Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Negeri LPMP Jawa Barat


Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik )
Kelas / Semester : VII (tujuh) / Ganjil
Materi Pokok : Bermain Musik Ansambel Sederhana
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit x (3 pertemuan)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengikuti pembelajaran diharapkan peserta didik dapat:

1. Memahami teknik bermain musik sederhana secara perorangan.


2. Memahami teknik bermain musik sederhana secara kelompok.
3. Menjelaskan teknik bermain musik sederhana secara perorangan.
4. Menjelaskan teknik bermain musik sederhana secara kelompok.
5. Menampilkan musik ansambel sederhana yang sejenis

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

3.4 Memahami teknik bermain musik 3.4.1 Mengungkapkan pengertian musik


ansambel sederhana ansambel.
3.4.2 Mengidentifikasi tekhnik bermain
musik ansambel sejenis dan campuran.
4.4 Memainkan musik ansambel 4.4.1 Menampilkan musik ansambel sejenis
sederhana dengan memperhatikan tekhnik bermain
musik yang baik dan benar.

C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Musik Ansambel
a. Pengertian Musik Ansambel
Kata ansambel berasal dari bahasa Perancis. Ansambel berarti suatu rombongan
musik. Sedangkan pengertian ansambel menurut kamus musik, ansambel adalah
kelompok kegiatan musik dengan jenis kegiatan seperti yang tercantum dalam
sebutannya. Jadi, musik ansambel adalah bermain musik secara bersama-sama
dengan menggunakan beberapa alat musik tertentu serta memainkan lagu-lagu
dengan aransemen sederhana.
b. Pengelompokan Music Ansambel

Berdasarkan penyajiannya, musik ansambel dikelompokan menjadi dua:

1. Musik ansambel sejenis, yaitu bentuk penyajian music ansambel yang


menggunakan alat-alat music sejenis. Contoh : ansambel rekorder.
2. Musik ansambel campuran, yaitu bentuk penyajian music ansambel yang
menggunakan beberapa jenis alat music atau bermacam-macam jenis alat music.
Contohnya ansambel pianika, gitar, rekorder, triangle, tamborin, dan simbal.

Berdasarkan peranan dan fungsi alat-alat musik yang digunakan, music ansambel
dikelompokan menjadi 3 macam:

1. Ansambel melodis, yaitu alat music yang digunakan berfungsi untuk


memainkan rangkaian nada-nada yang merupakan melodi lagu. Contohnya
piano, rekorder, pianika, biola, terompet, dan harmonica.
2. Ansambel ritmis, yaitu alat music yang digunakan berfungsi untuk mengatur
irama sebuah lagu. Contohnya tamborin, drum set, triangle, gong, dan gendang.
3. Ansambel harmonis, yaitu alat music yang digunakan bisa berfungsi untuk
memainkan melodi lagu dan juga mengatur irama lagu.

c. Memainkan Musik Ansambel Sejenis


1). Memainkan Alat Musik Rekorder
Rekorder adalah alat musik yang di mainkan dengan cara ditiup. Rekorder
termasuk kedalam jenis alat music melodis.

Bagian-bagian Rekorder :

2). Teknik bermain alat musik Rekorder


▪ Fingering (penjarian)
▪ Blowing (tiupan)
▪ Playing (bermain)

Fingering :
Blowing :
Bernafas yang baik sama seperti kita
bernyanyi yaitu menggunakan pernafasan
diafragma. Untuk menghasilkan tiupan
yang bagus ucapkan seperti kata ”THU”.
Tiupan harus rata jangan terlalu kuat
meniup sehingga memekakkan telinga.
Biasanya nada do (c’) adalah yang paling
susah dibunyikan. Untuk menghasilkan
nada tinggi, lobang oktaf yang ditutup
dengan Ibu Jari tengan kiri, dibuka ½
hingga ¾.

Playing :

Bermain Pola Rekorder dan Lagu “Burung Kaka Tua”

1 1 1 1 1 1
7 7 7 7 7 7
6 6 6 6 6 6
5 5 5 5 5 5
4 4 4 4 4 4
3 3 3 3 3 3
2 2 2 2 2 2
1 1 1 1 1 1
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

Partitur Lagu “Burung Kaka Tua”


D. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan : Pendekatan ilmiah (scientifict approach)
Model : Siklus Eksplorasi, Elaborasi, Konfirmasi
Metode : 1. Ceramah Plus
2. Demonstrasi
3. Curah Pendapat
4. Pemecahan Masalah
5. Diskusi

E. MEDIA DAN SUMBER PEMBELAJARAN


1. Media
a. Laptop
b. LCD Projector
c. Sound Active
d. Video/audio visual
e. Ms. Power Point
f. Alat musik Rechorder

2. Sumber Belajar
a. Buku Lagu Wajib, Lagu Nasional, Daerah, dan Populer
b. Buku Paket Seni Budaya Kelas VII
c. Buku Terampil Bermusik untuk SMP dan MTs
d. Referensi lain yang relevan.
e. Informasi melalui internet (jika tersedia).

F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Pertemuan Ke-1 :

ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
WAKTU

Pendahulua Kegiatan awal pembelajaran oleh guru dapat melakukan 15 MENIT


n aktivitas berikut:
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk
memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas, agar kondusif untuk
mendukung proses pembelajaran dengan cara meminta
peserta didik membersihkan papan tulis dan merapikan
tempat duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku
referensi yang relevan serta alat tulis yang diperlukan.
3. Guru mengajak peserta didik agar selalu mengamalkan
ilmu pengetahuan yang diperoleh di dalam kehidupan
sebagai tanda syukur kepada Tuhan.
4. Guru mengajak peserta didik untuk proaktif dalam
pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang
akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan peserta didik terkait
kegiatan yang akan dilakukan (termasuk di dalamnya
tentang pembagian kelompok kerja peserta didik).
7. Guru menampilkan beberapa permasalahan dalam
kehidupan terkait materi pembelajaran dalam bentuk
gambar atau video.

Kegiatan inti Kegiatan inti pembelajaran siswa dapat melakukan aktivitas


berikut:
Mengamati :
1. Siswa mengamati tayangan video musik ansambel.
2. Guru dapat memberi motivasi sehingga timbul rasa ingin
tahu siswa dalam mempelajari teknik bermain musik 90 menit
ansambel.

Menanya :
1. Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengajukan pertanyaan untuk terkait materi tentang
menampilkan musik ansambel dan musik ansambel
sejenis.
2. Guru menampung pertanyaan peserta didik dan memberi
kesempatan kepada tiap peserta didik atau menunjuk
secara acak peserta didik untuk menjawab pertanyaan
temannya.
3. Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik terkait
materi tentang menampilkan musik ansambel dan musik
ansambel sejenis.

Mengeksplorasi :

1. siswa bereksplorasi dengan cara mengidentifikasi teknik


bermain yang di tayangkan dalam video.
2. Peserta didik mengumpulkan informasi dari tanya jawab
yang dilakukan dan melengkapinya dengan membaca
buku ajar dan buku referensi terkait tentang
menampilkan musik ansambel dan musik ansambel
sejenis.

Mengasosiasi :

1. Guru berdiskusi dengan siswa tentang hasil pengamatan


musik ansambel yang di tayangkan dalam bentuk video.
2. Peserta didik merumuskan tentang menampilkan musik
ansambel dan musik ansambel sejenis.
3. Masing-masing siswa mendiskusikan alokasi waktu
untuk penyelesaian tugas eksplorsi teknik bermain
Musik Ansambel Sederhana.

Mengkomunikasikan :

1. Peserta didik menyampaikan hasil pengumpulan dan


simpulan informasi yang diperoleh.
2. Peserta didik mempresentasikan jawaban secara lisan
atau tulisan mengenai karya yang dikerjakan.
3. Guru memposisikan diri sebagai mentor dan memberikan
penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

Kegiatan Kegiatan penutup pembelajaran oleh guru dapat melakukan 15 menit


Penutup aktivitas berikut:
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran
dan hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya secara
bersama menemukan manfaat langsung maupun tidak
langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung,
2. peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan
materi yang sudah dipelajari.
3. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran,
4. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk
pertemuan berikutnya,
5. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama
sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-
masing.

Pertemuan K-2 :

KEGIATA ALOKASI
DESKRIPSI KEGIATAN
N WAKTU

Kegiatan Kegiatan awal pembelajaran oleh guru dapat melakukan 15 MENIT


Awal aktivitas berikut:
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk
memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas, agar kondusif untuk
mendukung proses pembelajaran dengan cara meminta
peserta didik membersihkan papan tulis dan merapikan
tempat duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku
referensi yang relevan serta alat tulis yang diperlukan.
3. Guru mengajak peserta didik agar selalu mengamalkan
ilmu pengetahuan yang diperoleh di dalam kehidupan
sebagai tanda syukur kepada Tuhan.
4. Guru mengajak peserta didik untuk proaktif dalam
pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang
akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan peserta didik terkait
kegiatan yang akan dilakukan (termasuk di dalamnya
tentang pembagian kelompok kerja peserta didik).
7. Guru menampilkan beberapa permasalahan dalam
kehidupan terkait materi pembelajaran dalam bentuk
gambar atau video.

Kegiatan Kegiatan inti pembelajaran oleh guru dapat melakukan


aktivitas berikut:
Inti Mengamati : 90 menit
1. Guru memberikan wawasan tentang Alat Musik
Rechorder melalui tayangan Ms. Power point dan video
2. Guru mendemonstrasikan teknik bermain rechorder
dengan memainkan pola fingering, blowing dan playing.
3. Siswa melakukan pengamatan dengan cara menonton
slide, video dan demonstrasi guru.
4. Guru dapat memberi motivasi sehingga timbul rasa ingin
tahu siswa dalam mempelajari teknik bermain musik
rechorder.

Menanya :
1. Guru memberi kesempatan kepada peserta didik untuk
mengajukan pertanyaan terkait materi tentang tekhnik
bermain Recorder.
2. Guru menampung pertanyaan peserta didik dan memberi
kesempatan kepada tiap peserta didik atau menunjuk
secara acak peserta didik untuk menjawab pertanyaan
temannya.
3. Guru mengajukan pertanyaan kepada peserta didik terkait
materi tentang menampilkan alat musik rechorder.

Mengeksplorasi :

1. siswa bereksplorasi dengan cara mengidentifikasi teknik


bermain yang di tayangkan dalam slide dan demonstrasi
guru.
2. Peserta didik mengeksplorasi dengan mencoba
memainkan alat musik recorder secara bersama-sama yang
sudah di demonstrasikan guru mengenai teknik bermain
rechorder (Fingering, Blowing dan Playing)
3. Peserta didik melakukan tanya jawab tentang masalah
yang di hadapi bagaimana cara bermain alat musik
rechorder yang baik.
4. Peserta didik mencari sumber lain dan melengkapinya
dengan membaca buku ajar dan buku referensi terkait
tentang menampilkan alat musik rechorder.

Mengasosiasi :

1. Guru berdiskusi dengan Peserta didik tentang hasil


pengamatan dan percobaan alat musik rechorder yang di
tayangkan dalam bentuk video dan demonstrasi.
2. Guru beserta Peserta didik merumuskan tentang kegiatan
penilaian yaitu; menampilkan musik ansambel rechorder
secara berkelompok.
3. Peserta didik mendiskusikan dengan peserta didik lainnya
membuat kelompok untuk menampilkan ansambel
rekorder secara berkelompok.

Mengkomunikasikan :

1. Guru memposisikan diri sebagai mentor dan memberikan


penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik
tentang bermain alat musik rechorder.
Kegiatan Kegiatan penutup pembelajaranoleh guru dapat melakukan 15 menit
Penutup aktivitas berikut:
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran
dan hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya secara
bersama menemukan manfaat langsung maupun tidak
langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung,
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran,
3. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk
pertemuan berikutnya, yaitu Penilaian Keterampilan
dengan membuat kelompok (1 kelompok 8/7 orang) untuk
menampilkan ansambel sederhana lagu “Burung Kaka
Tua”

4. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama


sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.

Pertemuan Ke-3 :

KEGIATA ALOKASI
DESKRIPSI KEGIATAN
N WAKTU

Kegiatan Kegiatan awal pembelajaran oleh guru dapat melakukan 15 MENIT


Awal aktivitas berikut:
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk
memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas, agar kondusif untuk
mendukung proses pembelajaran dengan cara meminta
peserta didik membersihkan papan tulis dan merapikan
tempat duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku
referensi yang relevan serta alat tulis yang diperlukan.
3. Guru mengajak peserta didik agar selalu mengamalkan
ilmu pengetahuan yang diperoleh di dalam kehidupan
sebagai tanda syukur kepada Tuhan.
4. Guru mengajak peserta didik untuk proaktif dalam
pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang
akan dipelajari beserta tujuan pembelajaran yang akan
dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan peserta didik terkait
kegiatan yang akan dilakukan (termasuk di dalamnya
tentang pembagian kelompok kerja peserta didik).
7. Guru menampilkan beberapa permasalahan dalam
kehidupan terkait materi pembelajaran dalam bentuk
gambar atau video.

Kegiatan 1. Guru bersama-sama peserta didik untuk menyiapkan


tempat praktik rekorder.
Inti 2. Masing-masing siswa menyiapkan kelompoknya 90 menit
untuk menampilkan musik Ansambel rekorder.
3. Masing-masing siswa menampilkan kelompoknya
untuk memainkan musik Ansambel rekorder secara
bergilir sesuai urutan penampilan yang sudah di
sepakati.
4. Guru melaksanakan penilaian kepada peserta didik
yang menampilkan ansambel rekorder secara
kelompok.

Kegiatan Kegiatan penutup pembelajaranoleh guru dapat melakukan 15 menit


Penutup aktivitas berikut:
Guru dan siswa Kelas VII melaksanakan evaluasi atas
penampilan siswa memainkan ansambel rekorder
secara kelompok.

G. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Teknik Penilaian :
1. Penilaian Sikap KI 1 dan KI 2 : Jurnal
2. Penilaian Pengetahuan KI 3 : Tes Tertulis
3. Penilaian Keterampilan KI 4 : Unjuk Kerja

Ranah Teknik Bentuk Instrumen


Sikap Observasi Jurnal
Pengetahuan Tes Tertulis Soal Uraian
Keterampilan Unjuk Kerja Tes keterampilan

Mengetahui, Bekasi,.....
Kepala SMP…... Guru Mata Pelajaran

………………………….. …………………………....
NIP. NIP.
Lampiran :

RUBRIK PENILAIAN

1. SIKAP

JURNAL :
No Waktu Nama Siswa Catatan Prilaku Butir Sikap Ket.
.

Catatan : aspek yang diamati

2. PENGETAHUAN

Teknik Penilaian : Tes Tertulis


Bentuk Penilaian : Uraian
Kisi-kisi :

Kompetensi Bentuk Jml


No. Materi Indikator Soal
Dasar Soal Soal

1 3.3 Memahami Musik Ansambel - Siswa dapat menjelaskan Uraian 5


teknik bermain pengertian musik
musik ansambel ansambel
sederhana
- Siswa dapat
mengelompokkan alat
musik berdasarkan
fungsinya
- Siswa dapat menjelaskan
cara memainkan alat
musik sasando
- Siswa dapat
menyebutkan contoh alat
musik kelompok ritmis
- Siswa dapat
mengelompokkan akor
pokok
Butir Soal :

1. Jelaskan pengertian musik ansambel !


2. Kelompokkan alat musik berdasarkan fungsinya !
3. Jelaskan cara memainkan alat musik sasando !
4. Sebutkan 3 contoh alat musik ritmis !
5. Sebutkan tingkatan akor yang termasuk akor pokok !

Jawaban dan Penskoran Soal Uraian

No.
Kunci Jawaban Skor
Soal

1 Musik ansambel adalah suatu penyajian musik secara 30


bersama-sama dengan menggunakan alat musik sederhana.

2 Melodis, harmonis, ritmis 15

3 Dimainkan dengan cara dipetik 20

4 Triangle, kendang, ketipung 20

5 Tingkat I, IV dan V 15

Total Skor Maksimum 100

Rubrik Penilaian Pengetahuan :

Soal no. Keterangan Skor

Jawaban benar dan lengkap 15

1 Jawaban benar, kurang lengkap 10

Jawaban salah 5

Jawaban benar dan lengkap (ada 3 hal) 8

2 Jawaban benar, kurang lengkap (ada 2 hal) 5

Jawaban benar tapi tidak lengkap (ada 1 hal) 2

Jawaban benar dan lengkap 10

3 Jawaban benar, kurang lengkap 7

Jawaban salah 3
Jawaban benar dan lengkap (ada 3 hal) 10

4 Jawaban benar, kurang lengkap (ada 2 hal) 7

Jawaban benar tapi tidak lengkap (ada 1 hal) 4

Jawaban benar dan lengkap 8

5 Jawaban benar, kurang lengkap 5

Jawaban salah 2

3. KETERAMPILAN

Teknik
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian

1. 4.4 Memainkan musik Musik Siswa dapat Unjuk


ansambel sederhana Ansambel memainkan musik Kerja
ansambel rekorder
lagu Burung Kakak
Tua.

Tugas penilaian kinerja :


1. Mainkan pola fingering (1, 2, 3) dan lagu Burung Kakak Tua dengan alat
musik recorder !

Alat dan Bahan:

Alat Bahan

1. Recorder 1. Lagu Burung Kakak Tua

Instrumen Penilaian Keterampilan

NO ASPEK YANG DINILAI SKOR


1 Kekompakan 20
2 Penguasaan lagu 30
3 Teknik Rechorder 50
JUMLAH SKOR 100

Rubrik Penilaian Keterampilan

ASPEK
KETERANGAN SKOR
NO.
Seluruh anggota kelompok tampil memainkan rechorder 20
Sebagain anggota kelompok tampil memainkan 10
1
rechorder
Tidak ada anggota kelompok yang tampil. 0
Seluruh anggota kelompok menguasai/hafal lagu yang 30
dimainkan dengan rechorder
Sebagian anggota kelompok menguasai/hafal lagu yang 15
2
dimainkan dengan rechorder
Tidak ada anggota kelompok yang menguasai/hafal lagu 0
dimainkan dengan rechorder
Seluruh anggota kelompok memainkan lagu dengan 50
teknik bermain rechorder yang baik
Sebagian anggota kelompok memainkan lagu dengan 25
3
teknik bermain rechorder yang baik
Tidak ada anggota kelompok memainkan lagu dengan 0
teknik vokal yang baik

Anda mungkin juga menyukai