Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN PROJECT WORK

MENGOLAH DAN MENYAJIKAN KLEPON

DisusunOleh :
XI MIPA 5
Kelompok Makanan Dari Tepung Beras Ketan

UPT SMA Negeri 3 Nganjuk


Tahun Ajaran 2018/2019

1
LEMBAR PENGESAHAN

1. Judul Project Work Mengolah dan menyajikan klepon

2. Anggota Kelompok 1. Ahmad Maulana (02)


2. Dwi Selyvia. P (09)
3. Fitri Aprilia. D (13
4. Gracia Okda. C.P (15)
5. Hesti Dwi. K (17)
6. Laura Abriani. B (22)
7. Pimpi Della Oya (29)
8. Vera Neneng. S (34)
9. Wijaya Aji. P (35)

Nganjuk, 14 Oktober 2018


Guru Pembimbing

Agus Saiful Hadi, S.S

2
DAFTAR ISI

HalamanJudul.......................................................................................................1.
LembarPengesahan...............................................................................................2.
Daftar Isi...............................................................................................................3.
Kata pengantar......................................................................................................4
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 LatarBelakang.............................................................................5
1.2 Tujuan.........................................................................................5
BAB II PELAKSANAAN PROJECT WORK
2.1 Waktu danTempatPelaksanaan..................................................6
a. WaktuPelaksanaan......................................................6
b. TempatPelaksanaan....................................................6
2.2 Alat............................................................................................6
2.3 Bahan.........................................................................................7
2.4 Langkah Kerja...........................................................................8
2.5 Hasil yang Dicapai....................................................................8
BAB III TEMUAN11
3.1 Keterlaksanaan..........................................................................9
a. Faktor Pendukung....................................................9
b. Faktor Penghambat....................................................9
3.2 Manfaat yang diperoleh............................................................9
BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN
4.1 Kesimpulan...............................................................................10
4.2 Saran.........................................................................................10
LAMPIRAN
1. Foto sebagai produk Project Work..................................................11-14

3
KATA PENGANTAR

Peserta memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa, yang telah
memberikan karunia kepada kami, sehingga siswa dapat menyelesaikan LaporanProject Work .
Laporan Project Work ini berjudul: “Membuat dan Menyajikan Klepon”Kegiatan Project Work
dan laporan Project Work yang siswa laksanakan merupakan tugas wajib yang harus dilakukan
oleh siswa kelas XI MIPA 5
Project Work ini terlaksana berkat kerjasama yang baik dari berbagai pihak. Oleh Karena itu,
pada kesempatan ini kami mengucapkan terimakasih kepada teman-teman yang ikut terlibat serta
Bapak Agus Saiful Hadi, S.S selaku guru pembimbing kami.
Semoga apa yang telah diberikan oleh bapak akan mendapatkan balasan pahala dari Allah SWT.
Siswa menyadari bahwa dalam penyajian penulisan LaporanProject WorkIN ini belum
sempurna. Oleh karena itu, siswa mengharapkan saran dan kritik yang positif, konstruktif demi
penyempurnaan LaporanProject Work berikutnya.

Nganjuk, 14 Oktober
2018

Siswa

4
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 LatarBelakang

Klepon atau kelepon adalah sejenis makanan tradisional atau kue


tradisional Indonesia yang termasuk ke dalam kelompok jajan pasar. Makanan ini terbuat
dari tepung beras ketan yang dibentuk seperti bola-bola kecil dan diisi dengan gula
merahlalu direbus dalam air mendidih. Klepon yang sudah masak lalu digelindingkan di atas
parutan kelapa agar melekat, sehingga klepon tampak berbalur parutan kelapa. Biasanya
klepon diletakkan di dalam wadah yang terbuat dari daun pisang..

1.2 Tujuan
Kegiatanproject work bertujuansebagaiberikut :
 Memilik ipengalaman nyata (proses internalisasi)dan ketrampilan terkait dengan
materi, antara lain ketrampilan tentang :
o Melatih siswa dalam membuat klepon
o Mempersiapkan siswa untuk memberikan keterampilan serta meningkatkan
pengetahuan siswa di bidang pengolahan makanan

5
BAB II
PELAKSANAAN PROJECT WORK

2.1 Waktu danTempat Pelaksanaan


a. Waktu Pelaksanaan : Sabtu, 13 Oktober 2018
b. Pukul : 10.00 – 12.15
c. Tempat Pelaksanaan : Rumah Fitri Aprilia Dini Ds. Ngadipiro, Wilangan
2.2 Alat dan Bahan (yang digunakan dalam kegiatan project work )
a. Kebutuhan Alat kerja:
NO. Nama Alat Jumlah
1. Baskom 1
2. Panci 1
3. Parut 1
4. Pisau 1
5. Solet 1
6. Cobek 1
7. Sendok 2
8. Piring 2
9. Loyang 1
10. Saringan 2
11. Irus 2

Kebutuhan alat hidang:


No. Nama Alat Hidang Jumlah
1. Dessert Plate 1
2. Tusuk Gigi 1
6
3.
Kebutuhan Bahan:
No. Nama Bahan Jumlah
1. Tepung Ketan 500 gr
2. Tepung Beras 125 gr
3. Garam Secukupnya
4. Gula Pasir Secukupnya
5. Daun Pandan 3 lembar
6. Gula Merah 125 gr
7. Air Santan 300 ml
8. Pewarna Makanan (hijau) secukupnya
9. Kelapa 1 biji

Langkah Kerja:
Waktu Uraian Kegiatan
10.00 – 10.15 Persiapan Alat Dan Bahan
10.15 – 12.00  Memarut kelapa untuk santan

7
 Memeras santan
 Membuat adonan
 Memecah gula merah
 Memarut kelapa untuk taburan atas klepon
 Membuat klepon
 Memasak klepon
12.15 – 12.30 Berkemas dan mencuci alat-alat
16.00 – 16.30 Plating
16.30 – 17.00 Evaluasi

Hasil yang dicapai


 Klepon dengan tekstur yang lebih kenyal dan dengan rasa yang sedikit hambar tetapi
manis di dalamnya

2.4. Fotohasil yang dicapai


Terlampir

BABIII
TEMUAN
3.1Keterlaksanaan( Faktor Pendukung dan Penghambat )
 Faktor Pendukung
o Bahan-bahan semuanya tercukupi

8
o Kerja sama yang bagus
o Dalam pembuatan, sudah dibagi-bagi untuk proses pembuatan klepon

 Faktor Penghambat
 Adonan terlalu keras sehingga setelah klepon matang, kulitnya terasa lebih
dominan daripada isinya sehingga kurang kenyal
 Rasa kulitnya sedikit hambar kurang gula
 Tidak mengikuti langkah-langkah, menggunakan perkiraan

3.2 Manfaat yang diperoleh


 Memilik ipengalaman nyata (proses internalisasi) dan ketrampilan terkait dengan
modul yang dipelajari, antara lain ketrampilan tentang :
o Membuat klepon yang sesuai diharapkan
o Menyiapkan alat yang digunakan untuk membuat klepon
o Praktek langsung pembuatan klepon

BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN
4.1Kesimpulan
Dalam pembuatan klepon cukup mudah,tetapi membutuhkan ketelatenan supaya hasil olahanya
bagus.Dan adanya pembuatan klepon seperti ini bisa untuk mengingatkan bahwa makana-

9
makanan tradisional tidak boleh di lupakan.Dan siswa/siswi bisa mengetaui bagaimana cara
membuat klepon
4.2. Saran
Untuk menciptakan suatu cita rasa yang lezat, kita harus mengkonsumsinnya dengan resep yang
pas. Dan selalu memperhatikan kebersihan peralatan yang digunakan dalam proses pembuatan
klepon.

LAMPIRAN FOTO
PROJECT WORK PEMBUKTIAN
Membuat klepon

10
ALAT YANG DI GUNAKAN UNTUK BAHAN-BAHAN YANG DIGUNAKAN
MEMBUAT KELEPON UNTUK MEMBUAT KELEPON

MENGELUPAS KULIT KELAPA SEBELUM DI CUCI TERLEBIH DAHULU SEBELUM


DI PARUT DI PARUT

DI PARUT SECUKUPNYA UNTUK MEMBUAT CAMPURKAN AIR KE PARUTAN KELAPA


SANTAN

11
PERAS PARUTAN KELAPA YANG SUDAH MEMASUKAN TEPUNG BERAS DAN
DICAMPUR DENGAN AIR TEPUNG KETAN

MENCAMPURKAN AIR SANTAN DENGAN MENGADUK TEPUNG BERSAMAAN DENGAN


TEPUNG BERAS DAN TEPUNG KETAN AIR SANTAN HINGGA MERATA

TETESKAN PEWARNA MAKANA PADA ADUK PEWARNA MAKANAN DENGAN ADONAN


ADONAN KLEPON HINGGA MERATA

MENGHANCURKAN GULA MERAH UNTUK DI ISIKAN KE BENTUK SETELAH DI BULATKAN DAN DI ISI GULA

DALAM ADONA YANG SUDAH DI BENTUK BULAT MERAH

12
MEREBUS ADONAN

KLEPON SIAP SAJI

13

Anda mungkin juga menyukai