Anda di halaman 1dari 4

Laporan Praktikum Biologi

“Pengamatan Pada Jamur Roti Busuk,Nasi Busuk,


dan Rendaman Air Jerami”

X MIPA 2

Pembimbing :
Ibu Indri Yuslianti,SPd
Penyusun :
-Anisa -Muna Risky (25)
-Dea Fitria -Nur Laila (31)
-Helya Absyarina -Ocha Dwi Patria (32)
-Indah Noor Rahmah (13) -Renny Aprilia (34)
-Maulida -Riska Fatmasari

Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Banjarmasin


TAHUN AJARAN 2019/2020
A.   Judul
 Laporan Praktikum Pengamatan roti busuk, nasi busuk dan air
rendaman jerami
B.     Tujuan
1.       Untuk mengetahui Mikroorganisme apa saja yang ada di dalam
roti busuk,Nasi busuk dan rendaman air Jerami
2.       Untuk mengetahui bagian-bagian tubuh jamur seperti hifa,
miselium, Spora yang terdapat pada nasi,roti dan air rendaman jerami

C.   Alat dan Bahan


Alat:
-Mikroskop (microscope) -Botol
-Pinset -Wadah
-Pipet tetes

Bahan:
-Roti -Jerami
-Nasi -Air
D.   Langkah-langkah
1.      Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan yaitu: roti,nasi,air
dan jerami
2.      Rendam jerami dalam botol
3. Masukkan roti dan nasi kedalam wadah
4. Diamkan Air jerami, roti, dan nasi tersebut selama 1 minggu
5.      Siapkan Mikroskop, pinset , pipet tetes dan bahan yang sudah di
diamkan selama 1 minggu
6. Aturlah Posisi Mikroskop menghadap kearah cahaya
7.      Ambil jamur Roti menggunakan pinset setipis mungkin agar bisa
diamati. Letakkan di atas kaca preparat.
5.      Lalu amati obyek, atur pembesaran agar obyek terlihat jelas.
6.      Lakukan hal yang sama pada Jamur nasi dan air jerami akan tetapi
mengambil nya dengan pipet tetes
7. Buatlah Hasil Pengamatan

E.    Hasil Pengamatan
Roti Nasi Air rendaman
Jerami
Mikroorganisme
I II III I II III I II III
Spora - - + - + + - - -
Miselium + + + - - + - - -
Hifa - - + - - + - - -
Paramecium - - - - - - - - -
Euglena - - - - - - - - +
Ket:
- : Tidak terlihat
+ : Terlihat
H.  Kesimpulan
Setelah melakukan praktikum dan pengamatan dapat disimpulkan bahwa
didalam nasi dan roti busuk terdapat spora,miselium, dan Hifa
sedangkan dalam air rendaman jerami seharusmya terdapat paramecium
dan euglena akan tetapi yang kami dapat kan hanya euglena.

Anda mungkin juga menyukai