Anda di halaman 1dari 3

KONTRAK KULIAH PENGAJARAN MIKRO-2021 (KIM-1607)

Pertemua Uraian Materi Pokok No Tagihan tugas


n Absen
1 Materi pembahasan meliputi : Dosen PPT, Mind Mapp,
1 Konsep pengajaran mikro 2. Tujuan pengajaran dan Video link ke
mikro 3. Manfaat pengajaran mikro 4. Model YouTube
pelaksanaan pengajaran mikro
2 Pembahasan meliputi : 1. Keterampilan Bertanya 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
2. Keterampilan Membuka dan menutup pelajaran 4 dan Video link ke
YouTube
3 Latihan individu keterampilan bertanya 5,6,7, Video link ke
8 YouTube
4 Menerapkan keterampilan bertanya 2) 1,2,3, Menilai video
Mendiskusikan dan merefleksikan hasil penerapan 4 teman sejawat , dan
keterampilan bertanya dalam kelompok dan memberikan
merencanakan latihan berikutnya komentar dibuat
dalam PPT, Video
link youtube
5 1. Mengasosiasikan komponen-komponen 5,6,7, PPT, Mind Mapp,
keterampilan menjelaskan 2. Menggambarkan 8 dan Video link ke
konsep keterampilan menjelaskan ke dalam YouTube
sebuah perencanaan kecil 3. Mengasosiasikan
komponen-komponen keterampilan memberi
penguatan 4. Menggambarkan konsep
keterampilan memberikan penguatan ke dalam
sebuah perencanaan kecil
6 1. Menerapkan keterampilan menjelaskan 2. 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
Mendiskusikan dan merefleksikan hasil penerapan 4 dan Video link ke
keterampilan menjelaskan ke dalam kelompok YouTube
7 1) Menerapkan keterampilan memberikan 5,6,7, PPT, Mind Mapp,
penguatan 8 dan Video link ke
2) Mendiskusikan dan merefleksikan hasil YouTube
penerapan keterampilan memberikan penguatan
kelompok
8 1. Mengasosiasikan komponen-komponen 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
keterampilan memberikan variasi 4 dan Video link ke
2. Menggambarkan konsep keterampilan YouTube
memberikan variasi ke dalam sebuah
perencanaan kecil
3. Mengasosiasikan komponen-komponen
keterampilan membimbing diskusi kelompok
kecil
4. Menggambarkan konsep keterampilan
membimbing diskusi kelompok kecil ke dalam
sebuah perencanaan kecil
9 UTS
10 . Menerapkan keterampilan 5,6,7, PPT, Mind Mapp,
memberikan variasi 8 dan Video link ke
2. Mendiskusikan dan YouTube
merefleksi hasil penerapan
keterampilan memberikan
variasi ke dalam kelompok
dan merencanakan latihan
berikutnya
11 1) Menerapkan keterampilan 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
membimbing diskusi 4 dan Video link ke
kelompok kecil YouTube

2) Mendiskusikan dan
merefleksikan hasil penerapan
keterampilan membimbing
diskusi kelompok kecil
dalam kelompok dan
merencanakan latihan
berikutnya
12 (1) Mengasosiasikan komponen-komponen 5,6,7, PPT, Mind Mapp,
keterampilan mengelola kelas 2) Menggambarkan 8 dan Video link ke
konsep keterampilan mengelola kelas ke dalam YouTube
sebuah perencanaan kecil 3) Mengasosiasikan
komponen-komponen keterampilan mengajar
kelompok kecil dan perorangan 4)
Menggambarkan konsep keterampilan mengajar
kelompok kecil dan perorangan ke dalam sebuah
perencanaan kecil
13 (1) Menerapkan keterampilan mengelola kelas 2. 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
Mendiskusikan dan merefleksikan hasil penerapan 4 dan Video link ke
keterampilan mengelola kelas dalam kelompok YouTube

14 1. Menerapkan keterampilan mengajar kelompok 5,6,7,


kecil 8
2. Mendiskusikan dan merefleksikan hasil
penerapan keterampilan mengajarkan kelompok
kecil dalam kelompok dan merencanakan latihan
berikutnya
15 (1) Membuat perencanaan pembelajaran untuk 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
satu kali pertemuan 4 dan Video link ke
2. Menerapkan perencanaan pembelajaran dalam YouTube
pembelajaran micro teaching sesuai perencanaan
yang dibuat secara perorangan
16 (1) Menunjukkan performa yang 5,6,7, PPT, Mind Mapp,
terbaik dalam ujian mengelola 8 dan Video link ke
pembelajaran secara utuh sesuai YouTube
kriteria penilaian
17 (1) Menunjukkan performa yang terbaik dalam 1,2,3, PPT, Mind Mapp,
ujian mengelola pembelajaran secara utuh sesuai 4 dan Video link ke
kriteria penilaian YouTube

18 UAS

Anda mungkin juga menyukai