Anda di halaman 1dari 6

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

1. Anda seorang Auditor sedang melaksanakan audit sebuah Rumah Sehat MAJU AJA
DULU. Diketahui nilai Persediaan obat dalam Laporan Keuangan adalah sebesar Rp.
88.546.400,-. Kepala Bagian Akunting memberikan Daftar Persediaan sebagai Berikut:

Kode Jumlah Harga Satuan


Nama Barang Kemasan Total ( Rp )
Barang Unit (Rp)

CL08 Actrafid Novolet 3 ml Amp


262 244.000 …...........................

CH31 Epinephrine HCl amp 0,1 % 1 ml Amp


170 18.320 …...........................

BS19 Furosemida amp 10 mg/ml 2 ml Amp


80 10.350 …...........................

BK26 Glurenorm tablet Tablet


83 14.000 …...........................

Hydrochlorthiazide tablet 25 mg Tablet


0C42
(HCT) 83 75.000 …...........................

OC41 Infusan R + D Kolf


75 125.000 …...........................

WD29 Kandistatin drop fls


150 23.500 …...........................

AN18 KCl sol 7,46 % w/v 25 ml fls


92 3.500 …...........................

AD89 Tramadol kapsul (Askes) Tablet


10 6.700 …...........................

  TOTAL        

Hasil perhitungan persediaan RUMAH SEHAT MAJU AJA DULU adalah sebagai berikut :
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

Kuantitas
Kuantitas satuan
Kode satuan menurut
Nama Barang menurut kartu
Barang perhitungan
persediaan
fisik persediaan

CL08 Actrafid Novolet 3 ml 262 282

CH31 Epinephrine HCl amp 0,1 % 1 ml 168 162

BS19 Furosemida amp 10 mg/ml 2 ml 80 80

BK26 Glurenorm tablet 83 93

Hydrochlorthiazide tablet 25 mg
0C42
(HCT) 83 83

OC41 Infusan R + D 75 70

WD29 Kandistatin drop 150 150

AN18 KCl sol 7,46 % w/v 25 ml 92 92

AD89 Tramadol kapsul (Askes) 10 10

selisih yang terjadi dalam penghitungan fisik persediaan di cari penyebabnya oleh anda bersama kepala bagian
akunting dan saudara Andi (bagian gudang). Penjelasan selisih adalah sebagai berikut :

-
saat perhitungan fisik diketahui bahwa klien menyimpan barang milik pasien berupa 20 amp Actrafid
Novolet 3 ml. Obat tersebut diperoleh pada tanggal 28 Desember 2018 dan akan dan akan diambil
kembali oleh pasien yang bernama tuminah.

-
Pada tanggal 28 Desember 2018 telah diambil 6 amp Epinephrine HCl amp 0,1 % 1 ml untuk
dipinjam oleh bagian apotik tapi belum dikembalikan

Pada tanggal 31 Desember 2018 telah dikembalikan 10 tablet Glurenorm yang dibeli oleh Apotik Dua
Saudara tanggal 27 Desember 2018 karena cacat. Barang yang dikembalikan sampai di gudang
klien pada jam 17.30 namun gudang sudah tutup. Barang untuk sementara diletakkan pada halaman
gudang dan baru dimasukkan keesokan paginya. Kepala Bagian Akunting belum menerima informasi
ini sampai saat perhitungan fisik dilakukan.
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

-
Pada tanggal 31 Desember 2018 telah membeli 5 Kolf dari PT. Sehat Selalu . Pesanan belum
datang sampai saat perhitungan fisik dilakukan. Tetapi kepala bagian akunting telah mencatat
pembelian tersebut pada tanggal 31 Desember 2018.

Diminta :
Buatlah Penyelesaian Audit dengan format program audit yang telah tersedia!
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

Lembar jawaban 1
Kantor Akuntan Publik SAYA PUNYA
Client : PT MAJU AJA DULU
Balance Date / Period : 31 Desember 2018
Top Schedule : Perhitungan fisik persediaan
Index : FF1

Nama Barang Jumlah


Total per
(Persediaan/nomor Harga satuan Unit Jumlah per
klien Fisik Selisih (Rp.)
kode, jika ada) Audit (Rp.)
Actrafid Novolet 3 ml

Epinephrine HCl amp


0,1 % 1 ml
Furosemida amp 10
mg/ml 2 ml
Glurenorm tablet

Hydrochlorthiazide
tablet 25 mg (HCT)
Infusan R + D

Kandistatin drop

KCl sol 7,46 % w/v 25


ml
Tramadol kapsul
(Askes)

- - -

Description :

Conclusion :

Prepared by Reviewed by
Initial : Initial :

Date : Date :
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

Lembar Jawaban 2
Kantor Akuntan Publik SAYA PUNYA
Client PT. MAJU AJA DULU
Balance Date / Period :31 Desember 2018
Top Schedule : persediaan
Index :F

Ref. Per Book PARE Audited


Keterangan
KK 31 Desember 2018 Dr Cr 31 Desember 2018
Actrafid Novolet 3 ml

Epinephrine HCl amp 0,1 % 1


ml
Furosemida amp 10 mg/ml 2
ml
Glurenorm tablet

Hydrochlorthiazide tablet 25
mg (HCT)
Infusan R + D

Kandistatin drop

KCl sol 7,46 % w/v 25 ml

Tramadol kapsul (Askes)

Jumlah

Description :

Conclusion :

Prepared by Reviewed by
Initial : Initial :

Date : Date :

2. Jelaskan Tujuan dari Audit Elektronik Data Proses (Audit EDP) !


FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA

UJIAN AKHIR SEMESTER


GANJIL TA. 2020/2021
MATA KULIAH : PEMERIKSAAN AKUNTANSI I
PRODI : Akuntansi
DOSEN : Maidani, SE.,M.Ak
HARI/TANGGAL :
WAKTU :
KELAS/SEMESTER :
SIFAT UJIAN : tertutup

3. Berikan contoh skema kecurangan laporan keuangan !


4. Jelaskan tahapan dalam perencanaan dan merancang pelaksanaan proses audit !
5. Jelaskan yang dimaksud dengan Asersi dalam audit !
“kemanfaatan itu bukan dari nilai akhir, tetapi proses mendapatkan nilai itu sendiri
= Selamat Mengerjakan=

Anda mungkin juga menyukai