Anda di halaman 1dari 1

Nama : MUHAMMAD MALIKUL HUSNA

No : 24
Kelas : XII MIPA 1

MUTASI PADA MAKHLUK HIDUP

1. MUTASI PADA TUMBUHAN

Nama Tumbuhan : Jagung (Zea mays)


Penyebab Mutasi : Radiasi Sinar X
Jenis Mutagen : Mutagen fisika
Nama Mutan : Jagung poliploidi
Keterangan :
Poliploidi adalah kondisi pada suatu organisme
yang memiliki set kromosom (genom) lebih dari
sepasang.

2. MUTASI PADA HEWAN

Nama Hewan : Kupu-kupu


Penyebab Mutasi : Radioaktif
Jenis Mutagen : Mutagen fisika
Nama Mutan : Zizeeria maha pucat
Ciri - ciri :
o Berwarna pucat
o Bertambahnya jumlah kaki dan antenna
o Berubahnya bentuk sayap (relatif lebih
kecil)
o Bentuk mata tidak teratur

3. MUTASI PADA MANUSIA

Nama Mutan : Sindrom Edward


Penyebab Mutasi : Trisomi pada kromosom
nomor 18 sehingga memiliki 47 kromosom
dengan kariotipe (45 A + XX atau 45 A + XY)
Jenis Mutagen : Mutagen biologi
Ciri – ciri :
o Bentuk kepala panjang
o Bentuk muka khas
o Jari tangan tumpang tindih
o Pola sidik jari sederhana
o Dada pendek dan lebar
o Kelainan jantung dan ginjal
o Berumur pendek

Anda mungkin juga menyukai