Anda di halaman 1dari 32

ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN OKSIGENASI

PADA PASIEN AN.N DENGAN BRONKOPNEUMONIA

DI RUANG CAKTI RS SALAK KOTA BOGOR

Ditujukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas PK Anak

Semester 4 (Genap) Tahun Ajaran 2020/2021


Dosen Pembimbing : Ningning Sri Ningsih, M.Kep

Disusun Oleh :

Selvi Anggraeni

P17320319041

Tingkat 2

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN BANDUNG

PRODI DIII KEPERAWATAN BOGOR TAHUN AJARAN 2020/2021

Jl. DR. Sumeru No. 116, Menteng, Bogor Barat, Kota Bogor, Jawa Barat 16111,
Indonesia
ASUHAN KEPERAWATAN PEMENUHAN KEBUTUHAN OKSIGENASI

PADA PASIEN AN.N DENGAN BRONKOPNEUMONIA

DI RUANG CAKTI RS SALAK KOTA BOGOR

I. PENGKAJIAN KEPERAWATAN

A. Identitas :

1. Klien

a) Nama :  An.N

b) Umur : 6 bulan

c) Jenis kelamin : Perempuan

d) Status Perkawinan :-

e) Pendidikan :-

f) Agama : Islam

g) Pekerjaan :-

h) Alamat : Cimahpar Rt 02/01, Kota Bogor

i) Nomor Register : 696728

j) Diagnosa Medis : Bronkopneumonia

k) Tanggal Masuk : 07 Juni 2021

l) Tanggal Pengkajian : 07 Juni 2021


2. Identitas Penanggung Jawab

a) Nama : Ny. A

b) Umur : 35 Tahun

c) Jenis kelamin : Perempuan

d) Pendidikan : SD

e) Agama : Islam

f) Pekerjaan : IRT

m) Alamat : Cimahpar Rt 02/01, Kota Bogor

g) Hubungan Keluarga : Ibu

B. Keluhan Utama

Ibu klien mengatakan deman (+) batuk (+) sesak (+) muntah (+) tapi
jarang

C. Riwayat Kesehatan Sekarang

Ibu klien mengatakan anaknya sudah 7 hari demam, sesak terdengar suara,
batuk menggigil

D. Riwayat Kesehatan yang lalu

A. Penyakit yang pernah dialami


a. Kanak-kanak : Tidak pernah
b. Kecelakaan : Tidak pernah
c. Pernah dirawat :
Penyakit : klien pernah dirawat dengan penyakit tifoid
Waktu : pasien dirawat saat 2 bulan
d. Operasi : Klien mengatakan tidak pernah di operasi
B. Alergi : -

D. Riwayat Kesehatan Keluarga

Keluarga pasien mengatakan tidak memiliki riwayat penyakit yang sama


seperti yang dialami pasien saat ini, pasien juga tidak memiliki riwayat
penyakit keturunan lain seperti HT (-), DM (-)\

Genogram :
Keterangan :

: laki-laki meninggal : laki-laki

: perempuan meninggal : Perempuan

: Pasien : tinggal serumah (keluarga)


E. Pola Kebiasaan sehari-hari (di rumah dan di RS)

POLA KEBIASAAN
HAL YANG DIKAJI
Sebelum Sakit/Sebelum di RS Saat Di Rumah Sakit
1. Pola Nutrisi

a. Frekuensi makan:….x/hari a. 3x sehari a. 3x sehari

b. Nafsu makan: baik/tidak b. Baik b. Kurang Baik

Alasan : mual/ muntah/ sariawan/

…lain-lain

c. Porsi makanan yang dihabiskan c. 50 Ml Susu c. 25 Ml Susu

d. Makanan yang tidak disukai d. Tidak ada d. Tidak ada

e. Makanan yang membuat alergi e. Tidak ada e. Tidak ada

f. Makanan pantangan f. Tidak ada f. Tidak ada

g. Makanan diet g. Tidak ada g. Tidak ada

h. Penggunaan obat-obatan sebelum h. Tidak ada h. Tidak ada

makan

i. Penggunaan alat bantu (NGT, dll) i. NGT i. NGT


2. Pola Eliminasi

a. BAK:

1) Frekuensi : ……x/hari 1) 5x sehari 1) 4x sehari

2) Warna :…………….. 2) Kuning 2) Kuning

3) Keluhan :…………….. 3) Tidak ada 3) Tidak ada

4) Penggunaan alat bantu 4) Tidak ada 4) Tidak ada

(kateter,dll)

b. BAB:

1) Frekuensi :…..x/hari 1) 2x sehari 1) 1x sehari

2) Waktu :……………. 2) pagi dan malam 2) Pagi

3) Warna :……………. 3) Kekuningan 3) Kuning agak kehitaman

4) Keluhan :……………. 4) Tidak ada 4) Tidak ada

5) Konsistensi :……………. 5) Agak lunak 5) lunak

6) Penggunaan Laksatif (ya/tidak, 6) Tidak ada 6) Tidak ada

jika ya tuliskan nama obatnya)


3. Pola Personal Hygiene

a. Mandi

1) Frekuensi :…………x/hari 1) 2x sehari 1) Dilap 1x sehari

2) Waktu :Pagi/Sore/Malam 2) Pagi dan sore 2) Pagi hari

b. Oral Hygiene

1) Frekuensi:…………x/hari

2) Waktu : Pagi/ Siang/ Setelah 1) Tidak ada 1) Tidak ada

makan/ Sebelum tidur 2) Tidak ada 2) Tidak ada

c. Cuci Rambut

Frekuensi :……………… Cuci rambut 2x seminggu Cuci rambut 1x seminggu

4. Pola Istirahat dan Tidur

a. Lama Tidur siang : ….jam/ a. 7 jam a. 6 jam\

hari

b. Lama Tidur malam: ….jam/ b. 8 jam b. 9 jam

hari
c. Kebiasaan sebelum tidur: c. Tidak ada c. Tidak ada

…………..
5. Pola Aktiivitas dan Latihan

a. Waktu bekerja :Pagi/ Siang/ Malam

b. Olah raga: Ya/Tidak a. Tidak ada a. Tidak ada

c. Jenis Olah Raga: …………… b. Tidak ada b. Tidak ada

d. Frekuensi olah raga: ……….. c. Tidak ada c. Tidak ada

x/mgg d. Tidak ada d. Tidak ada

e. Keluhan dalam beraktivitas

(pergerakan tubuh/mandi/

mengenakan pakaian/sesak setelah

beraktifitas dll)
6. Kebiasaan yang mempengaruhi

kesehatan

a. Merokok : Ya/Tidak a. Tidak ada a. Tidak ada

1) Frekuensi :………………

2) Jumlah :………………

3) Lama pemakaian

b. Minuman keras/NAPZA: Ya/Tidak

1) Frekuensi :…………….. b. Tidak ada b. Tidak ada

2) Jumlah :……………..

3) Lama Pemakaian

F. Riwayat Nutrisi

a. Pemberian Asi

1. Pertamakali Pemberian Asi : setelah lahir

2. Cara Pemberian Asi : Asi ibu (Exsclusif)


3. Lama Pemberian : masih menyusui

b. Pemberian Susu Formula

1. Alasan Pemberian Susu Formula : sedang sakit

2. jumlah : 50 Ml

3. Cara Pemberian : Dot

G. Pemeriksaan Fisik

Pemeriksaan Fisik Umum

1. Berat badan : 5,1 kg

2. Panjang Badan : 58 cm

3. Suhu  : 38ºC, Rectal 40,3oC

4. Keadaan Umum : [ ] Ringan [V] Sedang [ ] Berat

Tingkat kesadaran : Compos mentis

a. Kualitas : baik

b. Kuantitas :

Respon motorik : 6 (dapat melakukan gerakan ketika


diperintahkan)

Respon verbal : 5 (dapat menjawab pertanyaan yang


diajukan dengan benar dan sadar
penuh)
Respon membuka mata : 4 (mata terbuka secara spontan
tanpa perintal)

Jumlah : 15

H. Prenatal Care

1. Pemeriksaan kahamilan : 6x

2. keluhan selama hamil : pusing, mual dan ngantuk

3. BB selama hamil : 55 Kg

4. Imunisasi TT : 2x

5. Gol.Darah :A

I. Natal

1. tempat melahirkan : Rs. Fania

2. Jenis Persalinan : SC

3. Penolong : dr

4. Komplikasi : pendarahan

5. Nifas : 1 minggu

J. Post Natal

1. Kondisi bayi : Prematur


2. BB Bayi Lahir : 2730 Gram

3. PB Lahir : 48 Cm

4. Penyakit Kuning : YA/TIDAK

5. Perkembangan Anak : Lambat

K. Riwayat Imunisasi

Jenis Imunisasi Waktu Reaksi

BCG 1x (1 Bulan) Panas

DPT (I,II,II) 2X ( 2 Bulan) Panas

Polio (I,II,III,IV) 2X (3 Bulan) Menggigil

Campak 1x (4 Bulan) -

Hepatitis 1x (5 Bulan) Panas

L. Riwayat Tumbuh Kembang

1. BB :

2. PB :

3. Waktu tumbuh gigi : -

4. Perkembangan Tiap Tahun :

1. Bergguling : 4 Bulan
2. Duduk :-

3. Merangkak : -

4. Berdiri : -

5. Berjalan :-

6. pertamakali senyum pada ornag tua : ya (ibu)

7. bicara pertamakali : -

8. Berpakaian tanpa bantuan : -

M. Pemeriksaan Sistematis/ Head to toe

1. Kepala

Inspeksi : Bentuk kepala simetris, rambut merata, kulit kepala bersih,


tidak ada lesi.

Palpasi : tidak ada benjolan, tidak ada nyeri tekan

a. Mata

Inspeksi : Letak bola mata simetris, mata tampak kuning,


konjungtiva anemis, gerakan bola mata simetris,
kelopak mata tidak ada oedema, sclera ikterik, pupil
isokor dan refleks cahaya normal

Palpasi : Tidak ada nyeri tekan

b. Hidung
Inspeksi : Hidung tampak simetris, lubang hidung bersih
terpasang nasa kanul tidak ada secret dan polip, tidak
ada peradangan membran mukosa hidung, tidak ada
oedema

Palapsi : Tidak ada nyeri tekan

c. Telinga

Inspeksi : Telinga tampak simetris, kebersihan telinga bersih


tidak ada serumen, tidak ada tanda-tanda infeksi, dan
pendengaran normal, pasien tidak menggunakan alat
bantu pendengaran

Palpasi : Tidak ada nyeri tekan

d. Mulut dan Faring

Inspeksi : Mulut bersih, tidak ada bau mulut, mukosa pada


mulut kering, bibir warna pucat, gusi warna merah
muda, lidah berwarna putih,

e. Leher

Inspeksi : Bentuk leher normal, tidak ada oedema dan jaringan


parut, tidak ada pembesaran kelenjar tiroid dan
kelenjar limfe, tidak ada kaku kuduk dan mobilitas
leher normal.

Palpasi : Tidak ada tekanan vena jugularis

2. Thorax dan fungsi pernafasan


Inspeksi : Bentuk dada normal, tidak ada kelainan tulang
belakang, tidak ada oedema

Palpasi : Integritas kulit baik, tidak ada nyeri tekan, ekspansi


simetris

Auskultasi : Bunyi nafas terdengar ada bunyi rochi

Perkusi : Terdengar bunyi sonor

3. Pemeriksaan jantung

Inspeksi : Bentuk dan postur simetris, tidak ada edema

Palpasi : Denyutan aorta teraba

Perkusi : Perkusi jantung normal

Auskultasi : Terdengar bunyi jantung 1 (lub) dan bunyi jantung 2


(dup), tidak ada bunyi jantung tambahan

4. Pemeriksaan Abdomen

Inspeksi : Bentuk abdomen datar dan simetris, tidak ada dan lesi

Auskultasi : Bising usus 9x permenit

Palpasi : Terdapat nyeri tekan

Perkusi : Tidak ada oedema

5. Kulit dan ekstermitas

Inspeksi : Warna kulit putih, tekstur kulit lembut


Palpasi : Turgor kulit tidak elastis, tidak ada nyeri tekan, akral
kuning

Ekstremitas atas

Inspeksi : Bentuk simetris, terpasang infus pada tangan kiri RL


500cc 20 Tpm

Palpasi : Tidak terdapat oedema, lesi dan jaringan parut, kuku


jari bersih.

Ekstermitas bawah

Inspeksi : Bentuk simetris, kekuatan otot 5 dari 0-5,

Palapsi : Tidak terdapat oedema, lesi dan jaringan parut,


kekuatan otot penuh, kuku jari bersih, tidak ada varices

Genetalia : Pasien mengatakan tidak ada keluhan pada derah


genetalia. Tidak dilakukan pemeriksaan lebih lanjut

I. Data Sosial

1. Tempat tinggal : Rumah sendiri

2. Lingkungan : kota

3. Hubungan Antar keluarga : Baik

4. Pengasuh anak : Orang tua sendiri


J. Data piritual

1. Keyakinan

Pasien beragama islam

2. Ketaatan beribadah

Ibu klien mengatakan selalu melaksanakan sholat 5 waktu dan berdoa


untuk mendoakan anaknya

3. Kayakinan terhadap penyembuhan

Ibu klien menerima penyakitnya dan menurutnya penyakit yang di derita


anaknya adalah cobaan dari Allah SWT yang sayang padanya

K. Data Penunjang : ( hasil pemeriksaan laboratorium dll)

Pemeriksaan hematologi tanggal 20 April 2021

Pemeriksaan Hasil Satuan Rujukan Kesimpulan

HGB 12,8 (g/dL) 15,0-24,0 Normal


(Hemoglobin) GR/DL

HCT 40 (%) 50-82 GR% Normal

(Hematocrit)

Leukosit 22,300 (uL) 9-30 RIBU/UL Normal

Trombosit 336,000 (uL) 217-550 Normal


RIBU/UL

L. Program Terapi :
Nama Obat Cara Pemberian Frekuensi

INJ.Ceftriaxone IV 2x
150mg

INJ.Dexa 0,5 mg IV 3x

Paracetamol 60 mg Drip 3-4x

P.Batuk 1 Bks Oral 3x

Myco z Salep Oles

INJ. Ratinidene 10 mg Iv 3x

Cetirizine - -

M. Radiologi

a. Thorak

posoisi AP Cor, sinuses, diaf, trachea dlm


batas normal

Pulmo : hili kabur, tampak


infiltrate masif pada ke dua paru,
corakan bronchovascular
bertambah

Kesan Susp bronchopneumonia/


pneumonic infiltrate bilateral

KP aktif (TB Milier)

ANALISA DATA

NO. INTERVETASI
DATA SENJANG MASALAH
DATA

1. DS : Hiverventilasi (D.0005)
bronkhiolus
 Ibu klien mengataka Pola Nafas tidak
anaknya sesak dan
Efektif
terdengar suara saat
bernafas
Membentuk antibody
 Ibu kien mengtakan ig E abnormal
batuk-batuk .

DO :

 Klien tampak lemah Melekat pada sel mat


 Klien tampak batuk-
batuk
 Terdengar suara
ronchi Mengeluarkan
 Hasil Foto Thorak : histamin
KP aktif (TB Milier)
 O2 : 2L
 S : 36,5o C
 N : 100 x/menit Edema local pada
 V : 1/10
 Terpasang infus RL
500CC = 20 Tpm bronkhiolus

Penyempitan
bronkhiolus

Pola nafas tidak efektif

2. DS : Kurangnya informasi
tentang
 Ibu klien mengatakan
Bronkopneumonia
tidak mengetahui
tentang penyakitnya

 Ibu klien mengatakan Kurangnya


hanya sesak dan pengetahuan terhadap Defisit pengetahuan
batuk biasa saja penyakit yang diderita (D.0111)
anaknya
DO :

 Ibu klien tampak


tidak mengetahui Defisit pengetahuan
tentang penyakit
bronkopneumonia

II.PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN


1. (D.0005) Pola nafas tidak efektif berhubungan dengan hiverventilasi
bronkhiolus

2. (D.0111) Defisit pengetahuan berhubungan dengan kurang terpapar


informasi.
III. RENCANA KEPERAWATAN

Ruangan : Cakti

Dx Medis : Bronkopneumonia + TB milier

Nama Klien : Ny. A

Diagnosa Keperawatan Dan Tujuan Rencana Tindakan


Data Penunjang Rasional
NO Tanggal
SDKI SLKI SIKI

Kode Diagnosa Kode Luaran Kode Intervensi

1. 0 7 j D.0005
u n i L.01004 I. 01011 Observasi: Observasi :
Pola nafas tidak efektif Tujuan :
2021
berhubungan dengan Setelah dilakukan 1. Monitor pola napas 1. Untuk mengetahui
hiverventilasi (frekuensi, kedalaman,
tindakan keperawatan (frekuensi,
bronkhiolus usaha napas)
selama 2x24 jam kedalaman, usaha
inspirasi dan atau
napas )
ekspirasi yang tidak
2. Untuk mengetahui
DS : memberikan ventilasi
bunyi napas
adekuat membaik
 Ibu klien 2. Monitor bunyi napas tambahan (mis.
mengataka Kriteri Hasil : tambahan (mis.
Gurgling, mengi,
anaknya sesak Gurgling, mengi,
dan terdengar wheezing, ronkhi wheezing, ronkhi
1. frekuensi napas
suara saat kering) kering)
membaik
bernafas
Terapeutik :
2. Kedalaman nafas
 Ibu kien
membaik
mengtakan 1. Dengan
batuk-batuk . Terapeutik:
3. ekskursi dada mempertahankan
membaik kepanenan head-tilt
DO : 1. Pertahankan kepatenan
jalan napas dengan dan chin-lift dapat
 Pasien tampak head-tilt dan chin-lift mengetahuimya
lemah
 Klien tampak 2. Posisi semi-fowler
batuk-batuk atau fowler untuk
 Terdengar suara
ronchi +3 pulmo
kanan kiri mempertahankan
wheezing + jalan nafas
2. Posisikan semi-Fowler
pulmo kanan
atau Fowler 3. Memberikan minum
kiri
 Hasil Foto air hangat bisa
Thorak : KP meredakan sesak
aktif (TB Edukasi :
Milier)
 S : 36,5o C 1. memberikan asupan
 N : 100 x/menit cairan 2000 ml/hari,
jika tidak
V : 1/10
3. Berikan minum hangat kontraindikasi agar
tidak terjadi
dehidrasi/demam

Kolaborasi :

1. berKolaborasi
Edukasi:
pemberian
1. Anjurkan asupan cairan bronkodilator,
2000 ml/hari, jika tidak ekspektoran,
kontraindikasi.
mukolitik, jika
perlu.

Kolaborasi:

1. Kolaborasi pemberian
bronkodilator,
ekspektoran, mukolitik,
jika perlu.

2. 0 7 j D.0111
u n iDefisit pengetahuan L.12111 Tingkat pengetahuan I.12383 Edukasi Kesehatan
2021 berhubungan dengan
Tujuan : Observasi : Observasi :
kurang terpapar
Kemampuan klien
informasi. 1. Identifikasi kesiapan 1. Untuk mengetahui
meningkat dalam hal dan kemampuan kesiapan dan
penyakit yang
 Ibu klien menerima informasi kemampuan klien
dideritanya.
mengatakan dalam menerima
Setelah dilakukan
tidak informasi.
tindakan keperawatan
mengetahui
selama 2x24 jam Terapeutik :
tentang
diharapkan dapat: Terapeutik :
penyakitnya 1. Untuk
Kriteria Hasil: 1. Sediakan materi dan mempermudah saat
 Ibu klien
media pendidikan penkes kepada
mengatakan  Pasien dapat
kesehatan klien.
hanya sesak dan mengetahui tentang
2. Untuk membuat
batuk biasa saja penyakitnya 2. Jadwalkan pendidikan
kesepakatan jadwal
kesehatan sesuai
DO :  Pasien dapat pendidikan
kesepakatan. Kesehatan dengan
mengetahui tanda
Ibu klien tampak tidak
dan gejala terkait klien.
mengetahui tentang
penyakitnya 3. Untuk memberi
penyakit bronkopneumonia
3. Berikan kesempatan kesempatan kepada
 Pasien memahami untuk bertanyan klien informasi yang
tentang penyakitnya belum jelas ataupun
hal yang tidak
dimengerti oleh
klien.

Edukasi :

Edukasi :
1. Untuk menambah
informasi kepada
1. Jelaskan faktor risiko
klien tentang faktor
yang dapat
risiko yang dapat
mempengaruhi
mempengaruhi
Kesehatan
kesehatan.
2. Agar pasien dapat
berperilaku hidup
bersih dan sehat.

2. Ajarkan perilaku
hidup bersih dan sehat
IV. IMPLEMENTASI
Nama Klien : An.N
Ruang Rawat : Cakti
Diagnosa Medis : Bronkopneumonia + TB Milier
Tgl & Jam No Dx Paraf &
keperawata IMPLEMENTASI nama
n

07 juni 2021 1 1. Memonitor pola napas (frekuensi, kedalaman,


usaha napas)
13.00 WIB
R : klien tampak sesak
2. Memonitor bunyi napas tambahan (mis.
13.05 WIB Gurgling, mengi, wheezing, ronkhi kering)
R : klien tampak ada bunyi Rochi
3. Memonitor sputum (jumlah, warna, aroma)
R : Klien tampak ada sputumnya
4. Mempertahankan kepatenan jalan napas
13.45 WIB dengan head-tilt dan chin-lift
R : Terpasang nasa kanul O2 : 2L
5. Memposisikan semi-Fowler atau Fowler
14.00 WIB
R : klien tampak diposisi tidur fowler
6. Memberikan minum hangat
R : klien tampak menum air hngat
7. Menganjurkan asupan cairan 2000 ml/hari,
jika tidak kontraindikasi.
R: Klien diberikan asupan cairan
8. Berkolaborasi pemberian bronkodilator,
ekspektoran, mukolitik, jika perlu.
21 April 2 1. Mengidentifikasi kesiapan dan kemampuan
2021 menerima informasi
19.0 WIB R : Klien mengatakan siap menerima
informasi sesputar penyakit anaknya

19.15 WIB (Bronkopneumonia + TB Milier)


2. Menjadwalkan pendidikan kesehatan sesuai
kesepakatan
R : Klien menyetujui adanya Pendidikan

19.20 WIB kesehatan dengan perawat


3. Berikan kesempatan untuk bertanya.
R : Klien aktif bertanya satu pertanyaan dan
berhasil dijawab tuntas oleh perawat.
19.25 WIB
4. Menjelaskan factor risiko yang dapat
mempengaruhi kesehatan
R : Klien memahami factor-faktor yang
dapat mempengaruhi kesehatan terutama
pada penyakit Bronkopneumonia + TB
Milier
5. Mengajarkan perilaku hidup bersih dan
sehat
R : Klien mengatakan sudah memahami
perilaku hidup bersih dan sehat
V. CATATAN PERKEMBANGAN

Nama Klien : An.N

Ruang Rawat : Cakti

Diagnosa Medis : Bronkopneumonia + TB Milier


Tgl No Dx Paraf &
SOAP
keperawatan nama
07 Juni 2021 1 Subyektif:

- Ibu klien mengatakan anaknya


masih sesak
- Batuk (+)
- Suara napas (ronchi) terdengar

Objektif:

- Ku : sedang
- S : 36OC
- N : 104 x/menit
- Vas :2/10
- O2 : 2L
- Terdengar suara ronchi (+)
- Terpasang infus RL 500CC = 20
Tpm

Analisa : masalah keperawatan pola nafas


tidak efektif belum teratasi

Planning : Intervensi dilanjutkan

- Memonitor pola napas (frekuensi,


kedalaman, usaha napas)
- Memposisikan semi-Fowler atau Fowler
- Kolaborasi pemberian :

Cairan
Antiibiotik

Kartikosteroid

antihistamin
21 April 2021 2 Subyektif:

- Ibu klien mengatakan sudah


memahami tentang penyakit
anaknya
- Ibu klien mengatakan sudah
memahami faktor risiko yang dapat
mempengaruhi kesehatan terutama
pada penyakit
- Ibu klien mengatakan sudah
memahami tentang perilaku hidup
bersih dan sehat

Objektif:

- Ibu klien tampak memahami


tentang penyakit anaknya.
- klien tampak memahami faktor
risiko yang dapat mempengaruhi
penyakit anaknya
- klien tampak memahami tentang
perilaku hidup bersih dan sehat

Analisa : masalah keperawatan defisit


pengetahuan sudah teratasi.

Planning : Intervensi dihentikan


08 juni 2021 1 Subyektif:

- ibu klien mengatakan sesak


anaknya sudah mulai berkurang
- ibu klien mengatakan batuknya
sudah mulai berkurang
- ibu klien mengatakan saat bernapas
sudah tidak terdengar suara
(Ronchi)

Objektif:

- tarikan dinding dada tidak dalam

- suara ronchi tidak terdengar

- klien tampak tidak sesak

KU : Sedang

S : 36,4OC

N : 102 x/menit

Vas : 1/10

O2 : 1L

Terpasang infus RL 500CC = 20 Tpm

Analisa : masalah keperawatan pola napas


tidak efektif teratasi sebagian

Planning : Intervensi dilanjutkan

1. Memonitor pola napas (frekuensi,


kedalaman, usaha napas)

2. Memposisikan semi-Fowler atau Fowler

Anda mungkin juga menyukai