Anda di halaman 1dari 14

============================================================

SEKOLAH TINGGI TEOLOGI INJIL BHAKTI CARAKA


)
Kampus:
Komplek Pertokoan Greenland Blok I/12-12A
Batam Centre-BATAM 29461
Telp. (0778)7223887
sttibc@gmail.com
============================================================

SILABUS KREATIVITAS
PELAYANAN ANAK, REMAJA DAN PEMUDA
Kelompok Mata Kuliah : Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB)
Kode Mata Kuliah : MPB 206
Bobot : 3 SKS
Semester/Tahun Ajaran : II (Dua)/2012-2013
Jumlah Pertemuan : 14 X (3 X 55 menit)
Prasyarat :-
Dosen Pengajar : Amelia Kimberly Ann Rumbiak, M.A.
Email : kimberlyann_amelia@yahoo.co.id
Nomor Kontak : 08179611046 / 081233021124

STANDAR KOMPETENSI
Dengan memperhatikan prinsip-prinsip belajar mengajar yang baik dan psikologi
perkembangan anak, remaja maupun pemuda, mahasiswa akan menguasai pedoman-pedoman dasar
bagi pelayanan kepada anak, remaja dan pemuda khususnya dalam sebuah gereja lokal secara kreatif.
Pedoman dasar tersebut meliputi Kurikulum atau materi pelajaran yang sesuai dengan ciri khas, minat
anak, remaja dan pemuda; Dasar Alkitabiah/Kepentingan pelayanan kepada anak, remaja dan pemuda;
Metode-metode dan Peran para pelayan pemuda dan anak; serta Tantangan dan Kesempatan pelayanan
kepada anak, remaja dan pemuda khususnya dalam gereja lokal.

KOMPETENSI DASAR
Setelah selesai mengikuti perkuliahan ini, diharapkan mahasiswa dapat:
1. Mengetahui kekhususan/ciri khas/psikologi perkembangan dari anak, remaja dan pemuda
2. Memahami dasar Alkitabiah serta kepentingan pelayanan anak, remaja dan pemuda
3. Mengetahui budaya yang mempengaruhi pekembangan dari anak, remaja dan pemuda
4. Menjelaskan kualitas-kualitas/kriteria (sifat, syarat dan tanggung jawab) yang dituntut dari seorang
pelayan anak, remaja dan pemuda.
5. Menemukan dan mengembangkan serta menggunakan berbagai macam pendekatan/metode
pelayanan yang kreatif dan tepat sesuai dengan minat dan kebutuhan anak, remaja dan pemuda
6. Menyusun sebuah program pelayanan bagi anak, remaja dan pemuda dalam sebuah gereja lokal
dengan mempertimbangkan ciri khas/psikologi perkembangan, minat dan kebutuhan masing-
masing kelompok yang dilayani.
7. Menggunakan setiap pedoman-pedoman dasar pelayanan yang dipelajari di dalam kelas untuk
menghadapi tantangan dan kesempatan yang ada untuk penjangkauan anak, remaja dan pemuda
bagi Yesus.

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 1


INDIKATOR HASIL BELAJAR
1. Mengetahui kekhususan/ciri khas/psikologi perkembangan dari anak, remaja dan pemuda
2. Memahami dasar Alkitabiah serta kepentingan pelayanan anak, remaja dan pemuda
3. Mengetahui budaya yang mempengaruhi pekembangan dari anak, remaja dan pemuda
4. Menjelaskan kualitas-kualitas/kriteria (sifat, syarat dan tanggung jawab) yang dituntut dari seorang
pelayan anak, remaja dan pemuda.
5. Menemukan dan mengembangkan serta menggunakan berbagai macam pendekatan/metode
pelayanan yang kreatif dan tepat sesuai dengan minat dan kebutuhan anak, remaja dan pemuda
6. Menyusun sebuah program pelayanan bagi anak, remaja dan pemuda dalam sebuah gereja lokal
dengan mempertimbangkan ciri khas/psikologi perkembangan, minat dan kebutuhan masing-
masing kelompok yang dilayani.
7. Menggunakan setiap pedoman-pedoman dasar pelayanan yang dipelajari di dalam kelas untuk
menghadapi tantangan dan kesempatan yang ada untuk penjangkauan anak, remaja dan pemuda
bagi Yesus

GARIS BESAR PERKULIAHAN


1. PENDAHULUAN: Silabus dan Observasi umum
2. PEMBAHASAN MATERI (berdasarkan masing-masing kelompok usia pelayanan):
a. PELAYANAN ANAK: Dasar-dasar Firman Allah, Nilai Penting Pelayanan, Ciri dan Kebutuhan
Seorang Anak, Metode Kreatif dalam Pelayanan Anak, Nilai Pendidik/Guru SM dan Perannya,
Tantangan dan Kesempatan Pelayanan Anak.
b. PELAYANAN REMAJA: Dasar-dasar Firman Allah, Nilai Penting Pelayanan, Ciri dan Kebutuhan
Seorang Remaja, Metode Kreatif dalam Pelayanan Remaja, Kriteria Pelayan Remaja dan Perannya,
Tantangan dan Kesempatan Pelayanan Remaja
c. PELAYANAN PEMUDA: Dasar Alkitabiah, Kepentingan, Ciri khas, Metode Pendekatan, Peran Para
Pelayan, Tantangan dan Kesempatan Pelayanan Pemuda.
3. REFLEKSI UMUM
4. UJIAN AKHIR

Standar Proses Pembelajaran


PENDEKATAN : Partisipatoris baik secara kelompok & individual
PENGALAMAN
BELAJAR : 1. Mahasiswa mendengarkan kuliah.
2. Mahasiswa mendiskusikan materi kuliah dengan dosen &
kelompok.
3. Mahasiswa mengerjakan kuis-kuis pada akhir setiap pembahasan
suatu kelompok usia.
4. Mahasiswa mengerjakan dan mempresentasikan tugas-tugas
terstruktur bersama kelompok kerjanya.
5. Mahasiswa mengerjakan dua kali ujian. Dalam hal ini, 2 kali kuis
awal dari pembahasan kelompok usia anak & remaja akan dihitung
sebagai Ujian Mid Semester.
METODA : Kuliah oleh dosen dan dosen tamu, Diskusi, Pemberian tugas mandiri
secara pribadi, Tugas kerja Kelompok yang dipresentasikan di dalam
kelas.
TUGAS : A. KERAJINAN & PARTISIPASI DALAM SETIAP
PERTEMUAN & KELOMPOK:
 Ditandai dengan ikut aktif dalam setiap keterlibatan perorangan
di dalam kelas dan di dalam diskusi kelompok
B. MENGERJAKAN TUGAS PRIBADI:
 Dari ide pribadi (bukan dari buku manapun) Buatlah sebuah
cerita/renungan singkat bagi anak usia 3-6 tahun. Gunakan

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 2


bahasa yang tepat, gambar bila perlu. Ambillah idenya dari
Alkitab namun diceritakan dalam bahasa yang mudah
dimengerti
 Diketik pada kwarto (A4), 1 ½ spasi. Kumpul pada Kamis, 28
Februari 2013.
C. MENGERJAKAN TUGAS KERJA KELOMPOK:
Bersama kelompok kerjanya mempresentasikan:
a) SATU METODE PENDEKATAN YANG KREATIF KEPADA
ANAK & REMAJA
1. Masing-masing mahasiswa wajib terlibat aktif dalam
persiapan dan presentasi kelompok.
2. Penilaian diberikan kepada kualitas mengorganisasi
materi presentasi yang sesuai dengan usia yang akan
dilayani; kerjasama kelompok; sumber-sumber dan
kevalidan kreatifitasnya; penyajian materi serta
penguasaan materi (semua anggota kelompok menguasi
pembahasan).
3. Materi presentasi/makalah kelompok dan alat peraga
akan dikumpulkan kepada dosen sebagai bahan
peniaian.
4. Penjelasan mengenai kelompok kerja akan diberikan
tersendiri.
b) SATU PROGRAM PELAYANAN PEMUDA DALAM GEREJA
LOKAL
1. Berdasar pada psikologi dan kondisi gereja lokal
setempat, masing-masing kelompok akan menyajikan
sebuah program pelayanan selama triwulan bagi
pemuda setempat.
2. Penilaian diberikan kepada kualitas mengorganisasi
materi presentasi yang sesuai dengan usia yang akan
dilayani; kerjasama kelompok; sumber-sumber dan
kevalidan kreatifitasnya; penyajian materi serta
penguasaan materi (semua anggota kelompok menguasi
pembahasan).
3. Materi presentasi/makalah kelompok dan alat peraga
akan dikumpulkan kepada dosen sebagai bahan
peniaian.
4. Penjelasan mengenai kelompok kerja akan diberikan
tersendiri.
D. MENGERJAKAN UJIAN
Mengerjakan 2 x ujian berdasarkan pada pembahasan perkuliahan
di kelas dan tertuang dalam diktat yang telah disusun oleh dosen
pengajar.*) Dalam hal ini, 2 kali kuis awal dari pembahasan
kelompok usia anak & remaja akan dihitung sebagai Ujian Mid
Semester.

STANDAR
PENILAIAN : 1. Keaktifan & kerajinan pribadi :
05%
2. Tugas Pribadi :
10%
3. Ujian harian (Quis)/Mid Test :

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 3


20%
4. Presentasi untuk anak/remaja :
25%
5. Presentasi program untuk pemuda :
25%
6. Ujian akhir :
15%
TEKNIK : TERTULIS
BENTUK SOAL : Essei, Pilihan Ganda, Proyek, Unjuk Kerja
MEDIA : Laptop, LCD Projector, Papan Tulis/White-board

SUMBER BELAJAR
1. Media (Khotbah Audio visual & Internet)
2. Nara Sumber
3. Lingkungan sosial
4. Penelitian di perpustakaan
5. Literatur:
Buku Pegangan untuk Pelayanan Kaum Muda:
Robin dan Marcia Hadfield. Pedoman Pelayanan Kaum Muda. Batu: Dep.P.A.P YPPII, t.thn.
Benson, Warren S & Senter III, Mark H. Pedoman Lengkap untuk Pelayanan Kaum Muda, Vol.1&
2. Bandung: Yayasan Kalam Hidup, 1987.
Fields, Doug. Purpose Driven Youth Ministry. Malang: Gandum Mas, 2005.
Buku Pegangan untuk Pelayanan Anak:
Shelly, Judith Allen. Kebutuhan Rohani Anak. Bandung: Yayasan Kalam Hidup, 1982.
Buku Referensi
______________ Essentials of Youth Ministry. Manila: Asia Pasific Campus Challenge, 2001.
Anderson, Mavis L. Pola Mengajar Sekolah Minggu. Bandung: Penerbit Kalam Hidup.
Benson,Clarence H. Teknik Mengajar. Malang: Penerbit Gandum Mas, 1963.
____________________Buku Pintar. Malang: Penerbit Gandum Mas, 1993.
Chandra, Robby I. Kerangka Kepemimpinan Bagi Kawula Muda. Bekasi: Binawarga, 1997.
Charles, Sheltoon. Spritual Kawula Muda. Yogyakarta: Penerbit Kanisius, 1987.
_____________ Metode-metode Kreatif untuk Pelayanan Remaja. Malang: YPII, 1986.
Brubaker, Omar. Memahami Sesama Kita. Malang: Gandum Mas, 1972.
Dresselhaus, Richard L. Penginjilan Sekolah Minggu. Malang:_____________, 1973.
Freese, Doris A. Ph.D. Pekan Pendidikan Anak-Anak. Malang: Penerbit Gandum Mas, 1977.
Keeler, Ronald F. Belajar Melalui Permainan. Jakarta: PT BPK Gunung Mulia, t.th.
_____________Kunci Keberhasilan Sekolah Minggu Anda. Malang: Penerbit Gandum Mas, t,th.
Lie, Paulus. Mengajar Sekolah Minggu Yang Kreatif. Yogyakarta: Yayasan Andi, 1997.
__________________Pola dasar Perkembangan Sekolah Minggu. Malang: Gandum Mas, 1987.
Riggs, Ralph, M. Sekolah Minggu Yang Berhasil. Malang: Penerbit Gandum Mas, 1978.
Setiawati, Mary Go. Pembaruan Mengajar. Bandung: Penerbit Kalam Hidup, 1996.
Setiawati, Mary Go. Menerobos Dunia Anak. Bandung: Penerbit Kalam Hidup, 2006.
Tong, Stepthen & Mary Go. Seni Membentuk Karakter Kristen. Jakarta, Lembaga Reformed Injili
Indonesia, 1995.
Tambunan, Emil H. Mencegah Kenakalan Remaja. Bandung: Indonesia Publishing House, 1986.
Trobisc, Walter. Masalah Seks dan Cinta Para Remaja. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1986.

*) Materi untuk semua pembahasan di kelas telah tercantum dalam diktat matakuliah yang telah disusun
dosen maka mahasiswa diharapkan memilikinya.

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 4


KULIAH PELAYANAN ANAK, REMAJA & PEMUDA (Smtr Dua/2013)

I. PEMBAGIAN & PENJABARAN TUGAS KELOMPOK


KELOMPOK I KELOMPOK II KELOMPOK III

PENJABARAN TUGAS PENJABARAN TUGAS PENJABARAN TUGAS


UNTUK PELAYANAN ANAK UNTUK PELAYANAN UNTUK PELAYANAN
& REMAJA: ANAK & REMAJA: ANAK & REMAJA:
Menciptakan/dari ide Mempersiapkan paket Cara Efektif mengajar
kelompok sendiri 3 (tiga) KKR (3 kali ibadah anak-anak pra- sekolah
macam kreatifitas gambar berturut-turut) yang untuk berdoa.
cerita lengkap (alat peraga) tepat bagi anak-anak Disertai dengan
dengan cara penggunaannya. (USIA: 2-10 thn). Syarat: prakteknya di depan
Salah satu alat peraga ini akan Tema jelas dan kelas dalam sebuah
dipresentasikan di depan kelas berkesinambungan, ibadah KKR Sekolah
untuk menjelaskan sebuah Kreatifitas Acara dan Minggu
kebenaran firman dari maksud Firman yang cocok Gunakan alat bantu atau
pembuatan alat peraga dengan tema, Usaha- alat peraga untuk
tersebut usaha penjangkauan memudahkan
Presentasi dilakukan Kamis, 07 awal sebelum KKR pemahaman anak
Maret 2013 berlangsung. Presentasi dilakukan
Waktu untuk presentasi 30 Pilih salah satu dari Kamis, 07 Maret 2013
menit. paket acara itu untuk Waktu presentasi 45
diperagakan di kelas. menit.
Presentasi dilakukan
Kamis, 07 Maret 2013
PENJABARAN TUGAS Waktu presentasi 45 PENJABARAN TUGAS
UNTUK PELAYANAN menit. UNTUK PELAYANAN
ORANG DEWASA: ORANG DEWASA:
Program Pendidikan Kristen bagi PENJABARAN TUGAS Program Pendidikan Kristen
pemuda putus sekolah di UNTUK PELAYANAN bagi pelajar SMU di Banten.
Pegunungan Tengger Bromo. ORANG DEWASA: Pengaruh Islam sangat kuat,
Banyak yang putus sekolah, Program Pendidikan Kristen mistisnya tinggi dan sering
menikah muda namun tidak bagi remaja/pemuda di terjadi penolakan atau
memiliki pekerjaan tetap. Sulit pedalaman Wamena-Papua. pembunuhan bagi orang
secara ekonomi dan terikat Lingkungannya penuh Kristen.
okultisme. poligami, tingkat perceraian
tinggi, pergaulan bebas &
hubungan suami istri tidak
harmonis.

II. STANDAR PENILAIAN KELOMPOK


Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 5
A. UNTUK PRESENTASI METODE KREATIF KEPADA ANAK/REMAJA
1. Kualitas mengorganisasi materi presentasi yang sesuai dengan kelompok usia yang
dilayani
2. Kerjasama kelompok. Ditunjukkan dengan keaktifan dalam mempersiapkan materi hingga
menguasai materi ketika presentasi. (Ketua kelompok akan memberikan penilaian ini
berdasarkan daftar penilaian yang diberikan oleh dosen)
3. Penggunaan sumber-sumber dan metode yang kreatif untuk pelayanan terhadap
kelompok usia yang dimaksud
4. Penyajian materi dan penguasaan materi kreativitas (semua anggota kelompok menguasai
pembahasan)
5. Selambat-lambatnya satu minggu sebelum presentasi, semua materi kreativitas/bahan
presentasi sudah harus dikonsultasikan kepada dosen.
6. Pada saat presentasi, masing-masing kelompok bertanggung jawab untuk mempersiapkan
dekorasi ruangan, peralatan dan keperluan lainnya agar dapat menunjang presentasi
kelompok.
7. Materi presentasi/rancangan presentasi kelompok dan alat peraga akan dikumpulkan
kepada dosen sebagai bahan penilaian
8. Perhatikan lembar penilaian secara terperinci/khusus (terlampir) untuk masing-masing
kelompok sebagai bahan acuan dalam mempersiapkan presentasi kelompok.

B. UNTUK PRESENTASI PROGRAM PELAYANAN PEMUDA DI GEREJA LOKAL


1. Kerjasama kelompok (dalam mempersiapkan bahan dan ketika presentasi.
2. Harus sesuai dengan usia, keperluan, dana, daerah, sosial, ekonomi,dll.
3. Inti perencanaan dari program triwulan untuk pelayanan kepada orang dewasa pada
sebuah gereja lokal tersebut meliputi:
a) Sasaran Alkitabiah Pelayanan tersebut
b) Kebutuhan yang melatarbelakangi program
pelayanan tersebut
c) Jenis Program dan tujuan program serta hasil
yang diharapkan
d) Tanggal & tempat pelaksanaan serta penanggung
jawabnya
e) Hasilnya diketik pada kertas kwarto jarak 1 ½ spasi (jumlah halaman disesuaikan
dengan banyaknya program masing-masing).
f) Gunakan cara pengetikan yang benar untuk paper yaitu penggunaan bibliografi,
kutipan, dll.
4. Selambat-lambatnya satu minggu sebelum presentasi, bahan presentasi sudah harus
dikonsultasikan kepada dosen.
5. Pada saat presentasi, masing-masing kelompok bertanggung jawab untuk mempersiapkan
ruangan, peralatan dan keperluan lainnya agar dapat menunjang presentasi kelompok.
6. Materi presentasi/rancangan presentasi kelompok harus dikumpulkan kepada dosen
7. Perhatikan lembar penilaian secara terperinci/khusus (terlampir) untuk masing-masing
kelompok sebagai bahan acuan dalam mempersiapkan presentasi kelompok.

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 6


RANCANGAN PENDIDIKAN CARA BERDOA BAGI ANAK PRA-SEKOLAH
 Kelompok Usia : ______________________________________________________
 Tema Utama : _________________________________________________
 Teks Firman Allah/Cerita : _________________________________________________
 Tujuan yang dihendak dicapai dalam bidang
a) Intelektual : ______________________________________________________________
b) Sosio-emosional : _________________________________________________________
c) Spiritual: ________________________________________________________________
 Indikator Keberhasilan:
a) Anak ______________________________________________
b) Anak ______________________________________________
 Proses Pembelajaran/ KKR
o Kegiatan Pembuka
o Kegiatan Utama/Penjelasan Firman Allah
o Tanggapan/Aplikasi
o Kegiatan Penutup

LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI


PEKAN BERDOA BAGI ANAK PRA-SEKOLAH
NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat
No. Aspek-aspek Non-Presentasi Bobo Nilai yang Jumlah
t diperoleh
1. Kualitas (secara umum) penyusunan rancangan acara pekan doa 5
2. Keoriginalan ide pekan doa 3
3. Kerjasama kelompok 5
4. Dukungan sumber-sumber 3
5. Persiapan yang Memadai (bahan telah siap satu minggu sblm 4
presentasi & telah konsultasi dengan dosen, juga persiapan
ruangan & pendukung acara pada hari presentasi)

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Pembukaan 2
2. Bagian Utama 5
a) Menggunakan susunan acara yang kreatif, variatif
dan sesuai dengan tema
b) Kejelasan tema terlihat secara gamblang 5
c) Kecakapan penggunaan alat peraga sebagai 5
pendukung yang memperjelas tema
d) Kemampuan menghidupkan suasana 5
e) Susunan gagasan/kegiatan belajar berhasil mencapai 5
klimaks
3. Pendukung: 3
a) Intonasi/Ujaran/Suara
b) Kontak Mata 3
c) Ekspresi (Gerak Tubuh) 3
d) Penjiwaan 3
e) Penampilan 3
4. Penutup/Doa 3
5. Ketepatan waktu 2

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 7


LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI PROGRAM PELAYANAN PEMUDA

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Non-Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Kualitas penyusunan program secara umum 5
2. Keoriginalan program 3
3. Kerjasama kelompok 5
4. Dukungan sumber-sumber 3
5. Persiapan yang Memadai (bahan telah siap satu minggu 4
sblm presentasi & telah konsultasi dengan dosen)

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Pembukaan 2
2. Bagian Utama Penyampaian Program 5
a) Substansi (isi): sasaran, jenis & pendukung program
jelas & terukur
b) Kejelasan program 5
c) Kecakapan penyampaian program 5
d) Kemampuan menjawab pertanyaan 5
e) Pengguasaan materi /kelas 5
3. Pendukung: 3
a) Intonasi/Ujaran/Suara
b) Kontak Mata 3
c) Sikap dalam presentasi 3
d) Penggunaan sarana dan alat bantu mengajar 3
e) Penampilan 3
4. Penutup: ringkasan, kesimpulan 3
5. Ketepatan waktu 2

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 8


.

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 9


RANCANGAN KKR SEKOLAH MINGGU
 Kelompok Usia : ______________________________________________________
 Tema Utama (hari 1, 2, 3) : _________________________________________________
 Teks Firman Allah/Cerita : _________________________________________________
 Tujuan yang dihendak dicapai dalam bidang
d) Intelektual : ______________________________________________________________
e) Sosio-emosional : _________________________________________________________
f) Spiritual: ________________________________________________________________
 Indikator Keberhasilan:
c) Anak ______________________________________________
d) Anak ______________________________________________
 Proses Pembelajaran/ KKR
o Kegiatan Pembuka
o Kegiatan Utama/Penjelasan Firman Allah
o Tanggapan/Aplikasi
o Kegiatan Penutup

LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI KKR SM


NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat
No. Aspek-aspek Non-Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Kualitas penyusunan acara secara umum 5
2. Keoriginalan ide acara KKR 3
3. Kerjasama kelompok 5
4. Dukungan sumber-sumber 3
5. Persiapan yang Memadai (bahan telah siap satu minggu 4
sblm presentasi & telah konsultasi dengan dosen, juga
persiapan ruangan & pendukung acara pada hari presentasi)

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Pembukaan 2
2. Bagian Utama 5
a) Menggunakan susunan acara yang kreatif, variatif
dan sesuai dengan tema
b) Kejelasan tema terlihat secara gamblang 5
c) Kecakapan penggunaan alat peraga sebagai 5
pendukung yang memperjelas tema
d) Kemampuan menghidupkan suasana 5
e) Susunan gagasan/kegiatan belajar berhasil mencapai 5
klimaks
3. Pendukung: 3
a) Intonasi/Ujaran/Suara
b) Kontak Mata 3
c) Ekspresi (Gerak Tubuh) 3
d) Penjiwaan 3
e) Penampilan 3
4. Penutup/Doa 3
5. Ketepatan waktu 2

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 10


RANCANGAN KREATIVITAS GAMBAR/CERITA ALKITAB/ALAT PERAGA
 Kelompok Usia : ______________________________________________________
 Judul Kreativitas Gambar : _________________________________________________
 Teks Firman Allah/Cerita : _________________________________________________
 Tujuan yang dihendak dicapai dalam bidang
g) Intelektual : ______________________________________________________________
h) Sosio-emosional : _________________________________________________________
i) Spiritual: ________________________________________________________________
 Indikator Keberhasilan:
e) Anak ______________________________________________
f) Anak ______________________________________________
 Proses Pembelajaran dengan Alat Peraga/Kreativitas Gambar
o Kegiatan Pembuka
o Kegiatan Utama/Penjelasan Firman Allah
o Tanggapan/Aplikasi
o Kegiatan Penutup

LEMBAR PENILAIAN KREATIVITAS GAMBAR/CERITA ALKITAB/ALAT PERAGA


NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat
No. Aspek-aspek Non-Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Kualitas penyusunan kreativitas secara umum 5
2. Keoriginalan kreativitas 3
3. Kerjasama kelompok 5
4. Dukungan sumber-sumber 3
5. Persiapan yang Memadai (bahan telah siap satu minggu 4
sblm presentasi & telah konsultasi dengan dosen)

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
1. Pembukaan 2
2. Bagian Utama Penyampaian Cerita 5
a) Substansi (isi)
b) Kejelasan gagasan 5
c) Kecakapan penggunaan alat peraga 5
d) Kemampuan menghidupkan suasana 5
e) Susunan gagasan berhasil mencapai klimaks 5
3. Pendukung: 3
a) Intonasi/Ujaran/Suara
b) Kontak Mata 3
c) Ekspresi (Gerak Tubuh) 3
d) Penjiwaan 3
e) Penampilan 3
4. Penutup/Doa 3
5. Ketepatan waktu 2

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 11


LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI PROGRAM PELAYANAN PEMUDA

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Non-Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
6. Kualitas penyusunan program secara umum 5
7. Keoriginalan program 3
8. Kerjasama kelompok 5
9. Dukungan sumber-sumber 3
10. Persiapan yang Memadai (bahan telah siap satu minggu 4
sblm presentasi & telah konsultasi dengan dosen)

NB: Nilai diberikan dari angka 10-50 dengan angka bulat


No. Aspek-aspek Presentasi Bobot Nilai yang Jumlah
diperoleh
6. Pembukaan 2
7. Bagian Utama Penyampaian Program 5
a) Substansi (isi): sasaran, jenis & pendukung program
jelas & terukur
b) Kejelasan program 5
c) Kecakapan penyampaian program 5
d) Kemampuan menjawab pertanyaan 5
e) Pengguasaan materi /kelas 5
8. Pendukung: 3
a) Intonasi/Ujaran/Suara
b) Kontak Mata 3
c) Sikap dalam presentasi 3
d) Penggunaan sarana dan alat bantu mengajar 3
e) Penampilan 3
9. Penutup: ringkasan, kesimpulan 3
10. Ketepatan waktu 2

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 12


TIDAK DAPAT DIPUNGKIRI KALAU YESUS CINTA ANAK-ANAK
KARENA ITU CINTALAH APA YANG YESUS CINTAI !!!

Ketika Yesus melihat hal itu, Ia marah dan berkata kepada mereka:
"Biarkan anak-anak itu datang kepada-Ku, jangan menghalang-halangi mereka,
sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan Allah.” Markus 10: 14

JIKA SEORANG ANAK DIBESARKAN:


 
dengan celaan,
dia akan menjadi seorang pencemooh.
dengan kekerasan,
dia akan menjadi seorang petarung.
dengan ejekan,
dia akan menjadi seorang pemalu.
dengan kebencian
dia akan menjadi seorang terdakwa.
------TETAPI ----
JIKA SEORANG ANAK DIBESARKAN:
* *
dengan toleransi,
dia akan menjadi seorang penyabar
dengan dorongan,
dia akan menjadi seorang optimis
dengan cinta,
dia akan menjadi seorang pengasih
dengan kebenaran,
dia akan menjadi seorang pemberita kebenaran

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 13


RANCANGAN PERKULIAHAN PELAYANAN ANAK, REMAJA & PEMUDA (2013)

PRTMN TANGGAL PEMBAHASAN/KEGIATAN DI KELAS


1 Kamis, 31 Jan Pembahasan Silabus; Pendahuluan (3 jam)
2 Kamis, 7 Feb Psikologi Umum untuk Anak, Remaja & Pemuda (4 jam)
3 Kamis, 14 Feb Pelayanan Anak: Psikologi masing-masing usia Anak & Cara Seorang
Anak Belajar (4 jam)
4 Kamis, 21 Feb GURU SM: Panggilan, Karakteristik, Metoda Bercerita (3 jam)
5&6 Kamis, 28 Feb GURU SM: Metode Pimpin Pujian, Organisasi SM dll (kumpul
tugas pribadi, cerita/renungan singkat untuk anak 3-6 thn) (4 jam)
7 Kamis, 7 Maret Praktek untuk ketiga kelompok ttg Pelayanan Anak (3 jam)
- Kamis, 14 Maret LIBUR KKR INTERN
8 Kamis, 21 Maret Remaja (3 jam)
9 & 10 Kamis, 28 Maret Remaja (3 jam) ; UJIAN PERTENGAHAN ???? (3 jam)
11 Kamis, 4 April Kaum Muda (3 jam)
12 Kamis, 11 April Kaum Muda (3 jam)
- Kamis, 18 April LIBUR: KULIAH PADAT
13 Kamis, 25 April Praktek untuk ketiga kelompok ttg Pelayanan Pemuda & Remaja
14 Kamis, 2 Mei UJIAN AKHIR

Silabus Pelayanan Anak, Remaja & Pemuda - 2013 Page 14

Anda mungkin juga menyukai