Anda di halaman 1dari 2

Nama : Marselina oki krismawati

Nim : B19.715

Pertanyaan Kasus Bab 4

1. Berdasarkan kasus bulog dapat diketahui bahwa terdapat pelanggaran etika bisnis yang
tidak sesuai dengan implementasi Pancasila.
 Implementasi sila 1 : ada banyal hal yang terjadi di bulog seperti kasus korupsi,
hal tersebut sangat bertentangan dengan ajaran agama. Tidak satupun agama yang
mengajarkan umatnya melakukan tindak criminal seperti korupsi.
 Implementasi sila 2 : kaus korupsi yang terjadi pada Subsidi pangan rakyat
miskin. Hal ini melanggar sila ke 2 karena termasuk dalam pelanggaran HAM.
Karena pada dasarnya, setiap manusia memiliki martabat yang sama.
 Implementasi sila 3 : perpecahan antara pejabat bulog dengan rakyat kecil yang
tertindas. Hal ini membuktikan tidak terwujudnya “Persatuan Indonesia”
 Implementasi sila 4 : bulog yang bekerja secara kotor dan banyak melakukan
korupsi serta penindasan menyebabkan tidak adanya kepercayaan rakyat terhadap
pejabat.
 Implementasi sila 5 : pelanggaran kasus Bulog yang membawa ketidakadilan bagi
sebagian masyarakat kecil, namun bulog juga memberika manfaat bagi rakyat
secra keseluruhan. Hal ini terbukti saat penyaluran raski di seluruh Indonesia.
2. Berdasarkan fungsi bulog yang ingin dicapai oleh pemerintah untuk menyejahterakan
kebutuhan pangan masyarakat. Tetapi pada kenyataannya, bulog tidak menjalankan
fungsinya.
Fakta yang terjadi
 Perubahan bentuk hukum bulog yang awalnya adalah lembaga pemerintah
menjadi perusahaan umum, seperti yang kita ketahui setiap perusahaan ada target
keuntungan harus dicapai.
 Terjadinya korupsi oleh pejabat bulog.
 Fungsi bulog yang bergeser, kini bulog lebih berorientasi pada keuntungan.
Sehingga merugikan petani atau rakyat kecil.
3. Menurut saya keberadaan bulog masih dibutuhkan. Hanya saja harus dilakukan
perubahan paradigma terhadap lembaga itu. Kita sebagai masyarakat kecil butuh bulog
yang jujur dan tanggung jawab.mengambil tindakan yang diperlukan untuk mencegah
atau menanggulangi gejala kekurangan pangan, keadaan darurat atau spekulasi
(manipulasi) dalam pengadaan dan peredaran pangan

Anda mungkin juga menyukai