Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS JURNAL

A. JUDUL PENELITIAN
Analisis Asuhan Keperawatan pada Pasien Congestive Heart Failure
(CHF) dengan Penurunan Curah Jantung

B. NAMA PENELITI
Barkah Walndani, Pinky Anetdita Kusrifka Putri dan Rusmanto

C. TUJUAN PENELITIAN
Untuk menjelaskan asuhan keperawatan yang diberikan pada
pasien dengan penurunan curah jantung pada pasien Congestive Heart
Failur ( CHF)

D. WAKTU DAN TEMPAT PENELITIAN


18 Maret – 21 Maret 2019 bagian ICCU RUD Prof. Dr. Margono
Soekarjo Purwokerto

E. CARA PENELITIAN
1. Jenis : Desain Deskriptif
2. Sampel : 3 orang pasien CHF
3. Cara pengumpulan Data : baside monitor, steteskop merk ABN dan
Lembar Observasi Slow Deep Beathing

F. ANALISIS DATA
1. pada pasien Tn S status pernapsan hari pertama 26 x /menit, hari
kedua 24 x/menit dan hari ketiga 21 x/menit dilakukan tindakan
slow deep Breathing
2. pada pasien Tn f status pernapsan hari pertama 35 x /menit, hari
kedua 25 x/menit dan hari ketiga 18 x/menit dilakukan tindakan
slow deep Breathing
3. pada pasien Ny. T status pernapsan hari pertama 37 x /menit, hari
kedua 29 x/menit dan hari ketiga 24 x/menit dilakukan tindakan
slow deep Breathing

G. HASIL PENELITIAN
Dari ketiga pasien yang dilakukan tindakan slow deep Breathing
setiap hari mengalami peningkatan.
H. REALITA KLINIS

1. Di RSUD Kota Kendari pada pasien CHF dilakukan tindakan baside


monitor
2. Selama saya Ners muda di ruangan ICCU RSUD Kota Kendari tidak
pernah dilakukan tindakan slow deep Breathing

I. TEORI YANG RELAVAN


Teori yang relavan dengan penelitian diatas antara lain Damayanti
(2013) terdapat pengaruh slow deep breathing exercise mampu
meningkatkan sensitivitas barorefleks arteri sehingga dapat
menurunkan keluhan sesak dan toleransi aktivitas pasien CHF

J. KESIMPULAN DAN SARAN

1. KESIMPULAN
Adapun kesimpulan pada penelitian diatas adalah bahwa ketiga
kasus kelolaan memiliki batasan karakteristik yang sama yaitu nyeri
dada, sesak napas, aktivitas terganggu terpasang oksigen dengan
tindakan slow deep breathing exercise terbukti dengan status
pernapsan pada masalah penurunan curah jantung berhubungan
dengan preload.

2. SARAN
1. Bagi Rumah sakit
Sebaiknya menetapkan protap slow deep breathing xercise
pada pasien dengan masalah penurunan curah jantung CHF
2. Bagi tenaga Kesehatan
Bagi tenaga kesehatan terkhusus perawat melakukan
tindakan slow deep breathing xercise
3. Peneliti lain
Diharapkan untuk diaplikasikan pada pasien selain CHF

K. REFERENSI
- STILLWELL. Pedoman Keperawatan kritis Edisi 3. Jakarta :
EGC ; 2011
- Corwin, J.E. Buku Saku Patofiologi Jakarta : EGC ; 2009
- Aspiani Effect Of Slow Deep Breathing to Blood pressure and
Heart Rate Hypertensive Patients at adventist Hospital in
Bandar Lampung, Indonesia. Faculty of Nursing Science,
Unversitas Klabat, manado, Indonesia ;2015:5-7

Anda mungkin juga menyukai