Anda di halaman 1dari 3

Menerapkan 3S

Membangun personal branding bukan hanya tentang mempromosikan keahlian diri, tapi
juga berbagi pengetahuan mengenai keahlian itu dengan menerapkan siklus 3S agar value
kamu terus terlihat.

Cara mengisi:

1. Buka kembali lembar self-assessment “Menetapkan Value”

2. Ambil value dari aspek prestasi

3. Jawab dengan jujur pertanyaan di bawah untuk mengetahui apakah kamu sudah
menerapkan share-stable-search dengan baik atau ada bagian yang perlu ditingkatkan lagi.

Pertanyaan
Dari aspek share, stable, dan search apa saja yang kamu rencanakan dan telah kamu lakukan
dalam siklus berbagi dan mencari pengetahuan?

Kamu dapat memilih satu atau beberapa value untuk mengetahui penerapan 3S dari
masing-masing value.

Value 1:

Share Stable Search

  

  

  
Value 2:

Share Stable Search

  

  

  

Value 3:

Share Stable Search

  

  

  
Kesimpulan
Dengan menerapkan siklus berbagi dan mencari pengetahuan, eksistensi value kamu akan
terus terlihat. Hal ini juga bermanfaat untuk meningkatkan kualitas value kamu. Maka,
semakin sering dan konsisten kamu menerapkan siklus 3S, semakin orang menyadari value
kamu.

Kolom yang masih belum diisi pada bagian siklus tersebut menunjukkan bahwa kamu perlu
memikirkan rancangan siklus ini. Sedangkan kotak yang belum dicentang menunjukkan
bahwa kamu perlu lebih konsisten dalam menerapkan rencana yang sudah kamu rancang.

Anda mungkin juga menyukai