Anda di halaman 1dari 4

Nama : Muhammad Afrizal Lazuardi

Nim : 17050534037

Prodi : Pend. Teknik Bangunan

Soal!!!

1. Hitunglah BEP dari usaha kalian tersebut kapan akan kembali, dalam berapa
hari/bulan/tahun? 
2. Tugas ini dikerjakan sesuai dana proposal usaha yang telah kalian susun kemarin

Jawaban:

(Rencana Biaya dari Proposal Usaha)

A. Rencana Biaya
1. Biaya

a) Rekapitulasi Biaya
Tabel. 1 Rekapitulasi Biaya
No Jenis Pengeluaran Jumlah Biaya
1 Bahan Habis Pakai Rp. 1.500.000,00
2 Peralatan Penunjang Rp. 2.500.000,00
3 Lain-lain

a. Kerjasama dengan industri Rp. 800.000,00

b. Transportasi Rp. 600.000,00

c. Promosi dan pemasaran Rp. 1.000.000,00

d. Komunikasi Rp. 600.000,00


4 Dokumentasi Rp. 1.500.000,00
5 Penyusunan laporan Rp. 1.500.000,00
Jumlah pengeluaran Rp.10.000.000,00

b) Rincian Biaya

1) Bahan Habis Pakai (sekali produksi)

a. Kawat = Rp. 500.000,00


b. Lem = Rp. 100.000,00

c. Bahan pelapis = Rp. 400.000,00

d. Benang = Rp. 100.000,00

e. Pengait = Rp. 400.000,00

Jumlah = Rp.1.500.000,00

2) Peralatan Penunjang

a. Pisau = 5 buah @Rp. 10.000,00 = Rp. 50.000,00

b. Gunting = 5 buah @Rp. 15.000,00 = Rp. 75.000,00

c. Sewa lem tembak = Rp. 375.000,00

d. Sewa mesin jahit = Rp. 500.000,00

e. Sewa mesin obras = Rp. 500.000,00

f. Sewa tempat = Rp.1.000.000,00

Jumlah = Rp.2.500.000,00

3) Lain-lain

a. Kerjasama dengan industri = Rp. 800.000,00

b. Transportasi = Rp. 600.000,00

c. Promosi dan pemasaran = Rp.1.000.000,00

d. Komunikasi = Rp. 600.000,00

Jumlah = Rp.3.000.000,00

4) Dokumentasi

a. Sewa Kamera digital = Rp. 600.000,00

b. Cuci cetak = Rp. 300.000,00

c. Sewa handycam dan CD = Rp. 600.000,00

Jumlah = Rp1.500.000,00

5) Penyusunan laporan

a. Sewa computer+print = 2 bulan @500.000,00 = Rp.1.000.000,00

b. Kertas A4 = 2rim @40.000,00 = Rp. 80.000,00

c. Tinta printer 2 buah = 2buah @50.000,00 = Rp. 50.000,00


d. Fotokopi dan pejilidan = Rp. 370.000,00

Jumlah = Rp.1.500.000,00

Jumlah pengeluaran keseluruhan = Rp.10.000.000,00

Jumlah produksi bahan furniture dari limbah jerami dengan rincian biaya di atas
adalah sebanyak 100 produk dalam sekali produksi. Biaya produksi untuk produk
tersebut adalah sebesar Rp. 100.000,- per unit. Sesuai dengan Target Usaha Biaya
pemasaran, listrik serta air untuk produksi produk tersebut adalah sebesar Rp. 15.000,-
per unit. Produk tersebut di jual dengan harga Rp. 149.000,- per unit dengan mengambil
keuntungan sebesar 29% per unit.

Biaya Tetap Produksi (FC) = Rp. 4.000.000,-

Biaya Variabel Per Unit (VC) = Rp. 15.000,-

Harga Jual Per Unit (P) = Rp. 149.000,-

1. Perhitungan BEP dalam Unit


FC
BEP =
P−VC
Rp . 4.000 .000
=
Rp . 149 .000−Rp .15.000
=29,851
= 30

Jadi usaha yang direncanakan setidaknya harus menjual produk sebanyak 30 unit untuk
mencapai Break Even Point (BEP) atau titik impasnya.

2. Perhitungan BEP dalam Rupiah


FC
BEP = VC
1−
P
Rp . 4.000 .000
= Rp . 15.000
1−
Rp . 149.000
=Rp .4 .447 .8 00

Jadi usaha yang direncanakan setidaknya harus mencapai target penjualan sebanyak

Rp. 4.447 .800,- agar dapat mencapai Break Even Point (BEP) atau tidak untung dan
tidak rugi.

3. Untuk mencapai target laba atau balik modal usaha dengan modal Rp. 10.000.000,-
membutuhkan waktu selama :

FC +Target Laba
BEP – Laba =
P−VC
Rp . 4.000 .000+ Rp .10.000 .000
=
Rp . 149 .000−Rp .15.000

=104,47 unit

= 105 unit (Rp. 15.645.000)

Laba = Penjualan – (Total FC + Total VC)

=Rp. 15.645.000– (Rp. 4.000.000+ (Rp.15.000 x 105))

= Rp. 11.570.000,-

Jadi laba atau balik modal usaha dapat diperoleh dengan menjual 105 unit produk. Jika
produk dapat dijual sebanyak 5 unit per hari maka untuk menjual 105 unit produk
mememerlukan 21 hari penjualan sampai target laba atau balik modal tercapai.

Anda mungkin juga menyukai