Anda di halaman 1dari 8

BUKU KERJA KEANEKARAGAMAN HEWAN INVERTEBRATA

Nama : Abeto
NIM : 19031121
Praktikum Ke- : 2
Hari/Tanggal : Jumat, 13 November 2020
Materi : Cnidaria

Identifikasi Spesies
Temukanlah beberapa spesies yang terdapat di lingkungan sekitar anda. Setelah difoto,
kemudian inventarisasilah spesies tersebut ke dalam tabel berikut.
Peranan Waktu
dan
Nama spesies
+ - tempat
Ditemukan
Nama objek: Hydra sp. - Tanaman Hydra - Wallahu ’alam, 12 November
sp berperan penulis tidak 2020
dalam menemukan Sumber:
percobaan kerugian secara (Williams,
fotosintesis pasti 1980)
- Melindungi
pantai dari
abrasi.
- Tempat
perkembangbiak
an dan
perlindungan
ikan.

Nama Objek : Fungia sp. - Sebagai tempat - Wallahu ’alam, 12 November


hidupnya ikan- penulis tidak 2020
ikan yang menemukan Sumber:
banyak kerugian secara (Yale
dibutuhkan pasti Peabody
manusia untuk Museum of
pangan Natural
History; photo
by J. Utrup,
2011)

Nama Objek: Chironex fleckeri - Sebagai - Sangat 12 November


penyeimbang berbahaya jika 2020
biota laut terkena Sumber:
sengatanya (Garm et al.
dikarenakan 2007a. J.
jenis ubur-ubur Comp.
ini memiliki bisa Physiol. A.
yang mematikan 193, 547-557)
Peranan Waktu
dan
Nama spesies
+ - tempat
Ditemukan
- Data
menyebutkan
setidaknya 5.567
kasus kematian
sejak 1954
karena sengatan
dari Chironex
fleckeri
( Williamson et
al., 1996 )

Nama Objek: Cassiopea sp. - Sumber - Wallahu ’alam, 12 November


makanan utama penulis tidak 2020
beberapa jenis menemukan Sumber:
ikan dan penyu kerugian secara (Keable, S.J.
laut pasti and Ahyong,
S.T., 2016)

Nama Objek : Acropora palifera - Bermanfaat - Wallahu ’alam, 12 November


sebagai habitat penulis tidak 2020
dan sumber menemukan Sumber:
makanan bagi kerugian secara (http://www.co
berbagai jenis pasti ralsoftheworld
makhluk hidup di .org/species_f
laut. actsheets/spe
- Bermanfaat cies_factsheet
sebagai _summary/iso
pelindung bagi pora-palifera/)
ekosistem yang
ada disekitarnya
- Mengurangi
penyebab
pemanasan
global yang
terjadi dengan
adanya proses
kimia yang
dilakukan oleh
terumbu karang
dan
Zooxanthellae
Nama Objek: Urticina crassicornis - Mengisi space - Wallahu ’alam, 12 November
kawasan penulis tidak 2020
terumbu karang menemukan Sumber:
mati dan tidak kerugian secara (https://seanet
produktif, pasti .stanford.edu/
- Mengundang Anthozoa)
kehadiran ikan-
ikan yang
memiliki nilai
ekonomis tinggi
- Bermanfaat bagi
perlindungan
biota laut

Nama Objek: Aurelia aurita - Sebagai bahan - Wallahu ’alam, 12 November


makanan penulis tidak 2020
- Apabila menemukan Sumber:
mengonsumsi kerugian secara (https://www.o
ubur-ubur dapat pasti ist.jp/news-
mencegah center/photos/
penyakit moon-jelly-
kardiovaskar aurelia-aurita-
- Ubur-ubur bisa or-
dijadikan %E2%80%9C
sebagai pupuk, water-jelly
karena serat %E2%80%9D
ubur-ubur kering -japanese)
merupakan
pupuk organik
yang dapat
meningkatkan
kandungan gizi
tanah dan dapat
menghambat
pertumbuhan
gulma.

Lembar Pengamatan
Buatlah gambar pengamatan objek praktikum pada tabel berikut!
Hari/Tanggal Kegiatan Praktikum :
Nama objek: Hydra sp. Klasifikasi:
Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Hydrozoa
Ordo : Anthomedusae
Famili : Hydridae
Genus : Hydra
Spesies : Hydra sp.

Nama Objek: Fungia sp. Klasifikasi:


Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Anthozoa
Ordo : Skleraktinia
Famili : Fungidae
Genus : Fungia
Spesies : Fungia sp.

Nama Objek: Chironex fleckeri Klasifikasi:


Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Cubozoa
Ordo : Chirodropida
Famili : Chirodropidae
Genus : Chironex
Spesies : Chironex
fleckeri

Nama Objek: Cassiopea sp. Klasifikasi:


Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Scyphozoa
Ordo : Rhizostomeae
Famili : Cassiopeidae
Genus : Cassiopea
Spesies : Cassiopea sp.

Nama Objek: Acropora palifera Klasifikasi:


Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Anthozoa
Ordo : Skelraktinia
Famili : Acroporidae
Genus : Acropora
Spesies : Acropora
palifera
Nama Objek: Urticina crassicornis Klasifikasi:
Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Anthozoa
Ordo : Actiniaria
Famili : Actiniidae
Genus : Urticina
Spesies : Urticina
crassicornis

Nama Objek: Aurelia aurita Klasifikasi:


Kingdom : Animalia
Filum : Cnidaria
Kelas : Scyphozoa
Ordo :
Semaeostomeae
Famili : Ulmaridae
Genus : Aurelia
Spesies : Aurelia aurita

Kesimpulan

Dari praktikum mandiri ini didapatkan kesimpulan sebagai berikut:


1. Coelenterata atau biasa disebut dengan Cnidaria merupakan salah satu anggota
kingdom animalia yang termasuk ke dalam hewan tidak bertulang belakang
(avertebrata). Istilah coelenterata terdiri atas dua kata yakni coelom yang
bermaknakan rongga tubuh. Sedangkan enteron memiliki makna yakni usus, jadi
Coelenterata yakni usus berongga.
2. Ciri utama dari Coelenterata yaitu tubuh simetri radial, termasuk hewan diploblastik,
memiliki sel-sel penyengat atau yang disebut dengan knidoblas pada bagian ektoder,
dan mempunyai dua bentuk tubuh, yaitu polip (tubuh bentuk tabung, tidak dapat
bergerak bebas) dan medusa (tubuh bentuk payung, dapat berenang bebas).
3. Habitat Coelenterata seluruhnya hidup di air, baik di laut maupun di air tawar.
4. Cnidaria diklasifikasikan menjadi empat kelompok utama yaitu Anthozoa yang sesil
terdiri dari anemon laut dan koral, Scyphozoa contohnya ubur-ubur, Cubozoa
contohnya ubur-ubur kotak dan Hydrozoa yang merupakan sebuah kelompok
beranekaragam yang terdiri dari semua Cnidaria air tawar dan beberapa spesies air
laut.
5. Tubuh memiliki lapisan luar (Ektoderm) dan lapisan dalam (Endoderm), diantara
kedua lapisan tersebut terdapat mesoglea yang berfungsi sebagai pusat sistem
persarafan.
6. Peran filum Cnidaria bagi kehidupan manusia terdiri dari peran menguntungkan dan
merugikan. Peran yang menguntungkan seperti sebagai bahan pangan dan hiasan,
dan obat. Terumbu karang berperan dalam ekosistem laut. Sedangkan peran
merugikan seperti ubur-ubur dengan nemotakisnya (kapsul penyengat pada sel
knidosit di tentakel Colenterata) yang dapat menyebabkan gatal-gatal pada manusia.

Anda mungkin juga menyukai