Anda di halaman 1dari 4

LAB KBK 1

KENDALI ON OFF DUA POSISI

Tanggal Percobaan : 26 November 2019


Kelas / Absen : EK-3A / 03
Nama : Amelinda Azalia S 3.32.17.0.03
1. GAMBAR RANGKAIAN :

Gambar 1.1 Rangkaian Percobaan


2. TABEL PERCOBAAN :

Tspl Tsph
55ᴼC 75ᴼC
Tabel 2.1 Tabel Percobaan

3. PROGRAM (Bila ada):


4. HASIL :
Hasil Grafik
a. Set Point

b. Set
c. Reset

d. Q
a. Pembahasan
Dari grafik diatas dapat dilihat pada garis berwarna merah
menunjukkan set point atas (Tsph) dan garis berwarna abu menunjukkan
set point bawah (Tspl) dan garis berwarna biru menunjukkan on off pada
pemanas.
Pada set point 55 grafik juga mengalami risetime pada 78,261
derajat dengan waktu 25 sekon dan pada grafik ini mengalami puncak
panas hingga mencapai Tsph sebesar 78,261 – 75 = 3,261 °C. Grafik ini
mengalami pendinginan hingga mencapai Tspl sesesar 54,824 – 55 =
0,176 °C
 Saat tegangan dibawah Vspl maka pemanas akan on atau logic
1
 Saat tegangan diatas Vsph maka pemanas akan off atau logic 0

SET RESET Q KETERANGAN

1 0 1 Pemanas ON

1 1 0 Pemanas ON

0 1 0 Pemanas OFF

0 0 0 Pemanas OFF

Anda mungkin juga menyukai