Anda di halaman 1dari 13

ASISTENSI BIOMEDIK I

BAGIAN FISIOLOGI

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2017
JADWAL ASISTENSI FISIOLOGI

NO TANGGAL ASISTENSI WAKTU KETERANGAN


.
1. Rabu, 27 September 15.30-selesai -Homeostasis
2017 -Keseimbangan Cairan dan Asam Basa
-Biolistrik
(TP 1)
2. Kamis, 28 September 06-30-07.30 -Responsi Homeostasis,
2017 Keseimbangan Cairan Tubuh,
Biolistrik
-kumpul TP 1
3. Jumat, 29 September -06.30-07.30 -Fisiologi saraf
2017 -Fisiologi Muskuloskeletal
-15.30-selesai (TP2)
-Responsi materi Fisiologi saraf dan
Muskuloskeletal
3. Sabtu, 30 september 09.10-11.40 -Kumpul TP2
2017 -Asistensi Praktikum Cairan Tubuh 1 & 2

4. Senin, 02 oktober 2017 14.40-15.30 Asistensi Praktikum Refleks Fisiologis

5. Selasa, 03 oktober 2017 13.00-15.30 Diskusi dan Pelaporan Hasil Praktikum


(Kumpul Laporan Praktikum Cairan Tubuh
dan Refleks)
TATA TERTIB PRAKTIKUM

 Mahasiswa peserta praktikum diwajibkan mempunyai buku pegangan


kegiatan praktikum (BPKB) dan harus membawanya pada setiap kegiatan
praktikum
 Mahasiswa harus sudah ada dalam ruangan praktikum (sesuai dengan
pembagian kelas dan kelompoknya)paling lambat lima menit sebelum
praktikum dimulai.Bagi yang terkambat harus melapor terlebih dahulu.
 Mahasiswa peserta praktikum (praktikan) diwajibkan:
 Mengenakan jas praktikum dilengkapi dengan papan nama.
 Membawa perlengkapan praktikum lainnya yan telah ditentukan oleh
instruktur sesuai dengan jenis praktikum.
 Setiap praktikum harus mengetahui terlebih dahulu hal yang berhubungan
dengan praktikum yang akan dilaksanakannya.
 Setiap praktikan,wajib melakukan seluruh praktikum yang di
jadwalkan.Bagi yang berhalangan segera melaporkan diri kepada asisten
yang bersangkutan
 Mahasiswa telah dianggap syah menyelesiakan suatu praktikum bila telah
mendapat pengesahan (tanda tangan paraf)oleh asisten/ instruktur yang
bersangkutan. Pada tempat yang disediakan pada buku pegangan
kegiatan praktikum (BPKP)
 Di ruang praktikum, praktikan tidak boleh merokok, membuat keributan
dan hal lain yang mengganggu jalannya praktikum.
 Laporan praktikum selambat-lambatnya dimasukkan tiga hari sesudah
melakukan praktikum.

Sebelum mengikuti kegiatan Praktikum Fisiologi, setiap mahasiswa diharuskan :


 Membaca Penuntun Praktikum serta membuat ringkasan praktikum yang
akan dilakukan (dalam selembar kertas/ praktikum)
 Mengikuti responsi praktikum pada setiap praktikum dan menyerahkan
jawaban responsi sebelum meninggalkan laboratorium
 Menyediakan peralatan yang harus dibawa oleh masing-masing regu atau
peserta praktikum.

Pada saat Praktikum Fisiologi, setiap mahasiswa :


 Mahasiswa harus sudah ada dalam ruangan praktikum (sesuai dengan
pembagian kelas dan kelompoknya) paling lambat 5 menit sebelum
praktikum dimulai. Bagi yang terlambat, wajib melapor terlebih dahulu
kepada asisten masing-masing.
 Diharuskan berpakaian, berpenampilan dan bertingkah laku yang baik
dan sopan. Selama proses praktikum berlangsung, mahasiswa tidak
diperkenankan memakai celana jeans, baju kaos (T-Shirt) dan sandal.
Mahasiswa pria yang berambut panjang tidak diperkenankan mengikuti
semua kegiatan praktikum . Mahasiswa cewek yang tidak memakai jilbab
diharuskan untuk mengikat rambutnya.
 Seluruh mahasiswa dilarang memanjangkan kuku jari-jari tangannya lebih
dari 1 mm.
 Pada setiap kegiatan praktikum mahasiswa diharuskan mengenakan jas
laboratorium yang bersih dengan papan nama serta wajib dikancingkan.
Bagi mahasiswi berjilbab, jilbabnya harus dimasukkan ke bagian dalam
jas laboratorium.
 Tidak boleh meletakkan tas, buku dan lain-lain barang yang tidak
dibutuhkan di atas meja kerja selama proses praktikum berlangsung.

Pada saat Praktikum Fisiologi, setiap mahasiswa :


 Diwajibkan menjaga ketertiban dan kebersihan lingkungan laboratorium,
umumnya meja kerja. Buanglah sampah pada tempatnya
 Diwajibkan berpartisipasi aktif pada semua kegiatan praktikum, termasuk
mengikuti responsi praktikum
 Diwajibkan bekerja dengan hati-hati mengingat bahaya infeksi dan
kebakaran. Dilarang keras bercanda di laboratorium
 Tidak diperkenankan makan, minum, merokok atau memoleskan
kosmetik di dalam ruangan praktikum selama kegiatan praktikum
berlangsung
 Dilarang keras menggunakan handphone ataupun gadget lainnya pada
saat proses praktikum berlangsung.Handphone disilentkan serta tidak
diperkenankan mengambil gambar di dalam laboratorium kecuali ada
instruksi langsung dari asisten.
FORMAT TUGAS PENDAHULUAN

1. TP DIKUMPULKAN PADA SATU MAP BENING DENGAN WARNA


YANG DITENTUKAN MASING-MASING ASISTEN, DISUSUN DENGAN
RAPI MENGGUNAKAN KLIP KERTAS

2. TP DITULIS TANGAN DAN HARUS BISA TERBACA , TIDAK KOTOR,


TIDAK TERCORET, TIDAK KUSUT, TINTA BERWARNA BIRU (WAJIB)

3. MENGGUNAKAN SUMBER YANG JELAS (WAJIB)

4. ADAPUN ISI DARI MAP SBB:


a) COVER UTAMA (diprint) times new roman, font size 14, kertas A4s
b) KARTU KONTROL
c) COVER TIAP TP (pakai logo UHO ukuran 4x4)
d) ISI TP (margin 4433, SOAL dan JAWABAN)

BATAS PENGUMPULAN TP MAKSIMAL PUKUL 06.30 PADA HARI SETELAH


TP DIBERIKAN
*COVER UTAMA
TUGAS PENDAHULUAN
FISIOLOGI BIOMEDIK 1

Foto 3x4

NAMA :
NIM :
KELOMPOK :
NAMA ASISTEN :

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2017
TUGAS PENDAHULUAN ILMU GIZI
BLOK BMD

NAMA : I DEWA AYU MEYTA PUTRI S


NIM : K1A117041
KELOMPOK :6

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2017
Format Kartu Kontrol TP

3x4

Foto
berwarna

Nama :

NIM :

Kelompok :

Nama Asisten :

No. Tanggal Judul Paraf


FORMAT LAPORAN PRAKTIKUM

1. Laporan praktikum akhir dijilid sesuai dengan warna yang ditentukan


masing-masing asisten menggunakan kertas HVS ukuran A4s.
2. Format tulisan laporan:
a. margin : 4,4,3,3
b. Ditulis tangan dan harus bisa terbaca, tidak koto, tidak tercoret,
tidak kusut, tinta berwarna biru (wajib)
3. Setiap judul praktikum diberi cover
4. SUSUNAN LAPORAN SBB:

PRAKTIKUM FISIOLOGI
BAB I Pendahuluan
A. Latar Belakang (dilarang keras mengambil sumber dari penuntun)
B. Tujuan Praktikum
BAB II Tinjauan Pustaka
(min. 3 sumber,dapus, dilarang keras mengambil dari blogspot, metode
HARVARD)
BAB III Metode Praktikum
A. Alat dan Bahan
B. Cara Kerja
BAB IV Hasil dan Pembahasan
A. Hasil
B. Pembahasan
BAB V Penutup
A. Simpulan
B. Saran
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN SUMBER
kelompok 1 Kelompok 2
No No
. Nim Nama . Nim Nama
1 K1A1 12 008 Intan Hastuti Udin 1 K1A1 12 128 Astri Yustina Kambu
2 K1A1 13 048 Putri Dwiyani 2 K1A1 13 063 Wa Ode Amalia Febrianti
3 K1A1 14 003 Ahmad Salim Taano 3 K1A1 14 007 Andi Uznul Alriansyah
4 K1A1 14 026 Muhamad Faklun Badrun 4 K1A1 14 029 Muhamad Irvan Albab
5 K1A1 14 121 Putri Rahayu Munandari 5 K1A1 14 141 Eka Purnamasari
6 K1A1 16 071 Nishar Rakhman Ardiansyah L 6 K1A1 16 030 Waode Rizki Amelia
7 K1A1 16 087 Galih Agung Prasetiyo 7 K1A1 16 066 Arief Sahrizal Sahyunu
8 K1A1 16 099 Sry Aulya Firdayani Haerun 8 K1A1 16 083 Idfi Muqtadir Sakti
9 K1A1 16 127 Fika Friezkillah 9 K1A1 16 090 Rizki Maulidah Rahmawati
10 K1A117001 Abda Fikhi Fadhillah 10 K1A117005 Andi Achmad Rizal
11 K1A117002 Ahmad Fadhil Syahbani 11 K1A117009 Fakhri Fajar Muntashir
12 K1A117003 Al Avief Nur Achdiat M 12 K1A117014 Miranda Septiani
13 K1A117006 Anisah Aryani Subaera 13 K1A117016 Mutiara Nurzani
14 K1A117007 Annisa Maharani 14 K1A117017 Nur Afifah Febriyanti
15 K1A117008 Aulia Rahmadani 15 K1A117018 Nur Afni Jusman
16 K1A117010 Fanny Fauziah 16 K1A117019 Nur Halifah Masra
17 K1A117012 Indah Sari Putri Wekoila 17 K1A117020 Nur Septiani
18 K1A117033 Andi Muhammad Alif Akbar Tawil 18 K1A117045 Muhammad Rivan Fadillah Azis
19 K1A117037 Fahrul Rahman 19 K1A117051 Ramli
Kelompok 3 Kelompok 4
No No
. Nim Nama . Nim Nama
1 K1A1 14 017 Habri Tri Sakti 1 K1A1 13 040 Mutmaina
2 K1A1 14 092 Siti Herdianty Lestari 2 K1A1 14 018 Hadiyoga Pratama Putra
3 K1A1 15 002 Ainun Uluwiyah Fitra Noor 3 K1A1 14 044 Sitti Nur Santriawati
4 K1A1 15 087 Muhammad Alfian Rahman 4 K1A1 16 001 Abdul Aziz Manan
5 K1A1 15 097 Nur Azizah Aulia 5 K1A1 16 019 Siti Nurjaha Taiso
6 K1A1 16 038 Nurfadillah Azan Bakri 6 K1A1 16 034 Melan Cindy Claudia
7 K1A1 16 082 Rama 7 K1A1 16 072 Faldi Magribi
8 K1A1 16 126 Grace Barre Allorerung D 8 K1A1 16 125 Shalni Nurul Izha
9 K1A117004 Amin Rifail 9 K1A117011 Ilham Saputra Juni
10 K1A117013 Jeri Rezka Tri Sakti 10 K1A117026 Suhendri
11 K1A117015 Muhammad Anzal Mubaraqah R 11 K1A117028 Syawal Nurdianzah
12 K1A117024 Restuaji Bagas Khairul Umam 12 K1A117032 Andi Abdul Azis
13 K1A117021 Nurhasanah Damhar 13 K1A117029 Ummi Kalsum Arif
14 K1A117022 Puji Lestari 14 K1A117030 Wa Ode Astika Tamsila
15 K1A117023 Reski Vinalia Agaus 15 K1A117031 Wa Ode Siti Zurrahmah
16 K1A117025 Sitti Mujahidah 16 K1A117034 Ayu Banawia Salina
17 K1A117027 Sulastri 17 K1A117035 Dewi Sartika
18 K1A117087 Rizki Aji Nugroho 18 K1A117093 Jonathan Jeremia Joshua Yaas
Kelompok 5 Kelompok 6
No. Nim Nama No. Nim Nama
1 K1A1 14 124 Apriani Sumarto Rumansara 1 K1A1 13 148 Andi Irmayasari. B
2 K1A1 14 061 La Ode Muhammad Widodo 2 K1A1 14 088 Yeremia Maruli Togatorop
3 K1A1 15 047 Wa Ode Suharni 3 K1A1 15 022 La Ode Mujahiddin Marjan
4 K1A1 16 073 Aras Sita Putri Ardiyan. H 4 K1A1 15 065 Era Utari
5 K1A1 16 063 Muhammad Zul Iman Sufian 5 K1A1 16 061 Aisyah
6 K1A117038 Fathur Rahman 6 K1A117043 Maulidya Makmur
7 K1A117036 Ditha Arisqa Nasir 7 K1A117044 Miftahuljjanah
8 K1A117039 Frily Indar Argadita 8 K1A117046 Ni Ketut Citra Etika Sari
9 K1A117040 Gita Ananda 9 K1A117047 Nisrina Azzahra Khairunnisa
10 K1A117041 I Dewa Ayu Meyta Putri Sandradevi 10 K1A117048 Nur Indahsari Dahlan
11 K1A117042 Indira Kusuma wardani 11 K1A117058 Alfath Akbar J. Dundu
12 K1A117049 Nur Wahda Kusmiah 12 K1A117068 Haerunnisa
13 K1A117050 Puspita Ainun Dwi Putri Riali 13 K1A117069 Handriani
14 K1A117052 Santry Dewi Pratiwi 14 K1A117070 Indah Lestari Tadjuddin
15 K1A117053 Shifa Ali Jannatin 15 K1A117075 Nabila Shaddad
16 K1A117054 Wa Ode Afifa Zain 16 K1A117076 Nafrah Amalia
17 K1A117066 Febriski Okta Bimantara S 17 K1A117083 R. Akhmad Difa Azizi Marzuki
18 K1A117071 La Ode Muhammad Albar 18 K1A117086 Ririn Afrianto

Kelompok 7 Kelompok 8
No No
. Nim Nama . Nim Nama
1 K1A1 13 088 Noviana Suko Betteng 1 K1A1 13 096 Trianti Para
2 K1A1 14 111 Alfitrayana Waode Khairunnisa 2 K1A1 14 113 Muh. Ayatullah Hujjatul Islam
3 K1A1 15 063 Dian Indra Malik Rusli 3 K1A1 15 047 Wa Ode Suharni
4 K1A1 16 040 Marchelino Christian Sitepu 4 K1A1 16 069 Adinda Rahmadani Lubis
5 K1A1 16 068 Fauziah Salim 5 K1A1 16 045 Muhammad Rahmatul Fachrul
6 K1A117062 Dian Rahma Sari 6 K1A117055 Wa Ode Arinah Musfirah
7 K1A117063 Dita Hardianti 7 K1A117056 Adellya Febriyani Hadini
8 K1A117064 Elviren Constanty Adi 8 K1A117057 Afia Nindya Pratiwi Asba Suba
9 K1A117065 Fanda Indiana Novita Natsir 9 K1A117059 Alfiyyah Hastari Syaf
10 K1A117067 Fitri Dwi Wahyuni 10 K1A117061 Dhea Annisa Kirana
11 K1A117074 Muhammad Taqwin 11 K1A117072 La Ode Muhammad Razil
12 K1A117077 Nilam Nabilah Kusuma 12 K1A117073 Muhamad Rifki Hidayat
13 K1A117078 Nur Muhammad Ramadhan Usman 13 K1A117085 Rahmawati
14 K1A117079 Nur Shobrianti Rahyatmin Manek 14 K1A117088 Sitti Nur Fadila
15 K1A117081 Nurul Amalia Pratiwi 15 K1A117089 Yerinda Ramadhani
16 K1A117082 Nurul Arifa 16 K1A117091 Nera Zahra
17 K1A117084 Raden Ajeng Lisya Anggraeni S 17 K1A117092 Atris Theresia Yeimo
18 K1A117090 Yoghi Adi Pratama 18 K1A117094 Rochnald M. Willson Pigay

Anda mungkin juga menyukai