Anda di halaman 1dari 82

PROJECT SEKOLAH BERBASIS ALAM

SD ALAM WANADRI
Diajukan untuk memenuhi ujian akhir semester mata kuliah Pengelolaan Pendidikan
Dosen Pengampu :
Iwan Ridwan Yusup, M.Pd.

Disusun Oleh :

Kelompok 2
4/A Pendidikan Biologi
Ainun Azizah (1192060005)
Aulia Syifa Fitriani (1192060014)
Azkiyatun Nisa (1192060015)
Cici Nurohmawati (1192060019)
Eris Ernawati (1192060033)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG
2021
KEMENTERIAN AGAMA No. Dokumen : FTK-FR-AKD-004
UNIVERSITAS ISLAM
Tgl. Terbit : 04 April 2013
NEGERI
SUNAN GUNUNG DJATI FORM (FR)
No. Revisi: : 00
BANDUNG
FAKULTAS TARBIYAH DAN
KEGURUAN
Hal : 1/1
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GENAP
TAHUN AKADEMIK 2020 – 2021

Jurusan/ Prodi : PMIPA/ Pend. Biologi Hari/ Tanggal : Selasa, 29 Juni 2021
Mata Kuliah : pengelolaan Pendidikan Waktu :-
Bobot SKS : 3 SKS Jenis Ujian : Tulis
Semester/ Kelas : IV / A Dosen : Iwan Ridwan Yusup, M.Pd.
.
Nama Anggota Kelompok :
1. Ainun Azizah (1192060005) (Nomor 3, 5, 8 dan 13)
2. Aulia Syifa Fitriani (1192060014) (Nomor 1, 2 dan 12)
3. Azkiyatun Nisa (1192060015) (Nomor 6 dan 10)
4. Cici Nurohmawati (1192060019) (Nomor 4 dan 9)
5. Eris Ernawati (1192060033) (Nomor 7 dan 11)
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
1 Kemukakan dalam bentuk 5
deskripsi hasil analisis anda
terkait konsep pendidikan dan
pengelolaan pendidikan! - - -
Jawab:
Branata (1988) mengungkapkan
bahwa Pendidikan ialah usaha
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
yang sengaja diadakan, baik
langsung maupun secara tidak
langsung, untuk membantu anak
dalam perkembangannya
mencapai kedewasaan. Pendapat
diatas seajalan dengan pendapat
Purwanto (1987 :11) yang
menyatakan bahwa Pendidikan
adalah pimpinan yang diberikan
dengan sengaja oleh orang
dewasa kepada anak-anak,
dalam pertumbuhannya (jasmani
dan rohani) agar berguna bagi
diri sendiri dan bagi masyarakat.
Manajemen/pengelolaan
pendidikan adalah gabungan
dari dua kata yang mempunyai
satu makna yaitu “manajemen”
dan “pendidikan”. secara
sederhana manajemen
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pendidikan dapat diartikan
sebagai manajemen yang
dipraktekkan dalam dunia
pendidikan dengan spesifikasi
dan ciri-ciri khas yang ada
dalam pendidikan. Manajemen
pendidikan pada dasarnya
adalah alat-alat yang diperlukan
dalam usaha mencapai tujuan
pendidikan. Adapun yang akan
kami bahas adalah sekolah alam
yang mana merupakan sekolah
yang berbasis alam semesta.
Sekolah alam berusaha
mengembangkan pendidikan
bagi semua (seluruh umat
manusia) dan belajar dari semua
(seluruh mahluk di alam
semesta). Sehingga fitrah
manusia dapat berkembang dan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
tumbuh sesuai dengan
kompetensinya dengan belajar
bersama alam dari alam dan
untuk alam. Adapun beberapa
kegiatan yang diajarkan anak-
anak di sekolah alam ini
diantaranya melakukan bisnis
dengan kegiatan “market day”
yaitu siswa diajarkan usaha jual-
beli dari dan untuk mereka.
Kemudian acara “Open House”
yang merupakan kegiatan
tahunan, dimana setiap siswa
mendapat peran untuk menjadi
tuan rumah bagi tamu undangan
yang hadir untuk melihat
kemajuan Sekolah Alam.
Kegiatan OTFA (out tracking
fun Adventure) yang merupakan
kegiatan luar sekolah favorit,
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
tapi tidak sekedar darmawisata
atau rekreasi. Dua kegiatan ini
mengenalkan dan mendekatkan
siswa pada proses dan bukan
pada hasil.
2 Tuliskan rencana: Pada dasarnya sekolah Teori yang melatar belakangi Kelebihan : 5
Jawab: alam mengacu pada 3 hal konsep Sekolah Alam yaitu • Membuat ruang
Nama sekolah : SD Alam yaitu : Penciptaan Akhlak teori humanistic menurut Carl gerak anak lebih
Wanadri yang baik, Pemahaman Roger yang mana berfokus luas.
Tingkatan : Dasar ilmu pengetahuan yang pada kemampuan manusia • Gaya belajar yang
Ciri khas sekolah: Metode menyeluruh dan untuk berfikir secara sadar dan baru
pembelajaran menggunakan penciptaan pemahaman rasional untuk dalam • Anak bisa
metode Action Learning yang kepemimpinan yang mengendalikan hasrat mengeksplorasi dan
mana metode tersebut memadai. biologisnya, serta dalam lebih menghargai
diaplikasikan dengan meraih potensi maksimal alam.
membelajarkan anak melalui mereka. Dalam pandangan • praktik langsung di
pengalaman. humanistik, manusia lapangan.
Visi dan Misi : bertanggung jawab terhadap • Anak lebih kritis.
VISI : Menjadikan SD Alam hidup dan perbuatannya serta Kekurangan :
Wanadri sebagai wadah untuk mempunyai kebebasan dan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
setiap anak manusia tumbuh kemampuan untuk mengubah • Tidak mendapat
menjadi pemimpin di muka bumi sikap dan perilaku mereka. kurikulum ajaran
yang memberikan rahmat bagi teori ini dinilai cocok dengan yang umum.
alam. konsep sekolah alam yang • Sulit fokus bagi anak
MISI : mana Proses pendidikan dalam visual.
1. membangun rasa cinta Sekolah Alam sangat • Anak susah
belajar, kritis dan mampu memperhatikan potensi setiap konsentrasi
berinovasi. individu, kebebasan untuk
2. Membangun rasa peduli mengaktualisasi diri sesuai
terhadap individu sehat kreativitasnya sehingga
dan bersih terciptanya suasana belajar
3. Meningkatkan akhlakul yang menyenangkan.
karimah dan suri tauladan
di semua aspek
4. Mengembalikan dan
mengoptimalkan alam
sekitar sebagai media
belajar
5. Menumbuhkan
kemampuan berkompetisi
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
di era global

3 Kemukakan standar - Pengelolaan Kesiswaan, Teori yang melandasi Kekurangan: 10


pengelolaan satuan pendidikan orientasi pendidikan pengelolaan satuan pendidikan - Karena diawasi oleh
pada lembaga yang akan anda sekarang menitik beratkan sekolah Alam Wanadri adalah : yayasan terkadang
dirikan! perhatian kepada siswa - Teori dari Harl R. Douglass, kurang ada kebebasan
Jawab: sebagai objek didik dan A.M. Ph.D. (Modern dari pihak sekolah dalam
Standar pengelolaan satuan subjek didik. Karena itu Administration of Secondary mengambil keputusan.
sekolah alam wanadri menitik sekolah harus mengetahui Schools, 1963) merumuskan - Masih dianggap
beratkan pada sekolah ramah dan memahami perbedaan tentang prinsip-prinsip sebagai sekolah yang
lingkungan, sekolah alam sendiri individu anak, mengetahui pendidikan sebagai berikut: langka di masyarakat
sebuah model pendidikan yang kebutuhannya, mengetahui 1. Memprioritaskan tujuan umum sehingga kadang
memanfaatkan alam semesta minatnya, mengetahui cita- diatas kepentingan pribadi dan kuota siswa didapatkan
sebagai media belajar. Sekolah citanya, dan sebagainya. kepentingan mekanisme kerja bukan dari daerah
alam adalah sebuah sekolah Di sekolah alam Wanadri 2. Mengkoordinasi wewenang setempat sekolah.
untuk semua yaitu untuk segala ini siswa akan diperhatikan dan tanggungjawab.
tingkatan kemampuan ekonomi, secara optimal dimana 3. Memberi tanggungjawab Kelebihan:
kecerdasan anak, etnik, dan potensi siswa di sekolah pada personil sekolah yang - Manajemen sangat
agama. Sekolah alam akan ini akan dikembangkan. sesuai dengan sifat-sifat dan teratur oleh kepala
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
membantu anak didik menjadi Tanpa memandang kemampuannya. sekolah.
manusia yang berkarakter yaitu perbedaan yang ada pada 4. Mengenal secara baik faktor- -Staff ahli yang ada di
manusia yang tidak saja mampu siswa. faktor psikologis manusia. sekolah membuat
memanfaatkan apa yang tersedia - Pengelolaan personil 5. Relatifitas nilai-nilai pengelolaan menjadi
di alam semesta, tapi juga sekolah, dimana tenaga - Teori dari Lipham dan Hoeh lebih berkualitas.
mampu mencintai dan sekolah seperti adanya ada beberapa kemampuan yang - Tidak terlalu banyak
memelihara alam lingkungannya. staff tata usaha yang diperlukan oleh kepala sekolah gedung membuat biaya
Sekolah Alam merupakan mengurus administrasi dan wakil kepala sekolah perawatan gedung tidak
sekolah alternatif dan berbasis siswa serta data bagian pengelolaan personil terlalu besar.
komunitas. Kegiatan belajar di administrasi lainnya, sekolah adalah sebagai berikut: - Sekolah yang cinta
Sekolah Alam dilakukan dengan adanya bidang logistik Tahap I → Mengidentifikasi alam dan bahan-bahan
memaksimalkan eksplorasi serta keamanan di sekolah pegawai baru, meliputi yang dipakai di sekolah
terhadap alam dan lingkungan nantinya akan disediakan kemampuan: 1) Kepala sekolah pun merupakan bahan
sekitar. Sekolah Alam oleh sekolah kami dan menetapkan persyaratan ramah lingkungan.
merupakan sekolah dengan sebuah sekolah tentu saja peranan yang khusus bagi
konsep pendidikan berbasis alam dipimpin oleh kepala setiap jabatan yang kosong 2)
semesta. sekolah serta jajarannya Kepala sekolah melakukan
Pengelolaan Sekolah Alam wakil kepala sekolah, wawancara dan seleksi
Bahwa Manajemen Sekolah bendahara sekolah dan terhadap calon anggota yang
alam merupakan suatu strategi tenaga staff lainnya yang telah diidentifikasi memiliki
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pengelolaan penyelenggaraan diperlukan sesuai dengan kualifikasi terbaik untuk setiap
pendidikan di sekolah yang kebutuhan sekolah. Dalam jabatan dan memberikan
menekankan pada pengerahan sebuah sekolah yang rekomendasi untuk diangkat.
dan pendayagunaan sumber paling penting adalah Tahap II→ Orientasi staf,
internal sekolah serta Alam, tenaga pengajar yang meliputi kemampuan: 3)
yang dilakukan dengan handal guru di SD Alam Kepala sekolah
memaksimalkan eksplorasi Wanadri ini sangat mengkoordinasikan orientasi
terhadap alam dan lingkungan berpengalaman di anggota staf yang baru
sekitar secara efektif dan efisien bidangnya (kompeten) dan terhadap sistem sekolah,
sehingga menghasilkan lulusan juga handal dalam pegawai. Lembaga/organisasi
yang berkualitas atau bermutu mengajar siswa. Serta siswa dan masyarakat.
komponen warga sekolah - Teori dari James M. Lipham
yang terakhir adalah dan James A. Hoeh,
adanya Siswa yang akan merumuskan menjadi 5 macam
melalui serangkaian pengelolaan sekolah, yaitu:
pendaftaran terlebih a. Instructional program
dahulu untuk bisa diterima b. Staff personel
sebagai siswa SD Alam c. Student personel
Wanadri. d. Financial and physical
- Pengelolaan Keuangan, resources
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Peralatan, Perlengkapan, e. School-Community
dan Gedung Sekolah, relationship.
keuangan sendiri akan
dikelola oleh bendahara
sekolah secara langsung
serta untuk sumber dana
kami mengambil dari uang
pendaftaran siswa serta
dana dari komite sekolah
atau dana hibah dari orang
tua siswa yang ingin
meningkatkan kemajuan
sekolah kami. Peralatan
dan perlengkapan akan di
urus oleh staff logistik
kami dimana perlu tenaga
handal yang mengurus
peralatan outdoor yang
tentu saja perawatannya
berbeda dibanding
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
peralatan indoor, serta
perlengkapan mengajar
akan terus di upgrade
berdasarkan kondisi
barang tersebut agar bisa
digunakan secara optimal,
untuk gedung sekolah
kami memiliki beberapa
gedung khusus seperti
ruang guru, ruang aula,
kantor kepala sekolah,
kantor TU, tempat logistik,
Aula, ruang kelas untuk
kelas I-III dan adanya
masjid
Sisanya tanah kosong di
sekolah kami
dimanfaatkan sesuai tujuan
sekolah alam yaitu untuk
mengeksplor alam lebih
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dalam lagi adanya kebun,
tempat outbound dan
lainnya yang kami
sesuaikan dengan
kebutuhan pengajaran
yang diperlukan siswa.
- Sumber-sumber “School
plant” (tanah,gedung, dan
perlengkapan sekolah)
sumber tanah, gedung
dan perlengkapan sekolah
berasal dari dana pribadi
pendiri yayasan Wanadri
untuk mendirikan sekolah
alam lalu seiring
berjalannya waktu kami
memanfaatkan dana dari
orang tua siswa sekitar
20% untuk keperluan
sekolah dan dana sisanya
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kami dapatkan dari
donatur tahunan untuk
kemajuan sekolah,
keuangan sekolah
sangatlah transparan
dimana kepala sekolah
harus memberikan laporan
keuangan pada yayasan
agar diketahui pengeluaran
dan pemasukan setiap
tahunnya, dan sekolah
Alam Wanadri tidak
membebankan siswa
dalam pembiayaan dimana
pembiyaan pun itu
dialokasikan untuk
keperluan siswa dan pihak
sekolah tidak
menikmatinya sepeserpun.
- Pengelolaan Hubungan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Sekolah Dengan
Masyarakat, ada staff
khusus yang mengurus hal
ini yakni staff humas
bekerja sama dengan
keamanan memastikan
bahwa pihak warga sekitar
atau masyarakat setempat
tidak merasa terganggu
dengan aktivitas kami dan
kami juga berusaha
memberikan dampak
positif bagi masyarakat
dimana adanya lapangan
pekerjaan baru, warga
setempat di jadikan
sebagai pengelola kebun
sekolah dan outbound hal
ini juga sebagai
pemanfaatan SDM agar
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
adanya hubungan timbal
balik positif antara
masyarakat dan sekolah,
bahkan ada warga
setempat yang memilih
sekolah kami untuk
mendidik anak-anaknya,
walau jelas sekolah umum
masih diminati oleh warga
setempat dan kebanyakan
siswa kami berasal dari
luar kota. Semua
pergerakan pengelolaan ini
dimotori oleh Kepala
sekolah dan instruksi
diturunkan kepada staff-
staff nya agar koordinasi
tetap berjalan dengan
lancar dan sekolah pun
dapat senantiasa dikelola
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dengan baik, kepala
yayasan hanya bertugas
memantau saja jika terjadi
kekeliruan maka akan
diadakan rapat untuk
memperbaiki kekeliruan
yang ada.
4 Kemukakan standar Pembelajaran di SD Alam Pemanfaatan alam oleh a. Kekurangan 10
pengelolaan kelas pada Wanadri ini dimulai dari manusia dalam dunia − Pembelajaran tidak
lembaga yang akan anda pukul 08.00 – 12.00 WIB pendidikan memiliki kesan sesuai dengan
dirikan! untuk kelas 1-2 danuntuk baru dalam proses kurikulum ajaran
Jawab: 3-6 dari pukul 8.00-16.00 pembelajaran sebagai upaya yang umum
Standar pengelolaan kelas WIB. Lingkungan yang dilakukan dalam inovasi − Sulit fokus bagi
di SD Alam Wanadri pembelajaran SD Alam pendidikan untuk mencapai anak visual
pembelajarannya akan Wanadri di bagi menjadi tujuan pembelajaran yang − Anak susah
dilaksanakan dengan dua cara dua, yaitu indoor dan out optimal. Menurut Usman berkonsentrasi
yaitu dengan cara indoor dan door. In door hanya untuk (2009) mengatakan bahwa karena di luar
outdoor. Pembelajaran secara kelas 1-2 sedangkan kelas pengelolaan kelas yang efektif ruangan atau
indoor akan dilaksanakan oleh 3 akan mulai dikenal kan merupakan prasyarat mutlak outdoor.
kelas 1 dan 2. Peralatan dengan pembelajaran terjadinya proses pembelajaran b. Kelebihan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pembelajaran indoor ini pada outdoor dan kelas 4-6 akan yang optimal. Seorang guru − Peserta didik lebih
umumnya sama dengan sekolah melaksanakan di luar atau harus melakukan pengelolaan kreatif dan variatif.
lainya seperti papan tulis, meja, out door. kelas sebaik mungkin demi − Peserta didik akan
kursi yang dapat mengefektifkan 1. Kelas indoor akan tercapainya proses lebih berfikir kritis
pembelajaran. Pengaturan posisi seperti sekolah pada pembelajaran yang nyaman − Peserta didik lebih
duduk siswa menggunakan umumnya yang bagi peserta didik. mencintai dan
format huruf U dengan membutuhkan alat Menurut Lendo Novo seorang menyayangi alam
memanfaatkan meja dan kursi. perlengkapan konseptor sekolah alam sekitar.
Sedangkan pada kelas 3 pembelajaran yang mengemukakan − Peserta didik lebih
akan dikenal kan dengan akan digunakan dalam bahwa sekolah alam mandiri
pembelajaran outdoor. Dan kelas belajar dan kegiatan merupakan sekolah yang Konsep pembelajaran
4-6 pembelajarannya secara anak. seperti papan mengedepankan dengan cara sambil
outdoor. Pengaturan posisi atau tulis, meja dan bangku pembentukan akhlak dan bermain di alam
tempat duduk siswa dengan dengan menggunakan mental siswa dengan konsep terbuka cenderung
duduk “lesehan” berderet dan format huruf U. mendekatkan diri menjadikan
melingkar. Pembelajaran indoor pada alam dengan konsep pemahaman bahwa
Dalam pembelajaran dengan cara semua utama yaitu memaksimalkan sekolah bukanlah
disetiap kelas akan ada bahan dan alat yang potensi anak untuk beban, melainkan hal
pembentukan Aqidah, Ibadah, berhubungan dengan tumbuh menjadi manusia yang yang menyenangkan,
dan Akhlak dimana di setiap alam di pindahkan ke berkarakter, berakhlak mulia, metodologi
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pembelajaran akan diawali dalam kelas seperti berwawasan pembelajaran yang
dengan kegiatan bedo’a bersama mengenalkan tanaman, ilmu pengetahuan dan siap diterapkan cenderung
sebelum belajar dan di akhiri sayuran buah-buahan, menjadi pemimpin. Sekolah mengarah pada
dengan kegiatan bersama guru dan lain-lain. alam juga pencapaian logika
kelas berupa kultum atau sharing Kemudian guru akan mendorong anak untuk aktif berpikir dan inovasi
terkait inspirasi atau pengalaman menerangkan dan kreatif dan guru bukan yang baik dalam
belajar yang diperoleh selama mengenai tanaman satu-satunya bentuk action
dalam pembelajaran hari itu. tersebut. sumber belajar. Karena proses learning (praktik
Dalam pembelajaran juga guru 2. kelas out doorpeserta belajar lebih banyak dilakukan nyata).
akan memberikan kegiatan yang didik duduk dengan melalui diskusi, permainan
berhubungan dengan lesehan, berderet dan Guru mengelola kelas dengan
perkembangan fisik, melingkar.Pembelajara kelas indoor dan kelas out
keterampilan social, pengetahuan outdoor ini dengan door. Walaupun sekolah alam
budaya serta perkembangan melihat, mengamati merupakan sekolah yang
emosional dan intelektual, dan berinteraksi berbasis
seperti kegiatan berkebun, dengan objek secara lingkungan, akan tetapi dalam
berternak, market day, outing, langsung. Saat pembelajarannya juga ada yang
kegiatan OTFA (out tracking memulai kegiatan yang di
fun adventure) berupa camping peserta didik ikuti lakukan di dalam ruangan.
dan yang terakhir kegiatan misal seperti berkebun
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
renang. akan dapat arahan oleh
Agar terbentuknya pengelolaan guru pendamping.
yang efektif, guru akan kegiatan outdoor ini
menciptakan ketertiban, akan berhubungan
kedisplinan, kenyamanan dalam dengan perkembangan
pembelajaran. Seperti : fisik, keterampilan
− Peserta didik melaksanakan social, pengetahuan
piket kelas budaya serta
− Peserta didik dan guru harus perkembangan
berpakaian harus rapih emosional dan
− Masuk sekolah dengan tepat intelektual.
waktu , Kegiatan pembelajaran out
Pembelajaran akan di mulai door yaitu :
pada pukul 08.00 – 14.00 • Berkebun dan
WIB/ 08.00 -16.00 WIB) Berternak.
− Mentaati tata tertib sekolah Kegiatan kebun dan
ternak dilakukan oleh
semua siswa.
Adapun jenis
kegiatannya ditentukan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sesuai sesuai dengan
kelas
siswa. Selain belajar
mencintai lingkungan,
kegiatan ini juga dapat
dijadikan sebagai
media pembelajaran
untuk materi pelajaran
lain
secara terpadu
• Market day
Peserta didik akan
merencanakan,
promosi hingga
penjualan hasil produk
mereka. Hal ini
membutuhkan
kerjasama antara siswa
masing-masing kelas.
• Outing
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Kegiatan ini dilakukan
dengan mengunjungi
tempat-tempat yang
sesuai dengan tema
pembelajaran siswa
saat itu .
• kegiatan OTFA (out
tracking fun
adventure) berupa
camping.
Kegiatan merupakan
evaluasi akhir dari
keseluruhan
kegiatan outbound bagi
siswa SD. OTFA
bisanya dilakukan
diluar
sekolah selama dua
hari di akhir tahun
ajaran.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
5 Kemukakan standar Bentuk Pelaksanaan Dasar teori yang kami gunakan Kekurangan: 10
pengelolaan kurikulum pada Kurikulum dalam pengelolaan kurikulum - Kurikulum perlu
lembaga yang anda akan a. Dienul Islam : ini adalah: adanya adaptasi dari
dirikan! Aqidah,Ibadah, Akhlaq - Teori dari Hasan Langgulung, pihak siswa dan pengajar
Jawab: b. Bahasa : Indonesia, yang menyatakan bahwa baru, proses adaptasi pun
Kurikulum SD Alam Wanadri Inggris, Arab. kurikulum merupakan sejumlah tidak sebentar
diintregasikan melalui c. Daya pikir : Sains dan pengalaman pendidikan, - Kurikulum ini karena
pengalaman yang distrukturkan matematika kebudayaan, sosial, olahraga, berbeda dengan
untuk siswa di alam melalui d. Sains dan teknologi dan kesenian yang kurikulum umumnya
metode pembelajaran Spiderweb. e. Seni dan daya cipta : disediakan sekolah untuk anak terkadang perlu ada
Model spiderweb (Model Jaring Kesenian (seni rupa, seni didiknnya baik di dalam pemahaman bagi orang
Laba-laba) adalah pembelajaran musik, seni gerak) maupun di luar sekolah tua murid
terpadu yang menggunakan f. Pendidikan jasmani : dengan maksud menolongnya Kelebihan:
pendekatan tematik. Pendekatan Olahraga dan kesehatan agar dapat berkembang secara - Kurikulum type ini
ini pengembangannya dimulai g. Kewirausahaan : menyeluruh di lebih bisa mengelola
dengan menentukan tema Keterampilan dan bisnis semua aspeknya dan mengubah banyak aspek
tertentu. Dari tema tersebut lalu h. Sosial dan tingkah laku mereka sesuai kemampuan siswa
dikembangkan sub-sub temanya kemasyarakatan : PKPS dengan tujuan-tujuan - Sistem pembelajaran
dengan memerhatikan kaitannya dan karakter pendidikan dengan kurikulum ini
dengan bidang-bidang studi. Dari i. Pendidikan lingkungan - Teori menurut pandangan dijamin tidak
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sub-sub tema ini dikembangkan j. Farming baru yang menyatakan membosankan
aktivitas belajar yang harus k.Outbond “curriculum is - Siswa dapat
dilakukan siswa. Jadi model Siswa akan belajar sesuai interpreted to mean all of the mengeksplor dirinya
spiderweb atau jaring laba-laba dengan apa yang ada di organized courses, activities, dengan lebih baik
terimplementasi melalui kurikulum, dengan and experience melalui kurikulum ini.
pendekatan tematik sebagai pemberlakuan jam sekolah which pupils have under
pemandu bahan dan kegiatan sesuai dengan peraturan direction of school. Whether in
pembelajaran. yang ada. Siswa nantinya the classroom or
Pendekatan ini adalah model akan menjadi center dalam not” pengertian ini mempunyai
pembelajaran yang digunakan pembelajaran ini sehingga beberapa implikasi sebagai
untuk mengajarkan tema tertentu siswa meskipun kurang berikut:
yang cenderung dapat menguasai konsep a. Tafsiran tentang kurikulum
disampaikan melalui beberapa pembelajaran namun bersifat luas, bukan hanya mata
bidang studi lain. Dalam setidaknya paham akan pelajaran
hubungan ini, tema dapat makna pembelajaran yang (courses) tetapi meliputi semua
mengikat kegiatan pembelajaran, diberikan. Siswa dijamin kegiatan dan pengalaman yang
baik dalam mata pelajaran tidak akan merasa jenuh menjadi tanggung jawab
maupun lintas mata pelajaran. dengan pembelajaran yang sekolah
Penyusunan kurikulum dikonsepkan oleh b. Berbagai kegiatan diluar
sekolah alam dilandasi dengan kurikulum yang kami kelas atau ekstrakurikuler
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pemikiran bagaimana berikan karena guru sudah tercantum
menciptakan sistem pengajarnya pun sudah dalam pengertian kurikulum
pembelajaran yang tersertifikasi sebagai c. Pelaksanaan kurikulum tidak
menyenangkan dan menarik pengajar berkualitas, kami hanya dibatasi di dalam kelas
minat anak didik untuk berusaha semaksimal saja tetapi
mempelajarinya. pembelajaran mungkin untuk menekan di luar kelas, sesuai dengan
tersebut agar siswa betul-betul angka diskriminasi tujuan yang hendak dicapai
menyenangi, menghayati, disekolah, dan guru di d. Sistem penyampaian yang
melaksanakan, dan terlibat dalam sekolah kami tidak akan dipergunakan oleh guru
proses pelestarian alami ini yaitu melakukan hal tersebut disesuaikan dengan
: pada siswa. kegiatan atau pengalaman yang
a. Pembelajaran itu harus Akan adanya tes seperti akan disampaikan
membentuk jiwa eksploratif sekolah pada umumnya - Teori Menurut Oemar
siswa Siswa yang memiliki jiwa akan tetapi isi tes ini bukan Hamalik yang membagi
eksploratif akan menemukan merupakan tes tertulis komponen kurikulum menjadi
jalan untuk setiap persoalan yang namun kami menerapkan lima,
dijumpai termasuk setiap tes lisan dan ada tes yaitu:
persoalan dalam pelestarian tertulis yang tidak akan (1) tujuan
alam. memberatkan siswa, Ujian (2) konten
b. Kegiatan kreatif Kegiatan Nasional dan sistem Ujian (3) aktivitas belajar (4) sumber
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kreatif merupakan sisi lain dari akhir lainnya kami yang
mata uang jiwa eksploratif. Jika mengikuti dari negara Digunakan.
siswa eksploratif maka dia akan walau ada modifikasi agar (5) instrumen evaluasi.
kreatif. Siswa kreatif tidak menyesuaikan dengan
mudah putus asa dan selalu sistem yang ada di sekolah
memikirkan cara baru dalam kami. Keahlian Soft-skill
melestarikan alam. siswa juga sangat kami
c. Kegiatan integral ditandai oleh perhatikan dan juga tidak
keberhasilan siswa yang utuh hanya segi kognitif saja
jiwanya artinya siswa tersebut yang kami perhatikan.
mengerti betul apa yang akan Siswa-siswi lulusan SD
dilakukan terhadap alam ini. Alam Wanadri akan
Sekolah alam adalah sekolah menjadi siswa dengan jiwa
yang menggunakan alam sebagai sosial yang tinggi dan juga
media pembelajaran. Dalam naturalis dan senantiasa
sekolah alam rasa keingintahuan menjaga alam sekitar juga
anak dapat tersalurkan. Anak lingkungan.
diberikan kebebasan untuk
memuaskan keingintahuan
mereka tanpa dihalangi oleh
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
ruang kelas. Belajar di alam
terbuka secara naluriah akan
menimbulkan suasana senang,
tanpa tekanan dan jauh dari
kebosanan. Dengan demikian
akan tumbuh kesadaran pada
anak-anak bahwa learning itu
fun, dan sekolah pun identik
dengan kegembiraan.
Sekolah Dasar Alam Wanadri
ini termasuk ke dalam
pendidikan formal, karena disini
sekolah ini hampir sama dengan
sekolah formal lainnya.
Kurikulum yang digunakan oleh
Sekolah Dasar Alam Wanadri
tetap bekerja sama dengan
Kementerian Pendidikan
Nasional, dan mengikuti
kurikulum arahan Kementerian
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Pendidikan Nasional. Namun,
kurikulum dari Kementerian
Pendidikan Nasional harus
dipilah-pilih, disesuaikan dan
penambahan kurikulum dari
sekolah yang disesuaikan dengan
kebutuhan pembelajaran di
Sekolah Dasar Alam Wanadri.
Di Sekolah Dasar Alam Wanadri
juga tetap menggunakan rapor
sebagai laporan hasil belajar
siswa sama seperti sekolah
formal lainnya hanya saja disini
tidak ada anak tinggal kelas atau
tidak naik kelas. Metode
pembelajaran di Sekolah Dasar
Alam Wanadri menggunakan
metode tematik dengan cara
spider web. Yakni siswa mampu
mengaitkan pelajaran dengan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kenyataan, dan juga dapat
mengaitkan hubungan antar
pelajaran yang mereka terima.
Metode tematik ini digunakan
dalam pelajaran yang diajarkan
di Sekolah Dasar Alam Wanadri,
kecuali untuk pelajaran Bahasa
Indonesia, Bahasa Inggris dan
juga Bahasa Arab. Di Sekolah
Dasar Alam Wanadri, anak-anak
tidak hanya belajar di kelas
tetapi mereka belajar dari mana
saja dan dari siapa saja. Selain
belajar dari buku, anak-anak juga
belajar dari alam dan lingkungan
sekelilingnya. Sekolah Dasar
Alam Wanadri anak-anak belajar
bukan untuk mencari nilai, akan
tetapi mereka belajar untuk bisa
memanfaatkan ilmunya dalam
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kehidupan sehari-hari. Dengan
metode spider web ini, mereka
belajar tidak hanya dengan
mendengarkan penjelasan guru,
tetapi juga dengan melihat,
menyentuh, merasakan, dan
mengikuti keseluruhan proses
dari setiap pembelajaran. Anak
diarahkan untuk memahami
potensi dasarnya sendiri. Setiap
anak dihargai kelebihannya, dan
dipahami kekurangannya, karena
setiap anak memiliki keunikan
tersendiri dan itu harus dihargai
oleh guru.
6 Kemukakan standar Sekolah ini memiliki luas Sekolah Alam adalah impian ➢ Kekurangan 10
pengelolaan peserta didik pada 8 hektare, dan terletak di yang jadi kenyataan bagi 1. Faktor tempat
lembaga yang akan anda Bandung Barat yang mereka yang menginginkan 2. Tingkat sekolah masih
dirikan! dibelah oleh Sungai. Di perubahan dalam dunia terbatas
Jawab: sisi sungai dibangun kelas- pendidikan di 3. Masih menjadi barang
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Standar pengelolaan pendidikan kelas, perpustakaan, Indonesia. Bukan sekadar mahal
peserta didik ini dalah kriteria laboratorium, dan dapur. perubahan sistem, metode, dan ➢ Kelebihan
tentang kualifikasi akademik dan Kolam target Konsep Sekolah Alam
kompetensi yang dipersyaratkan pembudidayaan, kebun pembelajaran, melainkan Wanadiri
bagi pendidik dan tenaga sayur organik, maze yang perubahan mengintegrasikan tiga
kependidikan SD. Pengetahuan, bisa dimakan dan paradigmapendidikan secara pilar pendidikan yang
sikap, dan efektivitas pengajaran kebun permakultur menyeluruh yang pada diyakini menjadi faktor
guru memainkan peran penting tersebar di berbagai titik. akhirnya mengarah pada kunci keunggulan umat
dalam prestasi anak-anak. Semua bangunan di SD perbaikan mutu dan manusia, yaitu pilar
Kualitas prestasi siswa tidak Alam Wanadri terbuat dari hasil akhir dari proses iman, ilmu dan
akan melebihi kualitas gurunya. material ramah pendidikan itu sendiri. kepemimpinan. Karena
Kemanjuran diri didefinisikan lingkungan seperti bambu, Sebagai sekolah berbasis itu kurikulum Sekolah
sebagai keyakinan dalam rumput alang-alang, dan komunitas, penyelenggaraan Alam Wanadiri bukan
kemampuan seseorang untuk dinding dari kegiatan hanya menekankan pada
mengatur dan melaksanakan tanah liat. Untuk sumber pendidikan di Sekolah Alam tercapainya tujuan
tindakan yang diperlukan untuk energi, sekolah ini tidak semata-mata menjadi akademik (kurikulum
mengelola situasi yang berekpserimen dengan tanggung jawab guru Diknas), melainkan juga
prospektif (Kunandar, 2007). pembangkit listrik tenaga dan yayasan, tapi juga orangtua mengembangkan
Pengajaran yang efektif dimulai air dan memproduksi gas murid. Semua terlibat, semua kurikulum non
dengan pengaturan pembelajaran metana dari kotoran sapi turun akademik.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
lingkungan hidup. Guru harus untuk menyalakan tangan mengatasi berbagai Sekolah Alam Wanadiri
mengatur ruang dan memilih kompor dan kendala dan persoalan yang mengimplementasikan
bahan sehingga semua konten mengembangkan unit timbul. model pembelajaran
kurikulum area ditangani. gasifikasi yang akan Semua peduli dengan terintegrasi berbasis
Tujuannya adalah untuk menggunakan kulit gabah pengembangan sekolah karena alam dan potensi lokal.
merangsang eksplorasi, kering dan material sekolah bukan Untuk mewujudkan
eksperimen, penemuan, dan organik lainnya untuk ‘milik’ yayasan atau pribadi- maksud tersebut,
pembelajaran konseptual. Guru menghasilkan listrik. pribadi tertentu, tapi milik Sekolah Alam Wanadiri
harus termasuk dalam menilai Sebuah pabrik cokelat komunitas. Meskipun pada terus menerus
kemajuan perkembangan organik yang telah dasarnya sekolah ini melakukan upaya
masing-masing anak. dikelola, lapangan merupakan program sebuah perbaikan terutama pada
Kompetensi dikategorikan mulai olahraga yang luas, pusat yayasan. tiga hal yang menjadi
dari tingkat sederhana atau dasar kebugaran, sarana Semangat kebersamaan pilar kunci mutu sekolah,
hingga lebih sulit atau kompleks outbound, dan jalur-jalur komunitas dibangun dengan yaitu peningkatan
yang pada gilirannya akan untuk pesepeda juga telah prinsip anakmu kualitas guru,
berhubungan dengan proses disediakan di sekolah SD adalah anakku, yang pengembangan metode
penyusunan bahan atau Alam Wanadiri. Memiliki diterjemahkan dalam sistem pembelajaran yang
pengalaman belajar, yang ruang-ruang yang subsidi silang, yaitu efektif serta penyediaan
lazimnya terdiri dari: (1) umumnya ada di Sekolah yang lebih mampu membantu sumber dan media
penguasan minimal kompetensi alam adalah: yang kurang mampu. belajar yang memadai.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dasar, (2) praktik kompetensi Ruang kelas Sebagai sebuah paradigma baru
dasar, dan (3) penambahan · Area Berkebun dalam dunia pendidikan di
pengembangan terhadap · Area Outbond/ Area Indonesia,
kompetensi atau keterampilan. Olahraga Sekolah alam diharapkan
Ketiga proses tersebut dapat · Area Bermain menjadi tambahan kekayaan
terus berlanjut selama masih ada · Hall dalam khazanah
kesempatan untuk melakukan · Perpustakaan pendidikan nasional. Bisa
penyempurnaan atau · Ruang Guru dinikmati oleh lebih banyak
pengembangan kompetensinya. · Ruang Rapat anak di seluruh
Peserta didik harus memiliki · Ruang Ibadah Indonesia. Bisa lebih
sikap yang baik dan patut untuk · Dapur melibatkan banyak pihak
dicontoh anak. Berperilaku · Toilet anak-anak dalam
positif, jujur, disiplin, toleran, · Toilet orang dewasa mengembangkannya. Karena
bertanggungjawab. Memahami · Area Parkir pada hakikatnya,
perkembangan anak, baik sosial, · Area khusus orang tua penyelenggaraan
konteks linguistik, dan budaya di siswa pendidikan itu bukan hanya
mana anak-anak dibesarkan. tanggung jawab pemerintah,
Guru harus membantu setiap namun
anak mempelajari perilaku sosial seluruh komponen bangsa.
yang sesuai panduan dan Sekarang ini, menyekolahkan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
memberikan secara konsisten anak ke sekolah alam sedang
sesuai tingkat perkembangan menjadi tren dikalangan orang
anak. Interaksi pendidik dengan tua dari sebagian masyarakat
anak-anak, diharapkan kita.
membimbing mereka menuju Nama sekolah alam bagi
peningkatan kemandirian, mereka seakan menjadi angin
tanggung jawab, dan empati. segar ditengah carut marutnya
Peserta didik juga harus terlibat pendidikan di negeri ini.
dalam keluarga dan profesional Untuk masyarakat menengah
lainnya, sesuai kebutuhan untuk kebawah mungkin nama ini
mengembangkan rencana kurang familiar, tapi
individual mengatasi perilaku dikalangan menengah keatas
sulit anak. Peserta didik nama ini sudah cukup dikenal
menggunakan pengetahuan sebagai sekolah alternatif
mereka tentang masingmasing disamping sekolah umum yang
anak untuk memodifikasi strategi sudah ada tentunya
dan bahan untuk meningkatkan
belajar anak. Staf pengajar
secara aktif berusaha memahami
kebutuhan dan keinginan dengan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
mengenali dan menanggapi
isyarat nonverbal mereka dan
dengan menggunakan bahasa
yang sederhana. Staf pengajar
harus mendukung
pengembangan dan pemeliharaan
bahasa rumah. Pendidik
menggunakan berbagai sumber
informasi, termasuk hasil
penilaian formal dan informal
serta inisiasi anak-anak,
pertanyaan, minat, dan untuk
mengidentifikasi apa yang telah
dipelajari anak-anak.
• Sekolah Dasar (SD), 6 -
12 tahun
Waktu Pembelajaran
1. SD Kelas 1 - 2 :
Senin - Jum'at Pkl
08.00 - 14.00.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
2. SD Kelas 3 - 6 :
Senin - Jum'at Pkl
08.00 - 16.00
Kurikulum
a. Dienul Islam : Aqidah, Ibadah,
Akhlaq
b. Bahasa : Indonesia, Inggris,
Arab.
c. Daya pikir : Sains dan
matematika
d. Sains dan teknologi
e. Seni dan daya cipta : Kesenian
(seni rupa, seni musik, seni
gerak)
f. Pendidikan jasmani : Olahraga
dan kesehatan
g. Kewirausahaan : Keterampilan
dan bisnis
h. Sosial dan kemasyarakatan :
PKPS dan karakter
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
i. Pendidikan lingkungan
j. Farming
k.Outbond
7. Kemukakan standar Bentuk tata kelola Pada dasarnya standar nasional Kelebihan: 10
pengelolaan tenaga pendidikan dilakukan oleh kepala pendidikan berfungsi sebagai 1. Tenaga pendidik
pada lembaga yang akan anda sekolah yang merupakan dasar dalam pengelolaan dan dapat mengajar
dirikan! suatu pimpinan di SD penyelenggaraan pendidikan akademik dan
1. Perencanaan tenaga Alam Wanadri. Pada tahap dalam pengelolaan dan nonakademik seperti
pendidik Sekolah Dasar awal membuat penyelenggaraan pendidikan camping, tracking,
Alam Wanadri perencanaan terlebih dalam rangka mewujudkan fieldtrip, edu trip dan
Perencanaan kebutuhan guru dahulu mengenai pendidikan nasional yang outbound.
disusun atas beberapa kebutuhunan guru berapa bermutu serta bertujuan 2. Tenaga pendidik
pertimbangan, diantaranya yang disesuaikan dengan menjamin mutu pendidikan lebih berpikir kreatif,
adalah jumlah guru yang telah jumlah penerimaan murid. nasional. Dengan adanya standar santai, dan mampu
ada, dan jumlah siswa yang ada. Kemudian setelah tahap nasional pendidikan diharapkan bersahabat dengan
Kebutuhan guru tersebut perencanaan ada tahap dapat memacu pengelolaan, siswanya karena
dimaksudkan untuk pengorganisasian dimana penyelenggara dan satuan belajar di alam
mengantisipasi agar pada disini dibagikan tugas dan pendidikan agar dapat tentunya akan
pelaksanaan tahun ajaran baru peran masing-masing meningkatkan kerjanya dalam mempererat
tidak terjadi kekurangan guru sesuai dengan bidang yang memberikan layanan pendidikan kebersamaan serta
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dengan pertimbangan rasio telah ditentukan oleh yang bermutu, mendorong belajar dengan
jumlah guru dan jumlah siswa. kepala sekolah. terwujudnya transparansi dan menyenangkan
Pada satuan kerja yang Selanjutnya ada tahap akuntabilitas publik dalam Kekurangan:
mengelolah sumber daya pengarahan yaitu kepala penyelenggaraan sistem Rekrutmen tenaga
manusia biasanya terdapat sekolah membantu guru pendidikan nasional, serta pendidik yang kurang
sekelompok tenaga pendidik dalam mengubah rencana mewujudkan keadilan dan matang sehingga tidak
yang tugasnya adalah melakukan ke dalam tindakan dan pemerataan pendidikan. terjadi keefektifan tujuan
rekrutmen. Dalam perekrutan untuk meningkatkan Sehubungan dengan hal ini pada sekolah karena banyak
perlu menggunakan strategi, ini efektifitas dan efisiensi pasal 2 PP nomor 19 tahun 2005 pekerjaan yang
digunakan untuk menggunakan kerja secara maksimal. tentang Standar Nasional seharusnya dilakukan
calon tenaga pendidik yang Dan yang terakhir yaitu Pendidikan diperbarui dengan oleh beberapa orang
efektif dan sesuai dengan dilakukan evaluasi untuk PP Nomor 32 tahun 2013 harus dikerjakan
kebutuhan dan kemampuan menilai sejauh mana menentukan ruang lingkup sendirian. Hal tersebut
lembaga yang diharapkan bahwa keberhasilannya. standar nasional pendidikan bisa terjadi karena
mereka mampu bertindak dan yang harus dilaksanakan oleh kurangnya tenaga yang
berfikir rasional. Akan tetapi pengelola sekolah, yang terdiri ahli dalam bidangnya.
karena berbagai faktor, seperti dari delapan standar yaitu: Dan juga bisa terjadinya
latar belakang pendidikan dan (1) Standar Isi; ketidaksesuaian dalam
pengalaman, para pencari kerja (2) Standar Proses; (3) Standar penempatan personil
mungkin sudah mempunyai Kompetensi Lulusan; terhadap kemampuan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kebiasaan- kebiasaan tertentu. (4) Standar Pendidik dan Tenaga yang dimilikinya.
Adapun persyaratan rekrutmen Kependidikan;
tenaga pendidik yang di lakukan (5) Standar Sarana dan
di SD Alam Wanadri adalah : Prasarana;
a. Peduli dengan (6) Standar Pengelolaan;
lingkungan dan (7) Standar Pembiayaan;
pendidikan (8) Standar Penilaian
b. Mampu bekerja sama Pendidikan.
dengan baik Keberhasilan program
c. Siap meluangkan pendidikan melalui proses
waktu belajar-mengajar sangat
d. Tidak ditentukan dipengaruhi oleh banyak faktor,
batas usia salah satu di antaranya adalah
e. Mempunyai tersedianya pendidik dan tenaga
wawasan terhadap kependidikan yang memadai,
lingkungan kompeten dan profesional.
Konsep pendidikan di Sekolah Pendidik dan tenaga
Dasar Alam Wanadri, kependidikan merupakan salah
merupakan konsep pendidikan satu sumber daya yang penting
sekolah non formal.. Konsep dan utama dalam menunjang
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pendidikan Sekolah Dasar Alam proses pembelajaran di sekolah,
Wanadri ini tidak terfokus sama untuk itu perlu dilakukan
kegiatan belajar karena prinsip peningkatan dalam
yang diterapkan oleh pendirinya pemberdayaan dan
adalah bermain sambil belajar. pengembangan keprofesian
Kemudian siswa mendapatkan secara berkelanjutan agar tujuan
bentuk apresiasi dari tenaga sekolah dapat tercapai secara
pendidik. Bedanya sekolah maksimal. Berdasarkan hal-hal
formal dan nonformal kalau tersebut di atas, sejalan dengan
pendidikan sekolah formal yaitu amanat Permendiknas Nomor 13
berpatokan seorang peserta didik tahun 2007 tentang Standar
pintar atau tidaknya itu cuman Kepala Sekolah/Madrasah,
sekedar dinilai. Tapi, kalau seorang kepala sekolah perlu
pendidikan sekolah non formal menguasai kompetensi untuk
itu menyentuh pada psikologis mengelola pendidik dan tenaga
peserta didik atau membentuk kependidikan sekolah.
karakter siswanya. Penyusunan Ketercapaian tujuan pendidikan
perencanaan kebutuhan tenaga sangat bergantung pada
pendidik dilakukan oleh kepala kecakapan dan kebijaksanaan
sekolah berdasarkan analisis kepemimpinan kepala sekolah
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kebutuhan yaitu di mana setiap yang merupakan salah satu
20 – 32 siswa harus disediakan pemimpin pendidikan. Karena
seorang guru kelas, seorang guru kepala sekolah merupakan
agama (sesuai dengan jumlah seorang pejabat yang
agama peserta didik), dan professional dalam organisasi
seorang guru penjasorkes. sekolah yang bertugas
Adanya analisis yang tepat mengatur semua sumber
memungkinkan kebutuhan guru organisasi dan bekerja sama
dapat terpenuhi baik segi dengan guru-guru dalam
kuantitas maupun kualitas yang mendidik siswa untuk
diharapkan. Hal ini sependapat mencapai tujuan pendidikan.
dengan teori yang dikemukakan Dengan keprofesionalan kepala
oleh Mulyasa (2009: 42), yang sekolah ini pengembangan
menyatakan bahwa: “sebelum profesionalisme tenaga
menyusun rencana, perlu kependidikan mudah dilakukan
dilakukan analisis pekerjaan (job karena sesuai dengan
analysis) dan analisis jabatan fungsinya, kepala sekolah
untuk memperoleh deskripsi memahami kebutuhan sekolah
pekerjaan (gambaran tentang yang ia pimpin sehingga
tugas-tugas dan pekerjaan yang kompetensi guru tidak hanya
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
harus dilaksanakan). Informasi mandeg pada kompetensinya
ini sangat membantu dalam yang ia miliki sebelumnya,
menentukan jumlah pegawai melainkan bertambah dan
yang diperlukan, dan juga untuk berkembang dengan baik
menghasilkan spesifikasi sehingga profesionalisme guru
pekerjaan (job spesification)”. akan terwujud.
2. Pengorganisasian tenaga
pendidik Sekolah Dasar
Alam Wanadri
Pengorganisasian bertujuan agar
pembagian tugas dapat
dilaksanakan dengan penuh
tanggung jawab, membantu
koordinasi, memperlancar
pengawasan, maksimalisasi
manfaat spesialisasi,
penghematan biaya, dan
meningkatkan kerukungan
hubungan antar guru. Proses
pengorganisasian diawali dengan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
merinci seluruh jenis kegiatan
yang ada, membagi tugas
pekerjaan dalam aktivitas-
aktivitas yang lebih rinci,
membagi tugas kepada guru, dan
mengkoordinir seluruh kegiatan
yang dilakukan oleh guru.
Proses pengorganisasian guru
dilakukan oleh kepala sekolah
yang diawali dengan memperinci
seluruh pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh guru untuk
mencapai tujuan pendidikan
yang telah ditetapkan, membagi
pekerjaan ke dalam aktivitas-
aktivitas yang secara logis yang
harus dilakukan oleh guru,
memerinci aktivitas guru dalam
kegiatan yang lebih rinci, dan
terakhir menetapkan mekanisme
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kerja dalam struktur organisasi.
Struktur organisasi yang
ditetapkan di Sekolah Dasar
Alam Wandri, ditetapkan untuk
proses pencapaian tujuan dan
menjelaskan bagaimana tugas
kerja akan dibagi,
dikelompokkan dan
dikoordinasikan secara formal.
Struktur organisasi Sekolah
Dasar Alam Wanadri merupakan
kerangka pola hubungan antara
kepala sekolah dengan guru,
kepala sekolah dengan komite
sekolah, kepala sekolah dengan
siswa, guru dengan siswa dan
sebaliknya, dan orang
menunjukkan kedudukan tugas,
wewenang dan tanggung jawab
yang berbeda-beda.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Pembagian tugas tersebut
dilakukan oleh kepala sekolah
karen tugas-tugas yang begitu
banyak, sehingga kepala sekolah
harus melakukan tindakan
tersebut. Aktivitas demikian
menurut Sagala (2009: 61),
merupakan sebuah aktivitas yang
disebut dengan pengorganisasian
yang merupakan fungsi yang
harus dijalankan oleh setiap
manajer pada semua tingkatan,
jenis kegiatan, dan bentuk
organisasi besar atau kecil.
Kegiatan pengorganisasian
adalah untuk menentukan siapa
yang akan melaksanakan tugas
sesuai prinsip pengorganisasian.
Pengorganisasian sebagai
kegiatan pembagi tugas-tugas
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pada orang yang terlibat dalam
kerja sama pendidikan. Karena
tugas-tugas ini demikian banyak
dan tidak dapat diselesaikan oleh
satu orang saja, maka tugas-
tugas ini dibagi untuk dikerjakan
oleh masing-masing organisasi.
3. Pengarahan tenaga
pendidik Sekolah Dasar
Alam Wanadri
Pengarahan yang dilakukan oleh
kepala sekolah mempunyai
fungsi membantu guru dalam
mengubah rencana ke dalam
tindakan dan untuk
meningkatkan efektifitas dan
efisiensi kerja secara maksimal
serta menciptakan lingkungan
kerja yang sehat, dinamis. Cara-
cara pengarahan yang dilakukan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
oleh kepala sekolah yaitu: (1)
Orientasi, yaitu cara pengarahan
dengan memberikan informasi
yang perlu supaya kegiatan dapat
dilakukan dengan baik. (2)
Perintah, yaitu pengarahan
dengan cara meminta kepada
guru untuk melaksanakan tugas
dengan baik dengan
menggunakan bahasa yang
santun dan bersahabat.Model
pengarahan yang digunakan oleh
kepala sekolah adalah model
Sumber Daya Manusia, yaitu
suatu model dengan memberikan
motivasi kepada guru akan tugas
dan tanggungjawab yang
diemban guru, dan mendorong
kepada guru agar guru dapat
bekerja lebih baik dengan selalu
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
meningkatkan profesionalisme
guru yang meliputi empat
kompetensi yaitu kompetensi
pedagogik, kompetensi sosia,
kompetensi kepribadian dan
kompetensi profesional. Data
yang diperoleh di lapangan
menunjukkan bahwa kepala
sekolah melakukan pengarahan
kepada guru dalam bentuk
bimbingan kelompok maupun
secara individu. Kepala sekolah
memberikan motivasi dan cara-
cara pelaksanaan tugas, agar
guru dapat bekerjasama dengan
setiap warga sekolah sebaik-
baiknya. Hal ini menunjukkan
bahwa kepala sekolah telah
melakukan peran sebagai
manager sekolah dengan baik,
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
artinya kepala sekolah
menunjukkan dirinya sebagai
pemimpin organisasi yang
bertugas menunjukkan arah
kebijakan sekolah dan tujuan
sekolah serta cara-cara yang
efektif untuk mencapai tujuan
yang telah ditetapkan. Hal ini
sesuai dengan teori yang
dikemukakan oleh Sagala (2009:
68) yang menyatakan bahwa:
“Pengarahan merupakan
pengarahan yang diberikan
kepada anggota organisasi,
sehingga mereka menjadi
personil yang pengetahuan dan
akan bekerja efektif menuju
sasaran yang telah ditetapkan
organisasi. Pengarahan juga
mencakup kegiatan yang
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dirancang untuk memberi
orientasi kepada pegawai antara
lain memberikan informasi
tentang hubungan antar bagian,
antar pribadi, kebijaksanaan, dan
tujuan organisasi”.
4. Evaluasi kinerja tenaga
pendidik Sekolah Dasar
Alam Wanadri
Tujuan penilaian kinerja guru
adalah untuk menilai
keberhasilan guru dalam
melaksanakan pekerjaannya
diantaranya keberhasilan guru
dalam merencanakan rancangan
pembelajaran, dalam melakukan
pengelolaan pembelajaran,
dalam membina hubungan
dengan siswa, dan dalam
melakukan penilaian, bertujuan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
meninjau kemampuan yang ada
dan menentukan bentuk
pembinaan yang dibutuhkan
guna meningkatkan kinerja yang
ada. Evaluasi kinerja guru
dilakukan oleh kepala sekolah
dengan menggunakan metode
penilaian yang berorientasi masa
lalu dengan menggunakan
metode ratting scal, check point,
dan performance test.
8. Pengelolaan Keuangan SD - Bentuk tata kelola Dalam mengelola ➢ Kekurangan
Alam Wanadri keuangan diawasi oleh keuangan menurut ➢ - Jika jumlah siswa
Keuangan merupakan kepala sekolah bersama Tandililing (2019) tidak sesuai target
komponen yang penting dengan komite sekolah diperlukan transparansi maka sumber
dalam lembaga pendidikan dan yang bertanggung dan akuntabilitas keuangan pemasukan
(Burger, 2015). Oleh karena jawab mengenai segala sekolah, karena sangat berkurang dan tidak
itu, perlu adanya keuangan sekolah berpengaruh terhadap sesuai dengan target
pengelolaan keuangan yang adalah bendahara motivasi mengajar guru. ➢ - Tidak mandiri
baik agar proses pendidikan sekolah dan beberapa Begitu juga dengan Anam secara keuangan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dapat berjalan sesuai dengan personil tata usaha yang (2019) yang menyatakan karena yayasan
tujuannya. Manajemen ditugasi membantu dalam penelitiannya mendominasi dalam
keuangan pendidikan pendataan administrasi bahwa; sumber keuangan pendanaan dan
memberikan atensi yang keuangan. sekolah yang didapatkan apabila yayasan
besar akan pentingnya tata - Mengelola anggaran dari masyarakat harus mengalami
kelola keuangan pendidikan belanja tahunan sekolah dikelola dengan baik dan penurunan keuangan
dalam peningkatan program agar sesuai dengan dipertanggungjawabkan akan berpengaruh
sekolah, pelaksanaan guru budget yang ada kepada masyarakat, agar pada sekolah
dalam kegiatan belajar disesuaikan dengan supaya kepercayaan publik ➢ Kelebihan
mengajar, pelaksanaan sumber pemasukan ( terhadap lembaga ➢ - Pengelolaan
akademis peserta didik. Dana hibah yayasan, pendidikan terus keuangan sangat
Kepala sekolah sebagai dana dari siswa yang meningkat. Selanjutnya terkoordinir dengan
perencana anggaran sekolah, mampu, donatur dsbg) dalam penelitiannya baik
harus memahami - Pengelolaan koperasi menegaskan bahwa; ➢ - Adanya koperasi
manajemen keuangan sekolah sebagai bentuk manajemen keuangan bagi guru sebagai
sekolah, terutama dalam kegiatan menabung dalam pengadaan sarana contoh penerapan
pengelolaan dan bersama guru dengan dan prasarana harus pengaturan
pemanfaatan semua sebagian dana dibagi dikelola dengan baik, keuangan yang baik
kebutuhan sekolah (Myende, hasil dengan guru dan mulai dari perencanaan, pada siswa
2018). Manajemen keuangan sisanya dipakai untuk pengadaan, penyimpanan, ➢ Pengelolaan dana
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sekolah sangat penting keperluan sekolah. inventarisasi, yang diawasi oleh
dalam hubungannya dengan pemeliharaan dan yayasan akan
pelaksanaan kegiatan pemanfaatan, sampai meminimalisir
sekolah (Said, 2018). dengan pengawasan tingkat korupsi di
Seorang kepala sekolah sekolah alam
harus memiliki ilmu wanadri
pengetahuan tentang
manajemen, khususnya
manajemen keuangan,
karena untuk menjalankan
seluruh kegiatan yang ada di
sekolah tidak terlepas dari
pengolahan dana. Dana yang
diperoleh atau diberikan oleh
pemerintah, maupun pihak
lainnya memerlukan
manajemen yang baik
(Rangongo & Beckmann,
2016). Sebesar apapun dana
sekolah bila tidak dikelola
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dengan manajemen yang
baik, maka sekolah tersebut
akan mengalami suatu
kemunduran.
Ada beberapa prinsip
yang perlu diperhatikan
dalam manajemen keuangan
sekolah, yaitu prinsip
keadilan, efisiensi,
transparansi, dan
akuntabilitas publik
diperlukan dalam
pengelolaan dana
pendidikan. Sekolah
mempunyai pengaturan
terkait penyerapan anggaran
sekolah yang digunakan
dalam menjalankan roda
pendidikan di sekolah, baik
sekolah yang berstatus
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
negeri maupun swasta. Fakta
di lapangan mengungkapkan
bahwa operasional kegiatan
sekolah perlu adanya
manajemen keuangan dalam
mengatur tata kelola
penggajian pendidik dan
tenaga kependidikan, tenaga
tata usaha,
memperbaiki/meningkatkan
sarana prasarana pendidikan.
9. Kemukakan standar Bentuk tata kelola Piet A Sahertian (1994 : a. Kekurangan
pengelolaan humas pada pengelolaan humas di 233) mengatakan bahwa humas − Sangat rentan
lembaga yang akan anda SD Alam Wanadri ini sekolah merupakan salah satu terhadap krisis.
dirikan! yaitu : bagian dari substansi Sejumlah
Sekolah dan masyarakat Lembaga akan administrasi pendidikan permasalahan yang
merupakan suatu hubungan yang membangun hubungan sekolah. terjadi dalam
tidak bisa dipisahkan, kaena dengan masyarakat Sekolah pada uumnya sekolah dapat
saling berikatan satu sama dengan baik, harmonis memiliki kewajiban secara membentuk opini
lainnya. Hubungan sekolah dan dan sewajarnya legal dan moral untuk publik dengan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
masyarakat merupakan bentuk Seperti : memberikan penerangan sangat cepat.
komunikasi ekstern mengenai − sekolah akan kepada masyarakat tentang − Masyarakat tidak
kebutuhan serta kegiatan menciptakan hubungan tujuan-tujuan, program- mendukung
pendidikan dengan mendorong antara sekolah dengan program, kebutuhan dan program sekolah.
minat dan kerjasama untuk masyarakat dengan baik keadaannya serta sebalikya − Karena terlalu
masyarakat untuk masyarakat dan harmonis dengan sekolah harus mengetahui percaya dengan
dalam peningkatan dan mengadakan kunjungan dengan jelas apa kebutuhan, sekolah. masyarakat
pengembangan masyarakat. ke sekolah dan harapan dan tuntutan akan bersikap acuh.
(Suyanto. 2015) sebaliknya, sekolah masyarakat. b. Kelebihan
Standar (HUMAS) pengelolaan melakukan kunjungan Dengan adanya hubungan − Adanya hubungan
Hubungan Masyarakat pada SD kunjungan ke rumah sekolah dengan masyarakat, antara sekolah
Alam Wanadri mencakup : siswa atau masyarakat. sekolah dapat mengetahui dengan masyarakat
1. Terjalin komunikasi antara − sekolah akan sumber-sumber yang ada ini dapat membantu
sejolah dan masyarakat mengkomunikasikan dalam masyarakat yang dalam peningkatan
dengan baik, harmonis. informasi yang terpadu kemudian di daya gunakan dan pengembangan
Sehingga kerja sama berjalan baik mengenai akademis untuk kepentingan kemajuan masyarakat.
dengan lancar. maupun non akademis. pendidikan anak di sekolah. − Hubungan
2. keterlibatan warga dan Informasi yang kemajuan dan kelancaran masyarakat ini
masyarakat pendukung dalam membangun pendidikan di sekolah pa dapat membantu
pengelolaan pendidikan pemahaman dan umumnya untuk meningkatkan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
3. keterlibatan warga dalam pengetahuan masyarakat prestasi belajar siswa pada membantu
pengelolaan akademik dan akan menghasilkan khususnya. (Mamusung dan mempublikasikan
keterlibatan masyarakat respon positif dari Sukanti. 2000) informasi mengenai
pendukung dalam masyarakat sehinnga kem\ajuan dari
pengelolaan non-akademik akan mendorong mereka sekolah SD Alam
4. keterlibatan peran serta untuk memberikan Wanadri.
warga dan masyarakat bantuan dan dukungan
sekolah dalam pengelolaan sesuai dengan
dibatasi pada kegiatan permasalahan sekolah.
tertentu yang ditetapkan. − pihak sekolah menerima
5. kemitraan dengan lembaga peserta didik dan
lain yang relevan, berkaitan mengadakan kelulusan
dengan input, dengan mengundang
proses, output dan orang tua (wali murid).
pemanfaatan lulusan, Alumni akan menjadi
daya tarik \masyarakat
dan alumni juga dapat
membuat masyarakat
yakin bahwa sekolah
SD Alam Wanadri
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sangat bagus dan
menjanjikan.
− Sekolah menciptakan
kerjasama dan toleransi
yang baik antara
lembaga pendidikannya
dengan masyarakatnya.
Contohnya pada saat
pembagian zakat fitrah,
sekolah akan terjun
langsung memberikan
zakat kepada
masyarakat yang
membutuhkan.
− Sekolah akan
mempublikasikan
informasi dan kegiatan
sekolah bersama
masyarakat baik melalui
media cetak maupun
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sosial media.
10. Kepemimpinan dan Strategi tata kelola Pemimpin dapat Kekurangan :
Supervisi Pendidikan dari kepemimpinan mempengaruhi moral dan Dalam tipe supervise
dalam Sekolah Berbasis meliputi : kepuasan kerja, keamanan, yang dipilih
Budaya : kualitas kehidupan kerja dan kemungkinan cukup
1. Berpikir tentang
terutama tingkat prestasi besar guru kurang
Secara umum konsekuensi jangka
suatu organisasi. Pemimpin mengimplementasikan
kepemimpinan kepala panjang, kelemahan
juga memainkan peranan kemampuannya.
sekolah yang baik hendaknya dan manfaat dari
kritis dalam membantu Kelebihan :
menjadi pemimpin yang keputusan yang
efektif bagi peserta didiknya, mereka buat dalam
kelompok, organisasi atau ➢ Dengan strategi
masyarakat untuk mencapai kepemimpinan yang
para pendidik, dan orangtua organisasi.
tujuan mereka. (Handoko, dipilih dapat
peserta didik beserta 2. Rendah hati,
2003: 294-295). meningkatkan
masyarakat. Untuk mencapai menyangkut untuk
Pada dasarnya prestasi siswa dalam
itu, kepela sekolah harus kebaikan yang lebih
kepemimpinan mengacu aspek.
memiliki keterampilan besar, berjuang
mumpuni dalam menangani untuk keadilan, pada suatu proses untuk ➢ Adanya

mengambil menggerakkan perancanaan


tugas kesehariannya. Gaya
tanggung jawab. sekelompok orang menuju kepemimpinan yang
kepemimpinan di sekolah
ke suatu tujuan yang telah baik dapat
yang efektif merupakan gaya Program pembelajaran
ditetapkan atau disepakati mempengaruhi moral
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kepemimpinan yang mampu kepemimpinan dan dengan mendorong atau dan kepuasan kerja,
memberikan motivasi pada supervisi memotivasi mereka untuk keamanan, kualitas
muridnya sehingga muridnya pendidikan di bertindak dengan cara yang serta kehidupan kerja
memandang pemimpinnya Sekolah Berbasis tidak memaksa. dalam pendidikan
sebagai pemimpin yang Alam yaitu Supervisi dapat berjalan dengan
efektif berdasarkan kepuasan mengadakan pembelajaran merupakan baik.
mereka memperoleh tujuan kegiatan-kegiatan instrumen penjaminan ➢ Supervisi
disekolah nya. Menurut Hani yang sebagaimana mutu pembelajaran di pembelajaran yang
Handoko (1997:290), teori yang diungkapkan madrasah. Supervisi direncanakan dapat
Path Goal ini menganalisis oleh Dirjen pembelajaran memiliki membantu para
pengaruh (dampak ) Pendidikan Dasar fungsi penting untuk guru dalam
kepemimpinan terutama dan Menengah, menstimulasi, peningkatan
perilaku terhadap motivasi yaitu sebagai mengkoordinasi dan kualitas
bawahan, kepuasan dan berikut: membimbing guru- guru pembelajaran
pelaksanaan kerja. Teori ini agar mampu melaksanakan
1. Kegiatan awal
memasukkan empat tipe atau tahun ajaran baru. tugas dan
gaya pokok perilaku Menetapkan fungsi pembelajaran di
pemimpin, yakni : rencana pendidikan madrasah secara
1. Kepemimpinan direktif atau pengajaran profesional.
(Directive leadership)
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
2. Kepemimpinan Suportif untuk tahun ajaran
(Supportive Leadership) yang akan berjalan
3. Kepemimpinan meliputi rencana
partisipatif (Participative kerja tahunan,
leadership). kebutuhan tenaga
4. Kepemimpinan orientasi guru, alat-alat dan
prestasi (Achievement buku pelajaran, dan
oriented leadership) sebagainya.
2. Kegiatan bulanan
• Awal bulan,
melakukan
penyelesaian
kegiatan-kegiatan
yang berhubungan
dengan gaji
pegawai, laporan
bulanan, rencana
keperluan kantor
dan belanja
bulanan, kegiatan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
yang bersifat
pemeriksaan secara
umum dan memberi
petunjuk dan
menyampaikan
catatan kepada
guru.
• Akhir bulan,
melaksanakan
kegiatan
pertanggungjawaba
n pelaksanaan
program, keuangan,
dan membuat
laporan bulanan.
3. Kegiatan mingguan
- Kegiatan hari senin
meliputi upacara
bendera, senam
pagi. Penyelesaian
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
masalah atau kasus
dan memerika
agenda keuangan
dan arsip sekolah.
4. Kegiatan harian
- Memeriksa daftar
hadir guru dan
penjaga sekolah
- Memeriksa
kebersihan sekolah
- Memeriksa
persiapan mengajar
guru dan lain-lain.
- Menyelesaikan
surat-surat dan
administrasi lainnya
seperti buku murid
dan lain-lain.
- Mengadakan
pengawasan dan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
mengatasi masalah
yang ada.
5. Kegiatan menjelang
akhir tahun ajaran
yaitu:
- Menutup buku
inventarisasi
perbekalan,
perlengkapan dan
membuat neraca
tahunan.
- Menyelenggarakan
UJjian Sekolah, dan
Ulangan Harian
serta menyusun
laporannya.
- Kemudian
melakukan evaluasi
pelaksanaan KBM
pada tahun yang
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
bersangkutan.

11. Kemukakan standar 1. Sistem Informasi Menurut Agus Mulyanto Kelebihan:


pengelolaan sistem informasi Sistem pengelolaan (2009:12) informasi adalah Memberikan informasi
dan ketatausahaan pendidikan informasi yang sekolah data yang diolah menjadi yang sangat akurat dan
pada lembaga yang akan anda kami akan gunakan bentuk yang lebih berguna dan tepat. Juga sangat
dirikan! melalui media lebih berarti bagi yang memperhatikan kualitas
1. Sistem Informasi konvensional menerimanya, sedangkan data informasinya.
Sistem pengelolaan 2. Ketatausahaan merupakan sumber informasi Kekurangan:
informasi yang sekolah kami 1) Pengelolaan surat yang menggambarkan suatu Pencarian dan
akan gunakan melalui media Hal yang dikelola yaitu kejadian yang nyata. Dalam hal pemrosesan data
konvensional yaitu jenis surat, sifat dan kualitas, beliau menjelaskan memakan waktu yang
penggunaan buku besar pada derajat surat, pencantuman bahwa kualitas informasi lama, guru atau wali
data siswa, data guru, data alamat surat, kode surat, bergantung pada tiga hal kelas merasa kesulitan
kelas, data jadwal pelajaran, pemakaian singkatan, cap dominan yakni: dalam menyusun nilai,
data nialai siswa, data rekap jabatan, cap dinas, 1) Informasi harus akurat keamanan data kurang
absensi, dan data kurikulum prosedur pengurusan surat 2) Informasi harus tepat waktu terjamin dan penelusuran
yang nantinya akan disimpan 2) Pengelolaan arsip 3) Informasi harus relevan data yang masih
pada rak-rak berkas Kegiatan pengolahan arsip 4) Informasi yang ada juga merepotkan
2. Ketatausahaan terdiri dari azaz penataan harus memiliki niat
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
1) Pengelolaan surat arsip, sistem penaataan Sistem informasi menurut
a. Jenis surat: dibedakan atas arsip, prosedur penataan James Alter adalah kombinasi
14 jenis yaitu surat dinas, arsip, peralatan dalam antar prosedur kerja, informasi,
nota dinas, memo, surat penataan arsip, orang dan teknologi informasi
pengantar, surat kawat, peminjaman arsip, yang diorganisasikan untuk
surat keputusan, surat penyusunan arsip dan mencapai tujuan dalam sebuah
edaran, surat undangan, pemeliharaan arsip organisasi. Sementara pendapat
surat tugas, surat kuasa, 3) Pencatatan data siswa Joseph Wilkinsons
surat pengumuman, surat Pencatatan ini berupa data menjelaskan bahwa sistem
pernyataan, surat keteragan, siswa baru-perkelas- informasi adalah kerangka
berita acara persemester atau pindahan, kerja yang mengoordinasikan
b. Sifat dan derajat surat: surat daftar kelulusan dan juga sumber daya
sangat rahasia, surat dropout, daftar hadir, dan (manusia,computer) untuk
terbatas, surat biasa. Derajat data siswa berprestasi mengubah masukan (input)
surat dikelompokkan atas 4) Pencatatan data guru menjadi keluaran (informasi)
tiga derajat yaitu kilat, Pencatatan ini berupa data guna mencapai sasaran-sasaran
segera, biasa. jumlah guru, data pribadi perusahaan. Dalam
c. Pencantuman alamat surat: dan akan berguna sebagai penerapannya sistem informasi
alamat surat dicantumkan bahan bimbingan, membutuhkan beberapa
pada sampul surat dan perencanaan, pengawasan, komponen penting yang terdiri
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
kepala surat. koordinasi dan dari lima komponen sumber
d. Kode surat: kode jabatan , pendidikannya daya yang dikenal sebagai
kode unit, kode perihal. 5. Pencatatan proses komponen sistem informasi.
e. Pemakaian singkatan: kegiatan belajar mengajar Kelima komponen tersebut
singkatan penggunaan dan 6. Penertiban buku-buku adalah manusia, hardware,
penulisannya dalam tata usaha software, data dan jaringan.
penandatanganan surat Berbagai bentuk Sumber daya manusia
adalah a.n. (atas nama) komunikasi yang mengambil peranan penting
dipergunakan jika yang dilakukan secara tertulis bagi sistem informasi. Manusia
berwenang menandatangi perlu di tertibkan. Adapun diperlukan untuk
surat menguasakan buku yang harus mengoprasikan sistem
penandatanganan surat ditertibkan yaitu buku informasi
kepada pejabat setingkat di agenda, arsip, dan The Liang Gie (1998:16)
bawahnya. ekspedisi merumuskan pengertian tata
f. Cap jabatan, cap dinas, cap usaha sebagai rangkaian
jabatan merupakan cap atau aktivitas menghimpun,
stempel yang dipergunakan mencatat, mengolah,
oleh pejabat tertentu menggandakan, mengirim dan
sedangkan cap dinas menyimpan keterangan-
merupakan cap atau stempel keterangan yang diperlukan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
yang diperlukan oleh setiap dalam orgnisasi. Adapun yang
pejabat. menjadi peranan poko
g. Prosedur pengurusan surat: ketatausahaan yaitu meliputi
penerima surat, pengirim pelaksanaan pekerjaan-
surat, pencatat surat, pekerjaan operatif untuk
pengarah surat, pengolah mencapai tujuan organisasi,
surat menyediakan keterangan-
2) Pengolahan arsip keterangan bagi pimpinan
Kegiatan pengolahan arsip organisasi untuk membuat
terdiri dari azaz penataan keputusan atau melakukan
arsip, sistem penaataan arsip, tindakan yang tepat juga dalam
prosedur penataan arsip, hal membantu kelancara
peralatan dalam penataan perkembangan organisasi
arsip, peminjaman arsip, sebagai suatu keseluruhan
penyusunan arsip dan implikasi peranan kegiatan
pemeliharaan arsip ketatausahaan.
3) Pencatatan data siswa
Pencatatan terhadap siswa ini
terutama adalah siswa baru-
perkelas-persemester atau
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pindahan, daftar kelulusan
dan juga dropout, daftar
hadir, dan data siswa
berprestasi. Semua hasil
pencatatan ini diperlukan
sekali sebagai bahan laporan
yang nyata kepada atasannya.
Oleh karena itu, tidak boleh
hilang atau rusak.
Dokumentasi ini bisa juga
sebagai bahan laporan untuk
orang tua siswa.
4) Pencatatan data guru
Pencatatan ini berupa data
jumlah guru, data pribadi dan
akan berguna sebagai bahan
bimbingan, perencanaan,
pengawasan, koordinasi dan
pendidikannya. Data yang
dicatat dengan rapi dan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
lengkap akan sangat
menunjang untuk mengatasi
masalah yang dialami
sekolah maupun pribadi guru
itu sendiri. Data yang
lengkap akan memberikan
petunjuk untuk mengambil
keputusan bagi kepala
sekolah.
5) Pencatatan proses kegiatan
belajar mengajar
Hal ini akan mempengaruhi
bagi kelancaran proses
pendidikn di sekolahnya
6) Penertiban buku-buku tata
usaha
Berbagai bentuk komunikasi
yang dilakukan secara tertulis
perlu di tertibkan. Adapun
buku yang harus ditertibkan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
yaitu buku agenda, arsip, dan
ekspedisi

12. Kemukakan standar PERMENPAN RB no 21 tahun Kelebihan :


• Mensupervisi kinerja
pengawasan dan penilaian 2010, tugas pengawas Peningkatan mutu
seluruh staf di sekolah
satuan pendidikan pada mencakup 6 pokok yakni sekolah guna mencapai
SD Alam Wanadri
lembaga yang akan anda inspecting (mensupervisi), visi misi SD Alam
termasuk kepala
dirikan! advising (memberi nasihat), Wanadri
sekolah dan seluruh
Merujuk pada PERMENPAN monitoring (memantau),
guru.
RB no 21 tahun 2010 BAB 5 reporting (Membuat laporan), Kekurangan :
• Menyusun program
pasal II mengenai tugas coordinating (mengoordinir) Ketidaksiapan guru
kerja kepengawasan
pengawas sekolah yaitu dan performing leadership dalam melaksanakan
untuk setiap semester
melaksanakan tugas pengawasan (memimpin dalam melakukan program secara beraturan
dan setiap tahunnya.
akademik dan managerial pada lima aspek diatas) (Ofsted, dan tepat waktu.
• Memberikan arahan
satuan pendidikan yang meliputi 2003)
kepada para guru
penyusunan program
mengenai proses
pengawasan, pelaksanaan
pembelajaran guna
pembinaan, pemantauan
meningkatkan kualitas
pelaksanaan 8 ( delapan )
sekolah.
Standar Nasional Pendidikan,
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
penilaian, pembimbingan, dan • Memantau
pelatihan profesional Guru, penyelenggaraan
evaluasi hasil pelaksanaan pendidikan dari awal
program pengawasan, dan penerimaan peserta
pelaksanaan tugas pengawasan didik baru hingga
di daerah khusus. Maka dari itu, pemberian ijazah.
pengawasan dan penilaian satuan • Melakukan penilaian
pendidikan di SD Alam Wanadri terhadap program dan
ini mencakup 6 tugas pokok kinerja sekolah yang
yakni inspecting (mensupervisi, kemudian dilaporkan
memberi pada dinas pendidikan
nasihat/arahan/petunjuk, dan komite sekolah.
memantau jalannya program • Mengevaluasi hasil
sekolah, Membuat program sekolah guna
laporan/Menyusun laporan , menjadi bahan kajian
mengoordinir seluruh staf program selanjutnya.
sekolah dan memimpin dalam
melakukan lima aspek diatas.

13. Inovasi Pendidikan SD Tata kelola inovasi Teori yang melandasi : Kekurangan:
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Alam Wanadri - Inovasi yang kami buat a. Sekolah alam didirikan Perlu adanya pembiasaan
Sekolah bercita-cita menjadi dalam Sekolah Alam pertama kali di Indonesia anak dengan sistem
pelopor membuat sekolah Wanadri ini, sesuai pada tahun 1997 yang inovasi di sekolah dan
yang menyenangkan untuk dengan nama sekolah merupakan gagasan dari memakan waktu yang
anak. Melalui tujuan sekolah ini, setiap kelas yang seorang mantan staf ahli tidak sebentar.
alam dapat terlihat berada di sekolah ini Mentri Negara BUMN, Kelebihan:
perbedaan inovasi yang pun bersentuhan yaitu Lendo Novo. Ir. Apabila seluruh
dilakukan sekolah alam langsung dengan alam. Lendo Novo adalah terobosan inovasi dapat
dengan sekolah pada Pada sekolah biasa, alumni tekhnik tercapai pada diri siswa
umumnya, adapun tujuan keseluruhan ruang perminyakan Institut akan menciptakan
utama sekolah alam ini kelas berada didalam Tekhnologi Bandung generasi penerus bangsa
yaitu: satu gedung, namun di (ITB). Sejak tahun 1992, yang berkualitas.
1) Menjadi Khalifah di Bumi sekolah alam ini, setiap Lendo merancang konsep
2) Hamba Tuhan kelasnya berada di sekolah alam agar murid-
3) Berlandaskan pada Al- bangunan yang murid bisa belajar sambil
Qur’an berbeda-beda. Setiap bermain. Pada tahun 1997,
Dari ketiga tujuan utama kelasnya terdiri dari barulah beliau bisa
sekolah alam tersebut, dapat satu bangunan semi mewujudkan konsepnya
terlihat bahwa sekolah alam permanen, yang terbuat tersebut dan mendirikan
menitikberatkan pada dari kayu, dan tidak Sekolah Alam..
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
pembentukan dan memiliki jendela, b. Faktor-faktor utama
pengembangan akhlakul sehingga ketika belajar yang perlu diperhatikan
karimah, kreatifitas, jiwa siswa dapat menikmati dalam inovasi pendidikan
kritis serta kepemimpinan suasana outdoor. adalah guru, siswa,
siswa. Berikut rincian bentuk kurikulum dan fasilitas,
Untuk kurikulum yang inovasi yang sudah dan program/tujuan.
berlaku di sekolah alam, diterapkan: c. Everett M. Rogers
selain mengacu pada a. Dalam satu kelas (1983) dalam diffusion of
kurikulum Nasional namun terdapat dua orang innovasion dipengaruhi
juga memiliki kurikulum guru yang bertanggung oleh 5 (lima) karakteristik
tambahan, yang jaab atas kelas tersebut, inovasi yaitu :
memperhatikan akhlakul dan dalam satu kelas di 1. Relative advantage
karimah dan leadership pada batasi tidak lebih dari (Keunggulan relatif)
diri siswa, yang merupakan 25 orang siswa, untuk Para adopter akan menilai
inovasi dari sekolah tersebut. kelas yang kami apakah suatu Inovasi itu
Sesuai dengan visi sekolah kunjungi terdapat 23 relatif menguntungkan
Alam yaitu menjadi Insitusi orang siswa. Hal ini atau lebih unggul
Pendidikan yang berbasis dilakukan agar guru dibanding yang lainnya
Al-Qur’an dan Sunnah, Back lebih focus dalam atau tidak. Untuk adopter
to Nature, serta Pendidikan membimbing yang menerima secara
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
yang berkelanjutan. Dapat perkembangan cepat suatu inovasi, akan
kita lihat melalui visi dari siswanya, serta suasana melihat inovasi itu sebagai
sekolah alam tersebut, kelas lebih kondusif. sebuah keunggulan.
sekolah ini lebih b. Siswa tidak Keunggulan relatif adalah
menekankan pada menggunakan seragam, derajat dimana suatu
pembentukan karakter anak namun baju bebas yang inovasi dianggap lebih
didiknya, melalui inovasi rapih serta sopan. baik/unggul dari yang
yang dilakukan sekolah alam c. Anak tidak pernah ada sebelumnya.
ini juga tidak meninggalkan dibebankan oleh buku Hal ini dapat diukur dari
pendidikan agama, tetapi paket, namun guru beberapa segi, seperti segi
justru menjadikan agama membuat modul eknomi, prestise social,
sebagai pedoman dalam tersendiri dan kenyamanan, kepuasan
pembentukan karakteristik menggunakan buku dan lain-lain. Semakin
anak, serta lebih peka elektronik. besar keunggulan relatif
terhadap lingkungan melalui d. Pada awal ajaran dirasakan oleh pengadopsi,
sekolah yang memiliki baru, siswa dan guru semakin cepat inovasi
konsep back to nature, membuat kesepakatan tersebut dapat diadopsi.
sehingga menghasilkan tentang aturan yang 2. Compatibility
pendidikan yang berlaku serta sangsi (Kompatibilitas/Konsisten)
berkelanjutan pada anak atau konsekuensi bila Kompatibilitas adalah
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
didiknya. melanggar aturan derajat dimana inovasi
Berikut ini inovasi yang tersebut. tersebut dianggap
dikembangkan oleh sekolah e. Pembelajaran konsisten dengan nilai-
alam dalam pembentukan menitikberatkan pada nilai yang berlaku,
karakteristik siswanya: pembentukan karakter, pengalaman masa lalu dan
a. Anak dilatih untuk terutama leadership. kebutuhan pengadopsi.
membuat produk melalui f. Tidak menjadikan Sebagai contoh, jika suatu
matapelajaran kurikulum yang di inovasi atau ide baru
kewirausahaan sejak dini, tetapkan pemerintah tertentu tidak sesuai
anak belajar proses membuat sebagai acuan baku, dengan nilai dan norma
produk, dan bagaimana namun yang berlaku, maka
proses menjualnya. Selain mengembangkan inovasi itu tidak dapat
itu terdapat matapelajaran kurikulum tersendiri. diadopsi dengan mudah
bertani, karena sekolah ini g. Memiliki mata sebagaimana halnya
pun mempunyai lahan pelajaran dengan inovasi yang
khusus untuk berkebun, kewirausahaan, sesuai
siswa belajar bagaimana cara bercocok tanam, dan (compatible).Adopter juga
menanam, dan mengolah matapelajaran olahraga akan mempertimbangkan
hasilnya. yang berbeda dari pemanfaatan inovasi
b. Pembelajaran yang sekolah biasa, karena berdasarkan
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
berbasis problem solving, khusus di sekolah ini konsistensinya pada nilai-
serta meningkatkan softskill menjadikan outbond nilai, pengalaman dan
serta jiwa entrepreneur menjadi bagian dari kebutuhannya.
siswa. matapelajaran 3. Complexity
c. Siswa diharapkan mampu olahraga. (Kompleksitas/kerumitan)
menjadi pelopor, memiliki h. Sakolah memiliki Kerumitan adalah derajat
self control serta self value tim outbond tersendiri dimana inovasi dianggap
yang lebih berkualitas. yang dikepalai oleh sebagai suatu yang sulit
guru, saat kami untuk dipahami dan
observasi ke sana pun digunakan. Beberapa
kami melihat beberapa inovasi tertentu ada yang
fasilitas dan peralatan dengan mudah dapat
outbond di lingkungan dimengerti dan digunakan
sekolah, seperti flying oleh pengadopsi dan ada
fox, ayunan, alat-alat pula yang sebaliknya.
bermain dan masih Semakin mudah dipahami
banyak lagi. Outbond dan dimengerti oleh
ini merupakan salah pengadopsi, maka semakin
satu pembentukan cepat suatu inovasi dapat
karakter yang diadopsi.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
dilakukan dengan Adopter atau pengguna
aneka permainan. inovasi juga akan menilai
Tingkat adrenalin tingkat kesulitan atau
dalam permainan kompleksitas yang akan
outbond di sesuaikan dihadapinya jika mereka
dengan tingkatan kelas, memanfaatkan inovasi.
tingkatannya yaitu low Artinya bagi individu yang
impact, medium lambat mamahami dan
impact, dan high menguasainya tentu akan
impact. mengalami tingkat
i. Siswa terbiasa kesulitan lebih tinggi
menjelajah tempat atau dibanding individu yang
track yang ada cepat memahaminya.
disekeliling sekolah Tingkat kesulitan tersebut
alam, selain itu siswa berhubungan dengan
di sekolah alam pengetahuan dan
terbiasa naik gunung kemampuan seseorang
serta menjelajah alam. untuk mempelajari istilah-
Sebelum melakukan istilah dalam inovasi itu.
penjelajahan 4. Trialability
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
sebelumnya tim guru (Kemampuan untuk dapat
terlebih dahulu diuji)
mengobservasi Kemampuan untuk diuji
tempatnya dan cobakan adalah derajat
menyiapkan peralatan dimana suatu inovasi dapat
keamanan. Melalui diuji-coba batas tertentu.
kegiatan ini, selain Suatu inovasi yang dapat
siswa dapat lebih di uji-cobakan dalam
mencintai lingkungan seting sesungguhnya
namun siswa juga umumnya akan lebih cepat
memiliki fisik yang diadopsi. Jadi, agar dapat
lebih kuat. dengan cepat diadopsi,
k. Rapot yang berbeda suatu inovasi sebaiknya
dari sekolah pada harus mampu menunjukan
umumnya, tidak hanya (mendemonstrasikan)
berupa angka, tapi juga keunggulannya.
terdapat narasi dan Kemampuan untuk dapat
grafik peningkatan diuji bertujuan untuk
skill. mengurangi
ketidakpastian.
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
Mempunyai kemungkinan
untuk diuji coba terlebih
dahulu oleh para adopter
untuk mengurangi
ketidakpastian mereka
terhadap inovasi itu.
5. Observability
(Kemampuan untuk dapat
diamati)
Kemampuan untuk diamati
adalah derajat dimana
hasil suatu inovasi dapat
terlihat oleh orang lain.
Semakin mudah seseorang
melihat hasil dari suatu
inovasi, semakin besar
kemungkinan orang atau
sekelompok orang tersebut
mengadopsi. Jadi dapat
disimpulkan bahwa
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
semakin besar keunggulan
relatif; kesesuaian
(compatibility);
kemampuan untuk diuji
cobakan dan kemampuan
untuk diamati serta
semakin kecil
kerumitannya, maka
semakin cepat
kemungkinan inovasi
tersebut dapat diadopsi.
Dengan kemampuan untuk
diamati akan mendorong
adopter untuk memberikan
penilaian apakah inovasi
itu mampu meningkatkan
status sosial mereka di
depan orang lain sehingga
dirinya akan dianggap
sebagai orang yang
Keterangan skor
Uraian Pertanyaan dan lahan Bentuk tata kelola secara Kemukakan dasar teori yang Kekurangan dan
No (kalau
jawaban praktis melatarbelakangi kelebihannya
perlu)
inovatif.
Skor total

Anda mungkin juga menyukai