Anda di halaman 1dari 5

ANALISA DATA

No Data Etiologi Masalah


1. DS: Trauma jaringan dan Nyeri
-klien mengatakan refleks spasme otot
nyeri biasanya hilang sekunder terhadap
dengan makan gangguan visceral
-klien mengatakan usus
nyeri uluhati, pasien
mengalami sensasi
luka bakar pada
esophagus dan
lambung, yang naik
ke mulut
DO:
-klien tampak
meringis
-wajah klien pucat
-nyeri tekan pada
thorax
-pernafasan cepat
-nyeri tekan abdomen
-klien memegang
perut saat nyeri

DS: Intake yang tidak Ketidak seimbangan


2. -klien mengatakan adekuat nutrisi yang kurang
badan lemah dan letih dari kebutuhan tubuh
-klien mengatakan
berat badan turun
DO:
-klien hanya
menghabiskan 1/3
porsi makan yang
disediakan
-bising usus++
-turgor kulit jelek
-mukosa bibir kering
-otot menelan lemah

3. DS: Kelemahan otot Intoleransi aktivitas


-klien mengatakan
mengeluh nyeri
tumpul, seperti
tertusuk atau sensasi
terbakar di
epigastrium tengah
atau di punggung.
DO:
-kekuatan otot lemah
-klien dibantu
keluarga dalam
beraktifitas
-konjungtiva anemis
-wajah klien pucat

DAFTAR DIAGNOSA KEPERAWATAN


No Diagnosa keperawatan
1. Nyeri berhubungan dengan trauma jaringan dan refleks spasme otot
sekunder terhadap gangguan visceral usus.

2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan


dengan intake yang tidak adekuat.

3. Intoleransi aktivitas berhubungan dengan kelemahan otot.

RENCANA KEPERAWATAN (INTERVENSI)


No Diagnosa NOC NIC Aktivitas
1. Nyeri berhubungan dengan Kriteria hasil: 1. pain - lakukan
trauma jaringan dan reflex -mengenali management pengkajian nyeri
spasme otot sekunder terhadap faktor penyebab secara
gangguan visceral usus. -mengunakan komprehensif
Definisi: sensori yang tidak metode non termasuk lokasi,
menyenangkan dan analgetik untuk karakteristik,
pengalaman emosional yang mengurangi durasi, frekuensi,
muncul secara actual atau nyeri kualitas dan
potensial kerusakan jaringan -mengenali faktor presipitasi
atau menggambarkan adanya gejala-gejala - observasi reaksi
kerusakan kesrangan mendadak nyeri non verbal dan
atau pelan intensitasnya dari -melaporkan ketidaknyamanan
ringan sampai berat yang dapat nyeri yang sudah -gunakan teknik
diantisipasi dengan akhir yang terkontrol komunikasi
dapat diprediksi dan dengan Kriteria penilaian terapeutik untuk
durasi kurang dari 6 bulan. NOC: 1. analgesic mengetahui
Batasan karakteristik: 1. tidak administration pengalaman
-dilaporkan secara verbal atau dilakukan sama nyeri pasien.
non verbal sekali -kontrol
-fakta dan observasi 2. jarang lingkungan yang
-tingkah laku berhati-hati dilakukan dapat
3. kadang mempengaruhi
dilakukan nyeri seperti
4. sering suhu ruangan,
dilakukan pencahayaan dan
5. selalu kebisingan.
dilakukan -ajarkan tentang
teknik
nonfarmakologi
-tingkatkan
istirahat
-berikan
analgetik untuk
mengurangi nyeri

- Cek riwayat
alergi
- cek instruksi
dokter tentang
jenis obat, dosis
dan frekuensi
- pilih analgesic
yang diperlukan
atau kombinasi
analgesic ketika
pemberian lebih
dari satu,
tentukan pilihan
analgesic
tergantung tipe
dan beratnya
nyeri
- pilih rute IV,
IM untuk
pengobatan nyeri
-berikan
analgesic tepat
waktu terutama
saat nyeri hebat.

2. Ketidakseimbangan nutrisi - nutritional 1. nutrition - kaji adanya


kurang dari kebutuhan tubuh status, food and management alergi makanan
b/d intake yang tidak adekuat fluid intake - kaji
Definisi: intake, nutrisi tidak Kriteria hasil: kemampuan
cukup untuk keperluan -adanya pasien untuk
metabolisme tubuh peningkatan mendapatkan
Batasan karakteristik: berat badan nutrisi yang
- dilaporkan adanya intake sesuai dengan dibutuhkan
makanan yang kurang tujuan -yakinkan diet
-mudah merasa kenyang sesaat -mampu yang dimakan
setelah mengunyah makanan mengidentifikasi mengandung
- keengganan untuk makan kebutuhan nutrisi serat tinggi
- nyeri abdominal dengan atau -adanya -monitor jumlah
tanpa patologi keinginan untuk 1. nutrition nutri dan
makan monitoring kandungan kalori
-tidak adanya -berikan
nyeri abdominal informasi tentang
Kriteria penilaian kebutuhan nutrisi
NOC: -kolaborasi
1. tidak dengan ahli gizi
dilakukan sama untuk
sekali menentukan
2. jarang jumlah kalori dan
dilakukan nutrisi yang
3. kadang dibutuhkan
dilakukan pasien
4. sering
dilakukan
5. selalu -BB pasien
dilakukan dalam batas
normal
-monitor adanya
penurunan berat
badan
-monitor
lingkungan
selama makan
-monitor mual
dan muntah
-monitor kalori
dan intake nutrisi

3. Intoleransi aktifitas -energy 1. energy -observasi


berhubungan dengan conservation management adanya
kelemahan otot -self care: ADL pembatasan klien
Definisi: ketidakcukupan Kriteria hasil: dalam
energi secara fisiologis maupun -berpartisipasi beraktivitas
psikologis untuk meneruskan dalam aktifitas -kaji adanya
atau menyelesaikan aktifitas fisik tanpa factor yang
diminta atau aktifitas sehari- disertai menyebabkan
hari peningkatan kelelahan
Batasan karakteristik: tekanan darah, -monitor nutrisi
-Melaporkan secara verbal darah dan 1. activity dan sumber
adanya kelelahan atau pernafasan. therapy energy yang
kelemahan -mampu adekuat
-respon abnormal dan tekanan melakukan -monitor akan
darah atau nadi terhadap aktivitas sehari- adanya kelelahan
aktifitas hari fisik dan emosi
Kriteria penilaian secara berlebih
NOC:
1. tidak
dilakukan sama -bantu klien
sekali untuk
2. jarang mengidentifikasi
dilakukan aktifitas yang
3. kadang mampu
dilakukan dilakukan
4. sering -bantu untuk
dilakukan memilih aktifitas
5. selalu konsisten yang
dilakukan sesuai dengan
kemampuan fisik
dan psikologis
-bantu untuk
mendapatkan alat
bantuan aktifitas
seperti kursi roda
-kolaborasi
dengan tenaga
rehabilitasi
medical dalam
merencanakan
program terapi
yang tepat.

Anda mungkin juga menyukai