Anda di halaman 1dari 2

1.

Sumber protein dalam kehidupan sehari-hari


a) Protein hewani, seperti daging, susu, ikan, dan telur.
Memiliki kandungan asam amino yang lengkap, namun tinggi lemak dan kolesterol.
Konsumsi sesuai kebutuhan saja untuk mendapatkan manfaat optimal.

b) Protein nabati, seperti kacang kedelai, gandum, kacang polong, dan produk olahan kacang
lainnya (tahu, tempe).
Mengandung proporsi lemak tak jenuh yang lebih banyak ketimbang protein hewani. Kedelai
dan tempe bisa menurunkan kadar kolesterol dan meningkatkan produksi dan sensitifitas
insulin, sehingga kadar kolesterol dan gula darah pun terkontrol.
2. Sumber protein
Nama Gambar Fungsi
Daging  Meningkatkan sistem imun
Kandungan protein mampu
memperbaiki sel tubuh yang rusak
dan meningkatkan fungsi otak.
 Menjaga berat badan
Daging sapi kaya protein sehingga
mampu menahan rasa lapar
 Mempercepat penyembuhan
luka
Protein dalam daging sapi
membantu mempercepat
penyembuhan luka
Susu Susu menjadi salah satu dari
sumber protein berkualitas tinggi
yang sangat baik untuk
pertumbuhan dan kesehatan. Jenis
protein tersebut adalah protein
kasein dan whey.
 Protein kasein bermanfaat
dalam meningkatkan
penyerapan mineral, seperti
kalsium dan fosfor,
 sedangkan protein whey
sangat baik untuk
pertumbuhan dan
pemeliharaan otot.
ikan  Untuk memperbaiki
jaringan yg rusak dan untuk
membangun jaringan baru
 Protein dapat di kabotabolis
menjadi sumber energi atau
dapat menjadi substrat
untuk pembentukan lemak
(liponeogenisis) dan
karbohidrat
(Glukoneogenesis)
 Untuk pembentukan enzim,
hormone dan bahan lain
yang secara biologis sangat
dibutuhkan seperti antibodi
dan haemoglobulin.
Telur Protein dalam telur membantu
menjaga dan memperbaiki jaringan
tubuh, termasuk otot, tulang dan
gigi

Kacang Kandungan protein nabati sangat


kedelai baik bagi pencernaan dan sangat
disarankan kepada para vegetarian
untuk menggantikan asupan protein
hewani yang tidak dikonsumsi
mereka. Manfaat kedelai dengan
kandungan protein yang tinggi
membantu dalam membangun sel-
sel dalam tubuh, terutama pada
anak-anak pada masa pertumbuhan.
Kacang Tingginya jumlah protein yang
polong terkandung dalam kacang polong
bisa
 mempercepat pembentukan
sel, jaringan, otot, dan juga
tulang, sehingga
pertumbuhan dan
perkembangan tubuh akan
lebih maksimal.

Anda mungkin juga menyukai