Anda di halaman 1dari 1

Apa yang harus saya ketahui dan lakukan saat bertugas di Unit Layanan Bedah Rawat

Sehari (One Day Care)?

Diterima oleh bagian pendaftaran


a. Pasien rawat jalan: akan diperiksa kelengkapan berkas dan diberikan edukasi Hak dan Kewajiban pasien
b. Pasien rawat inap: akan dilakukan pemeriksaan kelengkapan berkas

Rawat Jalan (Poli Anestesi untuk penilaian pra anestesi)

Rawat Inap

Dimasukkan ke Ruang Persiapan

Diterima oleh Perawat dan Dokter


*Pasien rawat inap: Dokter/Perawat melengkapi Formulir Transfer Antar Ruang
Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap:
1. Memeriksa kondisi pasien
2. Melengkapi Informed Consent Tindakan/Anestesi
3. Melakukan Edukasi Analgesia Pasca (Post) Operasi dan pilihan terapi
4. Mendokumentasikan bukti edukasi di Formulir Informasi dan Edukasi Terintegrasi Rawat Jalan/Rawat Inap
5. Melakukan dan mendokumentasikan Site Marking bersama Perawat
6. Melakukan prosedur Sign In dan mendokumentasikan di Formulir Checklist Keselamatan Operasi

Dipindahkan ke Kamar Operasi

Anda mungkin juga menyukai