Anda di halaman 1dari 22

KEBUTUHAN GIZI SELAMA

Isma Zuraida, AMG – Ahli Gizi UPT Puskesmas Guntur


KEHAMILAN
PENGERTIAN
• GIZI adalah asupan makanan yang berhubungan dengan
kebutuhan diet tubuh seseorang (WHO)

• GIZI SEIMBANG adalah susunan pangan sehari-hari yg


mengandung zat gizi dalam jenis dan jumlah yang sesuai dengan
kebutuhan tubuh dengan memperhatikan prinsip
keanekaragaman pangan , aktifitas fisik, PHBS dan memantau
berat badan secara teratur dalam rangka mempertahankan
berat badan normal untuk mencegah masalah gizi

• KEBUTUHAN GIZI PADA IBU HAMIL adalah energi atau


makanan selama hamil karena banyaknya perbedaan kebutuhan
energi selama hamil maka WHO menganjurkan jumlah
tambahan sebesar 150 Kkal sehari pada trimester I, 350 Kkal
sehari pada trimester II dan III
Faktor yg mempengaruhi status gizi ibu hamil
Sosek sblm Jarak Usia hamil
St.Gz ibu St.Kes paritas
hamil kelahiran pertama

St.Gz Ibu ketika konsepsi

Sosek ibu Asupan Penyakit


Pek.fisik
ketika hamil
Loading... mkn infeksi

St.kes St.Gz ketika melahirkan

Status gz
janin

Berat lahir
TUMPENG GIZI SEIMBANG

Loading...
PESAN GIZI SEIMBANG UNTUK IBU HAMIL
1. Biasakan mengkonsumsi anekaragam pangan yang lebih
banyak
➢ Ibu hamil perlu mengkonsumsi anekaragam pangan yang lebih
banyak untuk memenuhi kebutuhan energi, protein dan zat gizi
mikro (vitamin & mineral) digunakan untuk pemeliharaan,
pertumbuhan dan perkembangan janin dalam kandungan serta
cadangan selama masa menyusui
NUTRISI PENTING UNTUK IBU HAMIL
JENIS MANFAAT SUMBER
NUTRISI

KALORI Sumber Kalori bagi Ibu hamil Nasi, kentang, roti, gandum,
singkong dll

PROTEIN Pertumbuhan janin & mempertahankan Ikan, daging sapi, ayam,susu,


kesehatan ibu kacang2an

VITAMIN D Membantu penyerapan kalsium Susu, sereal, telur, ikan


VITAMIN A Untuk membantu penglihatan, Wortel, pepaya, mangga,
pertumbuhan & perkembangan embrio bayam, labu kuning, tomat,
susu, margarine

ZAT BESI (Fe) Pembentukan sel darah merah, jaringan Hati, daging merah, bayam,
baru kc.merah, ikan
ASAM FOLAT Pembentukan sel san sistem syaraf Asparagus, alpukat,
strawberry, mangga, tomat

KALSIUM Pertumbuhan tulang & gigi, mengutangi susu dan hasil olahannya,
komplikasi kehamilan (pre eklampsia) sayuran hijau

IODIUM Mengatur pertumbuhan dan perkembangan Makanan laut : ikan, udang,


bayi, perkembangan otak 7 sistem syaraf rumput laut
KEBUTUHAN ZAT GIZI (sesuai AKG 2013)

Vit. B Vit. C Vit. A

Manfaat: Manfaat: Manfaat:


Vit B2, B3 dan B6 ➢ Antioksidan, ● Meningkatan fungsi
➢ Melindungi jaringan penglihatan,
● Proses metabolisme dari kerusakan ● Imunitas
● Membuat DNA dan sel ➢ Membentuk kolagen ● Pertumbuhan dan
darah merah Menghantarkan sinyal perkembangan
● Metabolisme asam kimia di otak. embrio.
amino ➢ Membantu Kekurangan vitamin A
Kebutuhan bumil KEK: penyerapan zat besi dapat mengakibatkan
B2 0,3 mg/ hari dalam tubuh. kelahiran prematur dan
o B2 : 0,3 mg/hari ➢ Kebutuhan Vitamin C BBLR.
o B3 : 4 mg/ hari untuk bumil KEK : 85
o B6 : 0,4 mg/hari mg/hari ● Kebutuhan
Vitamin A untuk
bumil KEK : 300-
350 mcg/hari
KEBUTUHAN ZAT GIZI
FOLAT BESI KALSIUM
o As Folat merupakan ➢ Manfaat: ● Manfaat:
vitamin B berperan memproduksi ● Menguatkan
dalam perkembangan hemoglobin, yang tulang & gigi.
embrio. berperan membawa ● Membantu
o As Folat: oksigen ke jaringan pembuluh darah
● Mencegah neural tubuh. berkontraksi &
tube defect (cacat ➢ Kebutuhan zat besi berdilatasi.
pada otak dan ber+ sekitar 2 x lipat ● Mengantarkan
tulang belakang). pd saat kehamilan. sinyal saraf,
● Kekurangan folat , kontraksi otot
menyebabkan: ➢ Kekurangan zat besi:● Sekresi hormon.
• prematur, ● Mudah lelah dan
• BBLR, dan rentan infeksi.
• Gangguan ● Risiko prematur ● Kebutuhan bumil
pertumbuhan & bayi dg BBLR KEK : 1000
janin mg/hari.
o Kebutuhan bumil KEK:➢ Kebutuhan bumil
600 mcg folat/hari KEK : 27 mg/hr.
SYARAT PEMBERIAN MAKAN UNTUK IBU
HAMIL
● Makanan mudah dicerna

● Porsi Kecil tapi sering


● Makanan yang diberikan dalam bentuk
kering atau menyegarkan
Loading...
● Bila makan pagi sulit diterima, dioptimalkan
makan siang dan makan malam
POLA MAKAN IBU HAMIL
Bahan makanan Porsi/ Wanita Hamil Wanita Hamil Wanita Hamil
URT Trimester I Trimester II Trimester III

Makanan Pokok ½ piring = 100 gr 6 porsi 6 Porsi 6 Porsi

Lauk Hewani 1 Potong sedang 3 porsi 4 Porsi 4 Porsi


= 35 gr

Lauk Nabati 1 potong sedang = 4 porsi 3 Porsi 3 Porsi


50 gr

Sayuran 1 mangkok = 100 4 porsi 4 Porsi 4 Porsi


gr

Buah 1 mangkok kecil 4 porsi 4 Porsi 4 Porsi


= 50 gr

Gula 1 sdm = 20 gr 2 porsi 2 Porsi 2 Porsi


Susu 1 gelas = 250 ml 1 porsi 1 Porsi 1 Porsi
Minyak 1 sdt = 5 gr 6 porsi 7 Porsi 7 Porsi
Air 1 gelas = 250 ml 10 porsi 10 Porsi 10 Porsi
IMT pra-hamil Kenaikan BB Laju Kenaikan BB Pada
total selama Trimester II dan Trimester III
kehamilan (kg) (Rentang rerata kg/minggu),

KENAIKAN
Gizi BB SELAMA
Kurang/KEK (<18.5) 12.71HAMIL
- 18.16 BERDASARKAN
0.45
(0.45 - 0.59)
Normal (18.5-24.9)
IMT PRA-HAMIL
11.35 - 15.89 0.45
(0.36 – 0.45)
Kelebihan BB (25.0-29.9) 6.81 - 11.35 0.27
(0.23 - 0.32)
Obes (≥ 30.0) 4.99 - 9.08 0.23
(0.18 - 0.27)
Sumber : Institute of Medicine (IOM), 2009
Ket.: Penggunaan rujukan dari IOM Tahun 2009 karena sudah disesuaikan dengan postur tubuh kebanyakan
orang Asia Pacifik.

Kenaikan berat badan selama hamil harus juga mempertimbangkan defisit berat badan, artinya kenaikan berat badan pada
ibu hamil KEK lebih besar dibandingkan ibu hamil normal

Secara teoritis :
BB ibu Hamil Trimester I sama BB pra hamil, bahkan bisa lebih rendah.
Perhitungan kenaikan BB bumil KEK pada Trimester I adalah BB AKTUAL saat pertama kali ditimbang minimal
ada kenaikan BB 1 kg/bln 13
KOMPONEN KENAIKAN BERAT BADAN
SELAMA HAMIL
Breasts 0,5 kg
Placenta 0,7 kg

Uterus 1,6 kg
Baby 3,5 kg
Amniotic fluid 1-1,5 kg
Extra blood volume &
fluid 4 kg

Total Weight Gain


11 – 16 kg
PESAN GIZI SEIMBANG UNTUK IBU HAMIL
(2)
2. Batasi mengkonsumsi makanan yang mengandung garam tinggi
Pembatasan konsumsi daram dapat mencegah hipertensi selama kehamilan. Selama ibu
hamil diusahakan agar tidak menderita hipertensi, hal ini disebabkan karena hipertensi
selama kehamilan dapat meningkankan resiko kematian janin, terlepasnya plasenta, serta
gangguan pertumbuhan

3. Minum air putih yang lebih banyak


Air berfungsi membantu pencernaan, membuang racun, sebagai penyusun sel dan darah,
mengatur keseimbangan asam basa tubuh dan mengatur suhu tubuh

4. Batasi minum kopi


Kafein bila dikonsumsi ibu hamil akan mempunyai efek diuretic dan stimulans.,
sehingga akan mengalami peningkatan buang air kecil (BAK) yang akan berakibat
dehidrasi, tekanan darah meningkat dan detak jantung juga akan meningkat. Sumber
kafein lainnya : the, coklat dan minuman suplemen energi. Satu botol minuman
suplemen energi mengandung kafein setara 1-2 cangkir kopi. Kopi juga mengandung
inhibitor (zat yang menggangu penyerapan zat besi). Konsumsi kafein pada ibu
hamil akan berpengaruh pada pertumbuhan dan perkembangan janin, karena
metabolisme janin belum sempurna
DAMPAK KEKURANGAN GIZI BAGI IBU
HAMIL
Kekurangan zat
besi (anemia)
Membahayakan

kesehatan ibu &


bayi, bayi lahir
BBLR, perdarahan
dan peningkatan
resiko kematian
DAMPAK KEKURANGAN GIZI BAGI IBU
HAMIL
Kekurangan Asam
Folat
- Anencephaly (otak
janin tidak
terbentuk dengan
sempurna
- Spina Bifida
(penyakit yang
menyerang sumsum
tulang belakang)
DAMPAK KEKURANGAN GIZI BAGI IBU
HAMIL
Kekurangan
Kalsium
Berakibat
meningkatkan
risiko ibu
mengalami
komplikasi yang
disebut
keracunan
kehamilan (pre
eklampsia),
pengeroposan
tulang dan gigi
DAMPAK KEKURANGAN GIZI BAGI IBU
HAMIL
Kekurangan Iodium
- Berakibat
terhambatnya
perkembangan
otak dan sistem
saraf terutama
menurunkan IQ
dan meningkatkan
resiko kematian
bayi
- Pertumbuhan fisik
anak yg dilahirkan
terganggu (kretin)
GIZI MENENTUKAN KARAKTER
PERTUMBUHAN

● Pertumbuhan anak sehat dan normal sesuai dengan potensi


genetik yang dimilikinya
● Pertumbuhan ini sangat dipengaruhi oleh asupan zat gizi yang
dikonsumsi dalam bentuk makanan
● Kekurangan atau kelebihan gizi akan dimanifestasikan dalam
bentuk pertumbuhan yang menyimpang dari pola standar
KESIMPULAN
Ibu hamil merupakan kelompok yang cukup rawan
gizi. Kekurangan gizi pada ibu hamil mempunyai
dampak yang cukup besar terhadap proses
pertumbuhan janin dan anak yang akan dilahirkan.
Dengan memahami manfaat nutrisi pada ibu hamil,
dapat diketahui apakah seorang ibu hamil beresiko
mengalami kondisi kekurangan nutrisi.

Anda mungkin juga menyukai