Anda di halaman 1dari 2

MODUL I

Pertemuan Ke-3

Kelas : IX
Mata Pelajaran : Matematika
Semester : II (Dua)
Tahun Ajajaran : 2020/2021

KEKONGRUENAN DAN KESEBANGUNAN DUA BANGUN

A. Kompetensi Dasar
3.6 Menjelaskan dan menentukan kesebangunan dan kekongruenan antar bangun datar.

B. Tujuan Pembelajaran
a. Menyelesaikan masalah sehari-hari berdasarkan hasil pengamatan yang terkait penerapan konsep
kekongruenan bangun datar segi banyak, jika diberikan permasalahan terkait.
b. Menyelesaikan masalah sehari-hari berdasarkan hasil pengamatan yang terkait penerapan konsep
kesebangunan bangun datar segi banyak, jika diberikan permasalahan terkait.

C. Materi Pembelajaran
 Konsep
1. Contoh dua bangun yang kongruen

2. Contoh dua bangun yang tidak kongruen

 Syarat Dua segitiga Sebangun


D. Perhatikan contoh soal
Sebuah pohon yang tingginya 12 m memiliki byangan sepanjang 15 m di atas tanah mendatar. Berapa
panjang bayangan tiang yang tingginya 5,2 m ?
Jawab :
tinggi pohon bayangan pohon
=
tinggi tiang bayangan tiang
12 15
=
5,2 bayangan tiang
Bayangan tiang = (15 x 5,2)/12
Bayangan tiang = 6,5 m

Anda mungkin juga menyukai