Anda di halaman 1dari 2

Nama : Keitaro Lazuardi Borneo Rafi

NIM : 1801035200
Jurusan : Akuntansi
Kelas : Etika Bisnis & Profesi AK/E

Kasus Bulog (Badan Urusan Logistik)

A. Saya setuju bahwa awal mula pendirian Bulog merupakan wujud


implementasi atas sistem ekonomi pancasil, yaitu berusaha untuk menjaga
nasib, keadilan, juga kesehjateraan rakyat kecil dimana terdapat pada sila ke 2
& 5. Dengan mempertahankan harga hasil pertanian agar selalu stabil dan
memborong hasil tani dengan harga yang baik, diharapkan masyarakat kecil
dapat sehatera.

B. Peran Bulog saat ini tidak dapat lagi dirasakan oleh mayoritas rakyat kecil,
karena sistem bisnis bulog yang saat ini sudah berubah dan berorientasi hanya
kepada keuntungan atau laba. Hal ini bisa terjadi karena kalangan Pejabat
Bulog yang juga terfokus kepada materialitas, yang mengindikasikan pejabat
tersebut belum memahami makna sepenuhnya mengenai Hakikat manusia
yang seharusnya lebih terfokus kepada Tuhan sebagai dasar kehidupan, selain
itu tidak memahami sepenuhnya mengenai etika tentang mana yang baik atau
mana yang tidak baik. Hal ini tentu sangat bertentangan dengan sistem
ekonomi pancasila pada sila ke 1, 2, & 5 yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa,
Kemanusiaan yang adil dan beradab, Keadilan social bagi seluruh rakyat
Indonesia.

C. Bulog sangat dibutuhkan untuk kesehjateraan masyarakat kecil, saat ini peran
Bulog sudah minim dirasakan karena banyaknya oknum pejabat Bulog yang
hanya memanfaatkan Bulog sebagai tempat memperkaya diri mereka sendiri.
Suatu Badan usaha akan baik bila pejabat yang didalamnya mengerti secara
penuh mengenai Hakikat dirinya. Untuk itu Bulog sebenarnya masih sangat
dibutuhkan demi tercapainya kesehjateraan masyarakat akan tetapi bila
pemerintah mampu menempatkan pejabat yang bersih dan mengetahui
Hakikat dirinya,

Anda mungkin juga menyukai