Anda di halaman 1dari 2

Draft Artikel Jurnal

Kelompok 1:
1. Illa Aminatul Azizah (180322615065)
2. Khorifathul Khoiriyah (180322615015)
3. Nuviya Illa Muthi Aturroifah (180322615081)
Offering: N
Konstanta Planck dan Fungsi Kerja Logam
Illa Aminatul Azizah (1), Khorifathul Khoiriyah (2), Nuviya Illa Muthi Aturroifah (3)
Jurusan Fisika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam,
Universitas Negeri Malang
Jl. Semarang Nomor 5, Malang 65145 Indonesia
illa_aminatul@gmail.com (1), khorifathul@gmail.com (2), nuviyailla.19@gmail.com (3)

Abstrak: Percobaan penentuan konstanta Planck menggunakan efek fotolistrik. Pengambilan data
dilakukan dalam dua jenis, yaitu percobaan variasi filter warna dan tingkat transmisi dan
percobaan variasi orde. Percobaan jenis pertama diukur presentase transmisi dan tegangan

penghenti (V ¿¿ s)¿ , yang digunakan untuk mencari energi kinetik maksimum. Percobaan jenis
kedua diukur tegangan penghenti (V ¿¿ s)¿ pada warna ungu, hijau, dan kuning, yang akan
didapatkan konstanta alam Planck dan fungsi kerja logam. Konstanta Planck orde satu sebesar

( 2.63 ± 0.06 ) × 10−34 Js dengan ralat 2.64%, orde dua ( 2.93 ± 0.28 ) × 10−34 Js dengan ralat
9.7%. Fungsi kerja orde satu ( 3.61 ±0.04 ) × 10−20 J dengan ralat 1.2% dan fungsi kerja orde
dua (8.40 ± 1.73) x 10-20 J dengan ralat 2.1%. Alat yang digunakan yaitu, sumber tegangan 220 V,
kotak cahaya Hg, kipas angin, kotak h/e, dan multimeter sebagai alat pengukur tegangan penghenti

(V ¿¿ s)¿ . Pengolahan data menghasilkan grafik hubungan antara tingkat transmisi dengan
tegangan penghenti (V ¿¿ s)¿ yang sebanding, antara frekuensi dengan tegangan penghenti
(V ¿¿ s)¿ yang sebanding, dan antara energi kinetik maksimum dengan frekuensi yang
sebanding.
Kata kunci: Efek fotolistrik, tegangan penghenti (V ¿¿ s)¿ , fungsi kerja logam, tingkat
transmisi, frekuensi.

Pendahuluan
Matakuliah fisika modern memiliki materi-materi yang perlu dilakukan percobaan
sebagai upaya pendalaman materi. Salah satu materi yang dilakukan praktikum adalah
penentuan konstanta Planck. Selain konstanta alam Planck, dalam percobaan ini juga akan
didapatkan fungsi kerja logam. Sifat sahaya dapat berperan sebagai gelombang dan dapat
berperan sebagai partikel. Sifat cahaya seperti itu dinamakan dengan sifat dualisme cahaya.
…..
Kajian Teori

Metode Penelitian

Hasil dan Pembahasan

Simpulan dan Saran

Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai