

BATAS KEMUNGKINAN PRODUKSI DALAM ANGKA


Dua langkah perlu dibuat untuk menentukan batas kemungkinan produksi dan
kurva kemungkinan produksi.Yang pertama ialah membuat beberapa pemisalan
atau asumsi mengenai keadaan yang berlaku dalam perekonomian. Yang kedua
adalah membuat contoh angka mengenai tingkat produksi yang akan dicapai.
Tingkat produksi yang digambarkan harus disesuaikan dengan pemisalan-
pemisalan yang digunakan.

 Beberapa Pemisalan yang Digunakan


Dalam menerangkan batas kemungkinan produksi dan kurva kemungkinan
produksi perlu digunakan beberapa pemisalan penyederhanaan berikut:
1. Semua faktor produksi sepenuhnya digunakan. Maksudnya adalah (i) semua
tenaga kerja yang tersedia dipekerjakan dan (ii) kapasitas alat-alat produksi
sepenuhnya digunakan. Sebagai akibat dari pemisalan ini tingkat produksi
mencapai jumlah (nilai) yang paling malsimum.
2. Jumlah faktor-faktor produksi tidak dapat ditambah. Tetapi gabungan
penggunaan mereka boleh diubah-ubah sehingga dapat menghasilkan barang-
barang yang sesuai dengan keinginan masyarakat.
3. Tingkat teknologi tidak mengalami perubahan. Sebagai akibat dari pemisalan
ini produktivitas berbagai faktor produksi adalah tetap.
4. Dalam perekonomian hanya dapat dihasilkan dua jenis barang. Dalam contoh
dimisalkan barang itu adalah barang industri dan barang pertanian.
5. Biaya kesempatan semakin meningkat. Yang diartikan dalam biaya kesempatan
adalah: besarnya pengurangan produksi suatu barang yang harus dilakukan
untuk menambah produksi barang lain. Konsep ini akan diterangkan lebih
lanjut dalam bagian lain dari bab ini.

 Tingkat Produksi Yang Dapat Dicapai


Berdasarkan pemisalan di atas sekarang telah dapat ditunjukkan suatu gambaran
hipotesi mengenai gabungan barang industri dan pertanian yang mungkin
dihasilkan oleh berbagai gabungan faktor produksi yang digunakan. Gabungan-
gabungan tersebut adalah seperti yang ditunjukkan dalam Tabel 3.1

56
Table 3.1 menunjukkan bahwa terdapat beberapa gabungan barang
industri dan barang pertanian yang dapat dihasilkan oleh penggunaan sepenuhnya
faktor-faktor produksi yang tersedia.Setiap gabungan produksi kedua jenis barang
tersebut dihasilkan oleh komposisi faktor produksi yang berbeda. Sekiranya
masyarakat menginginkan barang pertanian saja dan tidak menghendaki barang
industri, maka kombinasi penggunaan faktor-faktor produksi adalah seperti yang
ditunjukkan oleh kombinasi A. Dari angka-angka dalam Tabel 3.1 dapat dilihat
bahwa kombinasi faktor-faktor produksi A akan memproduksi nol unit barang
industri dan 5 unit barang pertanian.
MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN

TABEL 3.1
Komposisi Dua Barang yang Dapat Dihasilkan

Gabungan faktor Barang industri Barang


pertanian
Produksi (unit) (unit)
A 0 5
B 5 4
C 9 3
D 12 2
E 14 1
F 15 0

Sebaliknya apabila masyarakat lebih berkeinginan untuk menghasilkan


barang industri sebanyak-banyaknya dan tidak menginginkan barang pertanian,
maka komposisi penggunaan faktor-faktor produksi adalah seperti ditunjukkan
oleh keadaan F. Biasanya suatu masyarakat ingin memperoleh kedua jenis barang
tersebut. Dengan demikian kombinasi faktor-faktor produksi yang digunakan
biasanya adalah seperti yang ditunjukkan oleh B, atau C, atau D, atau E. Tingkat
produksi barang industri dan barang pertanian yang akan dihasilkan oleh masing-
masing kombinasi tersebut dapat dilihat dalam Tabel 3.1

KURVA KEMUNGKINAN PRODUKSI


Batas kemampuan suatu masyarakat untuk memproduksi barang dan jasa akan
dapat dengan lebih jelas lagi ditunjukkan dengan menggunakan grafik yang
menunjukkan kurva kemungkinan produksi. Dalam melukiskan kurva tersebut
akan digunakan pemisalan-pemisalan dan angka-angka produksi barang industri
dan barang pertanian yang baru diterangkan di atas. Langkah pertama yang harus
dibuat dalam usaha untuk melukiskan kurva kemungkinan produksi adalah
menentukan keadaan-keadaan yang ditunjuk pada Tabel 3.1 dalam suatu grafik
seperti yang dilukiskan dalam Gambar 3.1

 Membentuk Kurva Kemungkinan Produksi

57
Dalam Gambar 3.1, sumbu tegak menunjukkan nilai produksi barang pertanian
dan sumbu data menunjukkan nilai produksi barang industri. Setiap titik pada
kurva ABCDEF menggambarkan gabungan produksi barang pertanian dan barang
industri yang akan diproduksikan apabila faktor-faktor produksi sepenuhnya
digunakan.Sebagai contoh, titik C menggambarkan perekonomian itu hanya
mampu menghasilkan 9 barang industri dan 3 barang pertanian apabila faktor-
faktor produksi sepenuhnya digunakan.
Titik A, B, C dan titik-titik lainnya menggambarkan gabungan produksi
barang industri dan barang pertanian seperti yang ditunjukkan dalam Tabel 3.1.
Kurva yang digambarkan melalui titik A, B, C, D, E dan F dinamakan kurva
kemungkinan produksi atau batas kemungkinan produksi.Kurva ini
menggambarkan batas produksi yang paling maksimum yang dapat diproduksi
dalam perekonomian.Setiap titik dalam kurva itu menggambarkan gabungan
produksi.

Maksimum barang industri dan barang pertanian yang dapat diproduksi.Sebaiknya


perekonomian itu menginginkan lebih banyak barang industri maka untuk

58
memenuhi produksi barang pertanian harus dikurangi.Dan sebaliknya, sekiranya
diinginkan lebih banyak barang pertanian, produksi barang industri harus
dikurangi.

BIAYA KESEMPATAN (Opportunity Cost)


Oleh karena faktor-faktor produksi sudah sepenuhnya digunakan, untuk
memperbanyak produksi suatu barang, produksi barang lain harus
dikurangi(dikorbankan). Berapakah produksi barang lain yang harus dikorbankan?
Untuk memperoleh jawaban nya perhatikan kembali contoh angka dalam Tabel
3.1. Berapakah jumlah produksi barang industri yang akan dikurangi apabila
produksi barang pertanian dinaikkan dari 0 ke 1 unit? Ternyata produksi barang
industri harus diturunkan dari 15 unit ke 14 unit, yaitu pengurangan sebanyak 1
unit. Sekiranya produksi barang pertanian ingin ditambah 1 unit lagi, banyaknya
barang industri yang harus dikorbankan adalah 2 unit atau produksi barang
industri harus diturunkan dari 14 unit menjadi 12 unit. Keadaan yang selanjutnya
menunjukkan bahwa apabila satu unit lagi barang pertanian harus dihasilkan maka
lebih banyak pengorbanan yang harus dilakukan dalam produksi barang industri
untuk memperoleh 1 unit tambahan barang pertanian tersebut. Pengorbanan ini
dinamakan “biaya kesempatan” atau dalam istilah inggrisnya adalah opportunity
cost.
Uraian diatas menunjukkan bahwa apabila suatu barang (dalam contoh,
barang itu adalah barang pertanian) sudah semakin banyak maka biaya
kesempatan atau opportunity cost (yaitu penurunan barang industri) untuk
memperoleh satu unit tambahan barang tersebut menjadi semakin besar. Keadaan
tersebut dianggap sebagai keadaan yang lazim berlaku dalam perekonomian dan
dikenal sebagai hukum biaya kesempatan (opportunity cost)

a. MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN


PEREKONOMIAN
Yang semakin meningkat (increasing opportunity cost).Sebagai akibat biaya
kesempatan yang semakin tinggi tersebut maka kurva kemungkinan produksi
selalu berbentuk cembung ke luat apabila dilihat dari titik asal (titik 0).

b. PENGANGGURAN, PENGHAMBURAN DAN KEADAAN YANG


“TIDAK TERCAPAI”
Dalam perekonomian keadaan di mana faktor-faktor produksi sepenuhnya
digunakan bukanlah keadaan yang selalu berlaku.Dengan demikian untuk
membuat gambaran mengenai kegiatan memproduksi yang lebih mendekati
kenyataan adalah perlu untuk membuat pemisahan yang berbeda dengan yang
digunakan dalam analisis sebelun ini mengenai penggunaan faktor-faktor
produksi.

 Pengangguran

59
Sekarang perlu dimisalkan bahwa ada tenaga kerja yang menganggur dan faktor-
faktor produksi lainnya tidak sepenuhnya digunakan.Dengan pemisalan yang baru
ini bagaimanakah tingkat kegiatan ekonomi yang dicapai digambarkan?Apabila
terdapat pengangguran tenaga kerja dan faktor-faktor produksi lainnya tidak
sepenuhnya digunakan, maka gabungan barang-barang yang diproduksi tidak
akan mencapai gabungan yang maksimum. Dengan demikian, di dalam Gambar
3.2, gabungan produksi barang industri dan barang pertanian tidak akan mencapai
kurva kemungkinan produksi ABCDEF tetapi terletak di dalam OAF-seperti yang
ditunjukkan titik G. Ini berarti titik G menggambarkan bahwa gabungan produksi
barang industri dan barang pertanian tidak mencapai maksimum dan di dalam
perekonomian berlaku pengangguran faktor-faktor produksi.

 Penghamburan
Di samping menggambarkan bahwa faktor-faktor produksi tidak sepenuhnya
digunakan, titik G (dan titik-titik lain di dalam OAF) dapat pula digunakan untuk
menggambarkan bahwa faktor-faktor produksi digunakan sepenuhnya tetapi tidak
secara efisien. Kalau petani diharuskan bekerja di kantor, para pegawi harus
menjadi petani, dan para dokter mengurus administrasi pemerintahan maka
penggunaan faktor-faktor produk tidak akan mencapai efisiensi yang mksimum.
Seorang petani tidak dapat menjadi pegaawai yang baik, dan sebaliknya pula
pegawai-pegawai kantor tidak dapat menjadi petani yang baik. Dengan demikian
menempatkan pekerja-pekerja yang tidak sesuai dengan keahlian mereka
menimbulkan inefisiensi dalam penggunaan faktor-faktor produksi dan produksi
tidak dapat mencapai tingkat yang maksimum keadaan seperti itu dapat dipandang
sebagai penghamburan dalam menggunakan faktor-faktor produksi.

60
 Tingkat Produksi yang Tidak Tercapai
Pada Gambar 3.2 dapat pula dilihat bahwa titik H berada di luar OAF.Titik H (dan
titik-tidak lain di luar OAF) menggambarkan gabungan produksi barang industri
dan barang pertanian yang lebih besar daripada jumlah maksimum yang dapat
dicipyakan oleh perekonomian.Titik H menggambarkan gabungan dari 12 unit
barang indusri dan 4 unit barang pertanian. Dalam tabel 3.1, tampak bahwa (i) jika
12 unit barang industri diproduksi maka hanya 2 unit berang pertanian dapat
diproduksi, dan (ii) jika 4 unit barang pertanian diproduksi maka sebagai
tambahan hanya 5 unit barang industri dapat diperoleh. Jelaslah bahwa gabungan
barang industri dan barang pertanian yang ditunjukkan oleh titik H tidak mungkin
diproduksi.Titik H adalah keadaan yang tidak dapat dicapai.

c. PERTUMBUHAN EKONOMI
dalam jangka panjang dua faktor penting berikut dapat meningkatkan kemampuan
suatu masyarakat untuk memproduksi barang (i) pertambahan dalam faktor-
faktor produksi, dan (ii) kemajuan teknologi.Uraian berikut secara ringkas
menerangkan bagaimana kedua faktor itu meningkatkan potensi pertumbuhan
suatu negara.

 Efek Pertambahan Faktor Produksi


Pemisahan bahwa faktor-faktor produksi jumlahnya tidak dapat ditambah dan
teknologi tidak mengalami perubahan hanya benar apabila analisis yang dibuat
adalah terhadap keadaan dalam jangka pendek. Dalam jangka panjang, merekaa
akan mengalami perubahan-yaitu jumlah faktor-faktor produksi akan bertambah
dan tingkat teknologi yang digunakan akan menjadi semakin canggih.
Bagaimanakah akibat dari perubahan-perubahan tersebut kepada atas
kemungkinan prodksi?Dengan faktor produksi yang lebih banyak dan tingkat
teknologi yang lebih baik maka produksi maksimum masyarakat dapat dinaikkan.
Oleh karena itu kurva kemungkinan produksi akan menjadi semakin manjauhi
titik 0.
Gambar 3.3 menunjukka perubahan kurva kemungkinan produksi sebagai
akibat dari pertambahan faktor-faktor dan kemajuan teknologi.Misalkan pada
tahun 1995 kurva kemungkinan produksi adalah seperti yang di tunjukkan oleh
kurva AF. Ini berarti bahwa tingkat produksi maksimum

61
Adalah seperti yang ditunjukkan oleh titik-titik A atau B atau C atau D atau Eatau
F dan titik-titik lain pada kurva tersebut. Pada tahun 2005 dapat diharapkan bahwa
faktor-faktor produksi akan bertambah jumlahnya dan tingkat teknologi menjadi
semakin berkembang. Maka batas kemungkinan produksiakan bergerak ke atas,
yaitu misalnya ke PQ. Dengan demikian, tingkat produksi dapat mencapai titik-
titik pada kurva tersebut, yaitu misalnya pada titik P atau R atau T atau Q dan
titik-titik lain pada kurva PQ.

 Kemajuan Teknologi yang Tak Seimbang


Biasanya kemajuan teknologi tidak sama pesatnya di berbagai sektor.
Perekembangan teknologi di sektor industri selalu lebih pesat daripada
perkembangan teknologi di sektor pertanian.Apabila keadaan seperti ini berlaku,
kurva batas kemungkinan produksi mengalami perubahan yang berbeda dengan
yang di tunjukkan dalam Gambar 3.3.
Perkembangan teknologi yang berbeda di berbagai sektor tersebut
menyebabkan kurva batas kemungkinan produksi berubah menjadi seperti yang di
tunjukkan dalam Gambar 3.4.dimisalkan pada mulanya kurva AB adalah kurva
batas kemungkinan produksi di suatu negara. Kurva tersebut menunjukkan batas
maksimum kombinasi produk bahan pertanian (ditunjukkan di sumbu tegak) dan
barang industri (ditunjukkan di sumbu datar) yang dapat dihasilkan di negara
tersebut. Kemajuan teknolosi berlaku di sektor industri dan sektor pertanian, akan
tetapi kemajuan di sektor industri lebih cepat daripada di sektor pertanian.
Perkembangan teknologi tidak sama pesatnya ini dapat digambarkan oleh
perpindahan kurva batas kemungkinan produksi dari AB menjadi PQ di mana AP
lebih kecil dari BQ-yaitu seperti ditunjukkan dalam grafik (i). Grafik (ii) pula
menunjukkan keadaan di mana perkembangan teknologi hanya berlaku di sektor
industri.

62
KURVA KEMUNGKINAN PRODUKSI DAN MASALAH EKONOMI
Dalam bagian yang menerangkan tentang batas kemungkinan produksi telah
dinyatakan bahwa analisis tersebut dapat digunakan untuk menerangkan beberapa
masalah yang dihadapi suatu masyarakat atau perekonomian. Dalam bagian ini
pernyataan tersebut akan diuraikan lebih lanjut. Analisis berikut akan
menggunakan kurva batas kemungkinan produksi untuk menerangkan masing-
masing masalah berikut :

 Memilih barang yang harus diproduksi


 Masalah pengangguran
 Masalah pertumbuhan ekonomi

MEMILIH JENIS BARANG YANG HARUS DIPRODUKSI


Dalam menerangkan masalah ini perlulah digunakan pemisahan-pemisahan dalam
membuat kurva kemungkinan produksi, yaitu :

1. Faktor-faktor produksi sepenuhnya digunakan.


2. Faktor-faktor produksi tetap jumlahnya.
3. Teknologi tidak mengalami perubahan
4. Hanya dua macam barang diproduksi
5. Biaya kesempatan semakin meningkat.

63
Berdasarkan pemisalan-pemisalan di atas maka masalah memilih jenis barang
yang harus diproduksi dapat ditunjukkan dalam Gambar 3.5. dimisalkan barang
yang akan diproduksi adalah barang modal dan barang konsumsi. Dalam kasus ini
masyarakat akan dihadapkan kepada berbagai pilihan. Pilihan itu ditunjukkan oleh
titik-titik pada kurva batas kemungkinan produksi AB. Gabungan produksi barang
konsumsi dan barang modal seperti yang ditunjukkan oleh titik P adalah salah satu
pilihan yang akan dilakukan. Gabungan barang yang ditunjukkan oleh Q atau R
atau S adalah kurang realitis karena keadaan itu menunjukkan bahwa produksi
barang modal akan lebih banyak daripada barang konsumsi. Keadaan yang
biasanya berlaku dalam masyarakat adalah sebaliknya, yaitu produksi barang
konsumsi lebih banyak daripada produksi barang modal. Dengan demikian pilihan
yang lebih wajar untuk dilakukan adalah di antara P, R, atau Q.
Di antar ketiga-tiga pilihan tersebut, yang manakah yang dipilih
masyarakat? Pilihannya tergantung kepada tujuan-tujuan yang ingin dicapai
masyarakat. Apabila masyarakat ingin menikmati kehidupan sekarang secara
maksimum, gabungan yang digambarkan oleh P akan dipilih karena titik itu
menggambarkan bahwa hampir selutuh produksi terdiri dari barang konsumsi dan
sedikit saja barang modal. Tetapi kalau masyarakat menginginkan pertumbuhan
ekonomi yang pesat dan kemakmuran yang tinggi pada masa depan maka yang
akan mereka pilih adalah gabungan yang digambarkan oleh R. Dalam pilihan ini
barang modal cukup banyak diproduksi maka penanaman modal akan menjadi
lebih tinggi dan selanjutnya akan mempercepat pertumbuhan ekonomi masyarakat
yang bijaksana biasanya berusaha menikmati kemakmuran yang semaksimal
mungkin pada masa kini, tetapi pada waktu yang sama ingin mencapai
pertumbuhan ekonomi yang cepat pada masa depan. Dalam masyarakat yang
seperti itu kehendak masyarakat dicerminkan oleh titik Q dan R.

64
MASALAH PENGANGGURAN

Salah satu masalah penting yang dihadapi oleh perekonomian adalah


pengangguran. Dalam konteks ini timbul pertanyaan sebagai berikut:
Mengapakah sumber-sumber daya yang tersedia pada masa kini tidak sepenuhnya
digunakan dan bagaiman masalah itu diatasi? Wujudnya masalah ini dapat
ditunjukkan dengan menggunakan Gambar 3.6. Kurva AB dimisalkan sebagai
kurva kemungkinan produksi suatu negara pada suatu waktu tertentu. Dimisalkan,
pada waktu kurva kemungkinan produksi adalah seperti yang ditunjukkan oleh
kurva AB, tingkat produksi yang dicapai masyarakat adalah seperti yang
ditunjukkan oleh titik C. Berarti pengangguran faktor-faktor produksi berlaku.
Dalam teori makroekonomi diterangkan mengapa tingkat kegiatan ekonomi
masyarakat hanya dapat mencapai C dan bagaimana caranya agar tingkat kegiatan
perekonomian dapat mencapai titik-titik pada kurba AB.
Keadaan dimana tingkat produksi adalah dibawah tingkat yang
maksimum, yaitu keadaan seperti yang dirunjukkan oleh titik C, adalah keadaan
yang sering berlaku dalam perekonomian. Sebab berlakunya keadaan seperti itu
telah ditunjukkan oleh Keynes. Dalam menerangkan teori makroekonomi di
dalam Bab satu telah ditunjukkan bahwa perekonomian tidak selalu mencapai
tingkat kesempatan kerja penuh. Oleh sebab itu tingkat produksi nasional
ditunjukkan oleh titik- titik yang berada di bawah garis AB dan salah satu
contohnya adalah titik C yang ditunjukkan dalam Gambar 3.6. berdasarkan
kepada analisis Keynes, alasan dari berlakunya masalahtersebut

65
MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN
Adalah “pengeluaran agregat” yang kurang daripada yang diperlukan untuk
mewujudkan tingkat kesempatan kerja penuh dan tingkat produksi masyarakat
yang maksimum.Persoalan ekonomi dianalisis dalam teori makroekonomi.Teori
itu seterusnya menerangkan pula kebijakan-kebijakan pemerintah yang perlu
dilakukan untuk mengatasi masalah kekurangan pengeluaran agregat masyarakat
yang dihadapinya.

MASALAH PEPRTUMBUHAN EKONOMI YANG TIDAK TEGUH


Dari satu periode ke satu periode lainnya, faktor-faktor produksi akan bertambah
dan teknologi berkembang. Bagaimana perubahan ini akan mempengaruhi kurva
kemungkinan produksi telah diterangkan sebelum ini, yaitu kurva tersebut
menjadi semakin menjauhi titik 0. Dalam Gambar 3.7 dimisalkan pada mulanya
kurva kemungkinan produksi adalah AB. Pertambahan faktor-faktor produksi dan
perkembangan teknologi memindahkan kurva tersebut menjadi PQ.Perubahan itu
berarti pada masa ini perekonomian dapat memproduksi barang lebih banyak dari
periode sebelumnya.
Dalam perekonomian keadaan yang paling ideal adalah: mencapai tingkat
kesempatan kerja penuh dalam jangka pendek maupun jangka panjang. Dengan
perkataan lain, setiap perekonomian selalu mengharapkan agar tingkat
pertumbuhan ekonomi selalu teguh sehingga penggunaan tenaga kerja dan faktor-
faktor produksi lain secara sepenuhnya selalu akan dicapai dari satu period eke
periode lainnya. Dalam Gambar 3.7 keadaan yang ideal ini digambarkan sebagai
pergerakan dari satu titik pada kurva AB ke satu titik pada kurva PQ. Keadaan
seperti itu antara lain ditunjukkan oleh pergerakan dari titik R ke titik S.

66
Keadaan yang ideal di atas tidak selalu akan tercapai dalam
perekonomian. Sering kali pada mulanya perekonomian telah mengalami masalah
pengangguran dan dalam jangka panjang masalah ini tidak dapat diatasi dan
adakalannya masalah tersebut menjadi semakin buruk.Keadaan seperti ini berarti
(i) pada mulanya tingkat produksi masyarakat belum mencapai tingkat maksimum
dan (ii) dalam periode selanjutnya tingkat produksi masyarakat tetap tidak
mencapai keadaan yang ideal tersebut.Pergerakan dari titik C menjadi titik D
menggambarkan pertumbuhan kegiatan ekonomi yang kepesatannya adalah di
bawah pertambahan kemampuan faktor-faktor produksi dan teknologi untuk
menaikkan produksi dalam jangka panjang.Dengan demikian pergerakan dari titik
C ke titik D menggambarkan pertumbuhan ekonomi yang tidak teguh.Petumbuhan
yang teguh tercapai apabila tingkat produksi berubah dari titik C ke titik S atau
titik lain pada kurva PQ.

67
SISTEM-SISTEM PEREKONOMIAN
Berbagai perekonomian yang ada di dunia ini diorganisasikan secara berbeda-
beda.Bentuk organisasi perekonomian tersebut sangat dipengaruhi nilai-nilai
kebudayaan, pandangan politik dan ideology ekonomi dari masayarkat tersebut.
Dalam Bab Dua telah dinyatakan bahwa secara garis besarnya organisasi
perekonomian yang pernah atau sedang dipraktekkan di berbagai negara dapat
dibedakan menjadi tiga bentuk: sistem pasar bebas, sistem ekonomi campuran
dan sistem ekonomi perencanaan pusat. Dalam uraian dibawah ini akan
diterangkan ciri-ciri penting dari setiap perekonomian tersebut. Seterusnya secara
ringkas diterangkan pula bagaimana setiap sistem ekonomi tersebut memecah tiga
persoalan pokok dalam perekonomian, yaitu “Apa” “Bagaimana” dan “Untuk
Siapa”.

SISTEM PASAR BEBAS ATAU LAISSEZ-FAIRE

Dalam teori ekonomi dan dalam keadaan yang sebenarnya sistem pasar bebas atau
sistem laissez-faire merupakan sistem ekonomi yang paling ideal.Oleh sebab itu
pada masa ini semakin banyak negara yang melaksanakan sistem ini dengan
sebaik-baiknya.Uraian berikut menerangkan ciri asas sistem itu, dan bagaimana
sistem ini mengatasi masalah-masalah pokok dalam perekonimian.

 Arti Laissez-Faire
Kata laissez faire berasal dan bahasa Perancis dan ia pada hakikatnya berarti
“Biarlah mereka melakukan pekerjaan yang sesuai dengan keinginan mereka”.
Maka pada hakikatnya dalam sistem laissez faire anggota masyarakat diberi
kebebasan yang sepenuh-penuhnya untuk menentukan kegiatan ekonomi yang
ingin mereka lakukan. Filsafat atau ideology yang menjadi landasan kepada
sistem ekonomi seperti itu adalah keyakinan bahwa apabila setiap unit pelaku
kegiatan ekonomi diberi kebebasan untuk melakukan kegiatan-kegiatan yang akan
memberikan keuntungan pada dirinya, maka pada waktu yang sama masyarakat
akan memperoleh keuntungan juga.
Apakah yang dimaksud dengan “kebebasan penuh di dalam kegiatan
ekonomi?” Yang dimaksudkan dengan ungkapan tersebut adalah suatu sistem
ekonomi dimana pemerintah sama

MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN


Sekali tidak campur tangan dan tidak pula berusaha mempengaruhi kegiatan
ekonomi yang dilakukan masyarakat.Seluruh sumber daya yang tersedia dimiliki
dan dikuasai oleh anggota-anggota masyarakat dan mereka mempunyai kebebasan
penuh untuk menentukan bagaimana sumber-sumber daya tersebut digunakan.
Mereka bebas menetukan jenis pekerjaan yang ingin mereka lakukan, jenis usaha
yang ingin mereka kembangkan, dan jenis barang-barang yang akan mereka beli
dari pendapatan yang diperoleh. Sistem pasar bebas atau mekanisme pasar dapat
menciptakan efesiensi yang cukup tinggi dalam mengatur kegiatan dalam

68
perekonomian.Mekanisme pasar merupakan sistem ekonomi yang telah
memungkinkan pertumbuhan ekonomi di negara-negara Barat.

 Apa yang Perlu Dihasilkan?


Anda tentu pernah mendengar ungkapan “pembeli adalah raja”.Maksud
ungkapan ini ialah: para penjual harus melayani para pembeli dengan baik dan
keinginannya dipenuhi. Dengan cara penjual akan meningkatkan penjualan dan
keuntungannya. Ungkapan ini juga dapat menerangkan bagaimana suatu ekonomi
pasar memecahkan tiga persoalan pokok dalam perekonomian. Seperti telah
diterangkan, tiga persoalan pokok perekonomian adalah: “Apa”, “Bagaimana” dan
“Untuk Siapa” barang-barang harus diproduksi.
Ungkapan “pembeli adalah raja” dapat menerangkan bagaimana sistem
pasar memecahkan persoalan: “Apakah barang dan jasa yang harus
diproduksikan?” Para pengusaha dan penjual memproduksikan barang untuk
mencari keuntungan. Keuntungan ini hanya akan di dapat apabila mereka
berupaya menjual barang yang diproduksinya. Oleh sebab itu mereka harus
menghasilkan barang dan jasa sesuia dengan keinginan para pembeli. Interaksi
diantara pembeli dan penjual di pasar barang akan dapat menyelesaikan persoalan
ini. Melalui interaksi tersebut para produsen akan mendapatkan informasi
mengenai barang-barang yang diinginkan dan dibutuhkan masyarakat dan perlu
diproduksi. Kegiatan produksi mereka akan disesuaikan dengan keinginan
tersebut. Ini berarti interaksi diantara penjual dan pembeli di pasar barang akan
dapat memecahkan persoalan: “Barang dan jasa apakah yang harus diproduksi?”.

 Bagaimana Cara Memproduksi Barang yang Diminta Masyarakat?


Setelah mendapatkan informasi tentang jenis barang dan jasa yang perlu
diproduksikan, persoalan pokok selanjutnya yang perlu dipecahkan adalah:
“Bagaimana barang dan jasa yang dibutuhkan masyarakat diproduksikan?”
Untuk menghasilkan barang dan jasa, para pengusaha memerlukan faktor-faktor
produksi yang terbatas jumlahnya dan pengusaha harus membayar untuk
menggunakannya.Untuk memaksimumkan keuntungan dalam kegiatannya, para
pengusaha harus menggunakan faktor-faktor produksi secara efiseien.Ini berarti
(i) mereka harus menggunakannya secara sedemikian rupa sehingga tingkat
produksi dapat dimaksimumkan dan (ii) tujuan yang dinyatakan dalam (i) dicapai
dengan mengeluarkan biaya yang paling rendah.Untuk mencapai tujuan ini
pengusaha harus mewujudkan kombinasi yang sesuai diantara faktor-faktor
produksi yang digunakannya. Apabila para pengusaha telah dapat memcahkan
persoalan ini maka mereka telah dapat memberikan jawaban kepada masalah
pokok yang kedua yang harus diselesaikan dalam masyarakat, yaitu
“Bagaimanakah barang dan jasa yang dibutuhkan masyarakat diproduksi?”.

 Untuk Siapa Barang Diproduksikan?


Penggunaan faktor-faktor produksi oleh sektor perusahaan akan menghasilkan
pendapatan kepada masyarakat. Tenaga kerja mendapat gaji dan upah, pemilik

69
modal mendapat bunga, pemilik tanah dan bangunan mendapat sewa dan pemilik
keahlian keusahawanan mendapat keuntungan. Berbagai jenis pendapatan ini akan
(i) menentukan jumlah pendapatan yang diterima masyarakat dan (ii) corak
distribusi pendapatan dalam masyarakat. Corak daya beli masyarakat ini akan
memberi jawaban kepada persoalan ekonomi pokok yang ketiga yaitu: “Untuk
siapakah barang dan jasa dproduksikan?”

SISTEM EKONOMI CAMPURAN


Di samping menyadari kebaikan-kebaikannya, sejak lama ahli-ahli ekonomi telah
menyadari pula bahwa mekanisme pasar mempunyai beberapa kelemahan dan
menimbulkan kepincangan dalam masyarakat.Kelemahan dan kepincangan
tersebut mendorong pemerintah untuk melakukan campur tangan dalam
perekonomian.

 Efek Sistem Pasar Bebas


Sistem ekonomi campuran adalah sistem ekonomi yang dikendalikan dan diawasi
oleh pemerintah tetapi masyarakat masih mempunyai kebebasan yang cukup luas
untuk menentukan kegiatan-kegiatan ekonomi yang ingin mereka
jalankan.Mekanisme pasar masih tetap memegang peranan penting dalam
menentukan corak kegiatan ekonomi yang dilakukan dalam masyarakat.Dalam
perekonomian campuran, tujuan pokok dari capur tangan pemerintah adalah untuk
menghindari akibat-akibat yang kurang menguntungkan dari sistem pasar bebas.
Dalam setiap pasar bebas, misalnya, golongan yang lemah makin lama akan
semakin tertindas dan golongan yang kuat semakin memperkukuh kedudukannya.
Campur tangan pemerintah memungkinkan dilakukannya usaha-usaha untuk
menghindari keadaan tersebut. Satu contoh lain, di dalam mekanisme pasar yang
sangat bebas, kegiatan perekonomian cenderung akan mengalami siklus naik dan
turun yang relative besar. Kemelesatan yang serius dan kemakmuran selalu secara
bergantian berlaku dan ini dapat menimbulkan beberapa akibat buruk kepada
masyarakat.Dengan adanya campur tangan pemerintah maka siklus naik turun
kegiatan ekonomi dapat dikurangi tingkat keseriusannya.

 Peranan Campur Tangan Pemerintah


Campur tangan pemerintah dalam perekonomian dapat dibedakan kedalam tiga
bentuk.Yang pertama adalah berupa peraturan-peraturan yang bertujuan untuk
mengaturkan dan mengawasi kegiatan ekonomi agar mereka dijalankan dalam
norma-norma yang wajar. Campur tangan pemerintah yang seperti itu dapat
dipandang sebagai mengujudkan “rules of the game” atau “aturan permainan”
dari kegiatan-kegiatan ekonomi yang dilakukan masyakat. Bentuk campur tangan
yang kedua adalah berupa secara langsung melakukan kegiatan-kegiatan
ekonomi.Di negara kita campur tangan langsung tersebut adalah cukup luas.Ini
terbukti dari besarnya jumlah perusahaan yang dimiliki oleh negara. Campur
tangan yang ketiga adalah dengan melaksanakan kebijakan fiscal (kebijakan
mengubah pajak dan pengeluaran pemerintah) dan kebijakan moneter (mengatur

70
dan mengawasi kegiatan sektor keuangan) dengan tujuan agar perekonomian
dapat berkembang dengan pesat dan

MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN


Secara teratur tanpa mengalami masalah inflasi. Ketiga jenis campur tangan
pemerintah ini telah diterangkan dalam bab yang lalu.

SISTEM EKONOMI PERENCANAAN PUSAT


Sistem ekonomi ini dipraktekkan di negara-negara Komunis yang wujud hingga
awal tahun 1990an. Ia merupakan sistem ekonomi dimana pemerintah sepenuh-
penuhya menentukan corak keiatan ekonomi yang akan dilakukan. Ini berarti
pemerintahlah yang akan menjawab dan menyelesaikan masalah ekonomi pokok
yang pertama, yaitu “Barang apakah yang harus diproduksi dan berapa
jumlahnya?” Jawaban dari persoalan ini adalah dalam bentuk suatu perencanaan
kegiatan ekonomi yang sangat terinci, yang menentukan kegiatan-kegiatan
produksi yang harus dilakukan dalam beberapa tahun mendatang dan biasanya
meliputi masa lima tahun. Oleh karena perencanaan ini meliputi hampir semua
aspek kegiatan ekonomi maka perekonomian tersebut dinamakan juga sebagai
“command economy” atau perekonomian yang kegiatannya diatur oleh perintah
dari pusat. Berdasarkan perencanaan terhadap jenis dan jumlah barang yang akan
diproduksi maka Badan Perencanaan Ekonomi akan memberikan tugas-tugas
kepada berbagai unit produksi, yang diwajibkan untuk mencapai sasaran-sasaran
tertentu dalam kegiatan memproduksi barang-barang yang menjadi tanggung
jawabnya.
Sistem ekonomi perencanaan pusat wujud sebagai akibat keyakinan yang
sangat berbeda dengan ideologi yang menjadi landasan kepada sistem mekanisme
pasar.Perkembangan sistem ekonomi perencanaan bermula dari keyakinan bahwa
kegiatan ekonomi yang diatur oleh mekanisme pasar selalu menimbulkan
pengangguran dan ketidakadilan. Oleh sebab itu, untuk menghapuskan masalah
tersebut, negara-negara sosialis-komunis berkeyakinan: kebebasan masyarakat
untuk menentukan jenis barang yang harus dihasilkan dan bagaimana caranya
meproduksi barang-barang tersebut perlu diserahkan sepenuhnya kepada
perencanaan pemerintah. Sistem ekonomi perencanaan berkeyakinan bahwa
pemerintah akan dapat menjalankan fungsi-fungsi tersebut dengan lebih efisien
daripada yang dapat dijalankan dalam sitem pasar bebas.
Untuk menjamin kelancaran usaha-usaha dalam mencapai sasaran-sasaran
yang ditetapkan oleh Badan Perencanaan Pusat dalam sistem ekonomi
perencanaan pusat, alat-alat modal dikuasai dan dimiliki oleh pemerintah.

71
Ringkasan dan Konsep Penting
RINGKASAN
1. Dalam analisis ekonomi, kebutuhan untuk membuat pilihan yang timbul secara
akibat ketidakseimbangan di antara keinginan masyarakat dengan kemampuan
faktor-faktor produksi untuk memenuhi keinginan tersebut, diterangkan lebih
lanjut dengan mengemukakan tips persoalan berikut:
i. Apakah jenis barang dan jasa yang harus diproduksikan?
ii. Bagaimanakah barang dan jasa tersebut diproduksikan?
iii. Untuk siapakah barang dan jasa tersebut diproduksikan?

2. Dalam analisis ekonomi ketiga-tiga persoalan diatas diterangkan lebih lanjut


dengan menggunakan kurva kemungkinan produksi. Dengan menggunakan
kurva tersebut dapat diterangkan hal-hal berikut: (i) sampai dimana
kemampuan faktor-faktor produksi menghasilkan barang dan jasa, (ii)
bagaimana masyarakat akan membuat pilihan terhadap barang yang harus
diproduksikan, (iii) bagaimana perkembangan faktor-faktor produksi dan
perkembangan teknologi akan mempengaruhi perkembangan kemampuan
masyarakat untuk memproduksi, dan (iv) apakah efek dari ketidakmampuan
masyarakat menggunakan faktor-faktor produksi secara efisien.

3. Melalui kurva kemungkinan produksi dapat ditunjukkan bahwa setiap


masyarakat tidak dapat memperoleh semua batang yang mereka inginkan. Oleh
sebab itu mereka harus membuat pilihan. Dengan menggunakan faktor-faktor
produksi yang tersedia sektor produksi dapat menghasilkan berbagai kombinasi
barang yang dapat diproduksikan. Pilihan masyarakat yang dinyatakan dalam
interaksi masyarakat dan para penjual di pasar barang akan menentukan jenis
dan jumlah barang yang akan dihasilkan dalam perekonomian. Seterusnya, ciri
distribusi pendapatan diantara berbagai faktor produksi akan menentukan, jenis
dan jumlah barang yang akan dinimati berbagai golongan masyarakat.

4. Pertambahan faktor-faktor produksi dan kemajuan teknologi akan


mengembangkan perekonomian dan menambah kemampuan perekonomian
tersebut menghasilkan barang-barang yang dibutuhkan masyarakat. Dengan
demikian melalui pertambahan faktor-faktor produksi dan kemajuan teknologi
kemakmuran masyarakat akan dapat ditingkatkan.

72
5. Setiap masyarakat menyelesaikan ketiga-tiga masalah pokok dalam
perekonomian dengan cara yang berbeda. Hal itu bergantung kepada sistem
ekonomi yang digunakan perekonomian tersebut. Dalam analisis ekonomi
sistem ekonomi dibedakan kepada tiga bentuk: perekonomian pasar bebas,
perekonomian perencanaan pusat dan perekonomian campuran. Setiap sistem
ekonomi ini menyelesaikan tiga masalah pokok dalam perekonomian yaitu
“Apa”, “Bagaimana” dan”Untuk Siapa” dengan cara yang berbeda

6. Dalam sistem perekonomian pasar bebas, faktor-faktor produksi dimiliki oleh


pihak swasta dan mereka mempunyai kebebasan untuk menggunakannya.
Sektor perusahaan akan berusaha untuk menggunakan secara paling efisien dan
memberi keuntungan yang paling maksimum. Sistem perekonomian pasar
bebas mencapai tujuan tersebut melalui interaksi diantara pengusaha dan
pembeli (perusahaan dan rumah tangga) di dalam pasaran. Mekanisme pasar
akan memberi petunjuk dalam usaha masyakat untuk menyelesaikan masalah
“Apa”, “Bagaimana” dan “Untuk Siapa”.

7. Dalam sistem perencanaan pusat,semua faktor-faktor produksi dan unit-unit


produksi dimiliki oleh pemerintah. Melalui pemilikannya ini pemerintah
melalui perencanan pusat akan menentukan penggunaan faktor-faktor produksi
yang tersedia dan alokasinya ke berbagai unit produksi. Sebagai implikasi dari
pengaturan ekonomi seperti ini, persoalan “Apa”, “Bagaimana” dan “Untuk
Siapa” diselesaikan oleh perencana pusat. Konsumen (rumat tangga) tidak
mempunyai hak dalam menentukan barang-barang yang diinginkannya dan
perlu diproduksikan.

8. Kebanyakan negara dalam praktiknya menggunakan sistem perekonomian


campuran yaitu pengaturan kegiatan ekonomi sebagian besar ditentukan oleh
pasar bebas(mekanisme pasar), dan sebagian lainnya diatur dan dilakukan oleh
Pemerintah. Mengapa sistem perekonomian ini banyak digunakan dan apakah
bentuk-bentuk campur tangan pemerintah, akan diterangkan dengan lebih
mendalam dalam Bab delapan belas.

KONSEP PENTING

Batas kemungkinan produksi (production possibilities frontier): Produksi


yang dapat diciptakan masyarakat pada suatu periode tertentu apabila faktor-
faktor produksi sepenuhnya digunakan dan tingkat teknologi tidak berubah.

Biaya kesempatan (opportunity cost): Jumlah (kuantitas) suatu barang yang


harus dikurangi produksinya untuk meningkatkan produksi satu unit barang lain
(dalam konteks analisis kurva kemungkinan produksi). Secara umum konsep ini
berarti pilihan lain yang terbaik yang perlu dilepaskan untuk melakukan suatu
kegiatan lain.

73
Kemanjuan teknologi: Perkembangan teknik produksi dan cara-cara
meproduksi, perbaikan peralatan yang digunakan dalam proses produksi,
peningkatan dalam kemahiran pekerja dan perbaikan dalam pengurusan
perusahaan yang menyebabkan sejumlah faktor produksi yang sama dapat
menghasilkan jumlah produksi yang lebih besar.

Kurva kemungkinan produksi: Suatu kurva yang menggambarkan kombinasi


dua barang yang dapat dihasilkan oleh sejumlah faktor-faktor produksi tertentu
yang dapat diubah kombinasinya, apabila dimisalkan faktor-faktor produksi
tersebut tersebut sepenuhnya digunakan dan tingkat teknologi tidak berubah.

Perekonomian pasar bebas: Organisasi kegiatan ekonomi suatu


masyarakat/negara dimana penetuan kegiatan ekonomi sepenuhnya ditentukan
oleh interaksi antara produsen dan rumah tangga (konsumen) di pasaran. Dalam
sistem ini dimisalkan tidak terdapat pemerintah atau pemerintah tidak
mempengaruhi dan menjalankan kegiatan ekonomi.

Perekonomian perencanaan pusat: Suatu sistem pengaturan kegiatan ekonomi


dimana tanah, unit produksi dan seluruh peralatan produksi dimiliki oleh
pemerintah. Oleh sebab itu sebagian besar kegiatan ekonomi direncanakan dan
diatur oleh pemerintah.Dengan demikian pemerintah memegang peranan yang
besar dalam menyelesaikan persoalan ekonomi yang pokok, yaitu “Apa”,
“Bagaimana” dan “Untuk Siapa”.Hak individu untuk menjalankan kegiatan
ekonomi sangat terbatas.

Pertanyaan dan Latihan


PILIHAN GANDA

1. Yang manakah dari yang berikut menimbulkan masalah-masalah ekonomi?


A. Keinginan manusia terbatas.
B. Faktor-faktor produksi yang digunakan tidak bertambah.
C. Perekonomian selalu mencapai tingkat kesempatan kerja penuh dan timbul
inflasi.
D. Keinginan manusia melebihi kemampuan faktor-faktor produksi untuk
memenuhinya.
2. Yang manakah dari faktor berikut menyebabkan kurva kemungkinan produksi
bergeser ke luar secara tidak proporsional?
A. Pertambangan tenaga kerja.
B. Kenaikan impor kedua jenis barang.
C. Perkembangan teknologi yang tidak seimbang dalam produksi kedua
barang.
D. Kenaikan harga kedua barang tetapi presentasi kenaikannya berbeda.

74
3. Apabila kombinasi kedua barang yang dihasilkan masyarakat ditumjukkan oleh
titik yang berada dibawah kurva kemungkinan produksi maka keadaan itu
berarti
A. Terjadi kemerosotan harga-harga dalam perekonomian.
B. Pengeluaran masyarakat tidak mencukupi dan mendorong pengusaha-
pengusaha beroperasi di bawah kapasitas yang maksimum.
C. Masyarakat tidak mampu membayar barang-barang yang ingin dibelinya.
D. Faktor-faktor produksi yang tersedia tidak sesuai dengan yang diperlukan
masyarakat untuk mewujudkan kesempatan kerja penuh.
4. Dalam sistem perekonomian campuran persoalan pokok perekonomian
deselesaikan oleh
A. Industri-industri dalam perekonomian.
B. Badan-badan pemerintah yang mengatur kegiatan ekonomi.
C. Badan-badan pemerintah, individu-individu dan perusahaan-perusahaan
swata.
D. Sistem pasar bebas yang diatur oleh mekanisme pasar.

ESEI

1. Apakah masalah-masalah pokok yang dihadapi oleh setiap perekonomian?


Adakah setiap masyarakat mengatasi masalah-masalah pokok tersebut dengan
cara yang sama?
2. Defenisikan batas kemungkinan produksi. Apakah bedanya kurva
kemungkinan produksi? Terangkan pemisalan-pemisalan yang digunakan
untuk membuat kurva kemungkinan produksi.
3. “Dengan menggunakan kurva kemungkinan produksi dapat digambarkan
keadaan kesempatan kerja penuh, pengangguran, penghamburan, keadaan yang
tidak tercapai dan masalah pertumbuhan ekonomi yang lesu”. Terangkan
maksud pernyataan ini.
4. Terangkan ciri-ciri dari ketiga sistem perekonomian yang anda ketahui.
Adakah ketiga sistem ekonomi tersebut mengatasi masalah-masalah ekonomi
dengan cara yang sama? Terangkan jawaban anda.

KUANTITATIF

1. Dalam suatu perekonomian, apabila faktor-faktor produksi sepenuhnya


digunakan, jumlah barang industri dan pertanian yang dapat diproduksi oleh
berbagai kombinasi faktor-faktor produksi tersebut adalah seperti dalam table
dibawah ini.

75
Kombinasi faktor produksi Barang industri(unit)
Barang pertanian(unit)
A 0 400
B 200 300
C 350 200
D 450 100
E 500 0

(a) Lukiskan kurva kemungkinan produksi negara tersebut.


(b) Apakakah yang berlaku apabila keinginan masyarakat untuk membeli
barang adalah seperti dinyatakan dibawah ini?
i. 350 barang industri dan 250 barang pertanian.
ii. 450 barang industri dan 50 barang pertanian.
iii. 200 barang industri dan 300 barang pertanian.
2. Data dibawah ini menunjukkan kombinasi barang-barang yang dapat
dihasilkan oleh suatu perekonomian dengan menggunakan faktor-faktor
produksi secara sepenuhnya.

Kombinasi faktor produksi Barang industri(unit)


Barang pertanian(unit)
A 0 10
B 25 8
C 45 6
D 60 4
E 70 2
F 75 0

(a) Hitunglah biaya kesempatan untuk menambah produksi barang-barang


konsumsi pada setiap kombinasi faktor produksi di atas.
(b) Misalkan produktivitas di sektor kegiatan memproduksi barang konsumsi
dan barang modal masing-masing mengalami kenaikan sebanyak dua kali
lipat. Berdasarkan kenaikan ini, hitunglah produksi barang konsumsi dan
barang modal yang dapat dihasilkan oleh setiap kombinasi faktor produksi
di atas.
(c) Lukiskan kurva kemungkinan produksi yang asal dan yang baru.

76
BAB IV

PERMINTAAN, PENAWARAN, DAN KESEIMBANGAN PASAR

HAL-HAL YANG DITERANGKAN


 Teori permintaan dan kurva permintaan.
 Pengaruh faktor bukan harga terhadap permintaan.
 Teori penawaran dan kurva penawaran.
 Pengaruh faktor bukan harga terhadap penawaran.
 Keseimbangan permintaan dan penawaran, dan perubahannya.
Masihkah anda ingat dengan masalah pokok pertama dalam setiap
perekonomian? Pada Tiga telah dijelaskan bahwa masalah itu adalah: Apakah
barang yang diproduksikan dan berapa jumlahnya? Masalah itu dipecahkan
dengan melakukan interaksi antara para pembeli dan penjual di pasar. Interaksi
tersebut akan menentukan tingkat harga barang dan wujud oleh pasar dan jumlah
barang yang akan diperjualbelikan di pasar.
Sebagai langkah pertama untuk menerangkan interaksi diantara para
pembeli dengan para penjual perlulah terlebih dahulu diterangkan teori
permintaan dan teori penawaran.Teori menerangkan tentang sifat para penjual
dalam menawarkan sesuatu barang yang akan dijualnya. Dengan
menggabungkan permintaan oleh pembeli dan penawaran oleh penjual akan dapat
ditunjukkan bagaimana interaksi antara pembeli dan penjual, akan menentukan
harga keseimbangan atau harga pasar dan jumlah barang yang akan
diperjualbelikan.

4.1. TEORI PERMINTAAN DAN KURVA PERMINTAAN

Teori permintaan menerangkan tentang ciri hubungan antara jumlah


permintaan dan harga.Berdasarkan ciri hubungan antara permintaan dan harga

77
dapat dibuat grafik kurva permintaan. Analisis dalam bagian ini akan merangkan
ciri perhubungan antara permintaan dan harga dan pembentukan kurva
permintaan.

4.1.1. Beberapa Penentu Permintaan


Permintaan seseorang atau sesuatu masyarakat kepada sesuatu
barang ditentukan oleh banyak faktor. Di antara faktor-faktor tersebut
yang terpenting adalah seperti yang dinyatakan di bawah ini:
1. Harga barang itu sendiri.
2. Harga barang lain yang berkaitan erat dengan barang tersebut.
3. Pendapatan rumah tangga dan pendapatan rata-rata masyarakat.
4. Corak distribusi pendapatan dalam masyarakat.
5. Cita rasa masyarakat.
6. Jumlah penduduk.
7. Ramalan mengenai keadaan dimasa yang akan datang.
Adalah sangat sukar untuk secara sekaligus menganalisis pengaruh
berbagai faktor tersebut terhadap permintaan sesuatu barang.Oleh sebab
itu, dalam mebicarakan teori permintaan, ahli ekonomi membuat analisi
yang lebih sederhana.Dalam analisis ekonomi dianggap bahwa permintaan
suatu barang terutama dipengaruhi oleh tingkat harganya.Oleh sebab itu,
dalam teori permintaan yang terutama dianalisis adalah hubungan antara
jumlah permintaan suatu barang dengan harga barang tersebut.
Dalam analisis tersebut diasumsikan bahwa “faktor-faktor lain
tidak mengalami perubahan” atau ceteris paribus.Tetapi dengan asumsi
yang dinyatakan ini tidak lah berarti bahwa kita mengabaikan faktor-faktor
yang dianggap tetap tersebut.Setelah menganalisis hubungan antara jumlah
permintaan dan tingkat harga maka kita selanjutnya boleh mengasumsikan
bahwa harga adalah tetap dan kemudian menganalisis bagaimana
permintaan suatu barang dipengaruhi oleh berbagai faktor lainnya. Dengan
demikian dapat diketahui bagaimana permintaan terhadap suatu barang
akan berubah apabila sebagai contoh, cita rasa atau pendapatan atau harga
barang-barang lain mengalami perubahan pula.

78
4.1.2. Harga dan Permintaan
Dalam hukum permintaan dijelaskan sifat hubungan antara
permintaan suatu barang dengan tingkat harganya.Hukum permintaan
pada hakikatnya merupakan suatu hipotesis yang menyakatan: makin
rendah harga suatu barang maka makin banyak permintaan terhadap
barang tersebut. Sebaliknya, makin tinggi harga suatu barang maka
makin sedikit permintaan terhadap barang tersebut.
Mengapa jumlah permintaan dan tingkat harga memiliki sifat
hubungan seperti yang baru saja dinyaktakan di atas? Yang pertama, sifat
hubungan seperti itu disebabkan karena kenaikan harga menyebabkan para
pembeli mencari barang lain yang dapat digunakan sebagai pengganti
terhadap barang yang mengalami kenaikan harga. Sebaliknya, apabila
harga turun maka orang mengurangi pembelian terhadap barang lain yang
sama jenisnya dan menambah pembelian terhadap barang yang mengalami
penurunan harga. Yang kedua, kenaikan harga menyebabkan pendapatan
riil para pembeli berkurang.Pendapatan yang merosot tersebut memaksa
para pembeli untuk mengurangi pembeliannya terhadap berbagai jenis
barang, dan terutama barang yang mengalami kenaikan harga.

Daftar Permintaan
Pada dasarnya, daftar permintaan ialah suatu table yang memberi
gambaran dalam angka-angka tentang hubungan antara harga dengan
jumlah barang yang diminta masyarakat.Ia menggambarkan besarnya
permintaan yang wujud pada berbagai tingkat harga. Satu contoh dari
daftar permintaan ditunjukkan dalam Tabel 4.1.dalam table tersebut
digambarkan tentang permintaan terhadap buku tulis pada berbagai tingkat
harga. Dalam gambaran itu jelas ditunjukkan bahwa makin tinggi harga
buku tulis maka makin sedikit jumlah buku tulis yang diminta oleh
sebaliknya semakin rendah harganya akan semakin banyak buku tulis yang
diminta. Pada hara Rp 5000, hanya 200 buku tulis yang akan sedangkan
pada harga Rp 1000 ternyata sebanyak 1300 buku tulis akan dibeli.

79
Kurva Permintaan
Dengan menggunakan data yang terdapat dalam daftar permintaan
kita dapat membuat kurva permintaan.Berdasarkan dalam angka-angka
dalam Tabel 4.1, dalam Gambar 4.1, dapat dilihat kurva permintaan
terhadap buku tulis. Pada sumbu tegak digambarkan berbagai tingkat
harga, dan pada sumbu datar digambarkan berbagai jumlah buku tulis yang
akan dibeli. Dengan demikian kurva permintaan dapat didefenisikan
sebagai suatu kurva yang menggambarkan sifat hubungan antara harga
sesuatu barang tertentu dengan jumlah barang tersebut yang diminta para
pembeli.Dalam Gambar 4.1 pada kurva permintaan DD terdapat 5 titik
yaitu, P, Q, R, S, dan T. Masing-masing tinggi menggambarkan keadaan
yang berbeda. Sebagai contoh, dalam Tabel 4.1 keadaan P
menggambarkan bahwa harga Rp 5000 jumlah buku tulis yang dibeli
adalah 200. Dan Gambar 4.1, titik P juga menggambarkan keadaan seperti
itu.
Dalam mengalisis permintaan perlu disadari perbedaan antara dua
istilah berikut: permintaan dan jumlah barang yang diminta. Apabila ahli
ekonomi mengatakan “permintaan” yang mereka maksud adalah
keseluruhan dari kurva permintaan.Jadi permintaan menggambarkan
keadaan keseluruhan daripada hubungan antara harga dan jumlah
permintaan. Sedangkan “jumlah barang yang diminta” dimaksudkan
sebagai banyaknya permintaan pada suatu tingkat harga tertentu. Sebagai
contoh, titik R menggambarkan bahwa harga Rp 3000 bahwa jumlah
barang (buku tulis) yang diminta adalah 600 buah.

TABEL 4.1
Permintaan Terhadap Buku Tulis pada Berbagai Tingkat Harga

Keadaan Harga (rupiah) Jumlah yang diminta (unit)


P 5000 200
Q 4000 400
R 3000 600
S 2000 900

80
T 1000 1300

GAMBAR 4.1
KurvaPermintaan Terhadap Buku Tulis

Kurva permintaan berbagai jenis barang pada umumnya menurun


dari kiri atas ke kanan bawah.Kurva yang demikian disebabkan oleh sifat
hubungan antara harga dan jumlah yang diminta, yang mempuyai sifat dan
hubungan yang terbalik. Kalau salah satu variable naik (misalnya harga)
maka variable yang lainnya akan turun (misalnya jumlah yang diminta).
4.1.3. Permintaan Perseorangan dan Permintaan Pasar

81
Permintaan terhadap sesuatu barang dapat dilihat dari dua sudut,
yaitu permintaan yang dilakukan oleh seseorang dan permintaan yang
dilakukan oleh semua orang dalam pasar.Oleh karena itu, dalam analisis
perlu dibedakan antara kurva permintaan perseorangan dan kurva
permintaan pasar.Untuk memperoleh kurva permintaan pasar, kurva
permintaan berbagai individu dalam pasar harus dijumlahkan.
Dalam Tabel 4.2 ditunjukkan suatu gambaran hipotesis untuk
memperoleh permintaan pasar dengan menjumlahkan permintaan dari
individu-individu dalam pasar.Dalam contoh itu dimisalkan hanya terdapat
dua individu dalam pasar buku tulis, yaitu Ali dan Badu.Dalam tabel
tersebut digambarkan permintaan Ali maupun Badu terhadap buku tulis
pada harga-harga di antara Rp 5000 dan Rp 1000.Permintaan pasar
diperoleh dengan menjumlahkan banyaknya barang yang diminta oleh Ali
dan Badu pada setiap tingkat harga. Berdasarkan kepada data dalam Tabel

TABEL 4.2
Permintaan Pasar Terhadap Buku

Harga Jumlah yang diminta

Pemintaan Ali Permintaan Badu Permintaan pasar

Rp 5000 10 + 10 = 20
4000 15 + 15 = 30
3000 30 + 20 = 50
2000 50 + 30 = 80
1000 70 + 45 = 115

GAMBAR 4.2
Kurva Permintaan Perseorangan dan Pasar

82
4.2 dapat dibuat kurva permintaan terhadap buku tulis oleh Ali,
Badu dan pasar. Kurva permintaan tersebut dapat dilihat pada Gambar
4.2. kurva Da adalah kurva permintaan Ali sedangkan Db adalah kurva
permintaan Badu. Apabila dijumlahkan diperoleh kurva permintaan pasar
DD.

4.2. EFEK FAKTOR BUKAN-HARGA TERHADAP PERMINTAAN


Hukum permintaan terutama memperhatikan sifat hubungan antara harga
sesuatu barang dengan jumlah barang yang diminta. Sedangkan dalam kenyataan
sebenarnya seperti sudah dinyatakan sebelum ini banyaknya permintaan terhadap
sesuatu barang juga ditentukan oleh banyak faktor lain. Oleh sebab itu, untuk

83
melengkapi analisis mengenai teori permintaan, adalah perlu untuk menganalisis
bagaimana faktor penting lainnya dapat mempengaruhi permintaan.

4.2.1. Harga Barang dan Lain-lain


Hubungan antara sesuatu barang dengan berbagai jenis-jenis
barang lainnya hanya dapat dibedakan kepada tiga golongan, yaitu (i)
barang lain itu merupakan pengganti, (ii) barang lain itu merupakan
pelengkap, (iii) kedua barang tidak mempunyai kaitan sama sekali (barang
netral).

Barang Pengganti
Sesuatu barang dinamakan barang pengganti kepada barang lain
apabila ia dapat menggantikan funsi barang lain tersebut. Kopi dan teh
adalah barang lain yang dapat saling menggantikan fungsinya. Seseorang
yang suka meminum teh selalu dapat menerima minuman kopi apabila teh
tidak ada. Sebaliknya seseorang peminum kopi tidak akan menolak
meminum teh apabila kopi tidak ada. Harga barang pengganti dapat
mempengauhi permintaan barang yang dapat digantikannya. Sekiranya
harga barang pengganti bertambah murah maka barang yang
digantikannya akan mengalami pengurangan dalam permintaan. Dengan
demikian apabila harga kopi turun maka permintaan terhadap teh akan
berkurang. Sebaliknya, apabila harga kopi naik maka permintaan terhadap
teh akan meningkat.

Barang Pelengkap
Apabila sesuatu barang selalu digunakan bersama dengan barang
lainnya, maka barang tersebut dinamakan barang pelengkap kepada barang
lain tersebut.Gula adalah barang pelengkap kepada kopi atau teh karena
pada umumnya kopi dan teh yang kita minum harus dibubuhi gula.Kaos
baju untuk main sepak bola dan sepatu sepak bola adalah contoh barang
pelengkap lainnya.Kenaikan atau penurunan permintaan terhadap barang
pelengkap selalu sejalan dengan perubahan permintaan barang yang

84
digenapinya. Kalau permintaan terhadap kopi atau the bertambah, maka
permintaan terhadap gula cenderung akan bertambah juga. Sebaliknya,
kalau kopi dan teh semakin sedikit permintaannya, maka permintaan untuk
gula cenderung mengalami penurunan.

Barang Netral
Permintaan terhadap beras dan buku tulis tidak mepunyai
hubungan sama sekali. Maksudnya, perubahan permintaan dan harga beras
tidak akan mempengaruhi permintaan buku tulis dan begitu pula
sebaliknya. Apabila dua macam barang tidak mempunyai hubungan yang
rapat maka perubahan terhadap salah satu permintaan barang tersebut tidak
akan mempengaruhi permintaan barang lainnya. Barang seperti itu
dinamakan barang netral.

4.2.2. Pendapatan Para Pembeli


Pendapatan para pembeli merupakan faktor yang sangat penting
dalam menentukan corak permintaan terhadap berbagai barang.Perubahan
pendapatan selalu menimbulkan perubahan terhadap permintaan berbagai
jenis barang. Berdasarkan kepada sifat perubahan permintaan yang berlaku
apabila perubahan pendapatan berubah, berbagai barang dapat dibedakan
menjadi empat golongan: barang inferior, barang esensial, barang normal
dan barang mewah.

Barang Inferior
Barang inferior adalah barang yang banyak diminta oleh orang-
orang yang berpendapatan rendah. Kalau pendapatan bertambah tinggi
maka permintaan terhadap barang-barang yang tergolong barang inferior
akan berkurang. Para pembeli yang mengalami kenaikan pendapatan akan
mengurangi pengeluarannya terhadap barang-barang inferior dan
menggantikannya dengan barang-barang yang lebih baik mutunya. Ubi
kayu adalah suatu contoh barang inferior.Pada pendapatan yang sangat
rendah orang-orang mengonsumsi ubi kayu sebagai pengganti beras atau

85
makanan ringan. Kalau pendapatan meningkat maka konsumen
mempunyai kemampuan untuk membeli barang makanan lain dan
mengurangi konsumsinya terhadap ubi kayu.

Barang Esensial
Barang esensial adalah barang yang sangat penting artinya dalam
kehidupan masyarakat sehari-hari.Biasanya barang itu sendiri dari
kebutuhan pokok masyarakat seperti makanan (beras, kopi dan gula) dan
pakaian yang utama.Perbelanjaan seperti ini tidak berubah walaupun
pendapatan meningkat.

Barang Normal
Sesuatu barang dinamakan barang normal apabila ia mengalami
kenaikan dalam permintaan sebagai akibat dari kenaikan pendapatan.
Kebanyakan barang yang ada dalam masyarakat termasuk dalam golongan
ini.Beberapa contohnya adalah pakaian, sepatu, berbagai jenis peralatan
rumah tangga, dan berbagai jenis makanan. Ada dua faktor yang
menyebabkan barang-barang seperti itu permintaannya akan mengalami
kenaikan kalau pendapatan para pembeli bertambah, yaitu (i) pertambahan
pendapatan menambah kemampuan untuk membeli lebih banyak barang,
dan (ii) pertambahan pendapatan memungkinkan para pembeli menukar
konsumsi mereka dari barang yang kurang baik mutunya kepada barang-
barang yang lebih baik.

Barang Mewah
Jenis-jenis barang yang dibeli orang apabila pendapatan mereka
sudah relative tinggi termasuk dalam golongan ini.Emas, intan, mobil
sedan adalah beberapa contoh barang mewah. Selain itu, perabot dan
hiasan rumah yang mahal adalah contoh yang lain. Biasanya barang-
barang tersebut baru dibeli masyarakat setelah dapat memenuhi kebutuha
yang pokok seperti makanan, pakaian, dan perumahan.

86
4.2.3. Beberapa Faktor Lain
Beberapa faktor lain yang cukup penting peranannya dalam
mempengaruhi permintaannya terhadap suatu barang adalah distribusi
pendapatan, cita rasa, jumlah penduduk, dan ekspektasi mengenai
keadaan masa depan. Efek faktor-faktor ini terhadap permintaan
diterangkan dalam uraian berikut.
Distribusi Pendapatan
Distribusi pendapatan juga dapat mempengaruhi corak permintaan
terhadap berbagai jenis barang. Sejumlah pendapatan masyarakat yang
tertentu besarnya akan menimbulkan corak permintaan masyarakat yang
berbeda apabila pendapatan tersebut diubah oleh corak distribusinya.
Sekiranya pemerintah menaikkan pajak terhadap orang-orang kaya dan
menggunakan hasil pajak ini untuk menaikkan pendapatan pekerja yang
bergaji rendah maka corak permintaan terhadap berbagai barang akan
mengalami perubahan. Barang-barang yang digunakan oleh orang-orang
kaya akan berkurang permintaannya. Tetapi sebaliknya barang-barang
yang digunakan orang yang pendapatan rendah yang mengalami kenaikan
pendapatan akan bertambah permintaannya. Misalnya, permintaan
terhadap mobil mewah akan berkurang tetapi permintaan terhadap rumah
harga murah akan bertambah.

Cita Rasa Masyarakat


Cita rasa mempunyai pengaruh yang cukup besar terhadap
keinginan masyarakat untuk membeli barang-barang. Pada tahun 1960-an
sedikit sekali orang yang suka menggunakan mobil-mobil buatan Jepang.
Tetapi semenjak tahun 1970-an suasananya sudah sangat berubah. Di
berbagai negara di dunia di dapati mobil buatan Jepang semakin popular
dan banyak digunakan orang.Akibatnya, permintaan terhadap mobil-mobil
buatan Amerika dan Eropa sangat merosot.Contoh ini menggambarkan
bagaimana perubahan cita rasa masyarakat dapat mempengaruhi
permintaan berbagai jenis barang.

87
Jumlah Penduduk
Pertambahan penduduk tidak dengan sendirinya menyebabkan
pertambahan permintaan.Tetapi biasanya pertambahan penduduk diikuti
oleh perkembangan dalam kesempatan kerja.Dengan demikian lebih
banyak orang yang menerima pendapatan dan ini menambah daya beli
dalam masyarakat. Pertambahan daya beli ini akan menambah permintaan.

Ekspektasi Tentang Masa Depan


Perubahab-perubahan yang diramalkan mengenai keadaan dimasa
yang akan datang dapat mempengaruhi permintaan. Ramalan para
konsumen bahwa harga-harga akan menjadi bertambah tinggi pada masa
depan akan mendorong mereka untuk membeli lebih banyak pada masa
kini, untuk menghemat pengeluaran pada masa yang akan datang.
Sebaliknya, ramalan lowongan kerja akan bertambah sukar diperoleh dan
kegiatan ekonomi akan mengalami resesi, akan mendorong orang lebih
berhemat dalam pengeluarannya dan mengurangi permintaan.

4.3. GERAKAN SEPANJANG DANPERUBAHAN KURVA


PERMINTAAN

Dengan menggunakan grafik permintaan, bagaimanakah caranya


menunjukkan efek dari perubahan harga? Dan dengan menggunakan grafik yang
sama, bagaimana caranya menunjukkan efek dari perubahan faktor-faktor bukan
harga seperti pendapatan, cita rasa dan jumlah penduduk? Hal ini dapat dilakukan
dengan menerangkan perubahan permintaan kepada dua pengertian, gerakan
sepanjang kurva permintann dan perpindahan kurva permintaan.

88
4.3.1. Gerakan Sepanjang Kurva Permintaan
Perubahan sepanjng kurva permintaan berlaku apabila harga
barang yang diminta menjadi makin tinggi atau makin menurun perhatikan
Gambar 4.3.Misalkan DD adalah kurva permintaan pasar terhadap buku
tulis dan pada permulaannya harga adalah Rp 3000 dan jumlah barang
yang diminta adalah 600.Keadaan ini dittunjukkan oleh titik R.
Seterusnya misalkan para produsen buku tulis menurunkan harga
penujualan buku tulis menjadi hanya Rp 2000 per buku.Perubahan yang
bagaimanakah yang terjadi terhadap jumlah yang diminta? Dari kurva DD
dalam Gambar 4.3 dapat dilihat bahwa perubahan harga tersebut
menyebabkan keadaan permintaan berubah, yaitu dari yang ditunjukkan
dari titik R kepada titik S. Ini berarti penurunan harga bukudari Rp 3000
menjadi Rp 2000 telah menambah jumlah yang diminta dari 600 kepada
900 buku tulis. Kenaikan harga akan mengurangi jumlah yang diminta.
Akibat dari kenaikan harga juga dapat diikuti sepanjang kurva
permintaan.Katakanlah yang berlaku adalah kenaikan harga dari Rp 3000
menjadi Rp 4000.Ini berarti kedudukan dalam kurva DD berubah dari R
jadi T, yang menggambarkan kenaikan harga itu telah megurangi jumlah
barang yang diminta dari 600 kepada 400 buku tulis.

GAMBAR 4.3
Gerakan Sepanjang Kurva Permintaan

89
4.3.2. Pergeseran Kurva Permintaan
Kurva permintaan akan bergerak ke kana atau ke kiri yaitu sepeti
ditunjukkan dalam Gambar 4.4, apabila terdapat perubahan permintaan
yang ditimbulkan oleh faktor bukan harga. Sekiranya harga barang lain,
pendapatan para pembeli dan berbagai faktor bukan harga lainnya
mengalami perubahan, maka perubahan ini akan menyebabkan kurva
permintaan pindah ke kanan atau ke kiri.
Ke arah manakah kurva permintaan akan bergerak apabila
perubahan ini ditimbulkan oleh perubahan faktor bukan harga, misalnya
perubahan pendapatan pembeli? Bagian ini akan menganilis suatu contoh

90
dimana dimisalkan bahwa pendapatan para pembeli mengalami kenaikan.
Apabila faktor-faktor lain tidak mengalami perubahan, kenaikan
pendapatan ini akan menaikkan permintaan, yaitu pada setiap tingkat harga
jumlah yang diminta jadi bertambah banyak. Keadaan seperti ini
digambarkan oleh perpindahan kurva permintaan dan menurut contoh
dalam Gambar 4.4 perubahan itu adalah dari kurva DD menjadi D1D1.
Perhatikanlah sekarang titik A dan A1. Titik A menggambarkan
bahwa pada harga P, jumlah yang diminta adalah Q sedangkan titik A1
menggambarkan bahwa pada harga P jumlah yang diminta Q1.Dapat
dilihat bahwa Q1 > Q dan berarti kenaikan pendapatan menyebabkan pada
harga P permintaan bertambah besar QQ1.Contoh ini menunjukkan bahwa
apabila kurva permintaan bergerak kesebelah kanan, maka perpindahan itu
menunjukkan pertambahan dalam permintaan.Sebaliknya kurva
permintaan ke sebelah kiri, misalnya menjadi D2D2, berarti bahwa
permintaan telah berkurang.Sebagai akibat dari perubahan ini pada harga
P, jumlah barang yang diminta adalah Q2.Keadaan ini ditunjukkan oleh
titik A2.

GAMBAR 4.4
Pergeseran Kurva Permintaan

91
4.4. TEORI PENAWARAN DAN KURVA PENAWARAN

Terdapatnya permintaan bahwa merupakan syarat yang cukup untuk


mewujudkan transaksi dalam pasar.Permintaan yang wujud hanya dapat dipenuhi
apabila para penjual dapat menyediakan barang-barang yang diperlukan
tersebut.Bagaimanakaj tingkah laku penjual dalam menyediakan atau
menawarkan barang-barang yang diperlukan masyarakat di pasar? Apakah faktor-
faktor yang mempengaruhi produksi dan penawaran barang yang akan di jual?
Analisis yang lengkap mengenai penentuan tingkat produksi sesuatu perusahaan

92
akan dibicarakan dalam Bagian lima. Pada tingkat ini analisi hanya dibatasi
kepada menerangkan dua hal berikut:
 Sifat hubungan antara harga dan penawaran.
 Faktor-faktor penting yang mempengaruhi penawaran.

4.4.1. Penentu-Penentu Penawaran


Keinginan para penjual dalam menawarkan barangnya pada
berbagai tingkat harga ditentukan oleh beberapa faktor. Yang terpenting
adalah:
1. Harga barang itu sendiri.
2. Harga barang-barang lain.
3. Biaya produksi
4. Tujuan-tujuan operasi perusahaan tersebut
5. Tingkat teknologi yang digunakan.
Dalam menganalisis mengenai permintaan telah dinyatakan bahwa
adalah tidak mungkin untuk membicarakan secara sekaligus bagaimana
permintaan dipengaruhi oleh perubahan daripada faktor yang
menentukannya.Kita haruslah mengalisis secara satu demi satu setiap
faktor yang mempengaruhinya. Dalam menganalisis mengenai penawaran,
cara seperti itu juga dilakukan. Dengan memisalkan faktor-faktor lain tidak
berubah atau ceteris paribus maka terlebih dahulu akan diperhatikan
pengaruh perubahan harga terhadap jumlah barang yang ditawarkan
penjual.

4.4.2. CiriHubungan Antara Harga dan Penawaran


Harga sesuatu barang selalu dipandang sebagai faktor yang sangat
penting dalam menentukan penawaran barang tersebut.Oleh sebab itu teori
penawaran terutama menumpukkan perhatiannya kepada hubungan di
antara tingkat harga dengan jumlah barang yang ditawarkan.

Hukum Penawaran

93
Hukum penawaran adalah suatu pernyataan yang menjelaskan
tentang sifat hubungan antara harga sesuatu barang dan jumlah barang
tersebut yang ditawarkan para penjual.Dalam hukum ini dinyatakan
keinginan para penjual untuk menawarkan barangnya apabila harganya
tinggi dan bagaimana pula keinginan untuk menawarkan barangnya
tersebut apabila harganya rendah.Hukum penawaran pada dasarnya
mengatakan bahwa makin tinggi harga sesuatu barang, semakin banyak
jumlah barang tersebut akan ditawarkan oleh para penjual. Sebaliknya
semakin rendah harga sesuatu barang semakin sedikit jumlah barang
tersebut yang ditawarkan.Contoh berikut menerangkan tentang hukum
penawaran

Daftar Penawaran
Berdasarkan kepada hukum penawaran di atas, sekarang dapatlah
dibuat suatu gambaran mengenai jumlah penawaran suatu barang pada
berbagai tingkat harga.Gambaran tersebut ditunjukkan dalam Tabel 4.3.
Gambaran yang menunjukkan jumlah penawaran pada berbagai
tingkat harga dinamakan daftar penawaran.Contoh dalam table 4.3
menunjukkan penawaran buku tulis yang wujud dalam sesuatu pasar.
Sekiranya harga adalah Rp 5000 maka para penjual akan menawarkan
sebanyak 900 buku tulis. Jumlah yang akan ditawarkan menjadi semakin
sedikit pada harga yang lebih rendah. Pada harga Rp 1000, para penjual
hanya bersedia menawarkan 100 buku tulis.

Kurva Penawaran
Berdasarkan data yang terdapat dalam Tabel 4.3, sekarang dapatlah
di buat kurva penawaran.Kurva penawaran adalah suatu kurva yang
menunjukkan hubungan di antara harga sesuatu barang tertentu dengan
jumlah barang tersebut yang di tawarkan.Dengan menggunakan data
dalam Tabel 4.3 dapat dilukiskan kurva penawaran buku tulis, yaitu seperti
yang di tunjukkan dalam gambar 4.5. Titik A, B, C, D, dan E dalam

94
Gambar 4.5 berturut-turut menggambarkan A, B, C, D, dan E dalam Tabel
4.3. Kurva SS, yaitu kurva yang melalui titik A, B, C, D, dan E adalah
kurva penawaran.
Seperti ketika menganalisis kurva permintaan, dalam menganalisis
kurva penawaran perlu dibedakan di antara dua pengertian, yaitu
“penawaran” dan “jumlah barang yang di tawarkan”.Dalam analisis
ekonomi, penawaran berarati keseluruhan kurva penawaran.Sedangkan
jumlah barang yang ditawarkan berarti jumlah barang yang di tawarkan
pada suatu tingkat harga tertentu. Sebagai contoh, titik C menggambarkan
keadaan berikut: pada harga Rp 3000 jumlah barang (buku tulis) yang
ditawarkan adalah 600 buah. Informasi ini menunjukkan “jumlah barang
yang ditawarkan” pada harga Rp 3000.“Penawaran" digambarkan oleh
kurva ABCDE.

TABEL 4.3
Daftar Penawaran Buku Tulis
Keadaan Harga (rupiah) jumlah yang ditawarkan (unit)
A 5000 900
B 4000 800
C 3000 600
D 2000 375
E 1000 100

95
Pada umumnya kurva penawaran menaik dari kiri bawah ke kanan
atas.Berarti arah pergerakannya berlawanan dengan arah pergerakan kurva
permintaan.Bentuk kurva penawaran bersifat seperti itu karena terdapat
hubungan yang positif di antara harga dan jumlah barang yang ditawarkan,
yaitu makin tinggi harga, semakin banyak jumlah yang ditawarkan.

4.5. PENGARUH FAKTOR BUKAN-HARGA TERHADAP


PENAWARAN

Telahpun dinyatakan bahwa penawaran semua barang ditentukan oleh


harga barang itu sendiri dan juga oleh beberapa faktor lainnya. Kita baru saja
meperhatikan bagaimana harga akan mempengaruhi jumlah yang ditawarkan.

96
Untuk melengkapi analisis mengenai faktor-faktor yang mempengaruhi
penawaran, selanjutnya perlu pulalah diteliti peranan faktor-faktor lainnya dalam
mempengaruhi jumlah barang yang di tawarkan.

Harga Barang Lain


Telah diterangkan dalam membahas teori permintaan bahwa barang-
barang ada yang saling bersaingan (barang-barang pengganti) satu sama lain
dalam memenuhi kebutuhan masyarakat. Barang-barang seperti itu dapat
menimbulkan pengaruh yang penting kepada penawaran sesuatu
barang.Perhatikan contoh barang berikut.Oleh karena kenaikan biaya produksi di
luar negeri maka buku tulis yang diimpor bertambah mahal harganya.Beberapa
konsumen buku tulis impor sekarang lebih suka membeli buku tulis buatan dalam
negeri dan menaikkan permintaan terhadapnya. Kenaikan permintaan ini akan
memberi dorongan kepada produsen dalam negeri untuk menaikkan produksi dan
penawaran buku tulis.

Biaya untuk Memperoleh Faktor produksi


Pembayaran kepada faktor-faktor produksi merupakan pengeluaran yang
sangat penting dalam proses produksi berbagai perusahaan. Pengeluaran tersebut
mempunyai peranan yang sangat besar dalam menentukan biaya produksi. Tanpa
adanya kenaikan produktivitas dan efesiensi, kenaikan harga faktor-faktor
produksi akan menaikkan biaya produksi. Di beberapa perusahaan kenaikan
pengeluaran untuk memperoleh faktor-faktor produksi akan menyebabkan biaya
produksi melebihi hasil penjualannya dan mereka mengalami kerugian. Ini dapat
menimbulkan penutupan usaha tersebut dan jumlah penawaran barang menjadi
berkurang.Di perusahaan lainnya, kenaikan harga faktor-faktor produksi
mengurangi keuntungan mereka. Kalau tingkat keuntungan sesuatu usaha tidak
menarik lagi, mereka akan pindah ke usaha lain. Juga tindakan ini dapat
mengurangi penawaran dalam sesuatu kegiatan ekonomi tertentu.

Tujuan Perusahaan

97
Dalam teori ekonomi selalu dimisalkan perusahaan berusaha
memaksimumkan keuntungan. Dengan pemisalan ini tiap perusahaan tidak
berusaha untuk menggunakan kapasitas memproduksinya secara maksimal, tetapi
akan menggunakannya pada tingkat kapasitas yang memaksimumkan
keuntungannya. Dalam prakteknya perusahaan-perusahaan banyak yang
mempunyai tujuan lain. Ada perusahaan yang tidak mau menanggung risiko, dan
untuk itu mereka melakukan kegaiatan yang lebih selamat walaupun
keuntungannya lebih kecil.Ada pula perusahaan, seperti misalnya perusahaan
yang dimiliki pemerintah, lebih menekankan mencapai produksi yang maksimal
daripada keuntungan yang maksimal. Dalam bab-bab yang kemudian akan dapat
dilihat bahwa keuntungan maksimal dicapai bukan pada waktu kapasitas produksi
mencapai maksimum.
Tujuan yang berbeda-beda tersebut menimbulkan efek yang berbeda
terhadap penentuan tingkat produksi. Dengan demikian penawaran sesuatu barang
yang akan berbeda sifatnya sekiranya terjadi perubahan dalam tujuan yang dicapai
perusahaan.

Tingkat Teknologi
Tingkat tingkat teknologi memegang peranan yang sangat penting dalam
menentukan banyaknya jumlah barang yang dapat ditawarkan.Kenaikan produksi
dan pekembangan ekonomi yang pesat di berbagai negara terutama disebabkan
oleh penggunaan teknologi yang semakin modern.Kemajuan teknologi telah dapat
mengurangi biaya produksi, mempertinggi produktivitas, mempertinggi mutu
barang dan barang –barang yang baru. Dalam hubungannya dengan penawran
suatu barang, kemajuan teknologi menimbulkan dua efek berikut: (i) produksi
dapat ditambah dengan lebih cepat, dan (ii) biaya produksi semakin murah.
Dengan demikian keuntungan menjadi bertambah tinggi.Berdasarkan kepada
kedua akibat ini dapatlah disimpulkan bahwa kemajuan teknologi cenderung
untuk menimbulkan kenaikan penawaran.

98
4.6. GERAKAN SEPANJANG KURVA PENAWARAN DAN

PERGESERAN KURVA PENAWARAN

Seperti halnya dalam analisis mengenai permintaan, dalam analisis


mengenai penawaran perlu dibedakan antara penegertian gerakan sepanjang
kurva penawaran dan pergeseran kurva penawaran.
 Perubahan harga menimbulkan gerakan sepanjang kurva penawaran.
 Sedangkan perubahanfaktor-faktor lain di luar harga menimbulkan
pergeseran kurva tersebut
Perhatikanlah kedua keadaan ini di Gambar 4.6. Dimisalkan pada mulanya
kurva penawaran adalah SS. Titik A menggambarkan bahwa pada waktu harga
adalah P jumlah barang ditawarkan adalah Q. sekiranya harga turun menjadi P1
hubungan diantara harga dan jumlah yang ditawarkan pindah ke titik B. Ini berarti
sekarang jumlah yang ditawarkan hanyalah sebanyak Q1. Perubahan ini
menggambarkan gerakan sepanjang kurva penawaran.
Perubahan dalam jumlah yang ditawarkan dapat pula berlaku sebagai
akibat dari pergeseran kurva penawaran.Pergeseran dari SS menjadi S1S1 atau
S2S2 menggambarkan perubahan penawaran.Gambar 4.6 menujukkan pergeseran
kurva penawaran dari SS menjadi S1S1 menyebabkan jumlah yang ditawarkan
bertambah dari Q menjadi Q2 walaupun harga tetap sebesar P. Keadaan ini
ditunjukkan oleh titik A1.Pergeseran SS menjadi S2S2 menggambarkan
pengurangan penawaran. Sebagai akibat daripada pergeseran tersebut, seperti
ditunjukkan oleh titik A2, pada harga P sekarang hanya sebanyak Q3 yang
ditawarkan para penjual, berbanding dengan sebanyak Q sebelum ia bergeser.

GAMBAR 4.6
Gerakan Sepanjang Kurva Penawaran dan Pergeseran Kurva Penawaran

99
4.7. PENENTUAN HARGA DAN JUMLAH YANG
DIPERJUALBELIKAN

Harga sesuatu barang dan jumlah barang tersebut yang diperjualbelikan,


ditentukan oleh permintaan dan penawaran barang tersebut.Oleh karena itu, untuk
menganalisis mekanisme penentuan harga dan jumlah barang yang
diperjualbelikan, secara serentak perlulah dianalisis permintaan dan penawaran
terhadap sesuatu barang tertentu yang wujud di pasar.
Keadaan di pasar dikatakan keseimbangan atau ekuilibrium apabila
jumlah yang ditawarkan para penjual pada suatu harga tertentu adalah sama
dengan jumlah yang diminta para pembeli pada harga tersebut. Dengan demikian
harga sesuatu barang dan jumlah barang yang diperjualbelikan dapat ditentukan
dengan melihat keadaan keseimbangan dalam pasar.Tiga cara dapat digunakan
untuk menunjukkan keadaan keseimbangan tersebut, yaitu (i) dengan contoh yang
menggunakan angka, (ii) dengan menggunakan kurva permintaan dan
penawaran, dan (iii) menentukannya secara matematik.

4.7.1. Menentukan Keseimbangan Secara Angka


Dalam Tabel 4.4 dikemukakan kembali data yang terdapat dalam
Tabel 4.1 dan 4.3.Sekarang dapatlah dibandingkan permintaan dan

100
penawaran buku tulis pada berbagai tingkat harga.Didapati ada tiga
keadaan yang mungkin wujud.Keadaan pertama adalah keadaan kelebihan
penawaran, yaitu jumlah yang ditawarkan di pasar adalah melebihi
daripada yang diminta para pembeli.Keadaan ini berlaku apabila harga
melebihi Rp 3000. Pada tingkat harga sebesar Rp 3000 yang berlaku
adalah keadaan dimana permintaan sama dengan penawaran, yaitu
pada harga tersebut jumlah yang ditawarkan di pasar adalah melebihi
daripada yang diminta para pembeli.Keadaan yang tiga adalah kelebihan
permintaan yaitu, jumlah yang diminta para pembeli melebihi daripada
yang ditawarkan para penjual.Ia wujud pada waktu harga kurang dari Rp
3000. Harga yang manakah yang akan wujud di pasar? Dan berapakah
jumlah barang yang diperjualbelikan?

TABEL 4.4
Permintaan dan Penawaran

Harga (Rp) Jumlah yang diminta Jumlah yang ditawarkan Sifat interaksi
5000 200 900 Kelebihan
4000 400 800 Penawaran
3000 600 600 Keseimbangan
2000 900 375 Kelebihan
1000 1300 100 Permintaan

Untuk mencari jawabannya baiklah terlebih dahulu dimisalkan


harga buku tulis yang berlaku di pasar adalah Rp 5000. Pada harga ini
hanya sebanyak 200 buku tulis akan diminta pembeli sedangkan penjual
menawarkan 900 buah. Kelebihan penawaran tersebut akan mendorong
para penjual menurunkan harga. Juga apabila harga Rp 4000 keadaan yang
baru dinyatakan dinyatakan ini akan wujud.
Perhatikan pula sekiranya sekarang harga sangat rendah, misalkan
harga buku tulis adalah Rp 1000.Pada harga ini sebanyak 1300 buah buku
diminta para pembeli, sedangkan penjual hanya bersedia menjual
sebanyak 100 buah.Permintaan para pembeli yang tidak terlalu penuhi
tersebut, atau kelebihan permintaan, menyebabkan para penjual

101
menaikkan harga. Di samping itu juga para pembeli banyak yang bersedia
membeli buku tulis dengan harga yang lebih tinggi dan akan mendorong
kepada kenaikan harga. Keadaan yang sama akan wujud apabila harga satu
buku tulis Rp 2000.
Bagaimanakah interaksi di antara permintaan dan penawaran pada
harga Rp 3000 sebanyak 600 buku tulis diminta pembeli, dan penjual
menawarkan jumlah yan sama. Dengan demikian tidak terdapat kelebihan
atau kekurangan permintaan dan penawaran.Karena masing-masing pihak
merasa puas keadaan yang wujud, tidak terdapat perubahan harga dan
jumlah barang yang ingin diperjualbelikan.Keadaan yang wujud tersebut
adalah keadaan yang kekal, dan dikenal sebagai keadaan keseimbangan
atau ekuilibrium.Dan harga yang wujud dinamakan harga
keseimbangan.Dari uraian di atas dapatlah disimpulkan bahwa syarat
untuk mencapai keseimbagan ialah: jumlah yang ditawarkan sama
dengan jumlah yang diminta. Dalam contoh ini, jumlah buku tulis yang
memenuhi syarat tersebut adalah 600 buah dan angka tersebut merupakan
jumlah buku tulis yang diperjualbelikan.

4.7.2. Menentukan Keseimbangan Secara Grafik


Cara kedua untuk menjelaskan bagaimana harga dan jumlah barang
yang diperjualbelikan ditentukan di pasar adalah dengan secara gambaran
grafik, yaitu seperti yang ditunjukkan dalam Gambar 4.7.
Kurva DD menggambarkan permintaan buku tulis dan kurva SS
menggambarkan penawaran buku tulis.Kedua kurva tersebut dilukis
berdasarkan angka permintaan dan penawaran yang terdapat dalam Tabel
4.4.Pada harga melebihi Rp 3000 kurva penawaran berada disebelah kanan
kurva permintaan, berarti penawaran melebihi penawaran.Keadaan ini
tidak stabil dan harga mengalami penurunan.Pada harga kurang dari Rp
3000 keadaan yang sebaliknya berlaku.Kurva permintaan berada disebelah
kanan kurva penawaran, yang berarti permintaan melebihi penawaran.
Ketidakseimbangan ini menyebabkan harga tidak stabil, yaitu ia cenderung

102
untuk mengalami kenaikan. Pada harga Rp 3000 kurva permintaan dan
penawaran saling berpotongan yaitu di titik E. perpotongan itu berarti
permintaan sama dengan penawaran dan dengan demikian keseimbangan
tercapai.

4.7.3. Menentukan Keadaan Keseimbangan Secara Matematik


Di samping dengan menggunakan tabel dan grafik, keadaan
keseimbangan pasar dapat juga ditunjukkan secara matematik.Pendekatan
ini diterangkan dalam contoh berikut.

GAMBAR 4.7
Penentuan Harga dan Jumlah Buku Tulis yang Diperjualbelikan

Persamaan Permintaan dan Penawaran


Untuk keperluan tersebut perlulah ditentukan dua persamaan, yaitu
persamaan permintaan dan persamaan persamaan. Bentuk umum kedua-
dua persamaan itu adalah:
 Persamaan permintaan:
 Qd = c – dP
 Qs = -m + nP
Dimana:
1. c adalah suatu angka tetap. Nilainya menunjukkan jumlah barang yang
diminta apabila tingkat harga adalah 0. Nilai c selalu positif.
2. d adalah kecondongan kurva permintaan. Nilainya selalu negative (-d)
karena kurva permintaan menurun dari kiri ke kanan.

103
3. m adalah suatu angka tetap. Nilainya menunjukkan jumlah barang
yang ditawarkan apabila tingkat harga 0. Biasanya nilai m adalah
negatif (-m).
4. n adalah kecondongan kurva penawaran. Nilainya selalu positif karena
kurva penawaran naik dari kiri ke kanan.
5. Qd kuantitas yang diminta, Qs adalah kuantitas yang ditawarkan dan P
adalah tingkat harga.
Telah diterangkan bahwa keseimbangan pasaran dicapai apabila
kuantitas yang diminta sama dengan kuantitas yang ditawarkan. Dengan
demikian secara matematik, syarat keseimbangan adalah:
Qd = Qs
atau c – dP = -m + nP

Contoh Perhitungan
Untuk memberikan gambaran yang lebih baik mengenai penentuan
keseimbagan secara matematik, dibawah ini diberikan suatu contoh
perhitungan.
Andaikan persamaan permintaan karet alam di suatu
kampong adalah Qd = 22000 – 2P dan penawarannya adalah Q5 = -
3000 + 3P. Berapakah harga karet alam dan kuantitas karet yang
diperkualbelikan?
Berdasarkan persamaan di atas keseimbangan dalam pasar itu akan
tercapai apabila:
-3000 + 3P = 22000 – 2P
5P = 25000
P = 5000
Perhitungan di atas menunjukkan bahwa tingkat harga adalah 5000
(rupiah).Untuk menentukan kuantitas yang diperjualbelikan, Qd pada harga
keseimbangan perlu ditentukan. Didapati:
Qd = 22000 – 2P
= 22000 – 2 (5000)

104
= 12000
Perhitungan ini menunjukkan sebanyak 12000 (kilogram) karet
akan diperjualbelikan. Dengan menggunakan persamaan penawaran, nilai
yang sama akan diperoleh, yaitu:
Qs = -3000 + 3P
= -3000 + 3 (5000)
= 12000

4.8. BEBERAPA KASUS PERUBAHAN KESEIMBANGAN

Perubahan-perubahan faktor-faktor lain di luar harga, yang mempengaruhi


permintaan atau penawaran, akan menyebabkan perubahan keseimbangan.
Terdapat empat kemungkinan perubahan/pergeseran kurva permintaan dan
penawaran, yaitu:
 Permintaan bertambah (kurva permintaan bergeser ke kanan)
 Permintaan berkurang (kurva permintaan bergeser ke kiri)
 Penawaran bertambah (kurva penawaran bergeser ke kanan)
 Penawaran berkurang (kurva penawaran begeser ke kiri)
Masing-masing perubahan yang dinyatakan di atas dapat (i) berubah
secara tersendiri (yaitu hanya salah satu perubahan dari keempat kemungkinan itu
yang berlaku), atau (ii) permintaan dan penawaran berubah secara serentak.
Dalam kasus (i) contohnya adalah: permintaan saja atau penawaran saja yang
bertambah. Dalam kasus (ii) contohnya adalah: permintaan dan penawaran
bertambah secara serentak. Di bawah ini diterangkan akibat dari masing-masing
corak perubahan tersebut terhadap keseimbangan.

4.8.1. Perubahan Permintaan atau Penawaran


Untuk melihat bagaimana tiap-tiap perubahan permintaan atau
penawaran akan mempengaruhi keadaan keseimbangan, dalam Gambar
4.8 ditunjukkan dua macam perubahan berikut:
 Pergeseran kurva permintaan ke sebelah kanan.

105
 Pergeseran kurva penawaran ke sebelah kanan.
Efek Pertambahan Permintaan
Pergeseran kurva permintaan ke sebelah kanan, yaitu dari DD
menjadi D1D1, menggambarkan berlakunya pertambahan permintaan yaitu
seperti ditunjukkan dalam grafik (i).Perubahan ini menyebabkan keadaan
keseimbangan pindah dari E menjadi E1.Perpindahan ini menunjukkan
bahwa kenaikan permintaan menyebabkan harga naik dari P ke P 1 dan
barang yang diperjualbelikan bertambah dari Q ke Q1

GAMBAR 4.8
Akibat Pergeseran Permintaan Atau Penawaran Terhadap Keseimbangan

Efek Pertambahan Penawaran

106
Dalam grafik (ii) ditunjukkan kurva penawaran bergeser dari SS
menjadi S1S1 dan perubahan ini berarti penawaran telah
bertambah.Kenaikan penawaran ini menyebabkan keadaan keseimbangan
berubah dari E ke E1.Berarti juga turun dari P ke P1 dan jumlah yang
diperjualbelikan bertambah dari Q menjadi Q1.

Kesimpulan
Berdasarkan kedua contoh ini seterusnya dapat pula dibuat dua
kesimpulan berikut: (i) pengurangan permintaan (kurva permintaan
bergeseser ke kiri) menyebabkan harga turun dan jumlah barang yang
diperjualbelikan berkurang, manakala (ii) pengurangan penawaran (ii)
kurva penawaran bergeser ke kiri) menyebabkan harga barang naik dan
barang yang diperjualbelikan berkurang.

4.8.2. PerubahanSerentak Permintaan Dan Penawaran


Ada beberapa kemungkinan perubahan serentak permintaan dan
penawaran yang dapat berlaku. Perubahan mungkin berlaku kea rah yang
sama, yaitu sama-sama mengalami kenaikan atau sama-sama menurun.
Tetapi mungkin pula ia berlaku kea rah yang bertentangan, yaitu misalnya
permintaan turun tetapi penawaran bertambah atau permintaan permintaan
bertambah tetapi penawaran turun. Tiap-tiap perubahan tersebut akan
menimbulkan efek yang berbeda kepada perubahan harga dan jumlah
barang yang diperjualbelikan.
Sebagai contoh dalam menganalisis perubahan serentak permintaan
dan penawaran akan dimisalkan permintaan dan penawaran mengalami
pertambahan. Akibat pertambahan ini terhadap harga dan jumlah barang
yang diperjualbelikan di tunjukkan dalam gambar 4.9

GAMBAR 4.9
Akibat Pergeseran Permintaan dan Penawaran Terhadap Keseimbangan

107
Pada mulanya permintaan masyarakat terhadap sesuatu barang
ditunjukkan oleh kurva DD, sedangkan penawaran barang itu oleh para
penjual ditunjukkan oleh kurva SS. Dengan demikian pada mulanya
keseimbangan dicapai di titik E. berarti tingkat harga mencapai P dan
jumlah barang yang diperjualbelikan adalah Q. Pada masa berikutnya
penawaran bertambah menjadi S1S1 dan serentak dengan perubahan ini
permintaan mengalami kenaikan dan sekarang menjadi D1D1. Dalam
grafik digambarkan tingkat perubahan permintaan adalah lebih besar dan
tingkat perubahan penawaran.Perubahan seperti itu ternyata
mengakibatkan (i) harga naik (dari P menjadi P1) dan (ii) jumlah barang

108
yang diperjualbelikan bertambah dari Q menjadi Q1. Di samping itu
terdapat dua kemungkinan berikut:
 Apabila pertambahan permintaan sama dengan pertambahan
penawaran maka tingkat harga tidak berubah.
 Apabila tingkat pertambahan kurang dari pertambahan penawaran
harga akan merosot.
Kedua keadaan ini ditunjukkan dalam Gambar 4.10.
Grafik (i) dalam Gambar 4.10 menunjukkan keadaan dimana
pertambahan dalam permintaan adalah sama dengan pertambahan dalam
penawaran. Perubahan ini menyebabkan harga tidak mengalami
perubahan, yaitu tetap sebesar P. Grafik (ii) menunjukkan keadaan dimana
perubahan penawaran melebihi perubahan permintaan.Perubahan seperti
ini menyebabkan harga menurun, yaitu dari P menjadi P1.

GAMBAR 4.10
Akibat Perubahan Permintaan dan Penawaran: Dua Kemungkikan Lain

109
110
4.9. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Apakah barang yang diproduksi dan berapa jumlahnya? Interaksi di antara


penjual dam pembeli di pasar barang akan dapat memecahkan masalah ini,
untuk memberi gambaran tentang ciri interaksi tersebut perlu di pelajari
teori permintaan, teori penawaran dan penentuan keseimbangan di pasar.
2. Terdapat beberapa faktor yang menentukan permintaan masyarakat ke atas
sesuatu barang. Faktor yang terpenting adalah tingkat harga dan barang
tersebut. Teori permintaan menerangkan sifat hubungan antara tingkat
harga dan kuantitas yang diminta. Hukum permintaan mengatakan:
semakin rendah harga sesuatu barang, semakin banyak kuantitas barang
yang diminta. Berdasarkan kepada hukum permintaan ini secara grafik
dapat digambarkan kurva permintaan.
3. Di samping tingkat harga, permintaan ke atas sesuatu barang ditentukan
pula oleh beberapa faktor lain. Yang terpenting di antaranya adalah: harga
barang lain, pendapatan para pembeli, distribusi pendapatan, cita rasa
masyarakat, jumlah penduduk dan ekspektasi tentang keadaan dimasa
depan. Perubahan ke atas faktor-faktor ini akan menggeser kurva
penawaran ke kanan atau ke kiri. Pergeseran itu berarti, pada setiap harga
kuantitas barang yang diminta masyarakat telah mengalami perubahan.
4. Juga penawaran sesuatu barang yang wujud dalam pasar ditentukan oleh
beberapa faktor. Yang terpenting adalah tingkat harga barang tersebut.
Hukum penawaran menyatakan: semakin tinggi tingkat harga, semakin
banyak kuantitas barang yang akan ditawarkan dalam pasar. Secara grafik
sifat perkaitan di antara tingkat harga dan kuantitas yang ditawarkan
ditunjukkan oleh kurva penawaran.
5. Di samping harga, juga terdapat beberapa faktor lain yang akan
menentukan kuantitas barang yang akan ditawarkan. Faktornya yang
terpenting adalah: harga barang lain, biaya untuk memperoleh faktor
produksi dan input lain, tujuan perusahaan dan tingkat teknologi yang

111
digunakan. Pada setiap tingkat harga, apabila faktor-faktor ini mengalami
perubahan, maka kuantitas yang ditawarkan akan berubah. Perubahan
berbagai faktor lain ini akan menggeser kurva penawaran.
6. Interaksi di antara permintaan dan penawaran akan menentukan keadaan
keseimbangan pasar yaitu keadaan dimana keinginan masyarakat untuk
membeli adalah sama dengan keinginan produsen barang untuk menjual
barangnya. Keseimbangan ini akan menentukan tingkat harga yang
berlaku di pasar dan kuantitas barang yang akan diperjualbelikan
perubahan diproduksikan.
7. Perubahan permintaan dan atau penawaran akan menimbulkan perubahan
dalam keadaan keseimbangan. Perubahan keseimbangan ini akan
mengubah tingkat harga dan kuantitas barang yang diperjualbelikan.

112
KONSEP PENTING

Barang Esensial: Barang yang sangat penting artinya dalam kehidupan setiap
indiividu. Contohnya adalah makanan

Barang Inferior: Barang yang sangat rendah mutunya dan digunakan oleh
golongan miskin atau yang pendapatannya sangat rendah. Semakin kaya
seseorang, semakin sedikit barang inferior yang dibeli dan dikonsumsinya.

Barang Mewah: Barang yang mahal harganya dan selalu dipamerkan


pemakaiannya. Barang ini terutama dibeli oleh golonga masyarakat yang
berpendapatan tinggi.

Barang Netral: Barang yang bukan menjadi pengganti atau penggenap barang
lain dan tidak bersaingan dengan barang lain.

Barang Normal: Terutama terdiri dari konsumsi tahan lama yang digunakan oleh
para konsumen dalam kegiatannya sehari-hari. Contoh: baju, celana, dan sepatu.

Barang Pelengkap: Barang yang digunakan secara serentak dengan barang lain.
Contoh: gula adalah barang pelengkap kepada kopi dan teh.

Barang Pengganti: Barang yang dapat menggantikan atau digantikan barang lain
apabila barang penggantinya sukar diperoleh atau harganya meningkat.

Gerakan sepanjang kurva penawaran: Hubungan antara tingkat harga dengan


kuantitas yang ditawarkan mengalami perubahan sepanjang kurva permintaan.
Perubahan seperti ini berlaku sebagai akibat perubahan harga.
Gerakan sepanjang kurva permintaan: Hubungan antara tingkat harga dengan
kuantitas yang diminta mengalami perubahan sepanjang kurva permintaan.
Perubahan seperti ini berlaku sebagai akibat perubahan harga.

113
Hukum permintaan: Suatu dalil yang menyatakan bahwa

Kelebihan penawaran: Suatu keadaan yang menggambarkan bahwa pada suatu


tingkat harga tertentu, kuantitas yang ditawarkan melebihi kuantitas yang diminta

Kelebihan permintaan: Suatu keadaan yang menggambarkan bahwa pada suatu


tingkat harga tertentu, kuantitas yang diminta melebihi kuantitas yang ditawarkan.

Keseimbangan pasar: Suatu keadaan dimana pada suatu tingkat harga tertentu
keinginan pembeli untuk mendapatkan barang adalah sama dengan keinginan
penjual dalam menawarkan barangnya. Kelebihan permintaan dan penawaran
tidak wujud, dan oleh karena keseimbangan tersebut akan menentukan tingkat
harga yang berlaku dan kuantitas barang yang diperjualbelikan.

Penawaran pasar: Jumlah sesuatu barang yang disediakan oleh semua penjual
dalam pasar pada berbagai tingkat harga.

Permintaan pasar: Jumlah sesautu barang yang diminta semua pembeli dalam
pasar pada berbagai tingkat harga.

Penawaran perorangan (individu): Kuantitas sesuatu barang yang di tawarkan


seseorang penjual pada tingkat harga

Permintaan perorangan (individu): Kuantitas sesuatu barang yang ingin


diperoleh seseorang pada tingkat harga.

Perubahan/pergeseran kurva penawaran: Perpindahan yang sejajar yang


berlaku ke atas kurva permintaan. Perubahan ini disebabkan oleh faktor bukan-
harga yang mempengaruhi permintaan

114
Teori penawaran: Analisis dalam ilmu ekonomi yang menerangkan faktor-faktor
yang menentukan permintaan, dan bagaimana faktor-faktor ini mempengaruhi
keseimbangan di pasar.

PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Faktor manakah yang akan menyebabkan kurva permintaan terhadap


sesuatu barang bergeser ke kiri?
A. Pendapatan masyarakat bertambah.
B. Negara lebih banyak mengimpor barang tersebut.
C. Harga
D. N
2. Apabila harga barang yang
A. Barang X dan Z adalah barang netral.
B. Barang X adalah pengganti dan barang Z adalah penggenap kepada
barang Y.
C. Barang X adalah penggenap dan barang Z adalah pengganti kepada
barang Y.
D. Barang Y adalah pengganti baran X dan Z.
3. Yang manakah dari berikut menyebabkan kurva penawaran bergeser ke
kiri?
A. Jangka waktu analisis adalah jangka panjang.
B. Perusahaan mendapat masalah untuk mendapat tambahan tenaga
kerja.
C. Pemerintah menaikkan pajak pendapatan perusahaan.
D. Perusahaan menambahkan investasi untuk menaikkan produksi.

115
4. Akibat yang bagaimakah akan berlaku apabila permintaan dan penawaran
bertambah, dalam keadaan dimana tingkat pertambahan permintaan lebih
besar dari tingkat pertambahan penawaran?
A. Harga barang meningkat tetapi jumlah barang yang diperjualbelikan
menurun.
B. Harga barang meningkat dan jumlah barang yang diperjualbelikan
juga meningkat.
C. Harga barang merosot tetapi jumlah barang yang diperjualbelikan
meningkat.
D. Tingkat kenaikan harga yang berlaku adalah lebih tinggi dari tingkat
kenaikan penawaran

ESSAY

1. Terangkan hukum permintaan. Faktor-faktor apakah yang menentukan


permintaan? Mengapakah kurva permintaan berbentuk menurun dari kiri
atas ke kanan bawah?
2. A.Terangkanlah perbedaan antara pergerakan sepanjang kurva permintaan
danpegeserankurva permintaan.
B.Terangkanlah perbedaan antara permintaan perseorangan dan
permintaan pasar.
3. Apakan hukum penawaran? Faktor-faktor apakah yang menentukan
penawaran? Mengapakah kurva penawaran menarik dari kiri bawah ke
kanan atas?
4. Terangkan, dan secara grafik tunjukkan, pengaruh perubahan faktor-faktor
“bukan harga” terhadap penawaran. Sekiranya yang mengalami perubahan
adalah harga barang itu sendiri, apakah yang akan terjadi pada kurva
penawaran?
5. Terangkan bagaimana keseimbangan harga pasar barang tercapai. Apakah
yang akan terjadi apabila perubahan-perubahan berikut berlaku?

116
a) Permintaan bertambah tetapi penawaran tetap.
b) Permintaan dan penawaran berkurang.
c) Penawaran tetap tetapi permintaan bertambah.
d) Permintaan dan penawaran bertambah.
e) Penawaran berkurang dan permintaan bertambah.

KUANTITATIF

1. Misalkan permintaan dan penawaran telur pada berbagai tingkat harga di


dalam sesuatu pasar adalah sebagai berikut:

Harga (rupiah) Permintaan (unit) Penawaran(unit)

300 1000 200


350 900 400
400 700 700
450 450 1100
500 150 1600

a. Berdasarkan kepada data di atas buatlah kurva permintaan dan


penawarannya. Pada tingkat harga berapakah keseimbangan di pasar
tercapai dan berapakah jumlah barang yang di perjual belikan?
b. Apakah yang berlaku pada harga Rp. 350?
c. Apakah yang berlaku pada harga Rp. 500?
d. Apabila pendapatan masyarakat bertambah, perubahan yang
bagaimanakah yang anda ramalkan akan terjadi ke atas data di atas?
2. Persamaan permintaan ke atas barang A (DA) dan persamaan penawaran
barang tersebut (SA) adalah:
DA = 100 – 2P
SA = -20 + 6P
Dimana P adalah tingkat harga
a) Berdasarkan persamaan permintaan dan penawaran di atas lengkapkan
tabel berikut

117
Harga Permintaan Penawaran
(ribu Rp) (unit) (unit)

6 ................ ..................
8 ................ ...................
10 ................. ....................
12 ................. ....................
14 ................. ....................

b) Tentukan harga keseimbangan dan jumlah barang yang


diperjualbelikan. Apakah yang berlaku pada harga Rp 8 ribu? Pada
harga Rp 4 ribu?
c) Lukiskan keadaan keseimbangan di pasar tersebut.

118
BAB V

ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN

HAL-HAL YANG DITERANGKAN

 Elastisitas permintaan dan koefisien elastisitas permintaan.


 Elastisitas permintaan sepanjang kurva permintaan.
 Elastisitas permintaan dan hasil penjualan.
 Jenis elastisitas harga yang lain.
 Elastisitas penawaran dan koefisien elastisitas penawaran.

Apakah yang akan terjadi ke atas permintaan sesuatu barang apabila harga
mengalami penurunan sebanyak satu persen? Yang dapat dikatakan sekarang ini
adalah, sesuai dengan hukum permintaan yang telah diterangkan dalam bab yang
lalu,”permintaan akan bertambah”. Besarnya pertambahan itu berbeda dari satu
keadaan ke satu keadaan lain dan dari satu barang ke barang lainnya. Pertambahan
permintaan mungkin jauh melebihi satu persen dan mungkin pula kurang dari satu
persen.Apabila perubahan harga yang kecil menimbulkan perubahan yang besar
terhadap jumlah barang yang diminta maka dikatakan bahwa permintaan barang
tersebut bersifat sangat responsi terhadap perubahan harga atau permintaannya
adalah elastis.Sebaliknya, apabila perubahan harga relatif besar tetapi
permintaannya tidak banyak berubah maka dikatakanlah bahwa permintaannya
tidak elastis.

Dalam analisis ekonomi, secara teori maupun dalam praktek sehari-hari,


adalah sangat berguna untuk mengetahui sampai sejauh mana responsifnya
permintaan terhadap perubahan harga.Oleh sebab itu perlu dikembangkan satu
pengukuran kuantitatif yang menunjukkan sampai dimana besarnya pengaruh
perubahan harga terhadap perubahan permintaan.Ukuran ini dinamakan elastisitas
permintaan.Perubahan harga juga menimbulkan akibat yang berbeda terhadap
jumlah penawaran berbagai barang.Ukuran kuantitatif sebagai akibat perubahan
harga terhadap perubahan jumlah barang yang ditawarkan dinamakan elastisitas

119
penawaran.Dalam bab ini akan diterangkan cara untuk menghitung elastisitas
permintaan dan penawaran dan faktor-faktor yang mempengaruhi masing-masing
elastisitas tersebut.

Elastisitas permintaan perlu dibedakan kepada tiga konsep berikut:


elastisitas permintaan harga, elastisitas permintaan pendapatan dan elastisitas
permintaan silang. Dari ketiga konsep tersebut yang paling penting adalah
elastisitas permintaan harga. Uraian dalam bab ini terutama berkaitan dengan
elastisitas permintaan harga.

5.1. SUMBANGAN ANALISIS ELASTISITAS PERMINTAAN


Mengetahui sampai dimana responsifnya perubahan permintaan sebagai
akibat perubahan harga perlu juga diperhatikan dalam analisis ekonomi. Dengan
mengetahui besarnya elastisitas dapat diramalkan perubahan yang akan terjadi di
pasar, yaitu bagaimana harga dan jumlah barang yang diperjualbelikan berubah
apabila terjadi perubahan dalam penawaran. Contoh dibawah dapat menunjukkan
dengan jelas bahwa perubahan penawaran menimbulkan akibat yang sangat
berbeda terhadap jumlah penjualan apabila elastisitasnya berbeda.

DUA KASUS PERUBAHAN PENAWARAN

Dalam gambar 5.1 ditunjukkan dua kasus yang menggambarkan akibat


perubahan penawaran terhadap harga dan jumlah barang yang diperjualbelikan.
Dalam gambaran tersebut terlihat penawaran bergeser ke kiri dan pergeserannya
adalah sama besarnya. Dalam kasus (i) kurva permintaan landai (tidak terlalu
curam) dan dalam kasus (ii) kurva permintaan menurun dengan curam. Perbedaan
dalam kurva permintaan di antara kedua kasus di atas ternyata menimbulkan
akibat yang berbeda terhadap perubahan harga dan jumlah barang yang
diperjualbelikan walaupun bentuk kurva penawaran adalah sama dan
pergeserannya juga bersamaan.

120
(i) Kurva DD landai (ii) Kurva DD curam

Dalam kasus (i) pada mulanya dimisalkan kurva penawaran adalah SS dan
kurva permintaan adalah DD. Maka keseimbangan berada pada titik E. Harga
adalah P dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah Q. Jika penawaran
berkurang, yaitu kurvanya bergeser dari SS menjadi S1S1 maka keadaan
keseimbangan yang baru ditunjukkan oleh titik E. Dengan demikian pergeseran
kurva penawaran menyebabkan harga naik dari P ke P1dan jumlah barang yang
diperjualbelikan berkurang dari Q menjadi Q1.
Dalam kasus (ii) perubahan yang berlaku juga sama sifatnya dengan dalam
kasus (i), yaitu pergeseran kurva penawaran dari SS menjadi S1S1menyebabkan
keadaan keseimbangan pindah dari titik E ke titik E1. Perpindahan ini berarti
harga naik dari P ke P1 dan jumlah yang diperjualbelikan berkurang dari Q
menjadi Q1.Namun demikian, kalau dibandingkan perubahan dalam kasus (ii)
dengan perubahan dalam kasus (i) dengan nyata dapat dilihat bahwa pergeseran
dalam penawaran menimbulkan akibat yang berbeda terhadap perubahan harga
dan jumlah barang yang diperjualbelikan. Secara umum kita dapat
mengemukakan dua kesimpulan berikut:

121
 Apabila permintaan agak datar bentuknya(landai), suatu pergeseran kurva
penawaran akan menimbulkan perubahan harga yang sedikit, tetapi
perubahan jumlah yang diperjualbelikan cukup besar.
 Apabila permintaan bentuknya menurun dengan sangat curam, suatu
pergeseran ke atas kurva penawaran akan menimbulkan perubahan harga
yang besar, tetapi perubahan jumlah yang diperjualbelikan adalah relative
kecil.

MANFAAT DARI MENAKSIR ELASTISITAS PERMINTAAN

Apakah manfaat dari kedua kesimpulan di atas kepada perusahaan dan


pemerintah?Kepada perusahaan faktor tersebut dapat menjadi landasan dalam
menyusun kebijakan penjualannya.Apabila diketahui sifat responsif permintaan
apabila berlaku perubahan harga, dapatlah perusahaan menentukan apakah perlu
menaikkan produksi, atau tidak, untuk menaikkan hasil penjualannya. Kalau
permintaan adalah seperti dalam kasus (i) menaikkan produksi dan penawaran
merupakan tindakan yang bijaksana karena langkah tersebut akan menimbulkan
pertambahan dalam hasil penjualan. Tetapi sekiranya sifat permintaan terhadap
produksinya adalah seperti dalam kasus (ii), pertambahan penawaran akan
merugikan perusahaan karena hasil penjualan akan berkurang.
Kepada pemerintah, kedua kesimpulan di atas dapat menjadi alat untuk
meramalkan kesuksesan dari kebijakan ekonomi yang akan dilaksanakannya.
Misalkan pemerintah ingin mengurangi impor.Kalau permintaan ke atas barang
impor tersebut adalah seperti kasus (i) pengurangan impor tidak banyak
menaikkan harga barang tersebut.Keadaan itu berarti kenaikan harga yang berlaku
tidak terlalu membebankan konsumen. Sebaliknya, sekiranya permintaan ke atas
barang impor tersebut adalah seperti dalam kasus (ii) tindakan pemerintah akan
sangat merugikan masyarakat karena jumlah barang yang diimpor tidak banyak
berkurang, tetapi harganya mengalami kenaikan yang tinggi. Dengan demikian
konsumen menanggung beban yang sangat besar sebagai akibat dari tindakan
pemerintah tersebut.

122
5.2. KOEFISIEN ELASTISITAS PERMINTAAN HARGA
Dalam analisis, elastisitas permintaan hargalebih kerap dinyatakan
sebagai elastisitas permintaan.Nilai perbandingan antara persentasi perubahan
jumlah diminta dengan persentasi perubahan harga disebut koefisien elastisitas
permintaan.Di bawah ini diterangkan dua cara untuk menghitung koefisien
elastisitas permintaan.

RUMUS UNTUK PENGHITUNGAN KOEFISIEN ELASTISITAS

Dalam menganalisis akibat perubahan harga terhadap perubahan jumlah


barang yang diminta adalah sangat berguna apabila dihitung koefisien elastisitas
permintaan, atau Ed. Rumus dan cara perhitungannya diuraikan dalam contoh
berikut.

Rumus Penghitungan

Koefisien elastisitas permintaan adalah suatu angka penunjuk yang


menggambarkan sampai berapa besarkah perubahan jumlah barang yang
diminta apabila dibandingkan dengan perubahan harga.Koefisien elastisitas
permintaan dihitung dengan menggunakan rumus di bawah ini:

Ed=Persentasi perubahan jumlah barang yang diminta


Persentasi perubahan harga

Misalkan harga berubah dari P menjadi P1dan jumlah barang yang diminta
berubah dari Q menjadi Q1 . Dengan pemisalan ini rumus di atas dapat dinyatakan
sebagai berikut:

Q1Q
Ed =QP1 – P
P

Dengan rumus yang telah diterangkan di atas sekarang dapatlah dihitung


besarnya koefisien elastisitas permintaan, atau dengan singkat elastisitas
permintaan, apabila diketahui besarnya perubahan harga dan perubahan jumlah

123
yang diminta.Untuk tujuan ini perhatikanlah dua contoh berikut, yaitu (i) kasus
harga meningkat, dan (ii) kasus harga menurun.

Kasus Harga Menurun

Misalkan kita ingin mengetahui besarnya koefisien elastisitas dari


permintaan ke atas beras. Didapati bahwa pada waktu harga beras adalah Rp 4000
sekilogram, jumlah beras yang dibeli konsumen adalah 10000 kg; dan pada waktu
harga Rp 3000 sekilogram, jumlah beras yang ingin dibeli adalah 15000 kg.
Dengan menggunakan rumus yang telah diterangkan, dan dengan menggantikan
nilai-nilai diatas dalam rumus tersebut, dapatlah elastisitas permintaan beras
dihitung. Nilai koefisien elastisitas yang diperoleh adalah:

15000–10000
Ed= 10000
3000–4000v
4000

5000
= 10000 = 1/2

-1000 -1/4
4000

= -2

Ternyata nilai yang diperoleh adalah negatif.Ini merupakan keadaan yang


selalu akan terjadi. Nilai yang negatif disebabkan karena harga dan jumlah barang
yang diminta mengalami perubahan ke arah yang berbalikan.Penurunan harga
menaikkan permintaan, manakala kenaikan harga menurunkan permintaan.Di
dalam meghitung koefisien elastisitas, tanda negatif itu biasanya diabaikan.Berarti
nilai koefisien elastisitas permintaan beras di atas adalah 2.Apakah makna dari
nilai tersebut?Nilai tersebut berarti bahwa perubahan harga sebanyak 1 persen
menimbulkan perubahan permintaan sebanyak 2 persen.Dalam contoh di atas,
pengurangan harga sebanyak 25 persen (Rp 1000/Rp 4000) menambah
permintaan sebanyak 50 persen (5000 kg/10000 kg).

124
Kasus Harga Meningkat

Di dalam perhitungan di atas dimisalkan bahwa harga mengalami


penurunan dari Rp 4000 menjadi Rp 3000, oleh sebab itu permintaan telah
bertambah dari 10000 kg menjadi 15000 kg. bagaimanakah kalau perubahan
tersebut dipandang dari sudut yang sebaliknya? Yaitu dimisalkan harga naik dari
Rp 3000 menjadi Rp 4000, dan oleh karenanya permintaan berkurang dari 15000
kg menjadi 10000 kg?kalau perubahan harga dan permintaan di pandang secara
ini, elastisitas permintaan ke atas beras adalah:

10000–15000
Ed = 15000

4000–3000
3000

-5000
= 15000 = - 1/3

1000 1/3
3000

= -1

Kesimpulan

Perhitungan yang belakangan ini menunjukkan bahwa koefisien elastisitas


yang kedua adalah berbeda dengan yang pertama. Keadaan seperti itu adalah
keadaan yang akan selalu berlaku. Walaupun rumus dan cara perhitungan yang
digunakan dalam menentukan besarnya koefisien elastisitas adalah sama dengan
sebelumnya (bedanya hanyalah pada mulanya dilihat perubahan itu sebagai suatu
proses penurunan harga dan sesudah itu sebagai proses kenaikan harga),
perhitungan akan memperoleh koefisien elastisitas yang berbeda. Jelaslah bahwa
rumus untuk menghitung koefisien elastisitas yang telah diterangkan di atas
adalah kurang memuaskan. Oleh karena kelemahan yang baru saja diterangkan,
dibuatlah cara perhitungan yang lain.

125
CARA MENGHITUNG KOEFISIEN ELASTISITAS YANG
DISEMPURNAKAN

Cara yang digunakan untuk memperbaiki kelemahan di atas adalah dengan


menggunakan nilai titik-tengah (nilai di antara sebelum perubahan dan sesudah
perubahan) daripada harga dan jumlah yang diminta di dalam menghitung
persentasi perubahan harga dan persentasi perubahan jumlah yang diminta. Kalau
dimisalkan harga berubah dari P menjadi P1 dan jumlah barang yang diminta
berubah dari Q menjadi Q1; berdasarkan kepada prinsip perhitungan yang baru,
rumus yang disempurnakan untuk mencari koefisien elastisitas berubah menjadi
seperti berikut:

Q1–Q
Ed= (Q + Q1)/2

P1–P
(P + P1)/2

Dengan menggunakan rumus di atas di bawah ini dihitung kembali koefisien


elastisitas
permintaan beras.

15000–10000
Ed = (10000 + 15000)/2

3000–4000
(4000 + 3000)/2

5000
= 12500

-1000
3500

= 2/5
-2/7

= -1,4

Hasil perhitungan tersebut menunjukkan bahwa nilai yang baru dari koefisien
elastisitas berada di antara 2 angka yang dihitung dengan cara yang terdahulu

126
diterangkan. Rumus yang baru diatas dinamakan rumus titik-tengah dan
elastisitasnya dinamakan elastisitas arc.

5.3. ELASTISITAS PERMINTAAN DAN PENAWARAN


KURVA PERMINTAAN DAN ELASTISITAS PERMINTAAN

Seperti yang ditunjukkan dalam contoh yang berikut, sepanjang suatu


kurva permintaan nilai koefisien elastisitasnya berbeda.Walaupun demikian,
dalam analisis umum, kurva permintaan digolongkan kepada golongan elastis atau
tidak elastis berdasarkan bentuk dari kurva tersebut.

ELASTISITAS SEPANJANG KURVA PERMINTAAN GARIS LURUS

Dalam suatu kurva permintaan yang berbentuk garis lurus, koefisien


elastisitasnya adalah berbeda-beda di berbagai tingkat harga.Untuk melihat
buktinya perhatikanlah contoh yang dikemukakan dalam Tabel 5.1 dan
selanjutnya digambarkan dalam Gambar 5.2.dalam Tabel 5.1 dikemukakan daftar
permintaan terhadap buah manggis di dalam sesuatu pasar. Selanjutnya
berdasarkan kepada angka-angka dalam Tabel 5.1, dalam Gambar 5.2 dilukiskan
kurva permintaan terhadap manggis di pasar tersebut. Dalam Tabel 5.1 juga
dihitung koefisien elastisitas permintaan untuk empat perubahan harga yang
berikut:

 Apabila harga berubah dari Rp 1000 menjadi Rp 800 (keadaan I)


 Apabila harga berubah dari Rp 800 menjadi Rp 600 (keadaan II)
 Apabila harga berubah dari Rp 600 menjadi Rp 400 (keadaan III)
 Apabila harga berubah dari Rp 400 menjadi Rp 200 (keadaan IV).

Dalam perhitungan tersebut digunakan rumus yang telah disempurnakan,


yaitu rumustitik tengah. Hasil perhitungan menunjukkan bahwa untuk setiap
keadaan di atas nilai koefisien elastisitas permintaan adalah berbeda, yaitu
nilainya 3(keadaan I), 1,4(keadaan II), 5/7(keadaan III) dan 1/3 (keadaan IV).
Perhitungan ini menunjukkan bahwa sepanjang suatu kurva permintaan garis
lurus, nilai elastisitas permintaannya berbeda.

127
Tabel 5.1

Gambar 5.2

Hasil perhitungan ini dihubungkan dengan bagian yang sesuai pada kurva
permintaan DD pada Gambar 5.2.jelas kelihatan bahwa pada bagian yang lebih
tinggi, nilai koefisien elastisitas permintaan adalah lebih besar.

TINGKAT ELASTISITAS PERMINTAAN

Nilai koefisien elastisitas berkisar di antara nol dan tak terhingga.


Elastisitas adalah nol apabila perubahan harga tidak akan mengubah jumlah yang
diminta, yaitu yang diminta tetap saja jumlahnya walaupun harga mengalami
kenaikan atau menurun. Kurva permintaan yang koefisien elastisitasnya bernilai
nol bentuknya adalah sejajar dengan sumbu tegak.Jadi bentuknya adalah seperti

128
yang ditunjukkan dalam Gambar 5.3 (i).kurva permintaan yang seperti itu adalah
kurva permintaan yang dinamakan tidak elastis sempurna.

Koefisien elastisitas permintaan bernilai tidak terhingga apabila pada suatu


harga tertentu pasar sanggup membeli semua barang yang ada di pasar. Berapa
pun banyaknya barang yang ditawarkan oleh para penjual pada harga tersebut,
semuanya akan dapat terjual. Kurva permintaan yang koefisien elastisitasnya
adalah tidak terhingga berbentuk sejajar dengan sumber datar dan sifat permintaan
itu dikenal sebagai elastis sempurna.Gambar (ii) mengemukakan satu contoh
kurva permintaan yang bersifat elastis sempurna.Satu lagi kurva permintaan yang
berbentuk istimewa adalah seperti yang ditunjukkan dalam Gambar 5.3 (iii).Kurva
itu mempunyai koefisien elastisitas permintaan sebesar 1 dan lazim disebut
sebagai kurva permintaan yang elastisitasnya bersifat elastisitas uniter.

Gambar 5.3

Pada umumnya sifat permintaan terhadap kebanyakan barang adalah


seperti yang ditunjukkan dalam Gambar 5.3 (iv) dan (v). permintaan yang terdapat
dalam Gambar 5.3 (iv) adalah permintaan yang bersifat tidak elastis. Kita
mengatakan suatu permintaan adalah bersifat tidak elastis apabila koefisien
elastisitas permintaan tersebut adalah di antara nol dan satu.Koefisien permintaan
mempunyai nilai yang demikian apabila persentasi perubahan harga adalah lebih
besar daripada persentasi perubahan jumlah yang diminta. Kurva permintaan yang

129
terdapat dalam Gambar 5.3 (v) adalah bersifat elastis yaitu kurva itu
menggambarkan bahwa apabila harga berubah maka permintaan akan mengalami
perubahan dengan persentasi yang melebihi persentasi perubahan harga. Nilai
koefisien elastisitas dari permintaan yang bersifat elastis adalah lebih besar dari
satu.

FAKTOR PENENTU ELASTISITAS PERMINTAAN

Apakah sebabnya permintaan berbagai macam barang berbeda


elastisitasnya?Ada beberapa factor yang menimbulkan perbedaan dalam elastisitas
permintaan berbagai barang. Yang terpenting adalah:

 Tingkat kemampuan barang-barang lain untuk menggantikan barang yang


bersangkutan.
 Persentasi pendapatan yang akan dibelanjakan untuk membeli barang
tersebut.
 Jangka waktu di dalam mana permintaan itu dianalisis.

Banyaknya Barang Pengganti yang Tersedia

Dalam suatu perekonomian terdapat banyak barang yang dapat digantikan


dengan barang-barang lain yang sejenis dengannya.Tetapi ada pula yang sukar
mencari penggantinya.Perbedaan ini menimbulkan perbedaan elastisitas di antara
berbagai macam barang.Sekiranya, sesuatu barang mempunyai banyak barang
pengganti, permintaannya cenderung untuk bersifat elastis.Maksudnya,
perubahan harga yang kecil sajaakan menimbulkan perubahan yang besar
terhadap permintaan. Pada waktu harga naik para pembeli akan merasa enggan
membeli barang tersebut; mereka lebih suka menggunakan barang-barang lain
sebagai penggantinya, yang harganya tidak mengalami perubahan. Sebaliknya
pada waktu harga turun, para pembeli melihat bahwa barang tersebut lebih murah
daripada barang-barang penggantinya dan beramai-ramai membeli barang tersebut
dan ini menyebabkan permintaannya bertambah dengan cepat.

130
Permintaan terhadap barang yang tidak banyak mempunyai barang
pengganti adalah bersifat tidak elastis, karena (i) kalau harga naik para
pembelinya sukar memperoleh barang pengganti dan oleh karenanya harus tetap
membeli barang tersebut, oleh sebab itu permintaannya tidak banyak berkurang;
dan (ii) kalau harga turun permintaannya tidak banyak bertambah karena tidak
banyak tambahan pembeli yang pindah dari membeli barang yang bersaingan
dengannya. Dari uraian di atas dapatlah dibuat rumusan berikut: semakin banyak
jenis barang pengganti terhadap suatu barang, semakin elastis sifat
permintaannya.

Persentasi Pendapatan yang Dibelanjakan

Besarnya bagian pendapatan yang digunakan untuk membeli sesuatu


barang dapat mempengaruhi elastisitas permintaan terhadap barang
tersebut.Perhatikanlah sikap orang dalam membeli barang-barang yang sangat
murah harganya, seperti misalnya minuman ringan. Kalau seseorang itu sudah
menyukai suatu jenis minuman ringan tertentu, kenaikan harga minuman ringan
tidak akan banyak mempengaruhi permintaannya. Ia akan tetap membeli jenis
minuman ringan yang sama oleh karena pengeluarannya untuk minuman ringan
merupakan bagian yang relatif kecil dari pendapatannya.

Tetapi perhatikanlah permintaan terhadap barang-barang yang agak mahal


seperti radio, sepeda motor, dan televisi. Sebelum memutuskan apakah jenis radio,
atau sepeda motor atau televise yang akan dibeli, orang akan membandingkan
harga dari berbagai jenis radio, atau sepeda motor, atau televisi yang ada. Harga
akan memainkan peranan yang cukup menentukan dalam melakukan pilihan
tersebut. Perbedaan harga dapat menyebabkan orang membatalkan untuk membeli
barang dari suatu merek tertentu dan memberi merek lain yang lebih murah.
Berdasarkan pengamatan seperti itu dapat dikatakan: semakin besar bagian
pendapatan yang diperlukan untuk membeli sesuatu barang, semakin elastis
permintaan terhadap barang tersebut.

Jangka Waktu Analisis

131
Jangka waktu didalam mana permintaan terhadap sesuatu barang diamati
juga mempunyai pengaruh terhadap elastisitas.Semakin lama jangka waktu
dimana permintaan itu ditulis, semakin elastisitas sifat permintaan sesuatu
barang.Dalam jangka waktu yang singkat permintaan bersifat lebih tidak elastis
karena perubahan-perubahan yang baru terjadi dalam pasar belum diketahui oleh
para pembeli.Oleh sebab itu mereka cenderung untuk meminta barang-barang
yang biasa dibelinya walaupun harganya mengalami kenaikan.Dengan demikian
dalam jangka pendek permintaan tidak banyak mengalami perubahan. Dalam
jangka waktu yang lebih panjang para pembeli dapat mencari barang pengganti
yang mengalami kenaikan harga dan ini akan banyak mengurangi permintaan
terhadap barang yang disebutkan belakangan ini. Juga dalam jangka panjang
barang pengganti mengalami perubahan dalam mutu dan desainnya dan akan
menyebabkan orang lebih mudah pindah kepada membeli barang pengganti.

5.4. ELASTISITAS PERMINTAAN DAN HASIL PENJUALAN


Dalam analisis yang terdahulu telah dinyatakan bahwa perbedaan elastisitas
menyebabkan kuantitas penjualan yang semakin besar belum tentu menghasilkan
hasil penjualan yang semakin banyak.Dalam uraian di bawah ini secara contoh
angka dan secara grafik ditunjukkan sifat hubungan diantara elastisitas permintaan
dengan hasil penjualan yang diterima penjual.

KAITAN ANTARA PERUBAHAN HARGA DAN HASIL PENJUALAN

Hasil penjualan adalah pendapatan yang diterima oleh para penjual dari
pembayaran terhadap barang yang dibeli para konsumen. Nilainya adalah sama
dengan harga dikalikan dengan jumlah barang yang dibeli para pembeli. Kalau
harga berubah maka hasil penjualan dengan sendirinya akan berubah.
Bagaimanakah sifat perkaitan di antara perubahan harga dengan hasil penjualan?
Adakah kenaikan harga akan selalu menyebabkan juga kenaikan dalam hasil
penjualan? Ternyata sifat perkaitannya bukan seperti itu.Sifat perkaitanyang
demikian hanya benar apabila permintaan adalahn tidak elastis.Untuk permintaan
yang bersifat elastis kenaikan harga menyebabkan penurunan dalam hasil

132
penjualan.Untuk membuktikan kebenaran pernyataan ini perhatikanlah daftar
permintaan yang terdapat dalam Tabel 5.1.

Di atas harga Rp 600 koefisien elastisitas permintaan untuk manggis,


seperti ditunjukkan Tabel 5.5 dan Gamber 5.2 adalah lebih besar dari pada satu.
Dengan demikian pada harga Rp 600 dan lebih tinggi dari Rp 600 permintaan
manggis adalah elastis.Seterusnya perhatikan pula bagaimana hasil penjualan
berubah apabila harga manggis naik dsri Rp 600 menjadi Rp 800 dan kemudian
menjadi Rp 1000. Pada waktu Rp 600 jumlah manggis yang diminta adalah 6000,
berarti hasil penjualan berjumlah Rp 3,6 juta. Kalau harga Rp 800 jumlah
manggis yang akan dibeli adalah 4000, maka hasil penjualan berjumlah Rp 3,2
juta. Setelah harga mencapai Rp 1000 hanya sebanyak 2000 manggis akan dibeli
para penggemarnya dan oleh karenanya hasil penjualan hanya mencapai Rp 2 juta.
Angka-angka hasil penjualan diatas menunjukan bahwa kalau koefisien elastisitas
melebihi satu (permintaan bersifat elastis), kenaikan harga akan mengurangi
hasil penjualan.

Selanjutnya perhatikanlah keadaan yang selebihnya, yaitu sekiranya harga


adalah diantara Rp 200 dan Rp 600. Kalau harga manggis hanya mencapai Rp
200 sebanyak 10000 buah akan diminta para pembeli dan ini menwujudkan hasil
penjualan sebanyak Rp 2 juta. Kalau harga bertambah menjadi Rp 400 jumlah
barang yang diminta berjumlah 8000 dan dengan demikan hasil penjualan
mencapai Rp 3,2 juta. Telah ditunjukan diatas bahwa apabila harga mencapai Rp
600 makahasil penjualan yang diperoleh berjumlah Rp 3,6 juta. Jelas terlihat dari
perhitungan ini bahwa diantara harga Rp 200 dan Rp 600, apabila harga naik hasil
penjualan menjadi bertambah tinggi. Dalam Tabel 5.2 telah ditunjukan bahwa
diantara harga Rp 200 dan Rp 600 koefisien elastisitas permintaan adalah lebih
kecil dari pada satu. Berarti permintaan bersifat tidak elastis, dan ternyata hasil
penjualan bertambah apabila harga naik. Dari keadaan ini dapatkah dibuat
kesimpulan bahwa apabila permintaan bersifat tidak elastis maka kenaikan hatga
akan menyababkan kenaikan hasil penjualan

133
PEMBUKTIAN SECARA GRAFIK

Membuktikan bahwa: (i) kalu permintaan adalah elatis, kenaikan harga


akan menyababkan hasil penjualan berkurang (atau sebaliknya kalau harga turun
hasil penjualan bertambah); dan (ii) kalau permintaan tidak elastis, kenaikan harga
akan menyababkan hasil bertambah (atau sebaliknya kalau harga turun hasil
penjualan berkurang) dapat juga dilakukan menggunakan grafik. Perhatiakan
Gambar 4.5 di mana dibandikan dua jenis permintaan.Yang pertama adalah
permintaan terhadap barang X dan yang kedua adah permintaan rethadap barang
Y bersifat tidak elastis.

Terlebih dahulu akan diperhatikan perubahan terhadap hasil penjualan


barang X sekiranya bertambah tinggi. Pada mulanya misalnya harganya adalah
P.pada harga ini hasil penjualan adalah: OP x OQ = OQBP. Sesudah itu
dimisalkan harga naik menjadi P.harga yang baru ini mengurangi permintaan dari
Q menjadi Q. hasil penjualan pada harga baru ini adalah: OP x OQ1AP1. Kalau
dibandikan Q1 QBC dengan PCAP1 jelas kelihatan bahwa Q1QBC x OQ1 =
OQ1AP1. Kalau dibandikan Q1 qbc dengan PCAP1 jelas kelihatan bahwa Q1QBC
adalah yang lebih besar.Denga demikian OQBP adlah lebih besar daripada
OQ1AP1 dan berarti hasil penjualan pada waktu harga mencapai P adalah lebih
besar daripada sewaktu harga adalah P1.Keadaan tersebut menunjukan bahwa oleh
karena permintaan terhadap barang X adalah elastis, kenaikan harga P menjadi
P1 telah mengurangi hasil penjualan barang tersebut.

ELASTISITAS PERMINTAN DAN PENAWARAN

GAMBAE 5.45
Elastisitas Permintaan dan Hasil Penjualan

134
Selanjutnya perhatikan hesil penjualan barang Y yang permintaannyatidak
elastis.Dimisalkan pada mulanya harga adalah H dengan demikian hasil penjualan
adalah OH x OJ = OJNH. Kemudian dimisalkan pula bahwa harga naik menjadi
H1.Perubahaan ini mengakibatkan pengurangan permintaan, yaitu dan OJ 1.
Sekarang hasil penjualan adalah: OJ1MH1. Karena HLMH1 adalah lebih besar
dari pada J1JNL maka OJ1MH1 lebih besar dari pada OJNH. Keadaan ini
membuktikan bahwa kalau permintaan adalah tidak elastis kenaikan harga akan
menambah hasil penjualan.

Berdasarrrkan kepada kedua contoh yang baru saja diterapkan di atas


dapat pula kita mengambil satu kesimpulan lai, yaitu: apabila elastisitas
permintaan adalah uniter (Ed = 1), perubahan barang ( bertambah tinggi atau
menurun) tidak akan mengubah hasil penjualan.

5.5. JENIS ELASTISITAS PERMINTAAN YANG LAIN


Pembicaraan tetang elastisitas yang telah dilakukan sampai sekarang ini
masih terbatas kepada memperhatikan perkaitan antara beubahan harga dan
permintaan.Konsep elastisitas yang telah dibincangkan mengukur sampai dimana
responsifnya permintaan apabila harga mengalami perubahan. Elastisitas seperti
itu, yang telah dinyatakan dalam pendahuluan bab ini, dinamakan elastisitas
permintaan harga. Selain disebabkan oleh perubahan harga,permintaan dapat
juga berubah sebagai akibat dari perubahan faktor-faktor lain. Kita juga dapat

135
melihat sampai dimana perubahan beberapa faktor ini akan menimbulkan
perubahan permintaan. Dua faktor yang sering dilihat pengaruh perubahannya
terhadap permintaan adalah harga barang lain dan pendapatan pembeli.

5.5.1. Elastisitas Permintaan Silang


Koefisien yang menunjukan sampai dimana besarnya perubahan
permintaan terhadap sesuatu barang apabila terjadi perubahan terhadap
harga barang laindinamakanelastisitas permintaan silang atau dengan
ringkas elastisitas silang. Apabila perubahan harga barang Y
menyababkan permintaan barang X berubah, maka sifat perhubungan
antara keduanya digambarkan oleh elastisitas silang. Besarnya elastisitas
silang (Ec) dapat dihitung berdasarkan kepada rumus berikut:

Persentasi perubahan jumlah barang X yang diminta

Ec =

Persentasi perubahan harga barang Y

Nilai elastisitas silang berkisar di antara tak terhingga yang negatif


kepada tak terhingga yang positif.Barang-barang penggenap elastisitas
silangnya bernilai negatif, jumlah barang X yang diminta berubah kea rah
yang bertentanga dengan perubahan harga barang Y.kalau harga Y naik,
maka jumlah permintaan terhadap barang X berkurang; sebaliknya kalau
harga barang Y turun, maka jumlah permintaan terhadap barang X
bertambah. Contoh dari perkaitan yang seperti ini sifatnya dapat dilihat
dalam perkaitan harga kopi dan gula.Apabila harga kopi naik (dan
permintaan terhadap kopi berkurang), perubahan ini dapat mempengaruhi
permintaan terhadap gula.

Nilai elastisitas untuk barang-barang pengganti adalah positif,


yaitu permintaan terhadap sesuatu barang berubah kea rang yang
bersamaan dengan harga barang penggantinya. Kedua-duanya akan sama-
sama mengalami kenaikan atau sama-sama mengalami penurunan. Mobil
dan bus kota adalah contoh dari barang yang dapat saling menggantikan.

136
Kalau harga mobil meningkat, permintaan terhadap mobil berkurang;
tetapi sebaliknya permintaan terhadap anggukan bus kota semakin
bertambah karena orang lebah banyak lagi yang bersedia naik bus kota
untuk bepergian.

5.5.2. Elastisitas Permintaan Pendapatan


Koefisien yang menunjukan sampai dimana besarnya perubahan
permintaan terhadap sesuatu barang sebagai akibat dari pada perubahan
pendapatan pembeli dinamakan elastisitas permintaan pendapatan atau
secar ringkas elastisitas pendapatan. Basarnya elastisitas pendapatan
(E.) dapat ditentukan mengunakan rumus berikut:

Persentasi perubahan jumlah barang yang diminta

EY =

Persentasi perubahan pendapatan

Untuk kebanyakan barang kenaikan pendapatan akan


menyebabkan kenaikan permintaan. disini terhadap hubungan yang searah
di antara perubahan pendapatan dan perubahan permintaan, dengan
demikian elastisitas pendapatanya adalah pisitif. Barang-barang yang
bersifat elastisitas pendapatannya adalag demikaan dinamakan barang
normal.Beberapa jenis barang mengalami pengurangan dalam jumlah yang
dibeli apabila pendapatan bertambah; berarti perubahan pendapatan dan
jumlah yang dibelibergerak kea rah yang berkebalikan.Dengan demikian
elastisitasnya adalah negatif.Barang seperti itu dinamakan barang inferior.

Elastisitas pendapatan dikatakan tidak elastis apabila koefisien


elastisitasnya adalah kurang dari satu, yaitu apabila perubahan pendapatan
menimbulkan perubanhan yang kecil saja terhadap jumlah yang
diminta.Elastisias pendapatan dinamakan elastis apabila perubahan
pendapatan menimbulkan pertambahan permintaan yang lebih besar dari
pada perubahan pendapatan.Berbagai jenis makanan dan hasil pertanian
mempunyai elastisitas pendapatan yang kurang elastis, yaitu bertambahan

137
permintaannya berkembang lebih lambat daripada bertambah
pendapatan.Barang-barang tahan lama dan mewah adalah lebih elastis
kalau dibandingkan dengan barang makanan dan pertanian.

5.5.3. Elastisitas Penawaran

Dalam menerangkan mengenai hukum penawaran pada bab yang


lalu telah diterangkan bahwa perubahan harga akan mengubah jumlah
penawaran. Oleh sebab itu konsep elastisitas juga dapat digunakan untuk
menerangkan perubahan penawaran.Elastisitas permintaan mengukur
responsive permintaan yang ditimbulkan oleh perubahan harga.Sedangkan
elastisitas penawaran mengukur responsive penawaran sebagai akibat
perubahan harga.

KOEFISIEN ELASTISITAS PENAWARAN

Koefisien elastisitas penawaran dapat dihitung dengan


mengunakan rumus berikut:

Persentasi perubahan jumlah barang yang ditawarkan

ES =

Persentasi perubahan harga

Untuk tujuan penghitungan rumus di atas perlu diubah menjadi

QB–QA
ES= QA
PB–PA
PA

138
di mana ES adalah koefisien elastisitas penawaran, QB jumlah baru
barang yang ditawarkan, QA adalah jumlah penawaran yang asal PB adalah
tingkat harga yang baru dan PAadalah tingkat harga yang asal.

Koefisien elastisitas penawaran yang dihitung dengan rumus di atas


juga akan menghadapi masalah yang sama seperti dalam menghitung
elastisitas permintaan, yaitu akan diperoleh dua mulai koefisien elastisitas.
Untuk mengatasi dapat digunakan cara yang sma dengan dalam
menghitung nilai koefisien elastisitas permintaan, yaitu niai koefisin
elastisitas penawaran dihitung dengan menggunakan rumus titik tengah.

TINGKAT ELASTIS KURVA PENAWARAN

Elastisitas penawaran mempunyai sifat-sifat bersamaan dengan


elastisitas permintaan, yaitu terdapat lima tingkat elastisitas: elastis
sempurna, elastis, elastisitas uniter, tidak elastis, dan tidak elastis
Sempurna. Elastisitas sempurna wujud apabila para penjuak bersedia
menjual semua barangnya pada suatu harga tertentu. Apabila penawaran
sesuatu bara bersifat elastis sempurna, kurva penawarannya sejajar dengan
sumbu datar.

Gambar5.5

139
Tidak elastis sempurna (kurva pernawarannya sejajar sumbu tegak)
wujud apabila penjual sma sekali tidak dapat menambah penawarannya
walaupun harga bertambah tinggi. Gambar 5.5 (i) dab (ii)
menggambarkan bentuk dari elastisitas penawaran yang elastis sempurna
(S0) dan tidak elastis sempurna (S1).

Kurva penawaran yang tidak elastis, elastisitasnya univer dan


elastis, ditunjukkan dalam Gambar 5.5 (iii) hingga (v).Kurva penawaran
elastisitasnya uniter (S3) apabila kurva tersebut berawal dari titik 0.Kurva
penawaran adalah tidak elastis (S4) apabila perubahan harga menimbulkan
perubahan yang relative kecil terhadap penawaran.Dan kurva penawaran
adalah elastis (S5) apabila perubahan harga menyebabkan perubahan yang
relative besar terhadap penawaran.

5.6. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ELASTISITAS


PENAWARAN
Dua faktor dapat dianggap sebagai faktor yang sangat penting di dalam
menentukan elastisitas penwaran, yaitu: sifat dari perubahan biaya produksi dan
jangka waktu di mana penawaran tersebut di analisis.

Sifat Perubahan Biaya Produksi

Bagaimana biaya produksi akan berubah sekirahnya harus dilakukan


pertambahan produksi, sangat besar pengaruhnya kepada elastisitas penawaran.
Penawaran akan bersifat tidak elastis apabila kenaikan penawaran hanya dapat
dilakukan dengan mengeluarkan biaya yang sangat tinggi. Tetapi kalau
penawaran dapat ditambah dengan mengeluarkan biaya tambahan yang tidak
terlalu besar, penawaran akan bersifat elastis.
Apakah biaya produksi akan meningkat dengan cepat atau akan
mengalami pertambahan yang sedikit saja, apabila produksi ditambah, tergantung
kepada banyak faktor. Salah satu faktornya yang penting adalah sampai dimana
tingkat penggunaan kapasitas alat produksi yang dimiliki perusahaan.Apabila
kapasitasnya telah mencapai tingkat yang tinggi, investasi baru haruslah dilakukan

140
untuk menambah produksi. Dalam keadaan ini kurva penawaran akan menjadi
tidak elastis, terutama apabila faktor-faktor produksi yang diperlukan untuk
menaikkan produksi sangat sukar untuk diperoleh.

Jangka Waktu Analisis

Di dalam menganalisis pengaruh waktu kepada elastisitas penawaran,


biasanya dibedakan tiga jenis jangka waktu, yaitu: masa amat singkat, janka
pendek, dan jangka panjang.

1) Masa amat singkat yang dimaksudkan dengan masa amat singkat adalah
jangka waktu di mana para penjual tidak dapat menambah penawarannya.
Dengan demikian penawarannya bersifat tidak elastis sempurna. Keadaan
ini ditunjukan dalam Gambar 5.6 (i). misalkan pada mulanya jumlah
barang yahg diperjualbelikan adalah Q. seterusnya misalkan terjadi
kenaikan Permintaan, yaitu dari DD menjadi D1D1. Dalam masa yang
sangat singkat jumlah barang tidak dapat ditambah, maka harga
mengalami kenaikan yang tinggi (dari P menjadi P1).
2) Jangka pendek Di dalam jangka pendek kapasitas alat-alat produksi yang
ada tidak dapat ditambah. Tetapi setiap perusahaan masih dapat
menaikkan produksi dengan kapasitas yang tersedia itu dengan cara
menggunakan faktor-faktor produsik, termasuk barang modal, secara lebih
intensi. Antara lain caranya ialah memperpanjang jam kerja, memperbaiki
manajemen produksi, menggunakan tenaga kerja lebih efektik dan
sebagainya. Usaha ini akan dapat menambah produksi barang yang
ditawarkan. Tetapi pertambahan itu tidaklah terlalu besar. Keadaan
ditujukkan dalam Gambar 5.6 (ii). Karena produksi dapat ditambah dari Q
menjadi Q1 maka kenaikan permintaan dari DD menjadi D1D1 tidak
menaikkan harga sebesar seperti yang berlaku dalam masa yang amat
singkat.
3) Jangka panjang Produksi dan jumlah barang yang ditawarkan dapat
dengan mudah ditambah dalam dalah jangka panjang. Oleh karenanya

141
penawaran bersifat elastis,Yaitu sepeti yang ditunjukan dalam Gambar 5.6
(ii). Dapat dilihat bawah barang yang diperjualbelikan bertambah sebesar
QQ1 karena permintaan bertambah dari DD menjadi D1D1. Pertambahan
ini adalah jauh lebih besar dari penambahan dalam jangka pendek. Oleh
karena pertambahan penawaran yang cukup besar tersebut kenaikan harga-
dari P menjadi P1-adalah lebih kecil daripada dalam keadaan jangka waktu
amat singkat dan jangka pendek.

RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Setiap perubahan harga akan mengubah kuantitas yang diminta. Akan


tetapi sampai dimana setiap perubahan harga akan menimbulkan
perubahan tersebut, berbeda diantara satu barang dengan barang lainnya.
Ada yang menimbulkan perubahan kuantitas yang besar, tetapi ada pula
yang perubahan kuantitasnya sangat kecil. Elastisitas permintaan dan

142
penawarn merupakan ukuran yang menunjukan sampai di mana kuantitas
yang diminta atau ditawarkan akan mengalami perubahan sebagai akibat
dari suatu perubahan harga.
2. Elasitisitas permintaan menunjukkan persentasi perubahan kuantitas yang
diminta sebagai akibat perubahan harga sebesar satu persen. Kuantitas
yang diminta dapat berubah sebanyak satu persen, lebih besar atau lebih
kecil.
3. Elastisitas permintaan dapat dibedakan kepada tiga konsep berikut:
elastisitas permintaan harga, elastisitas permintaan silang dan elastisitas
permintaan. Elastisitas permintaan harga menunjukkan sampai dimana
kuantitas akan mengalami perubahan apabila harga berubah. Elastisitas
permintaan silang mengukur samoai di mana kuantitas akan berubah
apabila harga barang lain mengalami perubahan. Sedangkan elastisitas
permintaan pendapatan mengukur sampai dimana kuantitas diminta akan
mengalami perubahan apabila pendapatan berubah.
4. Beberapa ciri penting dari elastisitas permintaan harga adalah: (i) setiap
perubahan harga akan mewujudkan dua nilai elastisitas, dan untuk
menghindari kelemahan ini elastisitas dapat dihitung dengan
menggunakan rumus titik tengah;(ii) sepanjang satu garis lurus nilai
elastisitasnya berbeda; dan (iii) tingkat elastisitas dapat dibedakan kepada
lima golongan: elastis, tidak elastis, elastis univer, tidak elastis sempurna
dan elastis sempurna.
5. Faktor utama yang menentukan elastisitas permintaan harga adalah: (i)
banyaknya barang penggati yag tersedia, (ii) persentasi pendapatan yag
dibelanjakan, dan (iii) jangka waktu analisis.
6. Terdapat perkaitan yang erat di anatara elastisitas dan hasil penjualan.
Sifat perkaitan itu ilah: (i) apabila permintaan elastis, penurunan harga
akan menambah hasil penjualan; (ii) sebaliknya, apabila permintaan tidak
elastis, penurunan harga akan menurunkan hasil penjualan; dan (iii)
apabila niali elastisitas permintaan adalah satu, perubhan harga tidak
mengubah hasil penjualan.

143
7. Elastisitas penawaran menunjukkan persentasi perubahan kuantitas yang
ditawarkan sebagai akibat perubahan harga sebesar satu persen..seperti
juga elastisitas permintaan, elastisitas penawaran dapat dibedakan kepada
lima golongan: elastis, tidak elastis, elastis uniter, tidak elastis semperna
dan elastis permintaan. Faktor yang mempengaruhi elastisitas penawaran
adalah: (i) sifat perubahan biaya produksi dan (ii) jangka waktu analisis.

KONSEP PENTING

Elastisitas penawaran: Suatu ukuran yang menggmbarkan sampai di mna


kuantitas yang ditawarkan akan mengalami perubahan sebagai
akibat/perubahan harga.

Elastisitas permintaan harga: Suatu ukuran yang menggambarkan


sampai di mana kuantitas yang diminta akan mengalami perubahan
sebagai akibat perubahan harga.

Elastisitas permintaan silang: Suatu ukuran yag menggambarkan sampai


di mana kuantitas yang diminta akan mengalami perubahan sebagai akibat
perubahan harga barang lain

Koefisien elastisitas: Suatu angka yang menunjukan perssentasi


perubahaan permintaan atau penawaran sebagai akibat perubahan sebesar
satu persen ke atas faktor berikut: (i) harga barang yang bersangkutan, (ii)
harga barang lain dan (iii) pendapatan

Tingkat elastisitas: penggolongan elastisitas kepada konsep elastisitas


kepada konsep elastisitas berikut: (niali elastisitas lebih besar dari satu),
tidak elastis (nilai elastisitas di antara 0 dan 1), elastisitas uniter (nilai
elastisitas adalah satu), tidak elastis sempurna (elastisitas adalah 0) dan
elastis sempurna (elastisitas nilainya tak terhingga).

144
PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Elastisitas permintaan barang X adalah satu. Pertanyaan berikut


manakh merupakan pernyataan yang betul?
A. Persentasi perubahan jumlah permintaan barang X adalah sama
dengan sama dengan persentasi perubahan harga barang X
B. Barang X adalah barang esensiel dan harganya selalu tetap
walaupun permintaan bertambah
C. Hasil penjualan barang X meningkat apabila harganya mengalami
penurunan.
D. Persentasi kenaikan permintaannya adalah satu pada setiap rupiah
perubahan harga

2. Elastisitas permintaan pendapat mengukur akibat perubahan


pendapatan terhadap
A. Perubahan konsumsi masyarakat dalam perekonomian.
B. Perubahan hasil penjualan para penjual sebagai akibat perubahan
pendapatan.
C. Perubahan proporsi konsumsi seorang konsumen terhadap berbagai
barang.
D. Perubahan jumlah permintaan terhadap sesuatu barang

3. Apabila keanjalan permintaan silang dari sesuatu barang adalah


negative maka barang tersebut adalah
A. Barang penggati
B. Barang penggenap
C. Barang esensiel
D. Barang mewah

145
ESSAY

1. Definisikan elastisitas permintaan. Apakah faktor-faktor yang


mempengaruhi elastisitas permintaan? Tunjukan beberapa barang yang
elastisitas permintaannya tudak elastis. Barang-barang apakah yag
elastisitas bersifat elastis?

2. Teragkan pengaruh elastisitas kepada perubahann hasil penjual yang


diakibatkan oleh perubahan harga. (gunakan grafik dalam membuat
uraian tersebut). Begaimana masing-masing perubahan berikut akan
mempengaruhi hasil penjualan (yaitu apakah ia turun, bertambah atau
tetap)
a. Harga turun dan permintaan tidak elastis
b. Harga naik permintaan elastis
c. Harga naik penawaran tidak elastis
d. harga nik dan penawarn elastis
e. hatga turun dan permintaan elastis
f. hargta turun dan elastis adalah uniter

3. terangkan mengapa kita tidak dapat menyatakan secara tegas elastisitas


permintaan dan penawaran dengan hanya melihat bentuk kurva
permintaan dan kurva penawaran di ats suatu grafik

4. terangkan perbedaan dari ketiga-tiga perngerti berikut: (i) elastisitas


permintaan harga, (ii) elastisitas permintaan silang dan (iii) elastisitas
permintaan pendapatan.

5. Definisikaan elastisitas penawaran. Apakah faktor-faktor


mempenggaruhi elastisitas penawaran? Dengan mengunakan grafik dan
tunjuakn akibat perbedaan jangka waktu analisis kepada elastisitas
penawaran

146
KUANTITATIF

1. Tabel berikut menunjukkan tingkat harga dan jumlah barang yang diminta
pada setiap tingkat harga. Dengan menggunakan persamaan titik tengah
hitung elsatisitas permintaan apabila harga (i) naik Rp 2000 ke Rp 3000
dan harga (ii) naik dari Rp 3000 ke 400

Harga (rupiah) Permintaan (unit)


200 00
3000 700
4000 600

2. Tentukan elastitas permintaan (Ed) dan elastisitas penawaran (Es) pada


setiap perubahan harga yang ditunjukan dalam table di bawah ini.
Harga (rupiah) Permintaan (unit) Penawaran
(unit)

2000 10000 3000

4000 000 6000

00 6000 6000
00 4000 12000
3. Harga barang X dan jumlah barang Y yang diminta pada berbagai tingkat
hatga X adalah seperti ditunjukan dalam table berikut.
Harga barang X (rupiah) kuantitas barang Y yang diminta (unit)

200 20
400 30
600 40
8000 50
1000 60

a. Hitunglah elastisitas silang barang Y pada perubahan harga X yang


berikut:
i. Perubahan harga dari Rp 1000 menjadi Rp 800.

147
ii. Perubahan harga dari Rp 800 menjadi Rp 600.
iii. Perubahan harga Rp 600 menjadi Rp 400.
iv. Perubahan harga dari Rp 400 menjadi Rp 200.

148
BAB VI

APLIKASI TEORI PERMINTAAN DAN PENAWARAN

Analisis permintaan dan penawaran memberikan bantuan yang sangat


berarti kepada ahli ekonomi dalam memahami beberapa peristiwa ekonomi yang
wujud dalam masyarakat.Teori permintaan dan penawaran terutama berguna
untuk menerangkan interaksi antara penjual dan pembeli di pasar persaingan
sempurna, yaitu di dalam pasar-pasar di mana terdapat banyak penjual dan
pembeli. Uraian lengkap mengenai bentuk pasar ini akan dilakukan dalam bab
sebelas. Pasar untuk hasil-hasil pertanian dan hasil-hasil industri primer lainnya
pada umumnya mempunyai ciri-ciri seperti yang terdapat dalam pasar persaingan
sempurna. Maka teori tersebut adalah sangat berguna untuk menerangkan (i)
bagaimana perubahan penawaran dan permintaan mempengaruhi perubahan harga
barang pertanian, (ii) implikasi dari perubahan itu kepada pendapatan petani-
petani dan produsen pertanian lainnya, dan (iii) kebijakan pemerintah untuk
menstabilkan harga barang pertanian dan pendapatan pertanian

Analisis dalam ketiga persoalan diatas merupakan bagian yang


terpentingan dari uraian dalam bab ini. Disamping itu bab ini akan membahas hal-
hal berikut: (i) kebijakan pemerintah menentukan harga maksimum dan implikasi
dari kebijakan itu kepada masyarakat, (ii) efek pajak penjualan terhadap harga dan
jumlah barang yang di perjualbelikan, dan (iii) efek subsidi pemerintah terhadap
harga dan jumlah barang yang diperjualbelikan.

6.1. MASALAH JANGKA PANJANG SEKTOR PERTANIAN.

Di dalam perekonomian yang belum berkembang, sector pertanian penting


sekali artinya,.Sebagian besar dari produksi nasional merupakan hasil pertanian
dan sebagian besar pendapatan rumah tangga dibelanjakan untuk membeli hasil-
hasil pertanian. Perkembangan ekonomi sedikit demi sedikin akan mengurangi
peranan sektor pertanian yang besar tersebut. Dalam perekonomian yang sudah

149
modern, seperti di Amerika Serikat dan di negara-negara Eropah Barat, pertanian
memegang peranan yang sangat kecil dalam sumbangannya terhadap produksi
nasional.

Hanya sebagian kecil saja dari pendapatan rumah tangga digunakan untuk
membeli barang-barang pertanian.Sejalan dengan berlakunya kemerosotan
peranan sector pertanian dalam menciptakan produksi nasional dalam peranannya
dalam menyediakan pekerjaan juga merosot.Dinegara industri yang modern hanya
sebagian kecil penduduk melakukan kegiatan de sector pertanian. Sedangkan di
Negara-negara yang baru saja mulai berkembang biasanya sebagian besar
penduduknya hidup dan berkerja disektor pertanian.

Apakah yang menyebabkan kemunduran peranan sector pertanian dalam


perekonomian yang semakin berkembang? Kemudian peranan sector pertanian
dalam perekonomian yang telah mencapai tingkat kemajuan yang tinggi
ditimbulkan oleh dua factor, yaitu: permintaan terhadap hasil pertanian yang
lambat perkembangannya dan kemajuan teknologi disektor pertanian yang
memungkinkan pertambahan produktivitas yang tinggi. Apakah pengaruh dari
kedua factor ini kepada perkembangan harga barang pertanian dalam jangka
panjang?Hal tersebut di analisis di bawah ini.

6.1.1. Pertambahan Permintaan Barang Pertanian Lambat


Pertumbuhan ekonomi menyebabkan pendapatan rumah tangga
terus-menerus bertambah.Di Negara-negara barat, pertambahan
pendapatan yang di capai semenjak permulaan abab yang lalu adalah
sangat besar.Dalam masa tersebut pendapatan mereka bertambah beberapa
kali lipat.Ini memungkinkan mereka membeli lebih banyak
barang.Bagaimana pendapatan yang mengalami kenaikan yang sangat
besar tersebut digunakan? Lebih khusus lagi, sampai dimanakah
pertambahan pendapatan itu akan mempengaruhi permintaan terhadap
barang pertanian?

150
Corak permintaan masyarakat mengalami perubahan yang sangat
drastis dalam perekonomian yang mengalami pertumbuhan. Kenaikan
pendapatan akan menaikkan konsumsi berbagai macam barang, baik
barang industri maupun barang pertanian .tetapi kenaikan itu tidaklah
berbanding lurus dengan kenaikan pendapatan. Pertambahan konsumsi
barang-barang bukan pertanian seperti barang pakaian, perumahan, barang
tahan lama, hiburan dan pelancongan mengalami pertambahan yang lebih
cepat dari pada pertambahan pendapatan.Ini berarti barang-barang seperti
itu mempunyai elastisitas permintaan pendapatan yang tinggi.Sebaliknya,
permintaan terhadap hasil-hasil pertanian bertambah lebih lambat daripada
pertambahan kenaikan pendapatan, yang berarti bahwa elastisitas
permintaan pendapatannya rendah.Akibat dari sifat permintaan yang
demikian, seperti telah dinyatakan sebelum ini, pada tingkat pendapatan
yang tinggi hanya sebagian kecil daripada pendapatan rumah tangga
digunakan untuk membeli barang pertanian.

Dengan demikian, dari sudut permintaan, wujud kecenderungan


yang melebarkan jurang antara harga barang pertanian dan barang
industri.Tingkat kenaikan permintaan barang industri adalah lebih cepat.
Maka kenaikan harganya akan mengalami pertambahan yang lebih cepat
pula kalau dibandingkan dengan kenaikan harga barang pertanian.
Akibatnya, dalam jangka panjang perbedaan harga barang industri dan
barang pertanian cenderung untuk menjadi semakin melebar.

6.1.2. KemajuanTeknologi yang Pesat

Telah dijelaskan di atas bahwa di Negara-negara maju hanya


sebagian kecil penduduknya bekerja di sector pertanian. Hal ini
dimungkinkan oleh perkembangan teknologi yang cepat di sector tersebut
sehingga memungkin kan kenaikan produktivitas yang sangat tinggi.
Sebagian contoh, dalam tahun 1929 di Amerika Serikat sebanyak 12,8 juta
orang bekerja di sector pertanian. Produksi yang meeka ciptakan pada
tahun 1929, kalau di hasilkan pada masa sekarang, yaitu kurang lebih

151
sesudah tujuh decade, hanya memerlukan pekerjaan sebanya 1,7 juta orang
saja. Gambaran ini menunjukan betapa besar kenaikan produktivitas
kenaikan per orang yang berlaku dalam masa lebih 70 tahun yang lalu di
Amerika Serikat dan Negara-negara maju lainnya, produksi pertanian apat
dinaikkan dengan cepat apabila terdapat cukup banyak permintaan. Tetapi
ternyata permintaan terhadap barang pertanian mengalami perkembangan
yang jauh lebih lambat daripada kemampuannya untuk menambah
produksi pertanian.

Keadaan tersebut menimbulkan dua implikasi penting kepada


sector pertanian di Negara-negara maju.Yang pertama, hal itu mendorong
kepada perpindahan tenaga kerja dari sector pertanian ke sector industri.
Tetapi perpindahan itu pada umumnya tidak lah cepat seperti yang di
perlukan dan ini terutama di sebabkan oleh karena kekurangan kesempatan
kerja di sector lain. Yang kedua, kemajuan teknologi yang cepat telah
menimbulkan masalah kelebihan produksi pertanian.Jumlah yang dapat di
produksi oleh para petani adalah melebihi daripada yang di perlukan oleh
masyarakat.Keadaan ini menyebabkan harga barang pertanian cenderung
untuk tetap berada tingkat yang sangat rendah.

6.1.3. Masalah Jangka Panjang Pertanian dalam Grafik

Masalah jangka panjang sector pertanian dapat juga diterangkan


dengan menggunakan perubahan terhadap kurva permintaan dan
penawaran. Ini ditunjukkan dalam gambar 6.1 pada mula nya, dalam
perekonomian yang belum berkembang, permintaan terhadap barang
pertanian adalah seperti yang di tunjukkan oleh kurva DD dan penawaran
adalah seperti yang ditunjukkan oleh kurva SS. Maka harga barang
pertanian adalah P dan jumlah hasil pertanian yang di perjualbelikan
adalah Q.

Kenaikan pendapatan dan pertambahan penduduk dalam jangka


panjang akan menambah permintaan. Tetapi, karena elastisitas permintaan

152
pendapatan untuk barang pertanian adalah rendah, maka pertambahan
permintaan terhadap hasil pertanian tidak begitu besar.Katakanlah
pertambahan permintaan tersebut adalah dari DD menjadi D1D1. Pada
waktu yang sama penawaran hasil pertanian mengalami pertambahan yang
relative besar, yaitu di sebabkan oleh perkembangan dalam teknologi.
Kemajuan teknologi bercocok tanam yang sangat tinggi telah
menyebabkan kenaikan produktivitas dan produksi yang sangat pesat dan
ini menyebabkan penawaran bertambah dari SS menjadi S1S1, yang
menggambarkan suaru pertambahan yang relative besar.
Gambar 6.1

Kecenderungan harga hasil pertanian dalam jangka panjang

Karena permintaan telah bertambah menjadi D1D1 dan penawaran


juga bertambah menjadi D1S1 maka keseimbangan pasar yang baru adalah
pada E1.Dengan demikian, harga yang dicapai sekrang adalah lebih
rendah, yaitu harga adalah P1 dan ini jauh di bawah harga yang lama (P).

6.1.4. Masalah Jangka Pendek pada Sektor Pertanian

Dalam jangka pendek harga hasil-hasil pertanian cenderung


mengalami naik turun yang relative besar.Harga nya boleh mencapai
tingkat yang sangat tinggi pada sesuatu masa, sebaliknya mengalami
kemerosotan yang sangat buruk pada masa berikutnya. Ketidakstabilan

153
harga tersebut dapat disebab kan oleh permintaan dan penawaran terhadap
barang pertanian yang sifatnya tidak elastis. Sifat ini menyebabkan
perubahan yang sangat besar terhadap tingkat harga apabila permintaan
atau penawaran mengalami perubahan. Factor yang menimbulkan
ketidakstabilan harga pertanian dalam jangka pendek dapat di bedakan
kepada dua sumber berikut: (i) naik turunnya permintaan dan (ii) naik
turunnya penawaran.

6.1.5. Ketidakstabilan yang Bersumber dari Perubahan Penawaran

Gambar 6.2

Tingkat produksi sector pertanian sangat dipengaruhi oleh factor-


faktor yang berada di luar kemampuan para petani untuk
mengendalikannya.Produksi pertanian sangat dipengaruhi oleh factor
alamiah.Pada umumnya, produksi hasil pertanian selalu berubah-ubah dari
satu musim ke musim lainnya.Perubahan musiman ini terutama
dipengaruhi oleh keadaan cuaca, iklim dan factor-faktor alamiah lainnya
seperti banjir, hujan yang terlalu banyak atau kemarau yang terlalu

154
panjang. Di samping itu serangan hama tanaman dan binatang
pengganggu, misalnya serangan tikus dan burung keatas tanaman padi
juga dapat menimbulkan pengaruh yang penting terhadap perubahan
produksi hasil pertanian. Factor-faktor ini menyebabkan tingkat produksi
pertanian cenderungan mengalami perubahan yag relative besar kalau
dibandingkan dengan perubahan produksi barang-barang industri

Dalam jangka pendek maupun dalam jangka panjang, permintaan


terhadap barang pertanian bersifat tidak elastis.dalam jangka panjang ini
disebabkan karena elastisitas permintaan pendapatan terhadap barang-
barang pertanian adalah rendah, yaitu kenaikan dalam pendapatan hanya
menimbulkan kenaikan yang kecil saja terhadap permintaan. Dalam
jangka pendek, ia tidak elastis karena kebanyakan hasil-hasil pertanian
merupakan barang kebutuhan pokok harian, yaitu digunakan tiaptiap hari.
Walaupun harga nya sangat meningkat namun jumlah yang sama masih
tetap harus dikonsumsi. Sebaliknya pada waktu harga sangat merosot
konsumsi tidak akan banyak bertambah karena kebutuhan konsumsi yang
relative tetap tadi.

Oleh karena sifat permintaan ke atas barang pertanian yang tidak


elastis tersebut, harga akan mengalami perubahan yang sangat besar
sekiranya penawaran hasil pertanian mengalami perubahan. Hal ini dapat
dengan jelas dalam gambar 6.2.gambar 6.2. (i)menggambarkan keadaan
permintaan dan penawaran terhadap barang pertanian dan gambar 6.2.
(ii)menggambarkan keadaan permintaan dan penawaran terhadap brang
industri. Misalkan pada mulanya di masing-masing sector, penawaran
adalah seperti yang di tunjukkan oleh kurva SS, tetapi sector pertanian
kurva permintaanya adalah Dp sedangkan di sector industri kurva
permintaannya adalah Dp kurva Di adalah lebih elastis dari kurva Dp.
Dalam sector pertanian keseimbangan dicapai di Ep dan di sector industri
di Ei. Maka harga barang pertanian adalah P dan harga barang industri
adalah H dan dapat dilihat bahwa P=H.

155
Selanjutkan kita misalkan penawaran terhadap barang pertanian
dan barang industri masing-masing bertambah dari SS menjadi S1
S1.Perubahan ini menyebabkan di sector pertanian keseimbangan berubah
dan Ep menjadi ep dan disektor industri keseimbangan berubah dari Ei
menjadi ei.Dengan demikian di sector pertanian harga menjadi sangat
merosot, yaitu hanya mencapai P1 sedangkan di sector industri harga
mengalami penurunan yang tidak terlalu besar, yaitu dari H ke Hi.

6.1.7. Ketidakstabilan yang Ditimbulkan oleh Perusahaan Permintaan

Setiap perekonomian tidak selalu mencapai tingkat kegiatan yang


tinggi.Adakalanya dia mengalami resesi dan kemunduran dan adakala nya
tenaga kerja dan barang-barang modal hampir sepenuhnya digunakan
(berarti kegiatan ekonomi Negara mencapai tingkat kegiatan yang sangat
tinggi). Perubahan tingkat kegiatan ekonomi ini akan mempengaruhi
permintaan terhadap barang-barang dan jasa-jasa, termasuk terhadap hasil-
hasil pertanian. Perubahan permintaan yang disebabkan oleh naik turun
nya kegiatan ekonomi ini akan menimbulkan perubahan harga. Akan tetapi
sifat, perubahan harga ini adalah berbeda untuk berbagai jenis
barang.Barang-barang pertanian cenderung mengalami perubahan harga
yang lebih besar daripada harga barang-barang industri.Sifat perubahan
yang seperti itu disebabkan karena penawaran terhadap barang-barang
pertanian, seperti juga dengan sifat permintaannya, adalah tidak elastis.

Ada beberapa factor yang menyebabkan penawaran terhadap


barang pertanian bersifat tidak elastis.Yang pertama, barang-barang
pertanian dihasilkan secara bermusim.Kita lihat saja seperti contoh masa
menanam padi.Ia selalu di lakukan dalam bulan-bulan tertentu dan dari
tahun ke tahun kebiasaan ini tidak akan berubah walaupun terjadi
perubahan harga yang cukup besar. Kedua, kapasitas memproduksi sector
pertanian cenderung untuk mencapai tingkat yang tinggi dan tidak
terpengaruh oleh perubahan permintaan.Petani cenderung untuk secara
maksimal menggunakan tanah yang dimilikinya. Pada waktu harga turun

156
mereka akan bekerja giat an berusaha mencapai produksi yang tinggi agar
pendapatan mereka tidak dapat menaikkan produksi karena kapasitas
produksi mereka (dalam jangka pendek) telah mencapai tingkat maksimal.
Ketiga, beberapa jenis tanaman memerlukan waktu bertahun-tahun
sebelum hasil nya dapat di peroleh. Tanaman seperti ini antara lain adalah
tanaman buah-buahan dan bahan-bahan mentah pertanian seperti minyak
kelapa sawit dan karet.

Penawaran barang pertanian yang sukar berubah tersebut, yang


diikuti pula oleh ketidakelastisan permintaan nya, dapat menyebabkan
perubahan harga yang sangat besar apabila berlaku perubahan permintaan.
Hal ini dapat dengan jelas ditunjukkan secara grfik, yaitu seperti yang
digambarkan dalam gambar 6.3.

Di dalam gambar tersebut dibandingkan akibat perubahan


permintaan terhadap harga barang pertanian dan harga barang industri.
Gambar 6.3.(i) menunjukkan keadaan permintaan dan penawaran barang
pertanian, dan gambar 6.3.(ii) menunjukkan permintaan dan penawaran
barang industri.

Gambar 6.3

157
Pengaruh perubahan permintaan terhadap harga

Misalkan, pada mulanya permintaan dan penawaran terhadap


barang pertanian berturut-turut ditunjukkan oleh kurva Dp dan Sp. Sesuai
dengan sifat permintaan dan penawaran barang pertanian. Yaitu, keduanya
besifat tidak elastis, kurva Dp dan Sp adalah tidak elastis. Keseimbangan
adalah di Ep dan berarti harga adalah P dan jumlah barang yang di perjual
belikan adalah Q. selanjutnya dimisalkan, oleh karena beberapa factor
tertentu, perekonomian mengalami resesi. Kemunduran ekonomi ini
menyebabkan permintaan ke atas barang pertanian pindah dari Dp menjadi
dp .karena penawaran tidak mengalami perubahan maka keseimbangan
yang baru di capai I titik ep. Dengan demikian harga barang pertanian
telah merosot menjadi pi dan jumlah barang yang di perjualbelikan turun
menjadi Qi.

Seterusnya perhatikan lah keadaan permintaan dan penawaran


terhadap barang industri. Pada mulanya dimisalkan, permintaan dan
penawarannya berturut-turut dalah Di an Si. Berdasarkan permisalan ini
pada mulanya keseimbangan di capai di titik Ei. Sesuai dengan sifat
permintaan dan penawaran barang industri maka kedua kurva tersebut

158
adalah relative lebih elastis . apabila berlaku kemerosotan ekonomi,
perubahan permintaan ke atas barang industri telah memindahkan kurva
permintaan dari Di menjadi di. Maka keseimbangan yang baru adalah pada
ep yang berarti harga telah menurun ke Pi dan jumlah barang yang
diperjualbelikan turun menjadi Qi.

Jelas kelihatan bahwa PP1 dalam grafik (i) adalah jauh lebih besar
daripada PPi dalam grafik (ii) (walaupun di gambarkan bahwa perubahan
permintaan terhadap barang industri adalah kira-kira sama besar dengan
perubahan permintaan terhadap barang pertanian). Ini membuktikan
bahwa perubahan menimbulkan perubahan harga yang lebih besar
terhadap harga barang pertanian daripada terhadap harga barang industri.

6.2. PERMINTAAN, PENDAPATAN DAN PENGGUNAAN TENAGA


KERJA

Dengan menggunakan gambar 6.3.dapat pula di tunjukkan bagaimana


perubahan harga mempengaruhi pendapatan dan penggunaan tenaga kerja dalam
kegiatan menghasilkan barang industri dan barang pertanian. Terlebih dahulu
akan di perhatikan keadaan yang wujud dalam kegiatan yang menghasilkan
barang pertanian.

Telah diterangkan bahwa perubahan permintaan dari Dp menjadi dp telah


menyebabkan keseimbangan pindah dari Ep menjadi ep. Dengan demikian
pendapatan produsen barang pertanian menurun dari sebanyak yang di tunjukkan
kotak OQEpP menjadi seperti yang di tunjukkan oleh kotak OQepP1. (catatan:
pendapatan produsen/penjual adalah sama dengan harga dikali dengan jumlah
barang yang diperjualbelikan ). Kedua kotak tersebut menggambarkan hasil
perkalian antara harga dan jumlah barang pertanian yang diperjualbelikan.

Jelas kelihatan bahwa pendapatan produsen barang pertanian mengalami


pengurangan yang besar sebagai akibat dan permintaan yang
merosot.Pengurangan pendapatan yang besar tersebut terutama disebabkan oleh

159
harga yang sangat merosot dan bukan karena produksi yang sangat besar
penurunannya.Produksi mengalami penurunan yang relative sedikit, yaitu dari Q
kepaa Q1.Kalau produksi tidak banyak berubah maka tenaga kerja yang
digunakan juga tidak banyak berubah.Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa
dalam kegiatan pertanian perubahan permintaan lebih mempengaruhi
pendapatan daripada kesempatan kerja.

Adakalah perubahan permintaan menimbulkan akibat yang sama keatas


kegiatan menghasilkan barang industri? Untuk memperoleh jawabannya
perhatikan gambar 6.3.(ii). Perubahan permintaan D1i menjadi di menyebabkan
perubahan keseimbangan dari Ei menjadi ei.Dengan demikian pendapatan dari
penjualan barang industri berkurang dari seperti ditunjukkan oleh kotak OQEiP
menjadi yang ditunjukkan oleh kotak OQieipi.

Jelas dapat dilihat bahwa walaupun pendapatan dari penjualan hasil


industri berkurang tetapi pengurangan itu tidaklah sebesar pengurangan
pendapatan produsen barang pertanian.Disamping itu dapat pula dilihat bahwa
penurunan pendapatan dan hasil penjualan tersebut terutama disebabkan oleh
kemerosotan produksi barang industri, yaitu Q menjadi Qi.Pengurangan produksi
pada kegiatan menghasilkan barang industri biasanya diikuti oleh
memberhentikan pekerjaan.Dan penjelasan ini kesimpulan yang dapat dibuat
adalah bahwa dalam kegiatan industri perubahan permintaan lebih
mempengaruhi kesempatan kerja sedangkan pendapatan (terutama pendapatan
tiap pekerja) tidak mengalami perubahan sebesar pada sector pertanian.

6.2.1. Menstabilkan Harga dan Pendapatan Pertanian


Untuk menstabilkan harga dan pendapatan produsen hasil pertanian
berbagai Negara melakukan campur tangan dalam penentuan produksi dan
harga. Campur tangan tersebut dapat dilakukan dengan beberapa cara. Dari
cara-cara ini ada tiga yang penting, yaitu:

1. Membatasi (menentukan quota) tingkat produksi yang dapat dilakukan


tiap-tiap produsen.

160
2. Melakukan pembelian-pembelian barang yang ingin distabilkan
harganya di pasaran bebas.
3. memberikan subsidi kepada para produsen apabila harga pasar adalah
lebih rendah daripada harga yang dianggap sesuai oleh pemerintah.

6.2.2. Membatasi Jumlah Produksi


Untuk menjaga agar produksi tidak mencapai tingkat yang
berlebihan, sehingga menimbulkan masalah-masalah yang menyebabkan
kemerosotan pendapatan produsen hasil pertanian, pemerintah dapat
membatasi jumlah produksi yang di benarkan dicapai para
produsen.Bagaimana kebijakan itu dilaksanakan dan bagaimana akibatnya
kepada produksi dan harga, dapat diterangkan dengan menggunakan
gambar 6.4. tanpa adanya campur tangan pemerintah, pemerintah dan
penawaran ke atas sesuatu hasil pertanian berturut-turut ditunjukkan oleh
kurva DD dan SS. Dengan demikian, apabila harga adalah sepenhnya
ditentukan oleh interaksi antara permintaan dan penawaran, maka harga
yang dicapai adalah P1 dan jumlah barang yang diperjualbelikan Q1.
Misalkan harga yang tercapai dalam pasar bebas ini tidak
memuaskan petani dan pemerintah, sebab dianggap harga itu terlalu
rendah. Harga yang di anggap memadai adalah yang akan memberikan
pendapatan yang lumayan kepaa para petani, yaitu P2. Apabila permintaan
adalah tetap seperti yang di tunjukkan oleh Sq. dengan demikian barang
yang sebaiknya diproduksikan dan diperjualbelikan hruslah sebesar Q2.Ini
berarti para petani secara keseluruhan memproduksi tidak lebih dari Q2.
Tanpa adanya pembatasan produksi, pada harga p2 para petani akan
memproduksi sebanyak Q3. Tujuan ini dari kebijakan pembatasan
produksi adalah untuk mengahalangi petani untuk memproduksikan lebih
daripada Q2.

Gambar 6.4.

Menjaga kestabilan harga dengan pembatasan produksi(Quota)

161
Kebijakan membatasi produksi, kalau dibandingkan dengan
penentuan produksi secaara pasar beba, menimbulkan dua macam
perubahan berikut: (i) harga barang akan naik, tetapi (ii) jumlah yang
boleh di produksi dan dijual para petani berkurang. Bagaimana kedua
perubahan ini dapat mempengaruhi pendapatan para petani? Apakah
pendapatan petani akan bertambah atau berkurang, sesudah kebijakan
membatasi tingkat produksi dilakukan, tergantung kepaa elastisitas
permintaan di antara titik E2 dan E1. Apabila di antara kedua titik tersebut
permintaan bersifat tidak elastis maka kebijakan membatasi produksi akan
menaikkan pendapatan para petani. Maka dapatlah dibuat kesimpulan
bahwa kebijakan membatasi produksi dengan tujuan untuk menaikkan
pendapatan para petani akan mencapai sasarannya hanya apabila
permintaan terhadap barang yang dibatasi produksinya adalah bersifat
tidak elastis.

6.2.3. Campur tangan dalam Jual Beli


Cara lain yang dapat dilaksanakan pemerintah untuk menstabilkan
harga dan menjaga agar petani menerima harga yang wajar adalah dengan
melakukan jual beli hasil pertanian yang harganya akan distabilkan. Untuk
melakukan campur tangan ini pemerintah perlu mendirikan badan yang

162
akan melakukan jual beli barang dan menyimpan stok barang yang akan
diperjualbelikan. Dalam persoalan ini akan dianalisis dua keadaan berikut:

 pemerintah menstabilkan harga pada tingkat yang ditentukan oleh


pasar bebas.
 Pemerintah menstabilkan harga pada tingkat yang lebih tinggi dari
harga keseimbangan pasar bebas

Menstabilkan Harga pada Keseimbangan Pasar Bebas

Dalam kebijakan ini yang diusahakan pemerintah adalah:”didalam


jangka panjang tingkat harga adalah sama dengan harga keseimbangan
yang di tentukan dalam pasar bebas”. Jadi pada hakikatnya pemerintah
berpendapat bahwa harga yang ditentukan oleh pasar bebas sudah cukup
wajar dan tidak perlu diubah. Yang diusahakan pemerintah adalah agar
dalam jangka panjang harga tetap dapat dipertahankan.Untuk melihat
bagaimana kebijakan menstabilkan harga seperti yang dinyatakan diatas
dilaksanakan, perhatikanlah gambar 6.5. Kurva DD dan SS berturut-
turut adalah permintaan dan penawaran dipasar. Maka keseimbangan
dicapai pada titik E, harga keseimbangan pasar bebas adalah P dan jumlah
yang diperjualbelikan adalah Q. pemerintah merasa bahwa harga
keseimbangan ini merupakan harga yang wajar dan berusaha menjaga agar
dalam jangka panjang harga tersebut dapat dipertahankan. Untuk
mencapai tujuan tersebut pemerintah melakukan jual beli dipasar.

Apabila produksi mencapai Q2 maka harga cenderung mencapai


tingkat yang lebih rendah daripada P. maka untuk menghindari
kemerosotan harga ini maka pemerintah akan membeli sebanyak QQ2
pada harga sebesar P dan menyimpan barang tersebut. Sebaliknya, jika
produksi hanya mencapai Q1 maka harga cenderung menadi sagat tinggi.
Pemerintah akan mencegah hal ini dengan menjual stoknya sebanyak
Q1Q. dengan demikian pada hakikatnya campur tangan pemerintah dalam
bentuk menjual atau membeli barang yang ingin di stabilkan harga nya

163
telah menyebabkan pemerintahan keatas barang itu berubah dari DD
menjadi D1D1

Gambar 6.5.

Menstabilkan harga pada haega keseimbangan pasar bebas

Bagaimana hakikat ini kepada pendapatan petani? Adakah akan


stabil? Ternyata tidak.Kebijakan ini hanya menstabilkan harga sedangkan
pendapatan petani menjadi sangat tidak stabil.Pada waktu produksi tingg,
pendapatan petani juga tinggi dan pada waktu produksi rendah,
pendapatan petani juga rendah.Keadaan ini dapat dengan jelas dilihat pada
gambar 6.5.pada waktu produksi Q1, pendapatan para petani hanya
OQ1E1P. sedangkan pada waktu produksi Q2 pendapatan para petani
berjumlah OQ2E2P.

Campur tangan dalam jual beli yang bagaimanakah dapat


menjamin agar pendapatan para petani tetap stabil? Dalam bab lima telah
diterangkan bahwa hasil penjualan akan tetap besarnya apabila elastisitas
pemerintahan adalah uniter(elastisitas=1). Untuk menstabilkan pendapatan
petani maka kebijakan jual beli pemerintah haruslah membuat perubahan

164
terhadap tingkat harga pada presentasi yang sama dengan perubahan
produksi. Sekiranya produksi naik 10% maka harga harus diturunkan 10%
juga dan sekiranya produksi turun 10% maka pemerintah perlu berusaha
agar harga mengalami kenaikan seharga 10%. Dengan demikian, sesudah
pemerintah melakukan campur tangan, elastisitas pemerintahan yang
digadapi petani haruslah bersifat uniter. Untuk mencapai tujuan ini maka
tingkat harga perlu disesuaikan dengan perubahan produksi. Kebijakan
menstabilkan harga tidaklah harus di lakukan secara kaku (rigid) tetapi
perlu dibuat secara lebih fleksibel.Sampai ke batas- batas tertentu, perlu
terdapat kebebasan perubahan harga.

Menetapkan Harga yang Lebih Tinggi dari Harga Keseimbangan

Gambar 6.6.

Kebijakan harga minimum atau harga terendah

Kebijakan yang sering dilakukan pemerintah adalah menetapkan


harga pada tingkat yang lebih tinggi daripada yang ditentukan pasar
bebas.Kebijakan harga yang demikian dikenal sebagai kebijakan harga
minimum atau kebijakan harga terendah. Bagaimana bentuk kebijakan

165
tersebut dan apa efeknya terhadap pembeli dan para produsen dapat
diterangkan dengan menggunakan Gambar 6.6.

Apabila di dalam pasar tidak terdapat campur tangan pemerintah,


keseimbangan dicapai pada titik E – pada harga sebesar P dan jumlah
barang yang diperjualbelikan adalah sebanyak Q. jika pemerintah merasa
harga P terlalu rendah, kebijakan harga minimumakan dijalankan dan
harga akan ditetapkan pada Pm. Dengan kebijakan ini maka pemerintah
telah mengubah permintaan dalam pasar dari DD menjadi D1D1. Akibat
kenaikan harga tersebut maka para pembeli hanya bersedia membeli
sebanyak Q2 sedangkan penjual menawarkan sebanyak Q1. Maka dipasar
akan terjadi kelebihan penawaran. Untuk menghindari terjadinya
kemerosotan harga pemerintah perlu membeli semua kelebihan penawaran
yang wujud tersebut pada harga Pm.

Satu masalah penting yang akan timbul dalam menjalankan


kebijakan penetapan harga diatas harga keseimbangan adalah masalah
stok surplus produksi yang terus-menerus bertambah tinngi. Sekiranya
setiap tahun pemerintah perlu membeli kelebihan penawaran maka dari
tahun ke tahun stok surplus produksi akan bertambah banyak. Kalau
barang ini ditawarkan kembali kepasar maka tindakan tersebut akan
menurunkan harga. Cara yang dapat dilakukan agar harga tetap pada
tingkat yang ditentukan adalah dengan melakukan kebijakan membuang
atau menghancurkan kelebihan produksi yang dibeli pemerintah ataupun
dengan cara mengekspor kelebihan produksi itu keluar negeri.

Menstabilkan pendapatan dengan subsidi

Masalahyang diterangkan diatas, yaitu stok kelebihan produksi


yang terus-menerus bertambah akibat dari pembelian pemerintah diatas
harga keseimbangan, dapat di hindari dengan cara memberi subsidi
pendapatan kepada para petani. Dalam kebijakan ini, pemerintah tidak
menentukan harga pasar tetapi menetapkan harga jaminan yang akan

166
diterimah petani untuk setiap produksinya. Harga jaminan adalah lebih
tinggi dari harga keseimbangan yang dicapai dipasar. Jumlah subsidi yang
akan diberikan pemerintah untuk setiap unit produksi adalah sebesar
perbedaan antara harga jaminan dan harga keseimbangan. Akibat dari
kebijakan memberi sibsidi kepada pendapatan petani dan harga dapat
dilihat dalam gambar 6.7.tanpa campur tangan pemerintah maka
keseimbangan akan dicapai pada titik E dan harga pasar adalah P. karna
harga ini dianggap tidak memberi pendapat yang memadai kepada para
petani maka pemerintah perlu menentukan harga jaminan sebesar P2.
Akibat kebijakan harga jaminan yang lebih tinggi itu maka penawaran
bertambah dar Q menjadi Q1 dan kurva penawaran berubah dari SS
menjadi S1S2.Akibatnya, kedudukan keseimbangan dipasar berubah dari E
menjadi E1.Berarti harga pasar barang tersebut menurun menjadi P1.
Keseimbangan baru ini menunjukkan bahwa kebijaksanaan subsidi
pendapatan dapat menyebabkan penawaran bertambah banyak dan harga
menurun.Tetapi pendapatan yang diterimah petani dari penjualannya ke
pasar sangat sedikit sekali, yaitu sebesar OQ1E1P1 dan oleh karena itu
untuk mempertahankan pendapatan mereka pada tingkat yang dikehendaki
maka subsidi pemerintah diperlukan.Dalam gambar 6.7 besarnya menjadi
subsidi pemerintah adalah P1E1E2P2 dan dengan demikian pendapatan
yang diterimah para petani adalah OQ1E2P2.

Gambar 6.7.

Menaikan pendapatan dengan memberi subsidi

167
6.3. KEBIJAKAN HARGA MAKSIMUM
Di dalam masa perang atau ketidakstabilan politik dan kadang-kadang
juga dalam masa damai, adakalanya timbul keadaan di mana penawaran adalah
terbatas sedangkan permintaan jauh lebih besar. Dalam pasar bebas,keadaan
seperti itu akan menyebabkan harga keseimbangan mencapai tingkat yang jauh
lebih tinggi dari harganya yang wajar. Kebijakan harga maksimum bertujuan
untuk mengendalikan harga pada tingkat yang lebih rendah daripada harga
keseimbangan dalam pasar bebas.Di bawah ini diuraikan ciri-ciri kebijakan harga
maksimum dan implikasinya.

6.3.1. Ciri-Ciri Kebijakan Harga Maksimum


Dalam pasar bebas, permintaan dan penawaran akan menentukan
tingkat harga yang berlaku di pasar. Adakalanya pemerintah merasa bahwa
harga yang ditetapkan oleh pasar bebas itu adalah terlalu tinggi dan
menimbulkan implikasi yang buruk kepada kegiatan ekonomi secara
keseluruhan (misalnya dapat menjadi sumber berlakunya inflasi) atau
sangat mempengaruhi kesejahteraan masyarakat.Untuk menghindari akibat
seperti ini maka kebijakan harga maksimum perlu dilaksanakan
pemerintah. Ciri-ciri kebijakan harga maksimum akan dapat dengan lebih
jelas dilihat dengan menggunakan Gambar 6.8.

168
Tanpa adanya campur tangan pemerintah keseimbangan akan
tercapai pada E, dimana harga dalam pasar bebas adalah sebesar P dan
barang yang diperjualbelikan sebanyak Q. Harga sebesar P dianggap
pemerintah terlalu tinggi dan mendorong pemerintah menjalankan
kebijakan harga maksimum. Misalnya harga maksimum tersebut pada Pm
dan pada harga tersebut jumlah yang ditawarkan para penjual adalah Q2
sedangkan jumlah yang diminta para pembeli adalah Q1. Dengan demikian
kebijakan harga maksimum menimbulkan kelebihan permintaan sebanyak
Q2Q1.

GAMBAR 6.8

6.3.2. Implikasi Kebijakan Harga Maksimum


Karena kebijakan harga maksimum menyebabkan wujudnya kelebihan
maka kebijakan seperti itu berkecenderungan untuk menciptakan pasar gelap,
yaitu kegiatan jual beli yang dilakukan secara terbuka dan bertentangan dengan
kebijakan harga maksimum yang dilaksanakan. Kelebihan permintaan yang
wujud akan mendorong para penjual, secara sembunyi-sembunyi, menawarkan
barangnya pada harga yang lebih tinggi. Atau pembeli yang bernasib baik
memperoleh barang pada harga maksimum akan menjual kembali barang yang
diperolehnya juga secara sembunyi-sembunyi pada harga yang tinggin. Kalau
semua barang yang tersedia diperjualbelikan kembali ke pasar gelap maka harga

169
akan mencapai P1. Sekiranya pemerintah tidak dapat menghindari kecenderungan
ini maka kebijakan harga maksimum dapat dipandang gagal dan tidak menemui
sasarannya. Adanya lebih baik menentukanharga dengan menggunakan
mekanisme pasar karena dengan cara demikian harga akan lebih rendah dari P1
maka pendapatan yang diterima oleh para penjual di pasar gelap adalah sebesar
PmABP1.Salah satu cara untuk mengurangi kegiatan pasar gelap adalah dengan
mengenakan hukuman atau denda yang berat kepada pihak-pihak yang
melakukannya. Tindakan lain yang tidak terlalu drastis adalah melaksanakan
penjatahan, yaitu pembeli diperbolehkan membeli sejumlah tertentu saja dan
jumlah ini adalah kurang dari yang diinginkannya. Dengan penjatahan dapat
mengurangi keinginan untuk melakukan pembelian di pasar gelap dan sekaligus
mengurangi kemungkinan wujudnya harga yang tinggi di pasar gelap.

Kelebihan permintaan yang wujud sebagai akibat kebijakan harga


maksimum akan terus menerus betambah besar dari waktu ke waktu. Oleh karena
itu pasar gelap makin lama akan menjadi semakin meluas dang jurang antara
harga pasar gelap dan harga maksimumyang ditetapkan menjadi semakin besar.
Akhirnya keburukan-keburukan yang ditimbulkan oleh pasar gelap adalah lebih
besar daripada kebaikan yang diperoleh dari kebijakan harga maksimum. Akibat
yang seperti ini akan mendorong pemerintah untuk kembali kebijakan harga
maksimum yang dijalankannya.

6.4. PENGARUH PAJAK PENJUALAN


Pajak penjualan adalah pajak yang dikarenakan oleh pemerintah dan
dibayar pada waktu jual beli atas barang-barang yang dikarenakan pajak penjualan
itu dilakukan.Pada umumnya pajak penjualan dikarenakan dalam bentuk suatu
persentasi tertentu dari hasil penjualan.Misalnya pajak penjualan adalah 10 persen
dari harga atau hasil penjualan. Pungutan pajak penjualan akan menyebabkan para
pembeli harus membayar lebih tinggi untuk memperoleh barang-barang yang
dikenakan pajak tersebut. Dalam analisis dapat ditunjukkan bahwa pajak
penjualan tersebut tidak seluruhnya dibayar oleh pembeli. Sebagian dari pajak
penjualan yang dikenakan akan dipikul oleh para penjual. Pembagian beban pajak
di antara pembeli dan penjual dinamakan insiden pajak atau tax incidence.
Analisis mengenai insiden pajak akan memberikan suatu gambaran tentang

170
besarnya proporsi pajak penjualan yang akan ditanggung oleh penjual dan
pembeli. Untuk menganalisis insiden pajak perlu dilihat proporsi beban pajak di
antara pembeli dan penjual pada masing-masing keadaan berikut:

 Akibat elastisitas permintaan yang berbeda ke atas beban pajak yang


ditanggung pembeli dan penjual.
 Akibat elastisitas penawaran yang berbeda ke atas beban pajak yang
ditanggung pembeli dan penjual.

6.4.1. InsidenPajak dan Elastisitas Permintaan


Untuk melihat bagaimana elastisitas permintaan dapat
mempengaruhi insiden pajak akan dimisalkan bahwa penawaran adalah
sama sifatnya pada kedua keadaan yang dibandingkan. Dengan pemisalan
ini selanjutnya akan dibandingkan keadaan di mana permintaan adalah
elastis dengan permintaan adalah tidak elastis. Keadaan seperti itu
ditunjukkan dalam Gambar 6.9, yaitu bagian (i) menggambarkan indisen
pajak apabila permintaan elastis dan bagian (ii) menggambarkan keadaan
apabila tidak elastis.Coba perhatikan keadaan itu secara satu demi satu.

GAMBAR 6.9

Kasus Permintaan Elastis

171
Dalam Gambar 6.9 (i) dimisalkan sebelum adanya pajak penjualan,
kurva permintaan dan penawaran berturut-turut adalah DD dan SS. Maka
keseimbangan adalah pada titik E dan keseimbangan ini menunjukkan
bahwa harga adalah P dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah Q.
Kemudian misalkan pemerintah mengenakan pajak penjualan sebanyak T.
Akibat pajak penjualan ini kurva penawaran akan berubah dari SS menjadi
S1S1 yang selanjutanya mengakibatkan perubahan keseimbangan dari E
kepada E1. Dapat dilihat bahwa harga akan naik menjadi P1 dan jumlah
barang yang diperjualbelikan hanya mencapai jumlah Q1.

Kalau dibandingkan harga sebelum adanya pajak penjualan dan


harga sesudah pajak tersebut dikenakan, uraian diatas menunjukkan bahwa
harga naik sebanyak PP1. Ini berarti bahwa beban pajak yang ditanggung
konsumen hanyalah PP1 dan selebihnya yaitu (T-PP1)=

Kasus Permintaan Tidak Elastis

Dalam Gambar 6.9 (ii) dimisalkan sebelum pemerintah memungut


pajak penjualan permintaandan penawaran adalah DD dan SS. Kurva
penawaran SS pada Gambar 6.9 (ii) adalah sama dengan kurva penawaran
pada gambar 6.9 (i). Akan tetapi kurva permintaan D1D1 lebih tidak
elastis daripada kurva permintaan DD. Berdasarkan pemisahan yang
dibuat keseimbangan permulaan adalah pada titik E, yaitu pada harga P
dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah Q. Seperti dalam Gambar
6.9 (i), dimisalkan pemerintah mengenakan pajak penjualan sebesar T dan
akibatnya kurva penawaran bergesar dari SS menjadi S1S1 serta
keseimbangan berubah dari E menjadi E1.

Keadaan keseimbangan yang baru menunjukkan harga telah naik


menjadi P1 dan jumlah barang yang diperjualbelikan turun menjadi
Q1.Gambar 6.9(ii) menunjukkan pajak penjualan yang dibayar konsumen
adalah PP1 dan produsen membayar sebanyak PA.Dalam grafik jelas

172
terlibat P1P>PA, yang berarti beban pajak yang ditanggung konsumen
adalah lebih besar dari yang ditanggung produsen.

Kesimpulan

Dari analisis di atas dapat dibuat dua kesimpulan penting berikut:

1. Semakin elastis kurva perimintaan semakin sedikit beban pajak yang


akan ditanggung oleh para pembeli. Apabila kurva permintaan adalah
elastis sempurna maka seluruh pajak penjualan dibayar oleh penjual.
Apabila kurva permintaan tidak elastis sempurna maka seluruh pajak
penjualan ditanggung pembeli.
2. Semakin elastis kurva permintaan semakin banyak penurunan jumlah
barang yang diperjualbelikan sebagai akibat dari pemungutan pajak
penjualan oleh pemerintah.

6.4.2. Insiden Pajak dan Elastisitas Penawaran


Untuk melihat efek elastisitas penawaran terhadap insiden pajak
akan dibandingkan dua keadaan keseimbangan permintaan dan penawaran.
Pada keadaan yang pertama, kurva penawaran adalah elastis dan pada
keadaan kedua kurva penawaran adalah tidak elastis. Dalam kedua
keadaan itu dimisalkan kurva permintaan tetap sama. Insiden pajak yang
ditunjukkan dalam Gambar 6.10 dibuat berdasarkan pemisahan ini.

GAMBAR 6.10

173
Kasus Penawaran Elastis

Terlebih dahulu akan kita perhatikan keadaan dalam Gambar 6.10


(i), yaitu untuk melihat corak insiden pajak apabila pajak kurva penawaran
bersifat elastis. Sebelum ada pajak penjualan kurva penawaran adalah SS,
kurva permintaan adalah DD dan berdasarkan kedua kurva tersebut
keseimbangan dicapai di titik E yang menunjukkan harga adalah P dan
jumlah yang diperjualbelikan adalah Q. Seterusnya misalkan pemerintah
menegakkan pajak penjualan sebanyak T. Ini mengakibatkan kurva
penawaran bergeser dari SS menjadi S1S1 dan sekarang keseimbangan
dicapai dititik E1. Harga naik menjadi P1 dan jumlah barang yang
diperjualbelikan berkurang menjadi Q1. Dengan demikian dari pajak
penjualan sebanyak T yang dibayar pembeli adalah PP1 sedangkan
selebihnya yaitu T-PP1=PA ditanggung penjual.

Kasus Penawaran Tidak Elastis

Gambar 6.10 (ii) menunjukkan corak insiden pajak apabila kurva


penawaran tidak elastis sedangkan kurva permintaan DD adalah sama
dengan kurva permintaan dalam Gambar 6.10(i). Sebelum dipungut pajak
penjualan kurva penawaran adalah SS maka keseimbangan tercapai pada E
dan keseimbangan ini menunjukkan bahwa jumlah barang yang
diperjualbelikan Q unit pada harga sebanyak P. Pajak penjualan sebesar T

174
telah menggeser kurva penawaran ke S1S1 dan keseimbangan yang baru
adalah E1. Ini berarti harga telah naik menjadi P1 yaitu suatu kenaikan
sebesar PP1 dari harrga sebelum ada pajak.Jumlah barang yang
diperjualbelika berkurang menjadi Q1.Mengenai insiden pajak, keadaan
yang digambarkan dalam Gambar 6.10 (ii) menunjukkan bahwa dari pajak
penjualan sebesar T, sebesar PP1 ditanggung oleh pembeli dan selebihnya,
yaitu PA ditanggung oleh penjual.

Kesimpulan

Berdasarkan analisis terhadap keadaan yang ditunjukkan dalam


Gambar 6.10 dapat disimpulkan dua hal berikut:

1. Semakin elastis kurva penawaran, semaikin banyak beban pajak


penjualan yang akan ditanggung pembeli.
Seluruh beban pajak akan ditangung pembeli apabila kurva penawaran
bersifat elastis sempurna.
Sebaliknya seluruh beban pajak akan ditanggung pejual apabila kurva
penawaran bersifat tidak elastis sempurna.
2. Pajak penjualan akan mengurangi jumlah barang yang
diperjualbelikan. Semakin elastis kurva penawaran, semakin banyak
pengurangan jumlah barang yang diperjualbelikan.

6.5. EFEK SUBSIDI PEMERINTAH


Untuk melihat bagaimana subsidi dapat memberi manfaat kepada pembeli
dan penjual akan digunakan cara yang sama seperti melihat akibat pajak penjualan
terhadap mereka. Tentu saja bentuk analisis harus disesuaikan dengan bentuk
perubahan yang terjadi.Subsidi adalah pemberian pemerintah kepada produsen
untuk mengurangi biaya produksi yang ditanggung produsen. Artinya, ia dapat
dipandang sebagai kebalikan dari pajak penjualan karena subsidi dapat
menurunkan harga. Sampai di mana besarnya keuntungan yang diperoleh pembeli
dengan adanya subsidi adalah bergantung kepada besarnya penurunan harga akan
berlaku. Gambar 6.11 dan Gambar 6.12 dapat digunakan untuk mengetahuinya.

175
6.5.1. Subsidi dan Elastisitas Permintaan
GAMBAR 6.11

Dalam Gambar 6.11 (i) dimisalkan sebelum ada subsidi tingkat


keseimbangan berada pada E dan keseimbangan ini menunjukkan harga
adalah P dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah Q. Subsidi
sebesar R akan mengeser kurva penawaran dari SS menjadi S1S1 dan
keseimbangan bergeser pula kepada E1. Sekarang harga P1 dan jumlah
barang yang diperjualbelikan adalah Q1. Dengan cara yang sama, analisis
terhadap keadaan pada Gambar 6.11 (ii) akan menunjukkan bahwa subsidi
sebesar R akan menyebabkan harga turun dari P kepada P1 dan jumlah
barang yang diperjualbelikan akan meningkat dari Q kepada Q1.
Berdasarkan kesimpulan yang dapat dibuat mengenai subsidi adalah:

1. Semakin elastis permintaan, semakin besar bagian dari subsidi yang


akan diperoleh penjual.
2. Semakin elastis permintaan, semakin banyak pertambahan jumlah
barang yang diperjualbelikan.

6.5.2. Subsidi dan Elastisitas Penawaran


GAMBAR 6.12

176
Gambar 6.12 menunjukkan pengaruh elastisitas penawaran kepada
bagian subsidi yang diterima pembeli dan penjual. Terlebih dahulu
diperhatikan Gambar 6.12 (i) dan dimisalkan keseimbangan permukaan
adalah pada tingkat E di mana harga adalah P jumlah barang yang
diperjualbelikan adalah Q. Misalkan jumlah subsidi pemerintah adalah
sebesar R dan ini menyebabkan kurva penawaran bergeser menjadi S1S1
dan keseimbangan yang baru adalah E1. Berarti, harga telah turun menjadi
P1 dan jumlah barang yang diperjualbelikan telah naik menjadi Q1.

Dengan cara yang sama, berdasarkan kepada gambar 6.12 (ii) dapat
ditunjukkan bahwa subsidi sebesar R akan menurunkan harga dari P
kepada P1 dan jumlah barang yang diperjualbelikan meningkat dari Q
menjadi Q1. Berdasarkan analisis ini dapat disimpulkan bahwa:

1. Semakin elastis penawaran, semakin kecil bagian dari subsidi yang


akan diperoleh penjual.
2. Semakin elastis penawaran, semakin banyak pertambahan jumlah
barang yang diperjualbelikan.
3.

177
RINGKASAN DAN KONSEP PENTING RINGKASAN

1. Analisis dengan menggunakan teori permintaan dan penawaran akan dapat


membantu memahami peristiwa-peristiwa ekonomi dalam masyarakat dan
faktor-faktor yang menimbulkan keadaan yang berlaku. Dalam bab ini
akan diperhatikan hal-hal berikut: (i) masalah sektor pertanian dalam
jangka panjang dan jangka pendek, (ii) beberapa kebijakan pemerintah di
sektor pertanian, dan (iii) efek pajak penjualan dan subsidi kepada
keseimbangan permintaan dan penawaran.
2. Dalam jangka panjang, dinegara-negara maju, perkembangan sektor
pertanian dipengaruhi oleh dua faktor berikut: (i) walaupun pendapat
meningkat dengan pesat, tetapi permintaan terhadap barang pertanian
sangat lambat peningkatannya; (ii) teknologi disektor pertanian
berkembang dengan pesat dan meningkatkan produktivitas. Kedua faktor
tersebut menyebabkan semakin sedikit penduduk yang bekerja di sektor
pertanian dan harga barang pertanian berkembang dengan lambat.
3. Permintaan dan penawaran barang-barang pertanian bersifat sangat tidak
elastis. Oleh sebab itu perubahan dalam permintaan dan penawaran akan
menimbulkan. (i) fluktuasi harga yang sangat tinggi, dan (ii) fluktuasi
pendapatan petanian yang sangat besar.
4. Masalah di sektor pertanian menimbulkan implikasi yang buruk kepada
taraf kemakmuran penduduk yang menjalankan kegiatan di sektor
tersebut. Di samping itu perkembangan pendapatannya jauh tertinggal
dengan penduduk yang berkerja di sektor lain. Untuk mengatasi persoalan
ini pemerintah negara maju melakukan beberapa bentuk campur tangan
yang bertujuan menstabilkan hagra, menstabilkan dan meningkatkan
pendapatan para petani. Kebijakan tersebut adalah (i) menbatasi produksi
pertanian, dan (ii) melakukan campur tangan dalam jual beli hasil
pertanian. Campur tangan dalam jual beli hasil pertanian meliputi tiga
langkah berikut: (i)menstabilkan harga pada harga keseimbangan melalui

178
jual beli pertanian, (ii) menetapkan harga minimum, dan subsidi kepada
petani.
5. Campur tangan pemerintah dalam mempengaruhi harga juga dilakukan di
luar sektor pertanian. contohnya adalah kebijakan pemerintah membatasi
tingkat sewa rumah (di negara maju) dan membatasi harga sesuatu barang
(seperti harga bensin). Kebijakan menekan harga ini dinamakan kebijakan
harga maksimum. Apabila tidak dikendalikan atau diatur dengan baik,
kebijakan harga maksimum dapat menimbulkan pasar gelap.
6. Disetiap perekonomian pemerintah akan memungut cukai penjualan dan
memberi subsidi. Kedua-dua kebijakan pemerintah tersebut akan
mempengaruhi keseimbangan pasar dari barang yang harus membayar
pajak penjualan atau menerima subsidi. Sebagai akibat pajak penjualan,
harga meningkat dan jumlah barang yang diperjualbelikan berkurang.
Kenaikan harga akan ditanggung bersama, yaitu oleh penjual dan pembeli
dan dinamakan beban pajak. Subsidi akan menurunkan harga dan
menamba kuantitas barang yang dijual. Subsidi akan dinikmati bersama,
yaitu oleh penjual maupun pembeli.

KONSEP PENTING
Beban pajak : Bagian dari pajak penjualan yang dipungut pemerintah
yang akan ditanggung oleh konsumen dan produsen.

Fluktuasi harga: Keadaan naik turun harga barang yang berlaku dari
sehari ke sehari atau dari satu periode ke periode lainnya.

Kebijakan harga maksimum: Kebijakan pemerintah yang menetapkan


harga sesuatu barang lebih rendah dari harga yang akan ditetapkan oleh
interaksi di antara permintaan dan penawaran apabila mekanisme pasar
dibiarkan berfungsi.

179
Menstabilkan pendapatan: Kebijakan pemerintah untuk menghindari
agar pendapatan petani tidak mengalami naik turun yang besar dari waktu
kewaktu dan agar tetap berada pada tingkat yang relatif tinggi.

Pajak penjualan: Suatu jenis pajak yang dipungut pemerintah dan dikenal
sebagai pajak tak langsung yang dikenakan pada ketika suatu barang
dijual.

Subsidi: Bantuan uang atau material (benda) yang diberikan kepada


konsumen atau produsen sesuatu barang, misalnya subsidi bensin.

PERTANYAAN DAN LATIHAN


PILIHAN GANDA
1. Apakah ciri-ciri perkembangan sektor pertanian dalam jangka
panjang?
a. Produksi meningkat dengan cepat
b. Kemajuan teknologi sektor pertanian lebih cepat daripada sektor
industri
c. Permintaan terhadap barang pertanian berkembang dengan cepat
d. Kemajuan teknologi dapat menaikkan produksi pertanian dengan
cepat
2. Kebijakan menstabilkan harga barang pertanian pada suatu tingkat
harga tertentu akan menyebabkan?
a. Pendapatan petani secara keseluruhannya menjadi lebih stabil
b. Pendapatan setiap petani akan lebih stabil
c. Produksi cenderung melebihi kebutuhan masyarakat

180
d. Produksi selalu sesuai dengan jumlah yang dibutuhkan
masyarakata
3. Yang manakah dari keadaan yang berikut akan berlaku apabila
pemerintah menjalankan kebijakan harga maksimun?
a. Inflasi akan berlaku
b. Harga-harga merosot
c. Impor barang perlu ditambah
d. Permintaan selalu melebihi penawaran
4. Akibat yang manakah akan berlaku apabila pemerintah mengenakan
pajak penjualan ke atas sesuatu barang?
a. Harga barang naik dan penawaran bertambah
b. Harga barang naik dan jumlah barng yang diperjualbelikan
berkurang
c. Pendapatan penjual tidak berubah karena pajak dibayar pembeli
d. Harga – harga tidak berubah tetapi penawaran berkurang
ESSAY
1. Dengan menggunakan grafik terangkan masalah jangka
panjang sektor pertanian di negara-negara yang mengalami
perkembangan pesat di sektor pertaniannya.
2. Terangkan faktor-faktor yang menimbulkan ketidakstabilan
harga barang pertanian dalam jangka pendek. Apakah akibat
ketidakstabilan harga barang pertanian kepada (a) pendapatan
petani dan (b) penggunaan tenaga kerja disektor pertanian.
3. Bahaslah cara-cara yang dapat dijalankan oleh pemerintah
untuk menstabilkan harga barang pertanian. Apakah implikasi
dari tiap-tiap cara tersebut kepada pendapatan para petani?Buat
tinjuan mengenai sampai di mana kesesuaian berbagai jenis
kebijakan harga tersebut kalau dipraktekka di negara kita.
4. Apakah sifat-sifat kebijakan harga maksimum? Apakah akibat-
akibat yang mungkin timbul dalam kebijakan seperti itu? Dan

181
dalam keadaan yang bagaimanakah kebijakan itu tidak praktis
lagi untuk dijalankan?
5. Definisikan istilah “insiden pajak”. Terangkan bagaimana
elastisitas permintaan mempengaruhi insiden pajak.
Bagaimanakah pengaruh elastisita penawaran kepada insiden
pajak?
6. Sampai di manakah subsidi pemerintah menguntungkan para
pembeli? Bagimanakah pulakah keuntungan yang diterima
penjual?

KUANTITATIF

1. Dalam suatu pasar barang perkaitan antara harga dan jumlah barang yang
dibeli adalah seperti ditunjukkan dalam tabel berikut.

Harga (Rupiah) Permintaan (unit) Penawaran (unit)

3000 2500 900

4000 2000 1200

5000 1500 1500

8000 1000 1800

a. Berapakah harga keseimbangan? Berapakah jumlah barang yang


diperjualbelikan?
b. Misalkan harga keseimbangan? Berapakah jumlah barang yang
diperjualbelikan?
i. Perubahan yang bagaimanakah akan berlaku dalam tabel di
atas?
ii. Lukiskan grafik keseimbangan pasaran barang tersebut pada
sebelum dan sesudah pajak penjualan dipungut pemerintah.

182
2. Jumlah permintaan dan penawaran susuatu barang pertanian pada berbagai
tingkat harga adalah seperti ditunjukkan dalam tabel berikut.
Harga (Rupiah) Permintaan (unit) Penawaran (unit)
2000 2000 800
4000 1800 1200
6000 1600 1800
8000 1400 2000
10000 1200 2400

183
BAB VII

Teori Tingkah Laku

Konsumen: Teori Nilai Guna (Utiliti)


HAL-HAL YANG DITERANGKAN
 Teori nilai guna(utility) dan pemaksimuman nilai guna.
 Syarat untuk mencapai kepuasaan maksimum.
 Teori nilai guna dan teori permintaan.
 Paradoks nilai.
 Surplus Konsumen.

Dalam Bab Empat telah diterangkan mengenai sifat permintaan seseorang atau
masyarakat ke atas suatu barang. Telah dijelaskan bahwa semakin tinggi harga
suatu barang,semakin sedikit permintaan ke atas barang itu. Sebaliknya, semakin
rendah harga barang tersebut, semakin banyak permintaan ke atas barang tersebut.
Bab ini dan bab berikut akan mendalami lebih lanjut pembicaraan tentang sifat
permintaan masyarakat. Analisis dalam abab ini akan menerangkan dua hal
berikut:

1. Alasan para pembeli/konsumen untuk membeli lebih banyak barang pada


harga yang lebih rendah dan mengurangi pembelianya pada harga yang
tinggi.
2. Bagaimana seorang konsumen menentukan jumlah dan komposisi dari
barang yang akan dibeli dari pendapatan yang diperolehnya.

Analisis seperti itu dinamakan teori tingkah laku konsumen.


Teori tingkah laku konsumen dapat dibedakan dalam dua macam
pendekatan: pendekatan nilaiguna(utiliti) kardinal dan pendekatan nilai guna
ordinal. Dalam pendekatan nlai guna kardinal dianggap manfaat atau kenikmatan
yang diperoleh seorang konsumen dapat dinyatakan secara kuantitatif.
Berdasarkan kepada pemisalan ini, dan dengan anggapan bahwa konsumen akan
memaksimumkan kepuasaan yang dapat dicapainya,diterangkan bagaimana
seseorang akan menentukan konsumsinya ke atas berbagai jenis barang yang
terdapat di pasar.
Dalam pendekatan Nilai guna ordinal, manfaat atau kenikmatan yang diperoleh
masyarakat dari mengkonsumsikan barang-barang tidak dikuantifikasi. Tingkah
laku seorang konsumen untuk memilih barang-barang yang akan
memaksimumkan kepuasaanya ditunjukkan dengan bantuan kurva kepuasaan
sama,yaitukurva yang menggambarkan gabungan barang yang akan memberikan

184
nilai guna(kepuasaan) yang sama. Dalam bab ini cara pendekatan nilai guna
kardinal akan diuraikan. Cara pendekatan nlai guna ordinal akan diterangkan
dalam bab berikut.

7.1. TEORI NILAI GUNA (UTILITI)

Di dalam teori ekonomi kepuasaan atau kenikmatan yang diperoleh


seseorang dari mengkonsumsi barang-barang dinamakan nilai guna atau utiliti.
Kalaukepuasaan itu semakin tinggi maka makin tinggilah nilai gunanya atau
utilitinya.
Dalam membahas mengenai nlai guna perlu dibedakan di antara dua
pengertian: Nilai guna total dan nilai guna marjinal. Nilai guna total dapat
diartikan sebagai jumlah seluruh kepuasaan yang diperoleh dari
mengkonsumsikan sejumlah barang tertentu. Sedangkan nilai guna marjinal
berarti pertambahan (atau pengurangan) kepuasaan sebagai akibat dan
pertambahan (atau pengurangan) penggunaan satu unit barang tertentu. Untuk
melihat dengan lebih jelas perbedaan kedua pengertian tersebut perhatikan contoh
berikut. Nilai guna total dari mengkonsumsikan 10 buah mangga meliputi seluruh
kepuasaan yang diperoleh dari memakan semua mangga tersebut. Sedangkan nilai
guna marjinal dari mangga yang kesepuluh adalah pertambahan kepuasaan yang
diperoleh dari memakan buah manggayan kesepuluh.

7.2. HIPOTESIS UTAMA TEORI NILAI GUNA


Hipotesis utama teori nilai guna,atau lebih dikenal sebagai hukumnilai
guna marjinal yang semakinmenurun, menyatakan bahwa tambahan nilai guna
yang akan diperoleh seseorang dari mengkonsumsikan suatu barang akan
menjadi semaki sedikit apabila orang tersebut terus menerus menambah
konsumsinya ke atas barang tersebut. Pada akhirnya tambahan nilai guna akan
menjadi negative yaitu apabila konsumsi ke atas barang tersebut ditambah satu
unit lagi, maka nilai guna total akan menjadi semakin sedikit. Apakah makna dari
hipotesis tersebut? Pada hakikatnya hipotesis tersebut menjelaskan bahwa
pertambahan yang terus-menerus dalam mengkonsumsi suatu barang tidak secara
terus menerus menambah kepuasaan yang dinikmati orang yang
mengkonsumsikannya. Pada permulaanya setiap tambahan konsumsi akan
mempertinggi tingkat kepuasaan orang tersebut. Misalnya, apabila seseorang yang
berbuka puasa atau baru selesai berolahraga memperoleh segelas air, maka ia
memperoleh sejumlah kepuasaan daripadanya, dan jumlah kepuasaan itu akan
menjadi bertambah tinggi apabila ia dapat meminm segelas air lagi.
Kepuasaan yang lebih tinggi akan diperolehnya apabila dia diberi kesempatan
untuk memperoleh gelas yang ketiga. Pertambahan kepuasaan ini tidak terus
berlangsung. Katakanlah pada gelas yang kelima orang yang berpuasa atau
olahragawan itu merasa bahwa yang diminumnya sudah cukup banyak dan sudah
memuaskan dahaganya. Kalau ditawarkan gelas keenam dia akan menolak, karena
dia merasa leih puas meminum lima gelas air daripada enam gelas. Dengan
demikian pada gelas yang keenam tambahkan nilai guna adalah negative, dan nilai

185
guna total daripada meminum enam gelas adalah lebih rendah dari nilai guna yang
diperoleh dari meminum lima gelas.

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

7.3.NILAI GUNA TOTAL DALAM ANGKA DAN GRAFIK


Hukum nilai guna marjinal yang semakin menurun akan dapat dimengerti
dengan lebih jelas apabila digambarkan dalam contoh secara angka dan
selanjutnya contoh itu digambarkan secara grafik. Dalam bagian ini hal tersebut
akan diuraikan.

Contoh Angka
Dengan memisalkan bahwa kepuasaan dari memakan mangga dalam satu hari
dapat dinyatakan dalam angka, dalam table 7.1 ditunjukkan nilai guna total dan
nilai guna marjinal dari memakan berbagai jumlah buah mangga. Dalam contoh
tersebut, telah diperhatikan juga hipotesis diatas, yaitu tambahan nilai guna akan
menjadi semakin menurun apabila konsums terus menerus ditambah. Contoh
dalam table tersebut menunjukkan bahwa hingga mangga yang kedelapan nilai
guna marjinal adalah positif, maka nilai guna total terus menerus bertambah
jumlahnya. Ketika memakan mangga yang kesembilan nilai guna marjinal adalah
negatif. Ini berarti kepuasaan dari memakan mangga mencapai tingkat yang paling
maksimum apabila jumlah mangga yang dimakan adalah delapan.
Tambahan-tambahan yang selanjutnya akan mengurangi kepuasaan yang
didapat dari memakan lebih banyak buah mangga. Dalam contoh ditunjukkan
apabila konsumen tersebut memakan Sembilan,sepuluh atau sebelas
mangga,kepuasaan yang didapat dari konsumsi tersebut memakan Sembilan,
sepuluh atau sebelas mangga, kepuasaan yang didapat dari konsumsi tersebut
adalah lebih rendah daripada kepuasaan yang didapat dari memakan delapan
mangga. Juga contoh dalam table 7.1 menujukkan bahwa adalah leih baik
memakan lima mangga daripada sebelas mangga, karena kepuasaan yang
dinikmati dari memakan lima mangga adalah lebih besar.

TABEL 7.1

Nilai Guna Total dan Nilai Guna Marjinal dalam Angka

Jumlah buah mangga yang dimakan Nilai guna total Nilai Guna Marjinal

0 0 -

1 30 30

2 50 20

3 65 15

186
4 75 10

5 83 8

6 87 4

7 89 2

8 90 1

9 89 -1

10 85 -4

11 78 -7

7.4.Grafik Nilai Guna


Berdasarkan kepada angka-angka dalam Tabel 7.1 dalam gambar 7.1
ditunjukkan kurva nilai guna total dan nilai guna marjinal. Dalam garfik(i), sumbu
tegak menggambarkan nilai guna total dan sumbu datar menunjukkan jumlah
barang yang dikonsumsi (digunakan). Grafik (ii) menunjukkan nilai guna marjinal
yang diukur pada sumbu tegak , pada berbagai unit barang yang dikonsumsikan
yang digambarkan pada sumbu datar.
Kurva nilai guna total (TU) bermula dan titik 0, yang berarti pada waktu
tidak terdapat konsumsi, maka nilai guna total adalah nol. Pada mulanya kurva
nilai guna total adalah menaik, yang berarti kalau jumlah konsumsi mangga
bertambah, maka nilai guna total bertambah tinggi. Kurva nilai guna total mulai
menurun pada waktu konsumsi mangga melebihi delapan buah. Kurva nilai guna
marjinal(MU) turun dari kiri atas ke kanan bawah. Gambaran ini mencerminkan
hukum nilai guna marjinal yang semakin menurun. Kurva nilai guna marjinal
memotong sumbu datar sesudah jumlah mangga yang kedelapan. Berarti sesudah
perpotongan tersebut nilai guna marjinal adalah negatif.

7.5. PEMAKSIMUMAN NILAI GUNA


Salah satu pemisalan penting dalam teori ekonomi adalah: setiap orang
akan berusaha untuk memaksimumkan kepuasaan yang dapat dinikmatinya.
Dengan perkataan lain setiap orang akan berusaha untuk memaksimumkan nilai
guna dari barang-barang yang dikonsumsikannya. Apabila yang

187
dikonsumsikannya hanya satu barang saja, tidak sukar untuk menentukan pada
tingkat mana nilai guna dari memperoleh dan menikmati barang itu akan
mencapai tingkat yang maksimum. Tingkat.
GAMBAR 7.1

Grafik Nilai Guna Total dan Marjinal

7.6. TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

Itu dicapai pada waktu nilai guna total mencapai tingkat maksimum.
Tetapi kalau barang yang digunakan adalah berbagai-bagai jenisnya, cara untuk
menentukan corak konsumsi barang-barang yang akan menciptakan nilai guna
yang maksimum menjadi lebih rumit.

7.7. CARA MEMAKSIMUMKAN NILAI GUNA


Kerumitan yang timbul untuk menentukan susunan/komposisi dan jumlah
barang yang akan mewujudkan nilai guna maksimum bersumber dari perbedaan
harga-harga berbagai barang. Kalau harga setiap barang adalah bersamaan, nilai
guna akan mencapai tingkat yang maksimum apabila nilai guna marjinal dari
setiap barang adalah sama besarnya. Misalnya seseorang mengkonsumsikan tiga
macam barang, yaitu sejenis pakaian,sejenis makanan,dan sejenis hiburan
(Katakanlah hiburan itu berupa menonton film). Didapatinya bahwa unit pakaian
yang ketiga, unit makanan yang kelima, dan menonton film kedua memberikan
nilai guna marjinal yang sama besarnya. Kalau harga ketiga tersebut adalah
bersamaan, kepuasaan yang maksimum (atau nilai guna yang maksimum) akan
diperoleh orang tersebut apabila mengkonsumskan: tiga unit pakaian, lima unit
makanan, dan dua kali menonton film.

188
Di dalam kenyataan yang sebenarnya harga berbagai jenis barang adalah
berbeda. Disebabkan oleh. Perbedaan harga tersebut pemaksimuman nilai guna
tidak akan tercapai kalau digunakan syarat pemaksimuman kepuasaan seperti
yang diterangkan di atas. Ini dapat dengan jelas dilihat dari contoh berikut.
Misalkan(i) harga barang A adalah tiga kali dari harga barang B, dan(ii) nilai guna
marjinal kedua barang tersebut adalah sama besarnya. Berdasarkan kepada
pemisalan ini, barang manakah yang akan member tambahan kepuasaan(atau
tambahan nilai guna) yan lebih besar? Ia akan diperoleh apabila yang dibeli dan
dikonsumsikan adalah barang B dan bukan barang A. satu unit barang B akan
memberikan nilai guna marjinal yang sama besarnya dengan barang A, tetapi
untuk memperolehnya ia cukup mengeluarkan sebanyak sepertiga dari harga
barang A. Dan sekiranya konsumen tersebut membeli tiga barang B, nilai guna
tambahan yang akan diperoleh adalah tiga kali daripada nilai gna tambahan yang
diperoleh dari mengkonsumsikan barang A, sedangkan jumlah uang yang dibayar
adalah sama besarnya.
7.8. SYARAT PEMAKSIMUMAN NILAI GUNA
Dalam keadaan dimana harga-harga berbagai macam barang adalah
berbeda, apakah syarat yang harus dipenuhi agar barang-barang yang
dikonsumsikan akan memberikan nilai guna yang maksimum? Syarat yang harus
dipenuhi adalah: Setiap rupiah yang dikeluarkan untuk membeli unit
tambahan berbagai jenis barang akan memberikan nilai guna marjinal yang
sama besarnya. Untuk membuktikannya perhatikan, contoh berikut. Misalkan
seseorang melakukan pembelian dan konsumsi ke atas dua macam barang:
makanan dan pakaian,dan berturut-turut harganya adalah 5000 rupiah dan 5000
rupiah. Misalkan tambahan satu unit makanan akan memberikan nilai guna
marjinal sebanyak 5, dan tambahan satu unit pakaian mempunyai nilai guna
marjinal sebanyak 50. Andaikan orang itu mempunyai uang sebanyak 5000
rupiah, kepada barang apakah uang itu akan dibelanjakannya? Dengan uang itu
orang tersebut dapat membeli 10 unit tambahan makanan, maka jumlah nilai guna
marjinal yang diperolehnnya adalah 10x5=50. Kalau uang itu digunakan untuk
membeli pakaian yang diperolehnya hanyalah satu unit dan nilai guna marjinal
dari satu unit tambahan pakaian ini adalah 50. Dengan mudah dapat dilihat bahwa
orang tersebut tidak perlu bersusah-susah payah untuk menentukan barang mana
yang harus ditambah konsumsinya. Apa pun yang dipilih akan memberikan nilai
guna marjinal yang sama besarnya. Berdasarkan kepada contoh diatas dapatlah
dikemukakan hipotesis berikut:
1. Seseorang akan memaksimumkan nilai guna dari barang-barang yang
dikonsumsikannya apabila perbandingan nilai guna marjinal berbagai
barang tersebut adalah sama dengan perbandingan harga barang-barang
tersebu. Keadaan seperti itu wujud dalam contoh diatas. Perbandingan
harga makanan dan pakaian adalah 5000:50000 atau 1:10 dan ini adalah
sama dengan perbandingan nilai guna marjinal makanan dan pakaian,
yaitu 5:50 atau 1:10.
Atau

189
2. Seseorang akan memaksimumkan nilai guna dari barang-barang yang
dikonsumsikanya apabila nilai guna marjinalnya untuk setiap rupiah yang
dikeluarkan adalah sama untuk setiap barang yang dikonsumsikan. Dalam
contoh diatasnilai guna marjinal/harga= 5/5000=1/1000. Dan nilai guna
marjinal per rupiah daritambahan pakaian adalah: nilai guna
marjinal/harga=50/5000=1/1000.

Kedua hipotesis tersebut mengandung pengertian yang sama. Syarat


pemaksimuman nilai guna seperti yang dinyatakan dalam (1) dan (2)
biasanya dinyatakan secara rumus aljabar, yaitu secara berikut:

MU barang A = MU barang B = MU barang C


PA PB PC

Dalam persamaan di atas MU adalah nilai guna marjinal dan PA,PB dan PC
Berturut-turut adalah harga barang A, barang B dan barang C.

7.9. TEORI NILAI GUNA DAN TEORI PERMINTAAN


Dengan menggunakan teori nilai guna dapat diterangkan sebabnya
kurva permintaan bersifat menurun dari kiri atas ke kanan bawah yang
menggambarkan bahwa semakin rendah harga suatu barang, semakin
banyak permintaan ke atasnya. Ada dua factor yang menyebabkan
permintaan ke atas suatu barang berubah apabila harga barang itu
mengalami perubahan: efek penggantian dan efek pendapatan

7.9.1. EFEK PENGGANTIAN


Perubahan harga suatu barang mengubah nilai guna marjinal per
rupiah dari barang yang mengalami perubahan harga tersebut. Kalau harga
mengalami kenaikan, nilai guna marjinal per rupiah yang diwujudkan oleh
barang tersebut menjadi semakin rendah. Misalnya harga barang A
bertambah tinggi,maka sebagai akibatnya sekarang MU barang
A/PAmenjadi lebih kecil dari semula.

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

Harga barang-barang lainnya tidak mengalami perubahan lagi maka


perbandingan di antara nilai guna marjinal barang-barang itu dengan
harganya(atau nilai guna marjinal per rupiah dan barang-barang itu) tidak
mengalami perubahan. Dengan demikian, untuk barang B misalnya, MU barang
B/PB yang sekarang adalah sama dengan sebelumnya. Berarti sesudah harga
barang A naik, keadaan ysng berikut berlaku:

190
MU barang A < MU barang B
PA PB

Dalam keadaan seperti diatas,nilai guna akan menjadi bertambah


banyak(maka kepuasaan konsumen akan menjadi bertambah tinggi)
sekiranya konsumen itu membeli lebih banyak barang B dan mengurangi
pembelian barang A. Keadaan di atas menunjukkan bahwa kalau harga
naik,permintaan terhadap barang yang mengalami kenaikan harga
tersebut akan menjadi semakin sedkit.

Dengan cara yang sama sekarang tidak susah untuk menunjukkan


bahwa penurunan harga menyebabkan permintaan ke atas barang yang
mengalami penurunan harga itu akan menjadi bertambah banyak.
Penurunan harga menyebabkan barang itu mewujudkan nilai guna
marjinal per rupiah yang leih tinggi daripada nilai guna marjinal per rupiah
dari barang-barang lainnya yang tak berubah harganya. Maka, karena
membeli barang tersebut akan memaksimumkan nilai guna permintaan
ke atas barang tersebut menjadi bertambah banyak apabila harganya
bertambah rendah.

7.9.2. EFEK PENDAPATAN


Kalau pendapatan tidak mengalami perubahan maka kenaikan
harga menyebabkan pendapatan rill menjadi semakin sedikit. Dengan
perkataan lain, kemampuan pendapatan yang diterima untuk membeli
barang-barang menjadi bertambah kecil dari sebelumnya. Maka kenaikan
harga menyebabkan konsumen mengurangi jumlah berbagai barang yang
dibelinya, termasuk barang yang mengalami kenaikan harga. Penurunan
harga suatu barang menyebabkan pendapatan riil bertambah, dari ini
akan mendorong konsumen menambah jumlah barang yang dibelinya.
Akibat dari perubahan harga kepada pendaptan ini, yang disebut efek
pendapatan, lebih memperkuat lagi efek penggantian di dalam
mewujudkan kurva permintaan yang menurun dari kiri atas ke kanan
bawah. Uraian berikut menerangkan bagaimana teori utiliti dapat
digunakan untuk membentuk kurva permintaan.

191
7.10. MEWUJUDKAN KURVA PERMINTAAN
Andaikan seorang konsumen hanya membeli dua jenis baran, ia itu
makanan (m) dan pakaian (k). Andaikan ia menggunakan 1o unit makanan,
konsumen itu mencapai keseimbangan konsumen, yaitu:

MUm = MUk

Pm Pk

Pada ketika keseimbangan itu dicapai, Pm (harga makanan) adalah Rp


10000. Dalam contoh ini akan diperhatikan perubahan kuantitas permintaan
makanan, maka kuantitas pakaian yang dibeli dan harga pakaian tidak perlu
diketahui.Seterusnya misalkan harga pakaian tidak berubah tetapi harga makana
turun dari Rp 10000 menjadi Rp 5000, maka

MUm> MUm atau MUm> MUk

P1mPm 5000 Pk

Di mana P1m adalah harga makanan baru, yaitu Rp 5000. Keadaan di atas
15 unit. Pada kuantitas dan harga makanan yang baru ini, keseimbangan
konsumen akan dicapai kembali.Seterusnya misalkan bahwa harga makanan nak
menjadi RP 15000 dan harga pakaian tidak mengalami perubahan. Sebagai
akibatnya

MUm< MUm

1500 10000

Maka perubahan itu menyebabkan

MUm< MUk

P1m Pk

Ketidakseimbangan ini menyebabkan pengguna mengurangi kuantitas makanan


yang dibelinya. Misalkan konsumen mencapai keseimbangan kembali apabila ia
membeli 5 unit makana. Daripada contoh di atas dapat disimpulkan bahwa cirri
permintaan konsumen itu ke atas makanan adalah:

i. Pada harga Rp 15000 sebanyak 5 unit akan dibeli


ii. Pada harga Rp 10000 sebanyak 10 unit akan dibeli
iii. Pada harga Rp 5000 sebanyak 15 unit akan dibeli

192
Berdasarkan cirri permintaan ini, dalam gambar 7.2 ditunjukkan kurva
permintaan konsumen tersebut ke atas makanan. Titik A menggambarkan
keadaan yang dinyatakan dalam (i), titik B menggambarkan keadaan
dalam (ii) dan titik C menggambarkan keadaan yang dinyatakan dalam
(iii). Garis yang menghubungkan titik A, B, C adalah kurva permintaan
konsumen tersebut ke atas makanan. Ia menurun dari kiri ke kanan, dan
sifat ini sesuai dengan yang dinyatakan dalam hukum permintaan.

7.11. TEORI TINGKAH LAKU KOSUMEN


GAMBAR 7.2
PERMINTAAN SEORANG KONSUMEN KE ATAS MAKANAN

7.12. PARADOKS NILAI

Sebelum teori nilai guna dikembangkan, ahli-ahli ekonomi menghadapi


kesulitan di dalam menerangkan perbedaan yang menyolok di antara harga air dan
harga berlian.Air yang merupakan barang yang sangat berharga kepada manusia
tetapi harganya sangat murah.Sedangkan berlian bukanlah benda yang sangat
penting dalam kehidupan sehari-hari tetapi harganya jauh lebih mahal dari harga
air.
Apakah yang menyebabkan keadaan yang aneh tersebut? Yaitu
mengapakah harga barang yang viral tersebut sangat murah sedangkan barang
yang tidak terlalu banyak gunanya sangat mahal? Terdapat dua alasan yang dapat
digunakan untuk menerangkab keadaan tersebut.Yang pertama adalah alasan yang

193
sudah lama disadari oleh ahli-ahli ekonomi, yaitu perbedaan dalam biaya
produksi.Air merupakan benda yang mudah di dapat berbagai tempat sehingga
untuk memperolehnya tidak diperlukan biaya yang terlalu besar. Tetapi tidak
demikan halnya untuk dengan berlian sebab ia merupakan barang yang sangat
sukar untuk diperoleh dan biaya untuk memproduksikannya sangat tinggi.
Alasan diatas tidak lengkap dan tidaklah sepenuhnya benar.Bukan berlian
saja yang biaya untuk memperolehnya tinggi.Demikian juga batu dari bulan,
misalnya, bukanlah suatu benda yang mudah diperoleh dan biaya untuk
memperolehnya sangat mahal.Akan tetapi, sekiranya batu bulan lebih mahal dari
pada dari harga air.
Maka alasan bahwa barangnya sangat langkah dan biaya produksinya
sangat mahal merupakan jawaban yang belum memuaskan untuk menerangkan
perbedaan harga yang sangat menyolok diantara air dan berlian.
Teori nilai guna memberikan penjelasan yang lebih cepat mengenai
sebabnya terdapat perbedaan yang sangat nyata antara harga air dan
berlian.Perbedaan tersebut disebabkan oleh nilai guna marjinal mereka yang
sangat berbeda. Oleh karena air sangat mudah diperoleh maka orang akan
mengkonsumsi air sehingga pada tingakat dimana nilai guna marijanal air sangat
murah. Niali guna marijinal air adalah begitu rendahnya sehingga orang barumau
menggunakan lebih banyak air apabila harganya sangat rendah sekali.Nilai guna
marjinallah yang menentukan apakah suatu barang itu mempunyai harga yang
tinggi atau rendah.

7.13. SURPLUS KONSUMEN


Teori nilai guna dapat pula menerangkan tentang wujudnya kelebihan
kepuasan yang dinikamti oleh para konsumen.Kelebihan kepuasan ini, dalam
analisis ekonomi, dikenal sebagai surplus konsumen. Surplus konsumen pada
hakikatnya berarti perbedaan diantara kepuasan yang diperoleh seorang didalam
mengkosumsikan sejumlah barang dengan pembayaran yang harus dibuat untuk
memperoleh barang tersebut.Kepuasan yang diperoleh selalu besar daripada
pembayaran yang dibuat.Perhatikan contoh yang sederhana berikut.Seorang
konsumen pergi ke pasar membeli manga dan bertekad membeli satu buah yang
cukup besar apabila harganya Rp 1500. Sesampainya di pasar dia mendapati
bahwa manga yang diinginkannya hanya berharga Rp 1000. Jadi dia dapat
memperoleh manga yang diinginkannya dengan harga Rp 500 lebih murah
daripada harga yang bersedia dibayarkannya. Nilai Rp 500 ini dinamakan surplus
konsumen.

CONTOH ANGKA
Surplus konsumen wujud sebagai akibat dari nilai guna marijinal yang semakin
sedikit.Uraian sebelum ini telah menunjukkan bahwa harga suatu barang berkaitan

194
rapat dengan nilai guna marijnalnya. Misalkan pada barang ke-n yang dibeli, nilai
guna marijinalnya sama dengan harga. Dengan demikian, oleh karena nilai guna
marijinal dari barang yang sebelumnya adalah lebih tinggi dari harga barang itu
dan perbedaannya merukapakn surplus konsumen.Contoh dalam Tabel 7.2
menggambarkan bagaimana surplus konsumen terwujud.
Kolom (2) dalam Tabel 7.2 menunjukan kesediaan seorang konsumen
manga untuk membayar Rp 1700, manga kedua dia bersedia membayar Rp 1500
dan seterusnya. Msialkna di dalam pasar harga manga adalah Rp 700. Dengan
harga yang sebesar ini konsumen tersebut akan membeli enam manga seminggu,
karena untuk magga yang keenam ia bersedia membayar karena harga pasar lebih
tinggi daripada harga yang bersedia dibayarnya
Berapakah suplus konsumen yang dinikmatinya? Hal itu disampaikan
dalam kolom (3) dan kolom (4). Dalam kolom (3) ditunjukkan suplus konsumen
yang diwujudkan oleh setiap manga yang dibelinya.Sebagai contoh, untuk
memperoleh manga yang ketiga dia bersedia membayar Rp 1300, sedangkan
harga yang harus dibayarnya adalah Rp 700. Maka apabila.

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN


TABEL 7.2
Surplus Konsumen yang dinikmati Seorang Pembeli Mangga
Jumlah Konsumsi Harga yang bersedia Surplus Konsumen Jumlah
Surplus
Mangga setiap dibayar konsumen Jika harga manga
Konsumen
Minggu Rp 700/Buah
(1) (2) (3) (4)
Mangga pertama Rp 1700 Rp 1000 Rp 1000
Mangga kedua Rp 1500 Rp 800 Rp 1800
Mangga ketiga Rp 1300 Rp 600 Rp 2400
Mangga keempat Rp 1100 Rp 400 Rp 2800
Mangga kelima Rp 900 Rp 200 Rp 3000
Mangga keenam Rp 700 0 Rp 3000
Mangga ketujuh Rp 500 - -
Mangga kedelapan Rp 300 - -

195
mangga yang ketiga dibeli, untuk konsumsi ini ia akan memperoleh surplus
konsumen sebesar Rp 600. Karena untuk mangga pertama hingga yang
kelima, harga yang berbeda dibayarnya adalah lebih tinggi daripada harga
pasar, maka konsumen mangga itu akan memperoleh surplus konsumen yang
lebih besar apabila konsumsi mangganya dinaikkan sehingga mencapai lima
buah seminggu. Dia akan menghentikan membeli mangga apabila konsumsi
mangganya adalah enam mangga seminggu karena untuk mangga yang
keenam ini pembeli mangga tersebut tidak meperoleh surplus konsumen lagi.
Jumlah seluruh surplus konsumen yang dinikmati dari membeli enam mangga
tersebut ditunjukkan dalam kolom (4), yaitu sebanyak RP 3000.

GRAFIK SURPLUS KONSUMEN


Surplus konsumen dapat juga digambarkan secara grafik, yaitu seperti
yang ditunjukkan dalam Gambar 7.3 Grafik(i) memberikan satu gambaran
umum tentang menentukan surplus konsumen secara grafik. Sumbu tegak
menggambarkan tingkat harga, sedangkan sumbu datar menggambarkan
jumlah barang yang dikonsumsi. Nilai guna total yang diperoleh dari
mengkonsumsi Q buah mangga digambarkan oleh AOQB. Untuk memperoleh
mangga tersebut si pembeli harus membayar OQBP.Maka segitiga APB
menggambarkan surplus konsumen yang dinikmati oleh pembeli mangga
tersebut.
Grafik (ii) menggambarkan surplus konsumen seperti yang di uraikan
dalam contoh angka sebelum ini, yang diringkaskan dalam Tabel 7.3. DD
adalah kurva permintaan yang digambarkan berdasarkan data dalam kolom (2)
dari table 7.3. Harga adalah Rp 700 untuk setiap mangga surplus konsumen
untuk setiap unit mangga yang dibeli ditunjukkan oleh garis tegak diantara
garis harga dengan kurva permintaan. Sebagai contoh, garis MN adalah
surplus konsumen yang diperoleh tetapi harga pasar adalah Rp 700 . Dengan
demikian nilai MN-yaitu surplus konsumen, adalah = Rp1300-Rp700= Rp600.
Jumlah surplus konsumen diperolehdengan menjumlahkan nilai garis-garis
tegak yang sepertiitu dari unit pertama hingga keenam.

GAMBAR 7.3
Surplus konsumen dalam Grafik

196
7.14. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Teori tingakt laku konsumen menerangkan tentang perilaku


konsumen di pasaran, yaitu menerangkan sikap konsumen
dalam membeli dan memilih barang yang akan dibelinya. Teori
ini dikembangkan dalam dua bentuk: teori utiliti dan analisis
kepuasan sama. Dalam bab ini diterangkan teori utiliti dan
analisis kepuasan sama diterangkan dalam bab berikut.
2. Dalam teori utiliti perlu dibedakan dua konsep : utiliti total dan
jumlah utiliti dari mengkonsumsi sejumlah barang tertentu dan
utiliti marjinal-yaitu tambahan utiliti yang diperoleh dari
menambah satu unit barang ytang dikonsumsi. Pola konsumsi
kea atas sesuatu barang dipengaruhi oleh hokum utiliti marjinal
yang semakin menurun. Artinya, semakin banyak sautu barang

197
dikonsumsi, semakin sedikit nilai utiliti marjinalnya dan pada
akhirnya utiliti marjinal akan bernilai negative
3. Apabila seorang hanya mengkonsumsi satu jenis barang saja,
kepuasan yang maksimum akan dicapai pada ketika utiliti
marjinal adalah nol(dan apabilamengkonsumsi banyak barang,
syarat pemaksimuman kepuasan adalah :
MUA = MUB = MUC
PA PB PC
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN
di mana:
MUA, MUB, Dan MUCadalah harga barang A, B, Dan C
PA, PB, Dan PCadalah barang A, B Dan C

4. Teori tingkah lakukonsumen dapat menerangkan mengapa kurva


permintaan menurunkan dari kiri atas ke kanan bawah- yaitu yang
menggambarkan apabila harga turun, permintaan bertambah. Dengan
menggunakan teori nilai guna dapat diterangkan mengapa permintaan
konsumen ke atas sesuatu barang bersifat demikian dan selanjutnya teori
nilai guna dapat juga digunakan untuk mewujudkan kurva permintaan
konsumen.

5. Teori nilai guna dapat pula digunakan untuk merancangkan tentang


padadoks nilai, yaitu keadaan dimana beberapa jenis barang yang sangat
berguna dalam keidupan sehari-hari (seperti ait dan udara) harganya sangat
rendah, sedangkan barang yang kurang berguna (seperti berlian) harganya
sangat tinggi.

6. Kepuasan seorang konsumen dari mengkonsumsi suatu barang biasanya


lebih tinggi dari pengorbanan (pembayaran) yang di buat untuk
memperoleh barang tersebut. Perbedaan di antara keduanya dinamakan
surplus konsumen. Bagaimana surplus konsumen akan wujud dapat
ditunjukkan untuk kasus seorang induvidu dan untuk keseluruhan
konsumen dalam suatu pasar barang.

198
KONSEP PENTING

Efek pendapatan: Pengaruh atau akibat perubahan harga sesuatu barang


terhadap pendapatan rill konsumen yang menggunakan barang yang
mengalami perubahan harga.
Efek penggantian: Perubahan cita rasa konsumen dalam mengkonsumsi
sesuatu barang apabila dibandingkan dengan barang-barang lain sebagai
akibat perubahan harga barang tersebut.
Nilai guna: Kepuasan yang diterima seseorang dari mengkonsumsi suatu
barang, banyak sesuatu guna di bedakan kepada nilai guna total dan nilai
guna marjinal. Nilai guna total adalah jumlah kepuasan yang diperoleh
dari mengkonsumsi sejumlah barang,Nilai guna marjial adalah timbalan
kepuasan yang diperoleh dari tambahan sueunit barang yang dikonsumsi.
Paradoks nilai: Keanehan dalam menilai barang berdasarkan harganya
dengan berdasarkan manfaatnya kepada kehidupan manusia. Harga berlian
tinggi tetap manfaatnya kepada manusia rendah.Sedangkan harga air
rendah tetapi manfaatnya tinggi.Paradoks ini dapat diterangkan dengan
menggunakan nilai guna.
Surplus konsumen: Kelebihan kenikmatan konsumen dalam
mengkonsumsi sesuatu barang apabila dibandingkan dengan pembayaran
yang perlu dilakukan untuk memperoleh barang tersebut.

199
PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Dalam menggunakan uang yang dapat dibelanjakannya, tujuan seseorang


konsumen yang rasional adalah …
A. Untuk membeli sebanyak-banyaknya barang.
B. Memaksimumkan jumlah kepuasannya.
C. Meminimumkan jumlah penhgeluarannya dan menambah
tabungan.
D. Berhemat dan membeli barang yang perlu saja

2. Seorang konsumen akan mencapai kepuasan maksimum dari


membelanjakan sejumlah barang apabila …
A. Nilai guna total setiap barang sama.
B. Nilai guna marjinal setiap barang yang sama.
C. Jumlah rupiah yang dibelanjakan untuk setiap barang sama.
D. Nilai guna marjinal per rupiah setiap barang sama.

3. Yang manakah di dalam grafik berikut merupakan surplus konsumen?

A. PAE
B. OPEQ
C. OBEQ
D. OQEA

200
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

ESEI
1. Bedakan arti nilai guna total dan nilai guna marjinak. Terangkan ciri-
ciri dan nilai guna total dan nilai guna marjinal. Berdasarkan kepada
ciri-ciri yang anda jelaskan tersebut buatlah kurva nilai guna total dan
kurva nilai guna marjinal.

2. Apabila seorang konsumen mengkonsumsi beberapa jenis barang,


terangkan keadaan yang akan memaksimumkan kepuasannya di dalam
mengkonsumsi barang tersebut.

3. Uraikan bagaimana teori nilai guna (utiliti) menerangkan sifat


permintaan pembeli terhadap suatu barang yang diperjualbelikan di
pasar.

4. a. Apakah yang dimaksudkan dengan paradoks nilai? Apakah peranan


teori nilai guna di dalam menerangkan paradoks nilai?
b. Dengan menggunakan contoh angka dan secara grafik terangkan
wujudnya
surplus konsumen.

KUANTITATIF

1. Seorang konsumen membeli mangga dan durian, dan nilai guna total dari
memakan masing-masing buah tersebut adalah seperti yang ditunjukkan dalam
tabel di bawah ini

DURIAN MANGGA

JUMLAH NILAI GUNA JUMLAH NILAI GUNA

1 250 1 370

2 460 2 650

3 630 3 850

4 760 4 980

5 850 5 1050

6 900 6 1070

201
a. Tentukan nilai guna marjinal dari memakan durian dan memakan mangga.

b. Misalkan harga mangga dan durian masing-masing adalah Rp 500. Berapakah jumlah
durian dan mangga yang akan dibelinya apabila uang yang akan dibelanjakan adalah
sebanyak Rp 3500?

c. Lukislah grafik nilai guna total dan marjinal untuk buah durian dan mangga.

2. Seorang konsumen ingin membeli makanan dan pakaian untuk dirinya dan
keluarganya. Harga makanan adalah Rp 600 dan sehelai pakaian berharga Rp
6000. Nilai guna total yang di peroleh dari mengkonsumsi pakaian dan makanan
adalah seperti ditunjukkan dalam tabel dibawah ini

MAKANAN PAKAIAN

Konsumsi ( unit) Nilai Guna Total Konsumsi ( Unit ) Nilai Guna


Total

1 600 1 14000

2 1100 2 24000

3 1500 3 30000

4 1800 4 32000

5 2000 5 30000

a. Hitunglah nilai guna marjinal untuk makanan dan pakaian pada berbagai unit barang
seperti ditunjukkan dalam tabel diatas.

b. Misalkan pendapatan konsumen adalah Rp 27000. Apabila semua pendapatan tersebut


dibelanjakan, berapa banyak makanan dan pakaian yang akan dibelinya untuk
memaksimumkan kepuasannya?

c. Misalkan pendapatan konsumen itu adalah Rp 38500 dan harga pakaian meningkat
menjadi Rp 12000. Gabungan makanan dan pakaian yang bagaimanakah perlu dibelinya
untuk memaksimumkan kepuasannya? Berapakah sisa pendapatannya yang dapat
ditabung?

202
BAB VIII

TEORI TINGKAH LAKU


KONSUMEN:ANALISIS KURVA
KEPUASAN SAMA
HAL-HAL YANG DITERANGKAN

• Kurva kepuasan sama dan peta kepuasan sama

• Garis anggaran pengeluaran

• Keseimbangan konsumen

• Faktor-faktor yang mengubah keseimbangan konsumen

• Efek penggantian dan efek pendapatan

• Menentukan kurva permintaaan


Secara historis,teori nilai guna (utility) merupakan teori yang terlebih dahulu
dikembangkan untuk menerangkan kelakuan individu dalam memilih barang-
barang yang akan dibeli dan dikonsumsinya.Dapat dilihat bahwa analisis tersebut
telah member gambaran yang cukup jelas tentang prinsip-prinsip pemaksimuman
kepuasan yang dilakukan oleh orang-orang yang berfikir secara rasional dalam
memilih barang keperluannya.Akan tetapi,telah lama orang melihat suatu
kelemahan penting dari teoritersebut,yaitu:menyatakan kepuasan dalam angka-
angka adalah kurang tepat oleh karena kepuasan adalah sesuatu yang tidak mudah
untuk diukur.Untuk menghindari kelemahan ini Sir John R.Hicks telah
mengembangkan satu pendekatan baru untuk mewujudkan prinsippemaksimuman
kepuasan oleh seseorang konsumen yang mempunyai pendapat tebatas.Analisis
ini dikenal ssebagai analisis kurva kepuasan sama yang meliputi penggambaran
dua macam kurva,yaitu kurva kepuasan sama dan garis anggaran penggeluaran.

203
8.1. KURVA KEPUASAN SAMA
Untuk mengambarkan kurva kepuasan sama perlu dimisalkan bahwa
seseorang konsumen hanya akan membeli dan mengkonsumsi dua macam barang
saja.Dalam contoh yang digunakan kedua barang tersebut adalah makanan dan
pakaian. Permisalan-permisalan lain adalah cita rasa masyarakat tidak berubah
dan konsumen bebas untuk menentukan kombinasi barang makanan dan pakainan
yang diingininya.

8.2. KOMBINASI BARANG YANG MEWUJUDKAN KEPUASAN


SAMA

Dalam Tabel 8.1 ditujukan enam gabungan makanan dan pakaian yang
akan memberikan kepuasaan yang sama besarnya kepada seseorang konsumen.
Apakah gabungan A atau B atau C atau D atau E atau F yang akan dikonsumsi
,untuk konsumen tersebut kepuasan yang diperolanya tidak berbeda. Gabungan
manapun akan memberikan kepuasan yang sama besarnya. Artinya,kalau
konsumen itu mengonsumsi sebanyak 10 makanan dan 2 pakaian (gabungan A)
maka mngeonsumsi 7 makanan dan 3 pakaian (gabungan B), atau 5 makanan dan
4 pakaian (gabungan C),atau gabungan mkanan dan pakaian lainnya yang terdapat
dalam Tabel 8.1Oleh karena gabungan barang sepertiyang ditunjukan oleh
keadaaan A, B, C, D, E dan masing-masing memberikan kepuasan yang sama
besarnya maka dikatakanlah konsumen itu bersikap”indifference” yaitu besikap
tak acuh dalam membuat pilihan tersebut. Berdasarkan sikap ini, dalam bahasa
inggris, analisis ini dinamakan indifference curve analisis. Berdasarkan kepada
gabungan gabungan A, B, C, D, E dan F yang di tunjukkan dalam Tabel 8.1,
dalam Gambar 8.1 dibuat titik-titik yang menggambarkan gabungan-gabungan
tersebut. Kalau tititk A,B,C,D,E dan F dihubungkan akan memperoleh kurva
kepuasan sama.

TABEL8.1

Gabungan Makanan dan Pakaian yang memberikankepuasan sama

Gabungan barang Makanan Pakaian Tingkat


penggantian

Marjinal makanan
dan pakaian

204
A 10 2 3/1= 3,0

B 7 3 2/1=2,0

C 5 4

D 4 5 1/1= 1,0

E 2,8 7 1,2/1=0,6

F 2 10 0.8/3=0,2

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

GAMBAR 8.1

Kurva Kepuasan Sama

8.3. TINGKAT PENGGANTIAN MARJINAL


Perhatikanlah perubahan yang berlaku apabila konsumen menukar
gabungan barang yang dikonsumsinya dari gabungan A menjadi gabungan B.
Perubahan ini menaikkan konsumsi pakaian dari 2 menjadi 3 unit dan kenaikan ini
dimungkinkan oleh pengurangan konsumsi makanan dari 10 unit menjadi 7 unit.
Keadaan ini berarti bahwa untuk mempertahankan tingkat kepuasan yang
dinikmati konsumen tersebut (ingat: Setiap gabungan memberikan kepuasan yang
sama besarnya) maka kenaikan konsumsi satu unit pakaian harus dibayar dengan

205
pengurangan unit konsumsi makanan. Penggantian ini menggambarkan besarnya
pengorbanan ke atas konsumsi sesuatu barang (makanan) untuk menaikan
konsumsi satu barang lainnya (pakaian) dan pada waktu yang sama tetap
mempertahankan tingkat kepuasan yang diperolehnya. Pengorbanan yang di
lakukan tersebut dinamakan tingkat penggantian marjinal. Perubahan dari
gabungan A kepada gabungan B,tingkat penggantian marjinalnya adalah 3.
Selanjutnya perhatikan pula tingkat penggantin marjinal apabila konsumen
mengubah konsumsinya dari gabungan B kepada gabungan C dapat dilihat bahwa
untuk memperoleh satu unit lagi pakaian dan agar tingkat kepuasan tidak
mengalami perubahan sebanyak 2 unit makanan harus dikorbankan.Dengan
perubahan konsumsi tersebut maka tingkat penggantian marjinalnya adalah 2.
Bagaimana tingkat penggantian marjinal dari perubahan konsumsi yang
berikutnya?Yaitu dari gabungan C ke gabungan D dari gabungan D ke gabungan
E, dari terlihat bahwa tingkat penggantian marjinal bertambah kecil.Tingkat
penggantin marjinal yang semakin kecil ini disebabkan oleh factor yang berikut:
1. Pada waktu konsumen mempunyai sesuatu barang Y yang relative banyak
jumlahnya dan barang X yang relative sedikit jumlahnya,diperlukan
penguranagan konsumsi yang besar ke atas barang Y untuk memperoleh satu
tambahan barang X akan tetapi
2. Semakin banyak barang X yang telah diperoleh,semakin sedikit pengurangan
konsumsi baran Y yang harus dilakukan untuk memperoleh satu barang X .
Akibat dari pergantian marjinal yang semakin kecil tersebut maka kurva kepuasan
sama semakin lama semakin kurang kecondongannya atau bentuk kurva
kepuasabn sama adalah cekung ke titik 0.

8.4. PETA KURVA KEPUASAN SAMA


Kurva kepuasan sama yang digambarkan dalam gambar 8.1 adalah salah
satu dari sekumpulan kurva kepuasan sama yang dapat dibuat. Kumpulan kurva
kepuasan sama akan memberi gambaran yang lebih lengkap mengenai keinginan
seorang konsumen untuk mengkonsumsi dua barang yang memberi kepuasan
maksimum kepadanya. Dalam Gambar 8.2 dibuat sekumpulan kurva kepuasan
sama dari seorang konsumen yang mengonsumsi makanan dan pakaian kurva U2
menggambarkan gabungan makanan dan pakaian yang terdapat dalam Tabel 8.1
Setiap kurva kepuasan sama menggambaran suatu tingkat keuasn tertentu.Kurva
yang lebih tinggi menggambarkan tingkat kepuasan yang lebh besar dari kurva
yang dibawahnya.

206
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN
Dengan demikian U1, U2, U3, dan U4 masing-masing menggambarkan suatu
tingkat kepuasan tertentu. Tingkat kepuasan yang digambarkan oleh U4 adalah
lebih besar dari pada kurva 0-kurva lain. Yang digambarkan oleh U2 adalah lebih
besar dari pada yang digambarkan oleh U1 dan U2 Sedangkan yang digambarkan
oleh U2 adalah lebih besar dari pada yang digambarkan oleh U1 bahwa setiap
kurva kepuasan sama yang lebih tinggi menggambarkan tingkat kepuasan yang
lebih besar tidak sukar untuk membuktikannya. Cobalah anda tentukan suatu titik
pada suatu kurva kepuasan sama. Perhatikanlah gabungan jumlah barang yang
digambarkan oleh titik tersebut. Bandingkanlah gabungan tersebut dengan
gabungan jumlah barang yang dapat dikonsumsikan yang ditujukkan oleh kurva
yang dibawah atau diatas kurva yang pertama tadi. Anda akan memperoleh
kesimpulan berikut:
1. Gabungan yang digambarkan oleh kurva yang berada di bawah kurva yang
pertama adalah lebih sedikit jumlahnya. Ini berarti kepuasan yang diperoleh lebih
kecil
2. Gabungan yang digambarkan oleh kurva yang berada di atas kurva yang
pertama adalah lebih banyak jumlahnya. Maka kepuasan dari Mengkonsumsinya
juga lebih banyak.

8.5. GARIS ANGGARAN PENGELUARAN


Kurva kepuasan sama menggambarkan keinginan konsumsi konsumen
untuk memperoleh brang-barang dan kepuasan yang akan dinikmatinya dari
mengkonsumsi barang-barang tersebut. Dalam gambaran itu belum ditunjukan
sampai di mana kemampuan konsumen untuk membeli berbagai gabungan

207
barang-barang tersebut. Didalam kenyataannya,konsumen tidak dapat
memperoleh semua barang yang diinginkannya, sebab ia dibatasi oleh pendapatan
yang dapat dibelanjakan .Dengan demikian persoalan yang di hadapi oleh setiap
konsumen adalah: ”bagaimana ia harus membelanjakan pendapatan yang ada
padanya sehingga pengeluaran tersebut menciptakan kepuasan yang paling
maksimum kepadanya”?. Dengan menggunkan kurva kepuasan sama saja masalah
ini tidak dapat dipecahkan. Anilisis yang dibuat perlu pula menggambarkan garis
anggaran pengeluaran (budget line) yang menunjukan berbagai gabungan barang-
barang yang dapat di beli oleh sejumlah pendapatan tertentu.

CONTOH ANGKA
Seperti juga halnya dalam menggambaekan kurva kepuasaan sama, dalam
menggambarkan garis anggraran pengeluaran perlu dimisalkan bahwa konsumen
akan membeli dua jenis barang saja. Dalam analisis ini misalkan akan membeli
barang beriku : Makanan dan Pakaian.
Misalkan seorang konsumen menyediakan uang sebanyak Rp 90000 unruk
membeli makanan dan pakaian.Harga makanan adalah Rp 6000 setiap unit dan
harga pakaian adalah Rp 9000 setiap unit.Berdasarkan kepada permisalan ini,di
dalam Tabel 8.2 ditunjukan beberapa gabungan makanan dan pakaian yang dapat
di beli oleh uang(sebanyak Rp 90000) yang di miliki konsumen tersebut. Kalau
konsumen tersebut nmembeli 15 unit makanan, ia harus membayar 15 x Rp 6000=
Rp 90000. Oleh karena itu, tidak seunit pakaian pun dapat dielinya. Gabungan A
menggambrkan keadaan ini. Gabungan F menggambakakeadaan
sebaliknya.konsumen tersebut membeli.

TABEL 8.2
Gabungan Makanan dan pakaian yang dapat di beli konsumen
Gabungan Makanan (unit) Pakaian (unit)

A 15 0

B 12 2

C 9 4

D 6 6

E 3 8

F 0 10

208
10 unit pakaian dan untuk pembelian ini la harus membayar sebnyak 10 x Rp
9000 = Rp 90000 Dengan demikian tidak seunit makanan pun dibelinya. Dalam
kenyataan, kedua gabungan tersebut tidak akan menjadi pilihan konsumen.
Biasanya konsumen akan membeli kedua jenis barang tersebut. Oleh sebab itu
gabungan B sampai E adalah beberapa gabungan makanan dan pakaian yang lebih
mungkin dibeli dengan menggunakan uang yang dimiliki konsumen diatas.
Berdasarkan data dalam Tabel 8.2 dalam gambar 8.3 ditunjukan garis anggaran
pengeluaran. Seperti telah didefinisikan sebelum ini,setiap titik pada garis tersebut
merupakan gabungan makanan dan pakaian yang dapat dibeli oleh dana yang akan
dibelanjakan konsumen (Rp 90000). Titik A hingga F menggambarkan gabungan
barang seperti yang ditujukan Tabel 8.2, yaitu yang dapat dibeli dengan uang
sebanyak Rp 90000.

GAMBAR 8.3

Garis anggaran Pengeluaran

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN


Titik yang berada di atas garis anggaran pengeluaran misalnya titik Y yang
menunjukkan gabungan 10 unit pakaian dan 9 unit makanan, menggambarkan
gabungan yang tidak dapat di beli oleh uang yang dimiliki konsumen.Jumlah yang
harus dibayar adalah lebih tinggi dari uang yang tersedia.karena harga pakaian
adalah Rp 90000 dan harga makanan adalah Rp 6000 maka gabungan barang yang
ditunjukan oleh titik Y memerlukan uang sebanyak (10 x Rp 9000 + 9 x Rp 6000)
= Rp 144000. Sedangkan konsumen tersebut hanya mempunyai uang sebanyak
Rp 90000, yang berarti yang diperlukan Rp 54000 lagi untuk membeli gabungan
barang tersebut. Titik X adalah gabungan barang yang dapat dibeli dan uang yang
tersedia masih tersisa. Dapatkah anda menghitung sisa uangnya?

209
8.6. EFEK PERUBAHAN HARGA ATAU PENDAPATAN
Bagaimanakah perubahan harga atau pendapat dapat mempengaruhi garis
anggaran pengeluaran?Uraian berikut akan menjawab pertanyaan tersebut.

8.6.1. AKIBAT PERUBAHAN HARGA


Perubahan garis anggaran pengeluaran yang disebabkan oleh
perubahan harga ditunjukan dalam Gambar 8.4(i). Dimisalkan harga
pendapatan konsumen adalah Rp 90000, harga makanan Rp 6000 dan
harga pakaian Rp9000, Maka pada permulaanya garis anggaran
pengeluaran adalah AB. Selanjutnya dimisalkan harga pakaian naik
menjadi Rp 15000 sedangkan harga makanan tetap. Akibat dari perubahan
ini,pendapatan sebanyak Rp90000 hanya dapat membeli 6 unit
pakaian.Beratri garis anggaran pengeleuaran bergerak dari AB kearah
seperti yang di tunjukn oleh anak panah A yaitu Garis AC. Sekarang
misalkan pula harga pakaian menjadi Rp 6000 yangmenyebabkan
pertambahan jumlah pakaian yang dapat dibeli menjadi 15 unit apabila
semua pendapatan digunakan membeli pakaian. Maka garis angggaran
pengeluaran sekarang berubah arah anak panah b,yaitu menjadi AD.
Bagaimanakah bentuk perubahan terhadap garis anggaran pengeluaran
apabila harga berubah secara proposional? Perubahan harga yang seperti
itu menyebabkan perubahan yang sejajar yaitu garis anggaran pengeluaran
yang baru adalah sejajar dengan yang lama. Untuk membuktikannya,
lukislah sendiri garis anggaran pengeluaran yang baru sekiranya harga
makanan dan pakaian masing-masing mengalami penurunan sebanyak 50
persen yaitu berturut-turut sekarang telah menjadi Rp 3000 dan Rp4500.

8.6.2. AKIBAT PERUBAHAN PENDAPATAN


Gambar8.4 (ii) menunjukkan akibat dari perubahan pendapatan
konsumen ke atas kemampuannya untu membeli makanan dan
pakian.permisalsan permulaan dalam gambar tersebut adalah Rp90000,
sama seperti dalam menerangkan akibat perubahan harga yaitu pendapatan
adalah RP 90000,harga makanan adalah Rp 6000 dan harga pakaian
aldalah Rp 9000. Maka pada ermulaannya garis anggaran pengeluaran
adalah PQ. Kalau harga tetap dan pendapatan menurun menjadi Rp 54000,
apakah akibatnya? Dengan pendapatan sebnyak Rp 54000, sebanyak 9unit
makanan atau 6 unit pakaian yg dapat di beli.Dengan demikian garis
anggaran pengeluaran telah bergeser secara sejejr kekiri seperti Garis
RS.Sebaliknya pula,tentunya kenaikan.

GAMBAR 8.4
Garis anggaran pengeluaran Apabila Harga Atau Pendapatan Berubah

210
Pendapatan menyebabkan garis anggaran pengeluaran pindah sejajar ke
kanan. Sebagai contoh, misalkan pendapatan bertambah menjadi Rp108000
sedangkan harga makanan dan pakaian tidak berubah. Pendapatan tersebut akan
dapat membelib 18 unit makanan atau 12 unit pakaian. Maka garis anggaran
pengeluaran pindah kearah kanan, yaitu menjadi garis TU.

8.7. SYARAT UNTUK MENCAPAI KEPUASAN MAKSIMUM


Dengan diketahuinya cita rasa konsumen (yang ditunjukan oleh kurva
kepuasan sama) dan berabgai gabungan barang mungkin dibeli konsumen (yang
ditujukan oleh garis anggaran pengeluaran) dapatkah sekarang ditujukkan keadaan
di mana konsumen akan mencapai kepuasan yang maksimum. Untuk maksud
tersebut,garis anggaran pengeluaran dan peta kepuasan sama digambarkan dalam
satu grafik dan ini dapat dilihat dlam gambar 8.5.
Dalam menggambarkan garis anggaran engekuaran dimislkan konsumen
tersebut akan berbelanja sebanyak Rp 150000. Barang yang dikonsumsi adalah
makanan dan pakaian di mana harga masing-masing brang tersebut adalah Rp
2500 dan Rp 3000. Garis anggran pengeluaran yang dibuat berdasarkan kepada
permisalkan ini memotong kurva kepuasan sama U1 di A dan D memotong kurva
kepuasan sama U2 di B dan C dan menyinggung kurva kepuasan sam di U3 di E.
Kurva kepuasan sama U4 tidak dipotong atau disinggungnya sama sekali.
Keadaan bagaimanakah yang menyeabkan konsumen itu mencapai kepuasan yang
maksimum? Sudah jelas bahwa kurva U4 adalah memberi kepuasan yang lebih
tnggi dari pada

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN


GAMBAR 8.5
Pemaksimuman kepuasaan Konsumen

211
Kurva kepuasan sama lainnya. Tetapi kurva ini berada di atas garis
anggaran pengeluaran. Dengan demikian gabungan makanan dan pakaian yang
ditunjukaannya tidak dapat di beli oleh pendapatan yang tersedia. Jadi kurva U4
menunjukan tingkat yang tidak dapat dijangakau konsumen.Sekiranya konsumen
ingn mengonsumsi gabungan barang seperti yang ditunjukan oleh titik A, B, C
atau D maka kepuasannya belum mencapai tingakt maksimum. Karena kalau
konsumen itu bergerak sepanjang garis anggaran pengeluran masih ada titik lain
yang berada pada kurva kepuasan sama yang lebih tinggi.Titik tersebut adalah
titik E yang terletak pada kurva U3 Tidak ada titik lain yang terletak pada garis
anggaran pengeluaran dan terletak pada kurva kepuasan yang lebih dari U3.
Berdasarkan ananlisis ini dapatlah disimpulkan bahwa seseorang menyinggung
kurva kepuasan sama .Titik E menunjukkan bahwa gabungan barang yang
memberi kepuasan maksimum terdiri dari 30 unit makanan dn 25 unit pakaian.

8.8. EFEK PERUBAHAN PENDAPATAN DAN HARGA

Apakah yang terjadi kepada keseimbangan pemaksimuman kepuasan


konsumen apabila pendapatan atau harga mengalami perubahan? Tentunya
keseimbangan tersebut akan mengalami perubahan.Kalau titik-titik keseimbangan
yang diwujudkan oleh perubahan pendapatan dihubungkan maka akan terdapat
suatu kurva yang dinaamakan garis pendapatan konsumsi. Suatu kurva juga akan
diperoleh apabila dihubungkan titik keseimbangan yang diwujudkan oleh
perubahan harga dan kurva itu dinamakan garis harga konsumsi Uraian berikut
menerangkan cara membentuk garis pendapatan konsumsi dan garis harga
konsumsi.

212
8.9. GARIS PENDAPATAN KONSUMSI

Perubahan pendapatan seperti yang telah diterangkan dapat memindahkan


garis anggaran penggeluaran sejajar dengan yang asal. Pertambahan pendapatan
akan memindahkan garis itu ke atas dan pengurangan pendapatan memindahkan
garis itu kebawah. Pada setiap anggaran pengeluaran akan terdapat satu kurva
kepuasan sama yang menyinggung garis tersebut. Titik persinggungan tersebut
adalah keseimbangan pemaksimuman kepuasan yang baru.Bagaimana
kesimbangan-keseimbangan tersebut terwujud digambarkan oleh contoh dalam
8.6. Pada waktu pendapatan adalah Y, garis anggaran pengeluaran adalah seperti
di tunjukan oleh garis a. Dengan demikian E adalah keseimbangan yang
menggambarkan pemaksimuman kepuasaan. Selanjutnya dimisalkan pendapatan
naik ke Y1 dan ini menyebabkan garis anggaran penggeluaran telah menjadi garis
b.Keseimbangan yang baru adalah E1. Pertambahan pendapatan lebih lanjut
memindahkan keseimbangan, misalnya ke E2.Garis pendapatan konsumsi adalah
garis yang bermula dari titik origin (0) dan melalui titik-titik keseimbangan E, E1,
E2 dan seterusnya.

GAMBAR 8.6

Garis Pendapatan-Konsumsi

8.9.1. GARIS HARGA KONSUMSI

Perubahan harga akan mengubah kecondongan garis anggaran


pengeluaran.Dalam Gambar 8.7 dimisalkan pada mulanya garis anggaran
pengeluaran adalah garis AB.Garis itu disinggung oleh kurva kepuasan
sama U3 di titik E yang menunjukan kedudukan yang menciptakan
kepuasan maksimum kepada konsumen. Selanjutnyan dimisalkan

213
pendapatan tetap dan harga makanan tetap,tetapi harga pakaian berubah
dimisalkan harga pakaian naik.Akibatnya,garis anggaran pengeluaran
pindah menjadi garis AC dan garis ini disinggung oleh kurva kepuasan
sama U2 di titik E1 dan ini merupakan titik keseimbangan kepuasan
konsumen yang baru.Harga pakaian dimasalkan naik kembali sehingga
garis anggaran pengeluaran berubah menjadi seperti yang ditunjukan oleh
garis AD. Kurva kepuasan U1 menyinggungnya di titik E2 berarti titik ini
adalah titik keseimbngan yang baru. Apabila E, E1, E2 dan titik –titik
keseimbangan seperti itu dihubungkan maka diperoleh kurva yang
dinamakan garis harga konsumsi.

8.10. EFEK PENGGANTIAN DAN EFEK PENDAPATAN


Ketika menjelaskan perkaitan antara teori nilai guna dan teori permintaan
telah diuraikan bahwa hokum permintaan,yang menyatakan bahwa ceteris
pairibus,kalau harga naik permintaan berkurang atau sebaliknya kalau harga turun
permintaan bertambah,dapat diterangkan dengan menganalisis dua factor. Efek
penggantian dan efek pendapatan. Dalam uraian itu pada hakikatnya diterangkan
bahwa penurunan harga akan menambah permintaan karena:
• Konsumen lebih banyak mengonsumsi barang itu dan mengurangi konsumsi
barang lain (efek penggantian)
• Penurunan harga menambah pendpat rill konsumen dan kenaikan pendapatan rill
ini akan menambah konsumsi berbagai barang (efek pendapatan) Dengan
menggunakan analisis kurva kepuasan sama,kedua faktor ini dapat dipisahkan,
yaitu dapat ditunjukan bagian dari pertambahan permintaan yang diseababkan
oleh efek penggantian dan bagian dari pertambahan permintaan yang disebabkan
oleh efek pendapatan.Dalam gambar 8.8 pada mulanya dimisalkan garis anggaran
pengeluaran adalah ditunjukan oleh garis AB. Maka E adalah titik keseimbangan
yang pada mulanya wujud. Keseimbangan ini menunjukan bahwa jumlah pakaian
yang dikonsumsikusnya adalah Q.Seterusnya dimisalkan harga pakaian turun dan
penurunan ini mengakibatkan garis anggaran pengeluaran menjadi AC. Maka
keseimbangan pindah ke E1,Perpindahan ini menunjukan bahwa jumlah pakaian
Yang dikonsumsi telah menjadi bertambah banyak, yaitu jumlahnya telah menjadi
Q1. Kenaikan konsumsi pakaian dari Q menjadi Q1 disebabkan oleh efek
penggantian maupun efekpendapatan.

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN


GAMBAR 8.7
GARIS Harga – Konsumsi

214
GARIS HARGA – KONSUMSI
Perubahan harga akan mengubah kecondongan garis anggaran pengeluaran.
Dalam Gambar 8.7 dimisalkan pada mulanya garis anggran pengeluaraan adalah
garis AB. Garis itu disinggung oleh kurva kepuasaan sama U3 di titik E yang
menunjukkan kedudukan yang menciptakan kepuasan maksimum kepada
konsumen. Selanjutnya dimisalkan pendapatan tetap dan harga makanan tetap,
tetapi harga pakaian berubah dimisalkan harga pakain naik. Akibatnya garis
anggaran pengeluaran pindah menjadi garis AC dan garis ini disinggung oleh
kurva kepuasaan sama U2 di titik E1 dan ini merupakan titik keseimbangan
kepuasan konsumen yang baru. Harga pakaian dimisalkan naik kembali sehingga
garis anggaran pengeluaran berubah menjadi seperti yang ditunjukkan oleh garis
AD. Kurva kepuasan U1 menyinggungnya di titik E2 bearti titik ini adalah titik
keseimbangan yang baru. Apabila titik E, E1, E2 dan titik-titik keseimbangan
seperti itu dihubungkan maka diperoleh kurva yang dinamakan garis harga-
konsumsi.

EFEK PENGGANTIAN DAN EFEK PENDAPATAN


Ketika menjelaskan perkaitan antara teori nilai guna dan teori permintaan telah
diuraikan bahwa hokum permintaan, yang menyatakan bahwa cateri paribus,
kalau harga naik permintaan berkurang atau sebaliknya kalau harga turun
permintaan bertambah, dapat diterangkan dengan menganalisis dua faktor: efek
penggantian dan efek pendapatan. Dalam uraian itu pada hakikatnya diterangkan
bahwa penurunan harga akan menambah permintaan karena:
• Konsumen lebih banyak mengkonsumsi barang itu dan mengurangi konsumsi
barang lain (efek penggantian).
• Penurunan harga menambah pendapatan riil konsumen dan kenaikan
pendapatan riil ini akan menambah konsumsi berbagai barang (efek pendapatan).

215
Dengan menggunakan analisis kurva kepuasan sama, kedua faktor ini dapat
dipisahkan, yaitu dapat ditunjukkan bagian dari pertambahan permintaan yang
disebabkan oleh efek penggatian dan bagian dari pertambahan permintaan yang
disebabkan oleh efek pendapatan. Dalam gambar 8.8 pada mulanya dimisalkan
garis anggaran pengeluaran adalah ditunjukkan oleh garis AB. Maka E adalah titik
keseimbangan yang pada mulanya wujud. Keseimbangan ini menunjukkan bahwa
jumlah pakaian yang dikonsumsi adalah Q. Seterusnya dimisalkan harga pakaian
turun dan penurunan ini mengakibatkan garis anggaran pengeluaran berubah
menjadi AC. Maka keseimbangan pindah ke E1. Perpindahan ini menunjukkan
bahwa jumlah pakaian yang dikonsumsikan telah menjadi bertambah banyak,
yaitu jumlahnya telah menajdi Q1. Kenaikan konsumsi pakaian dari Q menjadi Q1
disebabkan oleh efek penggantian maupun efek pendapatan.

GAMBAR 8.8
Efek Penggatian dan Efek Pendapatan

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN


Untuk memisahkan efek pengantian dan efek pendapatan tersebut perlulah dilihat
keadaan keseimbangan yang tidak di pengaruhi oleh efek pendapatan. Keadaan
seperti itu dapat dibuat dengan menentukan keadaan keseimbangan di mana
pendapatan riil konsumen dianggap tetap pendapatan riil dapat di anggap tidak
mengalami prubahan apabila jumla barang yang di belinya member kepuasan
yang sama seperti sebelum ada prubahan harga,yaitu kepuasan seperti yang di
tunjukan kurva U1. Gratis anggaran pengeluaran A1B1 adalah sejajar dengan AC
dan menyinggung kurva kepuasan sama U1 (pada titik D). Maka garis AB1
menggambarkan gabungan dapat dibeli dengan pendapatan riil yang sama
besarnya dengan yang berlaku sebelum penurunan harga pakaian.

216
Dapat dilihat dari gambar 8.8 bahwa walaupun pendapatan riil dengan
tetap, namun keseimbangan untuk mencapai kepuasan maksimum telah pindah
dari titik E ke titik D. ini menggambarkan bahwa konsumsi pakaian bertambah
besar QQ2sedangkan kunsumsi makanan berkurang—dari M menjadi M2 unit.
Kenaikan konsumen pakaian ini disebabkan oleh efek penggantian. Kenaikan
konsumsi pakaian yang selebihnya yaitu sebesar Q2Q1 adalah disebabkan oleh
efek pendapatan.
Telah di terangkan bahwa efek pengantian menyebabkan konsumen
menambahkan konsumsi barang yang telah menjadi lebih murah dan mengurangi
konsumsi barang lain. Sedangkan efek pendapatan, yaitu sebagai akibat dari
kenaikan pendapatan riil ,konsumsi ke atas kedua barang bertambah gambar 8.8
menggambarkan keadaan ini dengan jelas.pergeseran keseimbangan dari titik E ke
titik D (yang disebabkan oleh efek penggantian) menambah konsumsi pakaian
tetapi mengurangi konsumsi makanan. Pergeseran keseimbangan selanjutnya
yaitu dari titik D ketitik E1 ( yang disebabkan oleh efek penggantian) menambah
konsumsi pakaian (sebanyak Q1Q1) maupun makanan (sebanyak M2 M1)

8.11. MEMBENTUK KURVA PERMINTAAN


Telah ditunjukkan bahwa sifat permintaan konsumen,yaitu kalau harga
turun—ceteris paribus— Permintaan bertambah dan kalau harga naik permintaan
berkurang,dapat di terapkan dengan menggunakan teori nilai guna. Selain dengan
cara itu sifat permintaan konsumen dapat pula diterangkan dengan menggunakan
analisis kurva kepuasan sama. Cara menerapkan permintaan konsumen dengan
menggunakan analisis kurva kepuasan sama adalah seperti di tunjukkan dalam
Gambar 8.9.
Dalam membuat gambar 8.9 (i) dimisalkan pendapatan konsumen adalah
tetap sebagai Y pada permulaannya harga makanan adalah Pm dan harga pakaian
adalah Pa. Dengan demikian pada permulaannya garis a menggambarkan garis
anggaran pengeluaran konsumen tersebut. Garis a menyinggung kurva kepuasan
sama U1dititik E. Oleh karena itu jumlah pakaian yang dikonsumsi adalah Q unit.
Seterusnya, misalkan pendapatan dan harga makanan tidak mengalami
perubahan,tetapi harga pakaian menurun dan sekarang telah menjadi Pb. Dengan
perubahan ini maka garis anggaran pengeluaran sekarang di tunjukkan oleh garis
b. Ia di singgung kurva kepuasan sama U2 dan titik E1. Keseimbangan ini
menggambarkan bahwa pakaian yang dikonsumsi telah meningkat menjadi Q1
unit. Misalkan penurunan lebih lanjut berlaku keatas harga pakaian,yaitu titik
yaitu.

GAMBAR 8.9
Membentuk Kurva Permintaan dengan bantuan Analisis Kepuasaan sama

217
TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

Sekarang harganya adalah Pc penururan harga ini memindahkan lagi garis


anggaran pengeluaran, Yaitu sekarang di tunjukkan oleh garis c. Kurva U3
disinggung oleh garis C di E2yang menunjukkan bahwa konsumsi pakaian
sekarang telah semakin bertambah dan menjadi Sebanyak Q2.

Uraian yang baru saja dibuat ini menunjukkan bahwa perubahan harga
pakaian mengakibatkan perubahan ke atas jumlah pakaian yang dibeli dan
konsumsi. Dalam gambar 8.9 (ii) di tunjukan hubungan antara harga pakaian dan
jumlah pakaian yang diminta. Titik A menggambarkan kedudukan konsumen
ketika belum berlaku perubahan harga, yaitu harga pakaian adalah Pa dan jumlah
pakaian yang diminta adalah Q unit. Titik B menggambarkan keadaan ketika
harga pakaian turun menjadi Pb dan pada harga tersebut jumlah pakaian yang
dimintak telah menjadi Q1.

Keadaan yang terakhir, yaitu ketika harga pakaian telah menjadi Pc


ditunjuksn oleh titik C. Pada harga tersebut jumlah pakaian yang di minta adalah
Q2. Kurva DD yang di buat melalui ketiga titik di atas merupakan kurva
permintaan ke atas pakaian dan bentuknya tidak berbeda dengan kurva permintaan
yang diterapkan dalam Bab Empat.

8.12. RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

218
1. Pendekatan kedua untuk menerrangkan tingkah laku konsumen dalam
mengkonsumsilkan barang dinamakan analisis kuva kepuasan sama.
Dalam analisis digunakan jenis kurva yaitu: kurva kepuasan sama dan
garis anggaran pengeluaran. Dengan menggunakan kedua kurva ini akan
ditunjukan bahwa konsumen akan mencapai kepuasan yang maksimum
apabila garis anggran pengeluaran disinggung oleh kurva kepuasan sama
yang paling tinggi.
2. Kurva kepuasan sama menggambarkan kombinasi dua barang yang
memberikan suatu tingkat kepuasan tertentu. Sedangkan garis anggaran
pengeluaran menggambarkan kombinasi dua barang yang dapat di beli
oleh sejumlah uang tertentu. Dengan demikian, pemaksimuman kepuasan
yang digambarkan adalah tingkat kepuasan maksimum dari
mengkonsumsi dua barang dengan mengunakan sejumla pendapatan
tertentu.
3. Seperti dengan teori nilai guna,dalam analisis kurva kepuasan sama,dapat
pula di bentuk dan dibuktikan bahwa kurva permintaan ke atas sesuatu
barang bentuk menurun dari kiri ke atas ke kanan bawah.

Konsep penting

Garis anggaran pengeluaran : Suatu kurva yang berbentuk garis lurus yang
menggambarkan kombinasi dua barang yang dapat di beli oleh sejumlah tertentu
pendapatan.

Garis harga-konsumsi: Suatu kurva yang menggambarkan perubahan


kombinasi dua barang yang akan di beli apabila tingkat harga mengalami
pertambahan.

Garis harga pendapatan: Suatu kurva menggambarkan perubahan kombinasi


dua barang yang akan di beli apa bila mendapatkan konsumen mengalami
perubahan.
Keseimbangan konsumen: Pencapaian kepuasan konsumen yang maksimum
yang menyebabkan konsumen tidak lagi berusaha untuk menentukan gabungan
batang lain yang akan digunakannya.
Kurva kepuasan sama: Suatu kurva yang menggambarkan gabungan kuantitas
dua barang yang akan memberikan kepuasan yang sama banyaknya kepada
seorang konsumen.

219
Tingkat penggantian marjinal: Jumlah suatu barang yang perlu diturunkan
konsumsinya untuk memperoleh suatu unit barang lain yang akan di tambah
konsumsinya.

PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Suatu kurva kepuasan sama memberikan gambaran tentang

A. Suatu tingkat kepuasan yang dicapai konsumen dari membeli dua barang.

B. Gabungan gabungan dua barang yang tersedia dipasar dan dapat


dibelikonsumen

C. Berbagai kombinasi dua barang yang dapat dibeli oleh pendapatan konsumen

D. Berbagai kombinasi dua barang yang memberikan tingkat kepuasan yang sama
besarnya

2. Dalam membuat analisis keseimbangan konsumen dengan menggunakan


analisis kepuasan sama dimisalkan.

A. Harga salah satu barang tidak berubah

B. Pendapatan konsumen tetap

C. Harga kedua barang tidak berubah

D. Hanya dua jenis barang akan dibeli

3. Dalam grafik dibawah ditunjukkan garis anggaran pengeluaran.garis AB adalah


garis anggaran pengeluaran yang asal dan garis CD adalah garis anggaran
pengeluaran yang baru. Perubahan dari AB ke CD berarti.

TEORI TINGKAH LAKU KONSUMEN

220
A. Harga barang Y naik dan harga barang X turun.

B. Harga barang Y turun dan harga barang X naik.

C. Harga barang Y turun dan pendapatan riil konsumen bertambah.

D. Harga barang X turun dan pendapatan konsumen bertambah

ESEI

1. ’Dengan menunjukkan peta kepuasan sama dan garis anggaran


pengeluaran dalam suatu grafik dapatlah ditunjukkan bagaimana seorang
konsumen memaksimumkan kepusan‘’terangkan maksud pernyataan ini.
2. Apakah yang dimaksudkan dengan tingkat penggantian marjinal?
Bagaimanakah sifatnya dan apakah akibat sifat tersebut keatas bentuk
kurva kepuasan sama ?
3. a. Terangkan beda di antara garis pendapatan konsumsi dan garis harga
konsumsi. Bagaimana caranya kedua garis itu di gambarkan.

b. Secara grafik terangkan beda diantara efek pendapatan dan efek penggantian.
Dalam analisis untuk menjawab pertanyaan ini misalkan harga suatu
barang mengalami kenaikan.

4. Dengan menggunakan analisis kurva kepuasan sama terangkan pandangan


dari hukum permintaan,yang jika harga tinggi maka permintaan sedikit dan
kalau harga rendah maka permintaan semakin bertambah banyak.

KUANTITATIF

221
1. Misalkan seorang konsumen ingin membeli mangga dan durian dan berturut-
turut harganya adalah Rp 2000 dan Rp 4000. Uang konsumen tersebut
berjumlah Rp 40000. Berdasarkan pemisalan diatas jawablah pertanyaan
berikut.
a. Buatlah garis anggaran pengeluaran konsumen tersebut
b. Apabila harga durian turun menjadi Rp 2500, bagaimanakah perubahan
yang terjadi keatas garis anggaran pengeluaran ?
c. Bagaimanakah perubahan yang terjadi keatas garis anggaran pengeluaran
apabila harga mangga dan durian menjadi separuh dari harga semula?
d. Misalkan uang konsumen tersebut bertambah menjadi Rp 60000 dan
kemudian bertambah lagi menjadi Rp 80000. Apakah akibat dari perubahan
ini keatas garis anggaran pengeluaran?
2. Tabel 1 dan 2 di bawah ini masing-masing menunjukkan kombinasi makanan
dan pakaian (dalam unit) yang memberikan kepuasan yang sama kepada
konsumen.

a. Lukiskan kedua kurva kepuasan sama konsumen tersebut.


b. Misalkan pendapatan konsumen adalah Rp 80000,harga makanan adalah Rp
1000 dan harga pakaian adalah Rp 8000.dalam grafik untuk menjawab
pertanyaan (a) lukiskan garis anggaran pengeluaran konsumen tersebut.pada
kombinasi makanan dan pakaian yang manakah konsumen mencapai kepuasan
maksimum?

222
BAB IX

PASAR MONOPOLI
9.1.Faktor-faktor penyebab terbentuknya monopoli
Perusahaan tidak memiliki persaingan karena adanya hambatan
(barriers to entry) bagi perusahaan lain. Hambatan tersebut dikelompokan
menjadi hambatan teknis (technical barriers to entry) dan hambatan
legalitas (legal brarriers to entry).
a. Hambatan teknis (technical barriers to entry)
Existing firm yang merupakan ketidakmampuan bersaing secra teknis,
keunggulan secara teknis ini disebabkan oleh beberapa hal.
1) Special knowlage yang memungkinkan berproduksi sangat
efisien.
2) Tingginya tingkat efisien memungkinkan perusahaan
monopolis mempunyai kurva biaya (MC dan AC) yang
menurunn. Makin besar skala produksi, biaya marjinal makin
menurun, sehingga biaya produksi per unit (AC) makin rendah
(decreasing MC and AC).
3) Perusahaan memiliki kemampuan kontrol sumber factor
produksi, baik berupa sumber daya alam, sumber daya manusia
maupun lokasi produk.

Perusahaan-perusahaan yang mempunyai kekuatan monopoli


karena kemampuan teknis disebut perusahaan monopolis alamiah (natural
monopolist)
b. Hambatan legalitas (legal barriers to entry)
1) Undang-undang dan hak khusus
Dalam kehidupan sehari-hari kita menemukan perusahaan-
perusahaan yang tidak efisien tetapi memiliki daya monopoli,
karena secara hukum mereka diberi hak monopoli (legal
monopoly). Di Indonesia, Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
banyak yang memiliki daya monopoli karena undang-undang.
Berdasarkan undang-undang tersebut mereka memiliki hak
khusus (special franchise) untuk mengelola industry tertentu.
Hak khusus juga diberikan oleh satu perusahaan kepada
perusahaan lain. Di Indonesia beberapa bentuk konkritnya
adalah agen tunggal, importer tunggal, lisensi bisnis dan wara
laba (franchise).
2) Hak paten (patent right) atau hak cipta
Hak paten (patent right) atau hak cipta adalah monopoli
berdasarkan hokum karena pengetahuan-kemampuan khusus
(special knowlage) yang menciptakan daya monopoli secara
teknik.

223
Seperti halnya industri penyediaan tenaga listrik (tenaga listrik)
di Indonesia, dikatakan berstruktur pasar monopoli, karena:
1. Hanya ada satu produsen, yaitu Perusahaan Listrik Negara
(PLN).
2. Listrik yang dihasilkan PLN tidak mempunyai substitusi,
walaupun sumber tenaga listriknya memiliki beberapa
alternatif (disel,tenaga iar, tenaga uap dan nuklir)
3. Perusahaan-perusahaan lain tidak dapat memasuki industri
listrik karena ada hambatan(brraier to entry) yaitu hak
monopoli PLN berdasarkan undang-undang.

9.2.Permintaan dan Penerimaan Perusahaan Monopoli


a. Permintaan
Dalam pasar monopoli permintaan terhadap output perusahaan (firm’s
demand) merupakan permintaan industri. Karena itu perusahaan
mempunyai kemampuan untuk mempengaruhi harga pasar dengan
mengatur ju lah output. Posisi perusahaan monopolis adalah penentuan
harga (price setter)
b. Penerimaan Total dan Penerimaan Marjinal
Pada pasar persaingan sempurna penerimaan marjinal perusahaan
sama dengan harga jual (MR=AR=D=P). tidak demikian halnya
dengan perusahaan yang berada dalam pasar monopoli. Penerimaan
marjinal perusahaan monopoli lebih kecil dari harga jual (MR<P).
Dalam pasar persaingan sempurna kurva TR terbentuk garis lurus
dimulai dari titik (0,0). Dalam pasar monopoli besarnya TR sangat
tergantung pada besarnya elastisitas harga.
a) Jika elastisitas harga lebih besar dari satu (elastis), untuk
menambah output 1% harga diturunkan lebih kecil dri 1%
akibatnya TR naik yang berarti MR positif.

224
b) Jika elastisitas harga sama dengan satu, untuk menambah output
1%, harga harus diturunkan 1% juga. TR tidak bertambah, yang
artinya MR=0. Pada saat itu nilai TR maksimum.
c) Jika elastisitas harga lebih kecil dari satu (inelastis), untuk
menaikan output 1%, harga harus diturunkan lebih dari 1%.
Akibatnya TR turun, ysng srtinys MR < 0 (negatif).

9.3.keseimbangan perusahaan dalam jangka pendek


Sebagaimana halnya perusahaan yang bergerak dalam pasar persaingan
sempurna, perusahaan monopoli juga harus menyamakan MR dengan MC
agar mencapai laba maksimum, seperti yang digambarkan pada Diagram
9.3.

225
Pada Diagram laba maksimum tercapai pada output Q* di mana MR =
MC. Besar laba seluas bidanh AP*BC. Jika output lebih kecil dari Q*,
Misalnya Q1, laba persahaan belum maksimum sebab MR > MC.
Sebaliknya jika output lebih besar dari Q*, misalnya Q2, laba akan
berkurang karena MR ˂ MC.

9.4.keseimbangan perusahaan dalam jangka panjang


Perusahaan monopoli tidak mempunyai masalah besar dengan
keseimbangan jangka panjang, selama dalam jangka pendek memperoleh
laba maksimum. Dalama pasar persaingan sempurna, laba supernormal,
laba supernormal akan menarik perusahaan lain untuk masuk le dalam
industri sehingga dalam jangka panjang perusahaan hanya menikmati laba
normal saja. Hal tersebut tidak berlaku dalam pasar monopoli. Hambatan
untuk masuk menyebabkan perusahaan monopoli mampu menikmati laba
supernormal, baik dalam jangka pendek maupun jangka panjang.
Perusahaan monopoli hanya akan kehilangan laba supernormal jangka
panjang, bila tidak mampu mempertahankan daya monopolinya. Hal
tersebut dapat saja terjadi, terutama jika perusahaan lalai melakukan riset
dan pengembangan untuk memperoleh teknologi yang meningkatkan
efisiensi produksi. Akibatnya posisi perusahaan tergantikan oleh
perusahaan lain yang mampu menghasilkan atau memanfaatkan teknologi
produksi yang lebih efisien. Hal tersebut terjadi pada perusahaan –
perusahaan jam tangan di negara Swiss. Karena menolak memanfaatkan
teknologi digital, mereka kehilangan kemampuan monopolinya. Saat ini,
daya monopoli pembuatan jam tangan dikuasai perusahaan – perusahaan
jam di Jepang, yang mau memanfaatkan teknologi digital`

Keseimbangan dalam jangaka panjang akan menjadi masalah bila


dalam jangka pendek perusahaan mengalami kerugian. Diaram
menunjukan perusahaan monopolis yang mengalami keruguian dalam
jangka pendek. Namun karena biaya rata – rata variabel masih lebih besar
dari harga (AVC > P) untuk sementara perusahaan masih dapat beroprasi.
Bila ingin mempertahankan eksistensinya dalam jangka panjang,
perusahaan harus berupaya mencapai laba.

226
Salah satu cara yang dapat ditempuh adalah melakukan efisiensi
agar biaya produksi menjadi lebih murah. Dalam diagram ditunjukan
dengan menurunnya kurva AC (AC1 --AC2). Karena sekarang biaya rata –
rata lebih kecil daripada harga (AC ˂ P), perusahaan sudah dapat
menikmati laba.

Cara lain yang dapat dilakukan adalah meningkatkan atau


memperbesar permintaan. Misalnya dengan menggiatkan promosi dan
memasang iklan. Peningkatan permintaan (D1 -- D2) menyebabkan P >
AC, yang artinya perusahaan memperoleh laba. Tentu saja cara terbaik
adalah melakukan efisiensi sekaligus meningkatkan permintaan.

9.5.Daya Monopoli (Monopoly Power)


Dalam kenyataan jarang sekali struktur pasar tanpa persaingan.
Umumnya yang ada adalah satu atau beberapa perusahaan lebih dominan
dibanding perusahaan lainnya (oligopoli). Karenanya pengertian monopoli
dalam teori ekonomi berbeda dengan pengertian awam (masyarakat

227
umum) dalam kehiduan sehari – hari. Kaum awam membayangakan
monopoli sebagai kemampuan melakukan apa saja untuk memperoleh laba
sebesar – besarnya; Perusahaan monopoli yang memiliki kekuatan tanpa
batas pula.
Pengertian diatas adalah keliru. Daya monopoli (monopoly power)
yaitu kemampuan perusahaan melakukan eksploitasi pasar dalam rangka
mencapai laba maksimum hanyalah sebatas kemampuan mengatur jumlah
output dan harga. Daya monopoli dikatakan makin besar bila keputusan
harga dan output perusahaan makin sulit dilawan oleh pasar. Lerner
mengukur kemampuan perusahaan berlandaskan permintaan yang dihadapi
perusahaan dengan menghitung angka indeks, yang dikenal sebagai indeks
Lerner (Lerner Index)
L = (P – MC) P
di mana L = indeks Lerner
P = harga output
MC = biaya marjinal
Dari persamaan daya monopoli makin besar bila nilai L makin
besar. Dalam pasar persaingan sempurna daya monopoli adalah nol (L =
0), karena dalam keseimbangan harga sama dengan biaya marjinal (P =
MC). Besarnya nilai indeks Lerner dipengaruhi oleh beberapa faktor:
a. Elastisitas Harga Permintaan (Elastisitas Harga)
Dalam pasar persaingan sempurna, elastisitas permintaan tak terhingga.
Laba mksimum tercapai bila P = MC. Karena itu dalam pasar persaingan
sempurna nilai L sama dengan nol. Perusahaan tidak memiliki daya
monopoli (price taker). Makin in-elastis permintaan, makin besar nilai L
atau daya monopoli.
b. Jumlah Perusahaan Dalam Pasar
Makin sedikit jumlah perusahaan, daya monopoli makin besar. Dalam
pasar persaingan sempurna, permintaan elastis sempurna, sehingga nilai L
sama dengan nol.
c. Interaksi Antarperusahaan
Makin solid interaksi antarperusahaan, makin besar daya monopoli.
Dalam pasar persaingan sempurna, karena jumlah perusahaan sangat
banyak, sulit melakukan konsolidasi untuk mencapai kekuatan monopoli.
Makin sedikit jumlah perusahaan, makin mudah melakukan konsolidasi
(interaksi). Karena itu struktur pasar yang berpotensi besar untuk memiliki
daya monopoli besar adalah oligopoli.
Indeks lerner bukanlah indeks laba (profit index). Sebab laba berkaitan
dengan biaya rata-rata. Walaupun memiliki daya monopoli yang besar
(nilai L besar), tanpa efisien perusahaan bahkan akan mengalami kerugian.

9.6.Monopoli Alamiah (Natural Monopoly)


Perusahaan yang memiliki daya monopoli alamiah (natural
monopoly) disebut monopolis alamiah. Makin besar output yang

228
dihasilkan makin rendah biaya rata-rata. Ini dimungkinkan karena
perusahaan memiliki kurva biaya marjinal (MC) yang juga menurun dan
berada dibawah kurva AC. Bila skala produksi diperbesar perusahaan
seperti ini mampu melakukan eksploitasi pasar, dilihat dari makin
besarnya selisih harga jual dengan biaya marjinal. Diagram 9.5
menunjukkan hal tersebut, di mana titik perpotongan kurva MC dengan
MR (titik A) jauh dibawah harga jual (titik B).

Perusahaan hanya akan mampu memiliki daya seperti diatas bila


dalam jangka panjang mampu meningkatkan efisiensi melalui
pengembangan teknologi, manajemen dan sumber daya manusia.
Sebaliknya perusahaan yang pada awalnya memiliki kemampuan teknis,
dapat kehilangan kemampuan monopoli dan tidak mampu menjadi
monopolis alamiah (kasus industri jam tangan Swiss).
Di Indonesia, salah satu perusahaan yang sangat kuat dalam bidang
industri pengolahan makanan adalah Group Salim. Perusahaan ini
menguasai lebih dari 90% produk makanan berbahan baku terigu (mie
instant). Sebab pemilik perusahaan (Sadono Salim), memulai usahanya
sebagai pedagang yang sekitar 30 tahun lalu, memperoleh hak monopoli
pengolahan terigu untuk seluruh wilayah Indonesia (melalui perusahaan
pengolah tepung terigu, Bogasari). Hak monopoli tersebut adalah
monopoli legalistis (legal monopoly). Laba yang diperoleh dari hak
monopoli tersebut digunakan untuk membeli teknologi modern, membayar
manajer dan SDM yang tangguh. Sehingga akhirnya perusahaan memiliki
kemampuan monopoli alamiah.

9.7.Diskriminasi Harga (Price Discriminination)


Kebijakan diskriminasi harga (price discrimination) adalah
kebijakan menjual output yang sama dengan harga berbeda-beda. Tujuan

229
yang ingin dicapai adalah menambah laba perusahaan melalui eksploitasi
surplus konsumen.
Dalam kehidupan sehari-hari, sering ditemukan praktik diskriminasi harga
Perusahaan Air Minum (PAM), Perusahaan Listrik Negara (PLN) dan PT
Telkom memberikan harga yang berbeda kepada pemakainya. Pembedaan
harga dapat didasarkan jumlah konsumsi (meter kubik untuk PAM). Makin
besar jumlah meter kubik yang digunakan makin tinggi tarif air minum.
Dasar pembedaan harga yang paling sering digunakan adalah
dengan melihat siapa konsumennya (elastisitas permintaannya).
Permintaan yang lebih elastis akan dibebankan harga yang lebih rendah
dibanding permintaan yang inelastis. Misalnya harga karcis masuk Kebun
Raya Bogor pada hari Minggu atau libur lebih murah dibanding hari biasa,
karena yang berkunjung adalah konsumen yang menggangap rekreasi
sebagai barang mewah (permintaan elastis)

Ada beberapa syarat agar diskriminasi harga (berdasarkan


elastisitas permintaan), dapat berhasil :
a. Perusahaan harus memiliki daya monopoli. Hanya perusahaan
monopoli yang mampu melakukan diskriminasi harga.
b. Pasar dapat dibagi menjadi beberapa (minimal dua kelompok) yang
elastisitas permintaannya berbeda.
c. Pembagiaan pasar harus efektif, dalam arti tidak memungkinkan
terjadinya penjualan kembali dari konsumen yang menikmati harga rendah
ke konsumen yang dibebani harga tinggi.
d. MR di tiap pasar adalah sama agar diskriminasi harga menghasilkan
laba maksimum.
Diagram 9.6 menunjukkan sebuah perusahaan monopolis memiliki
permintaan seperti yang digambarkan kurva Dt (Diagram 9.6.c).
Permintaan dapat dibedakan menjadi dua berdasarkan elastisitasnya
(Diagram 9.6.a dan 9.6.b), di mana permintaan kelompok A (Da) lebih
inelastis dari permintaan B (Db).

230
Diagram 9.6.c menunjukkan jika perusahaan tidak melakukan
diskriminasi harga, keseimbangan tercapai pada saat jumlah output Qt dan
harga Pt. Laba maksimum (𝜋𝑡) yang diperoleh seluas bidang segi empat
APtBC.
Jika perusahaan melakukan diskriminasi harga, keseimbangan
tercapai bila di setiap pasar MR-nya sama dan sama dengan MC (MRa =
MRb = MC), di mana MR di pasar A sama dengan MR dipasar B sama
dengan MC. Diagram 9.6.a menunjukkan keseimbangan dipasar A terjadi
pada saat jumlah output Qa dengan harga jual Pa. Laba maksimum
( 𝜋𝑎) 𝑠𝑒𝑙𝑢𝑎𝑠 bidang segi empat EpaFG. Di pasar B (Diagram 9.6.b)
keseimbangan tercapai pada output Qb dan harga jual Pb. Laba maksimum
(𝜋𝑏) seluas bidang segi empat HpbIJ.
Dengan diskriminasi harga, jumlah output total yang terjual (Qt)
adalah sama dengan Qa + Qb. Tetapi laba maksimum yang diperoleh lebih
besar karena 𝜋𝑎 + 𝜋𝑏 > 𝜋𝑡. Tambahan laba diperoleh dengan
mengeksploitasi surplus konsumen yang permintaannya inelastis (Db).
Tanpa diskriminasi harga (harga setingkat Pt), konsumen kelompok B
menikmati surplus konsumen sebesar luas segi tiga KLN. Tetapi dengan
diskriminasi harga (harga Pb di pasar B), surplus konsumen tinggal
sebesar luas segi tiga KpbI. Sebagian surplus konsumen, sebesar luas segi
empat PbLMI, dieksploitasi menjadi laba perusahaan. Sedangkan luas segi
tiga IMN adalah kesejahteraan konsumen yang hilang, dinamakan dead
weight loss (akan dijelaskan disubbab 8 dibawah ini).
Dari diagram juga terlihat bahwa pasar yang lebih elastis (Da) dibebankan
harga yang lebih rendah dibanding pasar yang lebih inelatis (Db) : Pb < Pa.

9.8.Biaya Sosial Monopoli (Social Cost of Monopoly)


Kekhawatiran akan dampak negatif dari monopoli ada benarya.
Sebab ada beberapa kerugian yang dialami masyarakat(biaya sosial)antara
lain:

1. Hilang atau berkurangnya tingkat kesejahteraan konsumen(dead


weight loss)
2. Memburuknya kondisi makroekonomi nasional.
3. Memburuknya kondisi perekonomian internasional

a. Hilang atau Berkurangnya Kesejahteraan Konsumen (dead


weight loss)
Diagram 9.7 menunjukkaan dalam pasar monopoli keseimbangan
perusahaan tercapai pada titik A. Perusahaan hanya memproduksi
sejumlah Qm dengan harga Pm. Padahal jika perusahaan bergerak
dalam pasar persaingan sempurna, keseimbangan perusahaan tercapai
di titik B (D=MR=AR=P=MC). Jumlah output adalah Qk yang lebih

231
banyak dari Qm. Sedangkan harga jual adalah Pk yang lebih murah
dari Pm.

Keputusan perusahaan juga menyebabkan perusahaan kehilangan surplus


produsen sebesar luas segi tiga FCB, Sehingga total kesejahteraan yang hilang
(total dead weight loss) adalah sebesar luas segi tiga FAB yang sama dengan luas
segi tiga CAB + FCB. Namun kehilangan surplus produsen lebih kecil dari pada
tambahan laba. Tambahan laba bersih yang dinikmati perusahaan monopolis

b. Memburuknya kondisi Makro Ekonomi Nasional


Keseimbangan makro terjadi di bawah keseimbangan ekonomi (under
full-employment equilibrium) karena tidak seluruh faktor produksi
terpakai sesuai dengan kapasitas produksi. Akan tetapi pengangguran
tenaga kerja (unemployment) maupun faktor-fakto produksi yang lain.
c. Memburuknya Kondisi Perekonomian Internasional
Diagram 9.8b menunjukkan PT Telkom, yang karena mempunyai
daya monopoli berdasarkan undang-undangan memproduksi sebesar
Qn dengan harga Pn per unit. PT Telkom memperoleh laba super
normal karena biaya rata-rata (OA) lebih kecil dari harga jual perunit.
Diagram 9.8a menunjukkan struktur biaya perusahaan telekomunikasi
yang berasal dari jepang dimana output-Nya sejenis (homogen)

232
dengan ouput PT Telkom.Dari kurva AC dan MC kita melihat
perusahaan jepang tersebut memiliki daya monopoli alamiah.

9.9. pengaturan perusahaan monopoli (monopoly regulation) dan


masalahnya
a. pengaturan harga (price regulation)

Pada diagram 9.9 keseimbangan perusahaan monopoli tercapai


pada saat jumlah Output Qm dan harga jual Pm per unit. Telah kita
ketahui bahwa jumlah ouput lebih sedikit dan harga lebih tinggi
dibanding jika perusahaan bergerak dalam pasar persaingan sempurna.
Agar perusahaan berperilaku sebagai penerima harga (price taker),
pemerintah dapat menetapkan harga tertinggi Pp, sehingga perusahaan
memproduksi sejumlah Qp, seperti jika dalam persaingan sempurna.

233
Agar berperilaku seperti dalam persaingan sempurna, pemerintah
menetapak harga tertinggi Pp dan Perusahaan memproduksi sejumlah
Qp. Bagi masyarakat kebijakan ini sangat menguntungkan, karena
jumlah output jauh lebih banyak (Qp > Qm) dan harga jauh lebih
murah (Pp < Pm) dibanding tanpa pengaturan harga.
Kegiatan perusahhan adalah Qp x (Pp-Pc).Atau seluas segi empat
PpPcAB.Dalam jangka panjang kerugian ini akan melemahkan
perusahaan.Bila perusahaan memproduksi barang strategis (Llistrik
atau telekomunikasi),kesejahteraan masyrakat juga terancam.
Ada dua alternatif mengatasi hal diatas .Pertama penetapan harga
tertinggi di ubah menjadi Pc dimana biaya rata-rata dsama dengan
harga jual (AC=P).Perusahaan menikmati laba normal.Namun laba ini
tidak cukup besaruntuk membuat perusahaan mampu melakukan riset
dan pengembangan untuk meningkatkan efisiensinya.
Cara kedua adalah menetapkan dua tingkat harga(two tier
pricing).pada diagram 9.10,sampai batas Qm,harga ditetapkan sebesar
Pm,perusahaan menikmati laba super normal,sebesar(Pm-Pp)x (Qm)
atau seluas daerah segiempat PpPmEF.Untukjumlah output setelah
Qm sampai dengan Qp,harga ditetapkan Pp,perusahaan mengalami
kerugian sebesar (Pc-Pp) x (Qp-Qm)atau seluas daerah segi empat
GFKB.sebagai laba super normal digunakan untuk mensubsi
kerugian,sebagai lagian dapat digunakan sebagai dana riset dan
pengembangan guna meningkatkanefisiensi perusahaan.

b. pajak (taxation)
Pajak yang diberlakukan adalah pajang nominal per unit (per unit
tax).misalnya untuk setiap unik output yang dijual dikenakan pajak
sebesar T.diagram 9.11 menunjukkan pajak menggeser kurva AC
dan MC perusahaaan monopoli ke atas (AC,ke
AC2MC1keMC2).Pergeseran ini menurunkan output dari Q1 ke
Q2,sedangkan harga jual meningkatkan dari P1 ke P2

234
Walaupun kenaikan harga tidak sebesar pajak (P2-
P1<T),pajak telah mengurangi kemampuan masyarakat untuk
membeli output.apakah berarti kebijakan pajak,kita tahu bahwa
fungsi pajak mengarahkan alokasi sumber daya agar makin
efesien.Jika barang yang dikenakan pajak adalah barang mewah
,maka penggenaan pajak mendesak masyarakat mengurangi
pembelian mobil pribadi dan menggunakan uangnya untuk
membeli barang atau jasa yang lebih penting,bagi dirinya.
Diagram 9.12 menunjukkan pengenaan pajak T per unit
menggeser kurva MC ke atas (MC1 ke MC2) ,output berjurang
dari Q1 ke Q2.Karenanya harga barang naik dari P1 ke P2 dimana
kenaikan nya lebih besar dari pada perunit (P2-P1>T).

235
9.10. Aspek Positif Monopoli(Monopoli Benefist)
Monopoli memang tidak menimbulkan kerugian .Tidak selalu
merugi setidaknya ada beberapa manfaat monopoli:

a. monopoli,Efesiensi dan Pertumbuhan Ekonomi


Dibandingkn dengan perusahaan yang bergerak pada pasar
persaingan sempurna,perusahaan monopolistik mempunyai
kelebihan ,yaitu mampu mengakumulasikan laba super normal
dalam jangka panjang.Kemampuan ini sangat dibutuhkan agar
mampu membiayai riset dan pengembangan dalam jangka panjang
dengan kata baik baik apabila monopoli dikelola dengan baik maka
akn mendorong pertumbuhan ekonomi.
b. Monopoli dan efesiensi pengadaan barang publik
Tidak semua barang dapat disediakan secara efisiensi di
pasar.Barang itu umum nya dikenal barang publik yang sepintas
dibahas di bab 2.Harus diakui bahwa barang publik menimbulkan
ketidakefesienan pasar (market failura).
c. Monopoli dan Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat
Perusahaan apabila dibiarkan memang dapat merugikan karena
memproduksi barang lebih sedikit dan menjual lebih mahal.Namun

236
dalam pembahasantentang diskriminasi harga maupun kebijakan
pengaturann harga dua tingkat,monopoli dapat digunakan untuk
meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Apendiks

A. Dalam pasar monopoli,kurva penawaran perusahaan berbentu


titik,karena keseimbangan perusahaan sebagai penentu harga
,menyebabkan perusahaan tidak perlu mempertimbangkan
perubahan harga yanh disebabkan keputusan pihak lain(pembeli
dan atau pesaing)
Presentasi matematis tentang perbedaan perilaku perusahaan jika
beroperaso dipasar berstruktuk monopoli dibanding pasar
persaingan sempurna.

Misalnya,permintaan pasar:Q=a-bP..................

Atau P=(a/b1 /bQ)

Biaya marginal :MC=0

Jika perusahaan beroperasi dalam pasar berstruktur


monopoli,permintaanpasar sama dengan permintaan monopolistik.
TR=P(Q).Q

=a/b Q-1/b Q2...........

MR=θTR/θQ=a/b -2/bQ

Laba maksimum tercapai bila MR=MC,

A/b-2/b Q=0

Qm*=a/2b

Jika pasar beroperasi dipasar persaingan sempurna ,


D=MR

MR=a-bp............

Laba maksimum tercapai pada saat MR=MC,

P*=0

Pada saat Pp*=0;Qp=a

237
Perbandingan kodisi keseimbangan perusahaan (A) dalam dua
pasar yang berbeda :

Pasar Pasar Kesimpulan


monopoli persaingan
sempurna

Output Q*P#a Q*m <Q*p


Q*m #
a/2

P*p=0 P*m.p*p

Harga
Pm =
a/ab

B.model matematis diskriminasi harga atas dasar perbedaan


besarnya elastisitas permintaan

Misalnya perusahaan menghadapi dua pasar yang berbeda


elastisitas permintaannya.

Qt = Q1 + Q2

Qt = penjualan total

Q1 =penjualan pertama

Q2 =penjualan kedua

Sehingga laba total :

𝜋 = 𝑃1𝑄1 + 𝑃2𝑄2 − 𝐶(𝑄1)

P1 = harga barang di pasar pertama

P2 = harga barang di pasar kedua

C(Q1) = biaya total sebagai fungsi output

Agar mencapai laba maksimum,maka setiap pasar harus


menghasilkan laba maksimum juga.pasar pertama :

𝜕𝜋 𝜕(𝑃1𝑄1) 𝜕𝐶
= − =0
𝜕𝑄1 𝜕𝑄1 𝜕𝑄1

238
MR1 = MC

Dengan cara yang sama di pasar kedua,dengan demikian laba


maksimum tercapai pada kondisi :

MR1=MR2=MC

MR1=P1(1+1/E1) dan MR2 = P2(1+1/E2)

Atau dapat di tulis

P1/P2 =(1+1/E2)/(1+1/E1)

Dimana E adalah elastisitas permintaan

Jika E1>E2 , maka P1<P2.harga jual lebih murah di pasar yang


permintaannya lebih elastis

CONTOH SOAL(KASUS)

1. Sebuah perusahaan monopoli menghadapi permintaan


:Q=20-2P dimana Q jumlah barang yang diminta(unit).monopolis
memiliki biaya rata rata konstan 4/unit
A. Dari informasi di atas,turunkan persamaan persamaan
penerimaan rata rata(AR), penerimaan marjinal(MR) dan biaya
marjinal(MC)
B. Berapa jumlah output yang harus diproduksi dan harga jual
per unit untuk mencapai laba maksimum.Hitunglah besarya laba
maksimum tersebut !
C. Berapa selisih harga dan output yang dihasilkan perusahaan
dibandingkan dengan har[ga dan output bila perusaan beroprasi
pada pasar persaingan sempurna.
D. Gambarkan jawaban dengan menggunakan diagram

Jawab :

A. kurva permintaan rata rata perusahaan: sama dengan kurva


permintaan perusahaan (Ar=D)

kurva penerimaan marjinal (MR)

TR=P(Q)=(10-1/2Q)Q=10Q-1/2Q² ....(S9.1)

239
𝜕𝑇𝑅
MR= 𝜕𝑄 = 10 − 𝑄....... (S9.2)

Biaya marjinal :

Jika biaya rata rata AC=4;makaTC = (AC).Q = 4Q

B. laba maksimum tercapai bila MR=MC,

10 – Q =4

Q* = 6

Jumlah output = 6 unit

Jika jumlah output 6 maka :

6=20-2P

P=7

Harga jual adalah 7 per unit

Besarnya laba maksimum : Q(P-AC)=6(7-4)=18

C. jika perusahaan beroperasi dalam pasar persaingan


sempurna,laba maksimum tercapai bila D=AR=MC,atau

10-1/2Q=4

1/2Q=6

Q= 12

Jika Q=12,maka

12=20-2P

2P=8

P=4

Jika perusahaan beroperasi dalam persaingan sempurna :

 Output yang dihasilkan adalah 12 unit atau 2 kali jumlah


yang dihasilkan bila perusahaan beroperasi dalam pasar monopoli
 Harga jual per unit jika perusahaan beroperasi dalam
persaingan sempurna (4/UNIT) jauh lebih murah (75% lebih

240
murah)dibanding harga jual per unit jika perusahaan beroperasi
dalam pasar monopoli

D. y

20

10

8 laba supernormal monopolis


= 18

7 MR=MC pasar
monopoli MR=MC

6 A. B.
Pasar persaingan sempurna

4 \\
MC =4

2
Q=20-2P

0 MR =10-Q
X

5 6 10 12 15
20

2. PT aria,monopolis dalam industri telekomunikasi di negara


X,memiliki biaya rata rata kosntan sebesar 2/unit. Perusahaan
menghadapi dua permintaan yang berbeda.
 Permintaan pasar pertama : Q1= 10-2P
 Permintaan pasar kedua : Q2=20-2P

Buktikan kebijakan diskriminasi harga akan meningkatkan laba PT


aria !

Jawab :

241
A.struktur biaya perusahaan :

AC=2

TC=(AC).Q=2Q

MC=2

B.struktur permintaan dan penawaran perusahaan :

 Pasar pertama :

Q1=10-2P atau P1=5-1/2Q1

TR1=(5-1/2Q1).Q1=5Q1-1/2Q1........(S9.4)

MR1=5-Q1 ........................................(S9.5)

 Pasar kedua :

Q2=20-P2 atau P2=20-Q2

TR2=(20-Q2).Q2=20Q-Q2................(S9.6)

MR2=20-2Q2...................................(S9.7)

 Permintaan total perusahaan : Qt = Q1+Q2

Qt = 10-2P+20-P=30-3P,atau P=10-1/3 Q

TRt=10Q-1/3Q²............................(S9.8)

MRt=10-2/3Q..............................(S9.9)

C.jika perusahaan melakukan kebijakan deskriminasi harga,laba


total adalah : 𝜋1 + 𝜋2

Laba maksimum pasar pertama

MR1=MC

5-Q1=2

Q1=3 unit

3=10-2P1

2P1=7

242
P1=3,5

𝜋1 = 3(3,5 − 2) = 4,5

Laba maksimum pasar kedua :

MR2=MC

20-2Q2=2

Q2=18

Q2=9 unit

9=20-P2

P2=11

𝜋2 = 9(11 − 2) = 81

Laba total :𝜋 = 𝜋1 + 𝜋2 = 4,5 + 81 = 85,5

D.jika perusahaan tidak melakukan kebijakan diskriminasi


harga,laba maksimum tercapai pada saat

MRt=MC,

10-2/3Qt = 2

2/3Qt=8

Qt=12

12=30-3P

3P=18

P=6

𝜋𝑡 = 𝑄𝑡(𝑃 − 𝐴𝐶)

= 12(6-2)

=48

243
BAB 1O

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

10.1 HAL-HAL YANG DITERANGKAN


 Ciri pasar persaingan sempurna
 Pemaksimuman keuntungan jangka pendek
 Biaya marjinal dan kurva penawaran
 Operasi perusahaan dan industri dalam jangka panjang
 Kebaikan dan keburukan pasar persaingan sempurna

Persaingan sempurna merupakan struktur pasar yang paling ideal, karena


dianggap sistem pasar ini adalah struktur pasar yang akan menjamin terwujudnya
kegiatan memproduksi barang atau jasa yang tinggi (optimal) efisiensinya. Dalam
analisis ekonomi sering dimisalkan bahwa perekonomian merupakan pasar
persaingan sempurna. Akan tetapi dalam prakteknya tidaklah mudah untuk
menentukan jenis industry yang struktur organisasinya di golongkan kepada
persaigan sempurna yang murni, yaitu yang ciri-cirinya, yaitu struktur pasar dari
berbagai kegiatan di sektor pertanian.

Namun demikian, walaupun pasar persaingan sempurna yang murni tidak


wujud di dalam praktek, adalah sangat penting untuk mempelajari tentang corak
kegiatan perusahaan dalam persaingan sempurna. Pengetahuan mengenai keadaan
persaingan sempurna dapat dijadikan landasan didalam membuat perbandingan
dengan ketiga jenis struktur pasar lainnya. Di samping itu analisis keatas pasar
persaingan sempurna adalah suatu permulaan yang baik dalam mempelajari cara-
cara perusahaan menentukan harga dan produksi di dalam usaha mereka untuk
mencari keuntungan yang maksimum.

10.2 CIRI-CIRI PASAR PERSAINGAN SEMPURNA


Pasar persaingan sempurna dapat di definisikan sebagai struktur pasar atau
industry dimana terdapat banyak penjual dan pembeli, dan setiap penjual
atau pembeli tidak dapat mempengaruhi keadaan di pasar. Ciri-ciri
selengkapnya dari pasar persaingan sempurna adalah seperti yang di uraikan di
bawah ini.

244
10.3 PERUSAHAAN ADALAH PENGAMBIL HARGA
Pengambil harga atau price taker berarti suatu perusahaan yang ada di
dalam pasar tidak dapat menentukan atau mengubah harga pasar. Apapun
tindakan perusahaan dalam pasar, ia tidak akan menimbulkan perubahan ke atas
harga pasar yang berlaku. Harga barang di pasar ditentukan oleh interaksi diantara
keseluruhan produsen dan keseluruhan pembeli. Seorang produsen adalah rerlalu
kecil peranannya didalam pasar sehingga tidak dapat mempengaruhi penentuan
harga atau tingkat produksi dipasar. Peranannya yang sangat kecil tersebut
disebabkan karena jumlah produksi yang diciptakan seorang produsen merupakan
sebagian kecil saja dari keseluruhan jumlah barang yang dihasilkan dan di
perjualbelikan.

10.4 SETIAP PERUSAHAAN MUDAH KE LUAR ATAU MASUK


Sekiranya perusahaan mengalami kerugian, dan ingin meninggalkan industry
tersebut, langkah ini dapat dengan mudah dilakukan. Sebaliknya apabila ada
produsen yang ingin melakukan kegiatan di industry tersebut, produsen tersebut
dapat dengan mudah melakukan kegiatan yang di inginkannya tersebut. Sama
sekali tidak terdapat hambatan-hambatan, baik secara legal atau dalam bentuk lain
secara keungan atau secara kemampuan teknologi, misalnya kepada perusahaan-
perusahaan untuk memasuki atau meninggalkan bidang usaha tersebut.

10.5 MENGHASILKAN BARANG SERUPA


Barang yang dihasilkan berbagai perusahaan tidak mudah untuk di beda-bedakan.
Barang yang dihasilkan sangat sama atau serupa. tidak terdapat perbedaan yang
nyata diatara barang yang dihasilkan sutau perusahaan dengan produksi
perusahaan lainnya. Barang seperi itu dinamakan dengan istilah barang identical
atau homogenous. Karena barang-barang tersebut adalah sangat serupa para
pembeli tidak dapat membedakan yang mana yang di hasilkan oeh produsen A
atau B atau produsen lainnya. Barang yang dihasilkan seorang produsen
merupakan pengganti sempurna kepada barang yang di hasilkan produsen-
produsen lain. Sebagai akibat dari sifat ini, tidak ada gunanya kepada perusahaan-
perusahaan untuk melakukan persaingan yang berbentuk persaingan bukan harga
atau nonprice competition yaitu persaingan dengan misalnya melakukan iklan
dan promosi penjualan. cara ini tidak efektif untuk menaikkan penjualan karena

245
pembeli mengetahui bahwa barang-barang yang di hasilkan berbagai produsen
dalam industry tersebut tidak ada bedanya sama sekali

10.6 TERDAPAT BANYAK PERUSAHAAN DI PASAR


Sifat inilah yang menyebabkan perusahaan tidak mempunyai kekuasaan untuk
merubah harga. Sifat ini meliputi dua aspek, yaitu jumlah perusahaan sangat
banyak dan masing-masing perusahaan adalah relatif kecil kalua di bandingkan
dengan keseluruhan jumlah perusahaan di dalam pasar. Sebagai akibatnya
produksi setiap perusahaan adalah sangat sedikit kalau dibandingkan dengan
jumlah produksi dalam industry tersebut.

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

Seperti menaikan atau menurunkan harga dan menaikkan atau menurunkan


produksi, sedikit pun dia tidak mempengaruhi harga yang berlaku dalam
pasar/industry tersebut.

10.7 PEMBELI MEMPUNYAI PENGETAHUAN SEMPURNA


MENGENAI PASAR
Dalam pasar persaingan sempurna juga dimislkan bahwa jumlah pembeli
adalah dangat banyak. Namun demikian dimisalkan pula bahwa masing-masing
pembeli tersebut mempunyai pengetahuan yang sempurna mengenai keadaan di
pasar, yaitu mereka mengetahui tingkat harga yang berlaku dan perubahan-
perubahan ke atas harga tersebut. Akibatnya para produsen tidak dapat menjual
barangnya dengan harga tersebut. Akibatnya para produsen tidak dapat menjual
barangnya dengan harga yang lebih tinggi dari yang berlaku di pasar.

10.8 PERMINTAAN DAN HASIL JUALAN


Didalam menganalisi usaha sesuatu perusahaan untuk memaksimumkan
keuntungan, dua hal harus di perhatikan:

 biaya produksi yang di keluarkan perusahaan


 hasil penjualan dari barang yang di hasilkan perusahaan itu
Sifat biaya produksi yang di keluarkan oleh perusahaan adalah bersamaan,
waktu dalam struktur pasar manapun ia golongkan. Dengan perkataan lain, apakah
sesuatu perusahaan itu berada dalam pasar persaingan sempurna atau monopoli,
atau oligopoli, atau persaingan monopolistis, ciri-ciri fungsi produksi dan biaya
produksinya adalah seperti yang di jelaskan dalam Bab 9 dan Bab 10. Akan tetapi
sifat hasil penjualan adalah berbeda diantara pasar persaingan sempurna dengan
struktur pasar lainnya. Perbedaan ini disebabkan karena ditinjau dari sudut
seorang produsen di pasar persaingan sempurna berbada sifatnya dengan yang di
hadapi seorang produsen di pasar lainnya.

246
10.9 PERMINTAAN PASAR DAN PERUSAHAAN
Apakah ciri pertama dari pasar persaingan sempurna yang diterangkan
pada bagian sebelum ini? Sifat tersebut adalah setiap perusahaan adalah
pengambil harga, yaitu suatu perusahaan tidak mempunyai kekuasaan untuk
menentukan harga. Interaksi seluruh produsen dan seluruh pembeli di pasar yang
akan menentukan harga pasar, dan seorang produsen hanya “menerima” saja
harga yang sudah ditentukan tersebut. Ini berarti berarti berapa banyak pun barang
yang di produksikan dan dijual oleh produsen, ia tidak akan dapat mengubah
harga yang ditentukan di pasar, karena jumlah yang diproduksikan itu hanya
sebagian kecil saja dari jumlah yang di perjual belikan di pasar. Bagaimanakah
sifat permintaan seperti itu di gambarkan dalam grafik? Cara menggambarkannya
adalah seperti yang di tunjukkan dalam gambar 11.1

Gambar 11.1 (ii) menunjukan permintaan dan penawaran keatas barang


yang di hasilkan perusahaan-perusahaan dalam suatu pasar persaingan sempurna.
Dapat dilihat bahwa harga pasar yang tercapai adalah Rp 3000, dan jumlah barang
yang diperjual belikan adalah 200000 unit.

247
Gambar 11.1(i) ditunjukan permintaan yang di hadapi oleh suatu
perusahaan dalam industri tersebut. Kurva permintaan dd adalah bebentuk suatu
garis yang sejajar dengan sumbu datar, dan tingkat harga yang dicapai adalah Rp
3000. Kurva dd adalah bersifat elastis sempurna karena dua alasan. Yang pertama,
hasil produksi perusahaan tersebut adalah serupa (identical) dengan produksi
perusahaan-perusahaan lain dalam industri itu, dengan demikian apabila
perusahaan tersebut mennaikan harga hasil produksinya, tidak satupun hasil
produksinya akan terjual. Para konsumen akan membeli dari perusahaan lain.
Alasan kedua, oleh karena produksi perusahaan tersebut adalah sebagian kecil saja
dari yang di perjual belikan di pasar, perusahaan tersebut dapat menjual seluruh
produksinya pada harga Rp 3000. Sumbu datar dari gambar 11.1(i) menunjukan
bahwa produksi perusahaan itu adalah jauh lebih kecil dari jumlah barang yang di
perjual belikan di pasar. Karena perusahaan itu dapat menjual hasil produksinya,
tidak ada alasan kepada perusahaan untuk menurunkan harga penjualan
barangnya.

248
10.10 HASIL PENJUALAN MARJINAL, RATA-RATA DAN TOTAL
Dalam uraian di bawah ini secara grafik diterangkan hubungan diantara kurva-
kurva permintaan, hasil penjualan marjinal dan hasil penjualan rata-rata.
Seterusnya akan diterangkan pula bentuk kurva hasil penjualan total.

10.11 HASIL PENJUALAN RATA-RATA


Kurva permintaan pada dasarnya digambarkan dengan tujuan untuk menjelaskan
tentang jumlah permintaan terhadap suatu barang pada berbagai tingkat harga. Di
samping itu, di dalam menganalisis kegiatan perusahaan, ia menunjukan pula hasil
penjualan rata-rata yang diterima produsen pada berbagai tingkat produksinya.
Untuk suatu perusahaan dalam dasar persaingan sempurna hasil penjualan rata-
rata (AR) adalah seperti yang ditunjukan dalam gambar 11.2

10.12 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA


(i). apabila dimisalkan harga barang yang di produksi perusahaan adalah Rp 3000
maka d0=AR0=MR0 adalah kurva permintaan yang dihadapi perusahaan. Dengan
demikian kurva ini adalah kurva hasil penjualan rata-rata pada harga barang
sebanyak Rp 3000 (dan dinyatakan sebagai AR0). Kalau harga barang yang dijual
perusahaan adalah Rp 6000, kurva d1 = AR1 = MR1adalah kurva permintaan dan
juga kurva hasil penjualan rata-rata pada harga Rp 6000.

10.13 HASIL PENJUALAN MARJINAL


Suatu konsep (istilah) mengenai hasil penjualan yang sangat penting untuk
diketahui dalam analisis penentuan harga dan produksi oleh suatu perusahaan
adalah pengertian hasil penjualan marjinal (MR-yang merupakan singkatan dari
perkataan marjinal Revennue), yaitu tambahan hasil penjualan yang di peroleh
perusahaan dari menjual satu unit lagi barang yang di peroduksinya. Kalau harga
barang tetap Rp 3000, setiap unit tambahan barang yang dijual akan
menambahkan hasil penjualan sebanyak Rp 3000 juga. Begitu juga, sekiranya
harga tetap Rp 6000, setiap unit tambahan barang yang dijual akan menambah
hasil penjualan sebanyak Rp 6000. Dengan demikian, dalam pasar persaingan
sempurna berlaku keadaan berikut harga = hasil penjualan rata-rata = hasil
penjualan marjinal. Dalam gambar 11.2 (i) kurva d0 = AR0 = MR0
menggambarkan persamaan tersebut pada harga Rp 6000.

10.14 HASIL PENJUALAN TOTAL


Seluruh jumlah pendapatan yang di terima perusahaan dari menjual barang yang
di produksinya dinamakan hasil penjualan total (TR—yaitu dari perkataan total
revenue). Telah diterangkan bahwa dalam persaingan sempurna harga tidak akan

249
berubah walau bagaimana pun banyaknya jumlah barang yang dijual perusahaan.
Ini menyebabkan kurva penjualan total (TR) adalah berbentuk garis lurus

Yang bermula dari titik 0. Dalam gambar 11.2 (ii) garis TR0 adalah kurva hasil
penjualan total apabila harga adalah Rp 3000, sedangkan garis TR1 adalah kurva
hasil penjualan total apabila harga barang meningkat menjadi Rp 6000. Titik-titik
pada TR0 dan TR1 menggambarkan banyaknya hasil penjualan total pada berbagai
jumlah barang yang di jual. Sebagai contoh, titik A menggambarkan bahwa pada
harga Rp 3000 dan titik A1 menunjukan bahwa pada harga Rp 6000, penjualan

250
sebanyak 10 unit akan menyebabkan hasil penjualan total perusahaan mencapai
Rp 6000.

10.15 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN JANGKA PENDEK


Dalam bagian ini secara serentak akan ditunjukan contoh angka tentang biaya
produksi, hasil penjualan dan penentuan keuntungan. Dalam contoh ini akan
ditunjukan (i) cara menghitung biaya total, biaya rata-rata dan biaya marjinal, (ii)
cara menghitung hasil penjualan total, penjualan rata-rata dan penjualan marjinal,
dan (iii) menunjukan caranya suatu perusahaan menentukan tingkat produksi yang
akan memaksimumkan keuntungan.

Sebelum hal-hal yang dinyatakan diatas ditunjukan dan diterangkan, akan


dirumuskan dua cara untuk menentukan pemaksimuman keuntungan oleh suatu
perusahaan.

10.16 SYARAT PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN


Di dalam jangka pendek, pemaksimuman untung oleh suatu perusahaan dapat
diterangkan dengan dua cara berikut:

 Membandingkan hasil penjualan total dengan biaya total.


 Menunjukan keadaan dimana hasil penjualan marjinal sama
dengan biaya marjinal.
Dalam cara pertama keuntungan ditentukan dengan menghitung dan
membandingkan hasil penjualan total dengan biaya total. Keuntungan adalah
perbedaan antara hasil penjualan total yang di peroleh dengan iaya total yang di
keluarkan. Keuntungan akan mencapai maksimum apabila perbedaan diantara
keduannya adalah maksimum. Maka dengan cara yang pertama ini keuntungan
yang maksimum akan dicapai apabila perbedaan nilai antara hasil penjualan
total dengan biaya total adalah yang paling maksimum.

Cara yang kedua adalah dengan menggunakan bantuan kurva atau data biaya
rata-rata dan biaya marjinal. Pemaksimuman keuntungan di capai pada tingkat
produksi dimana hasil penjualan marjinal. (MR)sama dengan biaya marjinal (MC)
atau MR = MC. Suatu perusahaan akan menambah keuntungannya apabila
menambah produksinya pada ketika MR > MC yaitu hasil penjualan marjinal
(MR) melebihi biaya marjinal (MC). Dalam keadaan ini pertambahan produksi
dan penjualan akan menambah keuntungannya. Dalam keadaan sebaliknya, yaitu
apabila MR < MC, mengurangi produksi dan penjualan akan menambah untung.
Maka keuntungan maksimum dicapai dalam keadaan dimana MR = MC belaku.

251
10.17 PASAR PERSAINGAN TERBUKA
Sebelum hal-hal yang di nyatakan di atas di tunjukan dan diterangkan,akan
di buat contoh angka untuk menunjukan kedua cara untuk menentukan
pemaksimuman keuntungan oleh suatu perusahaan.

10.18 JUMLAH PRODUKSI DAN BIAYA PRODUKSI


Perhatikan tabel 11.1. angka-angka dalam tabel ini adalah agak berbeda dengan
dalam tabel 10.1,yang juga menerangkan tentang biaya produksi.Walau
bagaimanapun analisis nya sama.oleh sebab itu analisis dalam bagian ini bersifat
mengingatkan kembali dan melengkapi hal-hal yang di terangkan dalam Bab
sepuluh yang lalu.seperti yang telah di tunjukan sebelum ini,data dalam tabel 10,1
dan 11.1 bertjuan untuk memberikan gambaran hipotesis mengenai sifat hubungan
di antara tingkat produksi dengan berbagai konsep biaya produksi-biaya
total,biaya rata-rata dan biaya marjinal.Pada dasar nya data tersebut menerangkan
hal-hal berikut:

 Dalam kolom (1) ditunjukan berbagai jumlah produksi yang dapat


dicapai.
 Kolom (2) menggambarkan biaya tetap total yaitu biaya yang
dikeluarkan untuk membeli input tetap yang digunakan dalam
proses produksi.
 Kolom (3) menunjukan biaya berubah total yaitu semua biaya
yang di belanjakan untuk membeli input berubah (tenaga kerja).
 Dengan menjumlahkan biaya tetap total (dalam kolom 2) dengan
biaya berubah total (dalam kolom 3) diperoleh biaya total, yaitu
seperti ditunjukkan dalam kolom (4).

252
 Biaya marjinal, yaitu tambahan biaya yang perlu dikeluarkan untuk
menambah satu unit produksi, ditunjukan dalam kolom (5).
 Kolom (6) menunjukan biaya tetap rata-rata yaitu biaya tetap dibagi
dengan jumlah produksi.
 Kolom (7) menunjukan biaya berubah rata-rata, yaitu biaya berubah total
dibagi dengan jumlah produksi.
 Biaya total rata-rata ditunjukan dalam kolom (8). Biaya ini
menggambarkan biaya per unit untuk menghasilkan suatu barang.
Seperti telah diterangkan dalam Bab sepuluh, ciri-ciri dari data dan kurva berbagai
jenis biaya adalah:

 Biaya berubah total mula-mula mengalami kenaikan yang lambat,akan


tetapi setelah satu tingkat produksi tertentu kenaikan nya makin lama
makin cepat.
 Biaya total mempunyai sifat yang sama dengan biaya berubah total
 Biaya tetap rata-rata semakin lama semakin kecil. Oleh sebab itu kurva
biaya tetap rata-rata menurun dari kiri atas ke kanan bawah.

253
 Biaya berubah rata-rata,biaya total rata-rata dan biaya marjinal,mempunyai
sifat yang sama: pada tingkat produksi yang rendah ketiga jenis biaya
tersebut semakin menurun apabila produksi meningkat,tetapi pada
produksi yang lebih tinggi biaya-biaya tersebut semakin tinggi apabila
produksi di tambah. Berdasarkan sifat ini kurva untuk ketiga jenis biaya
berbentuk huruf ‘U’.
Sifat-sifat berbagai jnis biaya seperti yang baru di nyatakan di atas perlulah benar-
benar di ingat dan di pahami. Analisis penentuan produksi yang akan di buat
dalam bab ini dan beberapa bab kemudian akan menggambarkan kurva berbagai
jenis biaya berdasarkan sifat-sifat yang di nyatakan di atas.

10.18 JUMLAH PRODUKSI DAN HASIL PENJUALAN


Hubungan di antara jumlah produksi dengan hasil penjualan total,hasil penjualan
rata-rata dan hasil penjualan marjinal di tunjukan dalam tabel 11.2. Data dan
informasi yang di gambarkan dalam setiap kolom adalah seperti yang di nyatakan
di bawah ini:

 Data dalam kolom (1), seperti juga dalam tabel 11.1, menggambarkan
jumlam produksi yang dapat di capai.
 Kolom (2) menunjukan tingkat harga barang yang diproduksi, Harga
seunit tetap Rp150 ribu oleh karena itu produsen tersebut berada di pasar
persaingan sempurna.
 Kolom (3) menunjukan hasil penjualan total yang akan diterima produsen
pada berbagai tingkat produksi. Data hasil penjualan total dalam kolom
tersebut di hitung dengan menggunakan rumus berikut:
TR = P x Q

254
Dimana TR adalah jumlah hasil penjualan, P adalah tingkat harga dan Q adalah
jumlah produksi.

 Kolom (4) menunjukan hasil penjualan rata-rata. Telah diterangkan bahwa


dalam persaingan sempurna harga adalah tetap, walau berapa pun jumlah
produksi yang dilakukan. Oleh sebab itu hasil penjualan rata-rata (AR)
adalah sama dengan tingkat harga (P).
 Kolom (5) menunjukan hasil penjualan marjinal yaitu tambahan hasil
penjualan yang disebabkan oleh pertambahan se unit barang yang dijual.
Oleh karena harga adalah, tetap maka hasil penjualan marjinal adalah sama
dengan tingkat harga.

10.19 MENENTUKAN KEUNTUNGAN MAKSIMUM


Setelah secara lengkap menjelaskan berbagai angka/data yang terdapat dalam
tabel 11.1 dan 11.2, dapatlah sekarang dilihat caranya perusahaan menentukan
tingkat produksi yang akan menghasilkan keuntungan yang paling maksimum.
Telah dinyatakan bahwa terdapat dua cara untuk menentukan tingkat produksi
yang memaksimumkan untung tersebut: (i) dengan menggunakan pendekatan
biaya total dan hasil total, dan (ii) dengan menggunakan pendekatan hasil marjinal
dan biaya marjinal. Kedua pendekatan tersebut diterangkan dalam uraian berikut.

255
10.20 HASIL PENJUALAN TOTAL, BIAYA TOTAL DAN KEUNTUNGAN
Cara ini merupakan cara yang paling mudah untuk menentukan tingkat produksi
yang akan memaksimumkan keuntungan. Untuk menentukan keadaan tersebut
yang perlu dilakukan adalah:

 Membandingkan hasil penjualan total dan biaya total pada setiap tingkat
produksi.
 Menentukan tingkat produksi dimana hasil penjualan total melebihi biaya
total pada jumlah yang paling maksimum.
Dengan mengingat kepada kedua langkah tersebut sekarang perhatikan contoh
angka dalam tabel 11.3.

Kolom (2) menunjukan hasil penjualan, manakala kolom (3) menunjukan


biaya produksi. Keuntungan yang diperoleh pada berbagai tingkat produksi
ditunjukan pada kolom (4) – yang dihitung dengan formula berikut:

Keuntungan = Hasil penjualan total – Biaya produksi total

256
Hasil penghitungan yang diperoleh menunjukan keuntungan maksimum di capai
apabila perusahaan memproduksikan sebanyak 6 atau 7 unit dan keuntungan
maksimum yang dinikmati perusahaan adalh Rp 420 ribu. Catatan: untuk
menyesuaikan dengan analisis secara grafik, produksi yang akan dilakukan
perusahaan adalah sebnyak 7 unityaitu pada ketika hasil penjualan marjinal
(MR)sama dengan biaya marjinal (MC).

10.20.1 Hasil Penjualan Marjinal, Biaya Marjinal dan Keuntungan


Untuk memahami pendekatan hasil penjualan marjinal/biaya marjinal (MC = MR)
dengan lebih baik, satu contoh angka akan diterangkan. Perhatikan tabel 11.4
yang membandingkan hasil penjualan marjinal dengan biaya marjinal. Data dalam
tabel tersebut diambil dari tabel 11.1

(untuk data biaya marjinal) dan tabel 11.2 (untuk data hasil penjualan marjinal).
Data dalam kolom (4), yang menggambarkan tambahan (atau pengurangan)
untung apabila produksi ditambah satu unit, dihitung berdasarkan formula berikut.

257
Tambahan Utang = Tambahan Penjualan Total – Tambahan Biaya

Berdasarkan kepada data dalam kolom (4), dalam kolom (5) ditunjukkan jumlah
untung yang diperoleh pada berbagai tingkat produksi.

Jumlah untung dalam kolum (5) itu merupakan keuntungan “bruto”, yaitu
sebelum dikurangi dengan biaya tetap. Sebagai contoh, keuntungan yang di
peroleh apabila produksi adalah 4 unit adalah: Rp320 ribu (lihat tabel 11.4) – Rp
100 ribu = Rp 220 ribu. Seperti dengan dalam pendekatan penentuan keuntungan
yang pertama, dalam pendekatan kedua ini juga dapat dilihat bahwa keuntungan
maksimum dicapai pada tingkat produksi sebanyak 6 atau 7 unit. Jumlah
keuntungan maksimum tersebut adalah: Rp 520 ribu (lihat Tabel 11.4) – Rp 100
ribu (biaya tetap) = Rp 420 ribu. Nilai keuntungan maksimum ini adalah sama
dengan yang dihitung dalam pendekatan pertama. Analisi yang kedua ini jelas
menunjukan bahwa pada produksi sebanyak 7 unit berlaku keadaan berikut: MC
=MR. maka dalam analisis akan selalu dinyatakan hal yang berikut: perusahaan
akan memproduksi 7 unit, yaitu pada tingkat produksi dimana MC=MR.

Dalam analisis secara grafik penentuan produksi (dan harga) yang


memaksimumkan keuntungan selalu akan menggunakan persamaan MC = MR.
oleh sebab kesamaanMC=MR adalah penting dalam penentuan “keseimbangan
perusahaan” yaitu keadaan yang memaksimumkan keuntungan, dalam gambar
11.3 ditunjukan kurva MC dan MR dan penentuan

258
Tingkat produksi yang memaksimumkan keuntungan. Grafik tersebut dibuat
berdasarkan data dalam tabel 11.4. sesuai dengan pada tabel 11.4, kurva MC dan
kuva MR akan berpotongan pada tingkat produksi sebanyak 7 unit.

10.21 GRAFIK PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN JANGKA PENDEK


Seperti juga halnya dengan penggambaran dengan menggunakan angka-angka,
dengan secara grafik pemaksimuman keuntungan oleh suatu perusahaan dapat
ditunjukkan dengan 2 cara, yaitu:

 Dengan grafik yang menggambarkan biaya total dan hasil penjualan total.
 Dengan grafik yang menunjukan biaya marjinal dan hasil penjualan
marjinal.

259
10.22 PENDEKATAN BIAYA TOTAL-HASIL PENJUALAN TOTAL
Pemaksimuman keuntungan dengan menggunakan pendekatan ini ditunjukan
dalam gambar 11.4. kurva TC (biaya total), dan TR (hasil penjualan total) dibuat
berdasarkan data yang terdapat dalam tabel 11.1 dan 11.2. kurva TC bermula
diatas kurva TR, dan ini terus berlangsung sehingga tingkat produksi hampir 2
unit. Keadaan dimana kurva TC berada diatas kurva TR menggambarkan bahwa
perusahaan mengalami kerugian. Pada waktu produksi mencapai di antara 2
sampai 9 unit kurva TC berada dibawah kurva TR, dan ini menggambarkan
bahwa perusahaan memperoleh keuntungan.

Apabila dibuat garis tegak diantara TR dan TC, garis tegak yang terpanjang yaitu
pada keadaan dimana produksi adalah 7 unit, menggambarkan keuntungan yang
paling maksimum. Apabila produksi mencapai 10 unit atau lebih kurva TC telah
berada diatas kurva TR kembali, yang berarti bahwa perusahaan mengalami

260
kerugian kembali. Perpotongan diantara kurva TC dan kurva TR dinamakan titk
impas (break-even point) yang menggambarkan biaya total yang dikeluarkan
perusahaan adalah sama dengan hasil penjualan total yang diterimanya.
Perpotongan tersebut berlaku di dua titik, yaitu titk A dan titk B.

10.23 PENDEKATAN BIAYA MARJINAL-HASIL PENJUALAN MARJINAL


Cara yang kedua, yaitu mencari keadaan dimana MC = MR, ditunjukan dalam
gambar 11.5. seperti halnya dengan didalam gambar 11.4, di dalam gambar 11.5
kurva-kurva di buat berdasarkan kepada angka-angka yang terdapat dalam tabel
11.1 dan 11.2. kurva-kurva yang dibuat adalah AVC, AC, MC Dan MR. kegiatan
perusahaan mencapai keuntungan maksimum

261
Apabila pada jumlah produksi yang digambarkan dalam tabel 11.4 tercapai
keadaan dimana MC = MR. dalam gambar 11.5 keadaan dimana MC = MR
berlaku pada waktu produksi adalah 7 unit. Dengan demikian perusahaan
mencapai keuntungan maksimum apabila produksi adalah sebanyak 7 unit.
Jumlah keuntungan ditunjukan oleh kotak EABC.

Walaupun dimisalkan setiap perusahaan akan berusaha untuk


memaksimumkan keuntungan, tidaklah berarti bahwa setiap perusahaan akan
selalu mendapat untung dalam kegiatannya. Dalam jangka pendek terdapat empat
kemungkinan dalam corak keuntungan atau kerugian perusahaan (atau keadaan
keseimbangan perusahaan), yaitu:

 Mendapat untung luar biasa (untung melebihi normal).


 Mendapat untung normal.
 Mengalami kerugian tetapi masih dapat membayar biaya berubah.
 Dalam keadaan menutup atau membubarkan perusahaan.

10.23.1 Keuntungan Normal Atau Lebih Nomal


Keadaan kegiatan perusahaan yang memperolehuntung lebih normal ditunjukan
dalam gambar 11.6 (i). perusahaan akan mendapat untung luar biasa apabila harga
adalah lebih tinggi dari biaya rata-rata yang paling minimum. Jadi apabila harga
adalah P0 perusahaan akan mendapat keuntungan luar biasa. Keuntungan ini
dicapai pada waktu jumlah produksi adalah Q0dan besarnya keuntungan luar biasa
tersebut adalah AEP0B. keuntungan seperti ini hanya akan berlaku dalam jangka
pendek. dalam jangka panjang adanya keuntungan tersebut akan menarik
kemasukan perusahaan-perusahaan baru. Maka penawaran barang akan bertambah
dan ini mengakibatkan penurunan harga

262
Sehingga akhirnya keuntungan luar biasa tersebut tidak wujud lagi.
Keseimbangan jangka panjang akan di terangakan dalam bagian lain dari bab ini.

Gambar 11.6 juga menggambarkan keadaan dimna perusahaan mendapat


keuntungan biasa atau keuntungan normal. Suatu perusahaan dikatakan
memperoleh keuntungan normal apabila hasil penjualan totalnya adalah sama
dengan biaya total.

Dalam biaya total termasuk biaya eksplisit dan biaya tersembunyi. (Lihat
pendahuluan Bab sepuluh untuk definisi dari kedua jenis biaya ini. Dalam Gambar
ini 11.1 (i) perusahaan dikatakan memperoleh untung normal apabila harga adalah
P1 Pada harga MC di potong oleh MR1 pada titik E1 , dan titk E1 tersebut adalah

263
titik singgung garis d1 = AR1 = MR1 dengan kurva AC. Karena AC = AR1 , (biaya
total rata-rata) maka biaya total adalah sama dengan hasil penjualan total.

10.23.2 Kerugian Tetapi Dapat Membayar Sebagian Biaya Tetap

Gambar 11.6 (ii) menunjukkan keadaan di mana perusahaan mengalami


kerugian tetapi masih dapat beroperasi, yaitu harga adalah lebih rendah dari
biaya total rata-rata, tetapi lebih tinggi dari biaya berubah rata-rata. Gambaran
yang seperti itu berarti perusahaan memperoleh hasil penjualan yang melebihi
biaya berubah yang dikeluarkannya, tetapi kelebihan tersebut belum dapat
menutupi biaya tetapnya. Dalam keadaan yang seperti ini perusahaan akan
meneruskan usahanya, karena kalau tidak ia akan mengalami kerugian yang lebih
besar lagi, yaitu sebanyak biaya tetap yang dikeluarkannya. Dalam meneruskan
kegiatanya perusahaan akan menghasilkan produksi sampai kepada tingkat di
mana MC = MR, karna tingkat ini akan meminimumkan kerugian yang akan
dideritanya. Dalam Gambar 11.6 (ii) kesamaan di antara MC dan MR dicapai titik
E. Dengan demikian produksi yang harus dicapai perusahaan supaya kerugiannya
minimum adalah Q. Biaya produksi yang dikeluarkan perusahaan adalah sebanyak
OQEP dan hasil penjualannya adalah OQEP. Ini berarti kerugian minimum yang
di tanggung perusahaan adalah sebesar PEAB.

10.23.3 Perusahaan Menutup Usahanya

Gambar 11.6 (iii) menunjukkan keadaan yang menyebabkan perusahaan


akan menutup usahanya. Keadaan yang seperti itu akan berlaku apabila hasil
penjualan hanyalah sebesar atau kurang dari biaya berubah. Dalam grafik ia
ditunjukkan oleh keadaan di mana garis d = AR = MR menyinggung kurva AVC
dan garis d1 = AR1 = MR1 berada di bawah AVC. Sekiranya perusahaan
menghadapi keadaan seperti ini, tidak ada gunanya bagi perusahaan untuk
meneruskan kegiatan produksi. Walaupun perusahaan menghasilkan barang, ia
sama sekali tidak dapat memperoleh pendapat untuk menutupi biaya tetap yang
telah dikeluarkannya.

10.24 BIAYA MARJINAL DAN KURVA PENAWARAN

Masih ingatkah anda dengan definisi/arti kurva penawaran? Untuk mengingatkan


kembali baiklah dinyatakan sekali lagi definisi tersebut. Kurva penawaran adalah
suatu kurva yang menunjukkan perkaitan di antara harga sesuatau barang tertentu

264
dan jumlah barang tersebut yang ditawarkan. Dalam bagian ini akan diterangkan
bahwa ia semenjak memotong kurva AVC, kurva biaya marjinal (MC) dari suatu
perusahaan dalam pasar persaingan sempurna, adalah merupakan kurva
penawaran dari perusahaan tersebut. Kurva MC perusahaan tersebut mempunya
sifat yang sama dengan kurva penawaran, yaitu ia menggambarkan bagaiman
perubahan harga akan mempengaruhi produksi (barang yang ditawarkan)
perusahaan tersebut. Untuk melihat buktinya, perhatikanlah Gambar 11.7

GAMBAR 11.7
Membentuk Kurva Penawaran Perusahaan

265
BAB XI

11.1 KURVA PENAWARAN PERUSAHAAN

Dalam Gambar 11.7 (i) ditunjukkan keseimbangan suatu perusahaan pada


berbagai tingkat harga. Pada permulaanya dimisalkan tingkat harga di pasar
adalah P1. Pada harga ini titik minimum AVC adalah sama dengan harga. Maka
perusahaan dalam keadaan “menutup perusahaan”. Tetapi katakanlah bahwa ia
tidak ingin menutup perusahaan, ia akan terus memproduksi. Untuk
meminimumkan kerugiannya perusahaan akan memproduksi pada keadaan
dimana MC = MR. keadaan ini tercapai pada titik E1, maka pada harga P1,
perusahaan akan menghasilkan barang sebanyak Q1. Sekiranya harga menjadi P2,
perusahaan akan menyesuaikan tingkat produksinya dengan perubahan ini. Untuk
meminimumkan kerugiannya sekali lagi ia akan memproduksi pada keadaan
dimana MC = MR, dan pada harga P2 ini akan tercapai pada titik E2. Maka pada
harga P2 perusahaan akan memproduksi sebanyak Q2. Pada harga P3 dan P4
perusahaan sudah memperoleh keuntungan luar biasa. Oleh karena pada harga P3
keadaan dimana MC = MR dicapai pada E3 dan pada harga P4 ia dicapi pada E4,
maka untuk memaksimumkan keuntungan, pada harga P3 perusahaan akan
memproduksi sebanyak Q3 dan pada harga P4 perusahaan akan memproduksi Q4.
Dalam Gambar 11.7 (ii) ditunjukkan kembali titik-titik keseimbangan yang
terdapat dalam gambar 11.7 (i). Titik A menggambarkan keadaan yang
ditunjukkan oleh E1, yaitu pada harga P1 perusahaan akan memproduksikan dan
menjual sebanyak Q1. Titik-titik B, C, dan D berturut-turut menunjukkan keadaan
yang digambarkan oleh E2, E3 dan E4. Maka kurva SS, yaitu kurva yang
digambarkan melalui A, B, dan D adalah kurva penawaran dari perusahaan
tersebut karena ia menggambarkan perkaitan di antara tingkat harga dengan
jumlah barang yang yang di produksikan dan ditawarkan oleh perusahaan tersebut
di pasar.

11. 2 KURVA PENAWARAN INDUSTRI


Kurva penawaran dari suatu industri dalam pasar persaingan sempurna meliputi
seluruh jumlah penawaran dari semua perusahaan yang ada dalam industry itu.
Bagaimana kurva penawaran suatu industry diperoleh atau diwujudkan dapat
diterangkan dengan menggunakan suatu contoh sederhana, yaitu seperti yang
dikemukakan dalam gambar 11.8. Dimisalkan suatu industri dalam pasar
persaingan sempurna meliputi tiga buah perusahaan-perusahaan A, perusahaan B
dan perusahaan C. Kurva penawaran masing-masing perusahaan, yang terbentuk
berdasarkan biaya marjinal perusahaan tersebut,digambarkan oleh kurva SA, SB
dan SC dalam Gambar 11.8 (i) hingga 11.8 (iii). Berdasarkan kepada kurva-kurva
ini, dalam Gambar 11.8 (iv) dibentuk kurva penawaran dan industry tersebut.
Pada harga P1 hanya perusahaan C yang akan memproduksi dan menawarkan

266
barang,yaitu sebanyak 14 unit. Titik K menggambarkan keadaan ini. Pada harga
P2 perusahaan A dan C akan menawarkan barang di pasar, yaitu sebanyak 33 unit
(15 unit diproduksikan oleh perusahaan A dan 18 unit oleh perusahaan C).
Keadaan ini di tunjukkan oleh titik L. Pada harga P3 dan P4 ketiga perusahaan
akan menawarkan barangnya ke pasar. Jumlah penawaran pada harga P3 adalah 61
unit ( 23 + 14 + 24 ) dan ini digambarkan oleh titik M. Sedangkan jumlah
penawaran pada harga P4 adalah 90 unit ( 38 + 18 + 34 ) dan ia digambarkan oleh
titik N. Dengan menghubungkan titik K, L, M dan N kurva SS yang menunjukkan
penawaran industry atau penawaran barang.

PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

GAMBAR 11.8
Kurva Penawaran Perusahaan dan Industri

267
Yang berlaku di pasar persaingan sempurna tersebut yang terdiri dari gabungan
penawaran ketiga perusahaan di atas.

11.3 OPERASI PERUSAHAAN DAN INDUSTRI DALAM


JANGKA PANJANG

Dalam jangka panjang perusahaan dan industri dapat membuat beberapa


perubahan tertentu yang di dalam jangka pendek tidak dapat dilakukan.
Perusahaan dapat menambah faktor-faktor produksi yang di dalam jangka pendek
adalah tetap jumlahnya. Kemungkinan ini menyebabkan perusahaan tidak lagi
mengeluarkan biaya tetap. Semuanya adalah biaya berubah. Seterusnya keadaan
dalam industri juga mengalami perubahan, yaitu perusahaan-perusahaan baru akan

memasuki industri dan beberapa perusahaan lama yang tidak efisien akan gulung
tikar dan meninggalkan industri. Perubahan seperti ini tidak berlaku dalam jangka
pendek. Telah dinyatakan, apabila suatu perusahaan tidakdapat menutupi biaya
berubahnya, ia tidak akan membubarkan usahanya tetapi hanya akan
menghentikan kegiatan produksinya. Perubahan lain mungkin berlaku dalam
jangka panjang adalah kemajuan teknologi, kenaikan upah tenaga kerja dan
kenaikan harga-harga umum (inflasi). Perubahan ini akan mempengaruhi biaya
produksi di setiap perusahaan.
Dengan adanya kemungkinan untuk membuat penyesuaian-penyesuaian
yang berlaku menimbulkan perubahan dalam keadaan di pasar. Dua keadaan
berikut akan diperhatikan:

 Keadaan yang wujud apabila permintaan bertambah.


 Keadaan yang wujud apabila permintaan berkurang.
Efek perubahan-perubahan lainnya, yang akan mempengaruhi biaya produksi,
akan di terangkan pada bagian yang kemudian dari bab ini.

PERUBAHAN AKIBAT KENAIKAN PERMINTAAN


Untuk memudahkan analisis; dalam uraian yang akan dibuat dimisalkan kurva
biaya untuk setiap
GAMBAR 11.9
Penyesuaian Akibat Kenaikan Permintaan

268
11.4 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA
Perusahaan adalah bersamaan, yaitu seperti yang ditunjukkan dalam Gambar 11.9
(i). Kurva permintaan dan penawaran yang di tunjukkan dalam Gambar 11.9 (ii)
menggambarkan permintaan dan penawaran dalam industri (pasar) dan dimisalkan
industri terdiri 1000 perusahaan. Pada permulaannya permintaan dalam pasar
adalah D0 dan penawaran adalah S0. Maka harga pasar adalah P0 dan jumlah
barang yang dperjualbelikan adalah 40000 unit. Karena ada 1000 perusahaan dan
setiap perusahaan mempunyai kurva biaya yang sama, maka setiap perusahaan
akan menghasilkan 40 unit. Gambar 11.9 (i) menunjukkan bahwa pada harga P0
perusahaan mendapatkan untung normal. Dalam masa berikutnya misalkanlah
permintaan bertambah dari D0 menjadi D1. Akibatnya harga naik menjadi P1 dan
jumlah yang ditawarkan di pasar bertambah menjadi 48000. Setiap perusahaan
memproduksi 48 unit
Dapat dilihat dalam Gambar 11.9 (i) bahwa kenaikan harga P0 menjadi P1
menyebabkan setiap perusahaan mendapat keuntungan melebihi normal. Ini
merupakan daya penarik kepada perusahaan-perusahaan baru untuk masuk ke
dalam industri. Kemasukan itu akan terus berlangsung sehungga keuntungan
melebihi normal ini tidak lagi. Ini berarti kemasukan perusahaan baru akan terus
berlangsung sehingga penawaran telah menjadi S1 dan harga menjadi P0 kembali.
Sekarang jumlah barang yang diperjualbelikan telah menjadi 60000 unit
sedangkan setiap perusahaan memproduksi sebanyak seperti pada keadaan

269
permulaan, yaitu 40 unit. Berarti jumlah perusahaan yang ada dalam industri telah
menjadi 1500.

11.5 PERUBAHAN YANG DIAKIBATKAN OLEH


KEMEROSOTAN PERMINTAAN

sekarang kita akan memperhatikan keadaan yang sebaliknya dari yang


diterangkan di atas, yaitu penyesuaian yang belaku dalam perusahaan dan industri
apabila terjadi pengurangan permintaan. Keadaan permulaanya dan penyesuaian
yang berlaku sebagai akibat pengurangan permintaan tersebut digambarkan dalam
Gambar 11.10. Pada mulanya pemisalan yang digunakan dalam uraian sebelum
ini digunakan jua di sini, yaitu permintaan adalah D0 dan penawaran S0. Dengan
demikian harga P0 dan jumlah barang diperjualbelikan 40000 unit. Juga
dimisalkan dalam industri terdapat 1000 perusahaan, maka setiap perusahaan
menghasilkan 40 unit. Gambar 11.10 (i) menumjukkan bahwa dengan pemisalan-
pemisalan di atas perusahaan hanya mendapat untung normal.
Sekarang misalkan permintaan dalam pasar turun dai D0 menjadi D1.
Perubahan ini menyebabkan harga turun dari P0 menjadi P1 yang selanjutnya
menyebabkan jumlah barang yang diperjualbelikan turun dari 40000 unit menjadi
34000 unit. Dengan demikian setiap perusahaan memproduksikan sebanyak
34.unit. Harga yang baru (P1) adalah lebih rendah dari biaya rata-rata yang paling
minimum. Oleh karenanya setiap perusahaan mengalam kerugian. Sebagai reaksi
dari keadaan ini sebagian perusahaan menghentikan kegiatannya. Jumlah barang
yang ditawarkan semakin lamasemakin berkurang dan sedikit demi sedikit
harganya mengalami kenaikan kembali. Pada akhirnya penawaran adalah seperti
yang ditunjukkan oleh kurva S1 dan penawaran yang seperti itu menyebabkan
harga kembali P0. Sekarang jumlah barang yang diperjualbelikan di pasar hanya
sebanyak 28000, sedangkan setiap perusahaan telah kembali menghasilkan
sebanyak 40 unit. Dengan demikian jumlah perusahaan telah berkurang, yaitudari
pada mulanya berjumlah 1000 sekarang hanya terdapat sebanyak 28000/40 = 700
perusahaan.

GAMBAR 11.10
Penyusutan Akibat Kemerosotan Permintaan

270
11.6 KEUNTUNGAN JANGKA PANJANG : UNTUNG NORMAL

Dua keadaan yang baru saja diuraikan di atas menunjukkan bahwa di


adalam jangka panjang perusahaan-perusahaan tidak mungkin memperoleh
keuntungan luar biasa (melebihi normal). Keuntungan luar biasa akan menarik
perusahaan-perusahaan baru untuk masuk ke dalam industri tersebut. Kemasukan
merka menambah penawaran, dan seterusnya pertambahan penawaran ini akan
menurunkan harga. Penyesuaian seperti ini akan terus berlangsung sehingga tidak
terdapat lagi keuntungan yang melebihi normal.
Juga keadan di mana perusahaan mengalami kerugian adalah merupakan
keadaan yang sementara. Kerugian mendorong beberapa perusahaan untuk
mengundurkan diri dari industri tersebut. Penawaran barang akan menjadi
semakin berkurang dan menyebabkan kenaikan harga. Penawaran semakin
berkurang dan harga semakin naik akan terus berlangsung sehungga perusahaan-
perusahaan akan mengalami keuntungan normal kembali.
Kedua-dua keadaan di atas jelas menunjukkan bahwa dalam jangka
panjang perusahaan-perusahaan dalam persaingan sempurna cenderung untuk
memperoleh keuntungan normal? Saja.

11.7 KURVA PENAWARAN INDUSTRI DALAM JANGKA PANJANG

Dalam jangka panjang faktor-faktor produksi dapat ditambah dan teknologi


berkembang. Perubahan seperti ini boleh mengurangi biaya produksi. Tetapi di
samping itu harga-harga faktor produksi dapat mengalami kenaikan dan inflasi
berlaku dalam ekonomi. Kedua keadaan ini -

271
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA

yaitu kenaikan harga faktor produksi dan inflasi, seterusnya akan mengakibatkan
kenaikan biaya produksi. Telah diterangkan bahwa biaya produksi penting
peranannya dalam menentukan penawaran. Maka perubahan-perubahan biaya
produksi dalam jangka panjang akan mempengaruhi kurva penawaran.
Berdasarkan kepada sifat perubahan biaya produksi dalam jangka panjang,kurva
penawaran industri dalam pasar persaingan sempurna dapat dibedakan kepada tiga
bentuk, yaitu yang dipengaruhi biaya produksi yang bersufat:

 Biaya jangka panjang yang tidak berubah


 Biaya jangka panjang yamg semakin meningkat
 Biaya jangka panjang yang semakin menurun

11.8 INDUSTRI BIAYA TETAP

Dalam uraian dengan menggunakan Gambar 11.9 dan 11.10 telah ditunjukkan
bahwa permintaan dapat mengalami kenaikan atau penurunan. Perubahan ini
menyebabkan penyesuaian ke atas kurva penawaran. Pada akhirnya interaksi di
antara permintaan yang telah mengalami perubahan dengan penawaran yang
menyesuaikan dengan perubahaan-perubahaan tersebut akan menyebabkan harga
tetap sebesar P0. Proses penyesuaian yang digambarkan dalam Gambar 11.9 dan
11.10 dapat juga diterangkan.

GAMBAR 11.11
Kurva Penawaran Jangka Panjang dalam Industri Biaya Tetap

272
Dengan menggunakan Gambar 11.11. Dengan cara yang baru ini dapat pada
ditunjukkan penawaran jangka panjang dalam industri. Gambar 11.11 (i)
menunjukkan perubahan biaya dalam perusahaan, dan Gambar 11.11 (ii)
menunjukkan kurva penawaran jangka panjang dalam industri.
Pada mulanya permintaan dalam pasar adalah D0 dan harga (yang ditentukan
oleh interaksi permintaan dan penawaran) adalah P0 maka titik E0 adalah titik
keseimbangan dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah 40000 unit.
Kemudian dimisalkan permintaan naik menjadi D1 dan ini menyebabkan kenaikan
harga. Tetapi setelah proses penyesuaian berlangsung pada akhirnya harga
kembali ke tingkat P0. Dengan demikian titik E1 adalah titik keseimbangan yang
baru dalam industri, dan dalam keadaan yang baru ini jumlah barang yang
diperjualbelikan adalah 60000 unit. Sesudah itu dimisalkan permintaan turun
menjadi D2 sebelum ada penyesuaian dalam penawaran jangka pendek harga
turun di bawah P0. Tetapi akhirnya, sebagai akibat dari penawaran yang berkurang
harga kembali ke tingkat P0. Maka E2 merupakan tingkat keseimbangan yang
berikut, dan jumlah barang yang diperjualbelikan adalah 28000 unit.
Kalau dibuat garis melalui E0, E1, dan E2 diperolehkan garis SS yang sejajar
dengan sumbu datar. Garis ini adalah kurva penawaran jangka panjang yang
wujud dalam industri apabila biaya produksi tidak mengalami perubahan di dalam
jangka panjang. Bahwa biaya produksi perusahaan adalah tetap di dalam jangka
panjang ditunjukkan oleh Gambar 11.11 (i). Di dalam jangka panjang kurva AC
dan MC tidak mengalami perubahan.

273
11.9 INDUSTRI BIAYA MENINGKAT

Memisalkan bahwa biaya produksi adalah tetap dalam jangka panjang kuranglah
mendekati kenyataan yang sebenarnya wujud. Pada umumnya di dalam jangka
panjang perusahaan akan mengalami kenaikan biaya produksi. Hal ini terutama
disebabkan oleh harga-harga faktor produksi yang semakin bertambah tinggi.
Bagaimana kenaikan biaya produksi akan mempengaruhi kurva penawaran jangka
panjang dalam industri ditunjukkan dalam Gambar 11.12. Bagian (i)
menunjukkan perubahan biaya dalam industri dan bagian (ii) menunjukkan bentuk
kurva penawaran jangka panjang. Misalkan pada mulanya permintaan D0 dan
harga pasar adalah P0. Maka keseimbang adalah pada E0 dan jumlah barang yang
diperjualbelikan adalah 30000 unit. Kurva biaya rata-rata dan marjinal adalah AC0
dan MC0, dan setiap perusahaan menghasilkan 50 unit. Berarti jumlah perusahaan
adalah 30000/50 = 600 perusahaan.
Selanjutnya katakanlah permintaan betambah menjadi D1. Perusahaan akan
menambah faktor-faktor produksi yang digunakan dan menyebabkan kenaikan
harga faktor produksi dan biaya produksi. Pada keseimbangan berikutnya biaya
rata-rata dan marjinal mencapai AC1 dan MC1, maka harga cenderung untuk
mencapai P1. Dengan demikian E1 adalah keseimbangan dalam industri dan
jumlah barang yang diperjualbelikan adalah 42000 unit. Masing-masing
perusahaan akan menghasilkan sebanyak 60 unit. Sekarang jumlah perusahaan
dalam industri adalah 42000/60 = 70 perusahaan. Kita misalkan lebih lanjut
bahwa permintaan akan bertambah lagi dan menyebabkan perusahaan-perusahaan
menambah pengunaan faktor produksi. Perubahan ini mempertinggi harga faktor
produksi sehingga biaya rata-tata dan marjinal menjadi seperti yang ditunjukkan
oleh AC2 dan MC2. Maka harga cenderung untuk mecapai P2. Dalam keadaan
seperti ini keseimbangan dalam pasar akan dicapai pada E2 dan jumlah barang
yang diperjualbelikan. Misalkan pada permulaanya permintaan yang wujud dalam
industri adalah D0 dan biaya prouksi perusahaan adalah seperti ditunjukan oleh
kurva AC0. Maka harga pasar akan mencapai P0 dan titik E0 adalah keseimbangan
dalam industri.Misalkan seterusnya permintaan kemudian bertambah yaitu
menjadi D1. Industri harus meproduksilebih banyak,maka permintaan merekake
atas bahan mentah bertambah. Karena industri penghasil bahan mentah
mengalami skala ekonomi,ia dapat menjual bahan mentahnya dengan harga yang
lebih murah. Sebagai akibatnya setiap perusahaan mengalami penurunan
biaya,yaitu menjadi AC1. Dalam keadaan seperti ini harga cenderung untuk
mencapai P1 dan keseimbangan industri yang baru pada E1. Dengan cara yang
sama dapat diterangkan efek yang berlaku bahwa apabila permintaan naik lagi
menjadi D2. Pada akhirnya harga akan mencapai P2 dan keseimbangan yang baru
adalah pada E2.Garis SS adalah garis yang melalui E0,E1,E2. Ia merupakan kurva
penawaran jangka panjang dalam industri yang mengalami penurunan biaya.

274
KEBAIKAN DAN KEBURUKAN PERSAINGAN SEMPURNA

Keadaan pasar yang bersifat persaingan sempurna banyak digunakan sebagai pemisalan
didalam analisis ekonomi.Kebanyakan analisis ekonomi mengggap bahwa persaingan
sempurna adalah struktur pasar yang lebih ideal dari jenis-jenis pasar lainnya.Namun
demikian ia juga mempunyai beberapa keburukan.Sebagai penutup kepada uraian
menegenai pasar persaingan sempurna,dalam bagian ini akan diperhatikan kebaikan dan
keburukan dari pasar tersebut.

11.10 PERSAINGAN SEMPURNA MEMAKSIMUMKAN EFISIENSI

Sebelum menerangkan kebaikan pasar persaingan sempurna ditijau dari sudut


efisiensi,terlebih dahuluu akan diterangkan dua konsep sfisiensi :efisiensi
produktif dan efisiensi alokatif.Seterusnya ,melalui kedua konsep efisiensi
ini,akan diterangkan kebaikan pasar persaingan sempurna kalau dibandingkan
dengan bentuk pasar lainnya.

11.10.1 Arti Efisiensi Dalam Analisis Ekonomi

Apakah yang dimaksud dengan menggnakan sumber-sumber daya (faktor-faktor


produksi) secara efisien ,.sumber-sumber daya yang digunakan secara efisien
apabila :

. Seluruh sumber-sumber daya yang tersedia sepenuhnya digunakan.

. Corak penggunaannya adalah sedemikian rupa hingga tidak terdapat


corak penggunan yang lain yang akan dapat menambah kemakmuran
masyarakat.(Dengan perkataan lain : penggunaanya yang sekarang telah
memaksimumkan kesehjatraan masyarakat)

Untuk melihat apakah sumber-sumber daya digunakan secara efisien atau


tidak,perlulah diteliti dua pengertian efisiensi,yaitu efisensi produktif dan
efisiensi alokatif:

1.Efisiensi Produktif untuk mencapai efisiensi produktif harus dipenuhi dua


syarat,yang pertama,untuk setiap tingkat produks,biaya yang dikeluarkan
adalah yang paling minimum.Untuk menghasilkan suatu tingkat produksi
berbagai crak gabungan faktor-faktor produksi digunakan.Gabungan yang paling
efisien adalah gabungan yang mengeluarkan biaya yang paling sedikit.syarat ini
harus dipenuhi pada setiap tingkat produksi.Syarat yang kedua industri secara
keseluruhan harus memproduksi barang pada biaya rata-rata yang paling
rendah,yaitu pada waktu kurva AC mencapai titik yang paling rendah.apabila
suatu industri mencapai keadaan tersebut maka tibkat produksinya dikatakan
mencapai tingkat efisiensi produk yang optimal,dan biaya produksinya merupakan
biaya produksi yang paling minimal.

2.Efisiensi Alokatif untuk melihat apakah efisisensi alokatif dicapai atau


tidak,perlulah dilihat apakah alokasi sumber-sumber daya keberbagai kegiatan

275
ekonomi atau produksi telah mencapai efisiensi yang yang maksimal apabila
dipenuhi syarat berikut : harga setiap barang sama dengan biaya marjinal
untuk memproduksi barang tersebut. Berati untuk setiap kegiatan ekonomi,
produksi harus terus dilakukan sehingga mencapai keadaan dimana harga= biaya
marjinal.Dengan cara ini produksinya berbagai macam barang dalam perekonomian
akan memaksimalkan kesehjateraan masyarakat.

Untuk melihat mengapa keadaan itu diperlukan untuk mencapai efisiensi


alokatif,perhatikan contoh hipotetis berikut. Dalam contoh ini akan diperhatiakan
penyesuain yang akan berlakau memproduksi barang X dan Y dalam dua kasus
berikut.

. Kasus 1: Misalkan (i) Harga barang X melebihi biaya marjinal untuk


memproduksinya (P>MC),dan (ii) harga barang Y lebih rendah dari biaya
marjinalnya (P<MC),kasus 1 ini jelas menunjukan bahwa memproduksi barang X
dapat menambah untung,tetapi sebaliknya produksi barang Y perlu dikurangi
untuk menambah keuntungan.Dalam keadaan ini,kemakmuran masyarakat
bertambah tinggi apabila lebih banyak barang X diproduksi dan produksi barang
Y dikurang.Implikasi dari keadaan ini adalah :lebih banyak sumber daya digigunakan
untuk memprodksi barang X dan sumber daya untuk memproduksi barang Y
dikurangi.penyesuaian dikedua industri ini akan menuju kearah tingkat produksi
dimana P=MC.

. Kasus 2 :Dikedua industri,yaitu industri menghasilkan barang X dan Y,berlaku


keadaan dimana P>MC.Dalam keadaan ini,menambah produksi barang X dan
barang Y akan menambah keuntungsn perusahaan-perusahaan dan meningkatkan
kemakmuran masyarakat.sumber-sumber daya baru akan masuk ke kedua industri
untuk meningkatkan produksi barang X dan Y. Penyesuain ini akan terus berlaku
sehingga dikedua industri berlaku keadaan dimana P=MC.

Kedua kasus di atas menunjukan bahwa apabila sumber-sumber daya dialokasikan


secara sedemikian rupa sehingga disetiap industri berlaku keadaan dimana
P=MC,maka kemakmuran masyarakat akan mencapai tingkat yang makimum.

Efisiensi Dalam Persaingangan Sempurna

Didalam persaingan sempurna,kedua jenis efisiensi yang dijelaskan diatas akan


selalu wujud.

11.11 PASAR PERSAINGAN SEMPURNA


Telah dijelaskan bahwa di dalam jangka panjang perusahaan dalam persaingan
sempurna akan mendapat untung normal, dan untung normal ini dicapai apabila
biaya produksi adalah yang paling minimum. Dengan demikian, sesuai dengan
arti efisiensi produksi yang telah dijelaskan dalam jangka panjang efisiensi
produktif selalu dicapai oleh perusahaandalam persaingan sempurna.
Telah juga dijelaskan bahwa dalam persaingan sempurna harga = hasil penjualan
marjinal. Dan di dalam memaksimumkan keuntungan syaratnya adalah hasil

276
penjualan marjinal = biaya marjinal. Dengan demikian di dalam jangka panjang
keadaan ini berlaku :harga = hasil penjualan mrjinal = biaya marjinal.
Kesamaan ini membuktikan bahwa pasar persaingan sempurna juga mencapai
efisiensi alokatif.
Dari kenyataan bahwa efisiensi produktif dan efesiensi alokatif dicapai di
dalam pasar sersaingan sempurna, maka dapatlah disimpulkan bahwa penggunaan
sumber-sumber daya adalah sangat efesiensi dalam pasar persaingan sempurna

11.11.1 KEBEBASAN BERTINDAK DAN MEMILIH

Persaingan sempurna menghindari wujudnya konsentrasi kekuasaan di


segolongan kecil masyarakat. Pada umumnya orang berkeyakinan bahwa
konsentrasi yang semacam itu akan membatasi kebebasan sseseorang dalam
melakukan kegiatannya dan memilih pekerjaan yang disukainya. Juga
kebebasannya untuk memilih barang yang dikonsumsinya menjadi lebih terbatas.
Di dalam pasar yang bebas tidak seorang pun mempunyai kekuasaan dalam
menentukan harga, jumlah produksi, danjenis-jenis barang yang diproduksikan.
Begitu pula dalam menetukan bagaimana faktor-faktor produksi digunakan di
dalam masyarakat, efesiensilah yang menjadi faktor yang menentukan
pengalokasiannya. Selanjutnya dengan ada kebebasan untuk memproduksikan
berbagai jenis barang mak amasyarakat dapat mempunyai pilihan yang lebih
banyak terhadap barang-barang dan jasa-jasa yang diperlukan unruk memenuhi
kebutuhanya. Dan mempunyai kebebasan yang penuh keatas corak pilihan yang
akan dibuatnya dalam menggunakan faktor-faktor produksi yang mereka miliki.

11.12 BEBERAPA KRITIK TERHADAP PERSAINGAN SEMPURNA


Di samping menekankan kebaikan-kebaikanya, ahli-ahli ekonomi juga menyadari
bahwa persaingan sempurna mempunyai beberapa kelemahan/keburukan.
Beberapa kelemahan yang penting di uraikan di bawah ini.

11.12.1 Persaingan sempurna tidak mendorong inovasi


Dalam pasar persaingan pasar sempurna teknologi dapat di contoh dengan mudah
oleh perusahaan lain. Sebagai akibatnya suatu perusahaan tidak dapat memperoleh
keuntungan yang kekal dari mengembangkan teknologi dan teknik memproduk
yang baru tersebut. Oleh sebab itulah keuntungan dalam jangka panjang hanyalah
berupa keuntungan normal, karena walaupun pada mulanya sesuatu perusahaan
dapat menaikkan efisiensi dan menurunkan biaya, perusahaan-perusahaan lain
dalam waktu yang singkat juga dapat berbuat demikian. Ketidakkekalan
keuntungan dan mengembangkan teknologi ini menyebabkan perusahaan-
perusahaan tidak terdorong untuk melakukan perkembangan teknologi dan
inovasi.
Disamping oleh alasan yang disebutkan di atas, segolongan ahli ekonomi

277
juga berpendapat kemajuan teknologi adalah terbatas di pasar pesaingan sempurna
karena perusahaan-perusahaan yang kecil ukurannya tidak akan mampu untuk
membuat penyelidikan untuk mengembangkan teknologi yang lebih baik.
Penyelidikan seperti itu sering sekali sangat mahal biayanya dan tidak dapat
dipikul oleh perusahaan yang kecil ukurannya. Sebagai contoh, kegiatan pertanian
tradisional pada umumnya menggunakan teknologi yang tidak berkembang sama
sekali. Dan usaha untuk memodernkannya selalu dilakukan melalui penyelidikan
dan pengembangan teknologi oleh pemerintah. Para petani tidak mempunyai
kemampuan untuk melakukannya.

11.12.3 Persaingan Sempurna Adakalanya Menimbulkan Biaya Sosial

Ini telah dibicarakan dalam Bab Dua. Di dalam menilai efisiensi perusahaan harus
diperhatikan adalah cara perusahaan ini menggunakan sumber-sumber daya.
Ditinjau dari sudut pandangan perusahaan penggunaannya mungkin sangat
efisien. Akan tetapi, ditinjau dari sudut kepentingan masyarakat,adakalanya
merugikan. Sebagai contoh, kegiatan yang efisien tersebut mungkin menimbulkan
pengotoran lingkungan yang serius,maka biaya sosial dari kegiatan tersebut sangat
tinggi (masyarakat menderita kerugian).

11.12.4 Membatasi Pilihan Konsumen

Karena barang yang dihasilkan perusahaan-perusahaan adalah 100 persen sama,


konsumen mempunyai pilihan yang terbatas untuk menetukan barang yang akan
dikonsumsinya. Dalam pasar persaingan monopolitis dan oligopoli suatu jenis
barang tertentu diproduksikan secara berbeda-beda coraknya oleh berbagai
perusahaan. Maka terdapat lebih banyak variasi dan pilihan kepada konsumen.
Pilihan yang lebih lengkap menyebabkan kepuasan yang mereka peroleh adalah
lebih komplit dari apabila jenis barang yang tersedia adalah serupa.

11.12.5 Biaya Produksi dalam Persaingan Sempurna Mungkin Lebih


Tinggi

Di dalam mengatakan biaya produksi dalam pasar persaingan sempurna adalah


paling minimum, tersirat (yang tidak dinyatakan) pemisalan bahwa biaya produksi
tidak berbeda. Pemisalan ini tidak selalu benar. Perusahaan-perusahaan dalam
bentuk pasar lainnya (seperti misalnya pasar monopoli) mungkin dapat
mengurangi biaya produksi sebagai akibat menikmati skala ekonomi,
perkembangan teknologi dan inovasi. Seperti akan ditunjukkan dalam bab beriku,
di dalam uraian mengenai monopoli, biaya produksi yang lebih rendah
menyebabkan jumlah produksi adalah lebih banyak dari di dalam pasar persaingan
sempurna dan harga adalah lebih rendah.

278
11.12.6 Distribusi Pendapatan Tidak Selalu Merata

Suatu corak distribusi pendapatan tertentu menimbulkan suatu pola permintaan


tertentu dalam masyarakat. Pola permintaan tersebut akan menentukan bentuk
pengalokasian sumber-sumber daya. (ingat : dalam perekonomian pasar,
permintaan menentukan corak pengunaan sumber-sumber daya). Ini berarti
distribusi pendapatan menentukan bagaimana bentuk dari penggunaan. Sumber-
sumber daya yang efisien. Kalau distribusi pendapatan tidak merata maka
penggunaan sumber-sumber daya (yang dialokasikan secara efisien) akan lebih
banyak digunakan untuk kepentingan golongan kaya. Sebagai contoh, dalam
masyarakat diperlukan banyak rumah murah. Tetapi kalau mekanisme pasar
menunjukkan bahwa rumah mewah mudah dijual maka para pengusaha akan
menghasilkan rumah mewah. Dengan memperhatikan keadaan permintaan dalam
pasar, maka efisiensi dalam penggunaan sumber-sumber daya mencapai
maksimum tetapi ia tidak memaksimumkan kepentingan sekuruh masyarakat

11.13 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Penentuan keseimbangan di pasaran barang bergantung kepada struktur


pasar dari barang yang diperjualbelikan. Struktur pasar barang dibedakan
kepada empat bentuk: (1) pasar persaingan sempurna, (ii) monopoli, (iii)
persaingan monopolistis, dan (iv) oligopoli. Bab ini membicarakan
berbagai aspek dari pasaran persaingan sempurna.
2. Pasaran persaingan sempurna merupakan pasaran barang yang paling ideal
karena mempunyai ciri-ciri yang memaksimumkan kesejahteraan
masyarakat. Ciri-ciri utama persaingan sempurna adalah: pengambil harga,
mudah ke luar masuk, menghasilkan barang serupa
(identikal/homogenous), banyak perusahaan dan pembeli mempunyai
pengetahuan yang sempurna mengenai pasar
3. Dua faktor perlu dipertimbangkan dalam menentukan keseimbangan
firma,yaitu: (i) biaya produksi dan (ii) keadaan permintaan di pasar. Untuk
memahami hal yang dinyatakan dalam (ii) perlu ditentukan bentuk kurva
permintaan dan kurva hasil penjualan marjinal. Firma dalam persaingan
sempurna adalah “pengambil harga”. Oleh sebab itu kurva permintaan
berbentuk garis lurus yang horizontal dan kurva hasil penjualan marjinal
bertindih dengan kurva permintaan.
4. Keseimbangan firma yaitu keadaan di mana perusahaan akan menentukan
kuantitas produksi di mana keuntungan maksimum akan dicapai dapat
ditentukan dengan menggunakan dua pendekatan : (i) dengan menentukan
keadaan di mana perbedaan di antara jumlah hasil penjualan dengan
jumlah biaya (biaya total) mencapai maksimum, dan (ii) dengan

279
menentukan tingkat produksi dimana biaya marjinal sama dengan hasil
penjualan marjinal. Cara dalam (ii) merupakan cara yang lebih banyak
digunakan dalam analisis
5. Keseimbangan firma dapat dibedakan kepada tiga keadaan,yaitu :

a. Firma mendapat keuntungan lebih nasional, yaitu, hasil penjualan


melebihi jumlah biaya. Keuntungakan ini akan menaik lebih
banyak firma masuk pasaran
b. Firma mendapat keuntungan normal, yaitu hasil penjualan sama
dengan jumlah biaya.
c. Firma mengalami kerugian tetapi masih dapat menutupi biaya
berubah. Dalam keadaan ini operasi perusahaan masih dapat
diteruskan
Firma menutup operasinya apabila jumlah hasil penjualan di baeah biaya berubah
total.
6. Dengan menggunakan keseimbangan firma pada berbagai tingkat harga
dapat dibentuk kurva penawaran firma. Kurva penawaran tersebut adalah
sama dengan kurva MC sejak kurva tersebut memotong titik terendah
kurva AVC
7. Dalam jangka panjang firma-firma dalam persaingan sempurna hanya
akan memperoleh untung normal saja. Hal ini disebabkan karena firma-
firma dapat dengan mudah masuk ke pasaran. Apabila mendapat
keuntungan lebih normal, lebih banyak firma akanberoperasi dipasaran.
Penawaran bertambah dan harga merosor. Pada akhirnya firma-firma
hanya akan memperoleh untung normal. Sebaliknya, apabila firma
mengalami kerugian, perusahaan akan ke luar dari pasaran. Maka harga
meningkat dan firma yang tinggal pada akhirnya dapat menikmati yang
normal
8. Kurva penawaran jangka panjang firma-firma persaingan sempurna
bergantung kepada perkembangan biaya produksi. Dalam jangka panjang
kurva penawaran firma persaingan sempurna dapat dibedakan kepada tiga
bentuk: (i) berbentuk horisontal, yaitu apabila biaya tidak mengalami
perubahan, (ii) menaik ke atas, yaitu apabila biaya produksi semakin
meningkat; dan (iii) menurun ke kanan, yaitu apabila biaya produksi
semakin menurun.
9. Dibandingkan dengan struktur pasar yang lain, pasar persaingan sempurna
mempunyai beberapa kebaikan dan kelemahan. Kebaikan ialah ; (i) dapat
memaksimumkan efesiensi, (ii) tingkat kebebasan bertindak dan memilih
tinggi, dan (iii) dapat menciptakan distribusi pendapatan yang lebih baik.
Sedangkan kelemahannya adalah; tidak mengalahkan inovasi, adakalanya
menimbulkan biaya sosial, pilihan konsmen terbatas, adakalanya biaya
produksi lebih tinggi dan adakalanya distribusi pendapatan tidak
seimbang.

280
KONSEP PENTING

Barang serupa (identical/homogenous product); Barang yang sejenis


dapat dipromosikan berbagai perusahaan yang bentuk fisiknya tidak
mudah dibedakan satu sama lain.

Biaya sosial; kerugian, berupa material tapi terutama dalam bentuk


pencemaran lingkungannya, yang ditanggung masyarakat sebagai akibat
operasi peruisahaan menimbulkan efek buruk tersebut.

Efisiensi produktif; kegiatan firma menghasilkan suatu barang yang


operasinya mencapai suatu tingkat produksinya di mana tingkat harga
sama dengan biaya marjinal.

Efesiensi produktif; kegiatan firma menghasilkan suatu barang yang


operasinya mencapai suatu tingkat produksi di mana biaya rata-ratanya
adalah yang paling minimum.
Hasil penjualan marjinal; Nilai tambahan pendapatan yang di peroleh
perusahaan dari menjual satu unit tambahan produksinya.

Hasil penjualan rata-rata; pendapatan perunit barang yang di peroleh


dari menjual sejumlah barang tertentu. Nilainya diperoleh dari membagi
seluruh pendapatan dari penjualan di bagi dengan jumlah produksi yang di
jual.

Hasil penjualan total; Seluruh pendaptan yang di peroleh dari penjualan


sejumlah produksi tertentu.

Keuntungan normal; Suaru keadaan dalam operasi perusahaan di mana


seluruh hasil penjualan yang di perolehnya adalah sama dengan seluruh
biaya yang dibelanjakannya termasuk jumlah biaya tetap dan biaya
tersembunyi.

Keuntungan lebih normal; Operasi perusahaan yang menguntungkan,


yaitu jumlah hasil penjualannya melebihi semua biaya peroduksinya.

Titik impas (break-even point); Tingkat operasi perusahaan yang


mencapai suatu tingkat produksinya dimana biaya total sama dengan hasil
penjualan total.

Titik menutup perusahaan (shutdown-point); Titik terendah dari kurva


AVC. Apabila harga mencapai titik terendah ini, hasil penjualan total sama
dengan biaya berubah total. Yang berarti firma tidak memperoleh
kelebihan hasil penjualan dari operasinya. Dalam keadaan seperti ini lebih
baiklah apabila menghentikan kegiataan memproduksi barang.

281
BAB XII

MONOPOLI
HAL-HAL YANG DITERANGKAN
 Ciri-ciri monopoli dan faktor-faktor yang menimbulkannya.
 Pemaksimuman keuntungan dalam monopoli.
 Kemungkinan monopoli mendapatkan keuntunga yang berlebihan.
 Ketiadaan kurva penawaran dalam monopoli.
 Diskriminasi harga dalam monopoli.
 Kebijakan pemerintah dalam monopoli alamiah.
 Kebijakan dan kelemahan monopoli.

Struktur pasar yang sangat bertentangan ciri-cirinya dengan persaingan sempurna


adalah pasar monopoli.Monopoli adalah suatu bentuk pasar dimana terdapat satu
perusahaan saja.Dan perusahaan ini menghasilkan barang yang tidak mempunyai
barang penganti yang sangat dekat. Biasanya keuntungan yang dinikmati oleh
perusahaan monopoli adalah keuntungan melebihi normal dan ini di peroleh
karena terdapat hambatan yang sangat tangguh yang dihadapi perusahaan-
perusahaan lain untuk memasuki industry tersebut. Menerangkan bentuk
halangan-halangan ini merupakan salah satu aspek yang dianalisis dalam bab ini.
Sebelum itu ciri-ciri pasar monopoli akan diterangkan.
Perhatian utana dari uraian dalam bab ini akan ditumpukan kepada penerangan
mengenai bagaimana caranya suatu monopoli menentukan tingkat produksi yang
akan memaksimuman keuntungannya. Seperti juga dengan analisis mengenai
pemaksimuman keuntungan di pasar persaingain sempurna analisis mengenai hal
itu di perusahaan monopoli akan menggunakan dua cara yaitu: (i) dengan
pendekatan biaya total dan penjualan total; (ii) dengan pendekatan biaya marjinal
dan hasil penjualan marjinal.
Hal-hal lain mengenai operasi perusahaan monopoli yang akan di terangkan
dalam bab ini adalah: kurva penawaran dalam monopoli,diskriminasi
harga,monopoli alamiah dan tingkat operasinya,dan penilaian terhadap kebaikan
dan kelemahan pasar monopoli.

12.1 BEBERAPA ASPEK KHUSUS PASAR MONOPOLI


Sebelum menganalisis kegiatan dengan cara menentukan produksi dalam pasar
monopoli, dua aspek berikut akan diuraikan dalam bagian ini: (i) ciri-ciri
monopoli, dan (ii) faktor-faktor yang menghambatkan kemasukan kepasar
monopoli.

282
12.1.1 CIRI-CIRI PASAR MONOPOLI
Ciri-ciri pasar monopoli sangat berbeda dengan persaingan sempurna.Uraian
berikut menerangkan ciri-ciri monopoli.
12.1.2 Pasar Monopoli Adalah Industri Satu Perusahaan
Hal ini rasanya tidak perlu diterangkan lagi.Sifat ini sudah secara jelas dilihat dari
definisi monopoli diatas, yaitu ada satu perusahaan dalam indusri tersebut.
Dengan demikian barang atau jasa yang dihasilkannya tidak dapat dibeli dari
tempat lain. Para pembeli tidak mempunyai pilihan lain, kalau mereka
menginginkan barang tersebut maka mereka harus membeli dari perusahaan
monopli tersebut. Syarat –syarat penjualan sepenuhnya ditentukan oleh monopoli
itu, dan pembeli tidak dapat berbuat suatu apapun didalam menentukan syarat jual
beli.
12.1.3Pasar Mempunyai Barang Penganti yang Mirip
Barang yang dihasilkan perusahaan tidak monopoli tidak dapat digantikan oleh
barang lain yang ada di dalam pasar. Barang tersebut merupakan satu-satunya
jenis barang yang seperti itu dan tidak terdapat barang mirip (close substitute)
yang dapat mengantikan barang tersebut.Aliran listrik adalah contoh dari barang
yang tidak mempunyai barang penganti yang mirip.yang ada hanya lah barang
penganti yang sangat berbeda sifatnya,yaitu lampu minyak. Lampu minyak tidak
dapat mengantikan listrik karena,ia tidak dapat digunakan untuk menghidupkan
televisi atau memenaskan strika/gosokan.
12.1.4 Tidak Terdapat Kemungkinan untuk Masuk ke dalam Industri
Sifat ini merupakan sebab utama yang menimbulkan perusahaan yang mempunyai
kekuasaan monopoli.Tanpa sifat ini pasar monopoli tidak akan wujud,karena
tanpa adanya halangan tersebut pada akhirnya akan terdapat beberapa perusahaan
di dalam industry.Keuntungan perusahaan monopoli tidak akan menyebabkan
perusahaan-perusahaan lain memasuki industry tersebut.Adanya hambatan
kemasukan yang sangat tangguh menghindarkan berlakunya keadaan yang seperti
itu.Adanya beberapa hambatan kemasukan ke dalam pasar monopoli.Ada yang
bersfat legal,yaitu dibatasi oleh undang-undang.Ada yang bersifat teknologi,yaitu
teknologi yang digunakan sangat canggih dan tidak mudah dicontoh.Dan ada pula
yang bersifat keuangan,yaitu modal yang diperlukan sangat besar.
12.1.5 Dapat Mempengaruhi Penentuan Harga
Oleh karena perusahaan monopoli merupakan satu-satunya penjual di dalam
pasar,maka penentuan harga dapat dikuasainya.oleh sebab itu perusahaan
monopoli dipandang sebagai penentuharga atau price setter.Dengan
mengadakan pengendalian ke atas produksi dan jumlah barang yang ditawar kan
oleh perusahaan monopoli dapat menentukan harga pada tingkat yang
dikehendakinya.
12.1.6 Promosi Iklan Kurang Diperlukan
Oleh karena perusahaan monopoli adalah satu-satunya perusahaan didalam
industry,ia tidak perlu mempromosikan barangnya dengan menggunakan

283
iklan.Pembeli yang memerlukan barang yang diproduksikannya terpaksa membeli
dari padanya.Walau bagaimana perusahaan monopoli sering membuat iklan. Iklan
tersebut bukanlah bertujuan untuk menarik pembeli,tetapi untuk memelihara
hubungan baik dengan masyarakar.
12.2 FAKTOR-FAKTOR YANG MENIMBULKAN MONOPOLI
Terdapat tiga faktor yang dapat menyebabkan wujudnya pasar (perusahaan)
monopoli. Ketiga faktor tersebut adalah:
1.Perusahaan monopoli mempunyai suatu sumber daya tertentu yang unik dan
tidak dimiliki perusahaan lain.
2.Perusahaan monopoli pada umumnya dapat menikmati skala ekonomi
(economies of scale) hingga ke tingkat produksi yang sangat tinggi.
3.monopoli wujud dan berkembang melalui undang-undang,yaitu pemerintah
memberi hak monopoli kepada perusahaan tersebut.
Uraian berikut akan secara lebih terperinci menerangkan ketiga-tiga faktor yang
baru dinyatakan di atas.
12.2.1 Memiliki Sumber Daya yang Unik
Salah satu sumber penting dari adanya monopoli adalah pemilikan suatu sumber
daya yang unik (istimewa) yang tidak dimiliki oleh orang atau perusahaan
lain.satu contoh yang jelas dalam hal ini adalah “suara emas” dari seorang
penyanyi terkenal atau kemampuan bermain yang sangat luar biasa oleh seorang
pemain sepak bola.Hanya mereka yang mempunyai kepandaian tersebut dan harus
di bayar lebih mahal dari biasa apabila masyarakat ingin meniknatinya.
Di dalam suatu perekonomian,monopoli juga dapat berlaku apabila suatu
perusahaan menguasai seluruh atau sebagian besar bahan mentah yang
tersedia.Dimasa ini contoh dari perusahaan yang masih mempunyai sifat seperti
ini adalah perusahaan permata De Beers Company di afrika selatan.Hampir semua
pertambangan permata yang ada didunia ini dimiliki oleh perusahaan
tersebut.Pada permulaan abad yang lalu perusahaan Standar Oil Company di
Amerika Serikat menguasai hamper seluruh sumber minyak yang ada di Negara
tersebut.sampai sebelum Perang Dunia Kedua perusahaan Aluminium Company
of Amerikajuga mempunyai kekuasaan monopoli.pada waktu itu hamper semua
cadangan bauxite, yaitu bahan mentah yang digunakan untuk menghasilkan
aluminium,dimiliki oleh perusahaan it. Oleh sebab itu dapat menghasilkan
barangnya tanpa ada persaingan.Perusahaan air minum di suatu kota adalah satu
contoh lain dari kekuasaan monopoli yang memiliki sumber daya yang unik.
12.2.2 Dapat Menikmati Skala Ekonomi
Di dalam abad ini berkembang teknologi berlaku sangat pesat sekali.Di berbagai
kegiatan ekonomi tingkat teknologi adalah sedemikian modernnya sehingga
produksi yang efisien hanya dapat dilakukan apabila jumlah produksinya sangat
besar dan meliputi hampir seluruh produksi yang diperlukan di dalam pasar.

284
Keadaan seperti ini berarti suatu perusahaan hanya akan menikmati skala ekonomi
yang maksimum apabila tingkat produksinya adalah sangat besar jumlahnya. Pada
waktu perusahaan mencapai keadaan dimana biaya produksi mencapai
minimum,jumlah produksi adalah hampir menyamai jumlah permintaan yang
wujud di pasar. Dengan demikian, sebagai akibat dari skala ekonomi yang
demikian sifatnya,perusahaan dapat menurunkan harga barangnya apabila
produksi semakin tinggi.pada tingkat produksi yang sangat tinggi,harga adalah
sedemikian rendahnya sehingga perusahaan-perusahaan baru tidak akan sanggup
bersaing dengan perusahaan yang terlebih dahulu berkembang. Keadaan ini
mewujudkan pasar monopoli.
Suatu industry yang skala ekonominya mempunyai sifat seperti yang diterangakan
diatas adlah perusahaan yang dikatakan merupakan monopoli alamiah atau natural
monopoly. Monopoli alamiah pada umumnya dijumpai dalam perusahaan jasa
umum (utilities) seperti perusahaan listrik, perusahaan air minum, perusahaan
telepon, dan perusahaan angkutan kereta api. Di beberapa jenis industry lain skala
ekonomi tidak mewujudkan monopoli, tapi atau atau beberapa perusahaan
memproduksikan barang yang hampir sama jumlahnya yang ditawarkan di pasar.
Perusahaan baja, pertambangan minyak,dan industri pembuat mobil adalah
contoh-contoh dari industri semacam itu.
12.2.3 Kekuasaan Monopoli yang Diperoleh Melalui Peraturan Pemerintah
Di dalam undang-undang pemerintah yang mengatur kegiatan perusahaan-
perusahaan terdapat beberapa peraturan yang akan mewujudkan kekuasaan
monopoli. Peraturan-peraturan yang seperti itu adalah (1) Peraturan paten dan hak
cipta (copy rights) dan (2) hak usaha esekutif (exlusive francbise) yang di berikan
kepada perusahaan jasa umum.
1.Peraturan paten dan hak ciptaperkembangan ekonomi yang sangat pesat
terutama ditimbulkan oleh perkembangan teknologi. Untuk mengembangkan
teknologi kadang-kadang diperlukan waktu bertahun-tahun dan biaya yang sangat
besar. Oleh sebab itu kegiatan dan pengeluaran untuk mengembangkan teknologi
tidak akan dilakukan perusahaan apabila hasil jerih payah mereka dengan
mudahnya saja dicontoh atau di jiplak oleh perusahaan lain. Apabila tidak ada
peraturan yang melarang penjiplakan, tidak ada untungnya bagi perusahaan yang
menciptakan barang-barang yang lebih baik mutunya ,karena dalam waktu yang
singkat perusahaan lain akan menirunya. Sebagai akibat dari keadaan seperti ini
kemajuan teknologi akan terhambat, dan ini selanjutnya melambatkan jalannya
pertumbuhan ekonomi. Agar usaha mengembangkan teknologi dengan tujuan
untuk menciptkan barang baru akan memberikan keuntungan kepada perusahaan,
haruslah pemerintah melarang dan menghukum kegiatan menjiplak tersebut.
Langkkah seperti ini dilakukan dengan memberikan hak paten kepada perushaan
yang mengembangkan barang baru.
Hak cipta atau copy rights merupakan bentuk hak lain dari hak paten, ia itu
merupakan suatu jaminan hokum untuk penghindari penjiplakan. Tetapi hak cipta
khusus diberikan pada penulis buku dan penggubah lagi.Dengan adanya hak cipta

285
tersebut hanya penulis atau penggubah lagu saja yang mempunyai hak keatas
penerbitan buku yang ditulis dan lagu yang diubah.
2. hak usaha eksklusif apabila skala ekonomi hanya di peroleh perusahaan
setelah perusahaan itu mencapai tingkat produksi yang sangat tinggi, kepentingan
khalayak ramai akan dimaksimumkan apabila perusahaan diberi kesempatan
untuk menikmati skala ekonomi itu, dari pada waktu yang sama diharuskan
menjual produksinya dengan harga yang rendah. Untuk menciptakan keadaan
seperti ini secara serentak pemerintah harus menjalankan dua langkah : (i)
memberikan hak monopoli kepada suatu perusahaan dalam suatu kegiatan
tertentu,dan (ii) menentukan harga/tarif yang rendah ke atas barang/jasa yang
diproduksi. Contoh perusahaan seperti ini adalah perusahaan air minum,
perusahaan pembangkit listrik dan angkutan kereta api.
Tanpa adanya hak eksklusif untuk berusaha sebagai perusahaan monopoli akan
timbul halangan untuk menikmati skala ekonomi secara maksimum. Sebagai
akibatnya setiap perusahaan menetapkan harga/tariff yang tinggi ke atas
barang/jasa yang dihasilkannya. Keadaan seperti ini menimbulkan kerugian pada
masyarakat,karena mereka harus membayar produksi perusahaan itu dengan harga
yang tinggi. Hak eksklusif yang menjamin adanya perushaan tunggal dalam pasar
belum menjamin bahwa harga ditetapkan pada tingkat yang rendah. Walapun
perusahaan tersebut dapat mengecap skala ekonomi dengan sepenuhnya, yang
menyebabkan biaya produksi berada pada tingkat yang sangat rendah, belum tentu
perusahaan akan menjual hasil produknya pada harga yang rendah, untuk
menghindari agar perusahaan tidak mengambil tindakan yang seperti itu
pemerintah, disamping memberikan hak monopoli, akan menetapkan harga/tarif
penjualan dari barang/jasa yang disediakan oleh perusahaan tersebut. Dengan cara
ini dapatlah kepentingan para konsumen dilindungi,yaitu konsumen dapat
membeli barang yang dihasilkan perusahaan monopoli pada tingkat harga yang
relatif rendah.

12.3 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN DALAM MONOPOLI


Dalam menggambarkan prinsip penetuan pemaksimuman keuntungan dalam
monopoli dua cara akan digunakan, yaitu dengan menggunakan angka-angka dan
secara grafik. Untuk masing-masing cara ini akan ditunjukan prinsip penentuan
pemaksimuman keuntungan berdasarkan pendekatan (i) biaya total dan hasil
penjualan total, dan (ii) biaya marjinal dan dan hasil penjualan marjinal. Sebelum
melaksanakan hal-hal tersebut terlebih dahulu akan dilihat hubungan antara harga
dan jumlah barang yang ditawarkan/diproduksikan,dan implikasi dari sifat
hubungan tersebut kepada hasil penjualan total.

286
12.3.1 PRODUKSI, HARGA DAN PENJUALAN
Telah dinyatakan bahwa dalam monopoli hanya ada satu perusahaan dalam
pasar.Olehkarena permintaan dalam industri adalah juga permintaan ke atas
produksi perusahaan monopoli tersebut. Dalam Bab empat telah diterangkan sifat
umum dari permintaan barang-barang, yaitu: makin tinggi harga suatu barang,
makin sedikit jumlah yang diminta. Sifat ini menyebabkan kurva permintaan ke
atas suatu barang adalah bersifat menurun dari kiri atas ke kanan
bawah.Permintaan ke atas produksi monopoli tidak menyimpang dari sifat umum
ini. Berarti suatu monopoli akan dapat memperoleh harga penjualan yang tinggi
apabila produksi sedikit,dan harga penjualan semankin rendah apabila produksi
semakin banyak.
Dalam menerangkan mengenai persaingan sempurna telah dijelaskan bahwa
permintaan bersifat elastis sempurna (yaitu kurva permintaan adalah sejajar
dengan sumbu datar) dan sebabnya adalah karena berapa pun produksi yang
dijaul perusahaan, harga tidak berubah.Sebagai akibanya harga=hasil penjualan
marjinal - yaitu P=MR. Permintaan yang dihadapi oleh monopoli adalah berbeda
dengan yang dihadapi oleh perusahaan dalam persaingan sempurna. Sebagai
akibatnya dalam monopoli, seperti akan diterangkan dibawah ini, harga selalu
lebih tinggi dan hasil penjualan marjinal.

Contoh Angka
Untuk lebih memahami sifat hubungan di antara jumlah produksi, harga, hasil
penjualan total, dan hasil penjualan marjinal, didalam table 12.1 dikemukakan
suatu d=contoh hipotetis mengenai hal tersebut. Sesuai dengan sifat permintaan ke
atas produksi monopoli seperti yang telah diterangkan di atas dalam table 2.1
ditunjukan bahwa semakin besar jumlah produksi (perhatian kolom 1), semakin
rendah harga barang (perhatikan kolom 2). Bagaimana implikasi dari keadaan
tersebut ke atas hasil penjualan total dan marjin berturut-turut ditunjukan dalam
kolom (3) dan (4). Hasil penjualan total seperti telah di ketahui, adalah jumlah
produksi x harga, maka nilainya di peroleh dari mengalikan angka dalam kolom
(1) dengan angka dalam kolom (2). Sesuai dengan definisi hasil penjualan
marjinal, yaitu tambahan hasil penjulan total apabila penjualan bertambah
sebanyak 1 unit, angka dan kolom (4) diperoleh dari penggunaan persamaan TR n-
TRn-1. Sebagai contoh TR1 (TR pada waktu jumlah produksi adalah 1) adalah Rp
18000, sedangkan TR2 adalah = Rp 32000. Maka MR akibat dari kenaikan
produksi dari 1 menjadi 2 unit adalah Rp 32000-Rp 18000= Rp 14000. Angka-
angka dalam kolom (4) di hitung dengan cara ini.
Perhatikanlah dengan lebih seksama angka-angka hasil penjualan total yang
terdapat dalam kolom (3). Sampai produksi sebanyak 5 unit hasil penjualan total
terus menerus bertambah, tetapi pertambahannya adalah pada tingkat (jumlah)
yang semakin berkurang. Nial dari pertambahan hasil penjualan total yang
semakin berkurang tersebut ditunjukan dalam kolom (4). Sesudah unit

287
Ke-5, pertambahan produksi selanjutnya akan mengurangi hasil penjualan total,
yang berarti hasil penjualan marjinal (atau pertambahan hasil penjualan total)
nilainya adalah negatif.
Kesimpulan
Berdasarka kepada gambaran yang ditunjukan dalam Tabel 12.1 dapat dibuat dua
kesimpulan penting seperti yang dinyatakan di bawah ini. Apabila harga barang
menjadi semakin menurun pada waktu jumlah produksi semakin meningkat,
maka:

 Hasil penjualan total akan mengalami pertambahan, tertapi pertambahan


itu semakin berkurang apabila produksi bertambah banyak. Setelah
mencapai satu tingkat produksi tertentu pertambahannya akan menjadi
negatif.
 Pada umunnya hasil penjualan marjinal nilainya akan lebih rendah dari
pada harga. Hanya pada waktu produksi mencapai satu unit hasil
penjualan marjinal = harga.

12.4 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN : CONTOH ANGKA


Sifat-sifat biaya produksi yang dikeluarkan perusahaan monopoli dalam jangka
pendek tidak berbeda dengan sifa-siaf biaya produksi jangka pendek yang telah
diterangkan dalam bab sepuluh. Diatas baru saja dijelaskan sifat permintaan,
harga, hasil penjualan total dan hasil penjualan marjinal dari suatu perusahaan
monopoli. Dengan demikian sekarang telah dapat dikumpulkan informasi yang

288
cukup menerangkan tentang prinsip penentuan tingkat produksi yang akan
memaksimumkan keuntungan dakam perusahaan monopoli. Terlebih dahulu hal
itu akan diuraikan dengan mengunakan contoh dalam angka-angka. Contoh angka
yang dimaksud dikemukakan dalam Tabel 12.2 dan Tabel 12.3.
12.4.1 Pendekatan hasil penjualan total – Biaya total
Pendekatan ini akan diterangkan dengan menggunakan Tabel 12.2 yang
membandikan data hasil penjualan total dengan biaya total. Melalui perbandingan
tersebut dapat ditentukan keuntungan yang diperoleh, atau kerugian yang dialami,
pada berbagai tingkat produksi.
Data jumlah produksi, harga dan penjulan total pada Tabel 12.2 adalah sama
dengan Tabel 12.1. Berturut-turut data tersebut ditunjukan kolom (1), (2) dan
(3).Dalam kolom (4) ditunjukan data biaya total. Data yang dihipotetis tersebut
dibuat dengan menggunakan permislan berikut:

 Biaya total adalah Rp 4000. Berdasarkan pemisalan ini maka apabila


perusahaan tidak beroperasi – yang berarti jumlah produksi adalah 0, biaya
total adalah Rp 4000.
 Sehingga produksi 4 unit hukum hasil lebih yang semakin berkurang
belum berlaku. Berarti biaya marjinal semakin rendah, apabila produksi
ditambah. Keadaan ini digambarkan oleh kenaikan biaya total yang
semakin sedikit. Data dalam Tabel 12.2 jelas menunjukan keadaan
tersebut apabila produksi dinaikkan dari 0 ke-1, dari 1 ke-2, dari 2 ke-3
dan dari 3 ke-4.

289
 Seseudah produksi mencapai 4 unit, hukum hasil lebih yang semakin
berkurang berlaku. Sebagai akibatnya biaya marjinal meningkat dan ini
dapat dilihat dari pertambahan biaya total yang semakin meningkat pada
setiap penambahan satu unit produksi.
Dengan adanya data mengenai hasil penjualan total dan biaya total seperti yang
diterangkan diatas sekarang dapat ditentukan tingkat produksi yang akan
memaksimumkan keuntungan.
Perhatikan data dalam kolom (5). Data tersebut dihitung dengan formula berikut:
Keuntungan = Hasil penjualan total dikurangi biaya total. Data dalam kolom
(5) menunjukan bahwa keuntungan maksimum dicapai pada produksi sebanyak 3
atau 4 unit dan jumlah keuntungan adalah Rp 8000. Walaupun demikian, dalam
analisis yang bersifat umum, akan selalu dikatakan bahwa perusahaan monopoli
tersebut akan memproduksikan 4 unit untuk memaksimumkan keuntungan. Sebab
dari kesimpulan ini telah diterangkan dalambab yang lalu dan akan dilihat
kembali dalam pendekatan penentuan keuntungan dengan menggunakan
pendekatan: MC = MR.
12.4.2 Pendekatan Hasil Penjulan Marjinal – Biaya
Untuk menerangkan pendekatan ini terlebih dahulu perlu dihitung hasil penjualan
marjinal dan biaya marjinal.Data tersebut ditemukan dalam Tabel 12.3.
Data hasil penjualan yang ditunjukkan dalam kolom (2) diambil dari data yang
sama dalam kolom (4) dari Tabel 12.1. Data dalam kolom (3) dihitung dengan
formula berikut:
MC=TC2-TC.Data mengenai biaya total (TC) diambil dari Tabel 12.2, kolom
(4).Berdasarkan kepada data dalam kolom (2), (3) dan (4) dapat ditunjukan
tambahan keuntungan pada setiap tigkat produksi. Apabila perusahaan tidak
memproduksikan barang, biaya yang ditanggung

290
perusahaan adalah Rp 4000 dan ini meliputi biaya tetap mempengaruhi
keuntungan. Oleh sebab itu dalam kolom (3) data tersebut dihitung sebagai “biaya
marjinal”.
Berdasarkan data dalam kolom (4) dan (5)ditentukan jumlah keuntungan dalam
tingkat produksi. Data dalam kolom (3) jelas menunjukan bahwa keuntungan
maksimum tercapai pada tingkat produksi 3 atau 4 unit. Namun demikian dalam
analisis dikatakan prafikerushaan itu akan memproduksi 4 unit untuk
memaksimumkan keuntungan karena pada tingkat produksi tersebur MC=MR,
yaitu masing-masing bernilai Rp 6000.
12.5 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN SECARA GRAFIK
Dalam bagian ini akan diterangkan pemaksimuman keuntungan dalam perusahaan
monopoli dengan menggunakan pendekatan secara grafik. Seperti dalam analisis
sebelumnya, penentuan produksi yang akan memaksimumkan untung dapat
dilakukan dengan dua cara berikut: (i) pendekatan hasil penjualan total – biaya
total, dan (ii) pendekatan biaya marjinal – hasil penjualan marjinal. Sebelum cara
ini dapat diterangkan terlebih dahulu perlu dilihat ciri perkaitan diantara kurva
permintaan (D=AR), kurva hasil penjualan total (TR) dan kurva hasil penjualan
marjinal (MR). untuk membuat analisis ini perhatikan gambar 12.1.
12.5.1 Kurva KPermintaan, Penjualan Total Dan Penjualan Marjinal
Kurva hasil penjualan total (TR), kurva hasil penjualan rata-rata (D=AR), dan
kurva hasil penjualan marjinal (MR) dalam gambar 12.1 dibuat berdasarkan data
dalam tabel 12.1. sampai kepada jumlah produksi sebanyak 5 unit hasil penjualan
total terus mengalami kenaikan, dan kenaikan tersebut adalah pada tingkat yang
semakin menurun. Sesudah jumlah produksi mencapai 6 unit

291
292
Hasil penjualan total semakin berkuran,pada waktu jumlah produksi adalah 10
unit, hasil penjualan total adalah nol,

Hasil penjualan total yang seperti itu sifatnya,apabila digambarkan,


adalah seperti yang ditunjuhkan oleh kurva TR Dalam gambar 12.1(i), yaitu
berbentuk huruf U yang terbalik.Kurva TR akan selalu berbentuk itu didalam
keadaan dimana kurva permintaan DD seperti yang terdapat pada gambar
12.1(ii),yaitu yang menggambarkan bahwa gambar semakin rendah maka
jumlah yang dimintak semakin banyak.Dalam bab lima telah diterangkan bahwa
sepanjang kurva permintaan berlaku sifat berikut (i)apabilah elastisitas
permintaan <1 maka penurunan harga akan menurunkan hasil penjualan. Dan
(ii)apabila elastisitas permintaan >1 mak penurunaan harga akan menambah
hasil penjualan. Berdasarkan kepada sifat ini,kalau diperhatihkan sifat
perhubungan antara kurva permintaan DD dan kurva TR Pada Gambar 21, dapat
dibuat kesimpulan berikut :

 Karena OA menggambarkan hasil penjualan total yang semakin


bertambah pada harga yang semakin menurun, maka bagian kurva
permintaan DD yang terletak dibagiaan atas titik C(lihat hasil grafik
ii)maka bagian kurva TR permintaan >1.
 Karena AB menggambarkan hasil penjualan total yang semakin berkurang
pada harga yang semakin menurun, maka bagiaan kurva permintaan yang
lebih kebawah dari titik C mempunyai elastisitas permintaan <1
 Pada titilk C elastisitas permintaan adalah satu atau uniter

12.6 Menentuhkan keuntungan maksimum


Didalam gambar 12.2 dan Gambar 12.3 ditunjuhkan cara menentuhkan
keuntungan maksimum firma monopoli secara firma monopolisecara
grafik.Didalam gambar 12.2 keuntungan maksimum firma ditentuhkan dengan
menggunahkan bantuan kurva hasil penjualan total. Sedangkan dalam gambar
12.3 keuntungan maksimum tersebut ditentuhkan dengan menggunahkan
pertongan marjinal da hasil penjualan marjinal.

Kurva TR Dalam Gambar 12.2 menggambarkan hasil penjualan total, dan


kurva disebelah kiri dan titik A, dan disebelah kanan dari titik B, kurva TC berada
di atas kurva TR. Keadaan ini berarti biaya total melebihi hasil penjualan total,
yaitu kedudukan yang merugikan perusahaan. Keuntungan hanya akan
dinikamati apabila TR – TC > 0 dan ini berlaku diatas titik A dan B. perbedaan
diantara TR dan TC adalah paling maksimum apabila garis tegak diantara kurva

293
TR dan TC adalah yang paling panjang oleh karena CD merupakan jarak TR dan TC
yang paling panjang, maka tingkat produksi yang akan memaksimumkan
keuntungan adalah 4 unit.

Gambar 12.3 menunjukan cara untuk menentukan tingkat produksi dimana


keuntungan maksimum dicapai dengan menggunakan pendekatan hasil
penjualan marjinal sama dengan biaya marjinal (MR =MC). Kurva AC, MC, D = AR
,MR dibuat berdasarkan untuk kurva-kurva tersebut. Seperti yang di teranagkan
dalam bab-bab yang lalu dan uraian sebelum ini. Seterusnya telah diterangakan
bahwa keuntungan maksimum dapat ditentukan dengan melihat pada produksi
yang mana keadaan MR = MC wujud. Kurva MR dan MC berpotongan pada
tingkat produksi sebanyak Q unit. Hasil penjualan total adalah OP x OQ atau
sama

294
295
dengan OPAQ. Sedangkan biaya total adalah OC x OQ, atau sama dengan OCBQ.
Dengan demikian keuntungan maksimum ditunjukkan oleh kontak PABC.

12.7 ADAKAH MONOPOLI KEUNTUNGAN BERLEBIHAN?


Banyak orang mempunyai pandangan yang negatif terhadap perusahaan
monopoli. Mereka selalu menganggap bahwa suatu perusahaan dalam pasar
monopoli dapat menetapkan harga dengan sekehendak hatinya dan oleh karena itu
akan selalu mendapat keuntungan yang sangat berlebihan. Mereka menganggap
keuntungan luar biasa merupakan suatu fenomena penting perusahaan
monopoli.Ini merupakan pandangan yang kurang tepat. Dalam bab yang lalu telah
diterangkan bahwa di dalam jangka pendek ada empat kemungkinan dari keadaan
yang dihadapi oleh suatu perusahaan dalam pasar persaingan sempurna: mendapat
untuk melebihi normal, atau untung normal, rugi tetapi masih dapat membayar
kembali sebagian dari biaya tetap, dan mengalami kerugian sehingga biaya
berubahnya pin dapat di tutupinya.ke empat kemungkinan tersebut juga dapat
berlaku dalam perusahaan monopoli.

Dalam 12.3 telah ditunjukkan keadaan di mana monopoli memperoleh


keuntungan, keadaan lainnya di tunjukkan dalam gambar 12.4. Gambar 12.4 (i)
menunjukkan keadaan di mana monopoli tidak mendapat keuntungan tetapi juga
tidak menderita kerugian ( berarti mendapat untung normal), yaitu hasil
penjualannya sama dengan biaya totalnya. Ke adaan seperti ini akan berlaku
apabila kurva biaya menyinggung permintaan pada tingkat produksi di mana
hasil penjualan marjinal=biaya marjinal. Dalam Gambar 12.4 (i) kurva AC˳
menyinggung kurva D˳D˳=AR˳ di titik E dan titik singgung ini tepat diatas
perpotongan kurva MR˳ dan MC˳ maka adalah paling

296
baik kepada perusahaan monopoli untuk memproduksi sebanyak Q˳ hanya pada
keadaan ini ia dapat menikmati keuntungan normal. Dalam keadaan lain (apabila
jumlah produksinya berbeda dari Q˳) perusahaan akan mengalami kerugian.

Gambar 12.4 (ii) menggambarkan keadaan dimana monopoli mengalami


kerugian. Kerugian adalah yang paling minimum apabila perusahaan monopoli
memproduksi sebanyak Q₁, karena pada tingkat produksi tersebut MR₁=MC₁.
Biaya total yang dikeluarkan adalah OQ₁ x OP₁. Dengan demikian kerugian yang
diderita oleh perusahaan monopoli tersebut adalah seperti yang ditunjukkan oleh
kotak P₁ ABC.Kerugian ini adalah yang paling minimum. Apabila perusahaan
monopoli memproduksi lebih tinggi atau lebih renda dari Q₁, kerugian yang akan
di alami akan lebih besar lagi.

12.8 MONOPOLI DAN KURVA PENAWARAN


Dalam bab yang lalu telah dijelaskan bahwa dalam pasaran persaingan sempurna,
didalam jangka pendek sebagian dari kurva MC, yaitu bagian yang terletak diatas
kurva AVC, dapat juga dipandang sebagai kurva penawaran. Bagian dari kurva
MC tersebut, di samping menunjukan biaya marjinal pada berbagai tingkat
produksi, menunjuhkan pula jumlah penawaran perusahaan pada berbagai
tingkat harga.Marilah kita ingat kembali sifat dari kurva penawaran.Kurva

297
penawaran menunjuhkan hubungan diantara tingkat harga dan jumlah barang
yang ditawarkan. Pada setiap tingkat harga hanya terdapat

Suatu jumlah tertentu barang yang ditawarkan. Dan apabila ada dua tingkat harga,
maka masing-masing tingkat harga ini akan mennunjuhkan suatu jumlah tertentuh
barang yang ditawarkan, dan kedua jumlah itu akan berbeda.

Didalam pasar monopololi biaya marjinal tidak menunjuhkan sifat kurva


penawaran seprti yang diterangkan diatas.Sebagai buktinya perhatihkanlah
Gambar 12.5. Misalnya pada mulahnya permintaan adalah D˳D˳ dan hasil
penjualan marjinal MR ˳₃ sedangkan biaya marjinal adalah MC. Maka
keuntungan maksimum akan dicapai apabilah produksi adalah sebanyak Q. Pada
tingkat produksi ini akan mencapai P˳. Selanjutnya misalnya permintaan berubah
menjadi D₁D₁ dan hasil penjualan marjinal adalah MR₁. Biaya produksi tidak
berubah, bearti biya marjinal adalah tetap seperti yang ditunjuhkan oleh MC.
Dalam keadaan yang baru ini, untuk memaksimumkan keuntungan, perusahaan
sekali lagi harus memproduksikanya sebanyak Q. Tetapi sekarang tingkat harga
telah mencapai P₁. Dengan demikian sekarang kita mendapati ada dua tingkat
harga (P˳ dan P₁), tetapi hanya satu jumlah produksi/penawaran (Q). Keadaan ini

298
menyebabkan kurva penawaran untuk suatu perusahab monopoli tidak dapat
digambarkan/ditunjukan

Dari uraian yang baru dilakukan diatas dapat dibuat kesimpulan berikut:
didalam prusahaan monopoli, atau perusahaan dalam pasar lainya yang kurva
permintaan keatas hasil produksinya bersifat menurun dari kiri atas kekanan
bawah, kurva penawaranya tidak dapat ditunjuhkan karena tidak terdaoat sifat
hubungan tang tetap diantara harga dan jumlah yang ditawarkan/diproduksikan
oleh perusahaan tersebut.

12.9 MONOPOLI DAN DISKRIMINASI HARGA


Adakalanya terbuka kemungkan kepada perusahaan monopoli untuk menjual
barangnya didalam dua pasar (misalnya pasar dalam dan luar negri) yang sangat
berbeda sifatnya.Biasanya sifat permintaan dikedua pasar itu juga sangat
berbeda.Untuk memaksimumkan keuntunganya perusahaan monopoli dapat
menjalankan kebijakan diskriminasi harga.

12.9.1 PENENTUAN HARGA DISETIAP PASAR


Sekirahnya suatu perusahan menopoli ingin melaksanahkan kebijakan
diskriminasi harga, persoalan yang pertama yang harus dipecahkan adalah:
berapahka harga yang akan ditetapkan ditiap-tiap pasar supaya keuntungan
dapat dimaksimumkan?Jawabannya di terangkan dengan menggunakan Gambar
12.6. Untuk memperoleh jawabnnya diperlukan data berikut: (i) biaya produksi
yang dikelurkan, dan (ii) sifat permintaan di setiap pasar—untuk pasar dalam
negeri dan luar negeri.

Misalnya kurva biaya total rata-rata (AC) dan biaya marjinal (MC)
monopoli adalah seperti yang di tunjukkan dalam gambar 12.6 (iii). Seterusnya
misalkan pula hasil produksi perusahaan monopoli tersebut di jual di dua pasar,
yaitu:

 Pasar dalam negeri, yang kurva permintaan ( 𝐷𝑑 ) dan hasil penjualan


marjinalnya (𝑀𝑅𝑑 ) adalah seperti ditunjuhkan dalam grafif (i).
 Pasar luar negri, yang kurva permintaan ( 𝐷𝑊 ) dan hasil pnjualan
marjinalnya (𝑀𝑅𝑊 ) adalah seperti dalam grafil(ii).

299
Gabungan permintaan di kedua pasar tersebut 𝐷𝑑 +𝐷𝑤 dalam Gambar 12.6 (iii)
yaitu kurva D = AR berarti D = AR adalah sama dengan 𝐷𝑑 + 𝐷𝑤 kurva MR
adalah kurva hasil penjualan marjinal apabila hasil penjualan di kedua pasar
tersebut di gabungkan. Berarti MR = 𝑀𝑅𝑑 + 𝑀𝑅𝑤 .

Perusahaan monopoli tersebut memaksimumkan keuntungan apabila MR


= MC, dan dalam Gambarnya 12.6 (iii) ditunjukkan bahwa keadaan itu di capai
apabila perusahaan memproduksikan sebanyak Q. Biaya marjinal pada jumlah
produksi tersebut adalah OM. Berapa banyaklah yang di jual ke pasar luar negeri?
Supaya di tiap-tiap pasar di peroleh keuntungan yang maksimum (dan selanjutnya
memaksimumkan keseluruhan keuntungan perusahaan), di tiap-tiap pasar
penjualan harus mencapai keadaan di mana biaya marjinal OM adalah sama
dengan hasil penjualan marjinal di masing-masing pasar. Berarti syarat

300
pemaksimumman keuntungan di pasar dalam negeri adalah OM = 𝑀𝑅𝑑 dan syarat
pemaksimuman keuntungan di pasar luar negeri adalah OM = 𝑀𝑅𝑤 . Dengan
demikian keuntungan maksimum di kedua pasar akan di capai apabila di dalam
pasar negeri di jual sebanyak 𝑄𝑑 dan di pasar luar negeri sebanyak 𝑄𝑤 . Perlulah di
ingat bahwa Q = 𝑄𝑑 + 𝑄𝑤 harga pasar di dalam negeri adalah 𝑃𝑑 dan harga pasar
di luar negeri 𝑃𝑤 CMN (di pasar luar negeri). Dapatkah anda menghitung biaya
total dan hasil penjualan total?

12.10 SYARAT-SYARAT DISKRIMINASI HARGA


Tidak semuah perusahaan monopoli tidak melakukan diskriminasi harga.Hanya
dalam keadaan-keadaan tertentu diskriminasi harga dapat dijalankan dengan
sukses.Dibawah ini dijelaskan beberapa keadaan yang memungkinkan perusahaan
monopoli melakukan diskriminasi harga.

1.Barang tidak dapat dipindahkan dari satu pasar kepasar yang lain
sekirahnya terdapat kemungkinan barang dapat dibawah dari pasar yang lebih
murah kepasar yang lebih mahal, maka kebijakan diskriminasi harga tidak akan
efektif. Barang dari pasar yang lebih murah akan dijual lagi dipasar yang lebih
mahal dan perusahaan tidak dapat menjual lagi barang yang disediahkan untuk
pasar tersebut.

2.Sifat barang atau jasa itu meemungkinkan dilakukan diskriminasi harga


barang- barang atau jasa-jasa tertentu dapat dengan mudah dijual dengan harga
yang berbeda. Barang seperti itu dibiasanya berbentuk jasa perseorangan seperti
jasa seorang dokter, ahli hukum, penata rambut, dan sebagianya.Mereka dapat
menetapkan tarif mereka berdasarkan kepada kemampuan langganan untuk
membayar, orang kaya dikenakan tarif yang tinggi, sebaliknya orang miskin diberi
diskon.

3.Sifat permintaan dan elastisitas permintaan dimasing-masing pasar


haruslah sangat berbeda kalau permintaan dan elastisitas adalah sangat
bersamaan dikedua pasar tersebut, keuntungan tidak akan diperoleh dari kebijakan
tersebut. Biasanya diskriminasi harga dijalankan apabila elastisitas permintaan
dimasing-masing pasar sangat berbeda. Apabila permintaan tidak elastis, harga
akan ditetapkan pada tingkat yang relatif tinggi, sedangkan dipasar yang
permintaannya lebih elastis, harga ditetapkan pada tingkat yang rendah. Dengan
cara ini penjualan dapat diperbanyak dan keuntungan dimaksimumkan.

4.Kebijakan diskriminasi harga tidak memerlukan biaya yang melebihi


keuntungan yang di peroleh tersebut adakalahnya melaksanakan kebijakan

301
diskriminasi harga harus mengeluarkan biaya. Apabila kebijakkan tersebut di
lakukan di dua daerah berdeba, maka biaya untuk mengangkut barang harus di
keluarkan dan sekirannya di lakukan di daerah yang sama, biaya yang di
keluarkan mungkin dalam bentuk iklan. Apabila biaya yang di keluarkan adalah
melebihi pertambahan keuntungan yang di peroleh dari diskriminasi harga, tidak
dapat menjalankan kebijakkan tersebut.

5. Produsen dapat mengeksploiter beberapa sikap tidak rasional konsumen


ini misalnya di lakukan dengan menjual barang yang sama tetapi dengan
pembungkusan, merek/cap, dan kampanye iklan yang berbeda. Dengan cara ini
produsen dapat menjual barang yang di katakannya bermutu tunggi kepada
konsumen kaya dan sisanyan kepada golongan masyarakat lainnya. Cara yang lain
adalah menjual barang yang sama, tetapi dengan harga yang berbeda pada daerah
pertokohan yang berbeda di daerah pertokohan orang karya harganya lebih di
mahalkan dari pada di daerah yang pertokohan orang miskin.

12.11 CONTOH-CONTOH KEBIJAKKAN DISKRIMINASI HARGA


Tidak susah untuk mencari contoh-contoh kebijakkan diskriminasi harga di dalam
kehidupan sehari-hari, karena hal itu banyak di lakukan. Di bawah ini di
tunjukkan beberapa contoh kebijakkan semacam itu.

 Kebijakkan diskriminasi harga oleh perusahaan monopoli


pemerintah perusahaan listrik negara misalnya menggunakan tarif yang
berbeda untuk yang di pakai rumah tangga dan yang di pakai perusahaan.
 Kebijakkan diskriminasi harga oleh jasa-jasa profesional. Dokter
spesialis, dokter praktek umum, ahli hukum dan guru kursus privat adalah
beberapa golongan profesional yang sering menjalankan diskriminasi
harga dari jasa yang merka berikan mereka biasanya mempunyai tarif yang
fleksibel. Kepada orang yang relatif tak mampu mereka mengenakan tarif
yang rendah, sedangkan kepada orang kaya tarifnya di tinggikan.
 Kebijakkan diskriminasi harga di pasar intenasional. Dalam aspek ini
perusahaan membedakaan di antara harga yang dijual di dalam negeri
denga harga untuk penjualan di luar negeri. Harga penjualan di luar negeri
pada umumnya lebih rendah karena di pasaran internasioal terdapat
banyak saingan, dan untuk mempertinggi kemampuannya untuk
bersaingan perusahaan perlu menekan harga hingga menekan harga yang
serendah mungkin

302
12.12 PENGGENDALIAN HARGA DALAM MONOPOLI ALAMIAH
Arti dari monopoli alamiah telah diterangkn dalm uraian terdahulu.Ia adalah;
perusahaan yang terus menerus menikmati sekalah ekonomi hingga pada
tingkat produksi yang sangat banyak jumlahnya, berati AC terus menerus
turun hingga ketingkat produksi yang sangat tinggi. Pada waktu biaya rata –
rata mencpai minimum tingkat produksi telah meliputi sebagian besar dari
kebutuhan masyarakat .keadaan seperti ini akan menghambat kemasukkan
perusahaan lain, karen amat ukar bagi perusahaan baru untuk melalukan usaha
seefisien seperti perusahaan yang lama yang menikmati skala ekonomi yang
besar.

12.13 MONOPOLI ALAMIAH DAN PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN


Apabilah kegiatan monopoli alamiah didasarkan kepada tujuan memaksimumkan
kerugian yang besar kepada masyarakat.Mereka harus membayar barang atau jasa
yang dihasilkan perusahaan itu pada harga yng relatif tinggi. Disamping itu
jumlah barang/jasa yang ditawarkannya adalah lebih rendah dan jumlah barang
yang diproksikannya secara optimal .Sebagai akibat nya, masyarakat akan
memperoleh sebagian saja barang yang mungkin dihasilkan oleh perusahaan
terebut .kerugiaan yang diderita asyarakat semakin bertambah serius lagi
mengingat perusahaan monopoli alamia pada umumnya mengasilkan barang yang
penting sekali artinya dalam kehidupan masyarakat. Seperti telah
diterangkan,monopoli alamia terutama terdiri dari perusahaan jasa umum seperti
perusahaan listrik, perusahaan air,perusahaan jasa pos dan telepon

303
Untuk memaksimumkan manfaatkan dari kegiatan perusahan seperti itu campur
tangan pemerintah yang menjamin agar kegiataan perusahaan tersebut aka
mengguntungkan masyarakat sangat diperluhkan.Campur tangan tersebut
biasanya dilakukan dengan menggendalihkan dan menetapkan harga barang/jasa
yang dihasilka perusahaan monopolia. Adahkalah,yaitu apabilah harga yang
ditetapkan terlalu rendah, pemerintah memberikan subsidi kepadah perusahaan
monopoli alamiah. Bentuk-bentuk campur tangan yang dilakukan pemerntah akan
dapat dengan jelas diterangkan dengan menggunahkan gambar 12.7

Sekirahnya perusahaan monopoli ingin memaksimumkan keuntunganya, yang


harus dilakukan perusahaan itu adalah mencapat tingkat produksi diman MC=MR.
Keadaan itu akan berlaku apabilah perusahaan memproduksi sebanyak 𝑄𝑂 dan
pada tingkat produksi harga barang adalah 𝑃𝑂 .jumlah keuntungan yang diperoleh
monopoli adalah 𝐶𝑂 𝑃𝑂 𝐸0 A. Dan keuntungan tersebut adalah keuntungan yang
paling maksimum yang dapat diperoleh perusahaan monopoli. Maka, sekiranya
pemerintah tidak mengatur kegiatan monopi, perusahaan monopoli hanya akan
memproduksi sebesar 𝑄0 .ini merupahkan tingkat produki tingkat produksi yang
diproduksi yang relatif rendah kalau dibaningkan dengan kafasitas optimal dari
perusahaan monopoli tersebut, yaitu sebanyak 𝑄𝑥 .(kapasitas optimal adalah
penggunaan kapasitas perusahaan sehingga mencapai tingkat yang paling
minimum).

304
12.14 CAMPUR TANGAN PEMERINTAH
Apabila perusahaan monopoli banyak hanya memproduksi sebanyak 𝑄0, tindakan
seperti itu adalah sangat merugihkan karenah jumlah barang yang di nikmati
masyarakat relatif sedikit dan harganya terlalu tinggi.Untuk menghindari kerugian
itu pemerintah perlu campur tangan, yaitu dengan menetapkan harga yang wajar
dan dengan itu meringankan beban para konsumen barang yang dihasilkan
monopoli tersebut.

Dalam bab yang telah di terangkan bahwa penggunaan faktor-faktor dalam suatu
perusahaan adalah paling efisien apabila biaya marjinal sama dengan harga (P =
MC) sekiranya tujuan ini akan di capai pemerintah, yaitu mengharuskan
perusahaan monopoli untuk bekerja seefisien mungkin dalam keadaan seperti
yang di tunjukkan Gambar 12.7 tingkat produksi haruslah mencapai 𝑄𝑚 . Pada
tingkat produksi tersebut harga yang akan berlaku di pasar adalah 𝑃𝑚 haruslah
mencapai 𝑄𝑚 adalah jauh lebih besar dari pada 𝑄0 dan 𝑃𝑚 dan lebih rendah dari
𝑃0 ini berarti masyarakat memperoleh manfaat apabila kegiatan perusahaan
monopoli, ini bukanlah keadaan yang paling menguntungkan. Walaupun biaya
produksi rata-rata mencapai 𝑂𝐶1 .. yaitu lebih rendah dari 𝑂𝐶0 dan masih
memperoleh keuntungan, tetapi jumlahnya tidak sebanyak pada produksi 𝑄0 .
Monopoli hanya memperoleh untung sebanyak 𝐶1 𝑃𝑚 𝐸1 B. Adakalanya, apabila
pemerintah menetapkan produksi pada keadaan di mana biaya marjinal sama
dengan harga, prusahaan akan mengalami kerugian. Dalam keadaan seperti ini
pemerintah akan memberi subsidi.

Cara lain yang dapat di lakukan pemerintah di dalam usaha untuk menetapkan
harga yang wajar dan jumlah penawaran barang yang mencukupi adalah
menetapkan harga pada tingkat di mana harga = niaya rata-rata (P = AC) .dalam
Gambar 12.7 keadaan itu dicapai pada titik 𝐸2 , yang berarti harga yang di
tetapkan haruslah mencapai tingkat 𝑃2 dan memonopoli akan memproduksi.

sebanyak Q2. Dengan memproduksi sebanyak Q2 perusahaan monopoli akan


mendapat untung normal, yaitu keadaan dimana hasil penjualan total adalah sama
dengan biaya total.

12.15 PENILAIAN KE ATAS MONOPOLI


Dalam bagian ini akan dilihat sampai mana baik buruknya perusahaan monopoli
kalau dilihat dari sumbangannya kepada efisiensi kegiatan perekonomian dan
kesejahteraan masyarakat. Untuk tujuan ini tiga persoalan berikut akan
diperhatikan.

305
 Sampai dimanakah efisiensi monopoli didalam menggunakan sumber-
sumber daya, didalam menghasilkan barang, dan dalam meminimumkan
biaya per unit?
 Sampai dimanakah monopoli memberikan perangsang untuk melakukan
inovasi (pembaruan) dan perkembangan teknologi?
 Apakah implikasi dari adanya monopoli terhadap distribusi pendapatan?

12.16 EFISIENSI KEGIATAN MONOPOLI


Telah ditunjukan dalam bab yang lalu bahwa persaingan sempurna
mengalokasikan sumber-sumber daya secara ideal, Yaitu didalam jangka panjang
perusahaan dalam persaingan sempurnaakan terus menambah produksinya hingga
tercapai keadaan dimana harga=biaya marjinal. Monopoli telah menghentikan
kegiatan produksinya sebelum hal tersebut tercapai. Di samping itu di dalam
jangka panjang, oleh karena tidak adanya persaingan, perusahaan monopoli masih
dapat memperoleh keuntungan yang lebih besar dari keuntungan normal, dan ia
dicapai pada waktu harga masih lebih besar dari biaya marjinal. Ini berarti
pengunaan sumber-sumber yang tidak optimum ini menimbulkan dua akibat yang
tidak menguntungkan, yaitu: (i) produksi dan penawaran barang adalah relatif
sedikit dan ini meninggalkan harga, dan (ii) biaya produksi adalah lebih tinggi
daripada biaya rata-rata yang optimum.

12.16.1 Perbandingan Efisiensi Monopoli dan Persingan Sempurna


Perbandingan ini akan dilakukan melihat dua keadaan, yaitu : (i) apabila biaya
produksinya sama, dan (ii) apabila biaya produksinya berbeda.

1.Biaya produksi samaperbandingan efisiensi di antara pasar persaingan


sempurna dan monopoli dalam menggunakan sumber-sumber daya,
memproduksikan barang, dan meminimumkaan biaya produksi per unit,
ditunjukkan dalam gambar 12.8 dalam gambar 12.8 (i) ditunjukkan permintaan
(DD) dan penawaran (SS) di dalam pasar persaingan sempurna. Dengan demikian
harga adalah Ps dan jumlah barang yang di perjual belikan di pasar adalah Qs.
Telah diterangkan bahwa (i) kurva penawaran pasar persaingan sempurna adalah
gabungan kurva biaya marjinal perusahaan-perusahaan, dengan demikian SS =
MC, dan (ii) setiap perusahaan memperoleh keuntungan normal, berarti harga
adalah sama dengan biaya produksi per unit paling minimum.

306
Seterusnya misalkan seluruh perusahaan dalam persaingan sempurna bergabung
dan menjadi satu perusahaan monopoli.Dalam gabungan ini di misalkan juga
bahwa biaya produksi tidak mengalami perubahan. Oleh sebab itu kurva SS sama
dengan kurva MC dari pasar persaingan sempurna sekarang berubah menjadi
kurva biaya marjinal perusahaan monopoli (SS=MCm). Perubahan ini ditunjukan
dalam gambar 12.8 (ii).Gambar tersebut menunjukkan keadaan sebelum dan
sesudah perusahaan monopoli diwujudkan.Harga dan jumlah barang yang
diperjualbelikan sebelum perusahaan-perusahaan bergabung berturut-turut adalah
Ps dan Qs.
Sebuah perusahaan-perusahaan itu menjadi perusahaan monopoli harga tidak
sama dengan hasil penjualan marjinal. Dengan permintaan pasar seperti DD, hasil
penjualan marjinal adalah MR. Maka perusahaan monopoli akan
memaksimumkan keuntungan apabila jumlah produksi adala Qm. Pada tingkat
produksi ini harga akan mencapai Pm.
Berdasarkan perbandingan anatara keadaan di pasar persaingan sempurna dan
monopoli, yang diterangakan dengan menggunakan gambar 12.8, dapat diambil!
Beberapa kesimpulan seperti yang dinyatakan di bawah ini:

 Persaingan sempurna menggunkan sumber-sumber daya dengan lebih


efisien dari monopoli. Dalam monopoli Pm lebih besar dari MC
sedangakan dalam persaingan sempurna Ps=MC.

307
 Harga dalam monopoli lebih tinggi dari harga dalampasar persaingan
sempurna.
 Jumlah produksi dalam pasar persaingan sempurna lebih tinggi dari pada
dalam monopoli.
 Biaya produksi per unit dalam monopoli adalah lebih tinggi dari dalam
persaingan sempurna.

Dalam persaingan sempurna perusahaan hanya memperoleh untung normal,


berarti biaya produksi per unit sama dengan Ps. Karena dimisalkan kurva biaya
untuk pasar persaingan sempurna adalah sama dengan kurva biaya monopoli,
maka Ps adalah biaya rata-rata yang paling rendah dalam perusahaan monopoli.
Biaya per unit sebesar itu akan dibelanjakan monopoli apabila produksi adalah
sebesar Qs. Tetapi monopli memproduksikan Qm, maka biaya produksinya per
unit harus lebihtinggi dari Ps.
2. Biaya produksi berbeda kesimpulam-kesimpulan dalam amalisis sebelum ini
hanyalah benar apabila dianggap kurva biaya produksi di pasar persaingan
sempurna adalah sama dengan didalam monopoli.sekiranya monopoli dapat
menikmati skala ekonomi sehingga ke tingkat produksi yang sangat tinggi, kurva
biaya rata-rata akan berbeda dari yang dimisalkan di atas. Besar kemungkinan ia
berada di bawah kurva biaya rata-rata dari pasar persaingan sempurna. Walaupun
produksi telah mencapai Qs biaya produksi rata-rata masih tetap menurun.
Apabila kurva biaya produksi rata-rata mempunyai sifat seperti itu, kurva MC-nya
akan terletak di sebelah kanan dari MC dalam pasar persaingan sempurna.
Sebagai akibat dari keadaan seperti ini, purusahaan monopoli akan memproduksi
lebih banyak dan harga juga lebih rendah dari dalam pasar persaingan.
Dalam Gambar 12.9 ditunjukan efek dari biaya produksi yang berbeda di antara
pasar persaingan sempurna dan monopoli terhadap harga dan jumlah produksi
dalam monopoli. Kurva DD menggambarkan permintaan di kedua pasar, MC
adalah biaya marjinal dikedua pasar

308
Apabila dimisalkan biaya produksi adalah sama, dan MR adalah hasil penjualan
marjinal dalam pasar monopoli. Dengan demikian maka (i) prouksi dan harga di
persaingan sempurna adalah Qs dan Ps, dan (ii) produksi dan harga di monopoli
adlah Qm dan Pm.

Selanjutnya sekarang dimisalkan monopoli dapat menikmati skala ekonomi


(misalkan sebagai akibat kemajuan teknologi dan inovasi) sehingga kurva biaya
berubah menjadi AC1 dan MC1.Kurva LRAC dan LRMC menggambarkan kurva
biaya jangka panjang. (catatan:skala ekonomi berlaku dalam jangka panjang).
Keuntungan yang maksimum akan dicapai monopoli apabila memproduksi
sebanyak Qn, dan pada tingkat produksi itu harga pasar akan mencapai Pn. Ini
menunjukan bahwa (i) harga dalam pasar monopoli lebih rendah dari dalam pasar
persaingan sempurna, dan (ii) jumlah produksi dalam pasar monopoli adalah lebih
besar.
12.17 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI
Terdapat pertentangan di antara ahli-ahli ekonomi di dalam menilai apakah
monopoli memberi perangsang dalam mengembangkan teknologi dan melakukan
inovasi. Sebagian ahli ekonomi berpendapat perkembangan teknologi dan inovasi

309
akan terlambat apabila terdapat kekuatan monopoli. Sedangkan sebagian lagi
berpendapat bahwa monopoli akan memberi dorongan kepada perkembangan
teknologi dan inovasi. Alasan-alasan dari masing-masing pendapatan ini
diterangkan di bawah ini.

Pandangan I: monopoli tidak merangsang inovasi


Golongan yang berpendapat bahwa monopoli tidak merangsang perkembangan
teknologi dan inovasi melandaskan keyakinannya kepada pandangan bahwa
ketiadaan persaingan menimbulkan keengganan kepada monopoli untuk
melakukan perubahan. Tanpa adanya persaingan monopoli tidak perlu gelisah
akan kehilangan pasar dan mengalami kerugian karena perusahaan lain tidak akan
masuk ke dalam industry tersebut. Maka selama ia tidak diperlukan, perubahan
dalam teknologi dan inovasi tidak akan dilakukan oleh monopoli. Keengganan
melakukan perubahan disebabkan juga karena perkembangan teknologi dan
inovasi mungkin menimbulkan pengorbanan yang besar kepada monopoli, yaitu
berupa pengeluaran untuk membeli mesin dan peralatan yang baru, dan harus
mempercepat penyusutan mesin dan peralatan yang lama.

Pandangan II: monopoli merangsang inovasi


Golongan yang berpendapat bahwa monopoli akan mendorong perkembangan
teknologi dan inovasi didasarkan pada dua alasan berikut:

 Perkembangan teknologi dan inovasi adalah suatu cara untuk mengurangi


biaya per unit dan meniggikan keuntungan. Dan, seperti telah ditunjukan
dalam gambar 12.9 , bersamaan dengan keuntungan yang bertambah
tinggi tersebut juga harga dapat diturunkan dan jumlah produksi di
perbanyak. Berarti kemajuan teknologi bukan saja menambah keuntungan
perusahaan tetapi juga kesejateraan masyarakat.
 Memiliki teknologi yang lebih baik dari perusahaan lain adakalahnya
merupakan sumber dari terwujudnya monopoli. Dengan demikian, untuk
perusahaan-perusahaan yang memperoleh kekuasaaan monopoli dengan
cara itu, mengadakan penyelidikan dan pengembangan teknologi secara
terus-menerus merupakan syarat penting untuk mempertahankan
kekuasaan monopolinya.

12.18 MONOPOLI DAN KESEJAHTERAAN MASYARAKAT


Telah diterangkan bahwa dalam monopoli terdapat kemungkinaan berlakunya
keadaan berikut: harga akan lebih tinggi, jumlah produksi lebih rendah, dan
kemungkinan lebih besar daripada didalam pasar persaingan sempurna.
Berdasarkan kepada kemungkinan ini kebanyakan ahli ekonomi berpendapat
bahwa monopoli menimbulkan akibat yang buruk keatas kesejatehraan
masyarakat dan distribusi pendapatan menjadi lebih merata. Monopoli akan
memperoleh keuntungan yang lebih dari normal, dan ini akan dinikmati oleh
pengusaha monopoli dan pemegang-pemegang sahamnya. Meraka pada umunya

310
terdiri dari penduduk yang berpendapatan tinggi atau menegah. Para pekerja, yang
merupakan golongan yang relatif miskin, tidak akan memperoleh sesuatu apa pun
dari keuntungan monopoli yang lebih tinggi dari keuntungan normal tersebut.
Tanpa ada hak esklusif untuk berusaha sebagai perusahaan monopoli, akan wujud
kemungkinan berlakunya keadaan dimana beberapa perusahaan baru pada
akhirnya beroperasi dalam pasar. Dalam keadaan seperti itu pasaran telah berubah
menjadi oligopoly.Ini menyebabkan setiap perusahaan tidak dapat menikmati
skala ekonomi secara maksimum. Maka setiap perusahaan akan menetapkan
harga/tariff yang tinggi ke atas barang/jasa yang dihasilkannya. Keadaan seperti
ini menimbulkan kerugian pada masyarakat, karena mereka harus membayar
dengan harga yang tinggi tersebut.
Hak eksklusif yang menjamin adanya perusahaan tunggal dan pasar belum
menjamin bahwa harga ditetapkan pada tingkat yang rendah. Walaupun
perusahaan itu dapat mengecap skala ekonomi dengan sepenuhnya, yang
memyebabkan biaya produksi berada pada tingkat ysng rendah sekali, belum tentu
perusahaan akan menjual hasil produksi dengan harga yang rendah. Sadar bahwa
iya mempunyai kekuasaan monopoli mungkin menyebabkan ia akan menetapkan
harga yang tinggi juga. Untuk mengatasi masalah pemerintah, disamping
memberikan hak monopoli, akan menetapkan harga/tariff penjualan dari
barang/jasa yang disediakan perusahaan tersebut. Dengan cara ini dapat lah
kepentingan para konsumen dilindungi, yaitu para konsumen dapat membeli
barang yang dihasilkan perusahaa monopoli pada tingkat harga yang relatif
rendah.
12.19 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING
RINGKASAN
1. Pasar monopoli adalah pasar barang dimana hanya terdapat satu produsen
dalam pasaran.ciri penting lainya dari perusahaan monopoli adalah: barang
yang diproduksinya tidsk mempunyai pengganti, hambatan untuk
memasuki pasar sangat besar mempunyai kekuasaan yang besar untuk
mempengaruhi harga.
2. Terwujudnya monopoli terutama disebabkan oleh salah satu atau
gabungan tiga faktor berikut: memiliki sumber daya yang unik/istimewa
dan tidak dapat di gantikan, dapat menikmati skala ekonomi hingga
ketingkat produksi yang sangat besar, dan peraturan pemerintah yang
memberi hak eksklusif atau hak monopoli. Peraturan pemerintah yang
mewujudakan monopoli adalah hak paten, hak cipta dan hak usaha
esklusif.
3. Kurva, TR, MR dan DD=PP dalam perusahaan monopoli berbeda dengan
perusahaan yang berada dalam pasar persaingan sempurna. Dalam
monopoli kurva permintaan DD=AR yang menurun dari kiri atas ke kanan
bawah. Sebagai dari akibat sifat ini (i) MR juga menurun ke bawah dan
berada di bawah kurva DD, dan (ii) kurva TR berbentuk U yang terbalik.

311
4. Seperti dengan operasi firma/perusahaan di pasar persaingan sempurna,
dalam monopoli operasi perusahaan dapat menghadapi salah satu dari
empat keadaan berikut: (i) memperoleh untung lwbih normal (ii)
memperoleh untung normal (iii) mengalami kerugian tetapi dapat menutup
biaya berubah, dan (iv)hasil penjualannya kurang dari biaya berubah.
Dalam jangka panjang perusahaan monopoli akan terus beroperasi hanya
apabila mendapatkan untung normal atau lebih normal.
5. Berbeda dengan dalam pasaran persaingan sempurrna, dalam monopoli
tidak dapat ditentukan kurva penawaraan perusahaan.hal ini disebabkan
karena tidak terdapat hubungan yang pasti anatara tingkat harga dan
kuantitas barang yang ditawarkan.
6. Perusahaan monopoli untuk menambah keuntungan, selalu menjalankan
kebijakan diskriminasi harga-yaitu menjual produksinya pada harga yang
berlainan di luar pasar terpisah. Untuk dapat menjalankan kegiatan
diskriminasi harga, harus wujud hal berikut:
a. Barang tidak dapat dipindahkan dari pasar satu kepasar yang lain.
b. Barang yang diproduksi dapat dijual di dua pasar yang berbeda.
c. Elastisitas permintaan di kedua-dua pasar berbeda.
d. Biaya yang dikeluarkan tidak melebihi keuntungan tambahan yang
diperoleh.
e. Ciri pembeli di satu pasar berbeda dengan dipasar lainnya.
7. Pasar monopoli sering terdapat monopoli alamiah-yaitu suatu perusahaan
tunggal yang mampu menurungkan biaya produksi per unit hingga ke
tingkat produksi yang sangat tinggi. Di perusahaan monopoli seperti itu
masyarakat akan memperoleh manfaat yang lebih besar apabila monopoli
tersebut diatur kegiatanya agar memproduksi barang yang lebih banyak
dari pada tingkat produksi yang mewujudkan keuntungan yang paling
maksimum kepada produsen. Kesejateraan masyarakat akan dapat
ditingkatkan apabila: (i) produksi dicapai pada ketika P=AC-minimum,
atau (ii) produksi dicapai pada ketika MC=memotomg AR (dan
menyebabkan MC=P)
8. Kebaikan perusahaan monopoli adalah:
a. Apabila menikmati skala ekonomi, biaya produksi lebih murah
daripada firma pasar pasar persaingan sempurna, dan tingkat produksi
lebih bear.
b. Mutu barang semakin meningkat dan harganya semakin murah apabila
perusahaan terus-menerus melakukan perkembangan dan inovasi.
c. Kesejatehteraan masyarakat dapat ditingkatkan apabila monopoli dapat
terus meghasilkan barang yang lebih murah dan lebih bermutu.
9. Walau bagaimanapun, apabila perusahaan monopoli tidak berkembang,
keburukan berikut mungkin berlaku:
a. Harga barang lebih mahal dan tingkat produksi lebih rendah dipasar
persaingan sempurna.
b. Barang yang dihasilkan tidak banyak mengalami perubahan.
c. Kesejahteraan masyarakat lebih buruk dari pada yang diwujudkan oleh
pasar persingan sempurna.

312
Disampimg itu monopoli cenderung untuk memperburuk distribusi
pendapatan dalam masyarakat.

KONSEP PENTING
Barang mirip (close substitute): barang lain yang dapat menggantikan suatu
barang tetapi mutu dan penampilan barangnya berbeda dengan yang digantikan.
Hak paten : suatu hak yang diberikan kepada perusahaan untuk secara eksklusif
memperoduksikan suatu barang yang diciptkannya dan tidak boleh diproduksi
oleh perusahaan-perusahaan lain.
Hak cipta (copy rights):hak yang diberikan oleh pengarang atau pengubah lagu
untuk secara eksklusif memproduksi dan menjual barang yang dihasilkannya, dan
melarang pihak lin menjalankan hak yang sama.
Inovasi (pembaruan):langkah perusahaan untuk melakukan perbaikan dalam
operasinya (misalkan mereorganisasi perusahaan), memperbaiki mutu barang
yang dihasilkannya atau menciptakan barang baru.
Monopoli ilmiah : perusahaan monopoli yang manpu untuk terus-menerus
menurunkan biaya produksi sehingga ke tingkat produksi yang sangat besar dan
menyebabkan kedudukan monopolinya menjadi bertambah kukuh.

PERTANYAAN DAN LATIHAN


PILIHAN GANDA
1. Yang manahkah dari yang BUKAN faktor yang mewujudkan monopoli?
a. Memiliki suatau jenis sumber daya yang unik
b. Undang-undang ke atas hak cipta
c. Undang-undang nasionalisasi perusahaan
d. Skala ekonomi tercapai pada produksi yang sangat besar
2. Sekumpulan perusahaan dalam persaingan sempurna bergabung menjadi
monopoli. Perubahan apakah yang berlaku di pasar?
a. Harga naik, produk naik
b. Harga turun, produk naik
c. Harga turun, produk turun
d. Harga naik, produk turun
3. Dalam perusahaan monopoli hasil penjualan total mencapai maksimum
apabila
a. Biaya produksi rata-rata paling minimum
b. Biaya tetap rata-rata nol
c. Hasil penjualan marjinal nol
d. Biaya marjinal paling minimum

313
ESAI
1.Terangkan keadaan-keadaan yang dapat menimbulkan kekuasaan monopoli di
dalam suatu pasar barang. Apakah yang dimaksudkan dengan monopoli
alamiah.Bagaimana monopoli seperti itu wujudnya?
2. Terangkan hubungan diantara kurva permintaan dengan hasil penjualan total
dan hasil penjualan marjinal dalam perusahaan monopoli?
3. Dengan menggunakan gambaran angka-angka dan secara grafik terangkan
bagaimana perusahaan monopoli menentukan tingkat produksi yang akan
memaksimumkan keuntungannya.
4. Buktikanlah bahwa didalam pasar monopoli kurva penawaran dari barang yang
dihasilkannya tidak dapat ditentukan.
5. Apakah syarat yang di perlukan agar perusahaan monopoli dapat menjalankan
kebijakan diskriminasi harga? Terangkan bagaimana produksi ditentukan, dan
bagaimana ia akan dijual di masing-masing pasar tersebut. Berikan beberapa
contoh kegiatan ekonomi yang sering menjalankan kebijakan diskriminasi harga.
6. Terangkan mengapa kegiatan monopoli alamiah akan merugikan kepentingan
masyarakat apabila perusahaan itu menentukan kepada keinginan
memaksimumkan untung saja. Dengan cara bagaimana pemerintah dapat
memperbaiki kelemahan ini?
7. Buat suatu penilaian ke atas perubahan monopoli, dan terutama selidikilah
efisiensinya kalau dibandingkan dengan perusahaan-perusahaan dalam pasar
persaingan sempurna.

KUANTITATIF
Dalam tabel di bawah ini ditunjukan jumlah produksi dan biaya produksi total
pada berbagai jumlah produksi. Dimisalkan biaya tetap adalah Rp 10 ribu.

314
a. Hitunglah
iBiaya rata-rata (AC).

iiBiaya tetap rata-rata (AFC).


iii.Biaya berubah rata-rata (AVC).
iv.Biaya marjinal (MC).
i. Lukislah kurva AC, AFC, AVC, MC.
j. Dengan menggunakan pendekatan MC=MR tentukan tingkat produksi
yang memaksimumkan keuntungan dan lukiskan keadaan keseimbangan
yang dicapai.
2. tabel berikut menunjukan hubungan antara tingkat harga sesuatu barang dengan
jumlah barang yang diminta dan jumlah biaya yang dikeluarkan.

a. Hitunglah jumlah penjualan total (TR) hasil penjualan marjinal (MR) dan
hasil penjualan rata-rata (AR).
b. Lukiskan kurva TR, MR dan AR.
c. Dengan menggunakan kedua-dua pendekatan tunjukan keuntungan
perusahaan monopoli tersebut.

3.data berikut menunjukan produksi dan biaya produksi pada berbagai tingkat
produksi tersebut. Biaya tetap total adalah Rp 50 ribu.Data tersebut juga
menunjukan tingkat harga arang pada berbagai tingkat produksi perusahaan
tersebut.

315
a.Hitunglah
i.biaya berubah total (TVC).
ii.biaya rata-rata (AC).
iii.biaya berubah rata-rata (AVC).
iv.biaya tetap rata-rata (AFC).
v. biaya marjinal (MC).

b. i. lukiskan kurva-kurva TC, TVC, FC, dan TR dalam satu grafik.


ii. lukiskan AC, AVC, AFC, dan MC dalam satu grafik.
c. Secara angka dan grafik ditunjukan keadaan keseimbangan perusahaan tersebut
dengan menggunakan pendekataan biaya total dan hasil penjualan total.
Gambarkan juga kurva keuntungan.
d. Secara angka dan grafik tunjukan keadaan keseimbangan perusahaan tersebut
dengan menggunakan pendekatan biaya marjinal dan hasil penjualan marjinal.
e. Berapakah keuntungan maksimum perusahaan tersebut dan berapakah jumlah
produksinya?

316
BAB XIII

13.1 PERSAINGAN MONIPOLISTIS

HAL-HAL YG DI TERANGKAN

 Ciri-ciri pasar persaingan monopolis


 Keseimbangan dalam pasar persaingan monopolistis
 Penilai ke atas persaingan monopolis
 Persaingan bukan-harga
 Kebaikan dan keburukan pengiklanan

Seperti juga halnya dengan yang dibuat dua bab yang terdahulu uraian mengenai
persaingan monopolis yang akan dilakukan dalam bab babini pertama (i) cirri-ciri
persaingan monopolis dan (ii) cara pemaksimun keuntungan oleh sesuatu perusahandalam
persaingan monopolis.Di dalam menarangkan hal yang dinyatakan dalam (ii) ,akan
dibedakan di antara keseimbangan dalam jangka pendek dan jangka panjang.Sesudah itu
akan di buat penilaian tentang kebaikan dan keburukan persaingan monopolistis.Di dalam
hal ini tiga persoalan penting yang telah diperhatikan dalam membicarakan persaingan
sempurna dan monopoli juga akan di analisis ,yaitu (i) efisiensi penggunaan sumber-
sumber daya,(ii) perangsang untuk mengembangkan teknologi dan melakukan
inovasi,dan(iii) pengaruh persaingan monopolistis keatas distribusi pendapatan.

Di dua bagian yang terakhir akan di analisis (i) bentuk-bentuk persaingan bukan harga,
dan (ii) kebaikan dak keburukan dari salah bentuk persaingan bukan harga, yaitu
iklan.Melakukan promosi penjualan dengan menggunakn iklan adalah suatu kegiatan
yang sangat penting artinya untuk menjamin kelangsungan hidup perusahaan-perusahaan
dalam pasar persaingan monopolistis.kegiatan membuat iklan untuk mempromosikan
penjualan tidak di perlukan dalam persaingan sempurna dan monopoli.Dalam persaingan
sempurna setiap perusahaan memproduksikan barang yang serupa dan tidak boleh
dibedakan satu sama lain. 0leh karenanya iklan tidak di perlukan . Dalam monopoli iklan
juga tidak di perlukan oleh karena barang yang dihasilkan adalah satu-satunya barang di
pasar. Perusahaan dalam persaingan monopolistis perlu melakukan pengiklanan oleh
karena mereka menghasilkan barang berbeda corak. Maka uraian mengenai pengiklanan
dan kebaikan dan keburukan pengiklanan perlu di terangkan di dalam bab ini.

13.2 CIRI-CIRI PERSAINGAN MONOPOLISTIS


Pasar persaingan monopolis pada dasarnya adalah pasar yang berada di antara dua jenis
pasar yang ekstrem, yaitu persaingan sempurna dan monopoli. Oleh sebab itu sifat-
sifatnya mengandung unsur-unsur sifat dasar monopoli, dan unsur-unsur sifat pasar

317
persaingan sempurna. Pasar persaingan monopolis dapat didefinisikan sebagai suatu pasar
diman terdapat banyak produsen yang menghasilkan barang yang berbeda corak
(differentiated product). Ciri-ciri selengkapnya dari pasar persaingan monopolis adalah
seperti yang diuraikan di bawah ini.

13.2.1 Terdapat Banyak Penjual


Terdapat cukup banyak penjual dalam pasar persaingan monopolis, namun demikian ia
tidaklah sebanyak seperti dalam pasar persaingan sempurna. Apabila di dalam pasar
sudah terdapat berapa puluh perusahaan ,maka persaingan monopolis sudah mungkin
wujud. Yang penting tidak satu pun dari perusahaan-perusahaan tersebut ukuran/
besarnya jauh melebihi dari perusahaan-perusahaan lainya . Perusahaan dalam pasaran
monopolis mempunyai ukuran yang relative sama besarnya. Keadaan ini menyebabkan
produksi suatu perusahaan relatif sedikit kalau dibandingkan dengan keseluruhan
produksi dalam keseluruhan pasar.

13.2.2 Barang Bersifat Berbeda Corak


Ciri ini merupakan sifat yang penting dalam membedakan antara pasar persaingan
monopolis dan persaingan sempurna. Seperti telah diterangkan ,dalam persaingan
sempurna produksi berbagai perusahaan adalah serupa. Oleh karenanya sukar untuk
membedakan yang mana yang merupakan produksi sesuatu perusahaan, dan yang mana
pula produksi perusahaan lainya. Produksi dalam pasar persaingan
monopolistis berbeda coraknya (differentiadet product) dan secara fisik mudah
dibedakan antara produksi suatu perusahaandengan produksi perusahaan lainya. Di
samping perbedaan dalam bentuk fisik barang tersebur dapat pula perbedaan-perbedaan
dalam pengemasanya,perbedaan dalam bentuk “jasa perubahan setelah penjualan “(after-
sale service) dan perbedaan cara membayar barang yang dibeli. Sebagai akibat dari
perbedaan –perbedaan ini barang yang diproduksikan oleh perusahaan-perusahaan dalam
pasar persaingan monopolistis bukanlah barang yang bersifat pengganti sempurna
(perfect substitute) kepada barang yang di produksikan perusahaan lain. Mereka hanya
merupakan pengganti yang dekat atau close substitute. Perbedaan dalam sifat barang yang
dihasilkan inilah yang menjadi dari adanya kekuasaan monopoli,walaupun kecil,yang
dimiliki oleh perusahaan dalam pasar persaingan monopolistis.

13.2.3 Perusahaan Mempunyai Sedikit Kekuasaan Mempengaruhi Harga


Berbeda dengan perusahaan dalam pasar persaingan sempurna,yang tidak mempunyai
kekuasaan dalam mempengaruhi harga, perusahaan dalam pasar persaingan monopolistis
dapat mempengaruhi harga . Namun demikian pengaruhnya ini relatife kecil kalau
dibandingkan dengan perusahaan oligopoli dan monopoli.Kekuasaan mempengaruhi
harga oleh perusahaan monopolistis bersumber dari sifat barang yang di hasilkanya, yaitu
yang bersifat berbeda corak atau differentiated product. Perbedaan ini menyebabkan

318
para pembeli bersifat memilih, lebih menyukai barang dari suatu perusahaan tertentu dan
menyukai barang yang di hasilkan perusahaan lainya. Maka apabila suatu perusahaan
menaikan harga barangnya, ia masih sifat dapat menarik pembeli walaupun jumlah
pembelinya tidak sebanyak seperti sebelum kenaikan harga. Sebaiknya, apabila
perusahaan menurunkan harga, tidaklah mudah untuk menjual semua barang yang
diproduksikanya. Banyak diantara konsumen di pasa, masih tetap membeli barang yang
di hasilkan oleh perusahaan-perusahaan lain, walaupun harganya sudah menjadi relatif
lebih mahal.

13.2.4 Kemasukan ke dalam industri relatif mudah


Perusahaan yang akan masuk dan menjalankan usaha di dalam pasar persaingan
monopolistis tidak akan banyak mengalami kesukaran .Hamdapan yang di hadapi
tidaklah seberat seperti di dalam oligopoli dan monopoli. Tetapi kemasukan tidaklah
semudah seperti dalam pasar persaingan sempurna. Berapa faktor menyebabkan hal ini.
Yang pertama ialah karena modal yang diperlukan adalah relative besar kalau
dibandingkan dengan mendirikan perusahaan dalam pasar persaingan sempurna. Yang
kedua ialah karena perusahaan itu harus dan mempromosikan barang tersebut untuk
memperoleh langganan. Maka perusahaan baru pada dasarnya harus berusaha
memproduksikan barang yang lebih menarik dari yang sudah ada dipasar,dan harus dapat
meyakinkan konsumen akan kebaikan mutu barang tersebut.

13.2.5 Persaingan Mempromosi Penjualan Sangat Aktif


Harga bukanlah penentu utama dari besarnya pasar dari perusahaan-perusahaan dalam
pasar persaingan monopolistis. Sesuatu perusahaan mungkin menjual barangnya dengan
harga relatif tinggi, tetapi masih dapat menarik banyak langganan. Sebaliknya suatu
perusahaan lain mungkin harga barangnya rendah, tetapi tidak banyak menarik langgana.
Keadaan seperti ini disebabkan oleh sifat barang yang mereka hasilkan, yaitu barang yang
berbeda corak. Ini menimbulkan daya tarik yang berbeda kepada para pembeli. Maka
untuk mempengaruhi citarasa pembeli, para pengusaha melakukan persaingan bukan-
harga( non-price competition). Persaingan yang demikian itu antara lain adalah dalam
memperbaiki mutu dan desain barang, melakukan kegiatan kegiatan iklan yang terus
menerus, memberikan syarat penjualan yang menarik, dan sebagainya.

319
13.3 KESEIMBANGAN DALAM PASAR PERSAINGAN
MONOPOLISTIS
Ciri-ciri persaingan monopolis seperti yang diterangkan dalam bagian yang lalu
menimbulkan pengaruh yang cukup penting ke atas corak permintaan yang dihadapi oleh
perusahaan dalam persaingan monopolistis. Kurva permintaan yang dihadapi oleh
perusahaan dalam persaingan monopolistis adalah lebih elastis dari yang dihadapi
monopoli, tetapi elastisitasnya tidak sampai mencapai elastic sempurna-yaitu kurva
permintaan yang sejajar sumbu datar-yang merupakan kurva permintaan yang di hadapi
suatu perusahaan dalam persaingan sempurna. Maka pada hakikatnya kurva permintaan
ke atas barang produksi perusahaan dalam persaingan monopolistis adalah bersifat
menurun secara sedikit demi sedikit (lebih mendatar dan bukan turun dengan curam).
Kurva permintaan yang bersifat seperti ini berarti : (i) apabila perusahaan menaikan harga
maka jumlah barang yang dijualnya sangat berkurang, dan sebaliknya (ii) apabila
perusahaan menurunkan harga maka jumlah barang yang dijualnya menjadi sangat
bertambah.

Oleh karna kurva permintaan dalam persaingan monopolistis tidak bersifat elastis
sempurna, kurva hasil penjualan marjinal (MR) tidak berimpit dengan kurva permintaan,
Dalam persaingan monopolistis kurva MR adalah sama seperti yang terdapat monopoli,
yaitu kurva tersebut terletak di bawah kurva permintaan.

13.4 KESEIMBANGAN JANGKA PENDEK


Oleh kurva permintaan adalah menurun sedikit demi sedikit, dan sebagai akibatnya kurva
MR tidak berimpit dengan kirva permintaan, keseimbangan yang di capai suatu
perusahaan dalam pasar persaingan monopolistis adalah sama dengan di dalam
monopoli.Bedanya, di dalam monopoli yang dihadapi adalah permintaan dari seluruh
pasar, sedangkan dalam persaingan monopolistis, permintaan yang dihadapi perusahaan
adalah sebagian dari keseluruhan permintaan pasar.

Dua keadaan perusahaan monopolistis di tunjukan dalam Gambar13.1. Yang


ditunjukan dalam gambar (i) adalah keadaan di mana perusahaan memperoleh
keuntungan. Keuntungan yang maksimum akan diperoleh apabila perusahaan
memproduksi pada tingkat di mana keadaan MC=MR tercapai. Maka keuntungan
maksimum tercapai apabila jumlah produksi adalah Q dan pada tingkat produksi ini
tingkat harga adalah P. Segi empat PABC menunjukan jumlah keuntungan maksimum
yang dinikmati perusahaan monopolistis itu. Dalam gambar (ii) yang ditunjukan adalah
keadaan di mana perusahaan mengalami kerugian. Kerugian akan dapat diminumkan
apabila keadaan MC=MR tercapai. Ini berarti perusahaan harus mencapai tingkat
produksi sebanyak Q. Pada tingkat produksi ini harga mencapai P. Besarnya kerugian

320
yang diderita di gambarkan oleh kotak PABC. Walaupun mengalami kerugian
perusahaan akan terus beroperasi selama hasil penjualan melebihi jumlah biaya berubah
(atau harga melebihi AVC).

13.5 KESEIMBANGAN JANGKA PANJANG


Keuntungan lebih dari modal yang ditunjukan dalam gambar 13.1 (i) akan menarik
perusahaan-perusahaan baru untuk masuk ke dalam industri tersebut. Dalam persaingan
monopolistis tidak terdapat hambatan kepada perusahaan-perusahaan baru. Maka
keuntungan yang melebihi normal akan menyebabkan pertambahan dalam jumlah
perusahaan di pasar. Sebagai akibatnya setiap perusahaan akan menghadpi permintaan
yang semakin sedikit pada berbagai tingkat harga. Ini berarti kemasukan perusahaan baru
akan menggeser kurva permintaan DD (dan tentunya juga kurva hasil penjualan marginal
MR) ke sebelah kiri, yaitu seperti ditunjukan oleh anak panah dalam gambar 13.1 (i).
Kemasukan perusahaan baru, dan perpindahan kurva DD dan MR kekiri, akan terus
berlangsung sehingga perusahaan hanya mendapat keuntungan normal saja. Dengan
demikian, seperti halnya dengan perusahaan dalam pasar persaingan sempurna, dalam
persaingan monopolistis halnya mendapat keuntungan normal di dalam jangka panjang.

321
PL Sama dengan biaya total rata-rata, yang berarti bahwa perusahaan hanya memperoleh
untung normal.

Corak kegiatan perusahaan dalam persaingan monopolistis ketika mendapat


keuntungan normal berbeda dengan corak kegiatan perusahaan dalam persaingan
sempurna yang juga memperoleh untung yang normal . Perbedaan itu adalah:

 Harga dan biaya produksi di pasar persaingan monopolistis lebih tinggi


 Kegiatan memproduksi di pasar persaingan monopolis belum mencapai tingkat
Yang optimal (mencapai tingkat di mana biaya produksi perunit adalah paling
rendah).

GAMBAR 13.2

Keseimbangan perusahaan persaingan monopolistis dalam jangka panjang

322
Seperti dengan keadaan yang ditunjukan dalam Gambar 13.1 (i), keseimbangan seperti
yang ditunjukan dalam Gambar 13.1 (ii) tidak akan wujud dalam jangka panjang.
Perusahaan yang mengalami kerugian tidak akan meneruskan kegiatanya, mereka akan
meninggalkan industry tersebut. Dengan demikianjumlah perusahaan di dalam pasar
semakin lama menjadi semakin sedikit. Sebagai akibatnya dalam jangka panjang
permintaan yang dihadapi setiap perusahaan menjadi lebih besar dari semula. Di dalam
grafik pertambahan permintaan yang di gambarkan dalam bentuk pergeseraan kurva
permintaan dan kurva hasil penjualan ke sebelah kanan. Dengan demikian dalam jangka
panjang kurva DD dan MR pada gambar 13.1 (ii) akan pindah kekanan, yaitu kea rah
yang ditunjukan dalam gambar 13.2. karena tidak menderita kerugian lagi perusahaan-
perusahaan tidak akan meninggalkan industry tersebut, tetapi juga ketiadaan keuntungan
yang melebihi normal tidak akan menarik kemasukan perusahaan baru. Ini
mengakibatkan di dalam jangka panjang keseimbangan perusahaan adalah seperti yang
ditunjukan dalam Gambar 13.2

13.6 PENILAIAN KE ATAS PERSAINGAN MONOPOLISTIS


Di dalam bagian ini analisis yang di buathanya meliputi penilaian ke atas efek dari pasar
yang bersifat persaingan monopolistis kepada penggunaan sumber-sumber daya,
dorongan untuk mengembangkan teknologi dan melakukan inovasi, dan corak distribusi
pendapatan. Salah satu kegiatan penting yang di lakukan oleh perusahaan monopolistis
adalah melakukan promosi penjualan secara iklan. Kebaikan dan keburukan dari kegiatan
ini akan di nilai dalam bagian berikut.

13.7 EFESIENSI DALAM MENGGUNAKAN SUMBER DAYA


Untuk menelai sampai dimana efesiensi pasar persaingan monopolistis di dalam
mengalokasikan sumber-sumber daya, akan di buat suatu perbandingan dengan efesiensi
perusahaan dalam pasar persaingan sempurna (grafik ii) dan keseimbangan tersebut
adalah di dalam jangka panjang. Kedua keadaan keseimbangan dalam perusahaan
persaingan sempurna dan perusahaan monopolistis adalah bersamaan. Dengan demikian
ACs = ACm dan MCs = MCm.

Keadaan dalam gambar 13.3m (i) menunjukan bahwa:

 Biaya produksi per unit adalah palingkat yang minimum.Biaya per unit adalah Ps.

323
 Haraga yang berlaku di pasar adalah Ps.
 Jumlah barang yang diprodyksikan adalah Qs.
Sedangkan keadaan dalam gambar 13.3 (ii) menunjual bahwa:

 Biaya produksi per unit perusahaan monopolistis adalah lebih tinggi dari biaya
produksi per unit yang paling minimum. Biaya per unit adalah Pm.
 Harga yang di pasar adalah pm.
 Jumlah barang yang di produksi adalah Qm.
Kesimpulan pokok yang dapat di buat dari membuat perbandingan tersebut adalah:

Walaupun perusahaan persaingan sempurna dan perusahaan monopolistis sama-sama


mendapat keuntungan normal,tetapi dalam perusahaan monopolistis biaya produksi per
unit lebih tinggi, harga barang lebih tinggi, dan jumlah produksi lebih rendah (sehingga
menyebabkan kapasitas memproduksiyang digunakan adalah di bawah tingkat yang
optimal).

Keseimpulan di atas menunjukan bahwa perushaan persaingan sempurna adalah lebih


efisiensi dari perusahaan monopolistis di dalam menggunakan ngan diterangkan dalam
Bab sebelas ia dicapai apabila biaya apabila harga sama dengan biaya marjinal),
perusahaan dalam persaingan sempurna adalah lebih efesien dar iperusahaan dalam
persaingan monopolistis.

13.8 EFESIENSI DAN DIFERENSASI PRODUKSI


Telah diterangkan dalam analisis sebelum ini bahwa barang-barang yang dihasilkan oleh
perusahaan–perusahaan persaingan monopolistis bersifat berbeda corak, yaitu ia berbeda
dari segi mutu barangnya, pengemasanya, dan pelayanan setelah penjualan. Perbedaan-
perbedaan ini menyebabkan para konsumen mempunyai pilihan yang lebih baik dari
pilihan yang dapat dibuat mereka di dalam pasar persaingan sempurna. Pilihan yang lebih

324
baik ini dapatlah dipandang sebagai kompensasi kepada penggunaan sumber-sumber daya
yang kurang efisien seperti yang baru saja di terangkan.

Persoalan sekarang adalah: manakah yanglebih baik kepada masyarakat? Barang


yang diproduksikan secara efisien sehingga dapat dijual harga murah? Ataukah harga
yang lebih mahal sedikit tetapi masyarakat dapat menentukan barang yang akan di
konsumsinya dari pilihan jenis barang yang lebih banyak? Ini merupakan persoalan
normatif, yang jawabanya sangat tergantung kepada value judgement masyarakat
tersebut. Sekiranya mereka lebih menyukai harga yang murah, maka kekurangan pilihan
tidak dipandang sebagai suatu yang merugikan. Sebaliknya, apabila masyarakat
menginginkan pilihan barang yang lebih banyak, sehingga dapat di buat pilihan yang
lebih tepat, harga yang lebih tinggi tidaklah terlalu merisaukan mereka.

13.9 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI


Sampai di manakah persaingan monopolistis akan mendorong perkembangan teknologi
dan inovasi? Pada umumnya ahli ekonomi berpendapat bahwa pasar persaingan
monopolistis memberikan dorongan yang sangat terbatas untuk melakukan
perkembangan teknologi. Terbatasnya dorongan tersebut disebabkan karena dalam jangka
panjang perusahaan hanya memperoleh keuntungan normal. Keuntungan yang melebihi
normal di dalam jangka pendek dapat mendorong kepada kegiatan mengembangkan
teknologi. Tetapi dorongan tersebut adalah sangat lemah karena perusahaan-perusahaan
menyadari bahwa keuntungan yang diperoleh dari dari mengembangkan teknologi dan
melakukan inovasi tidak dapat bertahan dalam jangka waktu yang lama. Keuntungan
melebihi normal yang di peroleh akan mendorong perusahaan-perusahaan lain untuk
masuk ke industri tersebut, dan ini akan terus berlangsung sehingga keuntungan melebihi
normal tidak ada lagi. Maka dalam jangka panjang keuntungan yang diperoleh dari
perkembangan teknologi dan melakukan inovasi tidak dapat lagi dinikmati.

13.10 DISTRIBUSI PENDAPATAN


Persaingan monopolistis mengakibatkan corak distribusi pendapatan yang sama sifatnya
seperti yang biasanya terdapat dalam persaingan sempurna, yaitu distribusi pendapatan
adalah seimbang. Karena tidak terdapat keuntungan yang berlebih-lebihan. Di samping
itu dalam pasar terdapat banyak perusahaan, dan ini berarti keuntungan normal yang
diperoleh akan dibagikan kepada jumlah pemilik modal dan pengusaha yang banyak
jumlahnya. Berdasarkan kepada kecendrungan ini ahli-ahli ekonomi berpendapat bahwa
pasar persaingan monoplistis menimbulkan corak distribusi pendapatan yang lebih
merata.

325
13.11 PERSAINGAN BUKAN HARGA
Persaingan bukan-harga pada hakikatnya mengandung arti usaha-usaha diluar
perubahaban harga yang dilakukan oleh perusahaan untuk menarik lebih banyak pembeli
ke atas barang yang diproduksikanya.persaingan bukan-harga bertujuan untuk
memindahkan kurva permintaan ke kanan. Perpindahan itu berarti pada setiap tingkat
pendapatan dan kesempatan kerja, jumlah barang yang diminta menjadi bertambah
banyak. Persaingan bukan-harga dapat dibedakan kepada dua jenis:

 Diferensiasi produksi, yaitu menciptakan barang sejenis tetapi berbeda coraknya


dengan produksi perusahaan-perusahaa lain.
 Iklan dan berbagai bentuk promosi penjualan
Di dalam persaingan monopolis dan oligopoly, persaingan bukan-harga sangat aktif
dilakukan. Di dalam dua pasar yang telah diuraikan terlebih dahulu, yaitu persaingan
sempurna dan monopoli, persaingan bukan-harga tidak begitu dipentingkan. Untuk
monopoli alasanya tidak sukar untuk dicari, yaitu karena perusahaan monopoli tidak
mempunyai saingan. Dalam persaingan sempurna, persaingan bukan harga tidak
dilakukan karena barang yang diproduksi perusahaan-perusahaan adalah serupa atau
identical. Para pembeli tidak membedakan di antara produksi yang diciptakan suatu
perusahaan dengan perusahaan lain. Oleh sebab itu tidak ada gunanya kepada suatu
perusahaan untuk menarik lebih banyak pembeli dengan cara persaingan bukan-harga
para pembeli tidak akan dapat mengetahui manakah barang yang akan dihasilkan oleh
perusahaan yang menjalankan persaingan bukan-harga.

13.12 DIFERENSASI PRODUKSI


Setiap perusahaan dalam pasar persaingan monopolistis akan berusaha untuk
memproduksikan barang yang mempunyai sifat khusus, dan yang dapat dengan jelas
dibedakan dari produksi perusahaan-perusahaan lainya. Maka di dalam pasar akan
terdapat barang yang dihasilkan suatuindustri yang mempunyai corak, mutu,desain,mode,
dan merek yang berbeda-beda.Terdapat berbagai variasi dari sesuatu jenis barang adalah
sifat istimewa dari pasar persaingan monopolis, yang tidak terdapat dalam pasar
persaingan sempurna. Seperti telah diterangkan sebelum ini, dalam pasar persaingan
sempurna, barang yang dihasilkan dan diperjualbelikan adalah sepenuhnya serupa
(identicial). Terdapat barang yang beraneka ragam coraknya di pasar persaingan
monopolistis menimbulkan keuntungan kepada perusahaan mau pun kepada para
konsumen.

Kepada setiap perusahaan, barang yang berbeda-beda sifatnya tersebut akan menjadi
daya penarik khusus keatas barang yang diproduksikanya. Segolongan konsumen tertentu
akan lebih suka membeli baranganya (walaupun harganya lebih mahal) kalau
dibandingkan barang-barang yang sejenis yang di hasilkan produsen-produsen lain.

326
Dengan demikian deferensasi produksi dapat menciptakan suatu bentuk kekuasaan
monopoli. Dengan menghasilkan suatu bareng tertentu yang berbeda dari barang lainya,
perusahaan menciptakan suatu penghambat kepada perusahaan-perusahaan lain untuk
menarik para pelanggan. Diferensasi produksi memungkinkan seorang produsen dalam
pasar monopolistis untuk tetap menjual produksinya (tetapi jumlahnya semakin sedikit)
apabila ia menaikan harga. Tetapi sebaliknya, produsen itu dapat menarik sebagian dari
langganan perusahaan-perusahaan lain, sekiranya ia menurunkan harga penjualan
barangnya.

Kepada para konsumen, barang yang sejenis tetapi berbeda corak tersebut
menimbulkan suatu keuntungan pula, yaitu pilihan mereka untuk membeli suatu barang
menjadi lebih beraneka ragam. Ini mungkin memilih barang yang benar-benar sesuai
dengan keinginannya. Seperti telah di singgung sebelum ini, ahli-ahli ekonomi banyak
yang memandang pilihan yang beraneka ragam itu sebagai kompensasi terhadap ketidak
efesienan persaingan monopolistis di dalam menggunakan sumber-sumber daya.

13.13 PROMOSI PENJUALAN MELALUI IKLAN


Di dalam perusahaan-perusahaan modern kegiatan mempersiapkan dan membuat iklan
adalah suatu bagian penting dari usaha yang memasarkan hasil produksinya. Pengeluaran
yang dilakukan perusahaan-perusahaan untuk pengiklanan meliputi jumlah yang cukup
besar yang adakalanya menimbulkan pertambahan yang nyata kepada biaya produksi.
Perusahaan-perusahaan melakukan kegiatan pengiklanan untuk mencapai salah satu
gabungan dari tiga tujuan yang dinyatakan di bawah ini.

1. Untuk memberikan informasi mengenai produk Iklan seperti ini dilakukan untuk
memberikan penerangan kepada konsumen tentang suatu produk. Iklan itu mungkin
untuk barang yang telah lama ada, atau untuk yang baru saja dikembangkan, Iklan
seperti dinamakan iklan member penerangan atau information advertising.

2. Untuk menekan kualitas suatu produk secara persuasif Iklan seperti ini
dilakukan untuk menerangkan kepada konsumen akan kualitas yang sangat baik dari
sebuah produk. Beberapa bentuk iklan bertujuan untuk terus menerus mengitngatkan
para konsumen bahwa barang tersebut ada di pasar. Iklan seperti ini dinamakan iklan
untuk bersaing atau competitive advertesing. Tanpa iklan seperti ini, konsumen dapat
berubah sikapnya dan menjadi langganan perusahaan lain yang menghasilkan barang
yang sama yang selalu diiklankan.

327
3. Untuk memelihara hubungan baik dengan para konsumen Iklan tersebut lebih
berbentuk memperkenalkan perusahaan tersebut mengenai kegiatan-kegiatan yang
dilakukanya. Iklan mengenai hasil-hasil produksinya tidak begitu ditekankan. Iklan
ini juga dilakukan untuk menghindari larangan pengiklanan yang dilakukan
pemerintah (misalnya iklan rokok).
Dari ketiga-tiga jenis iklan ini, yang di lakukanperusahaan dalam pasar persaingan
monopolistis adalah jenis iklan yang pertama dan kedua. Iklan jenis pertama digunakan
pada waktu perusahan memperkenalkan hasil-hasil produksinya yang baru. Sedangkan
iklan jenis kedua digunakan untuk mempertahankan kedudukanya di pasar.

13.14 KEBAIKAN DAN KEBURUKAN PENGIKLANAN


Di dalam menilai apakah iklan memberikan manfaat kepada masyarakat, terdapat
berbagai pendapat. Segolongan orang berkeyakinan bahwa iklan merupakan suatu
penghamburan karena biaya produksi bertambah tinggi sedangkan konsumen tidak
menerima kenikmatan tambahan dari barang yang dipromosikan melalui kegiatan
pengiklanan. Pengiklanan tidak menambah atau memperbaiki mutu suatu barang.
Segolongan lain berpendapat bahwa iklan memberikan sumbangan yang positif kepada
masyarakat karena ia dapat menurunkan biaya produksi per unit. Di samping oleh
perbedaan pendapat mengenai pengaruh iklan keatas biaya produksi dan harga, perbedaan
pendapat mengenai kegunaan iklan dikemukakan berdasarkan beberapa argumen lain.
Berapa argumen penting dalam perdebatan tersebut diterangkan di bawah ini.

13.15 IKLAN DAN BIAYA PRODUKSI


Adakah iklan akan menaikan atau menurunkan biaya produksi per unit? Keduanya
mungkin berlaku, dan ia bergantung kepada perubahan permintaan yang terjadi sebagai
kegiatan pengiklanan yang dilancarkan. Apabila permintaan terjadi sangat bertambah
elastis, besar kemungkinan biaya produksi perunit akan menjadi lebih rendah. Tetapi
kemungkinan ini tidak banyak berlaku, dan ini berarti bahwa pada umumnya iklan akan
menimbulkan kenaikan biaya produksi. Perbedaan pendapat mengenai pengaruh iklan
kepada biaya produksi dan harga dapat diterangakan dengan menggunakan Gambar 13.4.

Biaya rata-rata jangka panjang dari suatu perusahaan monopolistis sebelum melakukan
kegiatan pengiklanan adalah AC. Permintaan keatas barang yang diproduksi oleh
perusahaan itu.

GAMBAR 13.4

328
Pengaruh Iklan ke Atas Biaya Produksi, Harga dan Tingkat Produksi

Adalah D1. Maka keseimbangan jangka panjang perusahaan monopolistis tersebut di


capai pada titik A, dan keseimbangan ini menunjukan bahwa harga pasar mencapai P1 dan
jumlah barang yang akan diproduksi perusahaan monopolistis tersebut adalah Q1.

Apabila perusahaan melakukan pengiklanan biaya produksi akan menjadi lebih tinggi,
dan ini dicerminkan oleh kenaikan kurva biaya rata-rata dariACmenjadi AC1. Pada waktu
yang sama usaha mempromosikan penjualan melalui iklan tersebut menyebabkan
permintaan keatas produksi perusahaan bertambah. Apabila permintaan tersebut
bertambah dari D1 ke D2, keseimbangan jangka panjang yang sekarang adalah ditunjukan
oleh titik B. Dengan demikian iklan telah menyebabkan jumlah barang yang dijual
bertambah dari Q1 ke Q2, akan tetapi iklan tersebut menaikan harga dari P1 menjadi P2.
Berdasarkan kepada keadaan yang baru diuraiakan ini segolongan ahli ekonomi
berpendapat bahwa iklan merupakan suatu penghamburan karena ia menaikkan biaya
produksi tanpa membuat suatu perubahan apa pun ke atas bentuk, berat dan mutu suatu
barang.

Segolongan ahli ekonomi tidak sependapat dengan kesimpulan di atas dan sebalknya
berpendapat bahwa iklan adalah sangat berguna karena ia akan dapat menurunkan biaya
produksi per unit. Promosi penjualan melalui iklan, menurut mereka akan menyebabkan
permintaan berubah dari D1 menjadi D3. Maka keseimbangan jangka panjang dari suatu
perusahaan monopolistis yang melakukan kegiatan iklan akan dicapai di titik C. Ini
berarti iklan menaikan jumlah penjualan yang cukup banyak, yaitu dari Q1 menjsdi Q3.
Pertambahan penjualan yang banyak ini menyebabkan biaya produksi per unit semakin
rendah, dan mungkin perusahaan menjual barangnya pada harga pada waktu belum ada
iklan (P1), yaitu harga penjualan yang sekarang adalah P3.

329
13.16 PANDANGAN LAIN YANG MENYONKONG PENGIKLANAN
Di samping karena biaya produksi yang mungkin akan menjadi lebih rendah, golongan
yang menekankan tentang kebaikan iklan mengemukan kebaikan-kebaikan berikut:

1.Pengiklanan membantu konsumen untuk membuat keputusan yang lebih baik di


dalam menentukan jenis-jenis barang yang akan di belinya Dengan iklan perusahaan-
perusahaan dapat menjelaskan kepada konsumen tentang barang baru yang
diproduksikan, atau barang lama yang telah ditingkatkan mutunya. Di samping itu iklan
dapat menerangkan kepada konsumen tempat-tempat dimana suatu barang dapat dibeli
.Ini mengurangi biaya dan menghemat waktu konsumen untuk mencari barang tersebut.

2.Iklan mengalahkan kegiatan memperbaiki mutu suatu barang Dalam


memproduksikan barangnya melalui iklan perusahaan berusaha menonjolkan sifat-sifat
istimewa dari barang yang diproduksikannya. Maka iklan memberi dorongan kepada
perusahaan untuk mengembangkan hasil produksinya sehingga mempunyai
keistimewaan-keistimewaan tertentu kalau dibandingkan dangan barang yang sama yang
di produksikan perusahaan lain.

3.Iklan membantu membiayai perusahaan komunukasi masa seperti radio,televisi,


surat kabar dan majalah Dengan membuat iklan dalam perusahaan-perusahaan ini
sebagian biaya mereka akan dibayar oleh kegiatan pengiklanan. Ini dapat (i) mengurai
subsidi pemerintah untuk membiayai kegiatan penyiaran radio dan televisi, dan (ii)
menurunkan harga surat kabar dan majalah, yaitu harganya adalah lebih rendah dari yang
akan ditetapkan apabila tidak terdapat iklan.

4.Iklan menaikkan kesempatan kerja Telah ditunjukan sebelum ini bahwa iklan akan
menaikkan jumlah produksi. Untuk menambah produksi, lebih banyak pekerja
diperlukan. Dengan demikian pengiklanan juga menyebabkan penggunaan tenaga kerja
bertambah banyak .

13.17 PANDANGAN YANG MENGKERITIK PENGIKLANAN


Selain mendapat sokongan karena menimbulkan beberapa keuntungan bagi perusaaan dan
masyarakat, iklan juga menjadi bahan kritik karena memiliki beberapa kritik terhadap
pengiklanan:

330
1.promosi secara iklan adalah adalah suatu penghamburan Ia akan menaikan biaya
produksi produksi per unit tanpa menimbulkan perubahan apapun ke atas suatu barang.
Sebelum ini pandangan tersebut telah diterangkan dengan menggunakan grafik.
Pengkritik pengiklanan menambah pula, walaupun pengiklanan akan menambahkan
penjualaan suatu perubahan, pada waktu yang sama penjualan perusahaan lain berkurang.
Dengan demikian, kalau ditinjau dari sudut keadaan yang wujud di seluruh pasar, iklan
tidaklah menaikan jumlah barang yang diproduksikan dan dijual kepada konsumen.

2.Iklan tidak selalu memberi informasi yang betul Tidak selalu iklan dibuat dengan
jujur, dan menerangkan sifat-sifat sebenarnya dari barang yang diiklankan. Iklan yang
menyatakan bahwa suatu barang adalah lebih istimewa dari barang yang sejenis yang
tersedia di pasar, akan menarik segolongan konsumen untuk tidak menggunakan barang
lain yang selalu dibelinya pada masa lalu. Apabila sifat barang yang bersangkutan, iklan
merugikan konsumen tersebut.

3.Iklan bukanlah suatu cara yang efektif untuk menambah jumlah pekerjaan dalam
perekonomian Terdapat cara lain yang akan dapat menambah jumlah pekerjaan dengan
lebih efektif. Misalnya, usaha menambah pekerjaan akan lebih efektif hasilnya dengan
menggunakan kebijakan fisikal dan moneter.

4.Iklan dapat menjadi penghambat kepada perusahaan-perusahaan baru untuk


masuk kedalam industry Apabila kampanye iklan sangat berhasil dan produksi
mengalami pertambahan yang sangat besar, perusahaan lain akan mengalami kekurangan
permintaan efesiensi kegiatan menurun. Menghadapi kenyataan seperti itu perusahaan
baru menjadi lebih enggan untuk masuk ke dalam industry tersebut.

13.18 PENGIKLANAN: SUATUKESIMPULAN


Dengan mengemukakan pandangan-pandangan yang menjelaskan buruk baiknya kegiatan
pengiklanan, sekarang dapat dibuat penilaian tentang sampai dimanakah iklan
memberikan sumbangan kepada masyarakat. Sudah jelas bahwa iklan mempunyai
beberapa kebaikan yang nyata, tetapi disamping itu kelemahan dapat dengan mudah
ditunjukan. Maka, untuk memaksimumkan efek positif dari pengiklanan, haruslah efek-
efek buruk yang mungkin timbul dihindarkan. Berapa langkah penting untuk tujuan
tersebut adalah:

331
 Iklan haruslah terutama bertujuan untuk member keterangan yang benar dan jujur
mengenai barang yang diproduksikan penjualnya.
 Peraturan-peraturan yang tujuanya mengawasi agar perusahaan-perusahaan
membuat lebih banyak iklan yang bersifat memberikan penerangan perlu dibuat.
 Kegiatan pengiklanan harus diatur secara demikian rupa sehingga ia tidak
menjadi penghambat kepada perusahaan baru untuk masuk ke dalam industry
tersebut.

332
BAB XIV

OLIGOPOLI
Pembahasan mengenai buntuk-buntuk pasar akan diakhiri dalam bab ini dengan
menguraikan tentang

HAL-HAL YANG DITERANGKAN


 Ciri-ciri Pasar Oligopoli
 Kurva permintaan Oligopoli
 Pemaksimuman keuntungan dalam perusahaan oligopoly
 Hambatan-hambatan untuk memasuki pasar oligopoly
 Kebaikan dan Kelemahan Pasar Oligopoli

pasar oligapoli yaitu pasar yang terdiri dari hanya beberapa produsen saja
.adakalanya pasar oligapoli terdiri dari dua prusahaan saja dan pasar seperti itu
dinamakan duopoli.
Menerangkan tentang sikap seorang perusahaan didalam pasar oligapoli
adalah libih rumit dari pada menerangkan dari pada menerangkan sikap pasar-
pasar lainnya.ini disebabkan karena tidak terdapat keseragaman dalam sifat-sifat
berbagai industri dalam pasar oligapoli.kelakauan perusahaan akan sangat berbeda
apabila dalam pasar hanya ada tiga perusahaan, apalila dalam pasar terdapat lima
belas prusahaan.juga kelakuan perusahaan akan berbeda apabila perusahaan
tersebut bersepakat untuk membuat perjanjian membagi-bagi pasr dengan apabila
kesepakatan tersebut tidak terdapat. Seterusnya sebagian lainnya menghasilkan
barang yang sangat bersamaan(identikacal).tetapi ada pula perusahaan-perusahaan
dalam oligapoli yang menghasilkan barang yang berbeda corak. Akhirnya,

333
sebagai akibatdari jumlah perusahaan yang sangat sedikit,kegiatan setiap
prusahaan adalah sangat mempengaruhi oleh karena itu perusahaan lainnya
didalam industri yang sama.didalam bertindak setiap perusahaan terlebih dahaulu
mempertimbangkan dan menduga reaksi perusahaan lain keatas tindakan yang
akan dijelaskannya.
Oleh karena perbedaan-perbedaan seperti yang baru saja diyantakan,maka
suatu analisis yang bersifat umum yang akan menerangkan keseimbangan
perusahaan dalam pasar oligapoli tidak dapat dibuat,sedikit-dikitnya perlulah
dibedakan dua variasi pasar yang mungkin wujud dalam pasar oligapoli yaitu
pasar oligapoli dimana perusahaan-perusahaan tidak melakukan
persepakatan.walau pun demikian bab ini hanya akan menerangkan pasar
oligapoli dimana perusahaan tidak memiliki persepakatan.

14.1 OLIGAPOLI
Keseimbangan dalam perusahaan yang melakukan persepakatan baru akan
diterapkan dalam analisis mikro ekonomi yang lebih advance(bukan yang bersipat
pengantar).sebelum it cirri-ciri pasar oligopoli akan diterangkan. Disamping hal-
hal diatas bab ini akan membicarakan pula dua aspek berikut: (i)bentuk-bentuk
hambatan kemasukan kepasar oligapoli, dan (ii)penilaian keatas efisien dari oprasi
suatu pasar oligapoli.

14.2 CIRI-CIRI PASAR OLIGAPOLI


Pasar oligapoli hanya terdiri dari sekelompok kecil perusahaan. Biasanya struktur
dari industri dalam pasar oligapoli adalah: terdapat beberapa perusahaan raksasa
yang menguasai sebagiaan besar pasar oligapoli –katakanlah 70 sampai 80 persen
dari seluruh produksi atau nilai penjualan dan disamping itu terdapat pula
beberapa perusahaan kecil. Beberapa perusahaan golongan yang pertama(yang
menguasai pasar) sangat saling mempengaruhi perusahaan-perusahaan lainya.sipat
ini menyebapkan setiaap perusahaan harus mengambil keputusan yang sangat
berhati-hati didalam menguba harga,membuat desain,mengubah teknik produksi
dan sebagainya.sipat saling mempegaruhi(mutualinterdepence) ini merupakan
sipat yang khusus dari perusahaan dalam pasar oligapoli,yang tidak terdapati
dalam pasar lainnya.
Dalam perekonomian yang sudah maju ,pasar oligapoli banyak terdapat karena
teknologi sudah sangat modern. Teknologi modernmencapai efisiensi hanya sudah
jumlah produksi mencapai tingkat yang sangat besar.keadaan ini menimbulkan
kecendrungan pengurangan jumlah perusahaan dalam industri. Disamping sipat

334
yang baru diterangkan ini,pasar oligapoli mempunyai beberapa cirri khas lain.
Cirri-ciri tersebut diterangkan dalam uraian berikut.

1. Menghasilkan barang standar maupun barang berbeda corak


adakalahnya perusahaan dalam oligapoli menghasilkan barang standar
(standazed product). Industri dalam pasar oligapoli yang demikian
sipatnya banyak dijumpai dalam industri yang menghasilka bahan menta
seperti produsen bensin, industry baja dan alumunium ,dan industri bahan
baku seperti industri semen dan bahan penggunaan. Disamping itu banyak
pula pasar oligapoli yang terdiri dari perusahaan-perusahaan yang meng
hasilkan barang yang berbeda corak (differentiated product). Barang
seperti itu pada umumnya adalah barang akhir.contonya pada pasar
oligapoli yang menghasilkan barang akhir adalah industri mobil dan
truk,industri rokok,dan industri sabun cuci dan sabun mandi.
2. Kekuasaan menentukan harga adakalahnya lemah dan
adakalanya sangat tangguh dari dan kemungkinan ini yang mana yang
akan wujud tergantung kepada bentuk kerjasama diantara perusahaan-
perusahaan dalam pasar oligigopoli. Tanpa ada kerjasama,kekuasaan
mentukan harga menjadi lebih terbatas .apalagi satu perusahaan
menurunkan harga , dalam waktu yang singkat ia akan menarik banyak
pembeli. Perusahaan yang kehilangan pembeli akan melakukan tindakan
balasan dengan mengurangin harga yang lebih besar lagi sehingga
akhirnya perusahaan yang mula-mula menurunkan harga kehilangan
langganan. Tetapi kalau perusahaan dalam oligapoli bekerjasama dalam
menentukan harga,maka harga dapat distabilkan pada tingkat yang mereka
khendaki. Dalam hal ini kekuasaan mereka untuk menentukan harga
adalah sangat besar yaitu sama seperti dalam monopoli.

3. Pada umumnya perusahaan oligapoli perlu melakukan promosi


secara iklan,iklan secara trus menerus sangat diperlukan oleh perusahaan
oligapoli yang menghasilkan barang yang berbeda corak.pengeluaran
untuk iklan biasanya besar sekali untuk perusahaan-perusahaan yang
seperti itu .kegiatan promosi secara iklan yang sangat aktif tersebut adalah
untuk dua tujuan yaitu menarik pembelibaru dan mempertahankan pembeli
lama.perusahaan oligapoli yang menghasilkan barang standar membuat
pengeluaran iklan yang lebih sedikit.iklan tersebut untuk memelihara
hubungan baik dengan masyarakat.
14.3 PENENTUAN HARGA DAN PRODUKSI TANPA PERSEPAKATAN
Didalam melihat pemaksimuman keuntungan dalam suatu pasar oligapoli,akan
diperhatikan bagaimana tujuan itu akan dicapai apabila perusahaan-perusahaan
tidak membuat persepakatang.didalam membuat analisis itu perlulah disadari
bahwa walau pun tidak dapat persepakatan,satiap perusahaan dalam pasar sebagai
akibat dalam jumlahnya yang sangat sedikit sangat erat kaitannya dan saling
mempengaruhi satu sama lain.maksudnya setiap tindakan yang dilakukan satu
perusahaan akan menimbulkan impilikasi yang nyata kepada perusahaan-

335
perusahaan lainya.apalilah implikasi tersebut merugikan perusahaan-perusahaan
lainya maka mereka akan melakukan tindakan balasan.
14.4 CIRI PERKAITAN DIANTARA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN
Sebagai akibat dari perkaitan dan hubungan saling mempengaruhi yang sangat
erat tersebut,perusahaan oligapoli marus membuat perhitungan yang sangat
cermat mengenai transaksi dari perusahaan lain apabila ia menurunkan atau
menaikan harga barang,setiap perusahaan oligapoli menyadari apabila iya
menguba harga penjualannya,langka ini akan sangat mempengaruhi penjualan dari
perusahaan-perusahaan lain.apabila suatu perusahaan menurunkan harga,
perusahaan-perusahaan akan kehilangan langganan karena sebagian dari
langganan mereka akan membeli barang yang harganya telah menjadi lebih
rendah.keadaan ini akan mendorong perusahaan lain menurunkan harga,untuk
menjaga agar langganan mereka tidak pinda membeli barang dari perusahaan
yang mulai melakukan penurunan harga.Dengan demikiaan didalam pasar
oligapoli, penurunan harga dari suatu perusahaan berkecendrungan akan
menyebabkan perusahaan–perusahaan lain juga akan melakukan
penurunan harga agar mereka tidak kehilangan langganan
Bagaimana reaksi perusahaan-perusahaan lainya apabila suatu perusahaan
menaikan harga?Sekirannya satu perusahaan menaikan harga , produksi erusahaan
lainya menjadi relative lebih murah. Sebagai akibatnya perusahaan yang
menaikan harga akan kehilangaN
Langganan sedangkan perusahaan lainnyayang tidak menaikan harga
bertambah banyak langgananya.dengan demikian tidak ada alas an perusahaan
lain tersebut mengubah tingkat harganya. Maka akan memperoleh keuntungan
yang lebih banyak berbuat dimikian (tidak mengubah harga).
14.4 KURVA PERMINTAAN TERPATAH(KINKED DEMAND CURVE)
Berdasarkan kecenderungan yang beru dijelaskan ini,yaitu mengenai reaksi
perusahaan-perusahaan lain apabilah suatu perusahaan oligapoli menguba harga
barangnya, dapatlah diterangkan bentuk kurva pemerintahan dari seatu perusahaan
oligapoli apabila diminsalkan perusahaan-perusahaan tidak melakukan
persepakatan .dalam gambar 14.1 ditunjukan kurva pemerinta yang dihadapi oleh
perusahaan oligapoli yang sifatnya adalah yang baru dinyatakan.

14.5 KESEIMBANGAN ASAL


Dalam gambar 14.1 kurva D1D1 menggambarkaan pemerintaan yang dihadapi
suatu perusahaan oligapoli apabila diminsalkan perusahaan-perusahaan lainnya
tidak melakukan perubahan harga, walaupun perusahaan yang pertama melakukan
hal itu (mengubah harga). Sedangkan kurva D2D2 adalah perimintaan yang
dihadapi suatu perusahaan oligopoli apabilah diminsalkan perubahan harga yang
dilakunya akan diikuti oleh langkah yang sama oleh perusahaan-perusahaan lain.
Seterusnya minsalkan pada permulaanya harga yang berlaku dipasar adalah P 0.

336
Maka jumlah permintaan adalah seperti yang ditunjukan oleh titik E,yaitu jumlah
adalah sebanyak Q0.
Gambar 14.1

Kurva Permintaan Dalam Oligopoli

14.5.1 Efek penurunan harga


Sekiranya perusahaan dalam pasar oligapoli tersebut menurunkan harga penjualan
ke P1 maka permintaan keatas peroduksinya akan bertambah. Kalau perusahaan
lain tidak turut menurunkan maka permintaan akan mertambah ke tingkat seperti
apa yang dilakukan oleh titik C1. Pertambahan ini disebabkan oleh dua faktor: (i)
langganan perusahaan lain yang menghasilkan barang sejenis membeli barang
yang harganya telah menurun, dan (ii) segolongan konsumen membatalkan
komsumsinya keatas barang pengganti dan membah komsumsi keatas barang
yang mengalami penugunan harga tersebut. Akan tetapi sekiranya perusahaan lain
dalam pasar oligapoli tersebut mengikuti jejak perusahaan yang pertama , yaitu
juga menurunkan harga, permintaan hanya bertamba sampai ketingkat seperti
yang ditunjukan oleh titik C.pertambahan permintaan yang relative sedikit ini
disebapkan karena yang dinyatakan dalam (i) diatas tidak terjadi. Kenaikan
pemerintahan hanya disebapkan oleh keadaan yang dinyatakan dalam (ii).
Halyang sama juga akan berlaku apabilah harga turun menjadi P2. Tanpa adanya
reaksi dari perusahaan-perusahaan lain,permintaan akan bertambah ketingkat yang
ditunjukan oleh titik B1. Sedangkan kalau perusahaan –perusahaan lain turut
menurunkan harga ,maka pertambahan permintaan hanya mencapai tingkat yang
ditunjukan oleh titik B.

337
14.5.2 Efek peningkatan Harga
Perhatikan pulah keadaan yang sebaliknya, yaitu perusahaan oligapoli tursebut
menaikan harga ke P3 . sekirnya perusahaan-perusahaan laintidak mengubah
harga, dan tetap menjual pada P0 maka perusahaan yang menaikan harga akan
kehilangan banyak langganan. Pada harga P3 jumlah barang yang dapat dijual
adalah seperti yang ditunjukan titik A1. Akan tetapi sekirannya perusahaan-
perusahaan lain juga turut menaikan harga.perusahaan yang memulai menaikan
harga tidak akan kehilangan langganan dan oleh sebap itu dapat menjual
barangnya sampai ketingkat yang tertujukkan oleh titik A.

14.5.3 Kurva permintaan Terpatah


Persoalanya sekarang adalah: kurva permintaan yang bagaimanakah yangpaling
mungkin dihadapi oleh suatu perusahaan dalam oligapoli? . adalah wajar untuk
menganggap bahwa perusahaan tidak akan suka kehilangan langganan dan akan
merasa gembira mendapat langganan baru. Dendan demikian, apbilah suatu
perusahaan oligapoli menggubah hargaa penjualannya, reaksi perusahaan-
perusahaan lain adalah sebagai berikut : (i) mereka akan turut menurunkan harga
apabilah perusahaan lain menurunkan harga supaya tidak kehilangan
langganan,dan (ii) mereka tidak akan turut menaikan harga apabilah perusahaan
lain menaikan harga, karena apabilah harga tidak berubah mereka akan mendapat
tambahan langganan. Oleh karena reaksi perusahaan lain adalah seperti ini
sipatnya, maka permintan yang dihadapi oleh suatu perusahaan dalam oligapoli
adalah suatu kurva terpatah seperti ditunjukan oleh kurva D1ED2 dalam gambar
14.1 dan 14.2.
Apabilah kurva terpatah D1ED2 adalah bentuk kurva permintaan yang
dihadapi oleh suatu perusahaan dalam pasar oligapoli, bagaimanakah bentuk
kurva hasil penjualan marjinalnya? Bentuk kurva hasil penjualan marjinalnya
ditunjukan dalam gambar 14.2. kurva MR1adalah kurva hasil penjualan marjinal
apabilah kurva permintaan adalah D1D2 dan kurva MR2 adalah kurva hasil.

338
GAMBAR 14.2

Kurva MR Dalam Oligopoli

Penjualan marginal apabila permintaan adalah kurva terpatah D1ED2, ,maka kurva
hasil penjualan marjinal adalah kurva MR1 yang ditebalkan (dari atas sehingga ke
titik A1) dan kurva MR2 yang ditebalkan (dari titik A2ke bawah).
14.6 PEMAKSIMUMAN KEUNTUNGAN PERUSAHAAN
Dalam keadaan dimana kurva permintaan yang dihadapi perusahaan adalah kurva
terpatah, dan kurva hasil penjualan marjinal adalah kurva terputus seperti yang
terdapat dalam Gambar 14.2, bagaimanakah pemaksimuman keuntungan oleh
suatu perusahaan akan dipengaruhi? Jawaban dari persoalan ini dapat ditunjukkan
dengan menggunakan bantuan Gambar 14.3.
Misalkan padamulanya biaya marjinal adalah MC0.Untuk memaksimumkan
keuntungan MC0 harus sama dengan MR, maka berdasarkan keadaan dalam
Gambar 14.3 keuntungan maksimum dicapai apabila harga adalah P0 dan jumlah
produksi adalah Q0. Sekiranya terjadi perubahan keatas biaya
produksi,bagaimanakah kedudukan keseimbangan akan dipengaruhinya?
Misalkan biaya produksi mengalami kenaikan sehingga menyebabkankurba biaya
marjinalnyamenjadi seperti yang ditunjukkan oleh MC2. Dari keaadaan Gambar

339
14.3 dapat dilihat bahwa keuntungan yang maksimum masih akan tetap dicapai
oleh perusahaan itu pada ketika harga adalah P0 dan jumlah barang yang
diproduksikan adlah Q0. Hanya setelah kurva biaya marjinal berada di atas MC2
keseimbangan untuk memaksimumkan keuntungan akan mengalami perubahan.
Dari keadaan dalam Gamabar 14.3 dapat disimpulkan pula bahwa selama
perubahan biaya produksi tidak menyebabkan kurva biaya marjinal berada di atas
MC2 atau di bawah MC1, keseimbangan

GAMBAR 14.3

Keseimbangan Perusahaan dalam Oligopoli

pemaksimuman keuntunganyang dinyatakan diatas tidak akan mengalami


perubahan.Dengan demikian,selama kurva biaya marginal memotong MR
diantara titi A1 dan A2 harga dan jumlah produksi perusahaan tidak akan
mengalami perubahan.
Berdasarkan kepada analisi diatas dapatlah disimpulkan bahwa dalam pasar
oligopoli dimana perusahaan-perusahaan tidak melakukan persepakatan diantara
mereka,tingkat harga adalahbersifat rigid,yaitu bersifat sukar mengalami
perubahan. Ia cenderung untuk tetap berada pada tingkat harga yang telah
ditetapkan pada permulaannya.

340
14.7 BENTUK-BENTUK HAMBATAN KEMASUKAN OLIGOPOLI
Terdapat jumlah perusahaan yang terbatas di dalam pasar merupakan suatu bukti
nyata bahwa perusahaan-perusahaan baru adalah sangat sukar untuk masuk ke
pasar oligopoli.Faktor-faktor penting yang menyebabkan kesukaran memasuki
pasar oligopoli adalah :

 Skala ekonomi
 Perbedaan biaya produksi
 Sifat-sifat produksi yang mempunyai keistimewaan yang sukar
diimbangi oleh perusahaan baru

14.8 SKALA EKONOMI


Skala ekonomi yang dinikmati oleh perusahaan yang terdapat dalam pasar
oligopili dapat menjadi penghambat yang sangat penting kepada perusahaan baru
untuk masuk kedalam industri itu. Apabila suatu perusahaan oligopolis dapat
menikmati skala ekonomi sehingga ke tingkat produksi yang sangat besar, ini
berarti semakin banyak produksinya semakin rendah biaya produksi per
unit.Sekiranya permintaan dalam pasar bertambah, perusahaan yang sudah ada
dalam industri akan mempunyai kesempatan yang lebih baik untuk memenuhi
permintaan tersebut, karena mereka dapat menambah jumlah produksi dan pada
waktu yang sama mengurangi biaya produksi per unit.Maka semakin besar jumlah
penjualan perusahaan tersebut, semakin efisien kegiatan memproduksinya. Ini
akan menyukarkan kemasukan perusahaan baru, karena pada mulanya luas
pasaran barangnya hanyalah sebagian kecil dari pada perusahaan yang telah
ada,dan oleh karena itubiaya produksi per unit adalah lebih tinggi daripada dalam
perusahaan yang lama.

14.9 BIAYA PRODUKSI YANG BERBEDA


Yang dijelaskan diatas adalah biaya produksi per unit yang berbeda sebagai akibat
dari tingkat (jumlah) produksi yang berbeda. Di samping itu biaya produksi dapat
pula berbeda pada tingkat produksi yang sama. Biasanya pada setiap tingkat
produksi, biaya produksi per unit yang harus dikeluarkan perusahaan yang baru
adalah lebih tinggi dari yang dikeluarkan perusahaan yang lama.Ini berarti kurva
AC (biaya total rata-rata) perusahaan baru adalah lebih tinggi daripada kurva AC
perusahaan yang lama. Oleh karenanya perusahaan baru tidak dapat menjual
barangnya semurah seperti perusahaan lama.Keadaan ini menghambat kemasukan
perusahaan baru.
Terdapat banyak faktor yang menimbulkan kecenderungan perbedaan biaya
produksi tersebut.Yang penting adalah :
 Perusahaan lama dapat menurunkan biaya produksi sebagai akibat
pengetahuan yang mendalam mengenai kegiatan memproduksi yang
dikumpulkan dari pengalaman masa lalu.
 Para pekerjanya sudah lebih berpengalaman di dalam mnengerjakan
pekerjaan mereka,dan ini menaikkan produktivitas pekerja,yang
selanjutnya memungkinkan penurunan biaya produksi.

341
 Perusahaan lama sudah lebih dikenal oleh bank,dan para penyedia bahan
mentah dan oleh karenanya dapat memperoleh kredit yang lebih baik dan
harga bahan mentah yang lebih murah.

14.10 KEISTIMEWAAN HASILPRODUKSI


Keistimewaan yang dimiliki oleh barang yang diproduksikan oleh perusahaan
lama merupakan sumber lain yang dapat menghambat kemasukan perusahaan
baru.Keistimewaan ini dapat dibedakan dalam beberapa bentuk. Yang pertama
ialah karena barang tersebut sudah sangat terkenal (product recognition), dan
masyarakat sudah menaruh kepercayaan dan penghargaan yang tinggi ke atas
barang tersebut. Tanpa dapat menwarkan barang lain yang jauh lebih baik dari
barang yang dikenal masyarakat ini,perusahaan baru akan mengalami kesukaran
untuk bersaing dengan baik di pasaran.
Keistimewaan yang kedua adalah apabila barang tersebut sangat rumit
(product complexity) yaitu ia terdiri dari komponen-komponen yang banyak sekali
sehingga sukar membuat dan memperbaikinya. Barang seperti itu antara lain
adalah mobil,televisi,peti es dan sebagainya. Sifat barang yang rumit tersebut
menyebabkan tidak semua pengusaha yang mempunyai modal dapat masuk
kedalam perusahaan tersebut. Pengusaha tersebut harus juga mengetahui caranya
membuat barang itu yang mutunya tidak kalah dengan barang-barang yang sudah
ada di pasar.
Selanjutnya keistimewaan lain yang mungkin dimiliki oleh perusahaan
dalam pasar oligopoli adalah ia memproduksikan berbagai barang yang sejenis.
Kalau ia produsen rokok, maka rokok yang diproduksinya terdiri dari berbagai
bentuk dan jenis sehingga dapat menyediakan berbagai produk seperti rokok
berfilter dan cerutu yang diingini masyarakat yang cita rasanya berbeda-beda.
Perusahaan sabun mandi, sabun cuci, minuman ringan dalam botol, dan produsen
mobil adalah beberapa contoh lain dari perusahaan-perusahaan yang sering kali
memproduksikan sesuatu barang dalam bentuk dan sifat,serta mutu yang sangat
berbeda. Dengan cara ini pasarannya meliputi golongan masyarakat yang lebih
luas dan sebagai akibatnya sukarlah untuk perusahaan baru memasuki pasar
oligopoli.

14.11 PENILAIAN KE ATAS PASAR OLIGOPOLI


Didalam menilai kebaikan pasar oligopoli tiga aspek dari kegiatan perusahaan-
perusahaan dalam pasar oligopoli akan ddiperhatikan, yaitu :

 Efisiensinya dalam menggunakan sumber-sumbe daya.


 Kegiatan ereka dalam mengembangkan teknologi dan inovasi.
 Tingkat keuntungan yang mereka peroleh.

342
14.12 EFISIENSI DALAM MENGGUNAKAN SUMBER-
SUMBER DAYA
Dalam bab-bab yang lalu telah ditekankan bahwa efisiensi penggunaan sumber-
sumber daya akan tercapai apabila biaya marginal = harga. Dan didalam
perusahaan yang memaksimumkan untung, biaya marginal = hasil penjualan
marginal. Dengan demikian efisiensi penggunaan sumber-sumber daya akan
tercapai apabila biaya marginal = hasil penjualan marginal = harga. Keaadaan
ini hanya mungkin tercapai apabila tingkat harga adalah sama dengan biaya
rata-rata yang paling rendah (ditunjukkan oleh titik paling rendah pada kurva
AC). Pada umumnya keadaan ini tidak dicapai oleh perusahaan dalam oligopoli.
Maka dipandang dari syarat efisiensi ini perusaaahn dalam ologopoli tidaklah
menggunakan sumber-sumber daya secara efisien.
Tetapi dipandang dari sudut skala ekonomi yang mungkin
diperoleh,terdapat kemungkinan bahwa perusahaan dalam oligopoli akan
memproduksikan barang dengan biaya yang lebih rendah dari perusahaan dalam
persaingan sempurna. Di dalam industri dimana skala ekonomi akan terus
menerus dinikmati sehingga tingkat produksi adalah sangat tinggi,adalah lebih
efisien apabila ia terdiri dari banyak perusahaan seperti yang didapati dalam pasar
persaingan sempurna. Apabila industri tersebut terdiri dari banyak
perusahaan,setiap perusahaan hanya memproduksi pada tingkat produksi yang
sangat rendah dan tidak dapat menikmati skala ekonomi yang mungkin diperoleh.
Dengan demikian biaya produksi per unit adalah lebih tinggi dari apabia skala
ekonomi tersebut dapat dinikmati.

14.13 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI DAN INOVASI


Terdapat cukup alasan untuk berkeyakinan bahwa pasar oligopoli merupakan
struktur pasar yang paling memberikan dorongan untuk mengembangkan
teknologi dan melakukan inovasi.Dua alasan paling penting dapat digunakan
untuk menyokong pandangan ini,yaitu : (i) adanya untung yang lebih dari normal,
dan (ii) menekankan kepada persaingan harga akan menimbulkan efek yang
kurang menguntungkan kedudukan perusahaan di dalam industri. Seperti dalam
pasar monopoli,di dalam pasar oligopili perusahaan akan mendapat untung lebih
normal. Keuntungan seperti ini dapat diperoleh karena kemasukan perusahaan
baru sangat sukar berlaku. Maka keuntungan lebih normal dalam jangka pendek
dapat terus dipertahankan dalam jangka panjang. Dengan demikian dalam
perusahaan oligopoli terdapat dana yang cukup untuk membiayai penyelidikan
yang diperlukan untuk mengembangkan teknologi dan melakukan inovasi.
Disamping itu dorongan untuk mengembangkan teknologi dan terus
menerus membuat pembaruan disebabkan pula karena perusahaan tidak dapat
menekankan usaha menarik pelanggan secara persaingan harga-yaitu menarik
langganan dengan cara mengubah harga penjualan.Langkah ini akan
menimbulkan “perang harga” yang pada akhirnya akan merugikan perusahaan
itu sendiri.Oleh karena itu usaha untuk menarik lebih banyak langganan
dijalankan secara persaingan bukan harga. Salah satu diantaranya adalah dengan

343
secara terus menerus mengembangkan barang-barang yang diproduksikan supaya
ia tetap mempunyai keistimewaan-keistimewaan tertentu.Untuk mencapai tujuan
ini perusahaan harus terus berusaha mengembangkan teknologi kegiatannya dan
membuat inovasi yang diperlukan.

14.14 KEUNTUNGAN PERUSAHAAN


Walaupun dalam pasar oligopoli terdapat persaingan,keadaan persaingan tersebut
tidaklah seluas seperti di pasar persaingan sempurna dan pasar persaingan
monopolistis. Persaingan terutama datang dari perusahaan-perusahaan yang sudah
ada dalam industri tersebut. Dan dengan adanya kemungkinan
persepakatan,persaingan masih dapat dikurangi lebih lanjut. Persaingan yang
dibatasi ini memungkinkan perusahaan mendapat keuntungan yang melebihi
normal.
Kepada para konsumen,kemungkinan mengurangi persaingan dan
memperoleh untung yang lebih normal ini menimbulkan dua akibat yang kurang
menguntungkan.Yang pertama, harga barang menjadi lebih tinggi daripada
apabila persaingan adalah lebih luas.Kedua,jumlah barang-barang yang yang
dapat dinikmati masyarakat adalah kurang daripada yang dapat diperoleh dalam
pasar persaingan sempurna. Keburukan ini telah mendorong pemerintah
melakukan pengawasan keatas kegiatan perusahaan-perusahaan oligopoli. Di
Amerika Serikat misalnya,sejak akhir abad yang lalu telah dibuat beberapa
peraturan yang pada dasarnya bertujuan melarang penggabungan perusahaan
untuk mengendalikan harga dan produksi.Tujuan dari peraturan-peraturan itu
adalah untuk menjamin agar diantara berbagai perusahaan dalam pasar oligopoli
terdapat lebih banyak persaingan yang sehat.

344
14.15 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN
1. Oligopoli merupakan pasar barang yang terdiri hanya dari beberapa perusahaan yang
mempunyai ukuran dan modla yang relatif besar,barang yang dihasilkannya bersifat
berbeda corak (seperti perusahaan perminyakan). Ciri lain dari oligopoli adalah:
pengiklanan penting dalam mempromosikan barangnya dan dalam penentuan harga setiap
perusahaan saling bergantung satu sama lain sehingga harga sangat kaku (tidak mudah
dengan bebas).
2. Kurva permintaan yang dihadapi suatu perusahaan oligopoli berbentuk kurva bengkok
dan menyebabkan tingkat harga/kaku, karena tindakan setiap perusahaan menurunkan
harga akan diikuti oleh perusahaan lain. Selanjutnya, sebagai akibat kurva yang bengkok
tersebut keuntungan maksimum cenderung akan dicapai pada tingkat harga yang telah
ditentukan walaupun biaya produksi mengalami perubahan.
3. Jumlah perusahaan dalam oligopoli yang sangat terbata terutama disebabkan oleh faktor-
faktor berikut : skala ekonomi yang dinikmati, biaya produksi yang relatif rendah, dan ciri
istimewa dari barang-barang yang dihasilkan.
4. Dua kebaikan utama dari pasar oligopoli adalah : operasi firma dapat mencapai efisiensi
yang tinggi dan menurunkan biaya produksi, dan perusahaan selalu melakukan
pengembangan dan inovasi. Kelemahannya yang utama adalah: distribusi pendapatan
akan semakin tidak merata.

KONSEP PENTING

Saling bergantung (mutual-interdepence): Hubungan di antara perusahaan


yang saling bergantung satu sama lain dipasar sehingga kebijakan harga yang
dibuat perlu selalu mempertimbangkan reaksi perusahaan lain terhadap
tindakannya tersebut.

Kurva permintaan terpatah: Kurva permintaan yang setiap perusahaan


oligopoli,yang berbentuk bengkok. Keadaan yang bengkok tersebut bermula dari
tingkat harga yang berlaku. Keadaan permintaan tersebut disebabkankarena
apabila suatu perusahaanmenurunkan harga, perusahaan lain akan mengikutinya.
Sebagai akibatnya permintaan tidak mengalami peningkatan yang besar.

345
Product recognation: Produksi yang bermerek menyebabkan setiap pembeli
dapat mengetahui perusahaan yang menghasilkan. Keputusan untuk membeli
barang bukan saja bergantung, kepada harganya tetapi juga, kepada banayak
faktor lain, termasuk mutu barang dan produsen yang menghasilkan barang
tersebut.

PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Yang manakah dari keadaan berikut merupakan salah satu ciri khas dari pasar
oligopoli ?
A. Harga yang terwujud dipasar mudah berubah
B. Keuntungan dicapai apabila MC=MR
C. Terdappat banyak pembeli di dalam pasar
D. Tindakan sesuatu perusahaan sangat memperngaruhi perusahaan lainnya

2. Mengapakah kurva permintaan yang dihadapi perusahaan oligopoli


berbentuk terpatah ?
A. Setiap perusahaan dalam pasar oligopoli tidak dapat mempengaruhi keadaan di
pasar.
B. Barang-barang yang diproduksikan setiap perusahaan berbeda coraknya.
C. Jumlah perusahaan sedikit dan oleh sebab itu tindakan sesuatu perusahaan
sangat mempengaruhi perusahaan lainnya.
D. Barang yang dihasilkan perusahaan adalah serupa (standar),maka tindakan
sesuatu perusahaan sangat mempengaruhi perusahaan lainnya.

3. Mengapakah pengiklanan pentingdidalam pasar oligopoli dimana


perusahaan-perusahaan menghasilkan barang yang berbeda corak ?
A. Menurunkan harga untuk menarik pembei bukanlah cara yang efektif untuk
menaikkan penjualan dalam jangka panjang.
B. Untuk memperkenalkan barng-barangnya kepada masyarakat.
C. Untuk melengkapai kebijakan menurunkan harga yang selalu dijalankan
perusahaan-perusahaan oligopoli.
D.Untuk memelihara hubungan baik diantara perusahaan dan langganan-
langganannya.

ESEI
1. Mengapakah dalam pasar oligopoli kurva permintaaan yoduksinya ang
dihadapi perusahaan yang tidak melakukan persepakatan adalah berbentuk
kurva terpatah? Apakah akibat dari kurva permintaan yang demikian

346
kepada penentuan pemaksimumam keuntungan perusahaan?

2. Bentuk-bentuk hambatan yang bagaimanakah yang dihadapi oleh


produsen-produsen yang ingin memasuki pasar oligopoli?

3. Dari sudut efisiensi penggunaan sumber-sumber daya dan kegiatan


pembaruan (inovasi) buat penilaian tentang kebaikan dan keburukan pasar
oligopoli.

KUANTITATIF
1. Hubungan diantara harga dan jumlah permintaan yang dihaddapi suatu
perusahaan oligopoli adalah seperti yang ditunjukkan oleh angka-angka
berikut:

a. Hitunglah jumlah hasil penjualan pada setiap tingkat harga.


b. Hitunglah hasil penjualan marjinal pada setiap tingkat harga
c. Lukiskan kurva jumlah hasil penjualan (TR) dan hasil penjualan
marjinal (MR) perusahaan tersebut.
d. Andaikan perusahaan-perusahaan lain menetapkan harga produksinya
sebesar RP 5000. Apakah syaratnya agar perusahaan tersebut
mencapai keuntungan maksimum pada harga tersebut?

347
BAB XV
15.1 Permintaan Terhadap Faktor – faktor Produksi
HAL – HAL YANG DITERANGKAN

 Manfaat dari memahami penentuan harga faktor produksi.


 Hubungan antara produktivitas dan permintaan faktor produksi.
 Penentu – penentu permintaan faktor produksi.
 Elastisitas permintaan faktor produksi.

Dalam kegiatan memproduksi,pengusaha pengusaha terlebih dahulu harus


memperhatikan keadaan di pasar barang. Langkah ini mempunyai dua tujuan
berikut:

 Untuk menentukan jenis barang yang di inginkan oleh para konsumen.


Peninjauan ini memberikan petunjuk pada perusahaan-perusahaan tentang
jenis barang yang sebaiknya mereka produksikan
 Untuk menentukan besarnya tingkat produksi yang sebaiknya di capai,
yaitu tingkat produksi yang akan menghasilkan keuntungan maksimum
kepada mereka.

Kedua tujuan ini sudah dianalisis di bab-bab yang terdahulu. Analisis permintaan
dan penawaran akan menolong produsen-produsen memperoleh jawaban ke atas:
“Barang apa yang sebaiknya di produksi”? Dan analisis mengenai struktur pasar,
dan penuntuan harga dan produksi di berbagai pasar, memberikan gambaran
tentang bagaimana para produsen akan menentukan tingkat produksi yang paling
menguntungkan kepada mereka.

Langkah berikutnya yang perlu di pikirkan oleh pengusaha adalah:


Bagaimankah corak gabungan faktor produksi yang harus di gunakan agar
penggunaan tersebut mencapai efesiensi yang paling maksimum? Di dalam
aspek ini dalam hakikatnya setiap pengusaha harus menentukan berapa banyak
modal, tenaga kerja, dan faktor produksi lainnya yang harus digunakan agar biaya
produksi dapat di minimumkan. Persoalan berikut akan di analisis di dalam bab
ini. Analisis tersebut akan dapat menunjukkan tentang:

 Bagai mana harga berbagai faktor-faktor produksi di tentukan


 Syarat apa yang harus di penuhi agar faktor-faktor produksi digunakan
secara optimal di dalam kegiatan memproduksi

Dua bab berikut akan melengkapi analisis yang akan dilakukan dalam bab ini.
Bab 16 akan membicarakan mengenai penentuan harga dari faktor produksi lain,

348
yaitu penentuan sewa tanah, suku bunga, dan keuntungan (pembeyaran kepada
keahlian keusahawanan)

15.2 PENTINGNYA ANALISI PENENTUAN HARGA FAKTOR


Sedikit-dikitnya terdapat dua alasan yang menyebab kan kebutuhan untuk
menganalisi permintaan dan penawaran ke atas faktor faktor produksi. Yang
pertama, analisi tersebut akan menjelaskan prisip untuk menggunakan dan
mengalokasikan faktor faktor produksi secara efisien. Yang kedua, analisis
tersebut akan menjelaskan bagai mana pendapatan berbagai faktor produksi di
tentukan.

15.3 PENGALOKASIAN FAKTOR PRODUKSI


Pentingnya pengalokasian faktor-faktor produksi yang efisien di dalam suatu
perekonomian rasanya tidak perlu di tekankan lagi di sini. Sejak dari permulaan
buku ini hal tersebut sudah di terangkan. Keinginan masyarakat adalah tidak
terbatas, sedangkan sumber-sumber yang tersedia mempunyai kemampuan
terbatas dalam menghasilkan barang-barang yang di inginkan tersebut. Maka yang
dapat di usahakan adalah memaksimumkan produksi yang dapat di ciptakan oleh
sumber sumber daya yang tersedia tersebut. Tujuan ini akan tercapai apabiala
mereka dapat di alokasikan ke berbagai kegiatan ekonomi secara optimal, yaitu
corak penggunaannya ialah sedemikian rupa sehingga produksi yang mereka
ciptakan, mewujudkan kesejahteraan masyarakat yang paling maksimum.

Juga di dalam setiap perusahaan usaha untuk menciptakan pengalokasian


faktor-faktor produksi yang optimal yang harus di jalankan. Di satu pihak, usah
tersebut adalah penting karna tindakan itu akan membantu tujuan keseluruhan
perekonomian untuk mengalokasikan sumber-sumber daya secara efisien. Dilain
pihak, usaha tersebuat adalah perlu karna keuntungan perusahaan tersebut, dan
adakalanya survival perusahaan tersebut, adalah tergantung kepada kemampuan
perusahaan tersebut untuk menggunakan faktor faktor produksi yang dapat di
perolehnya secara efisien.

15.4 PENENTUAN PENDAPATAN DAN DISTRIBUSI PENDAPATAN


Setiap faktor produksi yang terdapat dalam perekonominan yang di miliki oleh
anggota rumah tangga. Pemiliknya menyediakan faktor produksi tersebut untuk
dihgunakan oleh para pengusaha, dan sebagai balas jasanya mereka akan
memperoleh pendapatan. Tenaga kerja mendapat gaji dan upah, tanah
memperoleh sewa, modal memperoleh bunga dan keahlian keusahawanan
memperoleh keuntungan. Pendapatan yang di peroleh oleh masing masing jenis
faktor produksi tersebut tergantung kepada harga dan jumlah masing masing
faktor produksi yang di gunakan. Sebagai contoh, besarnya pendapatan dari sewa

349
tergantung dari luasnya tanah dan bangunan yang di sewakan dan besarnya sewa
yang di terima per unit tanah dan bangunan.

15.5 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI


Jumlah pendapatan yang di peroleh berbagai faktor produksi yang di
gunakan untuk menghasilkan suatu barang adalah sama dengan haraga barang
tersebut. Dengan demikian dalam suatu perusahaan, hasil penjualannya adalah
merupakan jumlahdari seluruh pendapatan faktor-faktor produksi yang di
gunakan dalam perusahaan tersebut. Oleh karna itu pendapatan nasional yaitu
nilai suatu barang dan jasa yang di produksi oleh perusahaan perusahaan yang
ada dalam negara tersebut merupakan jumlah pendapatan sebagai faktor produksi
yang ada dalam perekonomian. Disamping menunjukan nilai agregat produksi
nasional, pendapatan nasional menunjukan pula jumlah pendapatan dari masing
masing faktor yang ada dalam perekonomian, yaitu ia menunjukan berapa bagian
dari pendapatan nasional yang di terima dari para pekerja, berapakah bagian yang
berupa sewa, berapakah bagian yang berupa bunga, dan berapakah bagian yang
berupa keuntungan.

Dari uraian di atas dapatlah di simpulkan dari analisis mengenai faktor-


faktor produksi bukan saja akan (i) menjelaskan tentang penentuan harga faktor
produksi, tapi juga (ii) menjelaskan tentang pendapatan dari masing masing hasil
produksi, dan (iii) distribusi pendapatan ke berbagai jenis faktor produksi. Atas
dasar ini ahli- ahli ekonomi menamakan juga tentang penentuan harga faktor-
faktor produksi sebagai teori distribusi.

15.6 TEORI PRODUKTIVITAS MARJINAL


Berapa banyakkah faktor produksi yang akan di gunakan oleh seorang pengusaha
untuk menghasilkan barang yang di butuhkan masyarakat ? Anda tentu masih
ingat bahwa tujuan seorang pengusaha adalah untuk memaksimalkan keuntungan.
Dengan mengingat tujuan ini tidak susah untuk mencari jawabannya, yaitu dia
akan mengguanakan sesuatu faktor produksi sampai kepada tingkat dimana
keuntungan maksimum akan tercapai. Maka persoalannya ialah: bagai manakah
keadaan seperti itu bisa di capai ? Sesuatu faktor produksi akan menciptakan
keuntungan yang paling maksimum apabiala memenuhi persyaratan berikut:

“Biaya produksi tambahan yang di bayarkan kepada faktor produksi


itu sama dengan hasil penjualan tambahan yang di peroleh dari
produksi tambahan yang di ciptakan oleh faktor produksi tersebut”

15.6.1 MENENTUKAN JUMLAH FAKTOR PRODUKSI YANG DIGUNAKAN


Untuk memahami perumusan tersebut perhatiakn contoh berikut. Misalkan
seorang produsen sedang mempertimbangkan untuk menggunaka satu unit lagi

350
tambahan faktor produksi tertentu, katakanlah tenaga kerja, dan untuk
melaksankannya ia harus mengeluarkan biaya produksi tambahan (yaitu gaji
tenaga kerja tersebut) sebanyak Rp 10000. Apaka yang akan di lakukan oleh
produsen tersebut kiranya produksi tambahan yang di ciptakan tenaga kerja
menambah hasil penjualan sebanyak Rp 8000? Sebanyak Rp 14000? Atau
sebanyak Rp 10000?

15.6.2 Syarat Pemaksimuman Keuntungan


Andaikata produsen memperoleh hasil penjualan tambahan sebanyak Rp 8000,
keuntungan produsen itu akan berkurang sebanyak Rp 2000 dan ini akan
menyebabkan ia membatalkan rencananya. Sebaliknya, apabila ia memperoleh Rp
14000, keuntungan produsen itu akan bertambah sebanyak Rp 4000, dan
menyebabkannya menggunakan tambahan faktor produksi tersebut. Sekiranya ia
hanya menerima hasil penjualan tambahan sebanyak Rp 10000 pengusaha
tersebut dapat memilih salah satu dari dua keputusan berikut: membatalkan
rencananya atau meneruskannya. Kedua-dua keputusan ini tidak mempengaruhi
keuntungannya,tidak bertambah ataupun berkurang. Maka dalam tingkat
penggunaan faktor produksi tersebut produsen telah mencapai keuntungan yang
maksimum. Apabila pengunaa faktor produksi terus di tambah keuntungan akan
berkurang, dan apabila jumlah tenaga kerja yang digunakan di kurangi, juga
keuntungan akan berkurang.

15.6.3 Pemisalan dalam Teori Permintaan terhadap Faktor Produksi


Setelah memahami seorang pengusaha akan bertindak dalam menggunaka sesuatu
faktor produksi agar keuntungannya di maksimumkan, selanjutnya dapatlah di
perhatikan sikap pengusaha tersebut dalam meminta (menggunakan) sesuatu
faktor produksi. Analisi ini di namakan teori permintaan terhadap faktor
produksi. Di dalam menerangkan teori tersebut terlebih dahulu di buat beberapa
pemisalan, yaitu seperti yang di nyatakan di bawah ini.

 Perusahaan menjual barangnya dalam pasar persaingan sempurna, berarti


harga barang tidak berubah walaupun jumlah yang di jual bertambah.
 Hanya satu saja faktor produksi yang jumlah penggunaanya dapat di ubah
ubah. Misalnya faktor produksi ini adalah kerja.
 Perusahaan membeli faktor produksi yang dapat mengalami perubahan itu
dalam pasar faktor produksi yang bersifat persaingan sempurna.

TABEL 15.1

Jumlah Pekerja, Produksi dan Penjualan

351
Jumlah Produksi Produksi Harga Harga Hasil
Pekerja fisik total fisik barang penjualan penjualan
(L) (TPP) marjinal (P) Produksi total Produksi
(1) (2) (MPP) (4) (TRP=TPPxP) marjinal
(3) (5) (MRP-
MPPxP)
(6)
0 0 - Rp5000 Rp Rp
0 0
1 24 24 5000 120000 120000
2 45 21 5000 22500 105000
3 63 18 5000 31500 90000
4 78 15 5000 390000 75000
5 90 12 5000 450000 60000
6 99 9 5000 495000 45000
7 105 6 5000 525000 30000
8 108 3 5000 540000 15000
9 108 0 5000 540000 0

15.7 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI


Berdasarkan pemisalan pemisalan ini dalam tabel 15.1 ditunjukkan hubungan
diantara banyaknya faktor produksi yang di gunakan dengan tambahan produksi
dan tambahan hasil penjualan.

15.8 TINGKAT PRODUKSI DAN HASIL PENJUALAN


Dalam kolom (1) dari tabel 15.1 ditunjukkan berbagai jumlah faktor yang
banyaknya dapat di ubah sesuai dengan yang di perlukan. Bagaimana jumlah
faktor produksi yang berbeda tersebut akan mempengaruhi tingkat produksi yang
di tunjukan pada kolom (2) dan (3). Dalam kolom (2) di tunjukan jumlah
produksi fisik (TPP atau Total Physical Product) yang di hasilkan dari
berbagai tenaga kerja. Misalnya 3 tenaga kerja menghasilkan 63 unit, dan tenaga
kerja menghasilkan 90 unit. Kolom (3) menunjukan pertambahan produksi yang
diwujudkan oleh pertambahan satu unit tenaga kerja. Pertambahan produk
tersebut dinamakan produksi fisik marjinal(MPP yaitu istilah Marjinal
Physical Product). Apabila tenaga kerja di tambah dari nol menjadi 1, produksi
bertambah dari nol menjadi 24 unit, maka produksi fisik marjinal adalah 24 unit.
Seterusnya apabila tenaga kerja di tambah satu lagi sehingga menjadi 2, produksi
bertambah dari 24 menjadi 45 unit, maka produksi fisik marjinal adalah 21 unit.
Banyaknya produksi fisik marjinal apabila tenaga kerja terus menerus di tambah
hingga menjadi 8 orang dapat dilihat pada kolom (3).

352
Hasil penjualan produksi total (TRP atau Total Revenue Product),
yang di peroleh dari mangalikan jumlah produksi dengan harga, di tunjukan dalam
kolom (5). Dalam contoh ini di misalkan harga barang adalah Rp 5000 seunit.
Sedangkan kolom (6) menunjukan besarnya perubahan hasil penjualan sebagai
akibat dari pertambahan produksi yang di akibatkan oleh kenaikan satu tenaga
kerja yang di gunakan. Perubahan hasil penjualan tersebutdi namakan hasil
penjualan produksi marjinal (MRP atau Marjinal Revenue Product).
Nilainya dapat di hitung dengan dua cara. Yang pertama ialah secara mengalikan
produksi fisik marjinal dengan harga. Dan yang kedua adalah secara menentukan
beda diantara hasil jualan total produksi yang di hasilkan oleh sejumlah tenaga
kerja tertentu misalnya sebanyak N dengan hasil penjualan total dari produksi
yang di hasilkan apabila satu tenaga kerja di kurangi (atau di tambah), yaitu
menjadi N-1 (atau menjadi N + 1). Sebagai contoh, dengan menggunakan 5 orang
pekerja produksi mencapai 90 unit, dan hasil penjualan total berjumlah Rp 450
ribu. Andaikan jumlah tenaga kerja dikurangi 1 orang sehingga hanya tinggal 4
orang, produksi akan turun menjadi 78 unit dan menyebabkan kemerosotan hasil
penjualan total menjadi berjumlah Rp 390 ribu. Dengan demikian hasil penjualan
produksi marjinal atau MRP untuk tenaga kerja kelima adalah: Rp 450 ribu
kurang Rp 390 ribu sama dengan Rp 60 ribu. Nilai ini di tunjukkan dalam kolom
(6).

15.9 KURVA TPP, MPP DAN MRP


Berdasarkan kepada angka-angka yang terdapat dalam Tabel 15.1, didalam
gambar 15.1 ditunjukkan kurva produksi fisik total atau TPP (yang lebih lazim di
sebut sebagai fungsi produksi), kurva produksi fisik marjinal (MPP), dan kurva
hasil penjualan produksi marjinal (MRP). Dalam grafik (i) di tunjukkan kurva
fungsi produksi, yang di buat berdasarkan kepada angka angka yang terdapat
dalam kolom (1) dan (2) dari Tabel 15.1. Nyata kelihatan bahwa hukum hasil
yang lebih yang semakin berkurang mempengaruhi fungsi produksi. Pengaruhnya
tersebut daapat dilihat dari bentuk kurva tersebut yang kenaikannya semakin lama
semakin mengurang menanjaknya. Keadaan ini.

353
Menggambarkan bahwa penambahan tenaga kerja yang terus menerus akan
bertambah produksi, tetapi pertambahan tersebut semakin lama semakin mengecil.
Rumusan yang baru dinyatakan, yaitu hukum hasil lebih yang semakin berkurang
yang mempengaruhi fungsi produksi, dapat dengan lebih nyata lagi lihat dalam
grafik (ii) yang menjukkan bentuk kurva MPP yang menurun. Bentuk kurva MPP
yang seperti itu menggambarkan bahwa tenaga kerja yang ditambahkan (tenaga
kerja yang berikut) kemampuan memproduksinya adalah lebih rendah dari pada
tenaga kerja yang sebelumnya. Kurva MPP tersebut di buat berdasarkan angka
angka dalam PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR PRODUKSI.

Kolom (3) dari Tabel 15.1 Kurva MRP, yaitu kurva yang menggambarka hasil
penjualan produksi marjinal, di tunjukkan dalam grfik (iii), dan dilukiskan
berdasarkan angka angka dalam kolom (6) dari Tabel 15.1.

15.10 JUMLAH FAKTOR PRODUKSI YANG DIGUNAKKAN


Telah di terangkan sebelum ini bahwa di tinjau dari sudut penggunaan faktor
faktor produksi, seorang produsen akan memaksimalkan keuntungannya apabila
melakukan kegiatan memproduksi sampai kepada tingkat dimana hasil penjualan
produksi marjinal= harga faktor atau MRP = W, di mana W adalah harga

354
faktor (dalam kasus ini W adalah upah tenaga kerja). Karna hasil penjualan
produksi marjinal telah diketahui nialainya, yaitu seperti dalam kolom (6) dari
Tabel 15.1, dan digambarkan pada gambar 15.1 (iii), maka tingakat haasil
produksi dapat di tentukan apabila di ketahui harga faktor produksi (yaitu upah
tenaga kerja) yang di gunakan. Misalnya harga faktor produksi adalah Rp 30000.
Pada waktu perusahaan menggunakan 7 tenaga kerja, hasil penjualan marjinala
adalah Rp 30000. Dengan demikian menggunakan tenaga kerja ke-7 ini tidak
menbah keuntungan. Oleh sebab itu pengusaha tidak akan menggunakan tenaga
kerja baru. Apabila dia mengambil 8 tenaga kerja, keuntungannya akan berkurang.
Berarti, untuk memaksimumkan keuntungannya ia akan mengguanakan 7 tenaga
kerja.

Secara grafis penatuan jumalah haasil produksi (yaitu tenaga kerja) yang
digunakan dapat dilakukan dengan menggunakan kurva MRP dan kurva W, yaitu
upah kurva tenaga kerja. Kurva W menggambarkan biaya produkdi marjinal yang
di bayarkan perusahaan untuk satu unit tambahan faktor produksi (yaitu tenaga
kerja). Maka kurva W dinamakan juga kurva biaya marjinal faktor atau kurva
MCF (Marginal Cost of Factor). Disamping itu kurva W dapat di pandang
sebagai kurva penawaran tenaga kerja (faktor produksi). Penggunaan jumlah
faktor produksi di tentukan oleh perpotongan kurva W dengan kurva MRP.
Perpotongan tersebut adalah di titk E, dan menggambarkan bahwa harga faktor
(biaya marjinal faktor)=hasil penjualan produksi marjinal atau W = MRP.
Maka perpotongan kurva W dengan kurva MRP menentukan jumlah tenaga kerja
yang harus di gunakan untuk mencapai keuntungan yang maksimum. Gambar
15.2 di buat dibuat berdasarkan pemisalan bahwa hasil penjualan produksi
marjiana adalah seperti di tunjukan dalam Tabel 15.1, dan harga faktor (faktor
upah) adalah Rp 30000. Dengan pemisalan ini keuntungan makksimum idi capai
apabila tenaga kerja yang di gunakan adalah 7 orang..

Bagai manakah reaksi perusahaan di dalam mengguanakan tenaga kerja


apabila tingkat upah mengalami perubahan? Untuk memperoleh jawabannya
misalkan upah tenaga kerja adalah Rp 60000 atau Rp 45000 atau Rp 15000.
Sekiranya upah adalah Rp 60000, berdasarkan kepada nilai hasil produksi
marjinal dalam Tabel 15.1, keuntungan maksimum akan di capai apabiala tenaga
kerja yang di gunakan adlah 5 orang keadaan ini di tunjukkan oleh titik A.
Sedangkan apabila upah adalah Rp 45000, keuntungan maksimum akan di capai
apabila 6 tenaga kerja di gunakan,dan keadaan ini di tunjukkan oleh titik B.
Akhirnya, sekiranya upah adalah Rp 15000, keuntungan maksimum akan di capai
apabila di gunakan 8 tenaga kerja, dan keadaan ini di tunjukan oleh titik C. Titik
titik A,B,C dan E terletak pada kurva MRP. Tetapi pada waktu yang sama titik

355
titik tersebut menggambarkan hubungan diantara upah tenaga kerja dengan
jumlah permintaan tenaga kerja. Ini berati MRP dapat

Pula di pandang sebagai kurva permintaan tenaga kerja (atau sesuatu faktor
produksi lain sekiranya faktor produksi itu berlainan dari tenaga kerja).
Sebagai akibat dari kesamman ini kurva MRP dapat juga dinyatakan sebagai MRP
= D, di mana D, dimasukkan sebagai permintaan tenaga kerja (atau faktor
produksi) oleh suatu perusahaan yang akan memproduksikan barang

15.11 PERSAINGAN TIDAK SEMPURNA DNA FAKTOR PERMINTAAN


FAKTOR PRODUKSI
Anda tentunya masih ingat bahwa uraian dalam bagian yang berlalu mengunakan
beberapa pemisalan. Pemisalan yang pertama adalah pasar barang adalah

356
berbentuk pasar persaingan sempurna. Dalam uraian yang akan dilakukan
dalam bagian ini pemisalan tersebut aka di gantikan dengan pemisalan berikut:
pasar barang adalah bebentuk pasar persaingan tidak sempurna. Selanjutnya
perhatikan pengaruh dari perubahan pemisalan ini kepada permintaan ke atas
faktor produksi dan kepada penggunaan tenaga kerja yang akan memaksimumkan
keuntungan perusahaan.

15.11.1 PERMINTAAN FAKTOR: CONTOH ANGKA


Dalam pasar barang yang bersifat persaingan tidak sempurna harga akan menjadi
semakin rendah pada tingkat produksi /penjualan barang yang semakin tinggi.
Harga yang semakin rendah ini menyebabkan hasil penjualan total dan hasil
penjualan marjinal kepada setiap tingkat penggunaan tenaga kerja adalah lebih
rendah dari yang terdapat dalam pasar persaingan sempurna. Angka-

357
Angkan yang terdapat pada Tabel 15.2 denga jelas menunjukan hal hal yang baru
saja dinyatakan. Angka angka jumlah tenaga kerja, jumlah produksi dan produksi
fisik marjinal yang terdapat dalam kolom (1), (2), dan (3) dalam tabel 15.2 adalah
sama dengan yang terdapat pada tabel 15.1. Dalam kolom (4) dariTabel 15.2
harga barang mengalami perubahan apabila jumlah produksinya berubah yaitu
semakin banyak produksi semakin murah harga . Sedangkan dalam tabel 15.1
harga adalah tetap sebesar Rp 5000. Perbedaan ini menyebabkan dalam Tabel
15.2 hasil penjualan produksi marjinal pada setiap tenaga kerja yang di
gunakanadalah lebih renda dari yang terdapat pada tabel 15.1

358
` Kolom (6) menunjukan nilai MRP yaitu hasil penjualan produksi marjinal
dan di hitung dengan menggunakan hasil penghitungan berikut:

MRP = TRPn – TRPn-1

Dengan menggunakan formula berikut di peroleh hasil penghitungan berikut:

 Pekrja pertama hingga ke 5 masing masing dan berurut,


menghasilkan tambahan nilai penjualan berikut: (i) Rp 120 ribu,
(ii) Rp 96 ribu, (iii) Rp 73,8 ribu, (iv) Rp 53,4 ribu, (v) Rp 34,8
ribu.
 Semnjak pekerja ke 8 hasil penjualan total merosot apabila di
bandingkan dengan penjualan yang di peroleh dari penggunaan
tenaga kerja yang lebih rendah jumlahnya. Dengan kata lain, mulai
pekerja ke 8 nilai MRP negatif.

Untuk menentukan jumlah tenaga kerja yang di gunaka yang di misalkan bahwa
upah tenaga kerja adalah tetap sebesar Rp 30000.

Angka angka MRP dalam 15.2menunjukan apabila tenaga kerja kelima di


gunakan maka MRP = Rp 34800, maka berbanding dengan upah sebanyak Rp
30000. Berarti masih menguntungkan untuk menggunakan pekerja ke 5. Akan
tetapi pekerja ke 6 MRPnya = Rp18000 berarti hasil penjualan marjinal kurang
dari upah. Dari keadaan ini dapat di simpulkan: Untuk memaksimumkan
keuntungan perusahaan hanya perlu menggunaka 5 pekerja.

15.11.2 GRAFIK PERMINTAAN FAKTOR


Di dalam gambar 15.3 dibuat perbandingan mengenai penentuan penggunaan
tenaga kerja apabila pasar barang adalah persaingan sempurna dengan apabila
pasar barang adalah pasar persaingan tidak sempurna.

Kurva MRP1=D1 adalah sama dengan kurva hasil penjualan produksi


marjinal di dalam gambar 15.2. Dengan demikian ia menggambarkan keadaan di
mana di misalkan oleh pasar barang adalah pasar persaingan sempurna. Kurva
MRP2 = D2 adalah hasil penjualan produksi marjinal apabilaapabila di misalkan
pasar barang adalah pasar persaingan tidak sempurna, dan kurva tersebut di buat
berdasarkan kepada angka angka dalam Tabel 15.2.

Dapat dilihat dari kurva MRP2 terletak di sebelah kiri kurva MRP1. Ini
adalah keadaan yang selalu berlaku, yaitu : kurva hasil penjualan produksi
marjinal di dalam pasar persaiangan tidak sempurna akan selalu terletak di
sebelah kiri dari kurva hasil penjualan produksi marjinal di dalam
persaingan sempurna, keadaan ini di sebabkan

359
15.11.3 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI
Karna pada tingkat penggunaan tenaga kerja yang lebih tinggi, harga barang
menjadi lebih murah. Maka pada setiap tinggkat penggunaan tenaga kerja,
tambahan hasil penjualan dalam pasar persaingan tidak sempurna adalah lebih
rendah dari yang di peroleh dari pasar persaingan sempurna.

Apakah implikasi dari keadaan ini terhadap jumlah penggunaan tenaga


kerja oleh perusahaan ? Contoh angka telah menunjukkan apabila pasaran barang
bersifat persaingan sempurna, 7 pekerja akan digunakan. Akan tetapi apabila
pasaran barang adlah pasaran persaingan tidak sempurna, hanya 5 pekerja yang
digunakan, apabila dimisalkan upah pekerja tetap Rp 30000. Keadaan ini dengan
jelas di tunjukkan pada gambar 15.3. Dalam pasar barang yang bersifat persaingan
sempurna W = MRP di capai titik E0. Kadaan keseimbangannya menunjukkan

360
sebanyak 7 tenaga kerja akan di gunakan. Akan tetapi, apabila pasar barang
bersifat pasaran persaingan tak sempurna, W = MRP di capai pada E1 yang berarti
sebanyak 5 pekarja akan di gunakan oleh perusahaan.

15.12 SIFAT PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR PRODUKSI


Dalam menerangkan sifat sifat permintaan terhadap faktor faktor produksi dua ciri
cirinya akan di terangkan, yaitu (i) permintaan faktor adalah permintaan terkait
dan (ii) kurva permintaan terhadap faktor faktor produksi berbentuk menurun dari
kiri atas ke kanan bawah.

15.12.1 PERMINTAAN TERKAIT


Seorang konsumen, apabila membeli barang atau jasa, melakukan hal itu untuk
memenuhi kebutuhannya. Seorang konsumen membeli mobil, misalnya, supaya ia
dapat pergi kekantor dengan mudah, dapat membawa keluarganya berjalan jalan,
dan dapat dengan mudah berpergian ke berbagai tempat apabila hal itu sewaktu
waktu di perlukan.

Permintaan seorang pengusaha ke atas faktor faktor produksi mempunyai


sifat yang berbeda. Tujuan para pengusaha untuk memperoleh faktor faktor
produksi bukanlah untuk memenuuhi kebutuhannya. Permintaan tersebut
dipengaruhi oleh keinginana pengusaha untuk menghasilkan barang barang yang
akan di jualnya ke pasar untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Telah di
tunjukkan bahwa kegiatan pengusaha memproduksi barang bertujuan untuk
memperoleh keuntungan. Maka banyaklajh faktor produksi yang harus di gunakan
pengusaha tergantung kepada keuntungan yang mungkin di perolehnya. Selama
pertambahan penggunaan suatu faktor produksi akan bertambah keuntungannya,
lebih banyak faktor produksi tersebut akan di gunakannya. Oleh karna permintaan
pengusaha ke atas sesuatu faktor produksi di tentukan oleh kemampuan faktor
produksi tersebut untuk mengahasilkan barang yang dapat di jual oleh pengusaha
itu dengan menguntungkan, permintaan faktor faktor produksi dinamakan
permintaan terkait dan derived deman

15.12.2 BENTUK KURVA PERMINTAAN FAKTOR


Seperti juga dengan permintaan konsumen ke atas sesuatu barang, permintaan
produsen keatas sesuatu faktor produksi dapat ditinjau dari dua sudut, permintaan
seorang produsen, dan permintaan seluruh produsen dalam suatu pasar faktor.
Sifat permintaan seorang produsen telah di tunjukkan dala contoh contoh di
bagian terdahulu dari bab ini. Dapat di lihat bahwa kurva permintaan keatas faktor
produksi bersifat: menurun dari kiri atas ke kanan bawah. Kurva seperti itu

361
menggambarkan bahwa makin tinggi harga faktor produksi, makin sedikit
permintaan ke atas faktor tersebut.

Permintaan pasar terhadap suatu faktor produksi merupakaan jumlah dari


permintaan seluruh produsen yang ada dalam pasar faktor produksi tersebut. Oleh
karna permintaan seorang produsen terhadap faktor produksi berbentuk menurun
dari kiri atas ke kanan bawah, sudah tentulah permintaan pasar( permintaan dari
seluruh produsen) akan mempunyai sifat yang demikian juga. Ini berarti pula
permintaan pasar terhadap suatu faktor produksi sifatnya adalah: apabila harga
faktor semakin tinggi, permintaannya akan menjadi semakin rendah.

Penjelasan yang baru saja di buat di atas menunjukkan bahwa permintaan


ke atas sesuatu faktor produksi mempunyai sifat yang sama dengan permintaan ke
atas suatu barang. Akan tetapi sifat permintaan ke atas faktor produksi dan
terhadap barang yang sangat bersamaan tersebut di sebebkan oleh sebab yang
berbeda. Anda tentunya masih ingat dengan kurva permintaan terhadap suatu
faktor pada umumnya menurun ke bawah karna (i) perubahan harga akan
mengubah pendapatan riil pembeli, dan perubahan pendapatan riil ini selanjutnya
mempengaruhi permintaannya, dan (ii) perubahan harga mengubah kepuasaan
relatif dari mengonsumsikan barang itu kalau di bandingkan dengan barang lain.
Permintaan ke atas suatu faktor produksi di gambarkan oleh kurva yang menurun
ke bawah di sebebkan oleh 3 faktor berikut:

 Hubungan yang berbalikan diantara harga faktor produksi dan permintaan


barang
 Sifat subtitusi di antara satu faktor produksi dengan faktor produksi
lainnya
 Hukum hasil yang semakin berkurang

15.13 Perubahan Harga Faktor ke Atas Permintaan Barang


Telah di jelaskan bahwa permintaan terhadap faktor produksi adalah permintaan
terkait, yaitu permintaan ke atasnya tergantung kepada kemaampuannya
menghasilakan barang yang akan menguntungkan produsen. Apabila harga faktor
produksi menjadi semakin tinggi, biaya produksi untuk menghasilkan barang
tersebut juga semakin tinggi. Biaya produksi yang sudah mengalami kenaikan itu
akan menaikan harga barang tersebut, dan menyebabkan harga barang yang terjual
menjadi semakin sedikit. Produsen harus mengurangi produksi, dan pengurangan
produksi ini akan menurunkan jumlah faktor produksi yang di gunakan. Dengan
dimikian kenaikan harga faktor produksi akan mengurangi jumlah faktor produksi
yang digunakan.

362
15.14 Efek Penggantian
Andaikan harga suatu produksi mengalami kenaikan sedangkan harga faktor lain
tetap. Akibat dari keadaan iini penyesuaian akan berlaku di dalam pengguanaan
faktor produksi. Pada awal harga faktor tersebut semakin tinggi, faktor faktor lain
menjadi relatif lebih murah dan lebih menguntungkan apabila di gunakan.
Produsen akan mengurangi penggunaan faktor produksi yang mengalami
kenaikan harga. Dengan demikian, semakin tinggi harga suatu barang

15.15 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR FAKTOR PRODUKSI


Faktor produksi demakin sedikit permintaan terhadap faktorproduksi tersebut, dan
sebaliknya semakin rendah harga suatu faktor produksi semakin banyak
permintaannya.

15.15.1 Hukuman Hasil Lebih yang Semakin Berkurang


Kurva permintaan faktor produksi yang semakin menurun di sebabkan pula oleh
berlakunya hukum hasil lebih yang semakin berkurang. Telah di terangkan bahwa
kurva MRP dapat pula di pandang sebagai kurva permintaan keatas faktor
produksi. Kurva MRP, menurun dari kiri atas ke kanan bawah karna kurva MPP,
yang sangat mempengaruhi bentuk kurva MRP adalah juga bersifat seperti itu.
Dan kurva MPP berbentuk seperti itu karna di pengaruhi oleh hukum hasil lebih
yang semakin berkurang.

15.16 PERGESERAN KURVA PERMINTAAN FAKTOR PRODUKSI


Terdapat beberapa faktor yang dapat menggeser kurva permintaan produsen
terhadap foaktor faktor produksi. Yang terpenting adalah :

 Perubahan permintaan ke atas barang yang di peroduksinya


 Perubahan harga faktor produksi lain yang di gunakan

15.16.1 Perubahan Permintaan Terhadap Barang yang Diproduksikan


Faktor ini rasanya tidak perlu di uraikan lagi secara panjang lebar, karna sudah di
terangkan sebelumnya. Telahpun di uraikan bahwa karna permintaan terhadap
faktor produksi merupakan permintaan terkait, perubahan dalam permintaan
terhadap suatu barang yang menyebabkan peubahan dalam barang produksi akan
menimbulkan perubahan dalam permintaan ke atas faktor produksi tersebut.
Kenaikan permintaan suatu barang mendorong pengusaha untuk menaikan
produksi, dan kenaikan produksi memerlukan lebih banyak faktor produksi.

363
Sebaliknya, apabila permintaan suatu barang berkurang, pengusaha terpaksa
mengurangi produksi dan permintaan faktor produksi.

15.16.2 Perubahan Harga dari Faktor Produksi Lain yang Digunakan


Didalam memproduksikan suatu barang di guanakan beberapa faktor produksi.
Dan untuk mencapai suatu tingkat produksi tertentu, secara faktor produksi akan
di kurangi penggunaannya apabila lebih banyak faktor lain yang di gunakan. Ada
berapa faktor yang menyebabkan terjadinya perubahan ke atas faktor produksi
lain yang di gunakan. Perubahan harga faktor lain tersebut merupakan salah satu
sebabnya yang penting. Sekiranya faktor produksi lain menjadi semakin murah,
biaya produksi akan dapat di turunkan apabila mereka lebih banyak di gunakan.
Ini akan mengurangi faktor produksi yang harganya tidak mengurangi perubahab.
Kenaikan produktivitas suatu faktor produksi lain juga dapat menyebabkan faktor
produksi itu lebih banyak di gunakan dan mengurangi penggunaan ke atas faktor
produksi yang produktivitasnya tidak mengalami perubahan.

15.17 ELASTISITAS PERMINTAAN FAKTOR PRODUKSI


Sesuatu perubahan harga factor produksi akan menimbulkan akibat yang
berlainan keatas perubahan jumlah berbagai factor produksi yang digunakan. Ada
yang perubahan jumlahnya sangat besar dan ada pula yang jumlah perubahannya
sangat sedikit.Ini berarti elastisitas permintaan berbagai jenis factor produksi
adalah berbeda-beda. Beberapa factor penting yang mempengaruhi elastisitas
permintaan sesuatu factor produksi di uraikan dibawah ini.

15.17.1 ELASTISTAS PERMINTAAN DARI BARANG YANGB


DIHASILKAN
Harga factor produksi,seperti sudah anda sadari, merupakan sebagian dari biaya
produksi perusahaan.Dengan demikian penurunan harga factor produksi
menyebabkan pengurangan keatas biaya produksi, dan ini selanjutnya mendorong
perusahaan mengurangi harga dari barang yang di produksinya pengurangan harga
tersebut akan menaikkan permintaan keatas barang yang dihasilkan. Makin elastic
permintaan barang tersebut, maka makin besar kenaikan permintaan yang
disebabkan oleh penurunan harga. Sedangkan pertambahan yang besar keatas
permintaan selanjutnya akan menambah permintaan yang besar pula keatas factor
produksi. Dengan demikian, semakin elastisitas permintaan terhadap barang
yang dihasilkan semakin elastisitas pula permintaan terhadap factor
produksi.

364
15.17.2 PERBANDINGAN ANTARA BIAYA FAKTOR PRODUKSI DENGAN
BIAYA TOTAL
Untuk melihat bagaimana hal ini mempengaruhi elastisitas permintaan terhadap
factor produksi, perhatikan perbandingan dua keadaanberikut : (1) di suatu
peusahaan, sebanyak 50% dari biaya produksi suatu barang terdiri dari
pembayaran kepada sesuatu factor produksi dan (ii) di suatu perusahaan lain
hanya sebanyak 10% dari biaya produksi digunakan untuk membayar factor
produksi yang sama. Permintaan keatas factor produksi dari perusahaan manakah
yang lebih elastis?

Untuk memperoleh jawabannya akan diperhatikan akibat perubahan harga


factor produksi terhadap biaya produksi. Misalkan harga factor produksi itu naik
25%. Untuk perusahaan yang biaya produksinya seperti yang dinyatakan dalam
(i), kenaikan tersebut akan menaikkan biaya produksi sebanyak 12,5%. Tetapi
untuk perusahaan yang biaya produksinya dinyatakan dalam (ii), kenaikan harga
factor produksi tersebut hanya akan mempengaruhi harga, maka harga barang
yang dihasilkan perusahaan pertama akan mengalami kenaikan yang lebih tinggi
dari harga barang yang dihasilkan dari perusahaan kedua. Sebagai akibatnya
permintaan terhadap barang yang diproduksi perusahaan pertama mengalami
penurunan yang lebih besar daripada permintaan terhadap barang yang diproduksi
perusahaan kedua.Penurunan permintaan factor produksi, seperti telah di
tunjukkan sebelum ini, akan mengalami perubahan yang sama sifatnya dengan
perubahan permintaan terhadap barang yang dihasilkannya. Dari keadaan ini
dapatlah disimpulkan: semakin besar bagi anda biaya produksi total yang
dibayarkan kepada sesuatu factor produksi, semakin lebih elastics permintaan
factor produksi tersebut.

Pemintaan terhadap factor-faktorproduksi

15.17.3 TINGKAT PENGGANTIAN DI ANTARA FAKTOR PRODUKSI


Untuk memproduksi suatu barang biasanya diperlukan beberapa jenis factor
produksi dan untuk mencapai suatu tingkat produksi tertentu terdapat beberapa
gabungan factor produksi yang dapat dipilih .andai kata di inginkan mencapai

365
suatu tingkat produksi beras tertentu sebagai contoh, beberapa cara produksi dapat
digunakan, yaitu mengurangi tenaga kerja dan menggunakan lebih banyak pupuk
dan sebagainya. Tetapi apa bila tidak banyak factor produksi lain yang dapat
menggantikannya kenaikan atau penurunan harga factor produksi tersebut tidak
mengubah jumlah yang diminta maka secara umum dapatlah dikatakan bahwa
semakin banyak factor-faktor produksi lainnya yang dapat menggantikan
sesuatu factor produksi, semakin elastic permintaan keatas factor produksi
tersebut.

15.17.4 TINGKAT PENURUNAN PRODUKSI FISIK MARJINAL(MPP)


Dari uraian mengenai produksi fisik marjinal (MPP) dan hasil penjualan produksi
marginal (MRP) dan kurva MRP dan MPP yang di tunjukkan dalam gambar 15.2
dan 15.3 telah dapat dilihat bahwa hasil penjualan produksi marjinal sangat
dipengaruhi oleh produksi fisik marjinal. Sebaliknya apabila MPP mengalami
penurunan yang lambat maka MRP jug alamat penurunannya.Telah pun di
terangkan bahwa kurva MRP menggambarkan juga permintaan terhadap factor
produksi.Ini berarti produksi fisik marjinal sangat mempengaruhi permintaan atas
factor produksi, yaitu semakin cepat penurunan produksi fisik marjinal
semakin elastic permintaan terhadap factor produksi yang bersangkutan.

15.18 SYARAT PENGUNAAN UMUM FAKTOR F-FAKTOR PRODUKSI


Analisis yang terdahulu di dalam bab ini memisalkan bahwa perusahaan hanya
menggunakan satu factor produksi yang dapat berubah jumlahnya. Faktor
produksi dianggap tetap berdasarkan pemisahan tesebut kemudian digambarkan
bagaimana perusahaan membuat keputusan di dalam menentukan jumlah factor
produksi yang akan digunakan memaksimumkan keuntungan.

Pemisalan ini ialah sangat berbeda dengan keadaan yang umumnya wujud
dalam kegiatan perusahaan yang sebenarnya, karena dalam memproduksikan
barangnya perusahaan baiasanya secara serentak menggunakan beberapa factor
produksi yang dapat diubah jumlahnya.Maka untuk membuat gambaran yang
lebih mendekati kenyataan, selanjutnya perlulah dianalisis secara suatu
perusahaan menentukan penggunaan optimum dari beberapa factor produksi yang

366
sama dapat digunakan untuk menerangkan caranya perusahaan mencapai keadaan
yang optimal didalam menggunakan beberapa factor produksi. Hal itu biasanya di
lakukan dalam analisis yang lebih advanced.

Analisis yang akan dibuat ini mempunyai hubungan yang erat dari
produksi yang menggunakan dua factor berubah yang diterangkan dalam bagian
terakhir dari bab 9. Telah di tunjukkan bahwa dalam menentukan penggunaan
optimum dari factor-faktor yang tersedia

 Untuk mencapai suatu tingkat produksi tertentu bagaimanakah


carameminimumkanbiaya
 Bagaimakah memaksimum kan produksi dengan menggunakan
sejumlah biaya tertentu?

Analisi yang hamper bersama sifatnya dengan kedua jenis analisis


dengan bab 9, tetapi dengan cara pendekatan yang berbeda, akan
dibuat dalam uraian yang berikut.

15.9 GABUNGAN FAKTOR PRODUKSI YANG MEMINIMUMKAN BIAYA


Kita misalkan dua factor produksi yang digunakan oleh sesuatu perusahaan adalah
modal dan tenaga kerja. Produksi fisik marjin adalah MPP dan produksi fisik
marjin dari tenaga kerja adalah MPP untuk menunjuk kan syarat untuk
meminimumkan biaya, akan diperhatikan 2 keadaan berikut

 Harga tenaga kerja dan modal adalah sama


 Harga tenaga kerja dan modal berbeda

15.9.1 Syarat untuk kasus harga factor yang sama.


Seandainya harga satu unit modal adalah sama dengan harga satu unit tenaga
kerja, yaitu missalkan saja harga Rp 10.000, apakah syarat untuk meminimumkan
biaya produksi ? syarat tersebut adalah: masing –masing factor produksi harus
digunakan sehingga mencapai tingkat dimana MPPc=MPPl. Artinya pada waktu
MPPc>MPP1 lebih banyak modal harus digunakan. Proses penggantian factor
produksi tersebut harus terus berlangsung singkat sehingga keadaan MPPc=MPPl

367
terwujud. Sebaliknya, apabila MPPl>MPPc lebih banyak tenaga kerja harus di
gunakan sehingga pada akhirnya keadaan tercapai keadaan diamana MPPc=MPPl.

15.9.2 Syarat untuk kasus harga factor berbeda


Pada umumnya jarang sekali mendapati keadaan dimana harga factor produksi
adalah bersamaan. Kalau harga factor produksi berbeda syarat yang dinyatakan
diatas perlu disesuaikan. Bagaimana kah syarat untuk mencapai peminimuman
biaya syarat itu dapat dirumuskan secara berikut: penggunaan factor-faktor
produksi akan meminimum kan biaya apabila setian rupiah yang
dibayarkan kepada factor produksi akan meminimum kan biaya apabila
setiap rupiah kepada factor produksi menghasilkan produksi marjinal yang
sama besarnya.

15.10 PERMINTAAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI


 MPP per rupiah dari modal = MPPc/Pc
 MPP/rupiah daritenagakerja = MPPl/Pl

Dimana Pc adalah harga perunit modal dan Pl harga perunit tenaga kerja. Sesuai
dengan syarat peminimuman biaya diatas, yaitu MPPc/rupiah harus sama dengan
MPPl/rupiah, makasyarat peminimuman biaya dapat dinyatakan secara persamaan
berikut.

MPPc/Pc=MPPl/Pl

Apabila MPPc/Pc adalah lebih besar dari MPPl/l prusahaan perlu menambah
modal dan mengurangi penggunaan tenaga kerja untuk meminimumkan baiaya
tetapi apabila MPPc/Pc adalah lebih dari MPPl/Pl biaya akan di minimumkan
apabila penggunaan modal dikurangi penggunaan tenaga kerja ditamabah.

15.11 GABUNGAN FAKTOR YANG MEMAKSIMUMKAN KEUNTUNGAN


Masih ingat kah anda syarat yang harus dicapai agar penggunaan sesuatu factor
produksi tertentu menghasilakan keuntungan yang maksimum !seperti telah
diterangakan, syaratnya adalah : harga factor produksi harus sama dengan hasil
penjualan produk simarjinal (MRP). Dengan demikian kalau tenaga kerja yang
digunakan, makasyarat untuk memaksimumkan keuntungan adalah :

368
Pl=MRPl atau MPPl/Pl= 1

Dan kalau yang digunakan adalah modal, makasyarat untuk memaksimumkan


keuntungan adalah

Pc = MRPc atau MPPc/Pc=1

Karena MRPl/Pl=1 dan MRPc/Pc=1, maka dari kedua persamaan itu dapat lah
disimpulkan bahwa untuk memaksimumkan keuntungan syarat yang harus

MPPc/Pc = MPPl/Pl=1

369
BAB XVI

Sewa, Bunga dan Keuntungan

HAL-HAL YANG DITERANGKAN

 Definisi sewa ekonomi


 Perbedaan antara sewa ekonomi dan pendapatan pindahan
 Sewa tanah sebagai satu surplus
 Permintaan terhadapmodal dan produktivitas modal
 Penentuan tingkat bunga dan perbedaan bunga nominal dan bunga rill
 Teori-teori yang menerapkan sebab-sebab pengusaha memperoleh keuntungan

Uraian dalam bab yang lalu telah melihat beberapa aspek yang berhubungan
dengan pendapatan faktor produksi yang pertama,yaitu upah tenaga kerja.upah
merupakan bagian yang paling penting dari pendapatan kepada faktor-faktor
produksi.seperti telah diterangkan dalam bab satu ,disamping tenaga
kerja,terdapat tiga faktor produksi yang lain ,yaitu tanah,modal,dan keahlian
keusahawanan.pendapatan dari ketiga tiga faktor produksi tersebut adalah
sewa,bunga dan keuntungan .dalam bab ini akan dianalisis aspek-aspek pokok
yang perlu diketahui mengenai ketiga jenis pendapatan paktor produksi tersebut.

16.1 SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN


PINDAHAN

Dalam menerangkan mengenai sewa ekonomi dan pendapatan pindahan ada


beberapa persoalan yang perlu di oerkenalkan terlebih dahulu.pertama sekali akan
diterangkan dua definisi yang berbeda mengenai sewa ekonomi.sesudah itu akan
diterangkan tentang sewa tanah,yang merupakan satu bentuk khusus dari sewa
ekonomi.selanjutnya akan diterangkan perbedaan pengertian diantara sewa
ekonomi dan pendapatan pindahan.

370
16.2 DEFINISI SEWA EKONOMI
Dalam membicarakan mengenai sewa ekonomi perlu dibedakkan diantara definisi
yang bersifat. Umum dan definisi yang mengaitkan sewa ekonomi dengan
pendapatan pindahan atau transfer tertinggi.

16.3 Definisi Umum


Dalam pengertian yang umum pada dasarnya sewa ekonomi dapatlah diartikan
sebagai harga yang dibayar ke atas penggunaan tanah dan faktor-faktor produksi
lainnya yang jumlah penawarannya tidak dapat ditambah. Ketika masalah sewa
mulai diperhatikan oleh ahli ekonomi,pengertian itu terutama dikaitkan kepada
sewa tanah,yaitu pembayaran yang harus dilakukan oleh petani-petani ke atas
tanah-tanah pertanian yang disewahnya dari tuan-tuan tanah pada masa itu
.konsep itu meliputi pula”pembayaran kepada faktor-faktor produksi lainnya yang
penawarannya tidak dapat ditambah.maka,berdasarkan kepada pengertian yang
luas ini,pendapatan dari seorang penyanyi terkenal(seperti michel
jackson),seorang pemain bola bayaran (seperti maradona), dan pendapatan petinju
terkenal dari bertinju (seperti muhammad ali),adalah juga tergolong sebagai sewa
ekonomi.

Pengertian sewa ekonomi mempunyai arti yang sangat berbeda dengan pengertian
sewa dalam pembicaraan sehari-hari. Dalam pembicaraan sehari-hari sewa pada
umumnya diartikan sebagai pembayaran yang dilakukan suatu keluarga ke atas
rumah yang sewanya,atau pembayaran seorang pengusaha keatas bangunan atau
toko milik orang lain yang digunakannya.arti sewa dalam pembicaraan sehari hari
tersebut tidaklah sama dengan sewa ekonomi,karena sewa rumah,gedung atau
toko tersebut telah meliputi bunga yang dibayarkan kepada modal yang digunakan
untuk mendirikan bangunan-bangunan tersebut.

16.4 Definisi Lain


Segolongan ahli ekonomi mendefinisikan sewa ekonomi secara berikut:sewa
ekonomi adalah bagian pembayaran keatas sesuatu faktor produksi yang melebihi
dari pendapatan yang diterimanya dari pilihan pekerjaan lain yang terbaik yang
mungkin dilakukannya.definisi ini mengandung pengertian yang agak berbeda
dengan definisi yang tellah dibuat terlebih dahulu.didalam definisi ini sesuatu
faktor produksi di pandang sebagai mempunyai beberapa kegunaan .pendapatan
yang dibayar kepada sesuatu faktor produksi dapat dibedakan dalam dua bagian.

371
Bagian pertama dinamakan pendapatan pindahan atau transfer earnings,yaitu
bagian dari pendapatan tersebut yang digunakan untuk mencegah paktor produksi
tersebut digunakan untuk kegiatan ekonomi yang lain. Bagian kedua dinamakan
sewa ekonomi,yaitu bagian dari pendapatan yang merupakan perbedaan di antara
pendapatan yang diterimah dengan pendapatan pindahan.hal ini akan dijelaskan
lebih lanjut dalam bagian yang kemudian dari uraian mengenai sewa ekonomi.

16.5 TANAH DAN SEWA EKONOMI


Tanah merupakan faktor produksi yang jumlahnya tidak dapat diubah,yaitu
jumlahnya tidak dapat ditambah atau dikurangi. Yang dapat dilakukan adalah
memperbaiki mutu dari tanah yang tersedia,misalnya dengan menyediahkan
irigasi yang baik di tanah-tanah yang digunakan untuk persawahan ,dan membuat
proyek-proyek mecegah banjir di tanah-tanah yang sering digenangi air.sebagai
akibat dari sifat penawaran tanah seperti yang dinyatakan ini,di dalam analisis
ekonomi kurva penawaran tanah bersifat tidak elestis sempurna.

Analisis keatas penentuan sewa tanah banyak dilakukan eh ahli-ahli ekonomi


yang hidup pada permulaan abad kesembilan belas.pandangan david
Ricardo,salah satu ahli ekonomi klasik yang terkemuka,sampai sekarang masih
selalu di singgung apabila analisis mengenai sewa ekonomi dilakukan.pada masa
hidupnya terdapat perbedaan tentang sebab-sebabnya harga jagung sangat
tinggi.sebagian ahli ekonomi berpendapat bahwa harga yang tinggi tersebut
disebabkan karena tuan tanah menuntut sewa yang tinggi keatas tanah yang
dimilikinya.berdasarkan kepada pendapat ini mereka mengusulkan agar
pemerintah mengawasi aewa tanah yang di tuntut tuan-tuan tanah.beberapa ahli
ekonomi, termasuk Ricardo mempunyai pendapat yang berbeda.menurut Ricardo
harga jagung yang tinggi tersebut menyebabkan para perani ingin menanam
jagung lebih banyak dan menaikkan permintaan mereka ke atas tanah,maka sewa
tanah bertambah tinggi.dengan demikian bukan sewa tanah yang tinggi yang
menyebabkan harga jagung tinggi .yang benar adalah yang sebaliknya
,yaitu:harga jagung yang tinggi menyebabkan sewa tanah yang tinggi.

Ahli-ahli ekonomi di zaman modern ini,dan tentunya anda juga ,tidak susah
untuk memahami pendapat Ricardo di atas.analisisnya di pandang sebagai
penjelasan yang tepat di dalam menerangkan sebabnya sewatanah tinggi .dengan
menggunakan grafik seperti yang terdapat dalam gambar 17.1 pandangan yang
dikemukakan oleh Ricardo dapat diterangkan dan di buktikan dengan
mudah.kurva SS menggambarkan penawaran tanah,dan penawaran tersebut

372
bersifat tidak elastIs sempurna karena penawaran tanah tidak dapat
ditambahataudikurangi.olehkarenasifat.

Penawaran tanah yang seperti itu, besarnya sewa tanah tergantung sepenuhnya
kepada permintaan ke atas tanah tersebut.

Makin tinggi permintaan,makin tinggi pula sewa tanah yang harus dibayar.
Sedangkan permintaan keatas tanah tergantung kepada sampai dimana besarnya
permintaan barang-barang yang dapat di hasilkan di atas tanah tersebut. Kembali
kepada pembicaraan mengenai harga jagung,misalkan pada mulanya harga barang
tersebut tidak terlalu tinggi dan tidak terlalu rendah. Berdasarkan kepada produksi
yang harus dicapai pada harga tersebut, keinginan petani untuk menggunakan
tanah adalah seperti yang di tunjukan oleh kurva D0 D0. Maka sewa tanah
mencapai sebesar R0. Misalkan secara mendadak, mungkin karena permintaan dari
luar negeri yang bertambah besar, harga jagung mengalami kenaikan yang sangat
tinggi. Lebih banyak orang ingin menanam jagung. Maka permintaan ke atas
tanah bergeser menjadi D1D1. Sebagai akibatnya sewa tanah naik dari R0 menjadi
R1. Sekiranya keadaan yang sebaliknya yang berlaku, yaitu harga jagung sangat
merosot,permintaan keatas tanah untuk ditanami jagung akan merosot
juga.katakanlah permintaan tersebut tanah menurun dari D0D0menjadi D2D2.
Akibatnya sewa tanah akan turun dari R0 menjadi R2. Analisis yang sederhana ini
menerangkan dan mengukuhkan pandangan Ricardo.

16.6 SEWA TANAH ADALAH SUATU SURPLUS


Dipandangan dari sudut penawarannya,tanah adalah sangat berbeda dengan
faktor-faktor produksi yang lainnya.ia merupakan satu satunya faktor produksi

373
yang tidak dapat berubah penawarannyatenaga kerja akan selalu bertambah,begitu
juga dengan modal dan keahlian keusahawanan.juga dibandingkan harta tetap
lainnya,seperti misalnya rumah,bangunan perkantoran dan bangunan
pertokoan,terdapat perbedaan seperti yang dijelaskan tersebut.harta-harta tetap
yang belakangan dinyatakan ini juga jumlahnya dapat ditambah.

Apabila sewa rumah,bangunan perkantoran dan bangunan pertokoan


mengalami kenaikan yang cukup tinggi maka akan timbul perangsang kepada para
pengusaha untuk menambah penawaran bangunan-bangunan tersebut.sebaliknya
pula,apabila sewa berbagai bangunan tersebut terlalu rendah kalau dibandingkan
dengan modal yang ditanamkan untuk menyediakan bangunan-banguan
tersebut,para pemilik modal tidak akan menanamkan modalnya ke sektor bangun-
bangunan.hal yang sama juga terjadi di berbagai faktor produksi lain di luar
tanah.misalnya,lebih banyak jumlah penduduk yang akan menawarkan tenaganya
di pasar apabila upah tinggi,dan penawaran tenaga kerja akan berkurang apabila
tingkat upah rendah.

Harga (sewa) tanah tidak dapat melakukan peranan yang sama seperti harga faktor
produksi lainnya.maksudnya,perubahan-perubahan sewa tanah tidak akan
menimbulkan pengaruh/efek apa pun kepada penawarannya.perubahan sewa tidak
akan mengubah penawaran tanah. Telah ditunjukan dalam gambar 17.1 dan dalam
uraian mengenainya,berapa besarpun perubahan sewa tanah yang
berlaku,penawaran tanah tidak akan mengalami perubahan . Apakah sewa tanah
adalah nol atau bernilai berjuta-juta rupiah,jumlah penawaran tanah tidak akan
bertambah atau berkurang.sifat penawaran tanah yang seperti itu menyebabkan
ahli ekonomi menganggap sewa tanah sebagai suatu surplus.maksudnya,sewa
tanah bukanlah suatu pembayaran atau perangsang untuk menjamin agar tanah
dapat disesuaikan jumlah dan penawarannya dengan yang diperlukan dalam
berbagai kegiatan ekonomi.apakah sewanya nol,atau sedikit,atau sangat
tinggi,jumlah tanah yang tersedia untuk digunakan dalam kegiatan ekonomi tetap
sama banyaknya.

16.7 SEWA EKONOMI DAN PENDAPATAN PINDAHAN


Dalam menguraikan arti sewa ekonomi telah dinyatakan dua definisi dari
pengertian tersebut.yang pertama adalah definisi yang sederhana,dan yang kedua
adalah definisi yang telah lebih disempurnakan lagi oleh ahli-ahli ekonomi. Di

374
dalam bagian ini lebih lanjut akan diterangkan definisi sewa ekonomi yang telah
disempurnakan tersebut.

Setiap faktor produksi termasuk tanah,dapat digunakan untuk berbagai kegiatan


memproduksi.tanah,misalnya,dapat digunakan untuk kegiatan-kegiatan dan dapat
pula digunakan sebagai tempat mendirikan industri,atau untuk daerah
pemukiman.sebagai tempat untuk kegiatan pertanian tanah dapat pula digunakan
untuk berbagai kegiatan pertanian,yaitu untuk menanam jagung,atau padi,atau
pohon buah-buahan,dan sebagiannya.

Kalau tanah ditinjau sebagai tempat dimana beberapa kegiatan ekonomi dapat
dilakukan ke atasnya ,penawaran tanah untuk sesuatu tujuan kegiatan yang dapat
dilakukan di tanah tersebut tidak perlu lagi dipandang sebagai tidak elastis
sempurna,penawaran tanah untuk ditanami jagung ,atau padi,atau untuk dijadikan
perumahan ,sama sifatnya dengan penawaran faktor produksi lainnya.kurva
penawaran tanah untuk sesuatu tujuan-misalnya ditanami jagung-sifatnya
adalah:semakin tinggi pembayaran untuk penggunaan seunit tanah,semakin
banyak tanah yang ditawarkan untuk tujuan tersebut .apabila analisis keatas
penggunaan tanah dipandang dari sudut seperti itu ,pembayaran keatas
penggunaan tanah perlu dibedakan menjadi dua macam pembayaran,yaitu sewa
ekonomi dan pendapatan pindahan.

Dalam pengertian yang sudah lebih disempurnakan sewa ekonomi juga


dinikmati oleh faktor-faktor produksi lain yang penawarannya semakin bertambah
apabila harganya naik.tenaga kerja,sebagai contoh juga akan memperoleh sewa
ekonomi.perhatikanlah gambar 17.2. Kurva DD = MRP dan SS berturut-turut
menggambarkan permintaan dan penawaran tenaga kerja.

Maka keseimbangan tercapai di titik E,dan berarti tingkat upah mencapai W dan
jumlah tenaga kerja yang digunakan adalah L tenaga kerja ke L menerima upah
sebanyak W,dan ia juga menginginkan upah sebanyak W untuk di pekerjakan

375
.maka tenaga kerja ke-L tidak menerima sewa ekonomi.tenaga kerja sebelumnya
menghadapi keadaan yang berbeda.seperti dapat dilihat dari bagian kurva SS yang
berada di antara sumbu tegak dan titik E,kurva tersebut berada di bawah WE.
Keadaan tersebut menggambarkan bahwa tenaga kerja sebelum L ( diantara O dan
L) bersediah menerima upah yang lebih rendah dari W. Berarti mereka menerima
lebih banyak daripada yang mereka tuntut.kelebihan tersebut adalah sewa
ekonomi.dengan demikian pendapatan seluruh tenaga kerja sebanyak OLEW
dapat dibedakan menjadi dua bagian,yaitu (i) sewa ekonomi,yang ditunjukan oleh
segitiga W1EW2 dan (ii) pendapatan pindahan,yang ditunjukan oleh OLEW1.
(Catatan.analisis yang sama dapat digunakan untuk menerangkan bagaimana
pendapatan dari tanah untuk sesuatu kegunaan tertentu berbagi menjadi sewa
ekonomi dan pendapatan pindahan )

16.8 MODAL DAN SUKU BUNGA

Pembayaran keatas modal yang dipinjam dari pihak lain dinamakan bunga. Ia
biasanya dinyatakan sebagai persentasi dari modal yang dipinjam,seperti misalnya
10 persen,12 persen,atau 15 persen .bunga yang dinyatakan sebagai persentasi
dari modal dinamakan suku bunga.pada umumnya persentasi yang dinyatakan
menunjukan suku bunga dari sejumlah modal di dalam satu tahun.dengan
demikian kalau dinyatakan suku bunga adalah 15 persen,artinya adalah:modal
yang dipinjamkan memperolah suku bunga sebanyak 15 persen setahun.

Di dalam perekonomian modern perusahaan-perusahaan memerlukan modal


untuk menjalankan dan memperbesar usahanya.sebaliknya rumah tangga memiliki
kelebihan pendapatan yang dapat di pinjamkan dengan harapan untuk
memperoleh bunga.analisis dalam bagian ini bertujuan untuk menerangkan hal-
hal berikut:

 Faktor utama yang menentukan permintaan dana modal.


 Faktor utama yang menentekun penawaran tabungan oleh
masyarakat.
 Teori-teori yang menerangkan penentuan suku bunga .
 Sebab-sebabnya terdapat beberapa tingkat bunga di dalam
perekonomian.
 Perbedaan diantara suku bunga nominal dan suku bunga rill

376
16.9 PRODUKTIVITAS MODAL
Mengapakah para pengusaha memerlukan dana modal? Bagaimanakah seseorang
pengusaha akan menjawab pertanyaan berikut :berapakah hasil yang saya peroleh
dari menggunakan dana yang saya kumpulkan dan akan diinvestasikan? Dua
persoalan yang dinyatakan ini akan dibahas dalam bagian ini.

16.9.1 Peranan Modal dalam Perekonomian


Salam setiap perekonomian kegiatan memproduksi memerlukan barang
modal.dalam perekonomian yang sangat primitif sekalipun,barang modal
diperlukan.jala,cangkul,bajak adalah beberapa batang modal dalam perekonomian
primitif. Dalam perekonomian modern barang modal lebih diperlukan lagi .
Modernisasi perekonomian tidak akan berlaku tanpa barang modal yqng
kompleks dan sangat tinggi produkdivitasnya. Didalam perekonomian modern
perusahaan-perusahaan harus terus berusaha memperbaiki teknik
memproduksinya supaya tetap dappat mempertahankan daya persaingannya dan
menjamin kelangsungan hidup usahanya,

Untuk menjamin agar teknik memproduksinya tetap mengalami kemajuan dan


tetap dapat bersaing dengan perusahaan-perusahaan lain,investasi atau penanaman
modal harus selalu dilakukan oleh perusahaan-perusahaan ,investasi atau
penanaman modal adalah pengeluaran sektor perusahaan untuk membeli
memperoleh barang-barang modal yang baru yang lebih modern atau untuk
menggantikan barang-barang modal lama yang sudah tidak digunakan lagi atau
yang sudah usang.untuk melakukan penanaman modal para pengusaha
memerlukan danah. Adakalahnya dana ini bersumber dari tabungan perusahaan
,yaitu dana yang diperoleh dari keuntungan yang tidak dibagikan. Disamping itu
banyak pula perusahaan yang memperolah dana tersebut dari meminjam dari
pihak lain. Faktor apakah yang akan menentukan keputusan para pengusaha untuk
meminjam dana dan melakukan inveatasi?

16.9.2 Produktivitas Modal


Permintaan dana modal yang akan digunakan untuk investasi tergantung kepada
produktivitas dari danah modal tersebut . Dengan,demikian ,seperti juga dengan
tenaga kerja,faktor yang terutama yang menentukan permintaan keatas dana
modal adalah produktivitasnya . Produktivitas dari modal dihitung dengan cara
menentukan besarnya pendapatan rata-rata tahunan neto (yaitu setelah dikurangi
dengan penyusutan modal yang digunakan) dan dinyatakan sebagai persentasi dari
modal yang ditanamkan. Produktivitas modal tersebut dinamakan tingkat

377
pengembalian modal atau rate of returns. Dibawa ini digambarkan satu contoh
seserhana untuk menghitung tingkat pengembalian modal.

Misalkan seseorang hartawan atau seorang pemilik modal membeli sebuah


angkot (bus angkutan kota) dengan harga Rp 100 juta dan dalam setahun biaya
operasi yang dikeluarkannya adalah Rp 25 juta . Sejak permulaan dia berniat
untuk menggunakan angkot itu selama setahun. Pada akhir tahun angkot tersebut
dijualkan dengan harga Rp 75 juta . Apabila dalam tahun tersebut seluruh
pembayaran dari penumpang yang diperolehnya adalah sebanyak Rp 75
juta,berapakah tingkat pengembalian modal yang diterimanya?

Modal dan biaya pengurusan angkot tersebut adalah Rp 100 juta + Rp 25 juta
= Rp 125 juta. Dari jumlah ini pada akhir tahun dia mendapat kembali Rp 75
juta,maka pengeluaran neto berjumlah Rp 125 juta- Rp 75 juta = Rp 50 juta. Telah
dimisalkan sewa penumpang berjumlah Rp 75 juta. Dengan demikian pendapatan
bersih pemilik modal tersebut adalah: Rp 75 juta- Rp 50 juta = Rp 25 juta .
Berdasarkan data diatas tingkat pengembalian modal angkot tersebut dapat
ditentukan,yaitu seperti ditunjukkan dalam penghitungan Berikut:

Rp 25 juta X 100 = 25 Persen

Rp 100 juta

16.9.3 Menentukan Tingkat Pengembalian Modal


Di dalam kegiatan perusahaan yang sebenarnya perhitungan tingkat pengembalian
modal adalah lebih rumit daripada contoh yang baru saja diterangkan . Kerumitan
tersebut timbul sebagai akibat dari usia barang modal yang panjang, yaitu ia dapat
digunakan selama beberapa tahun. Dan bahkan banyak yang penggunaanya dapat
dilakukan selama berpuluh-puluh tahun. Dengan demikian pendapatan yang
diperoleh dari sesuatu investasi pada umumnya meliputi lebih dari satu tahun.
Apabila sesuatu barang modal dapat digunakan dan memberikan pendapatan
selama beberapa tahun,tingkat pengembalian modal dihitung dengan
menggunakan rumus berikut:

X1 X2 X3 X4 A

Nilai investasi = + + ….. + +

(1+ R) (1+ R)2 (1+ R)3 (1+ R)n (1+ R)n

Dimana nilai investasi menunjukan besarnya investasi yang dilakukan oleh


perusahaan untuk mewujudkan suatu barang modal tertentu ( misalnya barang

378
modal itu adalah pabrik tenun).dalam persaan ini dimisalkan seluruh investasi
dilakukan dalam satu tahun pertama. Seterusnya X1,X2,X3,.....Xn adalah
pendapatan bersih,yaitu hasil penjualan pada tahun 1,2,3 setelah dikurangi oleh
biaya produksi dan operasi,perusahaan tersebut didalam tahun-tahun yang
bersamaan. Umur ekonomi barang modal itu adalah n, dan A nilai barang modal
itu pada akhir tahun n. Nilai R,yang dinyatakan dalam persen,adalah tingkat
pengembalian modal perusahaan tersebut,perusahaan akan dapat mengetahui nilai
investasi yang dilakukannya, dan disamping itu dapat meramalkan X1,X2,X3,....Xn
dan A. Dengan demikian nilai R dapat dihitung . Ia dinyatakan sebagai persentasi
dari nilai investasi

16.10 PERMINTAAN TERHADAP DANA MODAL


Berbagai jenis investasi mempunyai pengembalian modal yang berbeda.ada yang tingkat
pengembalian modalnya tinggi dan ada pula yang tingkat pengembalian modalnya
rendah,apabila para pengusaha mengetahui sepenuhnya berbagai kemungkinan untuk
melakukan investasi,mereka akan mendahulukan investasi yang tingkat pengembalian
modalnya tinggi. Baru setelah proyek tersebut dilaksanakan mereka akan
mengembangkan proyek yang tingkat pengembalian modalnya lebih rendah. Dengan
demikian secara grafik permintaan keatas dana modal adalah seperti yang ditunjukan
dalam gambar 17.3

Kurva Dm menggambarkan permintaan keatas dana modal. Kurva tersebit


menunjukan perkaitan diantara tingkat pengembalian modal dengan setiap unit
pertambahan barang modal yang dilakukan. Kurva tersebut menurun dari kiri atas
kekanan bawah karena pada permulaannya investasi akan dilakukan untuk
mengembangkan proyek-proyek yang tingkat pengembalian modalnya tinggi,dan
kemudian diikuti oleh proyek-proyek yang lebih rendah tingkat

pengembalian modalnya.Sampai dimana perusahaan-perusahaan akan memimta


dana modal tergantung kepada suku bunga yang berlaku dalam perkenomian.

379
Misalkan suku bunga adalah 10 persen. Pada suku bunga ini adalah tidak
menguntungkan kepada perusahaan untuk melakukan investasi yang tingkat
pengembalian modalnya adalah di bawah 10 persen karena keuntungan yang
dilerolehnya tidak dapat membayar bunga ke atas dana modal yang di pinjamnya.
Dengan demikian pada suku bunga sebesar 10 persen, para pengusaha akan
mengembangkan proyek-proyek yang tingkat pengembalian modalnya setidak-
tidaknya sama dengan suku bunga. Ini berarti apabila suku bunga adalah 10
persen, investasi yang dilakukan adalah sebanyak I0.Tetapi kalau suku bunga
adalah 6 persen,lebih banyak investasi yang akan dilakukan,yaitu sebanyak I1

16.11 SUKU BUNGA DAN TABUNGAN MASYARAKAT


Dalam suatu perekonomian tidak semua pendapat yang diterima masyarakat akan
digunakan untuk pengeluaran konsumsi. Sebagian dari pendapatan tersebut akan
disisihkan oleh penerima pendapatan sebagai tabungan. Penabungan ini dilakukan
untuk beberapa tujuan, seperti untuk membiayai pengeluaran konsumsi semasa
sudah mencapai usia pensiun, untuk mengumpulkan biaya pendidikan anak-anak
pada masa mereka dewasa, dan untuk berjaga-jaga di dalam menghadapi
kesusahan dimasa yang akan datang.

16.11.1 Pandangan Klasik


Dalam analisis ekonomi terdapat dua pandangan yang berbeda tentang faktor
penting yang Menentukan jumlah tabungan dalam masyarakat . Pandangan
tradisional,yaitu pandangan ahli-ahli ekonomi yang di golongkan sebagai ahli
ekonomi klasik (ahli-ahli ekonomi yang hidup di akhir abad kedelapan belas
sehingga permulaan abad kedua pulu), berkeyakinan bahwa jumlah tabungan yang
dilakukan masyarakat ditentukan oleh suku bunga. Semakin tinggi suku
bunga,semakin besar jumlah tabungan yang akan dilakukan masyarakat. Secara
grafik sifat perkaitan ini seperti yang terdapat dalam gambar 17.4

Kurva Sm adalah kurva tabungan. Keadaan yang semakin naik tersebut


menggambarkan bahwa semakin tinggi suku bunga,semakin banyak jumlah
tabungan. Dapat dilihat bahwa pada waktu suku bunga adalah 6 persen,jumlah
tabungan adalah S0 dan tabungan bertambah menjadi S1 pada waktu suku bunga
mencapai 12 persen.

16.11.2 Pandangan Keynes


Menurut pandangan modern, yaitu pandangan sesudah masa klasik, tabungan
tergantung kepada pendapatan nasional ( pendapatan seluruh penduduk dalam
perekonomian ). Pada tingkat pendapatan nasional yang rendah tabungan adalah

380
negatif, yaitu konsumsi masyarakat lebih tinggi dari pendapatan nasional, semakin
tinggi tabungan masyarakat. Sipat perkaitan ini ditunjukan oleh kurvaS dalam
gambar 17.5

Untuk membiayai konsumsi yang lebih tinggi pada waktu pendapatan nasional
rendah, masyarakat harus menggunakan tabungan yang dibuat pada masa lalu.
Dalam gambar 17.5 tabungan yang negatif tersebut terjadi pada tingkat
pendapatan kurang dari Y0. Misalnya pada pendapatan sebesar Y2 tabungan
masyarakat adalah -S2 nilai negatif ini berarti masyarakat tersebut meminjam dari
pihak lain atau menggunakan tabungan masa lalu untuk membiayai konsumsi
yang mereka

Lakukan. Pada waktu pendapatan nasional adalah Y0 tabungan adalah nol, dan
sesudah itu semakin tinggi pendapatan nasional semakin besar jumlah tabungan.
Pada pendapatan nasional sebesar Y1 tabungan adalah S1. Dari penjelasan ini
dapat dilihat bahwa pandangan modern suku bunga kurang penting perannya
dalam menentukan jumlah tabungan masyarakat.

Yang manakah merupakan pandangan yang tepat? Pandangan klasik atau


pandangan keynes? Susah untuk memberikan jawaban dalam persoalan ini.

381
Apabila dibandingkan tabungan di amerika serikat ( yang suku bunganya rendah,
tetapi tabungan tinggi) dan di indonesia ( yang suku bunganya tinggi tetapi
tabungannya rendah), pandangan modern dapat menjelaskan keadaan tersebut.
Walau bagaimanapun, dalam jangka pendek- di mana pendapatan nasional adalah
relatif tetap, suku bunga yang lebih tinggi akan dapat menarik lebih banyak
tabungan.

16.12 PENENTUAN SUKU BUNGA


Dalam menganalisis faktor-faktor yang menentukan suku bunga juga terdapat
perbedaan pendapatan di antara ahli-ahli ekonomi klasik dan keynes.

16.12.1 Pandangan Klasik


Menurut ahli ekonomi klasik suku bunga ditentukan oleh permintaan keatas
tabungan dan penawaran tabungan . Bagaimana kedua-dua faktor ini menentukan
auku bunga ditunjukan dalam gambar 17.6 kurva S dan 1 berturut-turut adalah
kurva penawaran dan

modal (penawaran tabungan) dan permintaan dana modal ( permintaan keatas


tabungan ) maka keseimbangan tercapai di titik E0 dan ini menunjukan bahwa
jumlah dana modal yang akan diinvestasikan adalah I0 dan suku bunga adalah r0.
Kalau dimisalkan permintaan keatas modal berubah menjadi I1sedangkan

Penawaran modal tetap sebesar S,keseiimbangan pindah ke E1 yang berarti suku


bunga naik dari r0 menjadi r1dan dana yang diinvestasikan bertambah dari 10

382
menjadi 11. Dan apabila permintaan ke atas dana modal tetap sebesar I tetapi

penawarannya bertambah menjadi S1,maka keseimbangan pindah ke E2 dengan


demikian perubahan tersebut menyebaabkan suku bunga turun dari r0 kepada r2
dan dana yang diinvestasikan bertambah menjadi l2.

16.12.2 Pandangan Keynes


Ahli-ahli ekonomi sesudah klasik pada umumnya memberikan sokongan kepada
pandangan keynes berikut: suku bunga bergantung kepada (i) jumlah uang yang
beredar (penawaran uang) dan (ii) prekuensi likuiditas (permintaan uang). Yang
dimaksudkan dengan preferensi likuiditas adalah permintaan ke atas uang oleh
seluruh masyarakat dalam perekonomian. Keynes menyatakan bahwa permintaan
uang oleh masyarakat mempunyai tiga motivasi/tujuan,yaitu (i) untuk
transaksi,yaitu masyarakat meminta uang untuk membayar konsumsi yang
dilakukannya,(ii) untuk berjaga-jaga,yaitu untuk menghadapi masalah yang tidak
terduga-duga,seperti kematian dan kehilangan pekerjaan,dan (iii) untuk
spekulasi,yaitu untuk ditanamkan ke saham-saham atau surat berharga lain.

Penentuan tingkat bunga yang dikemukakan oleh keynes dapat diterangkan


dengan menggunakan gambar 17.7. Kurva LP, atau kurva prefensi
likuiditas,menggambarkan permintaan ke atas uang. Permintaan uang untuk
tujuan transaksi dan berjaga-jaga tergantung kepada pendapatan masyarakat,yaitu
makin tinggi pendapatan masyarakat maka semakin tinggi pula permintaan uang
untuk kedua tujuan tersebut. Permintaan uang untuk tujuan spekulasi tergantung
kepada suku bunga,dan sifatnya adalah: pada waktu suku bunga tinggi hanya
sedikit uangyang akan ditahan masyarakat

383
Untuk spekulasi,tetapi kalau suku bunga rendah maka lebih banyak uang tidak di
spekulasikan (jadi dipegang oleh pemiliknya). Oleh sebab sipat permintaan uang
untuk spekulasi yang seperti itu, kurva LP adalah seperti yang terdapat dalam
gambar 17.7. Kurva Mo dan M1 adalah jumlah uang dalam peredaran, dan
bentuknya tidak elastis sempurna karena pada suatu waktu tertentu jumlah uang
adalah tetap. Di dalam gambar 17.7 di tunjukan bahwa pada waktu jumlah uang
adalah Mo suku bunga adalah ro dan pada waktu jumlah uang adalah M1 suku
bunga adalah r1. Ini menunjukan bahwa semakin banyak jumlah uang dalam
peredaran semakin rendah suku bunga.

16.13 FAKTOR PENYEBAB PERBEDAAN SUKU


BUNGA
Dalam teori,analisis mengenai penentuan suku bunga selalu menganggap bahwa
dalam perekonomian terdapat hanya satu suku bunga. Di dalam
kenyataan,keadaannya adalah sangat berbeda,yaitu di dalam perekonomian
terdapat beberapa suku bunga. Seseorang yang menabung uangnya di bank. Suku
bunga pinjaman pemerintah berbeda dengan suku bunga yang di bayar konsumen.
Dan bank menggunakan suku bunga yang berbeda kepada nasabah-nasabahnya.
Perbedaan tersebut disebabkan oleh beberapa faktor. Yang terpenting di antaranya
diterangkan dibawah ini.

16.13.1 Perbedaan Risiko


Pinjaman pemerintah membayar suku bunga yang lebih rendah dari suku bunga
pinjaman swasta. Walaupun begitu pemerintah masih dapat memperoleh pinjaman
yang diperlukannya karena risikodari meminjamkan kepada pemerintah adalah
sangat kecil. Salah satu pertimbangan bank-bank di dalam menentukan suku
bunga yang akan dikenkannya adalah risiko dari memberikan pinjaman tersebut.
Kepada usaha yang telah lama berkembang atau kepada usaha yang tidak banyak
risikonya, mereka bersedia mengenakan suku bunga yang rendah. Kepada usaha
yang sangat tinggi risikonya mereka akan menggenakan suku bunga yang tinggi.

16.13.2 Jangka Waktu Pinjaman


Semakin lama sejumlah modal dipinjamkan,semakin besar tingkat bunga yang
harus dibayar salah satu sebab dari keadaan ini adalah karena risiko yang
ditanggung peminjam akan menjadi semakin besar apabila jangka waktu
peminjaman bertambah panjang. Sebab lain adalah karena pemilik modal
kehilangan kebebasan untuk menggunakan modalnya dalam jangka waktu yang

384
lebih lama. Di samping itu para peminjam bersedia membayar tingkat bunga yang
lebih tinggi karena mereka mempunyai waktu yang lebih lapang untuk
mengembalikan punjamannya.

16.13.3 Biaya Administrasi Pinjaman


Jumlah dana yang dipinjam sangat berbeda, sedangkan biaya administrasi untuk
memproses pinjaman tersebut tidak banyak berbeda. Apakah sesuatu perusahaan
meminjam Rp 100 juta atau Rp 10 juta,biaya administrasinya adalah sama. Maka
diujur dari sudut biaya administrasi untuk pinjamaan per rupiah, pinjaman sebesar
Rp 10 juta akan menelan biaya yang lebih tinggi dari pinjaman sebesar Rp 100
juta. Dengan demikian, berdasarkan kepada pertumbangan biaya
administrasi,pinjaman yang relatif lebih kecil jumlahnya akan membayar suku
bunga yang kebih tinggi.

16.14 SUKU BUNGA NOMINAL DAN SUKU BUNGA


RIIL
Di dalam meminjamkan uang pemilik modal bukan saja harus memperhatikan
suku bunga yang diterima,tetapi juga tingkat inflasi (persentasi tahunan kenaikan
harga-harga) yang berlaku. Apabila tingkat inflasi adalah lebih tinggi dari suku
bunga,pemilik modal akan mengalami kerugian dalam meminjamkan uangnya
karena modal ditambaah bunganya, nilai riilnya adalah lebih rendah dari nilai riil
modal sebelum dibuangkan.

Karena kenaikan harga-harga merupakan keadaan yang sering berlaku di setiap


perekinomian, di dalam membicarakan mengenai suku bunga perlulah dibedakan
di antara suku bunga niminal dan suku bunga riil. Kalau kita baca di surat
kabar atau majalah bahwa suku bunga deposito berjangka satu tahun di sesuatu
bank adalah 15 persen per tahun, maka suku bunga ini dinamakan suku bunga
nominal. Ia adalah suku bunga yang digunakan sebagai ukuran untuk menentukan
besarnya bunga yang harus dibayar oleh pihak peminjam dana modal. Sedangkan
tingkat bunga riil menunjukan persentasi dari nilai riil modal sebelumnya
dibuangkan. Sebagai cintoh, kalau pada waktu yang sama harga-harga naik
sebesar 10 persen,nilai riil modal ditambah bunganya bukan mengalami kenaikan
sebesar 15 persen. Kenaikan nilai riil modal hanyalah sebanyak (15-10) persen
atau 5 persen. Dengan demikian suku bunga riil adalah 5 persen.

385
16.15 PENDAPATAN PARA PENGUSAHA:
KEUNTUNGAN
Dalam kegiatan perusahaan,keuntungan ditentukan dengan cara mengurangkan
berbagai biaya yang dikeluarkan dari hasil penjualan yang diperoleh. Biaya yang
dikeluarkan meliputi pengeluaran untuk bahan mentah, pembayaran
upah,pembayaran bunga,sewa tanah,dan penghapusan (depresiasi). Apabila hasil
penjualan yang diperoleh di kurangi dengan biaya-biaya tersebut nilainya adalah
positif maka diperoleh keuntungan.

Dalam teori ekonomi keuntungan mempunyai arti yang sedikit berbeda dengan
pengertian keuntungan dari segi pembukuan. Ditinjau dari sudut pandangan
perusahaan/pembukuan perusahaan,seperti telah diterangkan di atas, keuntungan
adalah perbedaan nilai uang dari hasil penjualan yang diperoleh dengan seluruh
biaya yang dikeluarkan. Dalam teori ekonomi defenisi itu dipandang terlalu luas
karena tidak mempertimbangkan biaya tersembunyi, yaitu biaya produksi yang
tidak dibayar dengan uang tetapi perlu dipandang sebagai bagian dari biaya
produksi. Pengeluaran tersebut (biaya tersembunyi) meliputi pendapatan yang
seharusnya dibayarkan para pengusaha yang menjalankan sendiri
perusahaannya,tanah dan modal sendiri yang digunakan,dan bangunan dan
peralatan pabrik yang dimiliki sendiri. Keuntungan menurut pandangan
pembukuan,apabila dikurangi lebih lanjut oleh biaya tersembunyi,akan
menghasilkan keuntungan ekonomi atau keuntungan murni ( pure profit ). Dalam
teori ekonomi,kalau dinyatakan “keuntungan” yang dimaksudkan adalah
keuntungan ekonomi.

16.16 SUMBER KEUNTUNGAN EKONOMI: KEAHLIAN


KEUSAHAWANAN
Seperti juga upah,sewa dan bunga,keuntungan adalah pembayaran keatas
“jasa”yang diberikan oleh sesuatu faktor produksi. Keuntungan merupakan
pembayaran kepada “keahlian keusahawan” yang disediakan oleh para pengusaha.
Keahlian keusahawanan tersebut akan digunakan para pengusaha didalam
membuat keputusan-keputusan berikut: (i) menentukan barang apa yang perlu
diproduksikan dan dijual kepasar,dan berapa banyaknya,dan (ii) menentukan cara
memproduksi yang terbaik dan kombinasi faktor-faktor produksi yang paling
efisien dalam memproduksikan barang tersebut. Dengan demikian pada
pokoknya,dengan menggunakan keahlian keusahawan yang dimilikinya,pungsi
para pengusaha dalam proses produksi adalah menentukan cara yang paling
efisien di dalam menyediakan barang yang dibutuhkan masyarakat. Apabila usaha

386
mereka berhasil,mereka akan dapat memperoleh balas jasa dari jerih payahnya
dalam bentuk keuntungan ekonomi atau keuntungan murni. Adakalahnya usaha
mereka mengalami kegagalan,yaitu apabila mereka memperolah keuntungan
ekonomi yang negatif,suatu keadaan dimana hasil penjualan tidak dapat menutupi
seluruh biaya__termasuk biaya tersembunyi__yang dikeluarkan.

Di samping pandangan diatas,ahli-ahli ekonomi telah mengukakan beberapa teori


lain yang bertujuan untuk menerangkan sumber dari wujudnya keuntungan
ekonomi. Pada umumnya teori-teori tersebut menjelaskan bahwa keuntungan
adalah pendapatan yang diperoleh para pengusaha sebagai pembayaran dari
melakukan kegiatan berikut:

 Menghadapi risiko ketidakpastian di masa yang akan datang


 Melakukan inovasi /pembaruan didalam berbagai kegiatan ekonomi.
 Mewujudjan kekuasaan monopoli di dalam pasar

16.17 KEUNTUNGAN ADALAH PEMBAYARAN TERHADAP


RISIKO
Mendirikan dan menjalankan kegiatan perusahaan adalah kegiatan ekonomi yang
yang dipenuhi oleh berbagai risiko. Tidak terdapat jaminan bahwa sesuatu usaha
akan pasti berhasil. Setiap tahun banyak perusahaan baru muncul. Tetapi banyak
pula yang gulung tikar dan pemiiknya mengalami kerugian dalam bentuk uang
maupun tenaga yang dikeluarkan. Mengapakah mendirikan perusahan tidak selalu
menguntungkan?

Kegiatan perusaan bukan saja untuk memenuhi permintaan pasar masa sekarang,
tetapi juga pertmintaan paar di masa yang akan datang. Dalam perekonomian
tidaklah mudah untuk menentukan keadaan yang terjadi di masa yang akan
datang. Yang dapat dilakukan para pengusaha hanyalah membuat ramalan tentang
keadaan yang akan wujud dimasa depan. Berdasarkan ramalan tersebut mereka
kemudian menentukan strategi kegiatan usahanya. Para pengusaha harus
menentukan apakah produksinya harus ditambah atau dikurangi. Ramalan tersebut
belum tentu tepat. Berarti didalam membuat ramalan para pengusaha menghadapi
risiko ketidaktepatan ramalannya. Sebagai akibat ramalannya yang salah
pengusaha mengalami kerugian. Akan tetapi kalau ramalannya tepat, maka ia
akan mendapat untung. Maka, ditinjau dari sudut risiko yang dihadapi oleh
setiap jenis usaha,keuntungan dipandang sebagai pembayaran untuk
menghadapi risiko.

387
16.18 PEMBAYARANUNTUKKEGIATANINOVASI
Dalam perekonomian biasanya terdapat banyak perusahaan yang menghasilkan
barang yang sejenis,tetapi sifatnya sangat mendekati dan dapat menggantikan satu
sama lain. Perusahaan-perusahaan tersebut harus saling bersaingan untuk
mendapatkan pasaran, dan melakukan kegiatan produksi yang biaya rata-ratanya
dibawah harga pasar. Sampai di mana keuntungan yang diperoleh,atau kerugian
yang dialami,sangat tergantung kepada usaha-usaha perusahaan umtuk meluaskan
pasaran dan meminiumkan biaya.

Kegiatan perusahaan untuk melakukan inovasi,yaitu mengadakan pembaruan


dalam manajemen,pemasaran dan teknik memproduksi,memegang peranan
penting didalam menanjamin kesuksesan usaha tersebut. Dengan melakukan
inovasi,teknik memproduksi yang baru dapat diperkenalkan, mutu produksi dapat
diperbaiki, biaya produksi diturunkan lebih lanjut, dan barang baru diperkenalkan.
Langkah-langkah seperti itu di satu pihak dapat menaikkan hasil penjualan dan di
lain pihak menurunkan biaya per unit produksi. Kedua perubahan ini akan
menaikkan keuntungan kedua perusahaan. Dengan demikian keuntungan dapat
pula dipandang sebagai pembayaran ke atas kegiatan inovasi.

16.19 SEBAGAIAKIBATKEKUASAANMONOPOLI
Dalam uraian di bagian lima telah diterangkan berbagai bentuk pasar. Dari
analisis berbagai pasar dapat disimpulkan bahwa didalam perekonomian terdapat
perusahaan-perusahaan yang dapat menghalangi kemasukan perusahaan-
perusahaan baru kedalam pasar. Sebagai akibatnya untuk beberapa barang tertentu
hanya terdapat beberapa perusahaan atau ia terdiri dari satu perusahaan saja.
Terdapatnya kemungkinan untuk membatasi persaingan ini memungkinkan
perusahaan untuk memperoleh keuntungan yang melebihi normal di dalam jangka
panjang. Keadaan ini dicapai oelh perusahaan-perusahaan tersebut dengan
membatasi produksi dan menjamin agar tingkat harga adalah melebihi biaya rata-
rata. Kemungkinan untuk memperoleh keuntungan secara yang baru diterangkan
ini menyebabkan ahli-ahli ekonomi berpendapat bahwa keuntungan boleh pula
dipandang sebagai pendapatan dari kekuasaan monopoli yang dimiliki
perusahaan.

388
16.20 RINGKASAN DAN KONSEP PENTING

RINGKASAN

1. Dalam prekonomian, disamping tenaga kerja terdapat faktor-faktor


produksi lain seperti tanah, modal dan keahlian keusahawanan. Ketiga-tiga
faktor produksi yang baru disebut ini, apabila digunakan, akan
memperoleh pendapatan. Tanah memperoleh sewa, modal memperoleh
bunga dan keahlian keusahawanan memperoleh keuntungan.
2. Dalam pemikiran ahli-ahli ekonomi terdahulu sewa selalu dikaitkan
dengan sewa tanah. Dalam konteks ini sewa selalu diartikan sebagai
ganjaran (pendapatan) yang diterima dari penggunaan sebidang tanah.
Dalam pemikiran modern terdapat suatu konsep lain yang berhubungan
dengan sewa, yaitu sewa ekonomi. Sewa ekonomi merupakan bagian
pendapatan suatu faktor produksi/input yang melebihi bagian pendapatan
yang digunakan sebagai ganjaran agar mereka tidak melakukan kegiatan
lain. Bagian pendapatan yang terakhir disebut ini dinamakan pendapatan
pindahan.
3. Untuk memproduksi barang dan jasa diperlukan barang-barang modal dan
peralatan produksi lainnya. Perbelanjaan keatas barang modal dan
peralatan produksi lain memerlukan investasi yang dibiayai oleh dana
modal. Apakah investasi tersebut merupakan kegiatan yang
menguntungkan atau sebaliknya, tergantung pada dua faktor: tingkat
pengembalian modal dan suku bunga. Suatu proyek investasi dikatakan
menguntungkan apabila tingkat pengembalian modal melebihi suku bunga.
4. Dalam teori ekonomi terdapat dua pandangan yang menerangkan
bagaimana suku bunga ditentukan. Dalam teori klasik suku bunga
ditentukan oleh interaksi diantara permintaan keatas dana modal
(permintaan untuk investasi) dan penawaran dana modal (tabungan
masyarakat). Teori yang kedua, yaitu teori yang dikemukakan oleh keynes,
berpendapat suku bunga ditentukan oleh interaksi antara permintaan uang
dan penawaran uang.
5. Dalam teori, dalam perekonomian akan terwujud suatu suku bunga
tertentu. Dalam peraktiknya terdapat beberapa suku bunga. Faktor utama
yang menimbulkan beberapa suku bangsa adalah: perbedaan risiko,
perbedaan jangka waktu pinjaman dan perbedaan biaya administrasi
pinjaman.
6. Terdapat beberapa alasan yang menerangkan mengapa pengusaha
mendapatkan ganjaran yang berbentuk keuntungan yang diperoleh para
pengusaha. Pengusaha perlu memperoleh keuntungan dan kegiatannya.
Keuntungan dianggap sebagai pembayaran dari keadaan berikut:

389
a. Keuntungan merupakan pembayaran kepada keahlian keusahawanan
dan kepada para pengusaha yang memilikinya, yang menggunakannya
dalam kegiatan memproduksi.
b. Keuntungan merupakan pembayaran terhadap pengambilan risiko dan
ketidakpastian dimasa depan yang dilakukan oleh para pengusaha.
c. Keuntungan merupakan ganjaran dari melakukan pembaruan/inovasi
dalam kegiatan memproduksi.
d. Keuntungan adalah pembayaran keatas kuasa monopoli yang dimiliki
pengusaha di berbagai bidang.
e. Keuntungan adalah pembayaran ke atas kuasa monopoli yang dimiliki
pengusaha di berbagai bidang.

KONSEP PENTING

Investasi (penawaran modal): pengeluaran pengusaha untuk membeli barang


modal, peralatan memproduksi dan berbagai pengeluaran lainyang bertujuan
untuk mewujudkan kemampuan untuk memproduksi barang dan jasa.

Kekuasaan monopoli: kemampuan yang dimiliki oleh pengusaha untuk


mempengaruhi tingkat harga penjualan barangnya, dan keinginan konsumen
untuk membeli barangnya. Kekuasaan monopoli ini diperoleh dari menghasilkan
barang yang berbeda dengan barang lainnya. Kekuasaan monopoli yang mutlak
(absolut) diperoleh apabila perusahaan merupakan satu-satunya produsen dipasar.

Keuntungan ekonomi: pendapatan yang diperoleh pengusaha, yang meliputi


kelebihan hasil penjualan setelah ditolak biaya eksplisit dan biaya tersembunyi.

Permintaan dana modal:keinginan para pengusaha terutama yang ingin


melakukan investasi, untuk meminjamkan tabungan yang diwujudkan dalam
masyarakat dan digunakan untuk kegiatan memproduksi.

Penawaran dana modal: tabungan yang disisihkan dari pendapatan yang


diterima masyarakat, dan disimpan diinstitusi keuangan. Tabungan ini akan
dipinjamkan kepada para pengusaha untuk diinvestasikan.

Pendapatan pindahan: pembayaran yang diperoleh sesuatu faktor produksi


terutama tanah dan tenaga kerja, yang merupakan bagian dari pendapatan yang
merupakan ganjaran akan faktor produksi tersebut tidak pindah kegiatan yang
lain.

390
Produktivitas modal: tingkat pengembalian modal yang dinyatakan sebagai
persentasi tahunan dari jumlah modal yang diinvestasikan, yang menggambarkan
pendapatan yang diperoleh dari dana modal yang digunakan untuk membeli
peralatan dalam kegiatan memproduksi.

Sewa ekonomi: bagian dari pendapatan yang diperoleh suatu faktor produksi
diatas bagian pendapatan yang digunakan untuk mencegah faktor produksi itu
digunakan dalam suatu kegiatan lain.

Suku bangsa: pendapatan dari tabungan yang dilakukan masyarakat, yang


dinyatakan dalam presentasi dari jumlah tabungan yang dibuat.

PERTANYAAN DAN LATIHAN

PILIHAN GANDA

1. Yang manakah daripada pernyataan berikut adlah definisi dari sewa


ekonomi?

A. Sewa rumah yang diterima pemilik rumah yang menyewakan


rumahnya
B. Pendapatan yang diperoleh dari harta-harta tetap seperti tanah dan
bangunan.
C. Perbedaan di antara penadapatan yang diterima dengan pendapatan
tertinggi yang akan diperoleh apabila bekerja di tempat lain.
D. Pendapatan tertinggi yang diperoleh apabila bekerja di tempat lain
atau pekerjaan lain.

2. Menurut ahli-ahli ekonomi klasik suku bunga ditentukan oleh ……..

A. Penawaran dan permintaan uang.


B. Jumlah tabungan masyarakat.
C. Jumlah permintaan modal untuk investasi.
D. Permintaan dan penawaran dana modal

391
3. Menurut teori keuangan Keynes, salah satu faktor yang menentukan suku
bunga adalah…….

A. Tingkat pendapatan
B. Tingkat tabungan
C. Permintaan uang
D. Penawaran barang

4. Yang manakah dari berikut merupakan alasan mengapa keahllian


keusahawaan perlu diberi ganjaran?
A. Mereka perlu mengambil keuntungan
B. Sebagai pembayaran ke atas risiko yang dihadapi
C. Untuk membayar bunga modalnya
D. Untuk membayar biaya tersembunyi yang diwujudkannya

ESEI

KUANTITATIF
1. A.terangkan dua definisi sewa ekonomi yang anda ketahui. Mengapakah
sewa tanah dipandang sebagai suatu surplus?
B. apakah pendapatan pindahan? Bagaimana ia ditentukan?
2. Apakah produktifitas modal? Terangkan cara untuk menentukan
produktivitas modal. Sampai dimanakah pentingnya faktor ini dalam
menetukan permintaan ke atas modal?
3. A. terangkanlah hal-hal yang berikut:
i. Penentuan suku bunga
ii. Perbedaan diantara suku bunga nominal dan suku bunga riil
B. terangkan arti keuntungan ekonomi/keuntungsn murni. Uraikan
beberapa pandangan ahli ekonomi mengenai sebabnya terdapat
keuntunganekonomi

1. Seorang pengusaha mendirikan restoran dengan modal Rp 20 juta.


Pendapatan bersih tiap tahun selama 4 tahun operasinya berturut-turut
adalah Rp 15 juta, Rp 16 juta,Rp 12 juta dan Rp 13 juta. Pada akhir tahun
keempat restoran tersebut dijualnya dengan harga Rp5 juta. Apabila suku

392
bunga adalah 10 persen setahun , adakah investasi pengusaha itu
menguntungkan?
2. Pendapatan bersih suatu perusahaan dalam operasinya selama 3 tahun
berturut-turut adalah Rp 14 juta,Rp 16 juta, dan Rp 20 juta.Apabila suku
bunga pertahun adalah 10 persen, berapakah nilai sekarang dari
pendapatan bersih perusahaan bersih tersebut? Jumlah modal yang
diinvestasikan pada awal tahun pertama berjumlah Rp 30 juta. Adakah
investasinya menguntungkan apabila pada akhir ketiga perusahaan itu
tidak mempunyai nilai lagi?

393
LAMPIRAN

KELOMPOK I (BAB 1 – 3)
 ANISAH
 LINDAYANA
 NOPRIYANTI
 PUTU MEYSA S

KELOMPOK II ( BAB 4 – 6 )

 ADINDA SEPSTELA
 IFATANA AROFI MUSLIMAH
 RINA RACHMAWATI
 ENDANG PUJI LESTARI

KELOMPOK III ( BAB 7 – 9)

 BELLINDA CARISSA
 FARULINA PAMELIA R GOGOS
 NATASYA AYU RIANTI PUTRI
 YOLANDA HAMIDAH

KELOMPOK IV ( BAB 10– 12)

 MELIZA PUJI PANGESTU


 EDOARTA MANDALA PUTRA
 MUHAMMAD AL IKBAL
 ALEXSANDER TAMBUNAN

KELOMPOK III ( BAB 13 – 16)

 PUTRI FARIHAH
 PUTRI AYU
 RAHAYU ARUM JATI
 SANTI
 WANDA CYNTHIA

394

Anda mungkin juga menyukai