Anda di halaman 1dari 1

Perawat A , laki-laki berusia 24 tahun, suku Jawa,mengalami kesulitan untuk berkomunikasi dengan

salah satu kliennya,yakni Ny.S yang baru melakukan mastektomi. Ny.S sering diam jika bertemu
dengan perawat A ,bahkan memalingkan mukanya sebagai tanda penolakan terhadap kedatangan
perawat A. Jika dilihat,perawat A dan Ny.S mendapatkan berbagai hambatan, sehingga proses
komunikasi yang dilakukan tidak berjalan dengan semestinya. Hubungan perawat A dan By.S tidak
baik dapat disebabkan oleh berbagai faktor kesenjangan antara perawat dengan klien , sikap,serta
adanya resisten dan trasperen pada diri klien.

1. Pada kasus diatas, sepertinya tidak adanya komunikasi yang disebabkan...


A. Penerimaan kedatangan perawat A
B. Penolakan Ns.S terhadap perawat A
C. Pasien tidak memberi respon
D. Pasien terlalu banyak permintaan
E. Perawat merasa risih
2. Sikap resisten yaitu
A. Upaya klien untuk tetap tidak menyadari aspek kegelisahan yang dialaminya
B. Upaya klien untuk tetap menyadari aspek kegelisahan yang dialaminya
C. Upaya klien untuk tetap santai terhadap situasi
D. Upaya klien untuk sehat
E. Upaya klien untuk sadar akan hadirnya perawat

3. Sikap Transparan adalah.


A. Respon tidak sadar dimana klien mengalami perasaan dan sikap terhadap perawat
yang pada dasarnya terkait dengan tokoh dalam kehidupannya dimasa lalu
B. Respom sadar klien yang mengalami gangguan
C. Respon senang pasien terhadap perawat
D. Respon syok pasien terhadap diagnosis penyakitnya
E. Respon tidak ongin tau atas kedatangan perawat

Anda mungkin juga menyukai