Anda di halaman 1dari 1

Mastikasi

Dilakukan oleh gigi & otot pengunyahan.

 Pusat yang mengatur mastikasi:


o Formatio retikularis dekat pusat pengecap
o Hypothalamus
o Nukleus amigdala
o Korteks serebri dekat area pengecap dan penghidu
 Refleks mastikasi:
Bolus makanan -> reflex inhibisi otot-otot pengunyahan -> mandibula turun ->
Stretch reflex -> Kontraksi otot-otot pengunyahan -> Rahang bawah menutup, oklusi
gigi -> Rangsangan kembali oleh bolus makanan
 Gnawing reflex: Bila makanan mengenai anterior otot masseter,
sehingga otot ini berkontraksi dan menimbulkan serangkaian gerak
mandibula yang cepat
 Mastication vertical reflex: Bila makanan mengenai mukosa mulut
anterior gigi molar dan menimbulkan gerakan ritmik yang menaikkan
dan menurunkan mandibula
 Ruminatory reflex: Bila makanan mengenai mukosa gigi molar dan
menimbulkan gerak mandibula ke arah lateral

Aktif: Otot-otot pengunyahan


Pasif: Mandibuka, TMJ, gigi geligi

 Otot Pengunyahan
1. Membuka mulut
a. M. Pterygoideus eksternus
b. M. Digastricus
c. M. Infrahyoid
2. Menutup mulut:
a. M. Temporalis
b. M. Masseter
c. M. Pterygoideus internus
3. Otot-otot tambahan dalam gerakan pengunyahan:
a. Lidah: Untuk mendorong makanan, untuk menumbuk, untuk
menyeleksi makanan yang sudah bias ditelan atau belum
b. Palatum: Bersamaan dengan lidah menumbuk makanan,
membedakan makanan yang keras dan halus.
c. Pipi dan bibir: vestibulum berfungsi untuk menampung
makanan
d. Bibir berfungsi sebagai alat sensoris (temparut, taktil), alat
mekanis (membantu memasukkan makanan ke dalam mulut).

Anda mungkin juga menyukai