Anda di halaman 1dari 15

PROPOSAL

SKRIPSI

RANCANG BANGUN MINI WIND TURBIN


DENGAN PEMANFAATAN LIMBAH OUTDOOR AC

Diusulkan oleh:
IRFAN WIDIARTO
(NIM : 20181330080.)

TEKNIK ELEKTRO

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA


2020

1
1. Judul : Wind Turbin Mini Tenga Outdoor Ac
2. Penulis :
a. Nama Lengkap : Irfan Widiarto
b. NIM : 20181330080
c. Fakultas/Program Studi : Teknik/Elektro
d. Nama Perguruan Tinggi : Universitas Muhammadiyah Surabaya
e. Alamat Rumah :
f. No. Telp / HP :
g. Alamat Email :
3. Dosen Pendamping :
a. Nama Lengkap dan Gelar : Anang Widiantoro, ST., MT., IPM
b. NIP / NIDN : 0711127203

Surabaya, April 2019


Penulis

…………………………….
NIM.………………….

Menyetujui:
Ketua Program Studi Dosen Pembimbing
Teknik Elektro

Anang Widiantoro, S.T., M.T., IPM Anang Widiantoro, S.T., M.T., IPM
NIDN.0711127203 NIDN.0711127203

Dekan
Fakultas Teknik

Ir. GUNAWAN, M.T.

2
DAFTAR ISI

Halaman

DAFTAR ISI............................................................................................................. 3

DAFTAR GAMBAR................................................................................................ 4

DAFTAR TABEL..................................................................................................... 5

RINGKASAN PRODUK......................................................................................... 6

BAB I PENDAHULUAN.................................................................................... 7

A. Latar Belakang.................................................................................... 7
B. Rumusan Masalah............................................................................... 7
C. Tujuan Penelitian................................................................................ 8
D. Manfaat Penelitian.............................................................................. 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA.......................................................................... 8

A. Energi Terbarukan.............................................................................. 9
B. Tenaga Hydro (Air)............................................................................ 9
C. Generator............................................................................................ 10
D. Water Pump........................................................................................ 11
E. Power Inverter.................................................................................... 12

BAB III METODE PELAKSANAAN.................................................................. 13

A. Diagram Blok Sistem.......................................................................... 13


B. Diagram Mekanis............................................................................... 14

BAB IV BIAYA DAN JADWAL PELAKSANAAN........................................... 16

A. Anggaran Biaya.................................................................................. 15
B. Jadwal Kegiatan.................................................................................. 15

DAFTAR PUSTAKA............................................................................................... 16

3
DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 DC Hydroelectric Power Micro-Hydro Generator Portable............... 10

Gambar 2.2 Shell Diaphragm Pump....................................................................... 11

Gambar 3.1 Diagram Blok Sistem.......................................................................... 13

Gambar 3.2 Diagram Mekanis Keseluruhan.......................................................... 14

4
DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel4.1 Anggaran Biaya.................................................................................. 15

Tabel4.2 Jadwal Kegiatan.................................................................................. 15

5
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah


Indonesia meningkat pesat sejalan dengan pertumbuhan ekonomi dan pertambahan
penduduk. Sedangkan akses ke energi yang andal dan terjangkau merupakan prasyarat utama
untuk meningkatkan standar hidup masyarakat.
Keterbatasan akses ke energi komersial telah menyebabkan pemakaian energi per kapita
masih rendah dibandingkan dengan negara lainnya. Konsumsi per kapita pada saat ini sekitar 3
SBM yang setara dengan kurang lebih sepertiga konsumsi per kapita rerata negara ASEAN.
Dua pertiga dari total kebutuhan energi nasional berasal dari energi komersial dan sisanya
berasal dari biomassa yang digunakan secara tradisional (non-komersial). Sekitar separuh dari
keseluruhan rumah tangga belum terjangkau dengan sistem elektrifikasi Nasional.
Penggunaan energi terbarukan merupakan alternative untuk membantu kebutuhan
energy salah satunya adalah pembangkit tenaga angin namun hanya lokasi tertentu yang
bepotensi untuk bisa digunakan seperti daerah pesisir pantai dan pegunungan. Dimana daerah
yang memeliki kualitas tekanan angin yang rendah masih belum bisa memanfaatkan karena
factor geografis dan bayaknya bagunan-bangunan yang menurunkan potensi energy angin.
Berdasarkan fenomena diatas maka peneliti mempunyai gagasan untuk memanfaatkan
limbah dari outdoor ac untuk diterapkan sebagai wind turbin mini. Dimana wind turbin dari
outdoor ac ini ditujukan sebagai alternative untuk memgurangi pemakaian energy listrik yg
mudah didapatkan. dimana diharapkan dengan sistem yang akan dikembangkan ini bisa
menjadi alternatif pembangkitan listrik untuk mengurangi penggunaan bahan bakar secara
berlebih.

6
1.2 Rumusan Masalah
Bagaimana pembuatan wind turbin yang dapat dinikmati di setiap rumah-rumah?

1.3 Tujuan Penelitian


1.3.1 Tujuan Umum
Dibuatnya alat Pembangkit Listrik Tenaga angin sebagai salah satu alternatif pembangkit
listrik

1.3.2 Tujuan Khusus


1.3.2.1 Didapatkan hasil output sesuai perencanaan
1.3.2.2 Melakukan uji fungsi alat

1.4 Manfaat Penelitian


1.4.1 Manfaat Teoritis
1.4.1.1 Menambah pengetahuan mengenai energi baru dan terbarukan.
1.4.1.2 Menambah pengetahuan mengenai pemanfaatan angin sebagai salah satu pembangkit
listrik.
1.4.1.3 Sebagai referensi penelitian selanjutnya.

1.4.2 Manfaat Praktis


1.4.2.1 Dengan adanya alat ini diharapkan dapat menambah variasi metode pembangkitan
listrik menggunakan tenaga angin.
1.4.2.2 Penghematan terhadap bahan bakar dalam pembangkitan listrik.

7
BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Energi Terbarukan


Energi terbarukan adalah sumber-sumber energi yang bisa habis secara alamiah. Energi
terbarukan berasal dari elemen-elemen alam yang tersedia di bumi dalam jumlah besar, misal:
matahari, angin, sungai, tumbuhan dsb. Energi terbarukan merupakan sumber energi paling bersih
yang tersedia di planet ini. Ada beragam jenis energi terbarukan, namun tidak semuanya bisa
digunakan di daerahdaerah terpencil dan perdesaan.
Tenaga Surya, Tenaga Angin, Biomassa dan Tenaga Air adalah teknologi yang paling sesuai
untuk menyediakan energi di daerahdaerah terpencil dan perdesaan. Energi terbarukan lainnya
termasuk Panas Bumi dan Energi Pasang Surut adalah teknologi yang tidak bisa dilakukan di semua
tempat. Indonesia memiliki sumber panas bumi yang melimpah; yakni sekitar 40% dari sumber total
dunia. Akan tetapi sumber-sumber ini berada di tempat-tempat yang spesifik dan tidak tersebar luas.
Teknologi energi terbarukan lainnya adalah tenaga ombak, yang masih dalam tahap pengembangan.
(PNPM Mandiri)

2.2 Tenaga Hydro (Air)

Energi tenaga air adalah sumber energi ramah lingkungan yang telah digunakan sejak berabad-
abad lalu. Aliran air diarahkan untuk menggerakkan turbin, yang akan menghasilkan energi listrik.
yang disebut sebagai Energi Tenaga Air.
Kincir air dan energi Hidroelektrik merupakan bentuk-bentuk dari energi tenaga air.
Bendungan Hidroelektrik adalah contoh energi air dalam skala besar. Bahkan 16 % dari energi listrik
dunia disumbang oleh energi tenaga air.
Energi tenaga air mengubah energi potensial yang terdapat di dalam air. Aliran air yang
mengandung energi potensial tersebut, selanjutnya dialirkan ke turbin yang akan menghasilkan
energi listrik.
Berikut beberapa alasan mengapa energi air sangat penting untuk digunakan :
- Indonesia memiliki potensi tenaga air sampai sebesar 62,2 GW termasuk 458 MW potensi
mikro hidro bagi masyarakat pedesaan dan terpencil
- Pembangkit Mini-hidro dapat mengurangi emisi bahan bakar fosil CO sekitar 4.000 2 ton per
tahun.
- Sumber daya energi terbarukan yang bersih dan gratis.
- Tidak ada limbah atau emisi.

8
- Masyarakat akan mendapatkan keuntungan dari peningkatan stabilitas jaringan listrik.
- Sistem Mikro hidro dapat menyuplai listrik tanpa mempengaruhi kualitas air, tanpa
mempengaruhi habitat, dan tanpa mengubah rute atau aliran sungai.
- Emisi CO untuk PLTA 3,65 mini hidro MW 2 adalah 0,88 kg CO /kWh
- Sistem Micro hidro dapat dikombinasi dengan sistem energi surya untuk menghasilkan energi
pada musim dingin, dimana banyak aliran air dan minimnya energi surya. (PNPM Mandiri)

2.3 Generator

Gambar 2.1 Dinamo printer

Spesifikasi :
1. Input 5-24 VDC
2. Rpm 1500

2.4 Outdoor AC
Outdoor adalah salah satu bagian utama AC yang berfungsi mendinginkan bagian paling
panas dari komponen AC split yaitu kondensor. Kipas atau fan outdoor ini juga akan membantu
pembuangan udara panas dan juga untuk mengurangi tekanan yang ada pada refrigerant.

9
Gambar 2.2Shell Diaphragm Pump
(Sumber:https://sea.banggood.com/12V-60W-4LMin-Portable-Mini-High-Pressure-Diaphragm-Water-Self-
Priming-Pump-p-1205966.html?cur_warehouse=CN )

Dengan bantuan alat ini diperoleh semprotan air dengan tekanan yang kuat. Booster ini dapat
menyedot air dan mengeluarkannya dengan kecepatan tinggi.Semprotan berbahan Plastik ABS yang
kuat menahan tekanan air di dalamnya. Yang perlu diperhatikan :

- Pompa ini tidak bisa digunakan untuk menyemprot cairan korosive, bahan kimia mudah
terbakar, dan tidak bisa digunakan untuk menyemprot air yang mengandung bubuk.
- Temperature maksimum air tidak boleh lebih dari 43 derajat celcius / 110 derajat fahrenheit.
Spesifikasi :
Debit Air Maximum Flow : 4.2 L
Daya Dorong 3000
Voltase 12v-24v
Daya / Power Current: 1.6A - 3A
Maximum Flow : 3.6 L
Dimensi Threaded Outer Diameter: 18 Mm
Inner Diameter: 10 Mm

2.5 Power Inverter

10
Power Inverter atau biasanya disebut dengan Inverter adalah suatu rangkaian atau perangkat
elektronika yang dapat mengubah arus listrik searah (DC) ke arus listrik bolak-balik (AC) pada
tegangan dan frekuensi yang dibutuhkan sesuai dengan perancangan rangkaiannya. Sumber-sumber
arus listrik searah atau arus DC yang merupakan Input dari Power Inverter tersebut dapat berupa
Baterai, Aki maupun Sel Surya (Solar Cell). Inverter ini akan sangat bermanfaat apabila digunakan
di daerah-daerah yang memiliki keterbatasan pasokan arus listrik AC. Karena dengan adanya Power
Inverter, kita dapat menggunakan Aki ataupun Sel Surya untuk menggerakan peralatan-peralatan
rumah tangga seperti Televisi, Kipas Angin, Komputer atau bahkan Kulkas dan Mesin Cuci yang
pada umumnya memerlukan sumber listrik AC yang bertegangan 220V ataupun 110V.

Bentuk-bentuk Gelombang yang dapat dihasilkan oleh Power Inverter diantaranya adalah
gelombang persegi (square wave), gelombang sinus (sine wave), gelombang sinus yang dimodifikasi
(modified sine wave) dan gelombang modulasi pulsa lebar (pulse width modulated wave) tergantung
pada desain rangkaian inverter yang bersangkutan. Namun pada saat ini, bentuk-bentuk gelombang
yang paling banyak digunakan adalah bentuk gelombang sinus (sine wave) dan gelombang sinus
yang dimodifikasi (modified sine wave). Sedangkan Frekuensi arus listrik yang dihasilkan pada
umumnya adalah sekitar 50Hz atau 60Hz dengan Tegangan Output sekitar 120V atau 240V. Output
Daya listrik yang paling umum ditemui untuk produk-produk konsumer  adalah sekitar 100 watt
hingga 3000 watt. (Dickson, 2018)

11
BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1 Diagram Blok Sistem

INPUT PROSES OUTPUT

Water Pump Inverter Beban

Air
Micro-Hydro
Baterai
Generator

Gambar 3.1Diagram Blok Sistem

Air pada tempat penampungan akan dipompa menggunakan water pump. Memanfaatkan
tekanan air yang tinggi untuk menggerakkan Micro-hydro Generator. Output dari generator akan
dimasukkan ke baterai untuk disimpan dan selanjutnya tegangan yang masih 12 Vdc akan
dimasukkan ke Inverter untuk dinaikkan menjadi 220 Vac. Keluaran inverter selain digunkan ke
beban juga digunakan untuk menghidupi sistem pembangkitan listrik tenaga air dengan sistem
akuarium ini sendiri.

12
3.2 Diagram Mekanis

Gambar 3.3Diagram Mekanis Keseluruhan

13
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL PELAKSANAAN

1.1 Anggaran Biaya


Tabel 4.1Anggaran Biaya

No Jenis Pengeluaran Perkiraan


Harga

1 Peralatan Penunjang 1,500,000


2 Bahan Habis Pakai 3,000,000
3 Transport 500,000
4 Lain-lain 500,000
Total Biaya 5,500,000

1.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan

Bulan / Minggu
No
Kegiatan I II III IV V
.
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Pengumpulan usulan penelitian                                        
2 Persiapan alat dan bahan                                        
3 Proses perakitan hardware                                        
4 Sinkronisasi hardware dan software                                        
5 Uji coba awal                                        
6 Penilaian awal                                        
7 Uji coba akhir                                        
8 Penilaian akhir                                        
9 Pengujian                                        
10 Evaluasi                                        
11 Penyusunan Laporan                                        

14
DAFTAR PUSTAKA

Dickson (2018). Pengertian Inverter dan Prinsip Kerjanya. (https://teknikelektronika.com/pengertian-


inverter-prinsip-kerja-power-inverter/) diakses pada tanggal 3 April 2019, 10.15

Endonesia (2009). Ide Hayalan : Listrik Tenaga Sirkulasi Air. (http://endonesia-


bebas.blogspot.com/2009/10/ide-hayalan-listrik-tenaga-sirkulasi.html) diakses pada tanggal 2
April 2019, 22.10

Kemenristek RI. 2006. Penelitian, Pengembangan dan Penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi
Bidang Sumber Energi Baru dan Terbarukan untuk Mendukung Keamanan Ketersediaan Energi
Tahun 2025. Jakarta : Kementerian Riset dan Teknologi Republik Indonesia

Newegg.10W F50-12V DC Hydroelectric Power Micro-hydro Generator Portable Water Charger.


(https://www.newegg.com/Product/Product.aspx?Item=17U-000N-00007) diakses pada tanggal
3 April 2019, 11.25

Olx. Shell Diaphragm Pump. (https://www.olx.co.id/iklan/shell-pompa-air-high-pressure-car-


washing-water-diaphragm-pump-IDxOUST.html) diakses pada tanggal 3 April 2019, 13.10

PNPM. Buku Panduan Energi yang Terbarukan. Jakarta : Contained Energy Indonesia

15

Anda mungkin juga menyukai