Anda di halaman 1dari 12

KASUS PERIODONTITIS

Nama : Nurul Hidayati Arbi

NIM : 140600085

Nama PPDGS: Indra Syahferi, drg.

NIM PPDGS : 167160002

Pembimbing : Rini Octavia Nasution, drg., SH., Sp.Perio., M.kes

Periode : 27 Desember 2016 – 17 Maret 2017

1
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
DEPARTEMEN PERIODONSIA

Status Pasien

I. D ATA U M U M

Tanggal Pemeriksaan : 04 September 2018


Sumber Data :  Pasien  Orangtua  Wali  Lainnya ............
No. Rekam Medis : 007560/18
Mahasiswa Pemeriksa : Nurul Hidayati Arbi
Residen : Indra Syahfery, drg.

II. I D E N T I TA S PA S I E N
Nama : Bambang Irawan
Tempat/ TanggalLahir/ Umur : Medan / 21 Juni 1971 / 47 tahun
Jenis Kelamin : Laki-laki
Suku : Jawa
Ras/ Bangsa : Mongoloid/ Indonesia
Alamat : Jl. Pesantren No. 22 A Medan
Pendidikan Terakhir : SMA
Pekerjaan : Wiraswasta
Agama : Islam
Status Perkawinan : Belumkawin/Kawin/Janda/Duda
No. Telp. / HP : 082160910959

2
III. PEMERIKSAAN SUBJEKTIF DAN OBJEKTIF

A. KELUHAN UTAMA :
Pasien datang dengan keluhan gusi kadang-kadang berdarah di daerah depan bawah pada
saat menyikat gigi sejak 6 bulan yang lalu. Beberapa gigi depan bawah terasa goyang sejak ± 1
tahun yang lalu. Pasien juga mengatakan ada gigi yang terasa ngilu di bagian atas belakang sejak
± 2 tahun yang lalu.

B. ANAMNESIS :
Pasien datang dengan kondisi umum yang baik dan tidak mempunyai penyakit sistemik.
Pasien tidak mengkonsumsi obat-obatan.

C. PENGAMATAN DATA PERIODONTIK :


1. Riwayat perawatan gigi yang lalu (data lengkap di Lampiran 1)
a. Tanggal terakhir : Tidak ada
b. Jenis perawatan terakhir : Tidak ada
c. Dirawat oleh ahli/ bukan : Tidak ada
d. Tempat perawatan : Tidak ada
e. Frekuensi perawatan rutin : Tidak ada

2. Alasan hilangnya gigi


a. Berlubang/ karies; gigi : Tidak ada
b. Terlepas sendiri (karena goyang); gigi : 31, 42
c. Trauma : Tidak ada
d. Gangguan/ anomali/ tidak erupsi : 48
e. Gigi dicabut dengan alasan lainnya;gigi : Tidak ada
f. Alasan tidak diganti : Tidak ada

3. Pengetahuan tentang penyakit periodontal yang diderita


a. Permulaan terasa ada kelainan :  Sejak 2 tahun yang lalu
b. Daerah yang terganggu : Gusi bagian depan rahang bawah sering
berdarah saat menyikat gigi dan terasa tidak
nyaman.
c. Derajat keparahan kelainan dihubungkan dengan:
 Jenis makanan tertentu : Tidak ada keluhan
 Frekuensi & teknik menyikat gigi: Tidak ada keluhan
d. Keluhan pada :
 Gusi (sensitif, membengkak) : seluruh gusi gigi RA dan RB
 Perdarahan pada gusi (spontan/ trauma): Gusi berdarah jika menyikat gigi
 ANUG/ kelainan mukosa : Tidak ada keluhan
 Kebiasaan buruk (oral) : merokok sejak ± 25 tahun yang lalu, satu bungkus
per hari
 Impaksi makanan : Tidak ada keluhan

4. Riwayat perawatan periodontal yang lalu


a. Tanggal terakhir : Tidak dilakukan
b. Jenis perawatan terakhir : Tidak dilakukan
c. Dirawat oleh ahli/ bukan : Tidak dilakukan
d. Tempat perawatan : Tidak dilakukan
e. Frekuensi perawatan rutin : Tidak dilakukan

5. Pemeliharaan oral hygiene


a. Frekuensi penyikatan gigi perhari : 2 kali sehari; pagi (sebelum sarapan), dan

3
malam (sebelum makan malam)
b. Jenis sikat yang dipakai : Tangkai lurus, bulu keras, permukaan bulu
sikat rata
 Metode : Gabungan horizontal dan pendek-pendek
 Pasta gigi : Close Up
 Alat bantu lain : Tidak dilakukan

6. Riwayat pemeriksaan medis


a. Tanggal terakhir : Tidak dilakukan
b. Jenis perawatan : Tidak dilakukan
c. Dirawat oleh ahli/ bukan : Tidak dilakukan

7. Evaluasi kelainan/ kondisi sistemik tentang kesehatan gigi


 Kondisi sistemik pasien : Baik, didasarkan pada kondisi umum pasien saat
datang ke klinik Departemen Periodonsia FKG USU, anamnesis terhadap pasien tidak ada
penyakit / kelainan sistemik. Pengetahuan tentang kesehatan gigi dan mulut kurang.

Pemeriksaan Ekstraoral dan Intraoral


a. Keadaan ekstraoral :
 Profil/ wajah : Tidak ada kelainan, simetris, tidak ada edema
 Mata : Konjungtiva tidak anemis, sclera tidak ikterik, pupil
isokhor
 Leher : Kelenjar getah bening kiri dan kanan tidak teraba,
tidak sakit
 Bibir : Normal, simetris
 TMJ : Normal

b. Keadaan intraoral
 Mukosa : Tidak ada kelainan
 Gingiva
- Bentuk
 Odematus : 11, 12, 13, 14, 16, 17, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 32,
33, 34, 35, 37, 38, 41, 43, 44, 45, 47
 Fibrous : Tidak ada

- Warna
 Merah : 11, 12, 13, 14, 16, 17, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 32,
33, 34, 35, 37, 38, 41, 43, 44, 45, 47
 Merah Tua : Tidak ada
 Merah Biru : Tidak ada
 Merah Pucat : Tidak ada

- Konsistensi
 Lunak : 11, 12, 13, 14, 16, 17, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 32,
33, 34, 35, 37, 38, 41, 43, 44, 45, 47
 Keras :Tidak ada

- Stippling
 (-)

- Permukaan
 Licin

- Stillman cleft : Tidak ada kelainan


- Mc Call’s festoon : Tidak ada kelainan
 Frenulum : labial dan lingual : normal

4
 Eksudat sulkus : (-), tidak ada kelainan
 Perkusi : (-), tidak ada kelainan
 Resesi :
- Klas I : 13, 14, 24, 25, 44
- Klas II : 17, 21, 47, 43
- Klas III : 32
- Klas IV : 26, 41
 Lesi Furkasi :
- Derajat I : Tidak ada
- Derajat II : 16
- Derajat III : Tidak ada
- Derajat IV : 26
 Mobiliti :
- Grade I : 33, 21, 12, 23
- Grade II : 32, 43
- Grade III : 26, 41
 Radiks : 27, 28, 36, 46
 Gigi karies
- Karies superfisialis : 14, 15, 17, 25
- Karies media : Tidak ada
- Karies profunda : Tidak ada
 Abses periodontal : Tidak ada

10. Oklusi :
 Kontak prematur : Tidak ada
21 22
 Traumatik oklusi : 32 ; 33
 Faset permukaan
- Atrisi : Tidak ada kelainan
- Abrasi : Tidak ada kelainan
- Erosi : Tidak ada kelainan
 Malposisi : 14, 15, 24, 25, 32, 33, 34, 35, 41, 43, 44, 45

5
D. PROFIL WAJAH EKSTRAORAL :

Tampak Depan Tampak Samping

6
E. GAMBARAN KLINIS SEBELUM PERAWATAN :

Tampak depan

Tampak samping kanan Tampak samping kiri

Tampak bawah Tampak atas

Anterior atas Anterior bawah

7
GAMBARAN KLINIS SESUDAH PERAWATAN

Tampak depan

Tampak samping kanan Tampak samping kiri

Tampak bawah Tampak atas

Anterior atas Anterior bawah

8
F. GAMBARAN MODEL STUDI SEBELUM PERAWATAN :

Model dalam keadaan oklusi

Model rahang atas Model rahang bawah

9
GAMBARAN MODEL STUDI SETELAH PERAWATAN

Model dalam keadaan oklusi

Model rahang atas Model rahang bawah

10
IV. R E N C A N A TA H A PA N P E R A WATA N P E R I O D O N TA L

Fase Pendahuluan / Preliminary Phase


 27, 28, 36, 46  radiks  pro-ekso
 31, 26 mobiliti 3  pro-ekso

Fase I / Etiotropic Phase / Initial Phase / Nonsurgical Phase (fase untuk menghilangkan
etiologi)
 Dental Health Education (kontrol plak)
 Skeling dan penyerutan akar RA dan RB
21 22
 Penyelarasan oklusal ; ;
32 33
 Evaluasi Fase I untuk melihat : kedalaman poket, mobiliti, traumatik oklusi, malposisi

Fase II / Surgical Phase / Fase Bedah


 Pro kuretase untuk gigi 11, 12, 14, 15, 17, 18, 23, 25, 32, 34, 35, 37, 38, 43, 44, 47
dengan kedalaman poket 4-5 mm dan kehilangan tulang minimal jika pada saat kontrol
tidak terjadi pendangkalan poket.
 Pro bedah flep untuk gigi 21, 24 dengan kedalaman poket >5mm dengan kehilangan
tulang sedang sampai parah apabila tidak terjadi pendangkalan dan bone grafting
 Evaluasi Fase II untuk melihat kondisi inflamasi dan kedalaman poket fase bedah

Fase III / Restorative Phase / Fase Restoratif


 Pro gigi tiruan untuk menggantikan gigi 26, 27, 31, 36, 41, 42, 46 yang hilang
 Evaluasi Fase III untuk melihat kondisi gigi tiruan

Fase IV / Maintenance Phase / Fase Pemeliharaan


 Kunjungan berkala untuk melihat kontrol plak pasien, kedalaman poket, mobiliti,
traumatik oklusi, karies, malposisi, gigi tiruan

11
Lampiran Riwayat Perawatan

TANGGAL INSTALASI TINDAKAN


04 September 2018 Periodontik OD
Pengisian status (PBI.PCR,GI,OHI)
Foto klinis
Dental Heath Education
Skeling RA
Pengukuran KP, BK, LP, GB, GC
06 September 2018 Periodontik Dental Health Education
Skeling RB
Pengukuran KP, BK, LP, GB, GC
Pencetakan
Foto Rontgen
12 September 2018 Periodontik Pengukuran PBI & PCR
Dental Health Eeducation
Skeling RA & RB

19 September 2018 Periodontik Pengukuran PBI & PCR


Dental Health Education
Skeling dan root planning
21
Penyelarasan oklusal pada gigi 32 ;
22
33
Nb: telah dilakukan pencabutan
radiks 27, 28, 36
27 September 2018 Periodontik Pengukuran PBI, PCR
Dental Health Education
Skeling RA & RB
Polish
Kontrol Penyelarasan Oklusal
Nb: telah dilakukan pencabutan radiks
46 dan gigi 31, 26
05 Oktober 2018 Periodontik Pengisian status
Dental Health Education
Skeling RA dan RB
Foto klinis intraoral dan ekstraoral
Pencetakan RA dan RB

Medan, Oktober 2018


Mengetahui,

(Rini Octavia Nasution, drg., SH., Sp. Perio., M.Kes)

12

Anda mungkin juga menyukai