Anda di halaman 1dari 2

UTS MATA KULIAH MANAJEMEN BENCANA

Sem/Prodi/Kelas : III/IKM/5
Nama : Sandi Pranata Sembiring
Email : drasssembiring355@gmail.com
HP/WA : 0821-6273-5250

SOAL:
1. Baca dan Analisis UU No. 24 Tahun 2007 Penanggulangan Bencana dari bab satu
sampai akhir JANGAN ANDA LEWATKAN SATU KATAPUN: Buat kesimpulan
anda dalam 1 halaman
2. Baca Buku Manajement Disaster JANGAN ANDA LEWATKAN SATU KATAPUN
: jelaskan apa yang ada harus kuasai jika memang memiliki keterampilan dan sikap
Kemanusiaan supaya berguna bagi masyakat banyak

JAWABAN

1.
 Dalam UU No.24 Tahun 2007 Penanggulangan Bencana Bab I (Ketentuan Umum);
Menjelaskan bahwa bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan
mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan, baik oleh faktor alam
dan/atau faktor non alam maupun faktor manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta
benda, dampak psikologis. Bab ini juga membahas tentang bencana sosial, penyelenggaraan
penanggulangan bencana, kegiatan pencegahan bencana, kesiapsiagaan, peringatan dini,
mitigasi, tanggap darurat bencana, rehabilitasi, rekontruksi, ancaman bencana. Di bab ini
menjelaskan apa itu bencana, apa pencegahannya dan apa pemulihannya.
 Dalam UU No. 24 Tahun 2007 Penanggulangan Bencana Bab II (Landasan, Asas, dan
Tujuan); Di Bab ini menjelaskan penanggulangan bencana berdasarkan Kemanusiaan,
keadilan, kesamaan kedudukan, keseimbangan, ketertiban, kebersamaan, kelestarian
lingkungan hidup, dan ilmu pengetahuan dan teknologi. Prinsip penanggulangan bencana
dengan cepat dan tepat, prioritas, koordinasi dan keterpaduan, berdaya guna dan berasil guna,
transparansi dan akuntabilitas, kemitraan, pemberdayaan, non diskriminatif dan nonproletisi.
Yang dimaksud dari hal tersebut ialah dalam menanggulangkan bencana haruslah bersikap
adil, tidak membedakan kedudukan, dan harus slalu memprioritaskan yang lebih
membutuhkan tanpa memilih yang kaya dan penanggulangan bencana haruslah berlandaskan
pancasila dan UUD Negara Republik Indoneisa 1945.
Dalam Penjelasan umum Undang-undang Nomor 24 Tahun 2007 disebutkan bahwa
Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan Negara yang memiliki wilayah luas dan
terletak digaris khatulistiwa pada posisi silang antara dua benua dan dua samudra dengan
kondisi alam yang memiliki berbagai keunggulan, namun dipihak lain posisinya berada
dalam wilayah yang memiliki kondisi geografis.

2. Yang harus saya laukan jika memiliki keterampilan dan sikap kemanusia agar berguna bagi
masyarakat banyak :

 Karena saya ada di jurusan tenaga kesehatan masyarakat saya seharusnya melakukan
edukasi tentang bencana alam sesuai pengetahuan saya kepada masyarakat sekitar.
 Saya akan dengan senang hati membagikan pengalaman serta pengetahuan saya
mengenai bencana alam kepada masyarakat sekitar agar mereka bisa mengetahui apa
yang harus dilakukan jika terjadi bencana.
 Jika ada bencana alam saya sangat ingin menjadi relawan disana namun pengetahuan
saya masih sangat minim.
 Saya akan mengajak masyarakat untuk mencegah terjadinya bencana dengan
melakukan pembersihan lingkungan sekitar, menjaga penghijauan pepohanan, serta
agar lebih behati-hati dalam penggunaan api.

Anda mungkin juga menyukai