Anda di halaman 1dari 2

1. A.

Differentiated Marketing , perusahaan hanya memfokuskan pada produksi pada


pakaian wanita seperti produksi busana kantor, gaun pesta, dan busana santai yang
ditujukan untuk segmen menengah ke atas. PT Maharani Putri hanya melayani kelompok
pembeli wanita sajadengan merek “Woman1” dan tidak melayani pembeli lain untuk
mendukung visi yang telah ditetapkan di awal pendirian perusahaan.
B. Saluran distribusinya Produsen-Pengecer-Konsumen, PT Maharani Putri memasarkan
dan mensuplai langsung produknya melalui beberapa departemen store ternama di
seluruh Indonesia dengan masa daur hidup produk paling lama satu tahun. Konsumen
dapat membeli langsung produk “Women1” di departemen store tersebut. Cara ini paling
efektif dilakukan perusahaan karena daur hidup busana wanita akan mengalami
pergantian yang sangat cepat sehingga tidak diperlukan saluran distribusi yang panjang.

2.

No Faktor Bobot Skor


Cikarang Semarang Surabaya
1 Ketersediaan dan biaya tenaga kerja 0,3 70 90 60
2 Sumber bahan baku 0,2 60 80 50
3 Sarana prasarana 0,1 70 70 70
4 Infrastruktur 0,1 60 70 70
5 Pajak daerah 0,1 70 80 60
6 Sumber tenaga 0,2 50 60 60

Hasil perkalian bobot faktor dengan nilai lokasi alternatif


No Faktor Bobot Skor
Cikarang Semarang Surabaya
1 Ketersediaan dan biaya tenaga kerja 0,3 21 27 18
2 Sumber bahan baku 0,2 12 16 10
3 Sarana prasarana 0,1 7 7 7
4 Infrastruktur 0,1 6 7 7
5 Pajak daerah 0,1 7 8 6
6 Sumber tenaga 0,2 10 12 12
Total 1 63 77 60
Dari Perhitungan Factor Rating Method diatas, Kota Cikarang mendapatkan nilai 63,
Kota Semarang mendapatkan nilai 77 dan Kota Surabaya mendapatkan nilai 60. Dengan
demikian, Kota Semarang yang mendapatkan nilai tertinggi yaitu 77 terpilih sebagai
lokasi terbaik untuk mendirikan pabrik baru PT Maharani Putri

3. Dik: nilai investasi mesin ASIO = Rp 1.000.000.000


Kas masuk bersih = Rp 260.000.000
Dijawab:
Payback period= nilai investasi/ kas masuk bersih
= 1.000.000.000/ 260.000.000
= 3,8 atau 3 tahun 8 bulan

Nilai investasi mesin Kuhler = Rp 1.500.000.000


Kas masuk bersih = Rp 320.000.000
Dijawab:
Payback period= nilai investasi/ kas masuk bersih
= 1.500.000.000/ 320.000.000
= 4,6 atau 4 tahun 6 bulan

Mesin Asio dari cina dikarenakan pengembalian modal untuk mesin tersebut lebih cepat
yaitu 3 tahun 8 bulan ketimbang mesin Kuhler dari jerman yaitu 4 tahun 6 bulan

4. A. Sumber rekrutmen internal dengan metode rekrutmen rekomendasi dari internal


perusahaan. Menurut manager HRD, akan lebih menguntungkan bagi perusahaan jika
mencari orang-orang lama yang berkompetensi baik untuk menempati jabatan supervisor
pada lini mesin yang baru. Orang-orang lama ini akan dianalisis dan dievaluasi untuk
menilai kemampuan mereka menempati posisi baru yang akan menempati posisi grup
leader yaitu sebagai supervisor lini mesin rajut baru.
B. Keadilan internal. Dalam pemberian upah tenaga supervisor yang baru tersebut,
perusahaan akan mengutamakan pada keadilan pengupahan dengan melihat struktur upah
saat ini dalam perusahaan. Untuk pengangkatan seorang grup leader menjadi supervisor,
tingkat upah yang diberikan akan disesuaikan dengan tingkat upah supervisor yang lebih
tinggi daripada grup leader.

Anda mungkin juga menyukai