Anda di halaman 1dari 1

LK 2.2.

Lembar Observasi Pelaksanaan Peerteaching


Petunjuk:
a. Mohon memberi masukan atau saran terhadap peerteaching yang
dilaksanakan mahasiswa lainnya
b. Mengisi catatan masukan di dalam LMS.

Nama Yang Peerteaching : NUR WAHIDAH BAKRI S.Pd


Nama Observer : RITA S.Pd

No Aspek yang Diobservasi Catatan Masukan/Saran*)


1 Pendahuluan :
1. Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan
berdo’a untuk memulai pembelajaran dipimpin oleh
seorang peserta didik.
2. Guru memeriksa kehadiran peserta didik.

Apersepsi :
Mengingatkan Kembali materi sebelumnya

Motivasi :
1. Menyampaikan Tujuan pembelajaran
2. Menyampaikan kriteria penilaian

2 Inti :
1. Menayangkan masalah yang berkaitan dengan
pelajaran
2. Membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok
3. Menginstruksikan peserta didik untuk berdiskusi dan
menyelesaikan LKPD
4. Mengarahkan dan memfasilitasi Peserta didik untuk
mempersentase hasil diskusi.
5. Memfasilitasi peserta didik untuk menanggapi hasil
persentase temannya

3 Penutup :
1. Memberikan soal untuk penilaian pengetahuan Kesimpulan seharusnya berada pada
2. Mengambil kesimpulan kegiatan inti setelah kegiatan persentase
3. Memberikan penguatan ( PR ) dari peserta didik.
4. Menutup pembelajaran dengan doá dan salam

Majene, 10 Mei 2021


Mahasiswa PPG Universitas Halu Oleo

RITA S.Pd

Anda mungkin juga menyukai